Anda di halaman 1dari 32

FLAVONOID

Struktur Flavonoid
Definisi Flavonoid
 Merupakan senyawa fenol terbanyak
ditemukan di alam.
 Merupakan zat warna merah, ungu, biru, dan
sebagian zat warna kuning.
 Kerangka dasar terdiri atas 15 atom karbon,
dimana dua cincin benzen (C6) terikat pada
suatu rantai propana (C3), sehingga
membentuk susunan C6-C3-C6.
Susunan C6-C3-C6 dapat menghasilkan tiga jenis struktur
senyawa Flavonoid, yaitu:
1. Flavonoid atau 1,3-diarilpropana
2. Isoflavonoid atau 1,2-diarilpropana
3. Neoflavonoid atau 1,1-diarilpropana

3
3 A
2
B A 2 1
3
A 1 B
2 B
1

1,3-diarilpropana 1,2-diarilpropana 1,1-diarilpropana


flavonoid isoflavonoid neoflavonoid
 Istilah flavonoid diberikan untuk senyawa-senyawa
fenol yang berasal dari kata flavon, yaitu nama dari
salah satu jenis flavonoid yang terbanyak pada
tumbuhan (selain flavonol, antosianidin).
 Flavon mempunyai kerangka 2-fenilkroman, dimana
posisi orto dari cincin A dan atom karbon terikat
pada cincin B dari 1,3-diarilpropana dihubungkan
oleh jembatan oksigen sehingga membentuk cincin
heterosiklik yang baru (Cincin C).
 Berdasarkan tingkat oksidasinya, flavan adalah yang
terendah dan digunakan sebagai induk tata nama
flavon.
 Senyawa-senyawa flavonoid terdiri dari
beberapa jenis tergantung pada tingkat
oksidasi dari rantai propana dari sistem
1,3 diarilpropana.
 Flavon, flavonol dan antosianidin adalah
jenis yang banyak ditemukan di alam,
sering disebut Flavonoid Utama.
 Senyawa isoflavonoid dan neoflavonoid
hanya ditemukan dalam beberapa jenis
tumbuhan, terutama suku Leguminosae.
 Tiap jenis senyawa flavonoid memiliki
struktur dasar tertentu.
 Flavonoid mempunyai beberapa ciri
struktur, yaitu
 Cincin A memiliki pola oksigenasi yang
berselang-seling, yaitu pada posisi 2,4,6.
 Cincin B flavonoid mempunyai satu gugus
fungsi oksigen pada posisi para atau dua
pada posisi para dan meta atau tiga pada
posisi satu di para dan dua di meta.
 Cincin A selalu mempunyai gugus hidroksil yang
letaknya sedemikian rupa, sehingga
memberikan kemungkinan untuk terbentuk
cincin heterosiklis dalam senyawa trisiklis.
 Beberapa senyawa flavonoid adalah sbb:
 Cincin A-COCH2CH2-Cincin B = Hidrokalkon
 Cincin A-COCH2CHOH-Cincin B = Flavanon,
Kalkon
 Cincin A-COCH2CO-Cincin B = Flavon
 Cincin A-CH2COCO-Cincin B = Antosianin
 Cincin A-COCOCH2-Cincin B = Auron
Biosintesis Flavonoid
 Awalnya unit C6-C3 berkombinasi dengan tiga
unit C2 menghasilkan unit C6-C3-(C2+C2+C2).
Kerangka C15 yang dihasilkan dari kombinasi
tersebut telah mengandung gugus-gugus fungsi
oksigen pada posisi yang diperlukan.
 Cincin A dari struktur Flavonoid berasal dari jalur
poliketida, yaitu kondensasi dari 3 unit asetat
atau malonat. Cincin B dan 3 atom karbon dari
rantai propana berasal dari jalur fenilpropanoid.
Biosintesis Flavonoid
 Sehingga kerangka dasar karbon dari Flavonoid
dihasilkan dari kombinasi antara dua jenis
biosintesis utama untuk cincin aromatik, yaitu
jalur shikimat dan jalur asetat-malonat.
 Sebagai akibat dari berbagai perubahan yang
disebabkan oleh enzim, ketiga atom karbon dari
rantai propana dapat menghasilkan berbagai
gugus fungsi seperti ikatan rangkap, gugus
hidroksil, gugus karbonil, dan sebagainya.
Identifikasi Flavonoid
 Sebagian besar senyawa flavonoid alam
ditemukan dalam bentuk glikosida, dimana unit
flavonoid terikat pada suatu gula. Glikosida
adalah kombinasi antara suatu gula dan suatu
alkohol yang saling berikatan melalui ikatan
glikosida.
 Pada prinsipnya, ikatan glikosida terbentuk
apabila gugus hidroksil dari alkhol beradisi
kepada gugus karbonil dari gula, sama seperti
adisi alkohol kepada aldehida yang dikatalisa
oleh asam menghasilkan suatu asetal.
Identifikasi Flavonoid
 Pada hidrolisa oleh asam, suatu glikosida terurai
kembali atas komponen-komponennya
menghasilkan gula dan alkohol yang sebanding
dan alkohol yang dihasilkan ini disebut aglikon.
 Residu gula dari glikosida flavonoid alam adalah
glukosa, ramnosa, galaktosa dan gentiobiosa
sehingga glikosida tersebut masing-masing
disebut glukosida, ramnosida, galaktosida, dan
gentiobiosida.
 Flavonoid dapat ditemukan sebagai
mono-, di- atau triglikosida dimana satu,
dua, atau tiga gugus hidroksil dalam
molekul flavonoid terikat oleh gula.
 Poliglikosida larut dalam air dan sedikit
larut dalam pelarut organik, seperti eter,
benzen, kloroform dan aseton.
Sifat Kelarutan Flavonoid
 Aglikon Flavonoid adalah polifenol. Oleh
karena itu, Flavonoid mempunyai sifat
kimia senyawa fenol, yaitu bersifat agak
asam, sehingga dapat larut dalam basa.
Namun perlu diingat, bila dibiarkan dalam
larutan basa, (adanya oksigen) banyak
yang akan terurai.
 Karena mempunyai gula, Flavonoid
merupakan senyawa polar. Umumnya
Flavonoid larut dalam pelarut polar
Sifat Kelarutan (2)

 Karena mempunyai gula, Flavonoid


merupakan senyawa polar. Umumnya
Flavonoid larut dalam pelarut polar seperti
EtOH, MeOH, BuOH, aseton,
Dimetilsufoksida (DMSO),
Dimetilformamida (DMF), air, dll.
 Adanya gula yang terikat pada flavonoid,
cenderung menyebabkan flavonoid lebih
mudah larut dalam air.
Sifat Kelarutan (3)

 Sebaliknya, aglikon yang kurang polar,


seperti isoflavon, flavanon, dan flavon
serta flavonol yang termetoksilasi
cenderung lebih mudah larut dalam
pelarut seperti eter dan kloroform.
 Flavonoid merupakan senyawa
antioksidan yang menetralisir radikal
bebas yang menyerang sel-sel tubuh.
 Radikal bebas dapat menyebabkan
kanker, penyakit jantung dan penuaan
dini.
 Flavonoid dapat ditemukan pada jeruk,
kiwi, apel, anggur merah, brokoli dan teh
hijau.
Contoh flavonoids
1 B O
O O
2
A C
3
OH
4
katecin
2-fenilkroman flavan (flavan-3-ol)

OH
O
OH O
leukoantosianidin calkon
dihidrocalkon
(flavan-3,4-diol)
O O O
O

OH OH
O O O
O
flavanon flavanonol flavon flavonol

+ +
O O O
C
H
OH
O
garam flavilium antosianidin auron
 Ragam isoflavonoid:
isoflavon pterokarpan

HO O MeO O

R O O
OH
R = H daidzein O
R = OH genistein pterokarpin

rotenoid
kumestan
R

R2 O O O O
O
R3

R1 O R O
OH OMe
OMe
R1=R3=H R2=OH kumestrol R = H rotenon
R1=R3=OH R2=OMe medelolakton R = OH amorfigenin
 Ragam neoflavonoid:
4-arilkumarin dalbergion

MeO O O
MeO O

HO
O

R1
R1
4-metoksidalbergion
R1=R2=H dalbergin
R1=OH R2=OMe melanein
Biosintesis Flavonoid
 Kombinasi 2 Jalur Biosintesis
 Prinsip: C6-C3 + C2-C2-C2  C6-C3-C6

Sudah mengandung gugus oksigen pada


posisi yang diperlukan
 Schematic of the flavonoid pathway showing the enzymatic steps leading to
the major classes of end products, flavonols, anthocyanins,
proanthocyanidins, phlobaphenes, aurones, flavones, and isoflavonoids,
which are identified with boxes. Names of the major classes of intermediates
are given, with names of specific compounds in italics. Enzymes are
indicated with standard abbreviations in bold; names of cytochrome P450
monooxygenases that may function as membrane anchors for other flavonoid
enzymes are underlined. Abbreviations: ACTs, acetyl transferases; ANR,
anthocyanidin reductase; ANS, anthocyanidin synthase (also known as
leucoanthocyanidin dioxygenase); C4H, cinnamate-4-hydroxylase; CHI,
chalcone isomerase; CHR, chalcone reductase; CHS, chalcone synthase;
4CL, 4-coumaroyl:CoA-ligase; DFR, dihydroflavonol 4-reductase; DMID, 7,2'-
dihydroxy, 4'-methoxyisoflavanol dehydratase; F3H, flavanone 3-hydroxylase;
FNSI and FNSII, flavone synthase I and II; F3’H and F3’5’H, flavonoid 3’ and
3’5’ hydroxylase; IOMT, isoflavone O-methyltransferase; IFR, isoflavone
reductase; I2’H, isoflavone 2'-hydroxylase; IFS, isoflavone synthase; LAR,
leucoanthocyanidin reductase; OMTs, O-methyltransferase; PAL,
phenylalanine ammonia-lyase: GTs, glucosyl transferases; VR, vestitone
reductase.
Ciri struktur flavonoid
 Gugus hidroksil hampir selalu ditemukan pada
posisi 5 dan & 7 dari cincin A.
OH OH OH

HO O HO O
HO OH

OH

OH O OH O OH O

apigenin kaemferol
floretin

OH
OH
+
HO O HO
HO O O
OH C OH
H
OH
OH
OH O OH
OH
pelargonidin sulfuretin
epikatecin
Ciri struktur flavonoid
 Cincin B flavonoid seringkali mempunyai gugus
gugus hidroksil atau alkoksil pada posisi 4’, atau
3’ & 4’.
 Adanya tiga gugus hidroksil atau alkoksil, atau
tidak teroksigenasi sama sekali, atau
teroksigenasi pada posisi 2’, sangat jarang
ditemukan.
 Hal tersebut disebabkan biogenesis dari
flavonoid.
 Glikosida senyawa flavonoid berikatan dengan
gula pada gugus hidroksil yang ada.
Cara isolasi dan identifikasi senyawa flavonoids

Pembuatan ekstrak
Dengan metode
Ekstraksi
berkesinambungan
Fraksinasi
untuk Isolasi
senyawa
flavonoid
SEKIAN DAN
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai

  • Flavonoid Pada Tumbuhan
    Flavonoid Pada Tumbuhan
    Dokumen14 halaman
    Flavonoid Pada Tumbuhan
    Abdul Rohman Heryadi
    Belum ada peringkat
  • Flavonoid
    Flavonoid
    Dokumen24 halaman
    Flavonoid
    Dragon Manggara
    Belum ada peringkat
  • Resume Flavonoid
    Resume Flavonoid
    Dokumen19 halaman
    Resume Flavonoid
    Mela Afrisa 1705114135
    Belum ada peringkat
  • Form Kuning MESO 2019
    Form Kuning MESO 2019
    Dokumen2 halaman
    Form Kuning MESO 2019
    Nova Hendra Kusuma
    100% (3)
  • FLAVONOID
    FLAVONOID
    Dokumen41 halaman
    FLAVONOID
    Firman Syah
    Belum ada peringkat
  • Flavonoid
    Flavonoid
    Dokumen38 halaman
    Flavonoid
    extro net
    Belum ada peringkat
  • Bahan Alam 3
    Bahan Alam 3
    Dokumen25 halaman
    Bahan Alam 3
    zaki jauhari
    Belum ada peringkat
  • Flavonoid
    Flavonoid
    Dokumen33 halaman
    Flavonoid
    ahmad
    Belum ada peringkat
  • Bahan Ajar Kimia Organik Bahan Alam Bahan Ajar Koba - Flavonoid
    Bahan Ajar Kimia Organik Bahan Alam Bahan Ajar Koba - Flavonoid
    Dokumen19 halaman
    Bahan Ajar Kimia Organik Bahan Alam Bahan Ajar Koba - Flavonoid
    Alfandi Anwar
    Belum ada peringkat
  • Flavonoid Dan Antosianin New
    Flavonoid Dan Antosianin New
    Dokumen51 halaman
    Flavonoid Dan Antosianin New
    Mughfira Andi M
    Belum ada peringkat
  • Fitokim 1 PDF
    Fitokim 1 PDF
    Dokumen39 halaman
    Fitokim 1 PDF
    Wulan Puspitasari
    Belum ada peringkat
  • Flavonoid PDF
    Flavonoid PDF
    Dokumen54 halaman
    Flavonoid PDF
    Nur Arfiyana Malinda
    Belum ada peringkat
  • (DD) Flavonoid
    (DD) Flavonoid
    Dokumen34 halaman
    (DD) Flavonoid
    Syafrian Azmi
    Belum ada peringkat
  • Flavonoid
    Flavonoid
    Dokumen45 halaman
    Flavonoid
    dwi atiika
    Belum ada peringkat
  • Handout Flavonoid
    Handout Flavonoid
    Dokumen23 halaman
    Handout Flavonoid
    yurianti
    Belum ada peringkat
  • Fitokim Print
    Fitokim Print
    Dokumen38 halaman
    Fitokim Print
    ulfi
    Belum ada peringkat
  • Flavonoid
    Flavonoid
    Dokumen28 halaman
    Flavonoid
    yeayy Me
    Belum ada peringkat
  • Flavonoid 1
    Flavonoid 1
    Dokumen16 halaman
    Flavonoid 1
    Neti Fitriyani
    Belum ada peringkat
  • Flavonoid Biru 1
    Flavonoid Biru 1
    Dokumen65 halaman
    Flavonoid Biru 1
    Aryati
    Belum ada peringkat
  • Flavonoid
    Flavonoid
    Dokumen13 halaman
    Flavonoid
    Ngah Lisin
    Belum ada peringkat
  • FLAVONOID
    FLAVONOID
    Dokumen79 halaman
    FLAVONOID
    Fiera Delvana Mursalim
    Belum ada peringkat
  • FLAVONOID
    FLAVONOID
    Dokumen79 halaman
    FLAVONOID
    Syahfitra Syah
    Belum ada peringkat
  • FLAVONOID
    FLAVONOID
    Dokumen71 halaman
    FLAVONOID
    Imanuel R ta'dung
    Belum ada peringkat
  • FLAVONOID
    FLAVONOID
    Dokumen28 halaman
    FLAVONOID
    Dagul Gaul
    Belum ada peringkat
  • FLAVONOID
    FLAVONOID
    Dokumen79 halaman
    FLAVONOID
    Ester Lusiana
    Belum ada peringkat
  • Pertemuan X Dan Xi Klasifikasi, Isolasi Dan Identifikasi Senyawa Flavonoid
    Pertemuan X Dan Xi Klasifikasi, Isolasi Dan Identifikasi Senyawa Flavonoid
    Dokumen78 halaman
    Pertemuan X Dan Xi Klasifikasi, Isolasi Dan Identifikasi Senyawa Flavonoid
    Fauzan
    Belum ada peringkat
  • F LAVONOID
    F LAVONOID
    Dokumen30 halaman
    F LAVONOID
    asmo Syaril Putra
    Belum ada peringkat
  • Flavonoid Done.
    Flavonoid Done.
    Dokumen20 halaman
    Flavonoid Done.
    meutia dewi safrida
    Belum ada peringkat
  • Biosintesis FLAVONOID
    Biosintesis FLAVONOID
    Dokumen25 halaman
    Biosintesis FLAVONOID
    intan
    Belum ada peringkat
  • FLAVONOID
    FLAVONOID
    Dokumen78 halaman
    FLAVONOID
    Boy Jiu
    Belum ada peringkat
  • Isi Flavonoid
    Isi Flavonoid
    Dokumen8 halaman
    Isi Flavonoid
    Asih Kurnia
    Belum ada peringkat
  • FLAVONOID
    FLAVONOID
    Dokumen41 halaman
    FLAVONOID
    Yulanda Roring
    Belum ada peringkat
  • Flavonoid
    Flavonoid
    Dokumen23 halaman
    Flavonoid
    Delisha Andrayani
    Belum ada peringkat
  • Flavonoid
    Flavonoid
    Dokumen23 halaman
    Flavonoid
    Delisha Andrayani
    Belum ada peringkat
  • Flavonoid 2021
    Flavonoid 2021
    Dokumen41 halaman
    Flavonoid 2021
    Niluh Suartini
    Belum ada peringkat
  • Flavonoid
    Flavonoid
    Dokumen33 halaman
    Flavonoid
    Rahmat Anwari
    Belum ada peringkat
  • (Pert. 8) Flavonoid 2019
    (Pert. 8) Flavonoid 2019
    Dokumen41 halaman
    (Pert. 8) Flavonoid 2019
    Hesti Hamidah
    Belum ada peringkat
  • FLAVONOID
    FLAVONOID
    Dokumen63 halaman
    FLAVONOID
    ARrahman JaZurah
    Belum ada peringkat
  • Flavonoid 25 April 2016
    Flavonoid 25 April 2016
    Dokumen62 halaman
    Flavonoid 25 April 2016
    friezqa ayu
    Belum ada peringkat
  • Flavonoid PDF
    Flavonoid PDF
    Dokumen37 halaman
    Flavonoid PDF
    Anii Voierfflichh
    Belum ada peringkat
  • Dasar Teori Flavonoid
    Dasar Teori Flavonoid
    Dokumen7 halaman
    Dasar Teori Flavonoid
    Graha Ditha Pratilajathi Siswamargana
    Belum ada peringkat
  • 10 Penapisan Flavonoid
    10 Penapisan Flavonoid
    Dokumen70 halaman
    10 Penapisan Flavonoid
    Ayyoehan Tiara Annisa
    Belum ada peringkat
  • 3251 8772 3 PB
    3251 8772 3 PB
    Dokumen43 halaman
    3251 8772 3 PB
    siti aminah
    Belum ada peringkat
  • Farmakognosi Tanin
    Farmakognosi Tanin
    Dokumen67 halaman
    Farmakognosi Tanin
    Evianita firdaus
    Belum ada peringkat
  • Senyawa Flavonoid
    Senyawa Flavonoid
    Dokumen31 halaman
    Senyawa Flavonoid
    sumarni nanhy
    Belum ada peringkat
  • Flavonoid (Trevor Robinson) 2
    Flavonoid (Trevor Robinson) 2
    Dokumen29 halaman
    Flavonoid (Trevor Robinson) 2
    Ditya Fatma Haryadi
    Belum ada peringkat
  • 4 Flavonoid
    4 Flavonoid
    Dokumen18 halaman
    4 Flavonoid
    Jarisa Alfi Yuliyanti
    Belum ada peringkat
  • Laporan Percobaan Vii - Uji Fitokimia - Juwairiyah
    Laporan Percobaan Vii - Uji Fitokimia - Juwairiyah
    Dokumen23 halaman
    Laporan Percobaan Vii - Uji Fitokimia - Juwairiyah
    Riry Juwairiyah
    Belum ada peringkat
  • Flavonoid
    Flavonoid
    Dokumen37 halaman
    Flavonoid
    windi ning
    Belum ada peringkat
  • Flavonoid
    Flavonoid
    Dokumen37 halaman
    Flavonoid
    Ridzal Ade Putra
    Belum ada peringkat
  • Biosintesis Senyawa Flavanoid PDF
    Biosintesis Senyawa Flavanoid PDF
    Dokumen33 halaman
    Biosintesis Senyawa Flavanoid PDF
    Rizha Gustian Firdaus
    Belum ada peringkat
  • Materi Flavonoid
    Materi Flavonoid
    Dokumen50 halaman
    Materi Flavonoid
    Muhamad Irvan Hakim
    Belum ada peringkat
  • Flavonoid
    Flavonoid
    Dokumen47 halaman
    Flavonoid
    Gempita Maya
    Belum ada peringkat
  • Flavonoid
    Flavonoid
    Dokumen69 halaman
    Flavonoid
    Arka Amora
    Belum ada peringkat
  • Materi Flavonoid
    Materi Flavonoid
    Dokumen50 halaman
    Materi Flavonoid
    Citra Rahayu
    50% (2)
  • Senyawa Fenol
    Senyawa Fenol
    Dokumen43 halaman
    Senyawa Fenol
    Avan Pratama
    Belum ada peringkat
  • Farmakognosi Flavonoid
    Farmakognosi Flavonoid
    Dokumen32 halaman
    Farmakognosi Flavonoid
    odilia dea
    Belum ada peringkat
  • Flavonoid
    Flavonoid
    Dokumen17 halaman
    Flavonoid
    Bjm Mend
    Belum ada peringkat
  • BALSAM
    BALSAM
    Dokumen12 halaman
    BALSAM
    Nency Veronica Sigalingging
    Belum ada peringkat
  • Efek Antiinflamasi
    Efek Antiinflamasi
    Dokumen4 halaman
    Efek Antiinflamasi
    Ari Gusti
    Belum ada peringkat
  • Arthropoda Parasit PDF
    Arthropoda Parasit PDF
    Dokumen24 halaman
    Arthropoda Parasit PDF
    Wakhidah Umi Sholikhah
    Belum ada peringkat
  • Farklin Belum Selesai-1
    Farklin Belum Selesai-1
    Dokumen7 halaman
    Farklin Belum Selesai-1
    Nency Veronica Sigalingging
    Belum ada peringkat
  • HUT Ke-34 Stasi ST - Ignatius Loyola Bangko
    HUT Ke-34 Stasi ST - Ignatius Loyola Bangko
    Dokumen2 halaman
    HUT Ke-34 Stasi ST - Ignatius Loyola Bangko
    Nency Veronica Sigalingging
    Belum ada peringkat
  • BALSAM
    BALSAM
    Dokumen12 halaman
    BALSAM
    Nency Veronica Sigalingging
    Belum ada peringkat
  • Full
    Full
    Dokumen108 halaman
    Full
    Lis Lisna
    Belum ada peringkat
  • BAB 21 - PPT Farmakoterapi Kelompok
    BAB 21 - PPT Farmakoterapi Kelompok
    Dokumen31 halaman
    BAB 21 - PPT Farmakoterapi Kelompok
    Resti Sukma Nurmalasari
    Belum ada peringkat
  • Manajemen Rumah Sakit PDF
    Manajemen Rumah Sakit PDF
    Dokumen25 halaman
    Manajemen Rumah Sakit PDF
    Nency Veronica Sigalingging
    Belum ada peringkat
  • Hormon Tiroid
    Hormon Tiroid
    Dokumen16 halaman
    Hormon Tiroid
    Nency Veronica Sigalingging
    Belum ada peringkat
  • Fadil Ardiansyah - Proposal Pendirian Apotek
    Fadil Ardiansyah - Proposal Pendirian Apotek
    Dokumen49 halaman
    Fadil Ardiansyah - Proposal Pendirian Apotek
    Nency Veronica Sigalingging
    Belum ada peringkat
  • Flavonoid Biru
    Flavonoid Biru
    Dokumen65 halaman
    Flavonoid Biru
    Nency Veronica Sigalingging
    Belum ada peringkat
  • Pembahasan
    Pembahasan
    Dokumen9 halaman
    Pembahasan
    Nency Veronica Sigalingging
    Belum ada peringkat
  • Simanjuntak
    Simanjuntak
    Dokumen1 halaman
    Simanjuntak
    Nency Veronica Sigalingging
    Belum ada peringkat
  • Laporan Akhir Kologi
    Laporan Akhir Kologi
    Dokumen60 halaman
    Laporan Akhir Kologi
    Nency Veronica Sigalingging
    Belum ada peringkat
  • Kotak Kaolin
    Kotak Kaolin
    Dokumen1 halaman
    Kotak Kaolin
    Nency Veronica Sigalingging
    Belum ada peringkat
  • Kosmetologi
    Kosmetologi
    Dokumen11 halaman
    Kosmetologi
    Nency Veronica Sigalingging
    Belum ada peringkat
  • Perhitungan Dosis
    Perhitungan Dosis
    Dokumen4 halaman
    Perhitungan Dosis
    Nency Veronica Sigalingging
    Belum ada peringkat
  • Pembahasan Uji Aktivitas Antimikroba
    Pembahasan Uji Aktivitas Antimikroba
    Dokumen5 halaman
    Pembahasan Uji Aktivitas Antimikroba
    Nency Veronica Sigalingging
    Belum ada peringkat
  • Titrasi Iodometri PDF
    Titrasi Iodometri PDF
    Dokumen7 halaman
    Titrasi Iodometri PDF
    Rezkyana Yana
    Belum ada peringkat
  • Sediaan Galenika
    Sediaan Galenika
    Dokumen28 halaman
    Sediaan Galenika
    Nency Veronica Sigalingging
    Belum ada peringkat
  • Hasil Pembahasan
    Hasil Pembahasan
    Dokumen3 halaman
    Hasil Pembahasan
    Nency Veronica Sigalingging
    Belum ada peringkat
  • Praformulasi Suspensi Kaolin
    Praformulasi Suspensi Kaolin
    Dokumen37 halaman
    Praformulasi Suspensi Kaolin
    Nency Veronica Sigalingging
    Belum ada peringkat
  • C3titrasi Asidimetri PDF
    C3titrasi Asidimetri PDF
    Dokumen9 halaman
    C3titrasi Asidimetri PDF
    indramasuk
    Belum ada peringkat
  • VIRUS
    VIRUS
    Dokumen21 halaman
    VIRUS
    Godwin Siahaan
    Belum ada peringkat
  • Etiket Minyak Ikan
    Etiket Minyak Ikan
    Dokumen2 halaman
    Etiket Minyak Ikan
    Nency Veronica Sigalingging
    Belum ada peringkat
  • ADSORPSI
    ADSORPSI
    Dokumen21 halaman
    ADSORPSI
    Nency Veronica Sigalingging
    Belum ada peringkat
  • ETIKET Baru EKA
    ETIKET Baru EKA
    Dokumen1 halaman
    ETIKET Baru EKA
    Nency Veronica Sigalingging
    Belum ada peringkat