Anda di halaman 1dari 5

Soal Responsi Koagulasi

1. Penyebab kelainan koagulasi adalah…


a. Pembuluh darah
b. Trombosit
c. Faktor Koagulasi

2. Contoh kelaian koagulasi karena pembuluh darah…


a. Purpura : kemerahan akibat keluarnya eritrosit dalam pembuluh darah
b. Bila meluas disebut dengan ekimosis
c. Vaskulitis

3. Faktor Koagulasi ada berapa ? Sebutkan

4. Yang termasuk jalur intrinsik…


F XII, F XI, F IX, F VIII

5. Yang termasuk jalur ekstrinsik…


F III (Tissue Factor) dan F VII

6. Hemostasis ialah keseimbangan antara…


Proses koagulasi (proses pembentukan plak) dan fibrinolisis (proses penghancuran plak)

7. Apa fungsi Fibrinolisis ?


a. Pembatasan pembentukan fibrin pada daerah luka
b. Penghancuran fibrin dalam sumbat hemostasis

8. Apa indikasi dilakukan pemeriksaan faal hemostasis ?


1. Penderita akan dilakukan tindakan pembedahan dengan :
- penderita/keluarga mencurigakan adanya perdarahan abnormal
- sifat penyakit
- jenis pembedahan
2. Untuk tegakkan diagnosa pada penderita dengan kelainan pembekuan darah
3. Pengawasan laboratorium pada penderita dengan pengobatan antikoagulansia
(Coumarin / Indanedione, Heparin)
4. Pengawasan lab. pada penderita yang mendapatkan pengobatan substitusi dengan
komponen darah

9. Sebutkan komponen sistem fibrinolitik…


1. Plasmin
2. Aktivator Plasminogen
3. Inhibitor Plasmin / Anti-plasmin

10. Sebutkan pemeriksaan penyaring koagulasi…


1. Waktu Perdarahan / Waktu Pembekuan
2. Tes Rumpel Leede / Tourniquet
3. Hitung Trombosit
4. Tes Retraksi bekuan
5. TT (Thrombin Time)
6. PPT (Plasma Prothrombine Time)
7. KPTT / APTT (Activated Partial Thromboplastin Time)

11. Hemofilia A dan B disebabkan oleh…


Hemofilia A : defisiensi F VIII
Hemofilia B : defisinesi F IX

12. Apa penyebab pseudotrombositopenia ?


Akibat ex vivo (kesalahan analitik akibat alat membaca clumping trombosit)
• Penyebab :
– Aglutinasi trombosit akibat aktivasi antibodi anti-trombosit karena bereaksi dengan
kalsium pada antikoagulan EDTA
– Fagositosis trombosit oleh karena ada EDTA
* Konfirmasi dengan Hapusan darah tepi
13. Bila terjadi perlukaan maka patofisiologi apa yang terjadi …
- Kerusakan endotel
- Vasokonstriksi
- Endotelin bersama trombin mengiduksi endotel mengeluarkan substansi adesi ; integrin dan
selektin
- Endotelin menarik leukosit dan trombosit ke daerah pembuluh darah yang rusak

14. Sebutkan plasminogen activator…


1. INTRINSIK : terdapat dalam darah yaitu : F.XII a, Kalikrein
2. EKSTRINSIK : terdpt pd endotel pmblh darah & berbagai jaringan disebut : tissue plasminogen
aktivator (t-PA)
3. EKSOGEN :
* Urokinase ( dibentuk ginjal)
* Streptokinase (produk kuman Streptokokus Beta Hemolitikus

15. Pemeriksaan kelainan Faal Hemostasis meliputi…


1. Anamnesa riwayat penyakit
2. Pemeriksaan fisik
3. Tes penyaring
4. Tes khusus

16. Trombositopenia ditemukan pada…


• Kelainan Kongenital (gangguan produksi)
• Infeksi ( HIV, Hepatitis, dll)
• Trombositopenia Kemoterapi
• Anemia Aplastik
• Cyclic Trombositopenia
• Immune Trombocytopenia Purpura (ITP)
• Antiphospolipid Syndrome (APS)
• MDS (Myelodisplasia Syndrome)

17. Trombositosis ditemukan pada keadaan…


Essential Trombositosis

18. Apa yang berperan dalam agregasi trombosit ?


ADP ( eksogen & endogen) , TXA2 (menginduksi agregasi)
19. Apabila seorang laki laki normal menikah dengan wanita carrier hemofilia maka keturunannya
akan seperti apa ?

20. Sebutkan kelainan faktor koagulasi selain hemofilia…


• Defisiensi Calsium
• Defisiensi Kalium (K dependent)
• Penyakit Hati (VII, IX, X)
• Penyakit Infeksi

21. DIC adalah…


• Proses Koagulasi berlebihan
• Inflamasi Berat, Kanker
• Pemeriksaan D Dimer (FDP)
• Meningkatkan risiko kegagalan organ  Kematian

22. Tes Penyaring Hemostasis ialah…


- Tes penyaring untuk kelainan vaskuler
- Tes penyaring untuk kelainan trombosit
- Tes penyaring untuk kelainan koagulasi & fibrinolysis
23. FDP (fibrin Degradation Product) bersifat…
1. Anti Trombin
2. Menghambat polimerisasi fibrin
3. Menghambat fungsi trombosit

Anda mungkin juga menyukai