Anda di halaman 1dari 13

KISI-KISI BERINDIKATOR

UJIAN SEKOLAH PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SEKOLAH MENENGAH PERTAMA
TAHUN AJARAN 2021/2220

SMP NUGRAHA KOTA BANDUNG


PROPINSI JAWA BARAT
TAHUN 2022
KISI-KISI BERINDIKATOR
UJIAN SEKOLAH PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SEKOLAH MENENGAH PERTAMA
TAHUN AJARAN 2021/2220

Jenjang Sekolah : SMP Nugraha


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kurikulum : Kurikulum 2013
Alokasi Waktu : 120 Menit
Bentuk Soal : Pilihan Ganda No.1 s.d. 50
Tahun Ajaran : 2021/2022
Penulis : Tati Suryati, S.Ag.

BAHAN/ LEVEL NO.


NO KOMPETENSI DASAR MATERI INDIKATOR
KLS KOGNITIF SOAL
1 3.1. Memahami makna VII/1 Q.S. al-Mujadilah/58: 11, Disajikan Q.S. al-Mujadilah /58: 11,
Q.S. al-Mujadilah/58: 11, Q.S. ar-Rahman/55: 33 Pemahaman peserta didik dapat menentukan arti
Q.S. ar-Rahman/55: 33 dan Hadis terkait tentang lafadz dari ayat tersebut dengan benar. 1
dan Hadis terkait menuntut ilmu
tentang menuntut ilmu
2 3.2 Memahami makna Q.S. VII/2 Q.S. an-Nisa/4: 146, Q.S. al- Penerapan Disajikan Q.S. an-Nisa/4: 146, Peserta
an-Nisa/4: 146, Q.S. al- Baqarah/2: 153, dan didik dapat memberikan contoh bacaan
Baqarah/2: 153, dan Q.S. Ali Imran/3: 134 Nun Sukun/Tanwin dan Mim sukun ada
Q.S. Ali Imran/3: 134 serta serta Hadis terkait ayat tersebut dengan benar. 2
Hadis terkait tentang tentang ikhlas, sabar, dan
pemaaf
ikhlas, sabar,
dan pemaaf
3 3.1 Memahami Q.S. al- VIII/1 Q.S. al-Furqan/25: 63, Penerapan Disajikan ayat Q.S. al- Furqan/25: 63,
Q.S. al-Isra’/17: 26-27 peserta didik dapat menerapkan bacaan 3
Furqan/25: 63, Q.S. al-
dan Hadis terkait tentang al- Syamsiyah dengan benar.
Isra’/17: 26-27 dan
Hadis terkait tentang rendah hati, hemat, dan hidup
sederhana
rendah hati, hemat,
dan hidup sederhana
BAHAN/ LEVEL NO.
NO KOMPETENSI DASAR MATERI INDIKATOR
KLS KOGNITIF SOAL
4 3.2. Memahami Q.S. an- VIII/2 Q.S. an-Nahl/16: 114 dan Penalaran Ditampilkan Q.S. an-Nahl/16: 114
Nahl/16: 114 dan Hadis Hadis terkait tentang peserta didik dapat memecahkan masalah
terkait tentang mengonsumsi makanan dan sehari-hari berkaitan dengan ayat tersebut.
mengonsumsi makanan minuman yang halal dan 4
dan minuman yang halal bergizi dalam kehidupan
sehari-hari
dan bergizi dalam
kehidupan sehari-hari
5 3.1. Memahami Q.S. az- IX/1 Q.S. az-Zumar/39: 53, Pemahaman Disajikan QS. Az-zumar (39):53 peserta
Zumar/39: 53, Q.S. an- Q.S. an-Najm/53: 39-42, didik dapat mengartikan lafadz dari ayat 5
Najm/53: 39-42, Q.S. Q.S. Ali Imrān/3: 159 tersebut dengan benar
Ali Imrān/3: 159 tentang tentang optimis, ikhtiar,
Penerapan Disajikan beberapa pernyataan perilaku.
optimis, ikhtiar, dan dan tawakal serta Hadis peserta didik dapat menunjukan contoh 6
tawakal terkait perilaku optimis dengan benar.
serta Hadis terkait
6 3.2. Memahami Q.S. al- IX/2 Q.S. al-Hujurat/49: 13 Pemahaman Disajikan Q.S. al-Hujurat/49: 13, peserta
Hujurat/49: 13 tentang tentang toleransi dan didik dapat mengartikan tiap lafadz 7
toleransi dan menghargai menghargai perbedaan dari ayat tersebut dengan benar.
perbedaan dan Hadis dan Hadis terkait
terkait Penalaran Disajikan Q.S. al-Hujurat/49: 13,
peserta didik dapat memberikan solusi 8
dalam pergaulan
7 3.3. Memahami makna al- VII/1 Al-Asma‘ al-Husna: al- ’Alim, Penerapan Disajikan sebuah Narasi tentang sikap
Asma‘ al-Husna: al- al-Khabir, as-Sami’, dan al- dalam kehidupan sehari-hari, peserta
Bashir
’Alim, al-Khabir, as- didik dapat mengaitkan dengan salah
Sami’, dan al-Bashir 9
satu asmaul husna al-’Alim, al-Khabir,
as-Sami’, atau al-Bashir dengan benar.
BAHAN/ LEVEL NO.
NO KOMPETENSI DASAR MATERI INDIKATOR
KLS KOGNITIF SOAL
8 3.4. Memahami makna iman VII/2 Iman kepada malaikat Penalaran Disajikan QS. Qaaf/25:18 beserta
kepada malaikat berdasarkan dalil naqli. terjemahnya peserta didik dapat
menyimpulkan sikap yang tepat dalam 10
berdasarkan dalil naqli.
kehidupan sehari-hari yang berkaitan
dengan iman kepada malaikat sesuai ayat
tersebut.
9 3.5. Memahami makna beriman VIII/1 Beriman kepada Kitab- kitab Pemahaman Disajikan beberapa pernyataan
kepada Kitab- kitab Allah Allah Swt. tentang sikap terhadap kitab Allah,
Swt. peserta didik dapat mengidentifikasi 11
sikap yang menunjukkan mencintai
kitab Allah dengan tepat.

10 3.6. Memahami makna VIII/2 Beriman kepada Rasul- rasul Penerapan Disajikan narasi tentang kehidupan nabi
beriman kepada Rasul- Allah peserta didik dapat mengaplikasikan 12
rasul Allah Swt. keteladanan Nabi dalam kehidupan sehari
hari dengan tepat
Disajikan tabel nama-nama sifat wajib 13
Rasul dan arinya, peserta didik dapat
menentukan pasangandengan tepat
11 3.3. Memahami makna iman IX/1 Iman kepada Hari Akhir Pemahaman Disajikan ilustrasi tentang peristiwa
kepada Hari Akhir berdasarkan pengamatan perjalanan umat manusia setelah 14
berdasarkan pengamatan terhadap dirinya, alam meninggal dunia, peserta didik dapat
sekitar, dan makhluk ciptaan menyebutkan nama peristiwa tersebut
terhadap dirinya, alam
Allah Swt. Penalaran Disajikan deskripsi peristiwa pada hari
sekitar, dan makhluk akhir (Yaumul hisab, Yaumul Mizan,
ciptaan Yaumul Mahsyar dll) peserta didik dapat 15
Allah Swt. menentukan perilaku yang sebaiknya
dilakukan dengan tepat
12 3.4. Memahami makna iman IX/2 Iman kepada Qadha dan Penerapan Disajikan pernyataan-pernyataan
kepada Qadha dan Qadar Qadar berdasarkan perilaku dalam kehidupan sehari-hari, 16
berdasarkan pengamatan pengamatan terhadap peserta didik dapat memilih perilaku
terhadap dirinya, alam dirinya, alam sekitar dan sebagai cerminan keimanan kepada
sekitar makhluk ciptaan Allah Swt. qada dan qadar
dan makhluk ciptaan Penalaran Disajikan deskripsi tentang suatu
Allah Swt. fenomena, peserta didik dapat
17
mengevaluasi/ menanggapinya sebagai
seorang muslim
Disajikan ilustrasi dalam kehidupan 18
sehari-hari, peserta didik dapat
menunjukkan perilaku sdidikap iman
kepada qadha dan qadar dengan benar
Pemahaman Disajikan sebuah narasi tntang 19
penoena dalam kehidupan sehari hari,
eserta didik dapat memberikan
tanggapan narasi tersebut dengan
benar
BAHAN LEVEL NO.
NO KOMPETENSI DASAR / MATERI INDIKATOR
KOGNITIF SOAL
KLS
13 3.5. Memahami makna perilaku VII/1 Perilaku Jujur, Amanah, dan Penerapan Ditampilkan ilustrasi tentang
jujur, amanah, dan istiqamah istiqamah perilaku jujur, amanah, atau
istiqamah, peserta didik dapat 20
menentukan perilaku tersebut
dalam kehidupan sehari-hari
dengan tepat.
Penerapan Disajikan contoh perilaku terpuji 21
dalam kehidupan sehari-hari, peserta
didik dapat menentukan contoh
perilaku terpuji, jujur, amanah, atau
istiqamah secara tepat
14 3.6. Memahami makna VII/2 Hormat dan patuh kepada Penalaran
hormat dan patuh kepada kedua orang tua dan guru, Disajikan narasi tentang tanggungjawab
kedua orang tua dan dan empati, terhadap orang tua terhadap anaknya, peserta didik
dapat menganalisis ciri kepatuhan anak 22
sesama.
guru, dan empati
terhadap orang tua
terhadap
sesama
15 3.5. Memahami bahaya VIII /1 Bahaya mengonsumsi Pemahaman Disajikan beberapa pernyataan, peserta
mengonsumsi minuman minuman keras, judi, dan didik dapat menentukan bahaya
mengkonsumsi minuman keras, judi dan 23
keras, judi, pertengkaran.
pertengkaran
dan pertengkaran
17 3.5 Memahami makna tata IX/2 Tata krama, sopan santun, Pemahaman Disajikan beberapa pernyataan
krama, sopan santun, dan dan rasa malu peserta didik dapat menunjukkan
rasa malu manfaat perilaku tata krama, sopan 24
santun, atau rasa malu dengan
benar.

Disajikan beberepa pernyataan, Peserta


Penerapan didik dapat menerapkan sifat tata krama, 25
sopan santu, dan rasa malu
Disajikan arti dari qur’an surat al-
Penerapan 26
a’raf/26, peserta didik dapat
menyebutkan fungsi berpakaian
berdasarkan arti surat tersebut dengan
tepat
BAHAN/ LEVEL NO.
NO KOMPETENSI DASAR MATERI INDIKATOR
KLS KOGNITIF SOAL
18 3.7 Memahami ketentuan VII /1 Ketentuan bersuci dari hadas Pemahaman Disajikan pernyataan tentang ketentuan
bersuci dari hadas besar besar. bersuci dari hadats besar, peserta didik
berdasarkan dapat menentukan penyebab mandi wajib 27
ketentuan syari’at Islam dengan benar.
19 3.8. Memahami ketentuan salat VII/1 Ketentuan salat berjamaah. Penerapan Disajikan ilustrasi tentang pelaksanaan
berjamaah sholat berjamaah, Peserta didik dapat 28
menerapkan tata cara sebagai ma’mum
masbuk dengan benar
20 3.9. Memahami ketentuan salat VII/2 Ketentuan salat Jum’at. Penalaran Disajikan ilustrasi perjalanan pada hari
Jumat Jumat, Peserta didik dapat memberikan 29
solusi pengganti sholat jum’at dengan
benar
21 3.10.Memahami ketentuan salat VII/2 Ketentuan salat jamak qasar. Penalaran Disajikan ilustrasi sebuah perjalanan jauh,
jamak qasar Peserta didik dapat memecahkan masalah 30
pelaksanaan salat jamak dan qoshor
dengan benar
22 3.7. Memahami ketentuan salat VIII/1 Ketentuan shalat sunnah Pemahaman Disajikan beberapa pernyataan
sunah berjamaah dan berjamaah dan munfarid tentang ketentuan salat sunah
munfarid berjamaah atau munfarid, peserta
didik dapat mengidentifikasinya 31
dengan tepat.
23 3.8. Memahami tata cara sujud VIII/1 Sujud syukur, sujud sahwi, Penerapan Ditampilkan ilustrasi, Peserta didik dapat
syukur, sujud tilawah, dan dan sujud tilawah. menerapkan sujud syukur, tilawah, dan 32
sujud sahwi sahwi dengan benar
24 3.9. Memahami tata cara puasa VIII/2 Puasa wajib dan sunnah. Penerapan Ditampilkan ilustrasi tentang 33
wajib dan sunah ketentuan berpuasa , peserta
didik dapat menentukan macam-
macam puasa dengan tepat.
25 3.10. Memahami ketentuan VIII/2 Makanan dan minuman yang Penalaran Disajikan beberapa gambar makanan
makanan dan minuman halal dan haram berdasarkan dan minuman yang haram, Peserta 34
yang halal dan haram Al- Quran didik dapat menganalisis bahayanya
berdasarkan Al-Qur`an dan Hadits dengan tepat
dan Hadits
Penerapan Ditampilkan arti dari Qur’an surah al- 35
Maidah ayat 3, peserta didik dapat
mengidentifikasikan jenis makanan
yang haram dengan tepat
BAHAN/ LEVEL NO.
NO KOMPETENSI DASAR MATERI INDIKATOR
KLS KOGNITIF SOAL
26 3.8 Memahami ketentuan IX/1 Ketentuan zakat Pemahaman Disajikan tentang ketentuan zakat ,
zakat peserta didik dapat mengelompokan 36
nya dengan tepat.
Penerapan Disajikan ilustrasi kondisi ekonomi atau
usaha seseorang peserta didik dapat 37
menghitung jumlah harta yang wajib
dikeluarkan zakatnya
Penalaran Disajikan ilustrasi tentang suatu
keluarga yang akan membayar zakat, 38
peserta didik dapat menghitung
jumlahnya dengan benar.
27 3.9 Memahami ketentuan IX/1 Ketentuan ibadah haji dan Pemahaman Disajikan beberapa kegiatan dalam ibadah
ibadah haji dan umrah umrah haji dan umroh , peserta didik dapat 39
menentukan kegiatan yang termasuk haji
da umroh dengan benar
Penerapan Disajikan beberapa pernyataan tentang 40
kegiatan pelaksanaan ibadah haji, peserta
didik dapat menentukan kegiatan haji
dengan benar
28 3.10 Memahami ketentuan IX/2 Penyembelihan hewan, Pemahaman Disajikan beberapa pernyataan tentang
penyembelihan hewan, Peserta didik dapat 41
penyembelihan hewan, Qurban dan Aqiqah
qurban dan aqiqah mengidentifikasi tatacara menyembelih
hewan menurut ajaran islam dengan benar
Penalaran disajikan ilustrasi tentang penyembelihan 42
hewan kurban , peserta didik dapat
memecahkan masalah berkait dengan
dengan penyembelihan hewan kurban
tersebut.
29 3.11 Memahami sejarah VII/1 Sejarah perjuangan Nabi Penerapan Disajikan pernyataan sikap mulia nabi
perjuangan Nabi Muhammad Saw. Muhammad Saw dalam berdakwah di 43
Muhammad Saw. Makkah yang penuh rintangan, Peserta
didik dapat menerapkan teladan sikap
mulia tersebut dengan benar.
30 3.12 Memahami sejarah VII/2 Sejarah perjuangan dan Penalaran Disajikan narasi perjuangan dan
perjuangan dan kepribadian al-Khulafa al- kepribadian salah satu al- Khulafa
kepribadian al-Khulafa Rasyidun al-Rasyidun, peserta didik dapat
al-Rasyidun menganalisis teladan yang dapat 44
diikuti dari salah satu al-Khulafa al-
Rasyidun tersebut dengan benar.

BAHAN/ LEVEL NO.


NO KOMPETENSI DASAR MATERI INDIKATOR
KLS KOGNITIF SOAL
31 3.11 Memahami sejarah VIII/1 Sejarah pertumbuhan ilmu Penerapan Di sajikan sebuah narasi tentang
pertumbuhan ilmu pengetahuan pada masa perkembangan ilmu pengetahuan pada 45
pengetahuan masa Bani Umayah masa Bani Umayyah. Peserta didik
Bani Umayah dapat mengaitkan dengan contoh
sikap keteladanan yang baik
32 3.12 Memahami sejarah VIII/2 Sejarah pertumbuhan ilmu Penalaran Disajikan narasi pertumbuhan ilmu
pertumbuhan ilmu pengetahuan masa Bani pengetahuan masa Bani Abbasiyah,
pengetahuan masa Abbasiyah peserta didik dapat menganalisis nilai
Bani Abbasiyah keteladanan untuk pengembangan 46
ilmu pengetahuan saat ini dengan
benar.

33 3.9 Memahami sejarah IX/1 Sejarah Perkembangan Islam Pemahaman Disajikan tabel tentang nama sunan
47
perkembangan Islam di di Nusantara dan nama aslinya, peserta didik dapat
Nusantara menentukan pasangan dengan benar.
Pemahaman Disajikan narasi tentang penyebaran
48
Islam di Nusantara, peserta didik dapat
menyebutkan penyebab Islam mudah
diterima dengan benar.
34 3.10 Memahami sejarah tradisi IX/2 Sejarah tradisi Islam Penerapan Disajikan ilutrasi tentang pengaruh
Penanggalan Islam terhadap penanggalan 49
Islam Nusantara Nusantara
Jawa, Peserta didik dapat memberi contoh
kesesuaian penanggalan Islam dan Jawa
Pemahaman Disajikan fakta salah satu Tradisi Islam di
Nusantara peserta didik menyebutkan nilai
yang terkandung dari tradisi Islam tersebut 50

Anda mungkin juga menyukai