Anda di halaman 1dari 11

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH

PROF. DR HAMKA JAKARTA


ILMU GIZI JENJANG S1 2019
NAMA : Eka Yunita
NIM : 1705025238

BAGIAN 1. ASSESSMENT

A. Anamnesis
1. Data Personal
Nama : Tn P No RM :
Umur : 60 Ruang :
Sex : Tgl Masuk : 1 April 2021
Pekerjaan : Tgl Kasus :
Pendidikan : Alamat :
Agama : Diagnosis medis : CAD pro PCI

2. Riwayat Medis Pasien/ Klien dan Keluarga


Keluhan Utama Nyeri dada hilang timbul

Riwayat Penyakit
Sekarang
Riwayat Penyakit
Dahulu
Riwayat Penyakit
Keluarga

3. Riwayat Gizi
Data Sosio ekonomi Penghasilan :
Jumlah anggota keluarga :
Suku :
Aktifitas fisik Jumlah jam kerja : Jumlah jam tidur sehari :
Jenis olahraga : Frekuensi :
Alergi/pantangan Tidak diketahui
makanan
Diet yang pernah Jenis diet :
dijalankan Lamanya :
Makanan kesukaan Jenis : selingan dan makanan sebelum tidur
Frekuensi : kue-kue manis, roti isi manis, jus buah, teh manis
Masalah Nyeri ulu hati (ya/tidak), Mual (ya/tidak), Muntah (ya/tidak),
gastrointestinal Stomatitis (ya/tidak), Konstipasi (ya/tidak), Anoreksia (ya/tidak),
Diare (ya/tidak), Perubahan pengecapan/penciuman (ya/tidak),
Gangguan mengunyah (ya/tidak) Gangguan menelan (ya/tidak),
Gangguan kondisi gigi (ya/tidak)
Suplementasi Vitamin/mineral/suplemen gizi lain :
Frekuensi dan jumlah :
Perubahan berat Penurunan/peningkatan :
badan Lama :
Mempersiapkan Fasilitas memasak :
makanan Fasilitas menyimpan makanan :
Riwayat / pola Makan suka gorengan, suka tahu temped an kurang makan sayur
makan

Kesimpulan dan Pembahasan:


Pada nyeri dada yang hilang dan timbul terjadi akibat aterosklerosis (plak) yang terjadi di arteri koronaria
menyebabkan angina (nyeri dada). Stable angina merupakan kejadian nyeri dada yang terkontrol, kecuali bila
penderita kelelahan karena tenaga terkuras. (Asuhan Gizi Klinik).

B. ANTROPOMETRI
TB/PB Rentang Lengan Tinggi lutut Berat Badan LLA
175 cm 85 kg
L. pinggul : L. Pinggang :

IMT :
BB(kg) 85 kg 85 kg 85
= = = = 27,77 = 28 (Pre Obesitas)
TB(m) ² (175 cm)² (1,75 m) ² 3,06
BBI :
(TB – 100) – 10% = (175 – 100) – 10% = 75 – 10% = 67,5 kg
Kesimpulan : Status Gizi berdasarkan WHO tahun 1995 menunjukkan pasien memiliki status gizi pre-obesitas
(kelebihan berat badan tingkat ringan).

Berat Badan Idaman berdasarkan rekomendasi dari buku Asuhan Gizi Klinik pasien tersebut normalnya adalah 67,5
kg. Adanya pengurangan 10% karena pasien tersebut terkena penyakit jantung coroner dan pasien lansia karena
faktor usia.
C. PEMERIKSAAN BIOKIMIA
Pemeriksaan urin/darah Satuan/ Awal Masuk Awal Kasus Keterangan
Nilai Normal
RPD HT

Kesimpulan :
D. PEMERIKSAAN FISIK
1. Kesan Umum :
2. Vital Sign :
- Tensi : 140/100 mmHg ↑ (N : 90/60 mmHg hingga 120/80 mmHg)
- Respirasi :
- Nadi : 60x
- Suhu : 36,2º C
3. Kepala/Abdomen/Extremitas :

4. Pemeriksaan penunjang :

Kesimpulan : Menurut JNC 7 berdasarkan hasil pemeriksaan tekanan darah pasien memiliki tekanan darah pada
kategori Hipertensi 1
Normal <120 / 80 mmHg
Prehipertensi 120 / 80 – 139 / 89 mmHg
Hipertensi 1 140 / 90 – 159 / 99 mmHg
Hipertensi 2 > 160 / 100 mmHg

E.. STANDAR PEMBANDING


Hasil Recall 24 jam diet di rumah / di Rumah Sakit
Tanggal :
Diet RS :
Implementasi Energi (kal) Protein (gr) Lemak (gr) KH (gr)
Asupan oral
Infus
Kebutuhan
% Asupan
Kesimpulan :

F. Terapi Medis
Jenis Obat/tindakan Fungsi Efek samping

Aspilet

clopidogrel

Simvastatin Menurunkan kolestrol dengan

menurunkan laju produksi


LDL, menurunkan kadar

trigliserida, menaikkan HDL

dan menurunkan resiko

serangan jantung serta

stroke

Furosemide Menurunkan bioavailabilitas Dapat menyebabkan

dikonsumsi bersama dengan kehilangan mineral

makanan (Garrido B.J dan seperti kalium, kalsium

Lobera I.J dalam Asuhan Gizi dan magnesium dari

Klinik). Selain itu obat ini juga dalam tubuh.

dapat menurunkan natrium,

bengkak dan kelebihan cairan

yang disebabkan oleh

beberapa masalah medis

seperti gangguan jantung dan

hepar.
BAGIAN 2. DIAGNOSIS GIZI

Domain Intake :
.....................................................................................................................................................................
.....................................................................................................................................................................
.....................................................................................................................................................................
.....................................................................................................................................................................
.....................................................................................................................................................................
........................
Domain Klinis :
.....................................................................................................................................................................
.....................................................................................................................................................................
.....................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................
Domain Behaviour :
NB 1.1
Pengetahuan yang kurang tentang makanan dan zat gizi yang berhubungan dengan kurangnya informasi gizi
dan makanan yang ditandai dengan sering mengonsumsi gorengan dan jajanan manis 2x1 hari 50 gram

BAGIAN 3. INTERVENSI GIZI

1. Nama Diet : DIET JANTUNG …..?


2. Tujuan Diet
- Mendukung istirahat untuk menurunkan kerja jantung dengan menghindari makanan yang terlalu banyak dan
keras
- Menurunkan kebutuhan energy untuk mengunyah
- Membantu menurunkan tekanan darah tinggi (hipertensi)
- Menurunkan kelebihan berat badan
3. Prinsip Diet
Rendah natrium, rendah kolestrol
4. Syarat Diet
- Energi diberikan sebesar 30 kkal/kg BBI sesuai dengan kebutuhan pasien. Energy diberikan berdasarkan
faktor jenis kelamin karena pasien berjenis kelamin laki-laki.
- Protein cukup 15% dari kebutuhan energi total
- Lemak cukup 25% dari kebutuhan energi total, 10% berasal dari lemak jenuh dan 15% berasal dari lemak
tidak jenuh
- Karbohidrat 60% dari kebutuhan energi total
- Rendah garam 2 - 3 gram/hari atau setara dengan natrium 800 – 1200 gram/hari
- Kolestrol <300 mg dalam sehari
- Asupan serat dianjurkan 25 gram/hari dengan mengutamakan serat larut air yang terdapat di dalam sayuran
dan buah
- Bentuk makanan lunak karena pasien lansia
- Cukup vitamin dan cukup mineral
- Pemberian makanan memperhatikan 3 J (jumlah, jadwal dan jenis)
5. Perhitungan Kebutuhan energi dan zat gizi
A. Terapi Diet :
Bentuk Makanan :
Cara Pemberian :
Pembahasan Preskripsi Diet :

BAGIAN 4. RENCANA MONITORING DAN EVALUASI


A. Monitoring dan Evaluasi
Yang diukur Pengukuran Evaluasi/ target
Anamnesis

Antropometri

Biokimia

Klinik, fisik

Asupan zat gizi

B. Rencana Konsultasi Gizi


Masalah Gizi Tujuan Materi Konseling Keterangan
C. IMPLEMENTASI
1. Kajian Terapi Diet
 Jenis Diet/Bentuk Makanan/Cara Pemberian :
Energi (kal) Protein (gr) Lemak (gr) KH (gr)
Rencana Menu
Infus
Kebutuhan (planning)
% standar/kebutuhan
Pembahasan Diet:

2. Rekomendasi Diet :
REKOMENDASI DIET (MENU)
Makan Pagi

Selingan Pagi

Makan Siang

Selingan Siang
Makan malam

Selingan Malam
Menu Sehari
DAFTAR PESANAN BAHAN MAKANAN
NAMA PEMESAN :
KASUS :
No Nama Bahan Satuan Jumlah Keterangan (BB/BK)

Anda mungkin juga menyukai