Anda di halaman 1dari 3

SOP PEMASANGAN WARMER BLANKET

1. DEFENISI
Blanket warmer atau selimut penghangat adalah suatu alat yang digunakan untuk
menghangatkan tubuh pasien ketikan mengalami hipotemi.

2. TUJUAN
1. Membantu mempertahankan suhu tubuh
2. Mengurangi rasa sakit atau nyeri
3. Mencegah terjadinya hipotermi

3. INDIKASI
Hipotemia berhubungan dengan :
1. Trauma
2. Paparan lingkungan

4. KONTRAINDIKASI
1. Pasien < 18 tahun
2. Digunakan dalam operasi aeromedical ( evakuasi diudara dalam dunia penerbangan)

5. PROSEDUR
No Tindakan Nilai
Ya Tidak Ket
A. Persiapan alat dan bahan
1. Warmer Blanket
2. Warming Unit
B. Persiapan klien
1. Cuci tangan ( sesuai
dengan SOP cuci tangan )
2. Sampaikan salam ( sesuai
SOP komunikasi
terapeutik)
3. Jelaskan prosedur kepada
klien untuk mengurangi
kecemasan dan
mengharapkan kerja sama
dari klien dan kontrak
waktu.
C. Persiapan lingkungan
1. Mengatur lingkungan
klien, memasang sampiran
D. Kerja
1. Mencuci tangan
2. Periksa nomor dan jenis
produk, dan keluarkan selimut
dari kemasannya
3. Buka lipatan selimut dan tata
letak yang sesuai, pastikan
selimut terbuka sepenuhnya
4. Sobek sepanjang perforasi di
ujung bawah selimut untuk
membuka bagian penyisipan
selang
5. Buka bagian isersi selang dan
masukkan selang, pastikan
sudah terpasang dengan benar
di dalamnya
6. Cari punggungan luar seperti
yang ditunjukkan. Amankan
dengan melipat selimut
terlebih dahulu di sekitar
selang
7. Kencangkan selimut ke sisi
tempat tidur pasien dengan
menggunakan penjepit yang
tersedia
8. Tekan tombol stop / start
sekali untuk menyalakan
9. Tekan tombol kecepatan kipas
untuk memilih pengaturan
tinggi atau rendah
10. Tekan tombol TEMP untuk
memilih 32 C, 38 C, atau 43 C
11. Selimut akan segera
mengembang
12. Pastikan system perangkat
tertutup, bahwa tidak ada
kebocoran udara selama
penggunaan
13. Tidak ada risiko infeksi -
melalui partikel udara yang
terkontaminasi tertiup ke
dalam luka selama operasi

6. EVALUASI
6.1. Mencatat tindakan pemasangan warmer blanket.
6.2. Mengobservasi respon klien selama tindakan.

Anda mungkin juga menyukai