Anda di halaman 1dari 12

DIETETIK PENYAKIT INFEKSI

TUGAS KASUS

DOSEN PENGAMPU:

Renni Meliahsari,S.Gz.,M.Kes

OLEH:

SITTI AISYAH

J1B121044

GIZI A

PROGRAM STUDI GIZI

FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT

UNIVERSITAS HALU OLELO

KENDARI

2023
KASUS 1

DOKUMEN ASUHAN GIZI RS RAWAT INAP DEWASA


Nama : Nn T Tanggal Pengkajian :
No. Register : Usia : 24 Tahun
Ruang : JK : Perempuan
Diagnosa Penyakit : Hepatitis A Tgl MRS :

SKRINING GIZI LANJUT/ NUTRITIONAL SCREENING


Alat Skrining : MST Skor : 2 Kesimpulan Interpretasi :
Beresiko malnutrisi / tidak

PENGKAJIAN GIZI / NUTRITIONAL ASSESMENT


1. Antropometri
BB aktual: 45 kg Lila : cm Status Gizi : Kesimpulan Interpretasi :
TB aktual: 165 cm Tinggi Lutut : cm Status gizi Status gizi pasien underweight di tandai
IMT : 16,5 kg/m2 Lainnya : berdasarkan IMT dengan IMT hanya 16,5
BB sebelum : 50 kg adalah Underwieght
Perubahan BB : %

2. Biokimia / Pemeriksaan Lab Lainnya


Kondisi Hasil Rujukan Ket Kesimpulan Interpretasi :
SGOT 500 U/I <37 TN
SGPT 650 U/I <42 TN
HB 13 g/dL 12 – 14 g/dl N
Bilirubin 2 mg/dL 0,3 – 1 mg/dl TN
3. FIsik-Klinis terkait Gizi & Gangguan Saluran Cerna (GIT)
Kondisi fisik-klinis : Gangguan GIT (√) : Kesimpulan Interpretasi :
Kesadaran : ( ) Tidak ada
TD : (  ) Mual
S :
N : (  ) Muntah
Lainnya : ( ) Diare
( ) Konstipasi
TD : Tekanan darah, S : Suhu, N : Nadi ( ) Sulit Mengunyah/Menelan
( ) Lain-lain :

4. Riwayat Makan dan Diet Kesimpulan Interpretasi :


 Pola makan harian : kali % Pemenuhan Asupan
 Alergi : makanan (Recall ) :
 Pantangan :
 Diet tertentu :
 Nafsu makan : Tidak ada nafsu makan
 Suplemen / herbal :
 Riwayat Edukasi Gizi : tidak ada
 Kebiasaan makan dahulu : selalu jajan untuk
makan pagi, siang dan sore
5. Riwayat Personal
Keluhan MRS : Data Obat / Pengobatan :
Pusing, mual, muntah demam tinggi pada siang dan
sore hari,. Pasien juga tampak lemah, pucat dan
kuning. Serta tidak ada nafsu makan, dan nyeri perut
bagian kanan atas

Lainnya :

Riwayat Penyakit :
Diabetes (+/-), Hipertensi (+/-), Hemodialisa (+/-),

Sosial Ekonomi :
Pasien tinggal di indie kost, dan bekerja di rumah sakit
pemerintah bersama temannya.

DIAGNOSA GIZI / NUTRITIONAL DIAGNOSIS


(Diagnosa Gizi -NI/NC/NB : Masalah . . . berkaitan dengan . . . ditandai oleh . . .)

1. (NI 1.2) Asupan energi tidak adekuat berkaitan dengan kurangnya nafsu makan pasien di tandai dengan asupan makan
hanya 50% dari biasanya (kurang lebih energi 1350 kkal)
2. (NB 1.1) Kurangnya pengetahuan terkait makanan dan zat gizi berkaitan dengan ketidaktahuan pasien mengenai faktor
resiko makanan yang amann terhadap penyakit hepatitis A di tandai dengan

RENCANA INTERVENSI
Perhitungan Kebutuhan Gizi Pasien : BB yang digunakan : BBI

BBI= (165-100)-10%
= 58,5
BMR= 655 + (9,6×BB) + (1,8×TB) – (4,7×U)
= 655 + (9,6×58,5) + (1,8×165) – (4,7×24)
= 655 + 561,6 + 297 – 112,8
= 1400,8 kkal
TEE = BMR×FA
= 1400,8×1,5
= 2101,5 kkal

Kebutuhan Zat Gizi (jumlah & prosentase)


Energi : 2101,5 kkal

Protein : 15% × 2101,5/4


: 78,80 gr

Lemak : 25% × 2101,5/9


: 58,37 gr
KH : 60% × 2101,5/4
: 315,2 gr

INTERVENSI GIZI / NUTRITION INTERVENTION


Diagnosis Gizi ke- Tujuan Intervensi Deksripsi Intervensi-ND/NE/NC/RC-
(intervensi Diet : Tujuan, Jenis, Prinsip Diet, Makanan, dsb
Intervensi Edukasi/Konseling : topik, sasaran, media, durasi
Intervensi Kolaborasi : bentuk kolaborasi)
1 Jenis diet: Diet tinggi protein, tinggi karbohidrat, dan rendha lemak/
diet hati
Bentuk makanan: Lunak

Pemesanan Diet Perubahan Diet (opt.)


Jenis :

Bentuk :

Ekstra :

RENCANA MONITORING & EVALUASI


Indikator Parameter & Waktu Pelaksanaan Target
(A/B/C/D/E) Metode / Alat Ukur
1. Antropometri Berat badan Setisp 3 hari Mendekati normal/stabil

2. Biokimia SGOT, SGPT dan Sesuai intruksi dokter Menormalkan nilai lab SGOT, SGPT dan
Bilirubin Setiap hari bilirubin
3. Fisik/klinis Sampai tidak merasa mual, muntah, dan nyeri
Mual, muntah dan nyeri
perut Setiap hari Asupan mencapai 80-100%
4. Intake/asupan makanan
E, P, L dan KH
5.

6.

MONITORING & EVALUATION


Tgl : Tgl : Tgl : Tgl :
Antropometri :

Biokimia :
Fisik-Klinis :

Asupan Makan :

Lain – Lain :

Interpretasi monitoring dan evaluasi :

Materi Konseling Gizi TTD Tenaga Gizi,

( )

CONTOH MENU KASUS 1


Waktu Menu Bahan makanan URT
Nasi Beras 2 sendok nasi
Telur rebus Telur ayam 1 butir
Buncis 1 genggam
Pagi Capcay
Wortel 2 biji
Teh 1 sachet
Teh manis encer
Gula ½ sendok makan
Selingan Krekers wafer Krekers 1 biji
Nasi Beras merah 2 sendok nasi
Ikan 1 potong
Ikan kuah kuning
tomat ½ buah
Siang Bayam 1 ikat
Sayur bening wortel 2 biji
Anak jagung 3 biji
Air putih Air putih 1 gelas
Selingan Buah pepaya 1/4 buah
Nasi Beras putih 2 sendok nasi
1 potong bgian
Ayam tanpa kulit
dada
Ayam kukus
Malam jahe 1 ruas jari
Bawang putih 1 biji
Tumis buncis Sayur buncis 1 genggam
Air putih Air putih 1 gelas

KASUS 2

DOKUMEN ASUHAN GIZI RS RAWAT INAP DEWASA


Nama : Ny. Y Tanggal Pengkajian :
No. Register : Usia : 35 Tahun
Ruang : JK : Perempuan
Diagnosa Penyakit : Koletiasis Tgl MRS :
SKRINING GIZI LANJUT/ NUTRITIONAL SCREENING
Alat Skrining : MST Skor : 2 Kesimpulan Interpretasi :
Beresiko malnutrisi / tidak

PENGKAJIAN GIZI / NUTRITIONAL ASSESMENT


1. Antropometri
BB aktual: 60 kg Lila : Status Gizi : Kesimpulan Interpretasi :
TB aktual: 168 cm cm Status gizi berdasarkan Status gizi pasien adalah normal
IMT : 21,3 kg/m2 Tinggi Lutut : cm IMT adalah normal berdasarkan IMT dengan nilai 21,3
BB sebelum : 63 kg Lainnya :
Perubahan BB : %

2. Biokimia / Pemeriksaan Lab Lainnya


Warna urine: Coklat Kesimpulan Interpretasi :
Kolesterol: Tinggii Asupan kolestrol pasien tinggi dapat
Lemak feses: terdapat lemak di fesesnya beresiko sirosis hati
3. FIsik-Klinis terkait Gizi & Gangguan Saluran Cerna (GIT)
Kondisi fisik-klinis : Gangguan GIT (√) : Kesimpulan Interpretasi :
Kesadaran : ( ) Tidak ada Pasien mengalami gangguan GIT yang di
TD : (  ) Mual tandai dengan adanya rasa Mual dan nyeri
S : perut
N : ( ) Muntah
Lainnya : ( ) Diare
( ) Konstipasi
( ) Sulit Mengunyah/Menelan
(  ) Lain-lain : Nyeri perut
TD : Tekanan darah, S : Suhu, N : Nadi

4. Riwayat Makan dan Diet Kesimpulan Interpretasi :


 Pola makan harian : 3 kali % Pemenuhan Asupan
 Alergi : makanan (Recall ) :
 Pantangan :
 Diet tertentu : Energi= 57%
 Nafsu makan : nafsu makan mulai
berkurang dari biasanya KH= 41%
 Suplemen / herbal :
 Riwayat Edukasi Gizi : P= 49%
 Kebiasaan makan dahulu : pasien sering
L= 46,5 gr
mengkonsumsi gorengan ( bala-bala dan
gehu) setiap harinya sebanyak 3 buah
sedang, keripik dan kacang goreng 3 kali
seminggu kurang lebih 1 genggam tangan
dewasa

5. Riwayat Personal
Keluhan MRS : Data Obat / Pengobatan :
Sering merasa mual yang hilang timbul, sakit nyeri
perut bagian kanan atas yang menjalar sampai ke
bahu kanan atas
Lainnya :
Riwayat Penyakit :
Diabetes (+/-), Hipertensi (+/-), Hemodialisa (+/-),

Sosial Ekonomi :
Pasien adalah seorang ibu rumah tangga

DIAGNOSA GIZI / NUTRITIONAL DIAGNOSIS


(Diagnosa Gizi -NI/NC/NB : Masalah . . . berkaitan dengan . . . ditandai oleh . . .)
1. NI 5.6.2 asupan kolestrol yang tinggi berkaitan dengan seringnya mengkonsumsi makanan yang di goreng serta tidak
menyukai sayur dan buah di tandai dengan sakit nyeri pada perut bagian kanan atas yang menjalar sampai ke bahu kanan atas
2. NC 2.2 Perubahan fungsi adanya batu empedu (kolestiasis) yang berkaitan dengan pola makan yang tidak sesuai gizi
seimbang yang di tandai dengan tingginya kadar koletrol.
3. NB 2.3 kurangnya kemampuan untuk merawat diri berkaitan dengan rendahnya pengetahuan terkait gizi yang di tandai
dengan sering mengkonsumsi mkanan tinggi lemak, dan tidak menyukai buah dan sayuran
RENCANA INTERVENSI
Perhitungan Kebutuhan Gizi Pasien : BB yang digunakan : BBI

BBI = (168-100)-10%
= 61,2
BMR= 655+(9,6×BB)+(1,8×TB)-(4,7×U)
= 655+ (9,6×61,2)+(1,8×168)-(4,7×35)
= 655+587,5+302,4-164,5
= 1380,4 kkal
TEE= BMR×FA×FS
= 1973,9 kkal

Kebutuhan Zat Gizi (jumlah & prosentase)


Energi : 1973,9 kkal

Protein : 15%×1973,9/4
: 74,02 gr

Lemak : 25%×1973,9/9
: 54,83 gr

KH : 60%×1973,9/4
: 296,08 gr

INTERVENSI GIZI / NUTRITION INTERVENTION


Diagnosis Gizi ke- Tujuan Intervensi Deksripsi Intervensi-ND/NE/NC/RC-
(intervensi Diet : Tujuan, Jenis, Prinsip Diet, Makanan, dsb
Intervensi Edukasi/Konseling : topik, sasaran, media, durasi
Intervensi Kolaborasi : bentuk kolaborasi)
1 Jenis diet: Diet rendah lemak
Bentuk makanan: biasa
Tujuan:
- mempertahankan berat badan ideal
-membatasi makanan yang menyebabkan kembung atau nyeri
abdomen
-mencegah pembentukan batu empedu
Syarat dan prinsip diet:
-Energi sesuai kebutuhan
-karobhidrat diberuikan sesuai kebutuhan
-suplementasi vitamin A,D,E dan K bila perlu

Pemesanan Diet Perubahan Diet (opt.)


Jenis : Diet rendah lemak

Bentuk : Biasa

Ekstra :

RENCANA MONITORING & EVALUASI


Indikator Parameter & Waktu Pelaksanaan Target
(A/B/C/D/E) Metode / Alat Ukur
1. Antropometri BB, TB Akhir perawatan Menaikkan kurang lebih 1kg berat pasien
untuk mencapai BB ideal
Hari kedua pengamatan
2. Biokimia Urin, Kolestrol, Menurunkan kolestrol agar lemak pada
Lemak pada feses Setiap hari fese menghilang

3. Fisik Klinis Tubuh menguning Menurunkan kadar kolestrol agar kondisi


Setiap hari kembali normal

4. Asupan makanan E, L , P, KH Memberikan asupan serat yang cukup


dengan memberikan buah dan sayur
5.

6.

MONITORING & EVALUATION


Tgl : Tgl : Tgl : Tgl :
Antropometri :

Biokimia :
Fisik-Klinis :

Asupan Makan :

Lain – Lain :

Interpretasi monitoring dan evaluasi :

Materi Konseling Gizi TTD Tenaga Gizi,

( )

CONTOH MENU KASUS 2

Waktu Menu Bahan makanan URT


Pagi Nasi Beras 2 sendok nasi
Plecing kangkung Kangkung rebus ½ ikat
Sambal terasi Tomat 2 biji
Lombo biji 4 biji
Terasi bakar ½ biji
Garam 1 sdt
gula 1 sdt
Tempe rebus tempe 3 potong sedang
Air mineral Air mineral 1 gelas
Selingan Buah Semangka 3 potong sedang
Mashed potato Kentang rebus 1 ½ buah
Ayam bagian 1 potong
Ayam panggang dada
Siang minyak 1 sdt
Kacang panjang 4 potong sedang
Lalapan rebus
kol 4 lembar
Air mineral Air mineral 1 gelas
Semangka 1 potong
Melon 1 potong
Selingan Salad buah
Apel 1 potong
Yoghurt 1 yoghurt gerk
Nasi Beras 2 sendok nasi
Terong rebus Terong 2 buah
Tahu rebus Tahu 3 biji
Malam
Sambal kacang 1 buah kecil
Sambal kacang
instan
Air mineral Air mineral 1 gelas

Anda mungkin juga menyukai