Anda di halaman 1dari 20

MATA PELAJARAN:

Jumat, 08 Januari 2021 PENDIDIKAN JASMANI,


OLAHRAGA, DAN KESEHATAN

AKTIVITAS GERAK BERIRAMA

A. Pengertian Senam Irama

Senam irama adalah gerakan senam yang dilakukan dalam irama musik, atau
pembelajaran bebas yang dilakukan secara berirama. Senam irama dapat dilakukan
dengan menggunakan alat ataupun tidak menggunakan alat. Alat yang sering
digunakan adalah gada, simpai, tongkat, bola, pita, topi dan lain-lain sebagainya.

B. Gerakan Langkah Kaki Aktivitas Gerak Berirama


1. Langkah biasa
2. Langkah rapat
3. Langkah keseimbangan
4. Langkah depan
5. Langkah silang
C. Gerakan Ayunan Lengan
1. Gerakan ayunan satu lengan kedepan dan kebelakang
2. Gerakan ayunan satu lengan kesamping
3. Gerakan ayunan satu lengan kesamping bersamaan dengan memindahkan berat
badan
4. Gerakan ayunan dua lengan depan belakang
5. Gerakan ayunan dua lengan silang kedepan di muka badan
6. Gerakan langkah kaki dan ayunan lengan
D. Gerakan ayunan satu lengan kebelakang dan kedepan
a) Sikap Awal
Berdiri tegak, langkahkan kaki kiri menyilang bergantian dan kedua lengan lurus
kedepan.
b) Gerakannya
Lengan kiri diayunkan kebelakang, lengan kiri diayunkan kedepan, lengan kanan
diayunkan kebelakang, lengan kanan diayunkan kedepan, pandangan selalu
mengikuti ayunan lengan.
c) Sikap Akhir
Kembali kesikap semula

ٌ ‫الز َما ِن ِك َت‬


‫اب‬ َّ ‫في‬
ِ ٍ‫َخ ْي ُر َجلِ ْيس‬
(khoiru jalis fizzamani kitab)
Sebaik-baik teman duduk pada setiap waktu adalah buku
Jawablahpertanyaanberikutini !
1. Jelaskan yang dimaksud dengan aktivitas gerak berirama !
2. Sebutkan 5 alat yang sering digunakan senam irama !
3. Sebutkan 3 macam gerakan langkah kaki aktivitas gerak berirama !
4. Sebutkan 3 macam gerakan mengayunkan lengan aktivitas gerak berirama !
5. Jelaskan sikap awal gerakan ayunan satu lengan kebelakang dan kedepan !

Jawaban

ٌ ‫الز َما ِن ِك َت‬


‫اب‬ َّ ‫في‬
ِ ٍ‫َخ ْي ُر َجلِ ْيس‬ NILAI PARAF GURU PARAF ORTU

(khoiru jalis fizzamani kitab)


Sebaik-baik teman duduk pada setiap waktu adalah buku
Sabtu, 09 Januari 2021 MATA PELAJARAN:
PROGRAM KHUSUS

PembuatanKeset Kaki

Keset kaki bagiandarialatkebersihan. Setiaprumahperlumemilikikeset kaki.


Terutamasaatmusimhujan. Membuatkeset kaki tidaklahsulit.
Contohalatmembuatkesetyaitugunting, pisau, jarum dan meteran.
Bahanmembuatkesetyaitukain, kainperca, dan benang.
Sebelummembuatkesetkitamenyiapkanalat dan bahan. Setelah itutentukanukuran dan
buatfatronnya. Selanjutnyapotongkainsesuaiukuran. Pasangkankainpercadenganjarum
pada kainlandasan.
Jawablahpertanyaan di bawahiniberdasarkanteksbacaan di atas !

1. Apaalat yang digunakanuntukmembuatkeset ?

2. Apabahan yang digunakanuntukmembuatkeset ?

3. Apagunanyakeset ?

Tulislah Langkah-langkahmembuatkesetberdasarteksbacaan di atas !

1. …………………………………………………………………………………………………………

2. …………………………………………………………………………………………………………

ٌ ‫الز َما ِن ِك َت‬


‫اب‬ َّ ‫في‬
ِ ٍ‫َخ ْي ُر َجلِ ْيس‬ NILAI PARAF GURU PARAF ORTU

(khoiru jalis fizzamani kitab)


Sebaik-baik teman duduk pada setiap waktu adalah buku
Jumat, 15 Januari 2021 MATA PELAJARAN:
PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA,
DAN KESEHATAN

Gerak Renang Gaya Bebas

Gaya renang adalah cara melakukan gerakan lengan dan tungkai berikut koordinasi
dari kedua gerakan tersebut yang memungkinkan orang berenang maju atau mundur di
dalam air. Keseluruhan gaya renang merupakan kombinasi dari posisi badan, gerakan
lengan, gerakan tungkai, tempo, dan pernafasan. Gaya renang diberi nama berdasarkan
posisi badan di air (gaya dada, gaya punggung) atau nama pencipta (gaya trudgen).
Gaya – gaya renang yang kita kenal sekarang ini ada 4 macam gaya, yaitu:
1. Gaya bebas
2. Gaya dada
3. Gaya kupu-kupu
4. Gaya punggung
Kelangsungan gerakan renang gaya bebas antara lain sebagai berikut :
1. Posisi badan
2. Gerakan kaki
3. Gerakan lengan
4. Pengambilan nafas
5. Koordinasi gerakan.
Gaya bebas adalah berenang dengan posisi dada menghadap kepermukaan air.
Kedua belah lengan secara bergantian digerakkan jauh kedepan dengan gerakan
mengayuh, sementara kedua belah kaki secara bergantian naik turun keatas dan
kebawah. Gaya bebas merupakan gaya yang dilakukan perenang selain dari gaya
dada, gaya kupu - kupu, gaya punggung. Gaya bebas menyerupai cara berenang
seekor binatang. Oleh sebab itu disebut “Crawl” yang artinya merangkak. Gerakan
asli dari gaya ini adalah menirukan gerakan dari anjing yang berenang atau dikenal
dengan renang gaya anjing. Gaya bebas ini disebut juga gaya rimau, yang berasal
dari kata “harimau”.

ٌ ‫الز َما ِن ِك َت‬


‫اب‬ َّ ‫في‬
ِ ٍ‫َخ ْي ُر َجلِ ْيس‬
(khoiru jalis fizzamani kitab)
Sebaik-baik teman duduk pada setiap waktu adalah buku
Jawablah pertanyaan berikut ini dengan benar !
1. Jelaskan yang dimaksud gaya renang !

2. Sebutkan 4 macam gaya renang !

3. Sebutkan 5 kelangsungan gerakan renang gaya bebas !

4. Jelaskan yang dimaksud renang gaya bebas !

5. Jelaskan posisi kedua belah lengan ketika renang gaya bebas !

ٌ ‫الز َما ِن ِك َت‬


‫اب‬ َّ ‫في‬
ِ ٍ‫َخ ْي ُر َجلِ ْيس‬ NILAI PARAF GURU PARAF ORTU
(khoiru jalis fizzamani kitab)
Sebaik-baik teman duduk pada setiap waktu adalah buku
Sabtu, 16 Januari 2021 MATA PELAJARAN:
PROGRAM KHUSUS

MembuatKartuUcapanBentukBingkai

Siapkanalat dan bahannya


 Kertaskartontebal
 Kertasdaurulangwarna-warni
 Spidolwarna-warni
 Gunting
 Lem
 Biji-bijiankering
 Bunga-bungakering
 Daun-daunkering
Ikuti Langkah-langkahberikutini !
1. Potongkertaskartonukuran 10x20 cm
2. Bungkusdengankertasdaurulang
3. Lipatmenjadiduasamabesar
4. Hiassatusisiluarnyadenganmenggunakanbiji-bijiankering, bunga-bungakering dan daun-
daunkering
5. Berkreasilahsesukamu
6. Tulislahucapanmu di salah satusisibagiandalam
7. Pajanglahhasilkaryamu

Buatlahsatukartuucapanbentukbingkaidarikartonbekasbukugambar dan biji-bijiankering


/bungakering/daunkering !

Kemudianfoto dan pajanghasilkaryamu !

ٌ ‫الز َما ِن ِك َت‬


‫اب‬ َّ ‫في‬
ِ ٍ‫َخ ْي ُر َجلِ ْيس‬ NILAI PARAF GURU PARAF ORTU

(khoiru jalis fizzamani kitab)


Sebaik-baik teman duduk pada setiap waktu adalah buku
Jumat, 22 Januari 2021 MATA PELAJARAN:
PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA,
DAN KESEHATAN

Gerakan Renang Gaya Bebas


1. Gerakan Kaki Renang Gaya Bebas
Cara melakukan gerakan kaki renang gaya bebas sebagai berikut :
 Gerakan kaki sebaiknya dilakukan di pinggir kolam
 Kedua tangan berpegangan pada parit
 Kedua kaki lurus kebelakang dan digerakan turun - naik bergantian
 Sumber gerakan dari pangkal paha
 Gerakan kaki dapat pula dilakukan dengan cara duduk di pinggir kolam
2. Gerakan lengan renang gaya bebas
Cara melakukan gerakan tangan renang gaya bebas sebagai berikut :
o Gerakan tangan sebaiknya dilakukan sambal berdiri di darat maupun di kolam
dangkal
o Sikap kedua kaki dibuka selebar bahu
o Badan dibungkukkan kedepan bersamaan dengan kedua tangan diluruskan
kedepan
o Selanjutnya gerakan salah satu tangan dengan cara menarik kearah pusar
o Perut dan sikut dibengkokkan
o
o Kemudian tangan kebelakang didorong hingga lurus dan ibu jari menyentuh paha
o Tangan diangkat keatas hingga sikut membentuk sudut 90 derajat
o Tangan dijatuhkan kembali kedepan sejajar dengan tangan yang didepannya
3. Gerakan Pengambilan Napas
Cara melakukan gerakan mengambil napas renang gaya bebas sebagai berikut :
 Pengambilan napas sebaiknya dilakukan menghadap pinggir kolam
 Keduatangan berpegangan pada parit
 Kedua lutut direndahkan hingga kepala masuk ke dalam air
 Putar leher ke kiri dan ke kanan secara bergantian
 Pada saat leher diputar dan mulut berada di atas permukaan air, hiruplah udara
sebanyaknya melalui mulut dan putar kembali
ٌ ‫الز َما ِن ِك َت‬
‫اب‬ َّ ‫في‬
ِ ٍ‫َخ ْي ُر َجلِ ْيس‬
(khoiru jalis fizzamani kitab)
Sebaik-baik teman duduk pada setiap waktu adalah buku
Isilahtitik-titik di bawahinidenganjawaban yang benar !
1. Gerakan kaki pada saat renang gaya bebas sebaiknya dilakukan di …………………………

2. Pada saat renang gaya bebas kedua tangan berpegangan pada ……………………………..

3. Sumber gerakan kaki renang gaya bebas berasal dari …………………………………

4. Sikap kedua kaki renang gaya bebas dibuka ………………………… bahu

5. Sikap badan ketika melakukan gerakan lengan renang gaya bebas adalah …………………

6. Tangan diangkat ke atas hingga sikut membentuk sudut ……….derajat

7. Tangan dijatuhkan kembali kedepan sejajar dengan …………………………………

8. Pengambilan napas sebaiknya dilakukan menghadap …………………………………

9. Pada saat leher diputar dan mulut berada di atas permukaan air, hiruplah udara sebanyak

melalui …………

10. Putar leher ke kiri dan ke kanan secara …………………………………

ٌ ‫الز َما ِن ِك َت‬


‫اب‬ َّ ‫في‬
ِ ٍ‫َخ ْي ُر َجلِ ْيس‬ NILAI PARAF GURU PARAF ORTU
(khoiru jalis fizzamani kitab)
Sebaik-baik teman duduk pada setiap waktu adalah buku
Sabtu, 23 Januari 2021 MATA PELAJARAN:
PROGRAM KHUSUS

Membuat Nugget Ikan


Bahanpembuat nugget:
o 6 lembar roti tawar (bolehdigantidengan100 gramtepungterigu)
o 100 cc susu cairtawar (atau air biasa, jikainginlebihhemat)
o 1 sendokmakantepung tapioca
o 400 gramdaging ikan kakap, bersihkandaritulangnya dan haluskan
o 1 sendokteh garam
o 1/4 sendoktehmericabubuk
o 3 siungbawangputih, dihaluskan
o 1 butirtelurayam, dikocoklepas
o Minyakuntukmenggoreng
Bahanlapisan nugget:
o 1 buahtelur
o 50 gramtepungterigu
o 100 gramtepungpanirkasar
Cara membuatresep nugget ikan:
1. Ambil roti, buangsemuatepinya, lalumasukkandalamwadah, tuangkan susu, masukkan
juga daging ikan yang telahdihaluskan. Kemudianrendamselamabeberapasaat.
2. Setelah ituberibumbusepertimericabubuk, bawangputih, tepung tapioca dan garam.
Aduk rata, cicipidulurasanya, jikakurangasintambahkanlagisedikit garam
3. Siapkanloyang yang ukurannya 20x20 cm, laluolesidengansedikitlapisanminyak goreng
4. Tuangadonankedalamloyang, kukuslebihkurangselama 25 menithinggamatang dan
empuk. Angkat, dinginkan di suhuruangan.
5. Potongadonanukurannyabisadisesuaikanseleraanda
6. Kemudiangulingkanpotongantadi di atastepungterigu, lalucelupkeputihtelur,
berikutnyabalurdengantepungpanirkasar
7. Terakhir goreng dalamminyakpanassampaiwarnanyaberubahkuningkecoklatan, angkat
dan tiriskan
8. Nugget ikan siapdinikmati

ٌ ‫الز َما ِن ِك َت‬


‫اب‬ َّ ‫في‬
ِ ٍ‫َخ ْي ُر َجلِ ْيس‬
(khoiru jalis fizzamani kitab)
Sebaik-baik teman duduk pada setiap waktu adalah buku
Jawablahpertanyaan di bawahini!

1. Apakahkamupernahmakan nugget ikan ?

2. Bagaimana rasa nugget ikan ?

3. Apakahkamusukamakan nugget ikan ?

4. Tuliskanbahan yang digunakanuntukmembuat nugget ikan !

5. Jelaskanlangkahpertama yang dilakukandalammembuat nugget ikan !

6. Tuliskanbahanlapisan yang digunakanuntukmembuat nugget ikan !

7. Apa yang dilakukansetelahmenuangkanadonankeloyang dan mengkukusnyahinggamatang ?

8. Berapajumlahdaging ikan kakap yang dibutuhkandalammembuatnugget ?

9. Berapajumlahtepungpanirkasar yang kitabutuhkandalammembuat nugget ikan ?

10. Berapa lama waktu yang dibutuhkanuntukmengkukusadonan ?

ٌ ‫الز َما ِن ِك َت‬


‫اب‬ َّ ‫في‬
ِ ٍ‫َخ ْي ُر َجلِ ْيس‬ NILAI PARAF GURU PARAF ORTU

(khoiru jalis fizzamani kitab)


Sebaik-baik teman duduk pada setiap waktu adalah buku
MATA PELAJARAN:
Jumat, 29 Januari 2021 PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA,
DAN KESEHATAN

EVALUASI

I. Pilihlah jawaban yang benar dengan tanda silang (x) !


1. Gerakan senam yang dilakukan dalam irama music disebut ……
a. Senam lantai
b. Senam irama
c. Senam Aeorobik

2. Di bawah ini alat-alat yang sering digunakan senam irama adalah…..


a. tongkat, pita, bola
b. meja, kursi, tongkat
c. buku, pensil, bola

3. Di bawah ini yang merupakan gerakan aktivitas gerak berirama adalah……


a. Langkah lari
b. Langkah cepat
c. Langkah keseimbangan

4. Sikap awal pada saat gerakan ayunan satu lengan ke belakang dan ke depan adalah ……
a. Berdiri tegak
b. Jongkok
c. Menunduk

5. Sikap akhir dalam gerakan ayunan satu lengan kebelakang dan kedepan ……..
a. Kembali ke sikap semula
b. Berdiri tegak
c. Jongkok

6. Cara melakukan gerakan lengan dan tungkai berikut koordinasi dari kedua gerakan tersebut
yang memungkinkan orang berenang maju atau mundur di dalam air disebut ……
a. Gaya melompat
b. Gaya renang
c. Gaya lari

ٌ ‫الز َما ِن ِك َت‬


‫اب‬ َّ ‫في‬
ِ ٍ‫َخ ْي ُر َجلِ ْيس‬
(khoiru jalis fizzamani kitab)
Sebaik-baik teman duduk pada setiap waktu adalah buku
7. Di bawah ini yang termasuk gaya renang, kecuali …..
a. Gaya bebas
b. Gaya dorong
c. Gaya kupu-kupu

8. Di bawah ini cara melakukan gerakan kaki renang gaya bebas, kecuali…..

a. Gerakan kaki sebaiknya dilakukan di pinggir kolam

b. Kedua kaki lurus kebelakang dan digerakkan turun naik bergantian

c. Perut dan sikut dibengkokkan

9. Sikap kedua kaki pada saat gerakan lengan renang gaya bebas adalah ……..

a. Ditutup rapat-rapat

b. Dibuka selebar bahu

c. Lurus

10. Pengambilan napas ketika berenang sebaiknya dilakukan menghadap ……….

a. Pinggir kolam

b. Membelakangi kolam

c. Ke bawah

ٌ ‫الز َما ِن ِك َت‬


‫اب‬ َّ ‫في‬
ِ ٍ‫َخ ْي ُر َجلِ ْيس‬ NILAI PARAF GURU PARAF ORTU

(khoiru jalis fizzamani kitab)


Sebaik-baik teman duduk pada setiap waktu adalah buku
Sabtu, 30 Januari 2021 MATA PELAJARAN:
PROGRAM KHUSUS

Membuat Nasi Goreng

Bahan yang dibutuhkan :


 Nasi putih 1 piring
 Bawangputih 2 siung, cincanghalus
 Kecapmanis 2 sdm
 Saustomat 1 sdm
 Saus sambal 1 sdm
 Saustiram 1 sdm
 Garam 1 sdt
 Mericabubuk 1/2 sdt
 Kaldububuk rasa ayam 1/2 sdt
 Daunbawang 1 batang, cincanghalus
 Telurayam 1 butir
 Ayamsuwir 2 sdm
 Sosisayam 1 buah, iris tipis
 Margarin atauminyak goreng 3 sdm
Cara membuatnadigoreng :
1. Siapkanpenggorengandenganapisedang, tuang margarin atauminyak goreng.
2. Masukkan bawangputih dan daunbawang yang sudahdicincanghalus,
tumishinggaharum.
3. Masukkan ayamsuwir dan sosis, tumissebentar.
4. Tuangtelur, tumisbersamadenganbumbu.
5. Masukkan nasi, adukhinggatercampur rata.
6. Tuangkecapmanis, saustomat, saus sambal, saustiram, garam, mericabubuk, dan
kaldububuk.
7. Adukhinggawarna nasi berubahsecaramerata.
8. Nasi goreng biasa yang mudah, sederhana, dan enaksiapdisajikan.

ٌ ‫الز َما ِن ِك َت‬


‫اب‬ َّ ‫في‬
ِ ٍ‫َخ ْي ُر َجلِ ْيس‬
(khoiru jalis fizzamani kitab)
Sebaik-baik teman duduk pada setiap waktu adalah buku
TUGAS 1

No. Pertanyaan Jawaban


1. Apakahkamupernahmakan nasi goreng ?
2. Apakahkamusuka nasi goreng ?
3. Apakahkamupernahmemasak nasi goreng ?
4. Bagaimana rasa nasi goreng ?

TUGAS 2

Ayo belajarpraktekmembuat “Nasi Goreng”


bersamaibumuatausaudaramu !

Fotohasilmasakan nasi goreng yang


telahkamubuatbersamaibumuatausaudaramu !

ٌ ‫الز َما ِن ِك َت‬


‫اب‬ َّ ‫في‬
ِ ٍ‫َخ ْي ُر َجلِ ْيس‬ NILAI PARAF GURU PARAF ORTU

(khoiru jalis fizzamani kitab)


Sebaik-baik teman duduk pada setiap waktu adalah buku
Rabu, 6 Januari 2021 MATA PELAJARAN:
BAHASA INGGRIS

ACTIVITY 1

Watch the tectbelow !

Dear Friends,

We are having a House Gathering Party

On Saturday, 12th February 2016, at our house, Jl. Sudirman no.8


Bogor, at 7 p.m.

Please do come. We’re hoping you can make it.

Ali and Family

Fill the blank with the correct words base on the text in the activity 1 !

ٌ ‫الز َما ِن ِك َت‬


‫اب‬ َّ ‫في‬
ِ ٍ‫َخ ْي ُر َجلِ ْيس‬
(khoiru jalis fizzamani kitab)
Sebaik-baik teman duduk pada setiap waktu adalah buku
ACTIVITY 2

Write the Indoneasian meaning of these words !

1. Dear : ………………………………….

2. We are having : ………………………………….

3. Party : ………………………………….

4. Please do come : ………………………………….

5. We’re hoping : ………………………………….

ٌ ‫الز َما ِن ِك َت‬


‫اب‬ َّ ‫في‬
ِ ٍ‫َخ ْي ُر َجلِ ْيس‬ NILAI PARAF GURU PARAF ORTU
(khoiru jalis fizzamani kitab)
Sebaik-baik teman duduk pada setiap waktu adalah buku
MATA PELAJARAN:
Rabu, 13 Januari 2021 BAHASA INGGRIS

ACTIVITY 3

Read aloud the dialog below with a friend !

: Alright, no problem. Efi


: Yes, you can cut the vegetables. Tina
: No, I don’t like spicy. What can I do to help you ? Efi
: Wait a moment. I’ll make it for us.Would you like some hot spicy ? Tina
: Yes, please. Thank you. Efi
: Efi, would you like to have fried noodles, too ? Tina
: Yes, I’m hungry too. Efi
: I’m starving. I think I’d like to make fried noodles. Tina

Write with TRUE or FALSEstatement !

1. Tina makes an egg roll. ( …………………… )

2. They both are hungry. ( …………………… )

3. Efi likes spicy. ( …………………… )

4. Tina offers Efi a fried noodle. ( …………………… )

5. Efi helped Tina to cut some vegetables. ( …………………… )

ٌ ‫الز َما ِن ِك َت‬


‫اب‬ َّ ‫في‬
ِ ٍ‫َخ ْي ُر َجلِ ْيس‬ NILAI PARAF GURU PARAF ORTU

(khoiru jalis fizzamani kitab)


Sebaik-baik teman duduk pada setiap waktu adalah buku
ACTIVITY 4

Please translate into Bahasa Indonesia !

1. Starving : ………………………………….

2. Fried noodles : ………………………………….

3. Hungry : ………………………………….

4. Spicy : ………………………………….

5. Vegetables : ………………………………….

ٌ ‫الز َما ِن ِك َت‬


‫اب‬ َّ ‫في‬
ِ ٍ‫َخ ْي ُر َجلِ ْيس‬ NILAI PARAF GURU PARAF ORTU

(khoiru jalis fizzamani kitab)


Sebaik-baik teman duduk pada setiap waktu adalah buku
Rabu, 20 Januari 2021 MATA PELAJARAN:
BAHASA INGGRIS

ACTIVITY 5

Read aloud the dialog below !

Situation 2 ( In the school)

Shofi : Hi, Izzah. You look so pale. What happened with you ?

Izzah : Yeah. I’ve got a headache. I did not have a breakfast this morning.

Shofi : Oh, that’s so bad. What can I do for you ?

Izzah : It’s my mistake. If you don’t mind, please buy me some

medicine at the drugstore nearby here.

Shofi : Ok. Wait here for a minutes. I’ll buy it for you.

Answer these questions according to the text above !

1. Who looked so pale ?

2. What happened with Izzah ?

3. Why did Izzah get a headache ?

4. What did Shofi do to help Izzah ?

5. Where did Shofi buy the medicine ?

ٌ ‫الز َما ِن ِك َت‬


‫اب‬ َّ ‫في‬
ِ ٍ‫َخ ْي ُر َجلِ ْيس‬ NILAI PARAF GURU PARAF ORTU

(khoiru jalis fizzamani kitab)


Sebaik-baik teman duduk pada setiap waktu adalah buku
Rabu, 27 Januari 2021 MATA PELAJARAN:
BAHASA INGGRIS

ACTIVITY 5 NILAI PARAF GURU PARAF ORTU

Read aloud the dialog below !

Oh, okay. Thank you. Cahyo :


Oh, certainly. Here it is. But don’t forget to return it back. Fajar :
May I use it ? I want to remove my writing. Cahyo :
Yes, I have it. Fajar :
Fajar, do you have a rubber ? Cahyo :

Translate the dialog above into Bahasa !Indonesia !

Cahyo :

Fajar :

Cahyo :

Fajar :

Cahyo :

ٌ ‫الز َما ِن ِك َت‬


‫اب‬ َّ ‫في‬
ِ ٍ‫َخ ْي ُر َجلِ ْيس‬ NILAI PARAF GURU PARAF ORTU
(khoiru jalis fizzamani kitab)
Sebaik-baik teman duduk pada setiap waktu adalah buku

Anda mungkin juga menyukai