Anda di halaman 1dari 14

EDUKASI

CARA MERAWAT PASIEN DENGAN HALUSINASI


OLEH :
MINARSIH WAHYUNINGTYAS
PROGRAM NERS
UNIVERSITAS RESPATI INDONESIA
JAKARTA
Pengertian Halusinasi adalah :

Halusinasi merupakan gangguan /perubahan persepsi


dimana pasien mempersepsikan suatu yang
sebenernya tidak terjadi
Penyebab Halusinasi :

Halusinasi dapat disebabkan oleh gangguan organik


atau non organik

Oleh karena itu perawat harus mengkaji Riwayat


trauma,riwayat penyakit yang dapat menyebabkan
gangguan pada otak
JENIS HALUSINASI

Halusinasi dengar : Halusinasi


suara halusinasi Halusinasi Somatik: Taktil:
yang berkomentar persepsi yang salah persepsi yang
secara terus didalam tubuh salah tentang
menerus perabaan

Halusinasi Halusinasi Halusinasi


penciuman: Pengecapan : Penglihatan:
persepsi persepsi rasa persepsi
membau pengecapan yang penglihatan
yang salah salah yang salah
§ SP 1 SP 1
§ SP 2 SP 2
§ SP 3 SP 3
§ SP 4 SP 4
SP 1 PASIEN
1. Bantu pasien mengenali halusinasinya ( Jenis, isi, waktu terjadi,
frekuensi, respon, dan upaya pasien mengontrol halusinasi
2. Jelaskan cara yang dapat untuk mengontrol halusinasi(menghardik
suara halusinasi, kepatuhan minum obat, bercakap-cakap, melakukan
kegiatan
3. Ajarkan pada pasien menghardik halusinasi atau bersahabat dengan
halusinasi tanpa mengganggu kegiatan yang sedang dilakukan
4. Bantu pasien Menyusun jadwal kegiatan menghardik
SP 2 PASIEN

1. Evaluasi Jadwal SP 1 yaitu menghardik


Halusinasi dan berikan pujian kepada pasien
2. Latih Pasien minum Obat Dengan prinsip 8
benar minum obat ( nama pasien, nama obat,
dosis obat, waktu minum obat, cara minum
obat, benar manfaat respon obat, benar
dokumentasi, benar informasi obat)
3. Bantu pasien pasien Menyusun jadwal kegiatan
menghardik halusinasi
SP 3 PASIEN

1. Evaluasi jadwal latihan SP 1 SP 2 yaitu


menghardik halusinasi dan minum obat serta
berikan pujian kpd pasien
2. Latih pasien BERCAKAP mengotrol
halusinasiCAKAP DGN ORANG LAIN
3. Bantu pasien menyusun jadwal kegiatan latihan
bercakap - cakap
SP 4 PASIEN

1. Evaluasi jadwal Latihan SP 1, SP2, SP3


yaitu menghardik halusinasi, minum obat
dan bercakap-cakap serta berikan pujian
kepada pasien
2. Latih pasien melakukan 2 aktivitas untuk
harian mengontrol halusinasi
3. Bantu pasien Menyusun jadwal kegiatan
dan aktivitas harian
4. Berikan Pujian
SP 1 KELUARGA

1. Identifikasi masalah yang dialami keluarga saat merawat


pasien
2. Bei edukasi keluarga agar menciptakan lingkungan yang
kondusif
3. Edukasi keluarga cara merawat pasien untuk
mengontrol halusinasi : cara menghardik, minum obat,
bercakap-cakap dan melakukan aktivitas
4. Latih keluarga cara menghardik
5. Beri edukasi pada keluarga untuk membantu Latihan
menghardik
6. Beri edukasi kepada keluarga gejala kekambuhan yg
perlu segera di rujuk
SP 2 KELUARGA

1. Evaluasi SP 1 yaitu cara menghardik dan berikan pujian pada keluarga


2. Jelaskan cara merawat mengontrol halusinasi dengan patuh minum obat
3. Latih keluarga memberikan obat pada pasien
4. Edukasi keluarga membantu melaksanakan pengobatan pasien
5. Edukasi keluarga gejala kekambuhan yang perlu di rujuk
SP 3 KELUARGA

1. Evaluasi hasil kegiatan SP 1 dan SP 2 dengan cara menghardik, dan memberikan obat
pada pasien
2. Latih keluarga untuk bercakap-cakap
3. Edukasi keluarga bercakap-cakap dengan pasein
SP 4 KELUARGA

1. Evaluasi SP 1, SP 2, SP 3 menghardik, pemberian obat, bercakap-cakap


2. Latih keluarga melakukan kegiatan sehari-hari dengan pasien
3. Edukasi keluarga untuk membantu pasien melaksanakan jadwal kegiatan
sehari-hari

Anda mungkin juga menyukai