Anda di halaman 1dari 8

KISI-KISI SOAL UJIAN TULIS

SEKOLAH DASAR NEGERI 1 TALUNKULON


KEC. BANDUNG KAB. TULUNGAGUNG
TAHUN PELAJARAN 2020/2021
Muatan Pelajaran : Pendidikan Agama Islam
Alokasi Waktu : 120 menit
Jumlah Soal : 35 Pilihan Ganda Dan 5 Uraian

No.
No Kompetensi Dasar Kelas Materi Pelajaran Indikator
Soal
1. 3.1 Memahami makna Q.S. al- VI/1 Q.S. al-Kafirun Disajikan deskripsi kehidupan sehari-hari, peserta didik dapat 1
Kafirun, Q.S. al-Maidah/5: 2-3 memberikan solusi terbaik permasalahan tersebut sesuai isi
dan Q.S. al-Hujurat/49: 12-13 kandungan Q.S. al-Kafirun dengan benar
VI/2 Q.S. al-Maidah/5: 2 Disajikan kutipan ayat surat al-Maidah ayat 2, pserta didik mampu 2
dengan benar
menentukan isi kandungan ayat tersebut dengan benar
VI/2 Q.S. al-Hujurat/49: 13 Disajikan isi kandungan dari Q.S. al-Hujurat/49: 13 yang belum 3
lengkap, peserta didik dapat menyempurnakan isi kandungan
tersebut dengan benar.
2. 3.1 Memahami makna Q.S. at-Tīn V/2 Q.S. al-Mā’un Disajikan ilustrasi perilaku terpuji sebagai cerminan isi al-Qur’an, 4
dan Q.S. al-Mā’un dengan peserta didik dapat menentukan nama surat yang sesuai dengan
benar. perilaku tersebut dengan benar
V/1 Q.S. at-Tīn Ditampilkan makna salah satu ayat Q.S. at-Tin, peserta didik dapat 5
menentukan ayat yang sesuai dengan arti tersebut dengan benar
3. 3.1 Memahami makna Q.S. IV/2 Q.S. al-Fil Disajikan salah satu ayat dari Q.S. al-Fil, peserta didik dapat 6
al-Falaq dan Q.S. al-Fil menentukan arti dari ayat tersebut dengan benar
dengan baik dan benar
4. 3.3 Memahami makna al-Asmau IV/1 al-Asmau al-Husna: Disajikan salah satu al-Asmau al-Husna, peserta didik dapat 7
al-Husna: al-Basir, al-‘Adil, al-Basir menentukan contoh perilaku dalam kehidupan sehari-hari yang
dan al‘Azim sesuai dengan al-Asmau al-Husna tersebut dengan benar.
5. 3.2 Memahami makna al-Asma`al- V/1 Al-Asma` al-Husna: Disajikan tabel al-Asma`al-Husna: al-Mumit, al-Hayy, al- 8
Husna: al-Mumit, al-Hayy, al- al-Mumit, al-Hayy, Qayyum, dan al-Ahad, peserta didik dapat memasangkan arti yang
Qayyum, dan al-Ahad al- Qayyum, dan al- sesuai dengan benar.
Ahad
6. 3.2 Memahami makna al-Asmau VI/1 al-Asmau al-Husna: Disajikan deskripsi makna salah satu al-Asmau al-Husna, peserta 9
al-Husna: as-Ṣamad, al- al-Baqi. didik dapat menentukan nama al-Asmau al-Husna yang sesuai
Muqtadir, al-Muqaddim, dan dengan benar.
VI/1 al-Asmau al-Husna: Disajikan pernyataan makna salah satu al-Asmau al-Husna, 10
al-Baqi.
al-Muqtadir peserta didik dapat menentukan wujud penerapan dalam perilaku
dari al-Asmau al-Husna tersebut dengan benar.
7. 3.4 Memahami makna iman IV/2 Iman kepada Disajikan deskripsi kehidupan sehari-hari, peserta didik dapat 11
kepada malaikat-malaikat malaikat-malaikat menentukan nama malaikat yang bertugas sesuai dengan deskripsi
Allah berdasarkan pengamatan Allah tersebut dengan benar
IV/2 Iman kepada Disajikan pernyataan salah satu malaikat Allah Swt, peserta didik 12
terhadap dirinya dan alam
malaikat-malaikat dapat menentukan tugas yang sesuai dengan nama malaikat
sekitar
Allah tersebut dengan benar

8. 3.3 Memahami nama-nama Rasul V/2 Rasul Allah Disajikan makna salah satu sifat wajib rasul, peserta didik dapat 13
Allah dan Rasul Ulul ‘Azmi. menentukan cara beriman kepada rasul dengan benar.
V/2 Rasul Ulul ‘Azmi. Disajikan beberapa nama-nama rasul, peserta didik dapat 14
mengelompokkan nama-nama Rasul Ulul Azmi dengan benar.
9. 3.3 Memahami hikmah beriman VI/1 Hikmah beriman Disajikan ilustrasi tentang kehidupan di akhirat, peserta didik 15.
kepada hari akhir yang dapat kepada hari akhir dapat mengidentifikasi hikmah beriman kepada hari akhir dengan
membentuk perilaku akhlak benar.
VI/1 Beriman kepada hari Disajikan narasi tentang peristiwa hari akhir, peserta didik dapat 16
mulia.
akhir menentukan nama hari akhir dengan tepat.
VI/1 Tanda-tanda hari Disajikan beberapa kejadian, peserta didik dapat menentukan 17
akhir tanda-tanda kiamat sudah sangat dekat dengan benar
10. 3.4 Memahami makna V/1 Makna diturunkannya Disajikan pernyataan tentang makna diturunkan kitab suci, peserta 18
diturunkannya kitab-kitab suci kitab-kitab suci didik dapat menentukan fungsi diturunkan kitab suci yang sesuai
melalui rasul-rasul-Nya dengan benar.
V/1 Kandungan kitab- Disajikan kandungan salah satu kitab suci, peserta didik dapat 19
sebagai implementasi rukun
kitab suci menunjukkan nama kitab suci sesuai isi kandungan tersebut
iman
dengan benar
V/1 Nama Kitab suci dan Disajikan nama-nama kitab Allah, peserta didik dapat menentukan 20
rasul penerimanya nama kitab yang sesuai dengan nama nabi dan rasul penerimanya
11. 3.4 Memahami hikmah beriman VI/2 Iman kepada qadha Disajikan narasi peristiwa terkait dengan takdir Allah Swt., peserta 21
kepada qadha dan qadar yang dan qadar didik dapat menunjukkan sikap yang tepat dalam menerima taqdir
dapat membentuk perilaku tersebut dengan benar.
akhlak mulia.
VI/2 Hikmah beriman Disajikan pernyataan makna iman kepada qada’ dan qadar, peserta 22
kepada qadha dan didik dapat menentukan hikmah iaman kepada qada’ atau qadar
qadar Allah Swt dengan tepat.
12. 3.7 Memahami sikap rendah hati. IV/2 Rendah hati Disajikan beberapa perilaku kehidupan sehari-hari, peserta didik 23
dapat menentukan nama siakp terpuji yang sesuai dengan benar.
13 3.5 Memahami makna perilaku V/1 Makna perilaku jujur Disajikan peristiwa sehari-hari terkait perilaku jujur, peserta didik 24
jujur dalam kehidupan sehari- dapat menentukan perilaku yang benar mensikapi peristiwa
hari tersebut dengan benar.
14. 3.5 Memahami perilaku hormat VI/2 Hormat dan patuh Disajikan pernyataan perilaku terpuji siswa terhadap guru, peserta 25
dan patuh kepada orangtua, kepada orangtua, didik dapat menentukan cara hormat kepada guru dengan tepat
guru, dan sesama anggota guru, dan sesama
keluarga anggota keluarga
15. 3.10 Memahami makna perilaku IV/1 Perilaku amanah Disajikan deskripsi perilaku amanah dalam kehidupan sehari-hari, 26
amanah dalam kehidupan peserta didik dapat menetukan nama perilaku yang sesuai dengan
sehari-hari benar.
16. 3.9 Memahami makna Ikhlas V/2 Makna Ikhlas beramal Disajikan pernyataan tentang makna ikhlas, peserta didik dapat 27
beramal dalam kehidupan menentukan sikap ikhlas yang tepat sesuai dengan pernyataan
sehari-hari. tersebut
17. 3.6 Memahami sikap toleran dan VI/2 Sikap toleran Disajikan beberapa contoh perilaku, peserta didik dapat 28
simpatik terhadap sesama mengidentifikasi sikap toleran atau simpatik dengan benar
sebagai wujud dari pemahaman VI/2 Sikap simpatik Disajikan ilustrasi toleransi dalam kehidupan, pesrta didik dapat 29
QS al-Kafirun menunjukkan wujud toleransi yang benar.
18. 3.14 Memahami tata cara bersuci IV/1 Tata cara bersuci dari Disajikan deskripsi kejadian tentang masalah bersuci, peserta 30
dari hadas kecil sesuai hadas kecil didik dapat menentukan cara bersuci sesuai kejadian tersebut
ketentuan syari’at Islam dengan benar
IV/1 Ketentuan wudu Disajikan pernyataan tentang fungsi wudu, peserta didik dapat 31
membatalkan wudu dengan benar
19. 3.15 Memahami makna ibadah IV/2 Ketentuan ibadah Disajikan beberapa ketentuan yang membatalkan ibadah, peserta 32
salat. salat didik dapat mengidentifikasi yang membatalkan salah satu ibadah
dengan benar
IV/2 Keutamaan shalat Disajikan pernyataan tentang shalat, peserta didik dapat 33
menentukan keutamaan shalat dengan benar.
IV/2 Makna bacaan shalat Disajikan salah satu lafadz bacaan shalat, peserta didik dapat 34
menetukan artinya dengan benar
20. 3.7 Memahami hikmah zakat, VI/1 Hikmah zakat, infaq, Disajikan narasi tentang zakat dan shadaqah, peserta didik dapat 35
infaq dan sedekah sebagai dan sedekah menentukan hikmah zakat dan sadaqah.
implementasi dari rukun
Islam.
21. 3.4 Memahami makna V/2 Nama Kitab suci dan Disajikan nama-nama kitab Allah, peserta didik dapat 36
diturunkannya kitab-kitab rasul penerimanya menyebutkan nama kitab yang sesuai dengan nama nabi dan rasul
suci melalui rasul-rasul-Nya penerimanya
sebagai implementasi rukun
iman
22. 3.3 Memahami nama-nama Rasul V/2 Rasul Ulul ‘Azmi. Disajikan narasi tentang nama-nama rasul, peserta didik dapat 37
Allah dan Rasul Ulul ‘Azmi. mengelompokan nama-nama rasul Ulul ‘Azmi dengan benar.
23. 3.11 Memahami kisah keteladanan VI/1 Kisah Nabi Isa a.s Disajikan beberapa mukjizat para nabi, peserta didik 38
nabi Isa a.s mengidentifikasi mukjizat dari salah seorang nami dengan benar
24 3.13 Memahami kisah keteladanan VI/1 Kisah keteladanan Disajikan beberapa pernyataan tentang kisah sahabat nabi, peserta 39
sahabat-sahabat nabi sahabat -sahabat Nabi didik dapat menentukan keberhasilan yang dicapai salah satu
Muhammad s.aw Muhammad saw sahabat nabi dengan benar.
25. 3.7 Memahami hikmah zakat, VI/2 Ketentuan zakat, infaq Disajikan deskripsi tentang profil keluarga, peserta didik dapat 40
infaq dan sedekah sebagai dan sedekah menentukan jumlah zakat fitrah yang harus ditunaikan dengan
implementasi dari rukun benar
Islam
KISI-KISI PRAKTIK UJIAN SEKOLAH
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM SD
TAHUN PELAJARAN 2020 / 2021

KOMPETENSI
N KEMAMPUAN YANG
DASAR MATERI INDIKATOR SOAL ASPEK PENILAIAN
O DI UJI
K-13
1. Terbiasa berwudhu Praktek wudhu Mempraktikan wudhu Peserta didik mempraktikkan Niat, tatacara, do’a sesudah
sebelum shalat dengan tertib dan benar wudhu dengan tertib dan benar wudhu
2. Memahami makna Praktek sholat Mempraktikkan shalat Peserta didik dapat mempraktikkan Niat, bacaan, gerakan,
ibadah shalat dengan benar, tertib dan shalat dengan benar, tertib dan keserasian antara bacaan dan
tuma’ninah tuma’ninah gerakan shalat, tuma’ninah
3. Memahami makna QS QS Al Kafirun, Membaca QS Al Peserta didik dapat membaca QS Tajwid / fashahah, kelancaran
Al Kafirun, Al Ma’un Al Ma’un Kafirun, Al Ma’un Al Kafirun, Al Ma’un dengan benar
dengan benar*)

*) Pilih salah satu surah


SOAL UJIAN PRAKTEK
UJIAN SEKOLAH PENDIDIKAN AGAMA DAN BUDI PEKERTI
TAHUN PELAJARAN 2020 / 2021

Nama Sekolah :
Hari / Tgl. Ujian :
Kelas : VI (Enam)
Waktu :

Kerjakan tugas-tugas berikut ini dengan benar !


1. Praktikkan wudhu dengan benar !
2. Praktikkan shalat magrib dengan benar !
* pilih salah satu surat *
3. - Bacalah Q.S Al Ma’un dengan benar !
- Bacalah Q.S Al Kafirun dengan benar !

Anda mungkin juga menyukai