Anda di halaman 1dari 7

Anatomi Dan Fisiologi Sistem Pencernaan Manusia

Anatomy And Physiology Of The Human Digestive System


Moh. Ikram Mooduto
amotmooduto16@unsyiah.ac.id

Abstrak
Sistem pencernaan sistem organ dalam manusia yang berfungsi untuk menerima makanan,
mencernanya menjadi zat-zat gizi dan energi, menyerap zat-zat gizi ke dalam aliran darah serta
membuang bagian makanan yang tidak dapat dicerna atau merupakan sisa proses tersebut dari
tubuh . Praktikum ini dilaksanakan pada tanggal 23 November 2020 di rumah, jalan kota tengah,
Kelurahan wumialo, kota Gorontalo, Provinsi Gorontalo. Praktikum ini bertujuan Untuk
mengetahui stuktur dan fungsi sistem pencernaan pada manusia dan untuk menghitung berat
badan dan nilai Indeks Massa Tubuh (Body Mass Index). Metode yang digunakan pada
praktikum ini dengan menonton video yang diberikan oleh asisten. Hasil yang di peroleh dari
praktikum ini yaitu gambar dan torso yang telah di buat selama praktikum berlangsung lalu indeks
masa tubuh dengan melihat kategori yang ada
Kata Kunci: Sistem Pencernaan, Indeks Massa Tubuh, Metabolisme

Abstract
The digestive system is the organ system in humans that functions to receive food, digest it
into nutrients and energy, absorb nutrients into the bloodstream and remove parts of food that
cannot be digested or are the rest of the process from the body. This practicum was held on
November 23, 2020 at home, on a central city street, Wumialo Village, Gorontalo City, Gorontalo
Province. This practicum aims to determine the structure and function of the digestive system in
humans and to calculate body weight and the value of the Body Mass Index (Body Mass Index).
The method used in this practicum is by watching videos provided by the assistant. The results
obtained from this practicum are the images and torso that have been made during the practicum
and then the body mass index by looking at the existing categories.
Keywords: Digestive System, Body Mass Index, Metabolism

1
Moh. Ikram Mooduto: Anatomi dan Fisiologi Sistem Pencernaan Manusia

Pendahuluan Metode/Cara Kerja


Waktu dan Tempat
Pencernaan adalah proses pemecahan
makanan yang terjadi secara mekanik dan Praktikum ini dilakukan pada tanggal 23
kimiawi menjadi bentuk yang lebih sederhana November 2020 pukul 08.00 sampai pukul
sehingga dapat diserap oleh sel tubuh. Organ 09.30, yang bertempat di rumah, Jalan Panca
gastrointestinal atau saluran pencernaan ini Krida, Kelurahan Padebuolo, Kecamatan Kota
akan membentang dari mulut sampai ke anus. Timur, Kota Gorontalo, Provinsi Gorontalo.
Organ ini adalah mulut, faring, esophagus Target/Subjek/Populasi/Sampel
(kerongkongan), lambung, usus kecil, usus
besar, dan lubang anus. Organ aksesori Subjek yang melakukan pengamatan ini
meliputi gigi, lidah, kelenjar saliva, hati, adalah mahasiswa-mahasiswa Program Studi
kantung empedu, dan pankreas (Chalik, Pendidikan Biologi angkatan tahun 2017 dan
2016). Mahasiswa Permata Sakti 2020. Objek yang
Sistem pencernaan merupakan suatu diamati adalah gambar struktur sistem
sistem yang ada dalam tubuh yang berperan penvernaan pada manusia dan berat badan dan
sebagai penerima makanan dari luar, yang indeks massa tubuh (Body Mass Index)
kemudian diproses di dalam organ-organ Praktikum ini bertujuan untuk mengetahui
pencernaan manusia, dimulai dari menerima anatomi sistem pencernaan manusia dan untuk
makanan dari luar, mencerna, menyerap menghitung berat badan dan indeks massa
bahan yang dapat diserap, serta mengeluarkan tubuh (Body Mass Index)
sisa-sisa pencernaan. Pada manusia, makanan
dicerna oleh alat-alat pencernaan yang Prosedur
dimulai dari mulut dan berakhir di usus. Prosedur kerja bagian pertama pada
Hasil-hasil pencernaan kemudian diserap, praktikum ini yaitu praktikan melihat torso
sedangkan sisa-sisa pencernaan dibuang atau gambar di internet lalu menggambarkan
melalui alat-alat pengeluaran khusus struktur anatomi sistem pencernaan manusia
(Agustini, 2019). dan menjelaskan fungsinya Bagian kedua
Sistem pencernaan adalah sistem yang yaitu praktikan mengukur berat badan dengan
berfungsi untuk melakukan proses makanan cara menyiapkan alat penimbang dan
sehingga dapat diserap dan digunakan oleh melakukan kalibrasi, menanggalkan semua
sel-sel tubuh secara fisika maupun secara benda yang mungkin menambah berat badan
kimia. (Simon & Schuster, 2003). subyek percobaan. Subyek percobaan berdiri
Fungsi utama dari sistem ini adalah sesuai dengan posisi tubuh normal di atas
untuk menyediakan makanan, air, dan timbangan, ukur dan mencatat hasil
elektrolit bagi tubuh dari nutrisi yang dicerna pengukuran. Bagian yang ketiga mengukur
sehingga siap diabsorpsi. Penncernaan tinggi badan dengan cara menyiapkan alat
berlangsung secara mekanik dan kimia, pengukur tinggi badan dan melakukan
meliputi proses sebagai berikut (muttaqin, kalibrasi, Tanpa menggunakan alas kaki,
2011) : subyek percobaan berdiri tegak dengan
1) Ingesti atau proses material masuk ke pandangan lurus ke depan serta tangan
saluran pencernaan melalui mulut disamping. mengukur jarak antara telapak
2) Digesti merupakan peroses penguraian kaki dengan bagian atas kepala.
dengan melibatkan bahan kimia
3) Absorpsi merupakan proses material oleh Data, Instrumen dan Teknik Pengumpulan
epitelium Data
4) Eleminasi merupakan proses Data yang didapat dari praktikum ini adalah
pembuangan/ekskresi dari produk sisa berupa data kualitatif dan data kuantitatif.
tubuh Data kualitatif ini diambil melalui
pengamatan saat melakukan kegiatan
2
Moh. Ikram Mooduto: Anatomi dan Fisiologi Sistem Pencernaan Manusia

praktikum sistem pencernaan dan data Proses pencernaan makanan terjadi


kuantitatif diambil melalui pengukuran berat secara fisik dan kimiawi, sehingga pencernaan
badan dan indeks masa tubuh (Body Mass makanan dibedakan atas pencernaan mekanik
Index) dan pencernaan kimiawi. Pencernaan mekanik
adalah proses penghancuran dan penggilingan
Teknik Analisis Data makanan secara fisik menjadi potongan-
Teknik analisis pada praktikum ini dilakukan potongan kecil. Proses penyerapan partikel-
dengan metode membaca, metode partikel makanan oleh tubuh dengan bantuan
pengamatan, dan menonton video. enzim pencernaan disebut pencernaan
kimiawi (Gultom, 2012).
Hasil dan Pembahasan Saluran pencernaan ini terdiri dari mulut,
tenggorokan (faring), kerongkongan,
Berdasarkan kegiatan praktikum yang
lambung, usus halus, usus besar, rektum dan
telah dilakukan dengan mengamati struktur
anus. Sistem pencernaan juga meliputi organ-
anatomi sistem pencernaan manusia dan
organ yang terletak diluar saluran pencernaan,
mengamati berat badan dan indeks masa
yaitu pankreas, hati dan kandung
tubuh (Body Mass Index), dapat dijelaskan
empedu.Berikut urutan sistem pencernaan
sebagai berikut:
manusia yang dijelaskan mulai dari sistem
Sistem pencernaan atau sistem
pencernaan dan fungsinya, penjelasannya
gastroinstestinal (mulai dari mulut sampai
serta sistem pencernaan manusia beserta
anus) adalah sistem organ dalam manusia
gambarnya secara berurutan mulai dari mulut
yang berfungsi untuk menerima makanan,
hingga anus (Wahyuningsi et al, 2017).
mencernanya menjadi zat-zat gizi dan energi,
menyerap zat-zat gizi ke dalam aliran darah
serta membuang bagian makanan yang tidak
dapat dicerna atau merupakan sisa proses
tersebut dari tubuh (Wahyuningsi dan
Kusmiyati, 2017).
Menurut Runtulalu dkk (2016), sistem
pencernaan makanan merupakan proses
mengubah makanan dari ukuran besar
menjadi ukuran yang lebih kecil dan halus,
serta memecah molekul makanan yang
kompleks menjadi molekul yang sederhana
dengan menggunakan enzim danorgan-organ
pencernaan
Dalam Sherwood (2012), sistem
Gambar 1. Sistem Pencernaan pada manusia
pencernaan berfungsi untuk memindahkan
yang terlektak di bagian abdomen (Yokochi,
nutrient, air dan elektrolit dari makanan yang
2011).
kita telan kedalam lingkungan internal tubuh.
Berikut organ-organ yang dibutuhkan dalam
Makanan yang ditekan merupakan sumber
sistem pencernaan:
energy atau bahan bakar yang esensial. Bahan
Rongga mulut
bakar tersebut digunakan untuk sel dalam
Di dalam rongga mulut terdapat
menghasilkan ATP untuk melaksanakan
beberapa alat pencernaan yaitu gigi, lidah, dan
berbagai aktivitas yang memerlukan energy,
kelenjar ludah. Pencernaan mekanik terjadi
misalnya seperti proses transporaktif,
pada rongga mulut saat makanan diubah
kontraksi, sintesis, dan sekresi. Makanan juga
menjadibolus.
merupakan sumber bahan baku untuk
Kerongkongan
memperbarui dan berperan dalam menambah
Kerongkongan merupakan saluran
jaringan tubuh.
penghubung antara mulut dengan lambung.
Melalui kerongkongan makanan didorong
3
Moh. Ikram Mooduto: Anatomi dan Fisiologi Sistem Pencernaan Manusia

masuk ke dalam lambung dengan gerak Usus besar


peristaltik. Makanan hanya membutuhkan Air dan makanan yang tidak tercerna
waktu 6 detik untuk sampai ke dalam selanjutnya masuk ke dalam saluran
lambung dari mulut. pencernaan makanan yang disebut usus besar.
Lambung Fungsi utama usus besar adalah menyerap air
yang masih ada dalam saluran pencernaan.
Bagian usus besar yang terakhir disebut
rectum yang panjangnya kurang lebih 12 cm
dan diakhiri dengan anus. Anus adalah lubang
akhir dari saluran pencernaan sebagai jalan
pembuangan feses.
Menelan adalah mekanisme yang
kompleks, terutama karena faring membantu
fungsi pernapasan dan menelan. Faring diubah
hanya dalam beberapa detik menjadi traktus
untuk mendorong masuk makanan. Hal yang
Gambar 2. Anatomi Lambung (Yokochi, terutama penting adalah bahwa respirasi tidak
2011). terganggu karena proses menelan. Pada
Lambung memiliki dinding yang umumnya, menelan dapat dibagi menjadi
elastis, sehingga dapat menyimpan makanan tahap volunter yang mencetuskan proses
dengan kapasitas 2 – 4 liter. Makanan dicerna menelan, tahap faringeal yang bersifat
didalam lambung kurang lebih enam jam, involunter dan membantu jalannya makanan
setelah itu chime meninggalkan lambung melalui faring ke dalam esofagus; dan tahap
menuju usus halus. esofageal, yaitufase involunter lain yang
Usus halus mengangkut makanan dari faring ke lambung
Usus halus merupakan tempat (Guyton and Hall, 2011).
terjadinya pencernaan secara kimiawi dan Berdasarkan kegiatan praktikum yang telah
tempat penyerapan zat-zat makanan. Makanan dilakukan dengan mengamati indeks massa
yang masuk ke dalam usus halus ini tubuh (IMT) masing-masing praktikan maka
bercampur dengan enzim yang dihasilkan dari di dapakan hasil tabel yaitu
hati dan pankreas.

Tabel 1. Data Hasil Pengukuran BBI dan IMT.


Berat Tinggi
Jenis
No Nama Mahasiswa Badan Badan IMT (kg/m2) KET
Kelamin
(kg) (cm)

1 Ratna Perempuan 48 153 20.5 Normal

2 Dea Perempuan 50 157 20.3 Normal

3 Meilan Perempuan 50 148 22.8 Normal

4 Anggi Perempuan 55 160 21.5 Normal

4
Moh. Ikram Mooduto: Anatomi dan Fisiologi Sistem Pencernaan Manusia

5 Nisa Perempuan 49 152 21.2 Normal

6 Dian Perempuan 38 147 17.6 Kurus

7 Fitri Perempuan 58 163 21.8 Normal

8 Ikram Laki - Laki 45 155 18.7 Normal

Bedasarkan hasil yang telah ada maka pada Fitri, Idatul, Mini Ensiklopedi Sistem
setiap manusia memiliki metabolisme yang Pencernaan, Yogyakarta: Gara Ilmu,
berbeda-beda 2010.
Gultom, S. 2012. Sistem Organ Tubuh
Simpulan dan Saran Manusia dan Hewan. Pusat
Simpulan Pengembangan Profesi Pendidik.
Guyton, Arthur C., Hall John. 2011. Buku
Berdasarkan praktikum ini dapat
Ajar Fisiologi Kedokteran. Jakarta:
disimpulkan bahwa dalam proses pencernaan
EGC
melibatkan organ-organ pencernaan dan
Johannes., W.Rohen Chihiro., Yokochi Elke.,
kelenjar-kelenjar pencernaan. Antara proses
Lütjen-Drecoll. 2011. Color Atlas of
dan organ-organ serta kelenjarnya merupakan
Anatomy a Photography Study of The
kesatuan sistem pencernaan. Sistem
Human Body. University of Oklahoma,
pencernaan berfungsi memecah bahan-bahan
College of Medicine Department of
makanan menjadi sari-sari makanan yang siap
Cell Biology
diserap dalam tubuh.
Runtulalu, Daniel., Liliana., Kristo Radion
Berdasarkan prosesnya, pencernaan Purba. 2016. Media Interaktif
makanan dapat dibedakan menjadi dua Pembelajaran Sistem Pencernaan.
macam seperti berikut. Proses mekanis, yaitu Surabaya: Universitas Kristen Petra
pengunyahan oleh gigi dengan dibantu lidah Syaifuddin, H. 2011. Anatomi dan Fisiologi
serta peremasan yang terjadi di lambung. Berbasis Kurikulum dan Kompetensi.
Proses kimiawi, yaitu pelarutan dan Jakarta: EGC
pemecahan makanan oleh enzim-enzim Sherwood, Lauralee. 2012. Fisiologi Manusia
pencernaan dengan mengubah makanan yang dari Sel ke Sistem. Jakarta: Buku
ber-molekul besar menjadi molekul yang Kedokteran EGC
berukuran kecil. Tortora, Geradr J., Bryan Derrickson. 2012.
Saran Principle of Anatomy and Physiology
Pada praktikum selanjutnya 13thn Edition. USA
diharapkan kepada seluruh praktikan memiliki Yokochi, Chihiro., et al. (2011). Color Atlas
pengetahuan dasar tentang apa yang akan of Anatomy A Photographic Study of
diamati pada hari praktikum sehingga akan the Human Body Seventh Edition.
mempermudah dalam mengamati. Wolters Kluwer Health: Pennysylvania.
Wahyuningsi, Heni Puji, Kusmiyati Yuni.
Daftar Pustaka 2017. Anatomi Fisiologi. Jakarta:
Chalik. Raimundus. 2016. Anatomi Fisiologi PUSDIK SDM Kesehatan
Manusia. Jakarta Selatan: Pusdik SDM
Kesehatan

5
Moh. Ikram Mooduto: Anatomi dan Fisiologi Sistem Pencernaan Manusia

6
Moh. Ikram Mooduto: Anatomi dan Fisiologi Sistem Pencernaan Manusia

Anda mungkin juga menyukai