Anda di halaman 1dari 78

LAPORAN AKTUALISASI

NILAI-NILAI DASAR PROFESI PEGAWAI NEGERI SIPIL CALON


HAKIM

PENINGKATAN PENGELOLAAN SURAT KELUAR PADA SUBBAGIAN


UMUM DAN KEUANGAN DI PENGADILAN NEGERI LUBUK PAKAM
KELAS I-A

Oleh:

AYU MELISA MANURUNG, S.H.


NIP.: 199402082017122003

Peserta Latihan Dasar CPNS Gol. III Calon Hakim


Angkatan LXII

PUSDIKLAT MANAJEMEN DAN KEPEMIMPINAN


BADAN LITBANG DIKLAT HUKUM DAN PERADILAN
MAHKAMAH AGUNG REPUBLIK INDONESIA
BOGOR
2018
LEMBAR PERSETUJUAN
LAPORAN AKTUALISASI NILAI-NILAI DASAR PROFESI PNS CALON
HAKIM

Nama : Ayu Melisa Manurung, S.H.


NIP. : 199402082017122003
Unit Kerja/Magang : Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A
yang Merupakan Pengadilan Induk
dari Pengadilan Negeri Sei Rampah

Telah Disetujui

Pada hari Rabu tanggal 18 Juli 2018

Pembimbing Mentor

Wahardi,S.Ag.,M.Pd. Lenny Megawaty Napitupulu, S.H., M.H. NIP.:


19701008 199803 1 002 NIP.: 1974112 1200012 2 002

Mengetahui

Kepala Pusdiklat Manajemen dan Kepemimpinan


Badan Litbang Diklat Hukum dan Peradilan
Mahkamah Agung Republik Indonesia

Edward T.H. Simarmata, S.H., L.L.M., M.TL.


NIP.: 19690502 199803 1 007

i
LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN AKTUALISASI NILAI-NILAI DASAR PROFESI
PNS CALON HAKIM

Nama : Ayu Melisa Manurung, S.H. NIP. :


199402082017122003
Unit Kerja/Magang : Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A yang
Merupakan Pengadilan
Induk dari Pengadilan Negeri Sei
Rampah

Telah diuji di depan Penguji


Pada hari Kamis, tanggal 19 Juli 2018

Penguji

Solahuddin, S.H., M.H.


NIP.: 19570315 198503 1 002

Mengetahui

Kepala Pusdiklat Manajemen dan Kepemimpinan


Badan Litbang Diklat Hukum dan Peradilan
Mahkamah Agung Republik Indonesia

Edward T.H. Simarmata, S.H., L.L.M., M.TL.


NIP.: NIP.: 19690502 199803 1 007

ii
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur Penulis haturkan kepada Tuhan Yang Maha Esa
karena atas rahmat-Nya, Penulis dapat menyelesaikan laporan aktualisasi
dengan judul “Peningkatan Pengelolaan Surat Keluar Pada Subbagian
Umum Dan Keuangan Di Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A”
dengan baik. Adapun Laporan aktualisasi ini bersumber dari habituasi
yang Penulis lakukan di Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A.
Selama menjalankan habituasi di Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A, Penulis telah menginternalisasikan dan mengaktualisasikan nilai
nilai dasar Pengawai Negeri Sipil (PNS) yaitu akuntabilitas, nasionalisme,
etika publik, komitmen mutu, dan anti korupsi serta menerapkan peran dan
kedudukan Aparatur Sipil Negara (ASN) dalam Negara Kesatuan Republik
Indonesia (NKRI) yaitu pelayanan publik, whole of governance, dan
manajemen ASN dalam setiap kegiatan aktualisasi. Dengan
diinternalisasikan dan diaktualisasikannya nilai-nilai dasar PNS dan peran
serta kedudukan ASN dalam NKRI di Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A, maka tujuan dari Pendidikan dan Pelatihan Dasar CPNS Calon
Hakim telah tercapai.
Penulis juga mengucapkan terima kasih kepada yang terhormat: 1.
Bapak Edward T.H. Simarmata, S.H., L.L.M., M.TL. selaku Kepala
Pusdiklat Manajemen dan Kepemimpinan Badan Litbang Diklat Kumdil
Mahkamah Agung RI beserta jajaran pejabat struktural di Badan Diklat
Kumdil Mahkamah Agung RI;
2. Bapak Wahardi,S.Ag.,M.Pd. selaku Pembimbing (Coach) Penulis; 3.
Seluruh staf dan pegawai di lingkungan Mahkamah Agung RI; 4. Bapak H.
Minanoer Rachman, S.H., M.H. selaku Ketua Pengadilan
Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A yang telah banyak memberikan
dukungan, bimbingan, saran, dan nasihat yang berguna bagi laporan
aktualisasi penulis;
5. Bapak Annas Mustaqim, SH, M.Hum selaku Wakil Ketua Pengadilan
Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A yang telah memberi banyak masukan
bagi penulis;
6. Ibu Hakim Lenny Megawaty Napitupulu, S.H., M.H. selaku Mentor
Penulis selama habituasi yang telah memberikan banyak masukan dan
bimbingan bagi Penulis;
7. Ibu Juni F. Harianja, S.H. selaku Kepala Subbagian Umum dan
Keuangan Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A yang
telah memberi banyak masukan bagi Penulis;
8. Rekan-rekan CPNS Calon Hakim yang sama-sama menjalankan
habituasi di Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A;

iii
9. Rekan-rekan peserta Latsar CPNS Calon Hakim Golongan III Angkatan
LXII; dan
10. Keluarga Penulis yang telah memberikan dukungan moral dan materiil
kepada Penulis.
Penulis menyadari bahwa laporan aktualisasi ini masih memiliki
kekurangan. Oleh karena itu, Penulis mengharapkan masukan serta saran
demi perbaikan selanjutnya.

Lubuk Pakam, 11 Juli 2018

Hormat Penulis
iv
DAFTAR ISI

LEMBAR PERSETUJUAN…………………………………………......... i
LEMBAR PENGESAHAN …………………………………………......... ii
KATA PENGANTAR ……………………………………………….......... iii
DAFTAR ISI …………………………………………………………......... v
DAFTAR TABEL…………………………………………………….......... vi

BAB I PENDAHULUAN ……………………………………….......... 1 A.


Latar Belakang ………………………………………....... 1 B.
Tujuan dan Manfaat ……………………………….......... 3 C.
Ruang Lingkup…. ………………………………….......... 5

BAB II PELAKSANAAN AKTUALISASI ……………………......... 6 A.


Pendalaman Core Issue ............................................ 6 1. Rancangan
Aktualisasi ........................................... 6
2. Kendala-kendala Aktualisasi .................................. 24 3.
Solusi ...................................................................... 25 4. Hasil
Pendalaman Core Issue ................................ 27 B. Capaian
Aktualisasi ..................................................... 65

BAB III SIMPULAN ……………………………………….................... 74


REKOMENDASI .................................................................. 74

DAFTAR PUSTAKA ……………………………………………........….. 75


LAMPIRAN RANCANGAN ................................................................. 76
LAMPIRAN OUT PUT .......................................................................... 77
LAMPIRAN BUKTI PEMAKNAAN ...................................................... 78
LAMPIRAN-LAMPIRAN LAINNYA ...................................................... 79

v
DAFTAR TABEL
Tabel 1. Matriks Rancangan Aktualisasi............................................. 6
Tabel 2. Kendala-kendala Aktualisasi ................................................ 24
Tabel 3. Solusi Atas Kendala-kendala Aktualisasi ............................. 25
Tabel 4. Hasil Pendalaman Core Issue ............................................. 27
Tabel 5. Capaian Aktualisasi .............................................................. 65

vi
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Bangsa Indonesia sebagai bangsa yang merdeka telah membuat
konsensus bersama mengenai tujuan nasional yaitu melindungi
segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia,
untuk memajukan kesejahteraan umum, untuk mencerdaskan
kehidupan bangsa, dan ikut melaksanakan ketertiban dunia yang
berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi, keadilan sosial
sebagaimana yang diatur dalam alinea ke-4 Pembukaan Undang-
Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 (untuk
selanjutnya disebut “UUD 1945”). Untuk mencapai tujuan nasional
tersebut, pemerintah Indonesia kemudian menetapkan kebijakan yang
dalam praktiknya dilaksanakan oleh Aparatur Sipil Negara (untuk
selanjutnya disebut “ASN”).
Berdasarkan ketentuan dalam Pasal 1 angka 1 Undang-undang
Nomor 5 Tahun 2004 tentang Aparatur Sipil Negara (untuk selanjutnya
disebut “UU ASN”), ASN adalah profesi bagi pegawai negeri sipil
(PNS) dan pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja yang bekerja
pada instansi pemerintah. Dalam Pasal 1 angka 3 UU ASN dimuat
ketentuan bahwa yang dimaksud dengan PNS adalah warga negara
Indonesia yang memenuhi syarat tertentu, diangkat sebagai Pegawai
ASN secara tetap oleh pejabat pembina kepegawaian untuk
menduduki jabatan pemerintahan. Sebagai bagian dari ASN, PNS
berfungsi sebagai pelaksana kebijakan publik, pelayan publik, dan
perekat dan pemersatu bangsa (Pasal 10 UU ASN). Untuk
melaksanakan ketiga fungsi tersebut, ASN diberikan amanat untuk
melaksanakan tugas pelayanan publik, tugas pemerintahan, dan tugas
pembangunan tertentu.
Agar tugas pelayanan publik, tugas pemerintahan, dan tugas
pembangunan tertentu dapat berjalan dengan maksimal, diperlukan
PNS berkualitas yang memiliki sikap profesional, bebas dari intervensi
politik, bersih dari praktik korupsi, kolusi, dan nepotisme, mampu
menyelenggarakan pelayanan publik bagi masyarakat, dan mampu
menjalankan peran sebagai perekat persatuan dan kesatuan bangsa
berdasarkan Pancasila dan UUD 1945. Untuk menciptakan PNS yang
berkualitas, Calon Pegawai Negeri Sipil (untuk selanjutnya disebut
“CPNS”) dan PNS wajib mengikuti pendidikan dan pelatihan jabatan
terintegrasi guna membangun integritas moral, kejujuran, semangat
dan motivasi nasionalisme dan kebangsaan, karakter kepribadian yang

1
unggul dan bertanggung jawab, dan memperkuat profesionalisme
serta serta kompetensi bidang. Pendidikan dan pelatihan jabatan
CPNS dan PNS diatur dalam Pasal 64 UU ASN dan dalam Peraturan
Pemerintah Nomor 101 Tahun 2000 tentang Pendidikan dan Pelatihan
Jabatan Pegawai Negeri Sipil (untuk selanjutnya disebut PP
Pendidikan dan Pelatihan PNS). Dalam Pasal 1 angka 2 PP
Pendidikan dan Pelatihan PNS, disebutkan bahwa CPNS adalah
warga negara Indonesia yang melamar, lulus seleksi, dan diangkat
untuk dipersiapkan menjadi Pegawai Negeri Sipil sesuai dengan
ketentuan peraturan perundang undangan yang berlaku. Agar CPNS
dapat menjadi PNS, CPNS wajib mengikuti diklat prajabatan
selambat-lambatnya dua tahun setelah pengangkatannya sebagai
CPNS (Pasal 5 PP Pendidikan dan Pelatihan PNS).
Berdasarkan ketentuan dalam Pasal 1 angka 1 PP Pendidikan
dan Pelatihan PNS, pendidikan dan pelatihan PNS (untuk selanjutnya
disebut “diklat”) adalah proses penyelenggaraan belajar mengajar
dalam rangka meningkatkan kemampuan pegawai PNS, sedangkan
diklat prajabatan merupakan syarat pengangkatan CPNS menjadi PNS
(Pasal 5 ayat (1) PP Pendidikan dan Pelatihan PNS). Calon hakim
merupakan bagian dari CPNS. Oleh sebab itu, calon hakim, termasuk
CPNS Calon Hakim (untuk selanjutnya disebut “CPNS Cakim”) di
lingkungan Mahkamah Agung Republik Indonesia Tahun 2017, wajib
mengikuti diklat prajabatan. Berdasarkan Surat Sekretaris Mahkamah
Agung Republik Indonesia Nomor: 55/SEK/PP.01.2/1/2018, CPNS
Cakim wajib mengikuti Program Pelatihan Dasar CPNS/Prajabatan
(untuk selanjutnya disebut “Prajabatan”) selama 33 hari terhitung sejak
25 Februari 2018 sampai dengan 29 Maret 2018. Adapun tujuan
penyelenggaraan Prajabatan adalah untuk menguatkan motivasi dan
integritas serta kompetensi CPNS Cakim.
Dalam Prajabatan, CPNS Cakim diberikan materi mengenai
Sikap Perilaku dan Bela Negara, Nilai-Nilai Dasar PNS, Kedudukan
dan Peran PNS dalam NKRI, dan Habituasi. Sikap Perilaku dan Bela
Negara terdiri dari materi wawasan kebangsaan dan nilai-nilai bela
negara, analisis isu kontemporer, dan kesiapsiagaan bela negara. Nilai
Nilai Dasar PNS terdiri dari materi ANEKA yaitu Akuntabilitas,
Nasionalisme, Etika Publik, Komitmen Mutu, dan Anti Korupsi.
Sementara Kedudukan dan Peran PNS dalam NKRI terdiri dari materi
Pelayanan Publik, Whole of Governance, dan Manajemen ASN.
Tujuan utama dari Prajabatan CPNS/Cakim adalah peserta
mampu menginternalisasikan nilai-nilai dasar PNS yakni akuntabilitas,

2
nasionalisme, etika publik, komitmen mutu, dan anti korupsi serta
peran dan kedudukan ASN dalam NKRI yaitu pelayanan publik, whole
of governance, dan manajemen ASN. Internalisasi nilai-nilai dasar
PNS serta peran dan kedudukan ASN dalam NKRI dapat dilakukan
melalui aktualisasi. Adapun tujuan dari aktualisasi tersebut adalah
untuk mengatasi permasalahan (isu) yang terjadi di Pengadilan
Negeri/Pengadilan Agama/Pengadilan Tata Usaha Negara yang
menjadi satuan kerja masing-masing peserta Prajabatan.
Aktualisasi nilai-nilai dasar PNS serta peran dan kedudukan ASN
dalam NKRI akan menghasilkan output yang optimal. Output yang
optimal akan berkontribusi langsung dalam penyelesaian isu. Dengan
melakukan aktualisasi, peserta sebagai CPNS mampu mengalami
sendiri penerapan nilai-nilai dasar PNS serta peran dan kedudukan
ASN dalam NKRI, sehingga peserta dapat menjadi PNS Cakim yang
berkompeten dan berkualitas tinggi serta mengutamakan pelayanan
publik. Selain itu, internalisasi dan aktualisasi nilai-nilai dasar PNS
serta peran dan kedudukan ASN dalam NKRI juga akan mendorong
tercapainya visi Mahamah Agung dalam mewujudkan badan peradilan
yang agung.

B. Tujuan dan Manfaat

Aktualisasi nilai-nilai dasar profesi PNS Cakim memiliki sejumlah


tujuan dan manfaat. Adapun yang menjadi tujuan aktualisasi nilai-nilai
dasar profesi PNS Cakim adalah sebagai berikut:
1. Mengidentifikasikan nilai-nilai dasar profesi PNS yaitu akuntabilitas,
nasionalisme, etika publik, komitmen mutu, dan anti korupsi serta
peran dan kedudukan PNS dalam NKRI yaitu pelayanan publik,
whole of governance, dan manajemen ASN;
2. Mengaktualisasikan nilai-nilai dasar profesi PNS yaitu akuntabilitas,
nasionalisme, etika publik, komitmen mutu, dan anti korupsi dan
peran dan kedudukan PNS dalam NKRI di pengadilan negeri yang
menjadi satuan kerja; dan
3. Mampu melakukan analisis dampak yang akan terjadi jika PNS
menerapkan atau tidak menerapkan nilai-nilai dasar profesi PNS
dan nilai-nilai dasar dalam pelayanan publik, whole of governance,
dan manajemen ASN dalam menjalankan tugas dan fungsinya.

Aktualisasi nilai-nilai dasar profesi PNS Cakim tidak hanya


memberikan manfaat bagi Penulis, namun juga bagi Subbagian Umum

3
dan Keuangan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A selaku unit
kerja Penulis, bagi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A selaku
tempat habituasi Penulis, dan bagi masyarakat selaku stakeholder
sebagai berikut:

1. Bagi Penulis

Penulis mampu memahami, mengidentifikasi, menginternalisasi,


dan mengaktualisasikan nilai-nilai dasar profesi PNS serta peran
dan kedudukan ASN dalam NKRI di Pengadilan Negeri Lubuk
Pakam Kelas I-A selaku satuan kerja Penulis serta Penulis mampu
menganalisis dampak yang akan terjadi jika nilai-nilai dasar PNS
dan kedudukan ASN dalam NKRI diterapkan atau tidak diterapkan
dalam pelaksaan tugas dan fungsi PNS.
2. Bagi Subbagian Umum dan Keuangan Pengadilan Negeri
Lubuk Pakam Kelas I-A

Adanya sumbangsih inisiatif dari Penulis untuk meningkatkan


pengelolaan surat keluar yang menjadi salah satu tugas pokok
Subbagian Umum dan Keuangan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A.

3. Bagi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A

Adanya masukan dan usulan untuk peningkatan aktualisasi nilai


nilai dasar PNS yaitu akuntabilitas, nasionalisme, etika publik,
komitmen mutu dan anti korupsi serta aktualisasi peran dan
kedudukan ASN dalam NKRI yaitu pelayanan publik, whole of
governance, dan manajemen ASN di Pengadilan Negeri Lubuk
Pakam Kelas I-A.

4. Manfaat Bagi Masyarakat

Masyarakat dapat mengetahui dan memahami nilai-nilai dasar


profesi PNS serta peran dan kedudukan ASN dalam NKRI,
termasuk pengaktualisasian nilai-nilai dasar profesi PNS serta
peran dan kedudukan ASN di Subbagian Umum dan Keuangan
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A.

4
C. Ruang Lingkup

Berdasarkan Surat Keputusan Sekretaris Mahkamah Agung


Nomor: 102/SEK/CPNS.04.1/SK/XI/2017 tentang Pengangkatan
Pegawai Negeri Sipil/Calon Hakim Di Lingkungan Mahkamah Agung
Republik Indonesia tertanggal 30 November 2017, Penulis diangkat
menjadi CPNS/Cakim dengan satuan kerja di Pengadilan Negeri Sei
Rampah. Akan tetapi, karena Pengadilan Negeri Sei Rampah belum
diresmikan, maka Penulis melakukan habituasi di Pengadilan Negeri
Lubuk Pakam Kelas I-A yang merupakan pengadilan induk dari
Pengadilan Negeri Sei Rampah.
Adapun yang menjadi ruang lingkup penulisan Laporan
Aktualisasi Nilai-nilai Dasar Profesi Pegawai Negeri Sipil Calon Hakim
ini dibatasi pada hal-hal sebagai berikut:
1. Nilai-nilai dasar profesi PNS yaitu akuntabilitas, nasionalisme, etika
publik, komitmen mutu, dan anti korupsi dan kedudukan dan peran
ASN dalam NKRI yaitu pelayanan publik, whole of governance, dan
manajemen ASN;
2. Kegiatan yang dilaksanakan adalah kegiatan pengelolaan surat
keluar di Subbagian Umum dan Keuangan Pengadilan Negeri
Lubuk Pakam Kelas I-A yang bersumber dari 5 (lima) kegiatan
sesuai tugas dan fungsi Subbagian Umum dan Keuangan
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A dan 4 (empat) kegiatan
yang berasal dari inisiatif Penulis serta 2 (dua) kegiatan yang
berasal dari perintah pimpinan;
3. Waktu pelaksanaan aktualisasi yaitu dari tanggal 2 April 2018
sampai dengan tanggal 16 Juli 2018.

5
BAB II
PELAKSANAAN AKTUALISASI

A. Pendalaman Core Issue

1. Rancangan Aktualisasi

Tabel 1. Matriks Rancangan Aktualisasi


RANCANGAN AKTUALISASI

No Kegiatan Output/Hasil Tahapan Keterkaitan Substansi Mata Pelatihan K


V

1 2 3 4 5

1. Menerima Diterimanya 1. Menerima Akuntabilitas: De


surat keluar surat keluar surat keluar - Integritas; nila
dari bagian - Tanggung jawab Pe
Keuangan; ma
Kepegawaian Saya akan menanyakan unit mana yang mengeluarkan surat -
dan untuk mengetahui kode surat sebab setiap subbagian di Lub
Organisasi m
Tata Laksana; Neg
Perencanaan, Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A memiliki kode A ya
TI, dan surat yang berbeda, misalnya kode surat untuk panitera - Mi
Pelaporan; pidana adalah Hk. 01 dan kode surat untuk panitera perdata
adalah Hk. 02.

6
Panitera Muda Nasionalisme:
Hukum; Sila ke-5 yakni menghormati hak-hak orang lain
Panitera Muda Mendapatkan nomor surat keluar yang benar adalah hak
Pidana; dan dari setiap subbagian di Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Panitera Muda
Kelas I-A, oleh sebab itu saya akan menerima semua surat
Perdata;
2. Menanyakan keluar untuk menghormati hak tersebut.
unit mana Etika Publik:
yang - Bertanggung jawab;
mengeluarkan - Integritas tinggi
surat untuk Saya akan menerima surat keluar yang diberikan kepada
mengetahui saya dengan penuh tanggung jawab dan integritas sebagai
kode surat bentuk pelayanan publik.
Komitmen Mutu:
- Efektifitas;
- Efisiensi;
- Berorientasi mutu
Dengan menerima dan menanyakan subbagian mana yang
mengeluarkan surat, saya akan menciptakan:
- Efektifitas yakni adanya kepuasan dan terpenuhinya
kebutuhan subbagian akan penomoran surat keluar; -
Efisiensi yakni penghematan waktu, tenaga, dan pikiran
dalam menyelesaikan penomoran surat;
- Komitmen mutu yakni saya dapat memenuhi harapan orang
yang saya layani yang membutuhkan penomoran surat
keluar.
Anti Korupsi:
- Jujur;
- Peduli;
- Mandiri;
- Disiplin;
- Tanggung jawab;
- Adil

7
Dalam menerima surat keluar saya akan bersikap jujur,
bertanggung jawab, dan mandiri yakni menerima surat
keluar secara langsung dan tidak menyuruh orang lain
untuk menggantikan tugas saya dan saya akan memberikan
perlakuan yang sama kepada semua orang yang
menyerahkan surat keluar.

Dengan diterapkannya nilai-nilai ANEKA dalam setiap tahapan kegiatan, maka kegiatan menerima surat keluar di Pengadilan Negeri Lubuk
rencana sehingga hasil yang diharapkan dapat tercapai dengan optimal yakni tepat sasaran dan tepat guna.
Apabila tidak menggunakan nilai-nilai ANEKA dalam setiap tahapan kegiatan, maka kegiatan menerima surat keluar di Pengadilan Negeri Lu
optimal dan tidak dicapai hasil yang diharapkan.
2. Memberi dan Diberikan dan 1. Menyiapkan Akuntabilitas:
mencatat dicatatkannya Buku - Transparansi;
nomor surat nomor surat Register - Integritas;
Surat Keluar; - Tanggung jawab;
keluar ke keluar dalam
2. Membaca - Keadilan;
dalam Buku Buku Buku Register - Kejelasan;
Register Register Surat Surat keluar - Konsistensi
Surat Keluar untuk Saya akan membaca Buku Register Surat Keluar dengan pen
Keluar mengetahui integritas dan tanggung jawab untuk mengetahui nomor surat kelu
nomor surat
terakhir, sehingga saya dapat mengetahui nomor surat ya
terakhir;
3. Menuliskan berikutnya. Selain itu saya akan bersikap adil dalam memberikan d
nomor surat mencatat nomor surat keluar dalam Buku Register Surat Kelu
beserta kode Sebagai tambahan, pencatatan nomor surat keluar dalam Bu
surat di surat Register Surat Keluar akan menciptakan transparansi, kejelasan, d
keluar; konsistensi penomoran surat.
4. Mencatat Nasionalisme:
nomor surat - Sila ke-2 yakni tidak diskriminatif;
keluar dalam - Sila ke-5 yakni menghormati hak-hak orang lain
Buku Register
Surat Keluar;
Saya akan memberikan nomor surat keluar kepada set
5. Menyerahkan
surat keluar subbagian/orang yang membutuhkan tanpa membedakan-bedak
yang telah Selain itu, mendapatkan nomor surat keluar yang benar adalah hak d

8
diberi nomor setiap subbagian di Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A, o
kepada sebab itu saya akan memberikan nomor surat keluar yang benar un
pembawa menghormati hak tersebut.
surat Etika Publik:
- Jujur;
- Bertanggung jawab;
- Integritas tinggi;
- Cermat
Saya akan memberikan nomor surat keluar dengan jujur, pen
tanggung jawab dan integritas serta cermat dengan memperhatik
nomor terakhir pada Buku Register Surat Keluar dan juga deng
memperhatikan kode surat keluar agar tidak terjadi kesalahan dal
penulisan nomor surat keluar.
Komitmen Mutu:
- Efektifitas;
- Efisiensi;
- Berorientasi mutu
Dengan memberikan nomor surat yang benar saya akan menciptaka
- Efektifitas yakni adanya kepuasan dan terpenuhinya kebutuhan
subbagian akan penomoran surat keluar;
- Efisiensi yakni penghematan waktu, tenaga, dan pikiran dalam
menyelesaikan penomoran surat;
- Komitmen mutu yakni saya dapat memenuhi harapan orang yang sa
layani yang membutuhkan penomoran surat keluar.
Anti Korupsi:
- Jujur;
- Peduli;
- Mandiri;
- Disiplin;
- Tanggung jawab;
- Kerja keras;
- Adil
9
Dalam memberikan nomor surat keluar saya akan bersikap jujur ya
memberikan nomor surat keluar yang benar, saya akan seg
memberikan nomor surat keluar dan tidak menunda-nunda pekerja
ketika ada orang yang menanyakan nomor surat keluar, saya ak
mengerjakan tugas dengan baik dan tidak menyuruh orang lain un
menggantikan tugas saya dalam memberikan nomor surat keluar, sa
akan bertanggung jawab dan bekerja keras dalam memberikan nom
surat keluar, dan saya tidak akan memberikan perlakuan yang sa
kepada semua orang yang membutuhkan nomor surat keluar.

Dengan diterapkannya nilai-nilai ANEKA dalam setiap tahapan kegiatan, maka kegiatan memberi dan mencatat nomor surat keluar ke dalam
Lubuk Pakam Kelas I-A dapat berjalan dengan baik sesuai rencana sehingga hasil yang diharapkan dapat tercapai dengan optimal yakni te
menggunakan nilai-nilai ANEKA dalam setiap tahapan kegiatan, maka kegiatan kegiatan memberi dan mencatat nomor surat keluar ke dala
Lubuk Pakam Kelas I-A tidak dapat berjalan dengan optimal dan tidak dicapai hasil yang diharapkan.

3. Men-scan Di-scannya 1. Akuntabilitas:


surat keluar surat keluar Menyalakan - Transparansi;
komputer, - Integritas;
menyalakan - Tanggung jawab;
scanner, dan - Keadilan;
memastikan - Kejelasan;
scanner telah - Konsistensi
terhubung Saya akan men-scan semua surat keluar dan menyimpan hasilnya
dengan secara sistematis dan dengan penuh integritas, tanggung jawab, da
komputer;
konsisten, sehingga dapat terwujud transparansi dan kejelasan terk
2. Men-scan
surat keluar. Nasionalisme:
surat masuk
dengan - Sila ke-2 yakni tidak diskriminatif;
menggunakan - Sila ke-5 yakni menghormati hak-hak orang lain
scanner; Saya tidak akan berlaku diskriminatif saat men-scan surat kelu
3. Menyimpan Artinya saya akan men-scan semua surat keluar di Pengadilan Neg
file hasil Lubuk Pakam Kelas I-A. Dengan men-scan semua surat keluar tan
scan berlaku diskriminatif, saya telah menghormati hak-hak orang lain ya
surat masuk membutuhkan surat keluar dalam bentuk digital.
ke dalam
format pdf;

10
4. Menamai file Etika Publik:
pdf surat - Jujur;
masuk sesuai - Bertanggung jawab;
dengan nomor - Integritas tinggi;
dan perihal - Cermat;
surat masuk; - Disiplin;
5. Menyimpan - Menjaga rahasia
file pdf surat Saya akan men-scan dan menyimpan semua surat keluar dal
masuk ke bentuk digital dengan jujur, penuh tanggung jawab dan integritas se
dalam folder
cermat. Selain itu, saya juga akan menjaga kerahasiaan hasil sc
khusus
surat keluar dengan cara saya hanya akan memberikan hasil sc
surat keluar kepada pihak-pihak yang berkepentingan.
Komitmen Mutu:
- Efektifitas;
- Efisiensi;
- Berorientasi mutu
Dengan men-scan semua surat keluar saya akan menciptakan: -
Efektifitas yakni adanya kepuasan dan terpenuhinya kebutuhan para
pihak yang berkepentingan yang membutuhkan surat keluar dalam
bentuk digital;
- Efisiensi yakni penghematan waktu, tenaga, dan pikiran dalam
mencari surat keluar;
- Komitmen mutu yakni saya dapat memenuhi harapan orang yang sa
layani yang membutuhkan surat keluar dalam bentuk digital. Anti
Korupsi:
- Jujur;
- Peduli;
- Mandiri;
- Disiplin;
- Tanggung jawab;
- Kerja keras;
- Adil

11
Dalam men-scan surat keluar saya akan bersikap jujur yakni men-sc
semua surat keluar yang diberikan, saya tidak akan menunda-nun
pekerjaan, saya akan mengerjakan tugas dengan baik dan tid
menyuruh orang lain untuk menggantikan tugas saya dalam men-sc
surat keluar, saya akan bertanggung jawab dan bekerja keras dal
men-scan surat keluar, dan saya akan memberikan perlakuan ya
sama kepada semua surat keluar.

Dengan diterapkannya nilai-nilai ANEKA dalam setiap tahapan kegiatan, maka kegiatan men-scan surat keluar di Pengadilan Negeri Lubuk
rencana sehingga hasil yang diharapkan dapat tercapai dengan optimal yakni tepat sasaran dan tepat guna.
Apabila tidak menggunakan nilai-nilai ANEKA dalam setiap tahapan kegiatan, maka kegiatan men-scan surat keluar di Pengadilan Negeri Lu
optimal dan tidak dicapai hasil yang diharapkan.
4. Menyediakan Tersedianya map 1. Menyiapkan Akuntabilitas:
map binder binder untuk map binder - Transparansi;
untuk mengarsipankan surat keluar, - Integritas;
surat keluar kertas, - Tanggung jawab;
mengarsipkan
gunting, dan - Keadilan;
surat keluar selotip; - Kejelasan;
2. Menyalakan - Konsistensi
komputer; Saya akan mengarsipkan semua surat keluar dan menyimpan hasiln
3. Mengetik judul
secara sistematis dan dengan penuh integritas, tanggung jawab, d
“Surat
Keluar” konsisten, sehingga dapat terwujud transparansi dan kejelasan terk
beserta bulan arsip surat keluar.
dan tahun Nasionalisme:
dengan jenis Sila ke-5 yakni menghormati hak-hak orang lain
dan ukuran Dengan menyediakan map binder untuk mengarsipkan surat kelua
huruf yang saya telah menghormati hak-hak orang lain yang membutuhkan sur
jelas dan keluar karena surat keluar tersebut disimpan dengan baik dalam ma
mudah binder. Etika Publik:
dibaca;
4. Menyalakan - Jujur;
printer dan - Bertanggung jawab;
memastikan - Cermat;
printer telah - Disiplin;

12
terhubung Saya akan menyediakan map binder untuk mengarsipkan surat kelu
dengan dengan jujur, penuh tanggung jawab dan integritas, cermat, dan
komputer; disiplin. Komitmen Mutu:
5. Mencetak - Efektifitas;
kertas judul; - Efisiensi;
6. Menggunting - Berorientasi mutu
kertas judul; Dengan menyediakan map binder untuk mengarsipkan surat keluar,
7. Menempelkan
kertas judul saya akan menciptakan:
di - Efektifitas yakni adanya kepuasan dan terpenuhinya kebutuhan para
map binder pihak yang membutuhkan arsip surat keluar;
dengan - Efisiensi yakni penghematan waktu, tenaga, dan pikiran dal
menggunakan mencari dan menemukan surat keluar karena surat kel
tersimpan dan tertata dengan baik;
selotip
- Komitmen mutu yakni saya dapat memenuhi harapan orang yang sa
layani yang membutuhkan arsip surat keluar.
Anti Korupsi:
- Jujur;
- Peduli;
- Mandiri;
- Disiplin;
- Tanggung jawab;
- Kerja keras
Dalam menyediakan map binder untuk mengarsipkan surat kelu
saya akan bersikap jujur, saya tidak akan menunda-nunda pekerja
saya akan mengerjakan tugas dengan baik dan tidak menyuruh ora
lain untuk menggantikan tugas saya, saya akan bertanggung jaw
dan bekerja keras.

Dengan diterapkannya nilai-nilai ANEKA dalam setiap tahapan kegiatan, maka kegiatan menyediakan map binder untuk mengarsipkan sura
dapat berjalan dengan baik sesuai rencana sehingga hasil yang diharapkan dapat tercapai dengan optimal yakni tepat sasaran dan tepat gu
Apabila tidak menggunakan nilai-nilai ANEKA dalam setiap tahapan kegiatan, maka kegiatan menyediakan map binder untuk mengarsipkan
Kelas I A tidak dapat berjalan dengan optimal dan tidak dicapai hasil yang diharapkan.

13
5. Mengarsipkan Diarsipkannya 1. Menyiapkan Akuntabilitas:
surat keluar surat keluar surat keluar, - Transparansi;
map binder - Integritas;
surat keluar, - Tanggung jawab;
dan alat - Keadilan;
pelubang - Kejelasan;
kertas; - Konsistensi
2. Melubangi Saya akan mengarsipkan semua surat keluar dan menyimpan hasiln
surat keluar secara sistematis dengan penuh integritas, tanggung jawab, d
dengan konsisten, sehingga dapat terwujud transparansi dan kejelasan terk
menggunakan
arsip surat keluar.
alat pelubang
kertas; Nasionalisme:
3. Memasukkan - Sila ke-2 yakni tidak diskriminatif;
surat keluar - Sila ke-5 yakni menghormati hak-hak orang lain
ke Saya tidak akan berlaku diskriminatif saat mengarsipkan surat kelu
dalam folder Artinya saya akan mengarsipkan semua surat keluar di Pengadi
surat secara Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A. Dengan mengarsipkan semua su
berurutan keluar tanpa berlaku diskriminatif, saya telah menghormati hak-h
sesuai nomor orang lain yang membutuhkan arsip surat keluar.
surat dimulai Etika Publik:
dari nomor
- Jujur;
surat yang
- Bertanggung jawab;
terkecil;
4. Menyimpan - Integritas tinggi;
file folder - Cermat;
surat - Disiplin;
keluar ke - Menjaga rahasia
dalam lemari Saya akan mengarsipkan dan menyimpan semua surat keluar deng
penyimpanan jujur, penuh tanggung jawab dan integritas serta cermat. Selain
surat saya juga akan menjaga kerahasiaan arsip surat keluar dengan c
saya hanya akan memberikan arsip surat keluar kepada pihak-pih
yang berkepentingan.
Komitmen Mutu:

14
- Efektifitas;
- Efisiensi;
- Berorientasi mutu
Dengan mengarsipkan semua surat keluar saya akan menciptakan: -
Efektifitas yakni adanya kepuasan dan terpenuhinya kebutuhan para
pihak yang berkepentingan yang membutuhkan arsip surat keluar; -
Efisiensi yakni penghematan waktu, tenaga, dan pikiran dalam menc
surat keluar;
- Komitmen mutu yakni saya dapat memenuhi harapan orang yang sa
layani yang membutuhkan arsip surat keluar;
Anti Korupsi:
- Jujur;
- Peduli;
- Mandiri;
- Disiplin;
- Tanggung jawab;
- Kerja keras;
- Adil
Dalam mengarsipkan surat keluar saya akan bersikap jujur ya
mengarsipkan semua surat keluar sesuai dengan data yang ada dal
Buku Register Surat Keluar, saya tidak akan menunda-nun
pekerjaan, saya akan mengerjakan tugas dengan baik dan tid
menyuruh orang lain untuk menggantikan tugas saya, saya ak
bertanggung jawab dan bekerja keras, dan saya akan memberik
perlakuan yang sama kepada semua arsip surat keluar.

Dengan diterapkannya nilai-nilai ANEKA dalam setiap tahapan kegiatan, maka kegiatan mengarsipkan surat keluar di Pengadilan Negeri Lu
sesuai rencana sehingga hasil yang diharapkan dapat tercapai dengan optimal yakni tepat sasaran dan tepat guna.
Apabila tidak menggunakan nilai-nilai ANEKA dalam setiap tahapan kegiatan, maka kegiatan mengarsipkan surat keluar di Pengadilan Nege
optimal dan tidak dicapai hasil yang diharapkan.

6. Membuat dan Dibuat dan 1. Menyiapkan Akuntabilitas:


mengoperasik dioperasikannya buku dan - Transparansi;
an Buku Buku Register alat - Integritas;
tulis; - Tanggung jawab;
Register
Peminjaman

15
Arsip Surat Peminjaman Arsip 2. Mendesain - Keadilan;
Keluar Surat Keluar buku - Kejelasan
dengan Saya akan membuat dan menyimpan Buku Register Peminjaman Ar
format Surat dengan penuh integritas, tanggung jawab, sehingga da
peminjaman terwujud transparansi dan kejelasan terkait arsip surat keluar.
surat keluar; Nasionalisme:
3. Menginformas
ikan kepada - Sila ke-2 yakni tenggang rasa;
semua - Sila ke-5 yakni menghormati hak-hak orang lain
subbagian Saya akan menginformasikan kepada semua subbagian tentang
tentang mekanisme peminjaman arsip surat keluar dengan sopan dan penu
mekanisme tenggang rasa, sehingga tidak ada hak orang lain yang saya langga
peminjaman Etika Publik:
arsip surat - Jujur;
keluar - Bertanggung jawab;
- Integritas tinggi;
- Cermat;
- Disiplin;
- Hormat;
- Sopan
Saya akan menyimpan Buku Register Peminjaman Surat Kel
dengan jujur, penuh tanggung jawab dan integritas serta cerm
Selain itu, saya juga akan menginformasikan kepada semua subbag
tentang mekanisme peminjaman arsip surat keluar dengan sopan d
penuh rasa hormat.
Komitmen Mutu:
- Efektifitas;
- Efisiensi;
- Berorientasi mutu
Dengan membuat Buku Register Peminjaman Surat Keluar, saya aka
menciptakan:
- Efektifitas yakni adanya kepuasan dan terpenuhinya kebutuhan p
pihak yang berkepentingan yang ingin mengembalikan arsip su
keluar yang mereka pinjam;

16
- Efisiensi yakni penghematan waktu, tenaga, dan pikiran dal
mencari orang yang meminjam arsip surat keluar dan juga dal
pengembalian arsip surat keluar;
- Komitmen mutu yakni saya dapat memenuhi harapan orang yang sa
layani yang ingin mengembalikan arsip surat keluar.
Anti Korupsi:
- Jujur;
- Peduli;
- Mandiri;
- Disiplin;
- Tanggung jawab;
- Kerja keras;
- Adil
Dalam membuat dan mengoperasikan Buku Register Peminjam
Surat Keluar surat keluar saya akan bersikap jujur, saya ak
mengerjakan tugas dengan baik dan tidak menyuruh orang lain un
menggantikan tugas saya, saya akan bertanggung jawab dan beke
keras, dan saya akan memberikan perlakuan yang sama kepa
semua orang yang meminjam arsip surat keluar.

Dengan diterapkannya nilai-nilai ANEKA dalam setiap tahapan kegiatan, maka kegiatan membuat dan mengoperasikan Buku Register Pem
Pakam Kelas I-A dapat berjalan dengan baik sesuai rencana sehingga hasil yang diharapkan dapat tercapai dengan optimal yakni tepat sas
nilai-nilai ANEKA dalam setiap tahapan kegiatan, maka kegiatan membuat dan mengoperasikan Buku Register Peminjaman Arsip Surat di P
berjalan dengan optimal dan tidak dicapai hasil yang diharapkan.

7. Memasukkan Dimasukkannya 1. Menyiapkan Akuntabilitas:


data dari Buku data surat keluar Buku - Transparansi;
Register Surat ke dalam Register - Integritas;
Surat Keluar - Tanggung jawab;
Keluar ke komputer
dan komputer; - Keadilan;
dalam 2. Menyalakan
komputer - Kejelasan;
komputer; - Konsistensi
3. Mengetik data Saya akan memasukkan data dari Buku Register Surat Keluar ke
dari Buku
dalam komputer dan menyimpan hasilnya secara sistematis dengan
Register Surat
Keluar; penuh

17
4. Menamai integritas, tanggung jawab, dan konsisten, sehingga dapat terwujud
setiap file transparansi dan kejelasan terkait data surat keluar.
sesuai dengan Nasionalisme:
nomor dan - Sila ke-2 yakni tidak diskriminatif;
perihal surat - Sila ke-5 yakni menghormati hak-hak orang lain
keluar; Saya tidak akan berlaku diskriminatif saat memasukkan data. Artin
5. Menyimpan
saya akan memasukkan semua data yang ada dalam dari Bu
file surat
keluar ke Register Surat Keluar. Dengan memasukkan data surat keluar tan
dalam folder berlaku diskriminatif, saya telah menghormati hak-hak orang lain ya
Data Surat membutuhkan data surat keluar.
Keluar Etika Publik:
- Jujur;
- Bertanggung jawab;
- Integritas tinggi;
- Cermat;
- Disiplin
Saya akan memsukkan data surat keluar dan menyimpan hasilnya
komputer dengan jujur, penuh tanggung jawab dan integritas serta
cermat. Komitmen Mutu:
- Efektifitas;
- Efisiensi;
- Berorientasi mutu
Dengan men-scan semua surat keluar saya akan menciptakan: -
Efektifitas yakni adanya kepuasan dan terpenuhinya kebutuhan para
pihak yang berkepentingan yang membutuhkan data surat keluar; -
Efisiensi yakni penghematan waktu, tenaga, dan pikiran dalam menc
data surat keluar;
- Komitmen mutu yakni saya dapat memenuhi harapan orang yang sa
layani yang membutuhkan data surat keluar.
Anti Korupsi:
- Jujur;
- Peduli;
- Mandiri;

18
- Disiplin;
- Tanggung jawab;
- Kerja keras;
- Adil
Dalam memasukkan data surat keluar saya akan bersikap jujur ya
memasukkan semua data surat keluar yang ada dalam Buku Regis
Surat Keluar tanpa terkecuali, saya tidak akan menunda-nun
pekerjaan, saya akan mengerjakan tugas dengan baik dan tid
menyuruh orang lain, saya akan bertanggung jawab dan bekerja ker
dan saya akan memberikan perlakuan yang sama kepada semua d
surat keluar yang tercatat dalam Buku Register Surat Keluar.

Dengan diterapkannya nilai-nilai ANEKA dalam setiap tahapan kegiatan, maka kegiatan memasukkan data dari Buku Register Surat Keluar
Pakam Kelas I-A dapat berjalan dengan baik sesuai rencana sehingga hasil yang diharapkan dapat tercapai dengan optimal yakni tepat sas
nilai-nilai ANEKA dalam setiap tahapan kegiatan, maka kegiatan memasukkan data dari Buku Register Surat Keluar ke dalam komputer di P
berjalan dengan optimal dan tidak dicapai hasil yang diharapkan.
8. Membuat Dibuatnya 1. Menyiapkan Akuntabilitas:
rekapitulasi rekapitulasi surat map binder - Transparansi;
surat keluar keluar surat keluar; - Integritas;
2. Memilah surat - Tanggung jawab;
berdasarkan berdasarkan asal
berdasarkan - Keadilan;
asal surat surat setiap akhir asal surat
setiap akhir bulan - Kejelasan;
yaitu surat dari - Konsistensi
bulan Ketua Saya akan membuat rekapitulasi surat keluar setiap bulan d
Pengadilan menyimpan hasilnya secara sistematis dengan penuh integrit
Negeri; tanggung jawab, dan konsisten, sehingga dapat terwujud transpara
Subbagian dan kejelasan terkait rekapitulasi surat keluar berdasarkan asal sura
Umum dan Nasionalisme:
Keuangan; - Sila ke-2 yakni tidak diskriminatif;
Subbagian - Sila ke-5 yakni menghormati hak-hak orang lain
Kepegawaian
dan Saya tidak akan berlaku diskriminatif saat membuatt rekapitulasi sura
Organisasi keluar. Artinya saya akan mendata dan membuat rekapitulasi semua
surat

19
Tata Laksana; keluar di Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A. Dengan memb
Subbagian rekapitulasi surat keluar tanpa berlaku diskriminatif, saya te
Perencanaan, menghormati hak-hak orang lain yang membutuhkan inform
TI, dan mengenai rekapitulasi surat keluar di Pengadilan Negeri Lubuk Pak
Pelaporan; Kelas I-A.
Panitera Muda Etika Publik:
Hukum; - Jujur;
Panitera Muda - Bertanggung jawab;
Pidana; dan - Integritas tinggi;
- Cermat;
Panitera Muda
- Disiplin
Perdata; Saya akan membuat rekapitulasi dan menyimpan hasilnya di kompu
3. Menghitung dengan jujur, penuh tanggung jawab dan integritas serta cermat.
jumlah surat
Komitmen Mutu:
yang
dikeluarkan - Efektifitas;
oleh Ketua - Efisiensi;
Pengadilan - Berorientasi mutu
Negeri dan Dengan membuat rekapitulasi semua surat keluar saya akan
masing menciptakan: - Efektifitas yakni adanya kepuasan dan terpenuhinya
masing kebutuhan para pihak yang berkepentingan yang membutuhkan data
Subbagian; rekapitulasi surat keluar di Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A
4. Mengetikkan - Efisiensi yakni penghematan waktu, tenaga, dan pikiran dal
jumlah surat mencari data rekapitulasi surat keluar di Pengadilan Negeri Lub
Pakam Kelas I-A;
yang
- Komitmen mutu yakni saya dapat memenuhi harapan orang yang sa
dikeluarkan
layani yang membutuhkan data rekapitulasi surat keluar
oleh Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A.
Pengadilan Anti Korupsi:
Negeri dan
- Jujur;
masing
- Peduli;
masing
- Mandiri;
subbagian di
- Disiplin;
komputer;
- Tanggung jawab;
- Kerja keras;
- Adil

20
5. Menyimpan Dalam membuat rekapitulasi surat keluar saya akan bersikap ju
hasil dalam mengisi data, saya tidak akan menunda-nunda pekerjaan, sa
rekapitulasi akan mengerjakan tugas dengan baik dan tidak menyuruh orang l
dalam folder untuk menggantikan tugas saya, saya akan bertanggung jawab d
khusus
bekerja keras, dan saya akan memberikan perlakuan yang sa
kepada semua surat keluar yang saya rekapitulasi.

Dengan diterapkannya nilai-nilai ANEKA dalam setiap tahapan kegiatan, maka kegiatan membuat rekapitulasi surat keluar berdasarkan asa
Pakam Kelas I-A dapat berjalan dengan baik sesuai rencana sehingga hasil yang diharapkan dapat tercapai dengan optimal yakni tepat sas
nilai ANEKA dalam setiap tahapan kegiatan, maka kegiatan membuat rekapitulasi surat keluar berdasarkan asal surat setiap akhir bulan di P
berjalan dengan optimal dan tidak dicapai hasil yang diharapkan.

9. Melakukan Dilakukannya 1. Membuat Akuntabilitas:


back up data back up data email; - Transparansi;
hasil scan hasil scan surat 2. Membuka - Integritas;
surat keluar, keluar dan data website - Tanggung jawab;
data dari Agenda Surat penyedia - Keadilan;
layanan - Kejelasan;
Buku Regsiter Keluar
penyimpan - Konsistensi
Surat Keluar, file; Saya akan mem-back up semua data hasil scan surat keluar, data d
dan data 3. Memasukkan Buku Regsiter Surat Keluar, dan data rekapitulasi surat keluar d
rekapitulasi alamat
menyimpan hasilnya secara sistematis dengan penuh integrit
surat keluar email
dan kata sandi tanggung jawab, dan konsisten, sehingga dapat terwujud transpara
email; terkait surat keluar.
4. Membuat dan Nasionalisme:
memberi - Sila ke-2 yakni tidak diskriminatif;
nama folder; - Sila ke-5 yakni menghormati hak-hak orang lain
5. Menunggah Saya akan mem-back up semua data hasil scan surat keluar, data d
file scan Buku Regsiter Surat Keluar, dan data rekapitulasi surat keluar tan
surat bersikap diskriminatif. Dengan berbuat demikian, saya te
keluar, file
menghormati hak-hak orang lain yang membutuhkan back up sem
data surat
data hasil scan surat keluar, data dari Buku Regsiter Surat Keluar, d
keluar yang
diambil dari data rekapitulasi surat keluar dalam bentuk digital.
Buku Register
Surat Keluar,

21
dan file Etika Publik:
rekapitulasi - Jujur;
surat keluar ke - Bertanggung jawab;
dalam folder - Integritas tinggi;
- Cermat;
- Disiplin;
- Menjaga rahasia
Saya akan mem-back up semua data hasil scan surat keluar, data d
Buku Regsiter Surat Keluar, dan data rekapitulasi surat keluar d
menyimpan semua surat keluar dalam bentuk digital dengan ju
penuh tanggung jawab dan integritas serta cermat. Selain itu, sa
juga akan menjaga kerahasiaan hasil scan surat keluar dengan c
saya hanya akan memberikan hasil
back up data hasil scan surat keluar, data dari Buku Regsiter Su
Keluar, dan data rekapitulasi surat keluar kepada pihak-pihak ya
berkepentingan.
Komitmen Mutu:
- Efektifitas;
- Efisiensi;
- Berorientasi mutu
Dengan mem-back up semua data hasil scan surat keluar, data d
Buku Regsiter Surat Keluar, dan data rekapitulasi surat keluar, sa
akan menciptakan:
- Efektifitas yakni adanya kepuasan dan terpenuhinya kebutuhan p
pihak yang berkepentingan yang membutuhkan back up data ha
scan surat keluar, data dari Buku Regsiter Surat Keluar, dan d
rekapitulasi surat keluar dalam bentuk digital;
- Efisiensi yakni penghematan waktu, tenaga, dan pikiran dal
mencari back up data hasil scan surat keluar, data dari Bu
Regsiter Surat Keluar, dan data rekapitulasi surat keluar;
- Komitmen mutu yakni saya dapat memenuhi harapan orang yang sa
layani yang membutuhkan back up data hasil scan surat keluar,
data

22
dari Buku Regsiter Surat Keluar, dan data rekapitulasi surat kelua
dalam bentuk digital.
Anti Korupsi:
- Jujur;
- Peduli;
- Mandiri;
- Disiplin;
- Tanggung jawab;
- Kerja keras;
- Adil
Dalam mem-back up semua data hasil scan surat keluar, data d
Buku Regsiter Surat Keluar, dan data rekapitulasi surat keluar, sa
akan bersikap jujur, saya tidak akan menunda-nunda pekerjaan, sa
akan mengerjakan tugas dengan baik dan tidak menyuruh orang l
untuk menggantikan tugas saya, saya akan bertanggung jawab d
bekerja keras, dan saya akan memberikan perlakuan yang sa
kepada semua pihak yang membutuhkan hasil back up semua d
hasil scan surat keluar, data dari Buku Regsiter Surat Keluar, dan d
rekapitulasi surat keluar dalam bentuk digital.

Dengan diterapkannya nilai-nilai ANEKA dalam setiap tahapan kegiatan, maka kegiatan mem-back up semua data hasil scan surat ke
rekapitulasi surat keluar di Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A dapat berjalan dengan baik sesuai rencana sehingga hasil yang d
sasaran dan tepat guna.
Apabila tidak menggunakan nilai-nilai ANEKA dalam setiap tahapan kegiatan, maka kegiatan mem-back up semua data hasil scan surat kelu
data rekapitulasi surat keluar di Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A tidak dapat berjalan dengan optimal dan tidak dicapai hasil yang
23
2. Kendala-kendala Aktualisasi

Dalam melaksanakan aktualiasi di Pengadilan Negeri Lubuk Pakam


Kelas I-A, Penulis mengalami kendala-kendala sebagaimana yang Penulis
uraikan dalam tabel berikut.

Tabel 2. Kendala-kendala Aktualisasi


No. Kegiatan Kendala

1. Men-scan Adanya hard copy surat keluar yang hilang,


surat keluar sehingga hard copy surat keluar tersebut tidak
dapat di-scan

2. Mengarsipk Adanya hard copy surat keluar yang hilang,


an surat sehingga hard copy surat keluar tersebut tidak
keluar dapat diarsipkan

3. Mengunggah Jaringan internet Pengadilan Negeri Lubuk


data surat Pakam Kelas I-A sering mengalami gangguan
keluar ke karena satu IP Address Pengadilan Negeri
dalam Lubuk Pakam Kelas I-A digunakan oleh lebih
Aplikasi dari satu user dan terbatasnya bandwidth per
PTSP user, sementara Aplikasi PTSP Persuratan
Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A
Pengadilan hanya dapat diakses menggunakan IP Address
Negeri Lubuk Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A
Pakam Kelas (local host).
I-A

4. Membuat Kegiatan tidak terlaksana karena Penulis


rekapitulasi menemukan kegiatan lain yang lebih mendesak
surat keluar dan lebih memberikan kontribusi dalam
berdasarkan pengelolaan surat keluar di Subbagian Umum
asal surat dan Keuangan Pengadilan Negeri Lubuk
setiap akhir Pakam Kelas I-A.
bulan

5. Melakukan - Data surat keluar dan data dari Register Buku


back up Surat Keluar tidak perlu di-back up karena
data hasil data data tersebut telah tersimpan di dalam
scan Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan
surat keluar, Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A;
data dari - Data rekapitulasi surat keluar tidak dapat di
Buku back up karena kegiatan “membuat rekapitulasi
Register surat keluar berdasarkan asal surat setiap akhir
Surat bulan” telah diganti dengan kegiatan lain.
Keluar, dan
data
rekapitulasi
surat keluar

24
3. Solusi

Adapun jalan keluar atau kegiatan alternatif yang Penulis lakukan


dalam mengatasi kendala-kendala aktualisasi adalah sebagaimana yang
terdapat dalam tabel berikut ini.

Tabel 3. Solusi Atas Kendala-kendala Aktualisasi


No. Kegiatan Kendala Solusi

1. Men-scan Adanya hard copy surat Berkoordinasi


surat keluar keluar yang hilang, dengan staf
sehingga surat keluar Subbagian
tersebut tidak dapat di- Umum dan
scan Keuangan yang
bertanggung
jawab atas surat
keluar

2. Mengarsipk Adanya hard copy surat Berkoordinasi


an surat keluar yang hilang, dengan staf
keluar sehingga surat tersebut Subbagian
tidak dapat diarsipkan Umum dan
Keuangan yang
bertanggung
jawab atas surat
keluar

3. Memasukka Jaringan internet - Berkoordinasi


n data dari Pengadilan Negeri Lubuk dengan staf
Buku Pakam Kelas I A sering Subbagian
Register mengalami gangguan Perencanaan,
Surat Keluar karena satu IP Address Teknologi
ke dalam Pengadilan Negeri Lubuk Informasi, dan
komputer Pakam Kelas I-A Pelaporan
digunakan oleh lebih dari (PTIP);
satu user dan terbatasnya - Meminjam
bandwidth per user, laptop kantor
sementara Aplikasi PTSP milik
Persuratan Pengadilan Subbagian
Negeri Lubuk Pakam Kelas Umum dan
I Keuangan
A hanya dapat diakses yang memiliki
menggunakan IP Address bandwidth
Pengadilan Negeri Lubuk yang besar
Pakam Kelas I-A (local
host).

4. Membuat Kegiatan tidak dapat Kegiatan diganti


rekapitulasi dilaksanakan karena menjadi
surat keluar Penulis menemukan “mengunggah data
kegiatan lain

25
berdasarkan yang lebih mendesak dan surat keluar ke
asal surat lebih memberikan dalam Aplikasi
setiap akhir kontribusi dalam PTSP Persuratan
bulan pengelolaan surat keluar di Surat Keluar
Subbagian Umum dan Pengadilan
Keuangan Pengadilan Negeri Lubuk
Negeri Lubuk Pakam Kelas Pakam Kelas I-
I A”.
A.

5. Melakukan - Data surat keluar dan data Kegiatan diganti


back up dari Register Buku Surat menjadi
data hasil Keluar tidak perlu di- “membuat
scan surat back up karena data- mekanisme cara
keluar, data data tersebut telah mengunggah
dari Buku tersimpan di dalam data surat keluar
Regsiter Aplikasi PTSP ke dalam
Surat Persuratan Pengadilan Aplikasi PTSP
Keluar, dan Negeri Lubuk Pakam Persuratan
data Kelas I-A; Pengadilan
rekapitulasi - Data rekapitulasi surat Negeri Lubuk
surat keluar keluar tidak dapat di- Pakam Kelas I-
back up karena A”.
kegiatan “membuat
rekapitulasi surat keluar
berdasarkan asal surat
setiap akhir bulan” telah
diganti dengan kegiatan
lain.

26
4. Hasil Pendalaman Core Issue

Tabel 4. Hasil Pendalaman Core Issue


Kegiatan 1 Menerima Surat Keluar dari Pembawa Surat (Tusi)

Tanggal Kegiatan 3 April 2018 s/d 11 April 2018

Lampiran 1. Foto bukti out put;


2. Bukti-bukti pemaknaan nilai-nilai ANEKA;
3. Testimoni dan surat-surat yang mendukung

1. Tahapan Kegiatan
a. Berkoordinasi dengan Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A dan Kasubbag
Umum dan Keuangan agar saya diizinkan melaksanakan Kegiatan 1;

b.

Berkoordinasi dengan Staf Subbagian Umum dan Keuangan yang bertanggung jawab atas surat
keluar;

c. Menerima Buku Register Surat Keluar dan stempel pengadilan dari Staf Subbagian Umum dan
Keuangan;

d. Menerima surat keluar dari pembawa surat;

27
e. Melaporkan hasil kegiatan kepada Kasubbag Umum dan Keuangan, Mentor, dan Bapak Ketua
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A.

2. Keterkaitan Nilai-nilai Dasar ASN


a. Berkoordinasi dengan Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A dan
Kasubbag Umum dan Keuangan agar saya diizinkan melaksanakan Kegiatan 1
Saya tiba di Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A pada tanggal 2 April 2018 dan saya
langsung menghadap Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A untuk
memperkenalkan diri sekaligus beramah tamah. Selanjutnya Bapak Ketua Pengadilan Negeri
Lubuk Pakam Kelas I-A menjelaskan bahwa oleh karena beliau belum menunjuk mentor bagi
calon hakim, beliau menginstruksikan agar saya dan rekan-rekan calon hakim yang lainnya
mengobservasi kegiatan apa saja yang terdapat di Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A,
terutama kegiatan yang menjadi core issue kami masing-masing. Berdasarkan instruksi tersebut,
saya kemudian menghadap Kasubbag Umum dan Keuangan dan menjelaskan bahwa core issue
kegiatan aktualisasi saya terkait pengelolaan surat keluar. Oleh sebab itu, saya meminta izin
dengan sopan kepada Kasubbag Umum dan Keuangan agar saya diizinkan melaksanakan
kegiatan 1 selama satu minggu di ruangan Subbagian Umum dan Keuangan, sekaligus
memberikan saya kesempatan untuk mengobervasi pengelolaan surat keluar di Subbagian
Umum dan Keuangan. Kasubbag Umum dan Keuangan memberikan saya izin dan beliau
menginstruksikan agar saya menemui Staf Subbagian Umum dan Keuangan yang bertanggung
jawab atas surat keluar untuk memaparkan kegiatan yang akan saya lakukan sekaligus meminta
Buku Register Surat Keluar dan stempel pengadilan untuk dipelajari karena kedua benda
tersebut dipegang dan disimpan oleh staf yang bersangkutan. Langkah-langkah ini merupakan
penerapan dari nilai Etika Publik yaitu memelihara dan menjunjung tinggi standar etika
luhur dan menghargai komunikasi, konsultasi, dan kerja sama.
b. Berkoordinasi dengan Staf Subbagian Umum dan Keuangan yang bertanggung jawab atas
surat keluar
Saya menemui Staf Subbagian Umum dan Keuangan yang bertanggung jawab atas surat keluar
sesuai dengan instruksi Kasubbag Umum dan Keuangan. Saya memperkenalkan diri dengan
sopan lalu memaparkan kegiatan yang akan saya laksanakan yaitu menerima surat keluar dari
pembawa surat. Selanjutnya saya berkonsultasi mengenai surat keluar dan dari konsultasi
tersebut, saya memperoleh informasi bahwa surat keluar di Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A dibedakan menjadi dua yaitu surat keluar biasa dan surat keluar yang berbentuk Surat
Keputusan (SK). Data surat biasa dicatatkan dalam Buku Register Surat Keluar untuk surat
biasa, sedangkan data SK dicatatkan dalam Buku Register Surat Keluar untuk Surat Keputusan

28
(SK). Langkah-langkah ini merupakan penerapan dari nilai Etika Publik yaitu memelihara dan
menjunjung tinggi standar etika luhur dan menghargai komunikasi, konsultasi, dan kerja
sama.
c. Menerima Buku Register Surat Keluar stempel pengadilan dari Staf Subbagian Umum dan
Keuangan
Setelah selesai berkonsultasi, saya meminta Buku Register Surat Keluar untuk surat biasa dan
Buku Register Surat Keluar untuk Surat Keputusan (SK) beserta stempel pengadilan dari Staf
Subbagian Umum dan Keuangan dengan menggunakan bahasa yang baik dan sopan untuk
dipelajari. Setelah saya menerima barang-barang tersebut, saya mempelajarinya dan
menyimpannya dengan penuh tanggung jawab. Langkah-langkah ini merupakan penerapan dari
nilai Akuntabilitas yaitu tanggung jawab dan nilai Etika Publik yaitu memelihara dan
menjunjung tinggi standar etika luhur dan menghargai komunikasi, konsultasi, dan kerja
sama.
d. Menerima surat keluar dari pembawa surat
Saya memberitahukan dengan bahasa yang baik dan sopan kepada setiap orang yang
membawa surat keluar ke dalam ruangan Subbagian Umum dan Keuangan bahwa selama satu
minggu saya yang bertugas menerima dan memproses surat keluar. Selanjutnya saya menerima
surat keluar dari pembawa surat dan menaruh surat-surat tersebut di atas meja dengan penuh
tanggung jawab untuk segera diproses. Langkah-langkah ini merupakan penerapan dari nilai
Akuntabilitas yaitu tanggung jawab dan nilai Etika Publik yaitu memelihara dan menjunjung
tinggi standar etika luhur dan menghargai komunikasi, konsultasi, dan kerja sama.
e. Melaporkan hasil kegiatan kepada Kasubbag Umum dan Keuangan, Mentor, dan Bapak
Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A
Karena hakim yang menjadi Mentor saya baru ditunjuk tanggal 4 April 2018, maka saya
menemui Mentor dan melaporkan dengan menggunakan bahasa yang baik dan sopan bahwa
kegiatan 1 telah selesai saya laksanakan. Selanjutnya saya menemui Kasubbag Umum dan
Keuangan dan Bapak KPN Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A dan melaporkan dengan
menggunakan bahasa yang baik dan sopan bahwa kegiatan 1 telah selesai saya laksanakan
Saya juga menyerahkan Laporan Evaluasi Kegiatan Aktualisasi kepada menemui Mentor,
Kasubbag Umum dan Keuangan, dan Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A
sebagai bentuk pertanggungjawaban saya kepada pembimbing dan atasan. Langkah-langkah ini
merupakan penerapan dari nilai Akuntabilitas yaitu tanggung jawab dan transparansi dan
nilai Etika Publik yaitu memelihara dan menjunjung tinggi standar etika luhur.

2. Kontribusi Kegiatan terhadap Capaian Visi Misi Organisasi dan Penguatan Nilai-nilai Organisasi
a. Pelaksanaan kegiatan ini memberikan kontribusi terhadap penguatan nilai-nilai organisasi yakni
menguatkan nilai responsibilitas dan nilai ketidakberpihakan. Kegiatan ini menguatkan nilai
responsibilitas karena dengan menerima surat keluar, maka Subbagian Umum dan Keuangan telah
melaksanakan kewajibannya untuk melaksanakan urusan surat-menyurat sebagaimana yang
diamanatkan dalam Pasal 278 Peraturan Mahkamah Agung (Perma) Nomor 7 Tahun 2015
tentang Organisasi dan Tata Kerja Kepaniteraan dan Kesekretariatan Peradilan yang
selengkapnya berbunyi sebagai berikut:
“Subbagian Umum dan Keuangan mempunyai tugas melaksanakan penyiapan pelaksanaan
urusan surat menyurat, arsip, perlengkapan, rumah tangga, kemanan, keprotokolan, hubungan
masyarakat, perpustaakn, serta pengelolaan keuangan”. Kegiatan ini menguatkan nilai
ketidakberpihakan karena semua surat keluar diterima dengan penuh tanggung jawab tanpa
membeda-bedakan unit yang menerbitkan surat keluar;
b. Kegiatan ini memberikan kontribusi terhadap pencapaian misi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A yakni memberikan pelayanan hukum yang berkeadilan kepada pencari keadilan
karena surat keluar merupakan salah satu produk pelayanan hukum Pengadilan Negeri Lubuk

29
Pakam Kelas I-A, sehingga dengan menerima surat keluar maka Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A telah memberikan pelayanan hukum kepada pencari keadilan. Hal ini akan mendorong
tercipta pelayanan publik yang prima, sehingga akan mendorong terwujudnya visi Pengadilan
Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A untuk menjadi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam yang agung.

3. Analisis Dampak
a. Jika kegiatan ini dilakukan dengan menerapkan nilai ANEKA, maka kegiatan menerima surat
keluar akan berjalan dengan optimal, sehingga akan menghasilkan output berupa diterimanya
surat keluar dengan optimal. Surat keluar yang telah diterima dengan optimal akan menciptakan
pelayanan publik yang prima, sehingga akan memberikan kontribusi dalam pencapaian nilai,
misi, dan visi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A;
b. Jika kegiatan ini dilakukan dengan tidak menerapkan nilai ANEKA, maka kegiatan menerima surat
keluar akan berjalan dengan tidak optimal, sehingga akan menghasilkan output berupa
diterimanya surat keluar dengan tidak optimal. Surat keluar yang diterima dengan tidak optimal
tidak akan menciptakan pelayanan publik yang prima, sehingga tidak akan memberikan
kontribusi dalam pencapaian nilai, misi, dan visi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A.

Kegiatan 2 Memproses Surat Keluar (Tusi dan Inisiatif)

Tanggal Kegiatan 9 April 2018 s/d 20 April 2018

Lampiran 1. Foto bukti out put;


2. Bukti-bukti pemaknaan nilai-nilai ANEKA;
3. Testimoni dan surat-surat yang mendukung

1. Tahapan Kegiatan
a. Berkoordinasi dengan Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A, Kasubbag Umum
dan Keuangan, dan Mentor mengenai rancangan kegiatan yang akan saya laksanakan;

b. Memberi nomor agenda surat keluar;

c. Menyerahkan surat keluar yang telah diproses kepada Staf


Subbagian Umum dan Keuangan untuk disortir;

30
d. Menyimpan surat keluar yang menjadi per tinggal Subbagian Umum dan Keuangan;

e. Melaporkan hasil kegiatan kepada Kasubbag Umum dan Keuangan, Mentor, dan Bapak Ketua
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A.
2. Keterkaitan Nilai-nilai Dasar ASN
a. Berkoordinasi dengan Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A, Kasubbag
Umum dan Keuangan, dan Mentor mengenai rancangan kegiatan yang akan saya
laksanakan
Saya menghadap Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A, Kasubbag Umum
dan Keuangan, dan Mentor dan memaparkan dengan menggunakan bahasa yang baik dan
sopan mengenai rancangan kegiatan yang akan saya laksanakan yaitu memproses surat keluar.
Saya juga menanyakan hal-hal yang kurang saya pahami terkait surat keluar kepada Kasubbag
Umum dan Keuangan dengan bahasa yang baik dan sopan. Langkah-langkah ini merupakan
penerapan dari nilai Etika Publik yaitu memelihara dan menjunjung tinggi standar etika
luhur dan menghargai komunikasi, konsultasi, dan kerja sama.
b. Memberi nomor agenda surat keluar
Setelah menerima surat keluar, saya mencatat tanggal dan nomor surat secara berurutan pada
hard copy surat keluar dengan berpedoman pada nomor surat terakhir yang terdapat dalam Buku
Register Surat Keluar dengan penuh tanggung jawab tanpa membeda-bedakan unit yang
menerbitkan surat keluar. Selanjutnya, saya mencatat nomor surat dan data surat keluar ke
dalam Buku Register Surat Keluar. Setelah itu, saya memeriksa apakah surat keluar telah
ditandatangi oleh pejabat yang berwenang. Apabila surat keluar telah ditandatangi oleh pejabat
yang berwenang, saya membubuhkan stempel pengadilan pada hard copy surat keluar, namun
apabila surat keluar belum ditandatangi oleh pejabat yang berwenang, maka saya
mengembalikan surat keluar kepada pembawa surat untuk segera dilengkapi agar surat keluar
yang saya proses sesuai dengan prosedur. Setelah selesai membubuhkan stempel pengadilan,

31
saya mengambil satu hard copy surat keluar sebagai per tinggal (arsip) Subbagian Umum dan
Keuangan. Langkah-langkah ini saya laksanakan secara berkelanjutan selama satu minggu dan
merupakan penerapan dari nilai Akuntabilitas yaitu tanggung jawab dan konsistensi, nilai
Etika Publik yaitu menjalankan tugas secara profesional dan tidak berpihak, dan nilai
Komitmen Mutu yaitu berorientasi mutu.
c. Menyerahkan surat keluar yang telah diproses kepada Staf Subbagian Umum dan Keuangan
untuk disortir
Setelah selesai memproses surat keluar, saya bertugas menyerahkan surat keluar kepada Staf
Subbagian Umum dan Keuangan sebagai pihak yang bertanggung jawab untuk menyortir surat
keluar. Hal ini merupakan penerapan dari nilai Akuntabilitas yaitu tanggung jawab dan nilai
Etika Publik yaitu memelihara dan menjunjung tinggi standar etika luhur dan menghargai
komunikasi, konsultasi, dan kerja sama.
d. Menyimpan surat keluar yang menjadi per tinggal Subbagian Umum dan Keuangan
Saat melaksanakan kegiatan 1, saya mendapati bahwa per tinggal surat keluar ditumpuk dan di
simpan di dalam kardus sehingga surat-surat tersebut saling tercampur satu sama lain. Oleh
sebab itu, saya memiliki inisiatif untuk menyimpan per tinggal surat keluar dengan lebih rapi.
Setelah saya menyerahkan surat keluar kepada Staf Subbagian Umum dan Keuangan, saya
menuliskan nomor surat di halaman belakang per tinggal surat keluar lalu mengurutkan dan
menyusun surat keluar mulai dari nomor terkecil sampai dengan nomor terbesar. Kemudian saya
menerapkan inovasi yakni surat keluar yang telah diurutkan saya beri kertas yang berisi
keterangan mengenai tanggal dan nomor surat keluar dengan tujuan agar kegiatan saya
selanjutnya yakni menginput surat keluar ke dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri
Lubuk Pakam Kelas I-A dan men-scan serta mengarsipkan surat keluar dapat saya lakukan
dengan lebih mudah. Selanjutnya, per tinggal surat keluar tersebut saya simpan di dalam lemari
penyimpanan surat dan saya memberitahukan hal tersebut kepada Staf Subbagian Umum dan
Keuangan yang bertanggung jawab atas surat keluar. Langkah-langkah ini merupakan
penerapan dari nilai Akuntabilitas yaitu tanggung jawab dan nilai Komitmen Mutu yaitu
inovasi dan nilai Etika Publik yaitu memelihara dan menjunjung tinggi standar etika luhur
dan menghargai komunikasi, konsultasi, dan kerja sama.
e. Melaporkan hasil kegiatan kepada Kasubbag Umum dan Keuangan, Mentor, dan Bapak
Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A
Saya menemui Kasubbag Umum dan Keuangan, Mentor, dan Bapak KPN Pengadilan Negeri
Lubuk Pakam Kelas I-A dan melaporkan dengan menggunakan bahasa yang baik dan sopan
bahwa kegiatan 2 telah selesai saya laksanakan. Saya juga menyerahkan Laporan Evaluasi
Kegiatan Aktualisasi kepada Kasubbag Umum dan Keuangan, Mentor, dan Bapak Ketua
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A sebagai bentuk pertanggungjawaban saya kepada
pembimbing dan atasan. Langkah-langkah ini merupakan penerapan dari nilai Akuntabilitas
yaitu tanggung jawab dan Transparansi dan nilai Etika Publik yaitu memelihara dan
menjunjung tinggi standar etika luhur.

3. Konstribusi Kegiatan terhadap Capaian Visi Misi Organisasi dan Penguatan Nilai-nilai Organisasi
a. Pelaksanaan kegiatan ini memberikan kontribusi terhadap penguatan nilai-nilai organisasi yakni
menguatkan nilai responsibilitas dan nilai ketidakberpihakan. Kegiatan ini menguatkan nilai
responsibilitas karena dengan memproses surat keluar, maka Subbagian Umum dan Keuangan
telah melaksanakan kewajibannya untuk melaksanakan urusan surat-menyurat sebagaimana
yang diamanatkan dalam Pasal 278 Peraturan Mahkamah Agung (Perma) Nomor 7 Tahun 2015
tentang Organisasi dan Tata Kerja Kepaniteraan dan Kesekretariatan Peradilan. Kegiatan ini
menguatkan nilai ketidakberpihakan karena semua surat keluar diterima dengan penuh tanggung
jawab tanpa membeda-bedakan unit yang menerbitkan surat keluar;
b. Kegiatan ini memberikan kontribusi terhadap pencapaian misi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A yakni memberikan pelayanan hukum yang berkeadilan kepada pencari

32
keadilan karena surat keluar merupakan salah satu produk pelayanan hukum Pengadilan Negeri
Lubuk Pakam Kelas I-A, sehingga dengan memproses surat keluar sesuai prosedur, maka
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A telah memberikan pelayanan hukum kepada pencari
keadilan. Hal ini akan mendorong tercipta pelayanan publik yang prima, sehingga akan
mendorong terwujudnya visi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A untuk menjadi
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam yang agung.

4. Analisis Dampak
a. Jika kegiatan ini dilakukan dengan menerapkan nilai ANEKA, maka kegiatan memproses surat
keluar akan berjalan dengan optimal, sehingga akan menghasilkan output berupa tersedianya
surat keluar yang telah diberi nomor surat dengan optimal. Surat keluar yang telah diberi nomor
surat dengan optimal akan menciptakan pelayanan publik yang prima, sehingga akan
memberikan kontribusi dalam pencapaian nilai, misi, dan visi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A;
b. Jika kegiatan ini tidak dilakukan dengan menerapkan nilai ANEKA, maka kegiatan memberikan
nomor agenda surat keluar akan berjalan dengan tidak optimal, sehingga akan menghasilkan
output berupa tersedianya surat keluar yang telah diberi nomor surat dengan tidak optimal. Surat
keluar yang telah diberi nomor surat dengan tidak optimal akan menciptakan pelayanan publik
yang tidak prima, sehingga tidak akan memberikan kontribusi dalam pencapaian nilai, misi, dan
visi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A.

Kegiatan 3 Men-scan Surat Keluar (Tusi dan Inisiatif)

Tanggal 9 April 2018 s/d 27 April 2018

Lampiran 1. Foto bukti out put;


2. Bukti-bukti pemaknaan nilai-nilai ANEKA;
3. Testimoni dan surat-surat yang mendukung

1. Tahapan Kegiatan
a. Berkoordinasi dengan Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A, Kasubbag Umum
dan Keuangan, dan Mentor mengenai rancangan kegiatan yang akan saya laksanakan;

b. Berkoordinasi dengan Staf Subbagian Umum dan Keuangan mengenai tata cara menggunakan
scanner dan aplikasi scanner;

c. Memasukkan hard copy surat keluar ke dalam scanner;


33

d. Men-scan surat keluar;

e. Merapikan dan menyimpan hard copy surat keluar;

f. Melaporkan hasil kegiatan kepada Kasubbag Umum dan Keuangan, Mentor, dan Bapak Ketua
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A.
2. Narasi Keterkaitan Nilai-nilai dasar ASN
a. Berkoordinasi dengan Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A, Kasubbag
Umum dan Keuangan, dan mentor mengenai rancangan kegiatan yang akan saya
laksanakan
Saya menghadap Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A, Kasubbag Umum
dan Keuangan, dan Mentor untuk memaparkan rancangan kegiatan yang akan saya laksanakan
yakni men-scan surat keluar dengan menggunakan bahasa yang baik dan sopan. Saya
menerima instruksi dari Kasubbag Umum dan Keuangan untuk men-scan surat keluar tertanggal
2 April 2018 ke atas dengan terlebih dahulu berkonsultasi dengan Staf Subbagian Umum dan
Keuangan mengenai tata cara menggunakan scanner dan aplikasi scanner. Langkah-langkah ini
merupakan penerapan dari nilai Etika Publik yaitu memelihara dan menjunjung tinggi
standar etika luhur dan menghargai komunikasi, konsultasi, dan kerja sama.

34
b. Berkoordinasi dengan Staf Subbagian Umum dan Keuangan mengenai tata cara
menggunakan scanner dan aplikasi scanner
Saya menghadap Staf Subbagian Umum dan Keuangan untuk berkonsultasi mengenai tata cara
menggunakan scanner dan aplikasi scanner. Karena di laptop saya belum terinstal aplikasi
scanner, saya meminta tolong kepada Staf tersebut untuk menginstal aplikasi scanner di laptop
saya. Saat berkonsultasi tersebut saya menggunakan bahasa yang baik dan sopan dan saya
juga menyimak informasi yang diberikan kepada saya dengan baik. Langkah-langkah ini
merupakan penerapan dari nilai Etika Publik yaitu memelihara dan menjunjung tinggi standar
etika luhur dan menghargai komunikasi, konsultasi, dan kerja sama.
c. Memasukkan hard copy surat keluar ke dalam scanner
Setelah aplikasi scanner terinstal di laptop saya, saya meminjam scanner dari Staf Subbagian
Umum dan Keuangan dengan menggunakan bahasa yang baik dan sopan. Setelah memastikan
laptop saya telah terhubung dengan scanner, saya mengambil hard copy surat keluar dimulai
dari surat keluar tertanggal 2 April 2018. Saya mengambil hard copy surat keluar dimulai dari
nomor surat terkecil lalu memastikan surat keluar tersebut tidak terlipat dan tidak dalam kondisi
distaples atau dijepit dengan penjepit kertas agar hasil scan surat tersebut baik dan saya tidak
perlu men-scan ulang surat keluar tersebut. Setelah itu, saya memasukkan surat keluar ke dalam
scanner. Langkah-langkah ini merupakan penerapan dari nilai Akuntabilitas yaitu tanggung
jawab, nilai Etika Publik yaitu memelihara dan menjunjung tinggi standar etika luhur dan
menghargai komunikasi, konsultasi, dan kerja sama, dan nilai Komitmen Mutu yaitu
efesiensi.
d. Men-scan surat keluar
Setelah saya selesai memasukkan hard copy surat keluar ke dalam scanner, saya mengisi data
data yang diperlukan dalam aplikasi scanner. Data-data tersebut yakni memilih jenis scanner,
memilih ukuran kertas ”legal”, memilih resolusi “300 dpi”, dan memilih warna “grayscale”. Setelah
data dalam aplikasi scanner selesai saya isi, saya men-scan surat keluar satu per satu dengan
cara menekan menu “scan to document” lalu menyimpan soft copy hasil scan surat keluar ke
dalam format pdf dengan ukuran di bawah 1 MB. Selanjutnya saya menamai soft copy surat
keluar sesuai dengan nomor surat keluar dan menyimpan soft file tersebut ke dalam folder
khusus berdasarkan tanggal surat. Saat melakukan scanning surat keluar, terkadang saya
menemukan beberapa hard copy surat keluar tidak ada pada dokumen yang harus saya scan.
Saya kemudian mencatat nomor surat dari hard copy surat keluar yang tidak ada tersebut dan
menyimpannya dalam bentuk text document (*txt) dan menyimpannya dalam folder yang sama
dengan folder yang berisi soft copy surat keluar. Selanjutnya saya melaporkan nomor surat yang
hard copy-nya tidak ada tersebut kepada Staf Subbagian Umum dan Keuangan dengan
menggunakan bahasa yang baik dan sopan. Langkah-langkah ini merupakan penerapan dari
nilai Akuntabilitas yaitu dan tanggung jawab, nilai Etika Publik yaitu memelihara dan
menjunjung tinggi standar etika luhur dan menghargai komunikasi, konsultasi, dan kerja
sama dan nilai Komitmen Mutu yaitu inovasi dan berorientasi mutu.
e. Merapikan dan menyimpan hard copy surat keluar
Setelah saya selesai men-scan surat keluar, saya merapikan hard copy surat keluar dan
menyusunnya sesuai dengan urutan nomor surat keluar dimulai dari nomor surat terkecil sampai
dengan nomor surat terbesar. Saya kemudian memasukkan surat keluar tersebut ke dalam
kertas yang berisi keterangan mengenai tanggal dan nomor surat keluar dengan tujuan agar
kegiatan saya selanjutnya yakni mengarsipkan surat keluar ke dalam saya lakukan dengan lebih
mudah. Selanjutnya, surat keluar tersebut saya simpan di dalam lemari penyimpanan surat dan
tak lupa saya mengembalikan scanner yang telah selesai saya pakai ke temaptnya semula.
Langkah-langkah ini merupakan penerapan dari nilai Akuntabilitas yaitu tanggung jawab, nilai
Etika Publik yaitu memelihara dan menjunjung tinggi standar etika luhur dan menghargai
komunikasi, konsultasi, dan kerja sama, dan nilai Komitmen Mutu yaitu Inovasi.
f. Melaporkan hasil kegiatan kepada Kasubbag Umum dan Keuangan, Mentor, dan Bapak
Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A

35
Saya menemui Kasubbag Umum dan Keuangan, Mentor, dan Bapak KPN Pengadilan Negeri
Lubuk Pakam Kelas I-A dan melaporkan dengan menggunakan bahasa yang baik dan sopan
bahwa kegiatan 3 telah selesai saya laksanakan. Saya juga menyerahkan Laporan Evaluasi
Terhadap Kegiatan Aktualisasi kepada menemui Mentor, Kasubbag Umum dan Keuangan, dan
Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A sebagai bentuk pertanggungjawaban
saya kepada pembimbing dan atasan. Langkah-langkah ini merupakan penerapan dari nilai
Akuntabilitas yaitu tanggung jawab dan Transparansi dan nilai Etika Publik yaitu memelihara
dan menjunjung tinggi standar etika luhur.

3. Kontribusi Kegiatan terhadap Capaian Visi Misi Organisasi dan Penguatan nilai-nilai Organisasi
a. Pelaksanaan kegiatan ini memberikan kontribusi terhadap penguatan nilai-nilai organisasi yakni
menguatkan nilai responsibilitas karena dengan men-scan surat keluar, maka Pengadilan Negeri
Lubuk Pakam Kelas I-A telah melaksanakan kewajibannya untuk mewujudkan Pengadilan Negeri
yang modern dan berbasis informasi dan teknologi (IT) sebagaimana yang dijabarkan dalam Cetak
Biru Pembaharuan Peradilan 2010 – 2035.
b. Kegiatan ini memberikan kontribusi terhadap pencapaian misi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A yakni meningkatkan kredibilitas di Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A
karena terwujudnya Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A yang modern dan berbasis IT akan
meningkatkan kepercayaan publik terhadap kinerja Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A.
Hal ini akan mendorong terwujudnya visi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A untuk
menjadi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam yang agung.

4. Analisis Dampak
a. Jika kegiatan ini dilakukan dengan menerapkan nilai ANEKA, maka kegiatan men-scan surat
keluar akan berjalan dengan optimal, sehingga akan menghasilkan output berupa tersedianya
soft copy surat keluar yang optimal. Tersedianya soft copy surat keluar yang optimal akan
memberikan kontribusi dalam pencapaian nilai, misi, dan visi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A;
b. Jika kegiatan ini tidak dilakukan dengan menerapkan nilai ANEKA, maka kegiatan men-scan surat
keluar akan berjalan dengan tidak optimal, sehingga akan menghasilkan output berupa
tersedianya soft copy surat keluar dengan tidak optimal. Soft copy surat keluar yang tidak optimal
tidak akan memberikan kontribusi dalam pencapaian nilai, misi, dan visi Pengadilan Negeri
Lubuk Pakam Kelas I-A.

Kegiatan 4 Mengunggah Data Surat Keluar Ke Dalam Aplikasi PTSP Persuratan


Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A (Tusi dan Inisiatif)

Tanggal 9 April 2018 s/d 30 Mei 2018

Lampiran 1. Foto bukti out put;


2. Bukti-bukti pemaknaan nilai-nilai ANEKA;
3. Testimoni dan surat-surat yang mendukung

1. Tahapan Kegiatan
a. Berkoordinasi dengan Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A, Mentor, dan
Kasubbag Umum dan Keuangan mengenai rancangan kegiatan yang akan saya laksanakan;
36
b. Berkoordinasi dengan Staf Subbagian Umum untuk mengatur Internet Protocol (IP) address di laptop
saya;

c. Membuka aplikasi PSTP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A;

d. Mengunggah data surat keluar ke dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A;

e. Melaporkan hasil kegiatan kepada Kasubbag Umum dan Keuangan, Mentor, dan Bapak Ketua
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A.
2. Narasi Keterkaitan Nilai-nilai dasar ASN
a. Berkoordinasi dengan Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A, Kasubbag
Umum dan Keuangan, dan Mentor mengenai rancangan kegiatan yang akan saya
laksanakan
Saya menghadap Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A dan
mempresentasikan kegiatan-kegiatan yang akan saya laksanakan terkait pengelolaan surat
keluar dengan menggunakan bahasa yang baik dan sopan. Dalam presentasi tersebut, Bapak
Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A menjelaskan bahwa Pengadilan Negeri Lubuk
Pakam Kelas I-A telah menggunakan Aplikasi PTSP untuk pengelolaan surat masuk dan surat
keluar, lalu beliau menginstruksikan agar saya berkoordinasi dengan Kasubbag Umum dan
Keuangan terkait penggunakan Aplikasi PTSP untuk surat keluar. Saya kemudian menghadap

37
Kasubbag Umum dan Keuangan untuk berkonsultasi mengenai Aplikasi PTSP Persuratan
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A. Beliau kemudian menjelaskan bahwa penggunaan
Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A untuk surat keluar belum
dijalankan sama sekali karena kurangnya sumber daya manusia. Hal ini kemudian memunculkan
inisiatif dalam diri saya untuk membantu mengunggah data surat keluar ke dalam Aplikasi PTSP
Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A. Agar inisiatif saya tersebut bisa
terlaksana, saya terlebih dahulu bertemu dan berkonsultasi dengan Mentor. Setelah Mentor
menyetujui inisiatif saya, saya menemui Kasubbag Umum dan Keuangan untuk mendapatkan
izin. Kasubbag Umum dan Keuangan kemudian mengizinkan saya untuk melaksanakan inisiatif
saya tersebut, lalu memberitahu saya alamat IP Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri
Lubuk Pakam Kelas I-A beserta nama pengguna dan kata kunci serta menginstruksikan agar
saya mengunggah data surat keluar tertanggal 2 April 2018 ke atas dan berkoordinasi dengan
Staf Subbagian Umum untuk mengatur Internet Protocol (IP) address di laptop saya karena
Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A bersifat local host.
Langkah-langkah ini merupakan penerapan dari nilai Etika Publik yaitu
memelihara dan menjunjung tinggi standar etika luhur dan menghargai komunikasi,
konsultasi, dan kerja sama.
b. Berkoordinasi dengan Staf Subbagian Umum untuk mengatur Internet Protocol (IP) address
di laptop saya
Saya menghadap Staf Subbagian Umum dan Keuangan untuk berkonsultasi mengenai IP
address sesuai dengan instruksi Kasubbag Umum dan Keuangan. Saya menanyakan dengan
sopan mengenai IP address yang dapat saya gunakan di laptop saya untuk mengakses Aplikasi
PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A dan karena saya tidak mengetahui
cara mengatur IP address, saya meminta tolong dengan sopan kepada Staf Subbagian Umum
dan Keuangan agar mengatur IP address di laptop saya. Langkah-langkah ini merupakan
penerapan dari nilai Etika Publik yaitu memelihara dan menjunjung tinggi standar etika
luhur dan menghargai komunikasi, konsultasi, dan kerja sama.
c. Membuka aplikasi PSTP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A
Setelah Staf Subbagian Umum dan Keuangan mengatur IP address di laptop saya, saya
mengetik IP address Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A di
dalam browser yakni 192.168.1.145/peradilan/login. Setelah Aplikasi PTSP terbuka, saya log in
dengan menggunakan nama pengguna dan kata sandi yang diberikan oleh Kasubbag Umum
dan Keuangan. Setelah Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A
muncul, saya kemudian mengklik menu “Register Surat Keluar”. Langkah-langkah ini merupakan
penerapan dari nilai Akuntabilitas yaitu tanggung jawab dan nilai Etika Publik yaitu
menghargai komunikasi, konsultasi, dan kerja sama.
d. Mengunggah data surat keluar ke dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk
Pakam Kelas I-A
Setelah tampilan register surat keluar muncul, saya mengambil dokumen hard copy surat keluar
lalu menginput data surat keluar satu per satu. Saya mengunggah data surat keluar dengan cara
mengklik menu “Tambah” lalu mengisi dengan cermat data yang dibutuhkan sesuai dengan data
yang tertera dalam surat keluar yakni “Tanggal Register”, “Dari Bagian”, “Jenis Surat”, “Nomor
Surat”, “Jenis Tujuan Surat”, “Tujuan Surat”, “Perihal”, “Keterangan”, “Jenis Pengiriman”,
“Dokumen Elektronik”, lalu mengklik “Simpan”. “Tanggal register” diisi sesuai dengan tanggal
register surat keluar; “Dari Bagian” diisi sesuai dengan pihak yang menandatangi surat keluar,
misalnya Panitera; “Jenis Surat” diisi sesuai dengan jenis surat, misalnya pidana atau perdata;
“Nomor Surat” diisi sesuai dengan nomor register surat keluar; “Jenis Tujuan Surat” diisi dengan
instansi yang menjadi tujuan surat; “Tujuan Surat” diisi dengan jabatan pihak yang menjadi tujuan
surat; “Perihal” diisi sesuai dengan perihal surat”, “Keterangan” diisi jika terdapat hal penting
berkaitan dengan surat keluar; “Jenis Pengiriman” diisi dengan metode pengiriman surat,
misalnya melalui PT. Pos; dan “Dokumen Elektronik” diisi dengan soft copy surat keluar. Setelah
data yang diinput berhasil disimpan dalam sistem, saya

38
mengklik menu “Detil” lalu mengklik menu “Kirim Surat” dan mengisi tanggal pengiriman surat
keluar. Dalam menginput data surat keluar ke dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan
Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A, saya menemukan kendala berupa jaringan internet yang lamban
dan terkadang aplikasi PTSP Persuratan tidak dapat dibuka karena adanya gangguan jaringan.
Karena saya tidak ingin kendala-kendala tersebut menghambat kegiatan saya, saya kemudian
mencari solusi dengan cara berkonsultasi dengan staf Subbagian Perencanaan, Teknologi
Informasi, dan Pelaporan (PTIP). Solusi yang diberikan oleh staf PTIP adalah dengan mengganti
IP address di laptop saya. Pada awalnya, solusi yang diberikan berhasil, namun lama-kelamaan
saya mengalami kendala yang sama yakni lambannya jaringan intenet. Saya pun mencari jalan
keluar dengan cara meminjam laptop kantor milik Subbagian Umum dan Keuangan karena
laptop tersebut telah diatur agar memiliki koneksi intenet yang kencang. Agar tidak mengganggu
pekerjaan Staf Bagian Umum dan Keuangan, saya hanya meminjam laptop tersebut saat staf
yang bersangkutan tidak sedang menggunakannya. Saya mengunggah data surat keluar ke
dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A secara konsisten
sebanyak 964 surat. Langkah-langkah ini merupakan penerapan dari nilai Akuntabilitas yaitu
tanggung jawab dan konsistensi, nilai Etika Publik yaitu menjalankan tugas secara
profesional dan menghargai komunikasi, konsultasi, dan kerja sama, dan nilai Komitmen
Mutu yaitu berorientasi mutu dan berpikir kreatif.
e. Melaporkan hasil kegiatan kepada Kasubbag Umum dan Keuangan, Mentor, dan Bapak
Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A
Saya menemui Mentor, Kasubbag Umum dan Keuangan, dan Bapak Ketua Pengadilan Negeri
Lubuk Pakam Kelas I-A dan melaporkan dengan menggunakan bahasa yang baik dan sopan
bahwa kegiatan 4 telah selesai saya laksanakan. Saya juga menyerahkan Laporan Evaluasi
Terhadap Kegiatan Aktualisasi kepada menemui Mentor, Kasubbag Umum dan Keuangan, dan
Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A sebagai bentuk pertanggungjawaban
saya kepada pembimbing dan atasan. Langkah-langkah ini merupakan penerapan dari nilai
Akuntabilitas yaitu tanggung jawab dan transparansi dan nilai Etika Publik yaitu
memelihara dan menjunjung tinggi standar etika luhur.

3. Kontribusi Kegiatan terhadap Capaian Visi Misi Organisasi dan Penguatan Nilai-nilai Organisasi
a. Pelaksanaan kegiatan ini memberikan kontribusi terhadap penguatan nilai-nilai organisasi yakni
menguatkan nilai responsibilitas karena dengan mengunggah data surat keluar ke dalam
Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A, maka Pengadilan Negeri
Lubuk Pakam Kelas I-A telah melaksanakan kewajibannya untuk mewujudkan Pengadilan Negeri
yang modern dan berbasis informasi dan teknologi (IT) sebagaimana yang dijabarkan dalam Cetak
Biru Pembaharuan Peradilan 2010 – 2035 dan telah melaksanakan tugas dan kewajibannya
untuk menerima seluruh surat-surat yang dikeluarkan kesekretariatan Pengadilan Negeri
sebagaimana yang diamanatkan dalam Pasal 11 ayat (4) Keputusan Direktur Jenderal Badan
Peradilan Umum Nomor 77/DJU/SK/HM02.3/2/2018 tentang Pedoman Standar Pelayanan
Terpadu Satu Pintu (PTSP) pada Pengadilan Tinggi dan Pengadilan Negeri yang
selengkapnya berbunyi sebagai berikut:
“Tugas dan Tanggungjawab Petugas Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP) pada Pengadilan
Negeri:
Petugas Kesekretariatan (Sub Bagian Umum dan Keuangan) bertugas:
Menerima dan menyerahkan seluruh surat-surat yang ditujukan dan yang dikeluarkan
kesekretariatan Pengadilan Negeri.”
b. Kegiatan ini memberikan kontribusi terhadap pencapaian misi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A yakni meningkatkan kredibilitas di Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A
karena terwujudnya Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A yang modern dan berbasis IT akan
meningkatkan kepercayaan publik terhadap kinerja Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A. Hal
ini akan mendorong terwujudnya visi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A untuk menjadi
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam yang agung.

39
4. Analisis Dampak
a. Jika kegiatan ini dilakukan dengan nilai ANEKA, maka kegiatan mengunggah data surat keluar ke
dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A akan berjalan
dengan optimal, sehingga akan menghasilkan output berupa tersedianya data surat keluar di
dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A dengan optimal.
Data surat keluar yang tersedia dengan optimal dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan
Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A akan mendorong terwujudunya modernisasi persuratan di
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A, sehingga akan memberikan kontribusi dalam
pencapaian nilai, misi, dan visi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A;
b. Jika kegiatan ini tidak dilakukan dengan nilai ANEKA, maka kegiatan mengunggah data surat
keluar ke dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A akan
berjalan dengan tidak optimal, sehingga akan menghasilkan output berupa tersedianya data
surat keluar di dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A
dengan tidak optimal. Data surat keluar yang tersedia dengan tidak optimal dalam Aplikasi PTSP
Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A tidak akan memberikan kontribusi dalam
pencapaian nilai, misi, dan visi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A.

Kegiatan 5 Pengadaan Map Binder (Inisiatif)

Tanggal 9 April 2018 s/d 30 Mei 2018

Lampiran 1. Foto bukti out put;


2. Bukti-bukti pemaknaan nilai-nilai ANEKA;
3. Testimoni dan surat-surat yang mendukung

1. Tahapan Kegiatan
a. Berkoordinasi dengan Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A, Mentor, dan
Kasubbag Umum dan Keuangan mengenai rancangan kegiatan yang akan saya laksanakan;

b. Berkoordinasi dengan Staf Bagian Umum dan Keuangan untuk


mengajukan permohonan barang;

c. Mencetak sampul punggung map binder;


40

d. Merekatkan sampul punggung pada map binder;

e. Melaporkan hasil kegiatan kepada Kasubbag Umum dan Keuangan, Mentor, dan Bapak Ketua
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A.
2. Keterkaitan Nilai-nilai Dasar ASN
a. Berkoordinasi dengan Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A, Mentor, dan
Kasubbag Umum dan Keuangan mengenai rancangan kegiatan yang akan saya
laksanakan
Saya menghadap Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A dan memaparkan
rancangan kegiatan yang akan saya laksanakan yakni pengadaan map binder dengan
menggunakan bahasa yang baik dan sopan.Saat saya melakukan kegiatan 1 yakni memproses
surat keluar, saya mendapati bahwa dokumen per tinggal surat keluar milik Subbagian Umum
dan Keuangan ditumpuk dan disimpan dalam kardus sehingga mengakibatkan surat-surat
tersebut tercampur satu sama lain. Oleh sebab itu, kegiatan berupa pengadaan map binder
menjadi kegiatan yang berasal dari inisiatif saya. Adapun tujuan dari inisiatif ini agar surat keluar
dapat disimpan dengan lebih tertata dan lebih mudah dicari. Agar inisiatif saya tersebut bisa
terlaksana, saya terlebih dahulu bertemu dan berkonsultasi dengan Mentor dengan
menggunakan bahasa yang baik dan sopan. Setelah Mentor menyetujui inisiatif saya, saya
menemui Kasubbag Umum dan Keuangan untuk memaparkan inisiatif saya sekaligus meminta
izin agar diperbolehkan menggunakan barang-barang milik Subbagian dan Umum dan Keuangan
demi kelancaran inisiatif saya. Langkah-langkah ini merupakan penerapan dari nilai Etika Publik
yaitu memelihara dan menjunjung tinggi standar etika luhur dan menghargai komunikasi,
konsultasi, dan kerja sama.

41
b. Berkoordinasi dengan staf Subbagian Umum dan Keuangan untuk mengajukan
permohonan barang
Saya menghadap staf Subbagian Umum dan Keuangan yang bertanggung jawab di bidang
perlengkapan untuk mengajukan permohonan barang berupa map binder sekaligus meminta
izin dengan sopan agar saya diperkenankan menggunakan barang-barang milik Subbagian
Umum dan Keuangan demi kelancaran inisiatif saya. Staf Bagian Umum dan Keuangan
kemudian menginstruksikan supaya saya menulis barang yang saya butuhkan di formulir Daftar
Permintaan Barang Dipa 01. Setelah selesai menulis barang yang saya butuhkan, saya
menyerahkan formulir tersebut kepada staf yang bersangkutan. Selanjutnya, saya mengambil
map binder sesuai dengan jumlah yang saya isi dalam formulir Daftar Permintaan Barang Dipa
01. Langkah-langkah ini merupakan penerapan dari nilai Akuntabilitas yaitu transparansi dan
integritas, nilai Etika Publik yaitu memelihara dan menjunjung tinggi standar etika luhur
dan menghargai komunikasi, konsultasi, dan kerja sama, dan nilai Anti Korupsi yaitu jujur.
c. Mencetak sampul punggung map binder

Saya mengetik data yang saya perlukan untuk sampul punggung map binder yakni logo
pengadilan, tulisan “Surat Keluar”, tanggal surat keluar, nomor surat keluar, dan “Pengadilan
Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A” dengan jenis dan ukuran huruf yang jelas dan mudah dibaca.
Sedangkan untuk surat keluar yang berbentuk Surat Keputusan (SK), saya mengetik data
berupa logo pengadilan, tulisan “Surat Keluar”, tulisan “SK”, dan Pengadilan Negeri Lubuk
Pakam Kelas I-A”. Data berupa “nomor surat keluar” saya sesuaikan dengan nomor surat
terkecil dan nomor surat terbesar yang dapat disimpan dalam satu map binder agar lebih mudah
dicari. Selanjutnya saya meminta izin dengan sopan kepada Staf Subbagian Umum dan
Keuangan agar diperbolehkan menggunakan printer milik Subbagian Umum dan Keuangan.
Setelah mendapatkan izin, saya menyalakan printer milik Subbagian Umum dan Keuangan dan
memastikan printer tersebut telah terhubung dengan laptop saya. Kemudian saya memasukkan
kertas stiker yang sebelumnya saya minta dari staf Subbagian Umum dan Keuangan ke dalam
printer, lalu mencetak sampul punggung map binder pada kertas stiker. Saya mencetak sampul
punggung map binder dengan menggunakan printer milik Subbagian Umum dan Keuangan agar
saya tidak perlu mengeluarkan biaya dan saya memilih menggunakan kertas stiker agar
hasilnya lebih mudah direkatkan di map binder, sehingga tidak perlu lagi menggunakan lem atau
selotip. Langkah-langkah ini merupakan penerapan dari nilai Etika Publik yaitu memelihara
dan menjunjung tinggi standar etika luhur dan menghargai komunikasi, konsultasi, dan
kerja sama dan nilai Komitmen Mutu yaitu efisiensi, inovasi, dan berorientasi mutu.

d. Merekatkan sampul punggung map binder

Saya meminjam gunting milik Subbagian Umum dan Keuangan kepada Staf Subbagian Umum
dan Keuangan dengan menggunakan bahasa yang baik dan sopan. Setelah saya memperoleh
gunting, saya menggunting sampul punggung yang telah selesai dicetak dengan hati-hati,
kemudian saya merekatkan sampul punggung tersebut pada map binder pada bagian yang
mudah terlihat. Selanjutnya saya meletakkan map binder dalam lemari penyimpan surat milik
Subbagian Umum dan Keuangan dan tak lupa saya mengembalikan gunting ke tempatnya
semula. Hal ini merupakan penerapan dari nilai Etika Publik yaitu memelihara dan menjunjung
tinggi standar etika luhur dan menghargai komunikasi, konsultasi, dan kerja sama dan nilai
Komitmen Mutu yaitu Berorientasi Mutu.

e. Melaporkan hasil kegiatan kepada Mentor, Kasubbag Umum dan Keuangan, dan Bapak
Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A.

42
Saya menemui Mentor, Kasubbag Umum dan Keuangan, dan Bapak KPN Pengadilan Negeri
Lubuk Pakam Kelas I-A dan melaporkan dengan menggunakan bahasa yang baik dan sopan
bahwa kegiatan 5 telah selesai saya laksanakan. Saya juga menyerahkan Laporan Evaluasi
Terhadap Kegiatan Aktualisasi kepada menemui Mentor, Kasubbag Umum dan Keuangan, dan
Bapak KPN Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A sebagai bentuk pertanggungjawaban
saya kepada pembimbing dan atasan. Langkah-langkah ini merupakan penerapan dari nilai
Akuntabilitas yaitu tanggung jawab dan transparansi dan nilai Etika Publik yaitu memelihara
dan menjunjung tinggi standar etika luhur.

3. Kontribusi Kegiatan terhadap Capaian Visi Misi Organisasi dan Penguatan Nilai-nilai Organisasi
a. Pelaksanaan kegiatan ini memberikan kontribusi terhadap penguatan nilai-nilai organisasi yakni
menguatkan nilai responsibilitas karena dengan menyediakan map binder sebagai alat untuk
menyimpan dan mengarsipkan surat keluar, maka Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A telah
melaksanakan kewajibannya untuk melaksanakan urusan surat-menyurat sebagaimana yang
diamanatkan dalam Pasal 278 Peraturan Mahkamah Agung (Perma) Nomor 7 Tahun 2015 tentang
Organisasi dan Tata Kerja Kepaniteraan dan Kesekretariatan Peradilan.
b. Kegiatan ini memberikan kontribusi terhadap pencapaian misi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A yakni meningkatkan kredibilitas di Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A
karena dengan disediakannya map binder sebagai alat untuk menyimpan surat keluar, maka akan
meningkatkan kepercayaan publik terhadap kinerja Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A di
bidang persuratan. Hal ini akan mendorong terwujudnya visi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A untuk menjadi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam yang agung.

4. Analisis Dampak
a. Jika kegiatan ini dilakukan dengan menerapkan nilai ANEKA, maka pengadaan map binder akan
berjalan dengan optimal, sehingga akan menghasilkan output berupa tersedianya map binder
dengan optimal. Map binder yang tersedia dengan optimal akan memberikan kontribusi dalam
pencapaian nilai, misi, dan visi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A;
b. Jika kegiatan ini tidak dilakukan dengan menerapkan nilai ANEKA, maka pengadaan map binder
akan berjalan dengan tidak optimal, sehingga akan menghasilkan output berupa tersedianya
map binder dengan tidak optimal. Map binder yang tersedia dengan tidak optimal akan
memberikan kontribusi dalam pencapaian nilai, misi, dan visi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A.

Kegiatan 6 Mengarsipkan Surat Keluar (Tusi dan Inisiatif)

Tanggal 9 April 2018 s/d 30 Mei 2018

Lampiran 1. Foto bukti out put;


2. Bukti-bukti pemaknaan nilai-nilai ANEKA;
3. Testimoni dan surat-surat yang mendukung

1. Tahapan Kegiatan
a. Berkoordinasi dengan Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A, Kasubbag Umum
dan Keuangan, dan mentor mengenai rancangan kegiatan yang akan saya laksanakan;

43
b. Mengambil dan melubangi hard copy surat keluar;

c. Memasukkan hard copy surat keluar ke dalam map binder;

d. Menyimpan map binder ke dalam lemari surat;

e. Melaporkan hasil kegiatan kepada Mentor, Kasubbag Umum dan Keuangan, dan Bapak Ketua
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A.
44
2. Narasi Keterkaitan Nilai-nilai dasar ASN
a. Berkoordinasi dengan Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A, Kasubbag
Umum dan Keuangan, dan mentor mengenai rancangan kegiatan yang akan saya
laksanakan
Saya menghadap Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A, Kasubbag Umum
dan Keuangan, dan Mentor untuk memaparkan dan mengkonsultasikan kegiatan yang akan saya
laksanakan yakni mengarsipkan surat keluar dengan menggunakan bahasa yang baik dan
sopan. Saya juga menjelaskan bahwa saya memiliki inisiatif untuk mengarsipkan surat keluar ke
dalam map binder karena saya mendapati bahwa per tinggal surat keluar ditumpuk dan disimpan
dalam kardus. Selain itu, saya meminta izin kepada Kasubbag Umum dan Keuangan agar
diperkenankan menggunakan barang-barang milik Subbagian Umum dan Keuangan yang saya
butuhkan agar kegiatan saya dapat terealisasi. Langkah-langkah ini merupakan penerapan dari
nilai Etika Publik yaitu memelihara dan menjunjung tinggi standar etika luhur dan
menghargai komunikasi, konsultasi, dan kerja sama.
b. Mengambil dan melubangi hard copy surat keluar
Saya mengambil dokumen hard copy surat keluar yang telah selesai di-scan yang saya simpan
di dalam lemari penyimpanan surat. Saya mengambil hard copy surat keluar secara berurutan
dimulai dari surat keluar tertanggal 2 April 2018 sampai dengan surat keluar tetanggal 18 April
2018 agar proses pengarsipan surat keluar dapat berjalan dengan lebih efisien. Kemudian
meminjam alat pelubang kertas kepada Staf Subbagian Umum dan Keuangan dengan
menggunakan bahasa yang baik dan sopan. Selanjutnya saya melipat kertas surat agar lubang
yang dihasilkan tepat di bagian tengah kertas surat keluar, sehingga surat keluar dapat diarsipkan
dengan rapi. Kemudian secara konsisten saya melubangi hard copy surat keluar satu per satu
dengan menggunakan pelubang kertas milik Subbagian Umum dan Keuangan dengan hati-hati.
Hal ini merupakan penerapan dari nilai Akuntabiltas yaitu tanggung jawab dan
konsistensi,nilai Etika Publik yaitu memelihara dan menjunjung tinggi standar etika luhur
dan menghargai komunikasi, konsultasi, dan kerja sama, dan nilai Komitmen Mutu yaitu
efisiensi dan berorientasi mutu.
c. Memasukkan hard copy surat keluar ke dalam map binder
Setelah hard copy surat keluar selesai saya lubangi, saya memasukkan hard copy surat keluar
ke dalam map binder dimulai dari nomor surat terkecil sampai dengan nomor surat terbesar,
sedangkan surat keluar yang berbentuk Surat Keputusan (SK) saya masukkan ke dalam map
binder yang berbeda agar lebih mudah dicari dan ditemukan. Langkah-langkah ini merupakan
penerapan dari nilai Akuntabiltas yaitu tanggung jawab dan nilai Komitmen Mutu yaitu
berorientasi mutu.
d. Menyimpan map binder ke dalam lemari surat
Setelah selesai memasukkan hard copy surat keluar ke dalam map binder, saya menyimpan
map binder tersebut ke dalam lemari penyimpanan surat dimulai dari map binder dengan nomor
surat terkecil sampai nomor surat terbesar. Tak lupa saya mengembalikan alat pelubang kertas
ke tempatnya semula. Langkah ini ini merupakan penerapan dari nilai Akuntabiltas yaitu
tanggung jawab.
e. Melaporkan hasil kegiatan kepada Mentor, Kasubbag Umum dan Keuangan, dan Bapak
Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A
Saya menemui Mentor, Kasubbag Umum dan Keuangan, dan Bapak Ketua Pengadilan Negeri
Lubuk Pakam Kelas I-A dan melaporkan dengan menggunakan bahasa yang baik dan sopan
bahwa kegiatan 6 telah selesai saya laksanakan. Saya juga menyerahkan Laporan Evaluasi
Terhadap Kegiatan Aktualisasi kepada menemui Mentor, Kasubbag Umum dan Keuangan, dan
Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A sebagai bentuk pertanggungjawaban
saya kepada pembimbing dan atasan. Langkah-langkah ini merupakan penerapan dari nilai

45
Akuntabilitas yaitu tanggung jawab dan transparansi dan nilai Etika Publik yaitu memelihara
dan menjunjung tinggi standar etika luhur.
3. Kontribusi Kegiatan terhadap Capaian Visi Misi Organisasi dan Penguatan Nilai-nilai Organisasi
a. Pelaksanaan kegiatan ini memberikan kontribusi terhadap penguatan nilai-nilai organisasi yakni
menguatkan nilai responsibilitas. Kegiatan ini menguatkan nilai responsibilitas karena dengan
mengarsipkan surat keluar, maka Subbagian Umum dan Keuangan telah melaksanakan
kewajibannya untuk melaksanakan pelaksanaan urusan surat-menyurat sebagaimana yang
diamanatkan dalam Pasal 278 Peraturan Mahkamah Agung (Perma) Nomor 7 Tahun 2015
tentang Organisasi dan Tata Kerja Kepaniteraan dan Kesekretariatan Peradilan;
b. Kegiatan ini memberikan kontribusi terhadap pencapaian misi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A yakni meningkatkan kredibilitas di Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A
karena dengan mengarsipkan surat keluar dengan optimal, maka akan meningkatkan
kepercayaan publik terhadap kinerja lembaga peradilan di bidang persuratan. Hal ini akan
mendorong terwujudnya visi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A untuk menjadi
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam yang agung.

4. Analisis Dampak
a. Jika kegiatan ini dilakukan dengan menerapkan nilai ANEKA, maka kegiatan mengarsipkan surat
keluar akan berjalan dengan optimal, sehingga akan menghasilkan output berupa diarsipkannya
surat keluar ke dalam map binder dengan optimal. Surat keluar yang diarsipkan ke dalam map
binder dengan optimal akan memberikan kontribusi dalam pencapaian nilai, misi, dan visi
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A;
b. Jika kegiatan ini tidak dilakukan dengan menerapkan nilai ANEKA, maka kegiatan mengarsipkan
surat keluar akan berjalan dengan tidak optimal, sehingga akan menghasilkan output berupa
diarsipkannya surat keluar ke dalam map binder dengan tidak optimal. Surat keluar yang
diarsipkan ke dalam map binder dengan tidak optimal akan memberikan kontribusi
dalam pencapaian nilai, misi, dan visi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A.

Kegiatan 7 Pengadaan Buku Register Peminjaman Surat Keluar Subbagian Umum


dan Keuangan (Inisiatif)

Tanggal 9 April 2018 s/d 21 Mei 2018

Lampiran 1. Foto bukti out put;


2. Bukti-bukti pemaknaan nilai-nilai ANEKA;
3. Testimoni dan surat-surat yang mendukung

1. Tahapan Kegiatan
a. Berkoordinasi dengan Mentor, Kasubbag Umum dan Keuangan, dan Bapak Ketua Pengadilan
Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A mengenai rancangan kegiatan yang akan saya laksanakan;

b. Berkoordinasi dengan staf Bagian Umum dan Keuangan untuk mengajukan permohonan barang;

46
c. Menulis judul di sampul buku ekspedisi;

d. Melaporkan hasil kegiatan kepada Mentor dan Bapak Ketua Pengadilan Negeri Pengadilan Negeri
Lubuk Pakam Kelas I-A;

e. Melaporkan hasil kegiatan dan menyerahkan Buku Register Peminjaman Arsip Surat Keluar
Subbagian Umum dan Keuangan kepada Kasubbag Umum dan Keuangan.

47
2. Narasi Keterkaitan Nilai-nilai dasar ASN
a. Berkoordinasi dengan Mentor, Kasubbag Umum dan Keuangan, dan Bapak Ketua
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A mengenai rancangan kegiatan yang akan saya
laksanakan
Saat saya melakukan kegiatan 1 yakni memproses surat keluar, saya mendapati bahwa staf dari
unit lain kerap meminjam arsip surat keluar milik Subbagian Umum dan Keuangan untuk
difotokopi. Akan tetapi, Subbagian Umum dan Keuangan tidak memiliki buku register yang
diperuntukkan khusus untuk mencatat arsip surat keluar milik Subbagian Umum dan Keuangan
yang dipinjam oleh unit lain, sehingga tidak jarang staf Subbagian Umum dan Keuangan lupa
siapa orang yang meminjam arsip surat keluar tersebut. Hal ini akhirnya berdampak pada
hilangnya arsip surat keluar milik Subbagian Umum dan Keuangan. Oleh sebab itu, membuat
Buku Register Peminjaman Surat Keluar menjadi kegiatan yang berasal dari inisiatif saya.
Adapun tujuan inisiatif saya tersebut adalah agar arsip surat keluar yang dipinjam lebih mudah
untuk dilacak sehingga dapat dipertanggungjawabkan. Agar inisiatif saya tersebut bisa
terlaksana, saya terlebih dahulu bertemu dan berkonsultasi dengan Mentor dengan
menggunakan bahasa yang baik dan sopan. Setelah Mentor menyetujui inisiatif saya, saya
menemui Kasubbag Umum dan Keuangan untuk memaparkan inisiatif saya sekaligus meminta
izin agar diperbolehkan menggunakan barang-barang milik Subbagian dan Umum dan Keuangan
demi kelancaran inisiatif saya. Kasubbag Umum dan Keuangan menyambut baik inisiatif saya
dan kemudian menginstruksikan agar saya menemui staf Bagian Umum dan Keuangan yang
bertanggung jawab di bidang perlengkapan. Setelah mendapatkan izin dari Kasubbag Umum
dan Keuangan, saya kemudian menghadap Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas
I-A untuk memaparkan inisiatif saya tersebut dengan menggunakan bahasa yang baik dan
sopan. Langkah-langkah ini merupakan penerapan dari nilai Etika Publik yaitu memelihara dan
menjunjung tinggi standar etika luhur dan menghargai komunikasi, konsultasi, dan kerja
sama.
b. Berkoordinasi dengan staf Bagian Umum dan Keuangan untuk mengajukan permohonan
barang
Saya menghadap staf Subbagian Umum dan Keuangan yang bertanggung jawab di bidang
perlengkapan untuk mengajukan permohonan barang berupa buku ekpedisi sekaligus meminta
izin dengan sopan agar saya diperkenankan menggunakan barang-barang milik Subbagian
Umum dan Keuangan demi kelancaran inisiatif saya. Staf Bagian Umum dan Keuangan
kemudian menginstruksikan supaya saya menulis barang yang saya butuhkan di formulir Daftar
Permintaan Barang Dipa 01. Setelah selesai menulis barang yang saya butuhkan, saya
menyerahkan formulir tersebut kepada staf yang bersangkutan. Selanjutnya, saya mengambil
buku ekspedisi sesuai dengan jumlah yang saya isi dalam formulir Daftar Permintaan Barang
Dipa 01. Langkah-langkah ini merupakan penerapan dari nilai Akuntabilitas yaitu transparansi
dan integritas, nilai Etika Publik yaitu memelihara dan menjunjung tinggi standar etika
luhur dan menghargai komunikasi, konsultasi, dan kerja sama, dan nilai Anti Korupsi yaitu
jujur.
c. Menulis judul di sampul buku ekspedisi
Saya mengambil pulpen cair kemudian saya menulis judul “Register Peminjaman Surat Keluar
Subbagian Umum dan Keuangan” dengan rapi pada kolom yang terdapat pada sampul buku
ekpedisi agar mudah dibaca. Langkah-langkah ini merupakan penerapan dari nilai Komitmen
Mutu yaitu berorientasi mutu..
d. Melaporkan hasil kegiatan kepada Mentor dan Bapak Ketua Pengadilan Negeri Pengadilan
Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A
Saya menemui Mentor dan Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A dan
melaporkan dengan menggunakan bahasa yang baik dan sopan bahwa kegiatan 7 telah selesai
saya laksanakan. Saya juga menyerahkan Laporan Evaluasi Terhadap Kegiatan Aktualisasi
kepada menemui Mentor dan Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A sebagai

48
bentuk pertanggungjawaban saya kepada pembimbing dan atasan. Langkah-langkah ini
merupakan penerapan dari nilai Akuntabilitas yaitu tanggung jawab dan transparansi dan
nilai Etika Publik yaitu memelihara dan menjunjung tinggi standar etika luhur.
e. Melaporkan hasil kegiatan dan menyerahkan Buku Register Peminjaman Arsip Surat Keluar
Subbagian Umum dan Keuangan kepada Kasubbag Umum dan Keuangan
Saya menemui Kasubbag Umum dan Keuangan dan melaporkan dengan sopan bahwa kegiatan
7 telah selesai saya laksanakan, kemudian saya menyerahkan Buku Register Peminjaman Surat
Keluar Subbagian Umum dan Keuangan yang telah selesai saya buat kepada Kasubbag Umum
dan Keuangan untuk dapat dipergunakan. Selain itu, saya juga menyerahkan Laporan Evaluasi
Terhadap Kegiatan Aktualisasi kepada Kasubbag Umum dan Keuangan sebagai bentuk
pertanggung jawaban kepada atasan. Langkah-langkah ini merupakan penerapan dari nilai
Akuntabilitas yaitu tanggung jawab dan transparansi dan nilai Etika Publik yaitu memelihara
dan menjunjung tinggi standar etika luhur.

3. Konstribusi Kegiatan terhadap Capaian Visi Misi Organisasi dan Penguatan Nilai-nilai Organisasi
a. Pelaksanaan kegiatan ini memberikan kontribusi terhadap penguatan nilai-nilai organisasi yakni
menguatkan nilai responsibilitas dan nilai akuntabilitas. Kegiatan ini menguatkan nilai
responsibilitas karena dengan menyediakan Buku Register Peminjaman Surat Keluar Subbagian
Umum dan Keuangan, maka Subbagian Umum dan Keuangan telah melaksanakan
kewajibannya untuk melaksanakan pelaksanaan urusan surat-menyurat sebagaimana yang
diamanatkan dalam Pasal 278 Peraturan Mahkamah Agung (Perma) Nomor 7 Tahun 2015
tentang Organisasi dan Tata Kerja Kepaniteraan dan Kesekretariatan Peradilan. Kegiatan ini
menguatkan nilai akuntabilitas karena dengan adanya Buku Register Peminjaman Surat Keluar
Subbagian Umum dan Keuangan, maka orang yang meminjam arsip surat keluar maupun Staf
Subbagian Umum dan Keuangan bagian persuratan dapat dimintai pertanggungjawaban dalam
hal terjadi kehilangan arsip surat keluar sebab data-data peminjaman dan pengembalian arsip
surat keluar tercantum dalam Buku Register tersebut.

b. Kegiatan ini memberikan kontribusi terhadap pencapaian misi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A yakni meningkatkan transparansi di Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A
karena dengan adanya Buku Register Peminjaman Surat Keluar Subbagian Umum dan
Keuangan, maka akan tercipta transparansi terkait peminjaman arsip surat keluar milik
Subbagian Umum dan Keuangan. Hal ini akan mendorong terwujudnya visi Pengadilan Negeri
Lubuk Pakam Kelas I-A untuk menjadi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam yang agung.

4. Analisis Dampak
a. Jika kegiatan ini dilakukan dengan menerapkan nilai ANEKA, maka kegiatan pengadaan Buku
Register Peminjaman Surat Keluar Subbagian Umum dan Keuangan akan berjalan dengan
optimal, sehingga akan menghasilkan output berupa tersedianya Buku Register Peminjaman
Surat Keluar Subbagian Umum dan Keuangan dengan optimal. Buku Register Peminjaman Surat
Keluar Subbagian Umum dan Keuangan yang tersedia dengan optimal akan memberikan
kontribusi dalam pencapaian nilai, misi, dan visi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A;
b. Jika kegiatan ini tidak dilakukan dengan menerapkan nilai ANEKA, maka kegiatan pengadaan
Buku Register Peminjaman Surat Keluar Subbagian Umum dan Keuangan akan berjalan dengan
tidak optimal, sehingga akan menghasilkan output berupa tersedianya Buku Register
Peminjaman Surat Keluar Subbagian Umum dan Keuangan dengan tidak optimal. Buku Register
Peminjaman Surat Keluar Subbagian Umum dan Keuangan yang tersedia dengan tidak
optimal tidak akan memberikan kontribusi dalam pencapaian nilai, misi, dan visi Pengadilan
Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A;

49
Kegiatan 8 Membuat Mekanisme Cara Menggunggah Surat Keluar Ke Dalam
Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A
(Inisiatif)

Tanggal 7 Mei 2018 s/d 9 Mei 2018


Lampiran 1. Foto bukti out put;
2. Bukti-bukti pemaknaan nilai-nilai ANEKA;
3. Testimoni dan surat-surat yang mendukung

1. Tahapan Kegiatan
a. Berkoordinasi dengan Mentor, Kasubbag Umum dan Keuangan, dan Bapak Ketua Pengadilan
Negeri Lubuk Pakam Kelas I- mengenai rancangan kegiatan yang akan saya laksanakan;

b. Mendesain lay out mekanisme PTSP Membuat mekanisme PTSP Surat Keluar Pengadilan Negeri
Lubuk Pakam Kelas I-A Surat Keluar Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A;

c. Mendiskusikan draf mekanisme PTSP Surat Keluar Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A
dengan Kasubag Umum dan Keuangan;

d. Mencetak mekanisme PTSP Surat Keluar Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A yang telah
direvisi oleh Kasubag Umum dan Keuangan;

50
e. Melaporkan hasil kegiatan kepada Mentor, Kasubbag Umum dan Keuangan, dan Bapak KPN
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A.
2. Narasi Keterkaitan Nilai-nilai dasar ASN
a. Berkoordinasi dengan Mentor, Kasubbag Umum dan Keuangan, dan Bapak Ketua
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I- mengenai rancangan kegiatan yang akan saya
laksanakan
Saat melaksanakan aktualisasi di Subbagian Umum dan Keuangan, saya mendapati bahwa tidak
ada buku panduan cara mengunggah data surat keluar ke dalam Aplikasi PTSP Persuratan
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A sehingga Staf Subbagian Umum dan Keuangan
harus belajar secara otodidak agar dapat melaksanakan tugas tersebut. Selain itu, saya
mendapati bahwa bagian persuratan di Subbagian Umum dan Keuangan sering menjadi tempat
praktek siswa yang sedang melaksanakan Praktek Kerja Lapangan (PKL). Oleh sebab itu, saya
berniat mengganti Kegiatan 8 Rancangan Aktualisasi saya yaitu “membuat rekapitulasi surat
keluar berdasarkan asal surat setiap akhir bulan” menjadi kegiatan inisiatif “membuat Mekanisme
Cara Menggunggah Surat Keluar Ke Dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk
Pakam Kelas I-A”. Terdapat dua pertimbangan mengapa saya mengganti kegiatan ini.
Pertimbangan pertama agar siswa PKL dapat memahami dan dapat mengunggah soft copy surat
keluar ke dalam Aplikasi PTSP Persuratan Keluar Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A,
sedangkan pertimbangan yang kedua yaitu tidak tertutup kemungkinan bahwa di masa yang
akan datang terjadi pergantian staf yang bertanggung jawab untuk mengunggah soft copy surat
keluar ke dalam Aplikasi PTSP Persuratan Keluar Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A.
Agar inisiatif saya tersebut bisa terlaksana, saya terlebih dahulu bertemu dan berkonsultasi
dengan Mentor dengan menggunakan bahasa yang baik dan sopan. Setelah Mentor menyetujui
inisiatif saya, saya menemui Kasubbag Umum dan Keuangan untuk memaparkan inisiatif saya
sekaligus meminta izin agar diperbolehkan menggunakan barang barang milik Subbagian dan
Umum dan Keuangan demi kelancaran inisiatif saya. Setelah mendapatkan izin dari Kasubbag
Umum dan Keuangan, saya kemudian menghadap Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk
Pakam Kelas I-A untuk memaparkan inisiatif saya tersebut dengan menggunakan bahasa yang
baik dan sopan. Langkah-langkah ini merupakan penerapan dari nilai Etika Publik yaitu
memelihara dan menjunjung tinggi standar etika luhur dan menghargai komunikasi,
konsultasi, dan kerja sama.
b. Mendesain lay out mekanisme PTSP Surat Keluar Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-
A
Saya membuka Microsoft Word di laptop saya, kemudian saya mendesain lay out dengan
tampilan yang menarik, mudah dibaca, dan informatif. Adapun data yang saya cantumkan dalam
lay out sbersumber dari pengalaman saya dalam mengunggah surat keluar ke dalam Aplikasi
Persuratan PTSP Surat Keluar Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A. Langkah ini
merupakan penerapan dari nilai Komimen Mutu yaitu inovasi.
c. Mendiskusikan draf mekanisme PTSP Surat Keluar Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-
A dengan Kasubag Umum dan Keuangan
Setelah selesai mendesain lay out, saya mencetak draf mekanisme cara menggunggah surat
keluar ke dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A,

51
kemudian saya dengan sopan menyerahkan draf tersebut kepada Kasubbag Umum dan
Keuangan untuk dikoreksi. Saya menerima beberapa masukan dari Kasubbag Umum dan
Keuangan untuk menambahkan data yang kurang dan menghapus data yang tidak perlu. Hal ini
merupakan penerapan dari nilai Etika Publik yaitu memelihara dan menjunjung tinggi standar
etika luhur dan menghargai komunikasi, konsultasi, dan kerja sama.
d. Mencetak mekanisme PTSP Surat Keluar Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A yang
telah direvisi oleh Kasubag Umum dan Keuangan
Saya merevisi draf mekanisme cara menggunggah surat keluar ke dalam Aplikasi PTSP
Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A sesuai dengan masukan dari Kasubag
Umum dan Keuangan. Setelah hasil revisi selesai saya kerjakan, saya mencetak mekanisme
cara menggunggah surat keluar ke dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk
Pakam Kelas I-A di atas kertas jeruk. Saya memilih menggunakan kertas jeruk dibandingkan
kertas hvs karena kertas jeruk lebih tebal dibandingkan kertas hvs, sehingga mekanisme cara
menggunggah surat keluar ke dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A yang saya cetak tidak mudah kusut. Selanjutnya, kertas jeruk tersebut saya masukkan
ke dalam sampul plastik agar tidak kotor. Langkah-langkah ini merupakan penerapan dari nilai
Komimen Mutu yaitu inovasi dan berorientasi mutu.
e. Melaporkan hasil kegiatan kepada Mentor, Kasubbag Umum dan Keuangan, dan Ketua
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A
Saya menemui Mentor, Kasubbag Umum dan Keuangan, dan Bapak Ketua Pengadilan Negeri
Lubuk Pakam Kelas I-A dan melaporkan dengan menggunakan bahasa yang baik dan sopan
bahwa kegiatan 8 telah selesai saya laksanakan. Saya menyerahkan bukti fisik berupa kertas
mekanisme dan soft file mekanisme cara menggunggah surat keluar ke dalam Aplikasi PTSP
Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A yang telah saya salin ke dalam flash disk
kepada Kasubbag Umum dan Keuangan untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.
Selain itu, saya juga menyerahkan Laporan Evaluasi Terhadap Kegiatan Aktualisasi kepada
Mentor, Kasubbag Umum dan Keuangan, dan Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A sebagai bentuk pertanggungjawaban saya kepada pembimbing dan atasan. Langkah
langkah ini saya laksanakan selama satu minggu dan merupakan penerapan dari nilai
Akuntabilitas yaitu tanggung jawab dan transparansi dan nilai Etika Publik yaitu memelihara
dan menjunjung tinggi standar etika luhur.

3. Konstribusi Kegiatan terhadap Capaian Visi Misi Organisasi dan Penguatan Nilai-nilai Organisasi
a. Dengan membaca mekanisme cara menggunggah surat keluar ke dalam Aplikasi PTSP
Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A, Staf Subbagian Umum dan Keuangan
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A dapat memahami cara mengunggah data surat keluar
ke dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A, sehingga
kegiatan ini memberikan kontribusi terhadap penguatan nilai-nilai organisasi yakni menguatkan
nilai responsibilitas karena dengan adanya mekanisme cara menggunggah surat keluar ke
dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A, maka Pengadilan
Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A telah melaksanakan kewajibannya untuk mewujudkan Pengadilan
Negeri yang modern dan berbasis informasi dan teknologi (IT) sebagaimana yang dijabarkan
dalam Cetak Biru Pembaharuan Peradilan 2010;

b. Kegiatan ini memberikan kontribusi terhadap pencapaian misi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A yakni meningkatkan kredibilitas di Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A
karena terwujudnya Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A yang modern dan berbasis IT
akan meningkatkan kepercayaan publik terhadap kinerja lembaga peradilan. Hal ini akan
mendorong terwujudnya visi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A untuk menjadi
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam yang agung.

52
4. Analisis Dampak
a. Jika kegiatan ini dilakukan dengan menerapkan nilai ANEKA, maka kegiatan membuat mekanisme
cara menggunggah surat keluar ke dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk
Pakam Kelas I-A akan berjalan dengan optimal, sehingga akan menghasilkan output berupa
tersedianya kertas mekanisme cara menggunggah surat keluar ke dalam Aplikasi PTSP
Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A dengan optimal. Kertas mekanisme cara
menggunggah surat keluar ke dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A yang tersedia dengan optimal akan memberikan kontribusi dalam pencapaian nilai,
misi, dan visi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A;
b. Jika kegiatan ini tidak dilakukan dengan menerapkan nilai ANEKA, maka kegiatan membuat
mekanisme cara menggunggah surat keluar ke dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan
Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A akan berjalan dengan tidak optimal, sehingga akan menghasilkan
output berupa tersedianya kertas mekanisme cara menggunggah surat keluar ke dalam Aplikasi
PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A dengan tidak optimal. Kertas
mekanisme cara menggunggah surat keluar ke dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan
Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A yang tersedia dengan tidak optimal tidak akan memberikan
kontribusi dalam pencapaian nilai, misi, dan visi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A.

Kegiatan 9 Membuat Back Up Data Mekanisme Cara Menggunggah Surat Keluar Ke


Dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas
I-A (Inisiatif)

Tanggal 10 Mei 2018 s/d 11 Mei 2018

Lampiran 1. Foto bukti out put;


2. Bukti-bukti pemaknaan nilai-nilai ANEKA;
3. Testimoni dan surat-surat yang mendukung

1. Tahapan Kegiatan
a. Berkoordinasi dengan Mentor, Kasubbag Umum dan Keuangan, dan Bapak Ketua Pengadilan
Negeri Lubuk Pakam Kelas I- mengenai rancangan kegiatan yang akan saya laksanakan;

b. Melaporkan kepada Kasubbag Umum dan Keuangan bahwa mekanisme cara mengunggah surat
keluar ke dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A telah
selesai saya kerjakan;

53
c. Mem-back up soft copy mekanisme cara menggunggah surat keluar ke dalam Aplikasi PTSP
Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A ke dalam flask disk;

d. Menyerahkan flash disk kepada Kasubag Umum dan Keuangan;

e. Melaporkan hasil kegiatan kepada Kasubbag Umum dan Keuangan, Mentor, dan Bapak Ketua
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A.

2. Narasi Keterkaitan Nilai-nilai dasar ASN


a. Berkoordinasi dengan Mentor, Kasubbag Umum dan Keuangan, dan Bapak Ketua
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I- mengenai rancangan kegiatan yang akan saya
laksanakan
Karena Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A telah menggunakan Aplikasi PTSP
Persuratan untuk menyimpan data surat keluar dan karena Kegiatan 8 Rancangan Aktualisasi
saya telah saya ganti dengan kegiatan lain, maka Kegiatan 9 Rancangan Aktualisasi saya yaitu
“Melakukan back up data hasil scan surat keluar, data dari Buku Register Surat Keluar, dan data
rekapitulasi surat keluar” saya ganti dengan kegiatan inisiatif “Membuat Back Up Data Mekanisme
Cara Menggunggah Surat Keluar Ke Dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk
Pakam Kelas I-A”. Kegiatan ini saya laksanakan agar Subbagian Umum dan Keuangan dapat
mencetak mekanisme tersebut apabila suatu saat dibutuhkan. Agar inisiatif saya tersebut bisa
terlaksana, saya terlebih dahulu bertemu dan berkonsultasi dengan Mentor dengan
menggunakan bahasa yang baik dan sopan. Setelah Mentor menyetujui inisiatif saya, saya
menemui Kasubbag Umum dan Keuangan untuk memaparkan inisiatif saya sekaligus meminta
izin agar diperbolehkan menggunakan barang-barang milik Subbagian dan Umum dan Keuangan
demi kelancaran inisiatif saya. Setelah mendapatkan izin dari Kasubbag Umum dan Keuangan,
saya kemudian menghadap Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I A untuk
memaparkan inisiatif saya tersebut dengan menggunakan bahasa yang baik dan sopan.
Langkah-langkah ini merupakan penerapan dari nilai Etika Publik yaitu memelihara dan
54
menjunjung tinggi standar etika luhur dan menghargai komunikasi, konsultasi, dan kerja
sama.
b. Melaporkan kepada Kasubbag Umum dan Keuangan bahwa mekanisme cara mengunggah
surat keluar ke dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A
telah selesai saya kerjakan
Setelah mekanisme PTSP cara mengunggah surat keluar ke dalam Aplikasi PTSP Persuratan
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A selesai saya kerjakan, saya menemui Kasubbag
Umum dan Keuangan dan melaporkan dengan menggunakan bahasa yang baik dan sopan
bahwa mekanisme PTSP cara mengunggah surat keluar ke dalam Aplikasi PTSP Persuratan
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A telah selesai saya kerjakan dan dapat untuk di-back
up. Setelah selesai memberikan laporan, Kasubbag Umum dan Keuangan memberikan flask disk
miliknya sebagai alat untuk menyimpan hasil back up soft copy mekanisme cara menggunggah
surat keluar ke dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A.
Langkah-langkah ini merupakan penerapan dari nilai Akuntabilitas yaitu tanggung jawab dan
nilai Etika Publik yaitu memelihara dan menjunjung tinggi standar etika luhur dan
menghargai komunikasi, konsultasi, dan kerja sama.
c. Mem-back up soft copy mekanisme cara menggunggah surat keluar ke dalam Aplikasi PTSP
Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A ke dalam flask disk
Saya menyalakan laptop saya, kemudian saya membuka folder tempat saya menyimpan soft
copy mekanisme cara menggunggah surat keluar ke dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan
Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A. Selanjutnya, saya menyalin dan menyimpan soft copy
mekanisme cara menggunggah surat keluar ke dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan
Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A ke dalam flask disk milik Kasubbag Umum dan Keuangan.
Adapun soft copy mekanisme cara menggunggah surat keluar ke dalam Aplikasi PTSP
Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A yang saya salin memiliki format pdf dan
docx. Setelah saya selesai menyalin soft copy, saya membuka flash disk untuk memastikan
bahwa kedua soft copy tersebut telah tersimpan dengan baik. Langkah-langkah ini merupakan
penerapan dari nilai Akuntabilitas yaitu tanggung jawab dan nilai Komitmen Mutu yaitu
Berorientasi Mutu.
d. Menyerahkan flash disk kepada Kasubag Umum dan Keuangan
Setelah selesai mem-back up data mekanisme cara menggunggah surat keluar ke dalam
Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A, saya menemui Kasubbag
Umum dan Keuangan untuk mengembalikan flash disk beliau sekaligus memberikan laporan
bahwa saya telah menyimpan hasil back up data mekanisme cara menggunggah surat keluar ke
dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A ke dalam flash disk
beliau. Langkah-langkah ini merupakan penerapan dari nilai Akuntabilitas yaitu tanggung
jawab dan nilai Etika Publik yaitu memelihara dan menjunjung tinggi standar etika luhur dan
menghargai komunikasi, konsultasi, dan kerja sama.
e. Melaporkan hasil kegiatan kepada Kasubbag Umum dan Keuangan, Mentor, dan Bapak
KPN Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A
Saya menemui Mentor, Kasubbag Umum dan Keuangan, dan Bapak Ketua Pengadilan Negeri
Lubuk Pakam Kelas I-A dan melaporkan dengan menggunakan bahasa yang baik dan sopan
bahwa kegiatan 9 telah selesai saya laksanakan. Saya juga menyerahkan Laporan Evaluasi
Terhadap Kegiatan Aktualisasi kepada Mentor dan Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk
Pakam Kelas I-A sebagai bentuk pertanggungjawaban saya kepada pembimbing dan atasan.
Langkah-langkah ini merupakan penerapan dari nilai Akuntabilitas yaitu tanggung jawab dan
transparansi dan nilai Etika Publik yaitu memelihara dan menjunjung tinggi standar etika
luhur.

3. Konstribusi Kegiatan terhadap Capaian Visi Misi Organisasi dan Penguatan Nilai-nilai Organisasi

55
a. Pelaksanaan kegiatan ini memberikan kontribusi terhadap penguatan nilai-nilai organisasi yakni
menguatkan nilai responsibilitas karena dengan membuat back up data mekanisme cara
menggunggah surat keluar ke dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A, maka Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A telah melaksanakan kewajibannya
untuk mewujudkan Pengadilan Negeri yang modern dan berbasis informasi dan teknologi (IT)
sebagaimana yang dijabarkan dalam Cetak Biru Pembaharuan Peradilan 2010- 2035;
b. Kegiatan ini memberikan kontribusi terhadap pencapaian misi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A yakni meningkatkan kredibilitas di Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A
karena terwujudnya Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A yang modern dan berbasis IT
akan meningkatkan kepercayaan publik terhadap kinerja Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas
I-A. Hal ini akan mendorong terwujudnya visi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A untuk
menjadi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam yang agung.

4. Analisis Dampak
a. Jika kegiatan ini dilakukan dengan menerapkan nilai ANEKA, maka kegiatan membuat back up
data mekanisme cara menggunggah surat keluar ke dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan
Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A akan berjalan dengan optimal, sehingga akan menghasilkan output
berupa ter-back up-nya data mekanisme cara menggunggah surat keluar ke dalam Aplikasi PTSP
Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A dengan optimal. Data mekanisme cara
menggunggah surat keluar ke dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A yang ter-back up dengan optimal akan memberikan kontribusi dalam pencapaian nilai, misi,
dan visi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A;
b. Jika kegiatan ini tidak dilakukan dengan menerapkan nilai ANEKA, maka kegiatan membuat back
up data mekanisme cara menggunggah surat keluar ke dalam Aplikasi PTSP Persuratan
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A akan berjalan dengan tidak optimal, sehingga akan
menghasilkan output berupa ter-back up-nya data mekanisme cara menggunggah surat keluar
ke dalam Aplikasi PTSP Persuratan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A dengan tidak
optimal. Data mekanisme cara menggunggah surat keluar ke dalam Aplikasi PTSP Persuratan
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A yang ter-back up dengan tidak optimal tidak akan
memberikan kontribusi dalam pencapaian nilai, misi, dan visi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A.

Kegiatan 10 Membantu Stadok Berkas Banding Perdata (Perintah Pimpinan)

Tanggal 10 April 2018 s/d 31 Mei 2018

Lampiran 1. Foto bukti out put;


2. Bukti-bukti pemaknaan nilai-nilai ANEKA;
3. Testimoni dan surat-surat yang mendukung

1. Tahapan Kegiatan
a. Menerima instruksi kerja dari Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A;

b. Berkoordinasi dengan Kasubbag Umum dan Keuangan;

56
c. Berkoordinasi dengan Staf Banding Kepaniteraan Perdata Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-
A;

d. Mengambil berkas banding dan buku jurnal keuangan;

e. Memeriksa Kelengkapan berkas banding;

f. Mengembalikan berkas banding dan buku jurnal ke tempatnya semula;


g. Melaporkan hasil kegiatan kepada Staf Banding Kepaniteraan Perdata, Mentor, dan Bapak KPN
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A.

57
2. Narasi Keterkaitan Nilai-nilai dasar ASN
a. Menerima instruksi kerja dari Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A
Sehubungan dengan kurangnya sumber daya untuk pengisian register perkara pidana dan
perdata, maka saya dan rekan-rekan calon hakim menerima instruksi kerja dari Bapak Ketua
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A pada tanggal 10 April 2018 untuk diperbantukan di
bagian Kepaniteraan Pidana dan Kepaniteraan Perdata setiap hari Kamis dan Jumat sampai
tanggal 31 Mei 2018 sebagaimana dimaksud dalam Instruksi Kerja No.
W2.U4/5838/Instruksi.16/IV/2018. Dalam menerima instruksi kerja tersebut, saya melakukan
komunikasi dan konsultasi dengan Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A
dengan menggunakan bahasa yang baik dan sopan agar informasi yang diberikan dapat saya
pahami dengan baik. Adapun instruksi kerja yang saya terima adalah utuk membantu stadok
berkas banding banding perdata. Hal ini merupakan penerapan dari nilai Etika Publik yaitu
memelihara dan menjunjung tinggi standar etika luhur dan menghargai komunikasi,
konsultasi, dan kerja sama.
b. Berkoordinasi dengan Kasubbag Umum dan Keuangan
Saya menemui Kasubbag Umum dan Keuangan selaku atasan saya dan menjelaskan dengan
bahasa yang baik dan sopan bahwa berdasarkan instruksi kerja dari Bapak Ketua Pengadilan
Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A, saya diperbantukan di bagian banding Kepaniteraan Perdata
setiap hari Kamis dan Jumat mulai tanggal 10April 2018 sampai dengan tanggal 31 Mei 2018.
Hal ini merupakan penerapan dari nilai Etika Publik yaitu nilai Etika Publik yaitu memelihara
dan menjunjung tinggi standar etika luhur dan menghargai komunikasi, konsultasi, dan
kerja sama.
c. Berkoordinasi dengan Staf Banding Kepaniteraan Perdata Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A
Saya menghadap Staf Banding Kepaniteraan Perdata Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A
pada hari Kamis tanggal 12 April 2018 dan menjelaskan dengan bahasa yang baik dan sopan
bahwa saya diperbantukan di bagian banding Kepaniteraan Perdata setiap hari Kamis dan Jumat
mulai tanggal 10April 2018 sampai dengan tanggal 31 Mei 2018. Selanjutnya saya menanyakan
kepada staf tersebut tugas apa yang dapat saya kerjakan di Bagian Banding Kepaniteraan
Perdata. Oleh beliau, saya ditugaskan untuk membantu stadok berkas banding perdata. Sebelum
melaksanakan tugas yang diberikan Staf Banding Kepaniteraan Perdata Pengadilan Negeri
Lubuk Pakam Kelas I-A mengajari saya cara stadok berkas banding perdata dan apabila ada hal
yang kurang saya pahami, saya berkonsultasi dengan beliau. Hal ini merupakan penerapan dari
nilai Akuntabilitas yaitu tanggung jawab dan nilai Etika Publik yaitu memelihara dan
menjunjung tinggi standar etika luhur dan menghargai komunikasi, konsultasi, dan kerja
sama.
d. Mengambil berkas banding Buku Jurnal Keuangan Perkara Perdata Tingkat Banding
Langkah pertama yang saya lakukan dalam melaksanakan stadok berkas banding perdata
adalah mengambil berkas banding perdata dari lemari penyimpanan dan mengambil Buku Jurnal
Keuangan Perkara Perdata Tingkat Banding yang tahunnya saya sesuaikan dengan tahun
banding dalam berkas banding. Oleh karena buku jurnal keuangan disimpan oleh Kasir, maka
saya terlebih dahulu meminta izin kepada Kasir untuk diperkenankan memakai Buku

58
Jurnal Keuangan Perkara Perdata Tingkat Banding. Setelah memperoleh izin, saya mencari
Buku Jurnal Keuangan Perkara Perdata Tingkat Banding di dalam lemari milik kasir. Langkah
langkah ini merupakan penerapan dari nilai Akuntabilitas yaitu tanggung jawab dan nilai Etika
Publik yaitu memelihara dan menjunjung tinggi standar etika luhur dan menghargai
komunikasi, konsultasi, dan kerja sama.
e. Memeriksa Kelengkapan berkas banding
Setelah mengambil berkas banding dan Buku Jurnal Keuangan Perkara Perdata Tingkat
Banding, saya membuka berkas banding dan memeriksa kelengkapan berkas yaitu adanya
Bundel A, Asli Putusan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A, Asli Putusan Pengadilan
Tinggi Medan, dan Relaas Sah Pemberitahuan Putusan Pengadilan Tinggi Medan yang
diberitahukan kepada masing-masing pihak atau kuasa hukumnya. Cara untuk mengetahui
apakah putusan PN dan PT asli adalah dengan melihat dan meraba materai yang melekat dalam
putusan. Relaas Pemberitahuan Putusan Pengadilan Tinggi Medan dilekatkan dalam Putusan
Pengadilan Tinggi Medan dan cara untuk mengetahui apakah Relaas Pemberitahuan Putusan
Pengadilan Tinggi Medan sah atau tidak yaitu dengan memperhatikan siapa pihak yang
menandatangani Relaas Pemberitahuan. Relaas Pemberitahuan sah jika yang menandatangi
adalah kuasa hukum (dalam hal pihak menggunakan kuasa hukum), in person (dalam hal pihak
tidak menggunakan kuasa hukum atau jika pihak mencabut kuasa yang ia berikan kepada kuasa
hukum), kepala desa (dalam hal alamat pihak tidak diketahui). Selanjutnya saya mengisi tanda
centang kelengkapan berkas di dalam Lembar Cek List sesuai dengan keadaan yang
sebenarnya dan melekatkan Lembar Cek List tersebut di sampul berkas banding. Apabila dalam
berkas banding tidak terdapat Asli Relaas Pemberitahuan Putusan Pengadilan Tinggi Medan,
maka saya akan memeriksa Buku Jurnal Keuangan Perkara Perdata Tingkat Banding dan
mencari tahu apakah biaya untuk menjalankan Relaas Pemberitahuan Putusan Pengadilan
Tinggi Medan telah dibayarkan kepada juru sita yakni dengan melihat apakah terdapat kode B5.
Jika terdapat kode B5, maka biaya untuk menjalankan Relaas Pemberitahuan Putusan
Pengadilan Tinggi Medan telah dibayarkan kepada juru sita dan saya akan menulis keterangan
dalam lembar Cek List bahwa “Relaas telah dibayar, tetapi Relaas tidak ada dalam berkas”.
Dalam hal ada pihak yang belum mendapatkan Relaas Pemberitahuan Putusan Pengadilan
Tinggi Medan atau apabila Surat Delegasi Relaas Pemberitahuan Putusan Pengadilan Tinggi
Medan belum dijalankan oleh PN yang dimintai tolong oleh Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A, maka saya memfotokopi Surat Delegasi atau Putusan Pengadilan Tinggi Medan yang
memuat identitas para pihak dan amar putusan, lalu menuliskan informasi mengenai pihak mana
yang belum mendapatkan Relaas Pemberitahuan Putusan Pengadilan Tinggi Medan, nama juru
sita pengganti, dan sisa biaya perkara. Saya mengetahui sisa biaya perkara dari data yang
terdapat dalam Buku Jurnal Keuangan Perkara Perdata Tingkat Banding yakni dengan cara
menghitung selisih biaya perkara yang telah dibayarkan dengan biaya perkara yang telah
dikeluarkan oleh kasir. Saya menghitung sisa biaya perkara sebanyak dua kali untuk
menghindari kesalahan penghitungan. Selanjutnya saya menyerahkan Surat Delegasi dan/atau
Putusan Pengadilan Tinggi Medan tersebut kepada Ibu Silvy untuk diproses lebih lanjut.
Langkah-langkah ini merupakan penerapan dari nilai Akuntabilitas yaitu integritas, nilai Etika
Publik yaitu menjalankan tugas secara profesional dan tidak berpihak, dan nilai Komitmen
Mutu yaitu inovasi dan berorientasi pada mutu.
f. Mengembalikan berkas banding dan Buku Jurnal Keuangan Perkara Perdata Tingkat
Banding ke tempatnya semula
Setelah langkah dalam poin f telah selesai saya lakukan, saya merapikan berkas banding dan
menyusunnya kembali sesuai dengan urutan dimulai dari Bundel A, Asli Putusan Pengadilan
Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A, dan Asli Putusan Pengadilan Tinggi Medan, kemudian berkas
tersebut saya ikat dengan tali rafia atau saya masukkan ke dalam amplop cokelat. Selanjutnya
saya menyimpan berkas banding ke dalam lemari banding dan Buku Jurnal Keuangan Perkara
Perdata Tingkat Banding saya kembalikan ke dalam lemari kasir. Hal ini merupakan penerapan
dari nilai Akuntabilitas yaitu tanggung jawab.

59
g. Melaporkan hasil kegiatan kepada Staf Banding Kepaniteraan Perdata Pengadilan Negeri
Lubuk Pakam Kelas I-A, Mentor, dan Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas
I-A
Saya menemui Staf Banding Kepaniteraan Perdata Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A,
Mentor, dan Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A dan melaporkan dengan
menggunakan bahasa yang baik dan sopan bahwa kegiatan 8 telah selesai saya laksanakan.
Saya juga menyerahkan Laporan Evaluasi Terhadap Kegiatan Aktualisasi kepada menemui
Mentor dan Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A sebagai bentuk
pertanggungjawaban saya kepada pembimbing dan atasan. Langkah-langkah merupakan
penerapan dari nilai Akuntabilitas yaitu tanggung jawab dan Transparansi dan nilai Etika
Publik yaitu memelihara dan menjunjung tinggi standar etika luhur.

3. Konstribusi Kegiatan terhadap Capaian Visi Misi Organisasi dan Penguatan Nilai-nilai Organisasi
a. Pelaksanaan kegiatan ini memberikan kontribusi terhadap penguatan nilai-nilai organisasi yakni
menguatkan nilai responsibilitas karena dengan menstadok berkas banding perkara perdata,
maka Kepaniteraan Perdata telah melaksanakan kewajibannya untuk menyelenggarakan fungsi
pelaksanaan pengelolaan administrasi perkara perdata sebagaimana yang diamanatkan dalam
Pasal 46 huruf b Peraturan Mahkamah Agung (Perma) Nomor 7 Tahun 2015 tentang
Organisasi dan Tata Kerja Kepaniteraan dan Kesekretariatan Peradilan yang selengkapnya
berbunyi sebagai berikut:
“Dalam melaksanakan tugas pokok sebagaimana dimaksud pada Pasal 45, Kepaniteraan
Pengadilan Negeri Kelas I A menyelenggarakan fungsi:
b. pelaksanaan pengelolaan administrasi perkara perdata.”
b. Kegiatan ini memberikan kontribusi terhadap pencapaian misi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A yakni meningkatkan kredibilitas di Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A
karena dengan menstadok berkas perkara perdata, maka akan meningkatkan kepercayaan
publik terhadap kinerja Kepaniteraan Perdata Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A. Hal ini
akan mendorong terwujudnya visi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A untuk menjadi
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam yang agung.

4. Analisis Dampak
a. Jika kegiatan ini dilakukan dengan menerapkan nilai ANEKA, maka kegiatan menstadok berkas
banding perdata akan berjalan dengan optimal, sehingga akan menghasilkan output berupa
terisinya lembar cek list kelengkapan berkas banding perkara perdata dengan optimal, sehingga
dapat diketahui berkas banding mana saja yang sudah lengkap dan yang belum lengkap agar
dapat diproses lebih lanjut. Lembar cek list kelengkapan berkas banding perkara perdata yang diisi
dengan optimal akan memberikan kontribusi dalam pencapaian nilai, misi, dan visi Pengadilan
Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A;
b. Jika kegiatan ini tidak dilakukan dengan menerapkan nilai ANEKA, maka kegiatan menstadok
berkas banding perdata akan berjalan dengan tidak optimal, sehingga akan menghasilkan output
berupa terisinya lembar cek list kelengkapan berkas banding perkara perdata yang tidak optimal.
Lembar cek list kelengkapan berkas banding perkara perdata yang diisi dengan tidak optimal tidak
akan memberikan kontribusi dalam pencapaian nilai, misi, dan visi Pengadilan Negeri Lubuk
Pakam Kelas I-A.

Kegiatan 11 Mengunggah Putusan Anonimasi Ke Dalam Aplikasi Sistem Informasi


Penelusuran Perkara (SIPP) (Perintah Pimpinan)

Tanggal 28 Mei 2018 s/d 31 Mei 2018

Lampiran 1. Foto bukti out put;


2. Bukti-bukti pemaknaan nilai-nilai ANEKA;
3. Testimoni dan surat-surat yang mendukung
60
1. Tahapan Kegiatan
a. Menerima instruksi dari Bapak KPN Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A;

b. Berkoordinasi dengan rekan-rekan calon hakim;

c. Membuka Aplikasi Monitoring Implementasi SIPP (MIS);

d. Mengunggah Putusan Anonimasi Ke Dalam Aplikasi Sistem Informasi Penelusuruan Perkara (SIPP);

e. Melaporkan hasil kegiatan kepada Bapak KPN Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A dan
Mentor.
2. Narasi Keterkaitan Nilai-nilai Dasar ASN
a. Menerima instruksi dari Bapak KPN Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A;

61
Pada hari Jumat tanggal 25 Mei 2018, saya dan rekan-rekan calon hakim diperintahkan untuk
menghadap Bapak KPN Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A di ruangannya. Sebelum
memasuki ruangan Bapak KPN Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A, saya mengetuk pintu
terlebih dahulu dan baru masuk setelah dipersilahkan oleh beliau. Setelah masuk ke dalam
ruangan saya mengucapkan salam dan baru duduk setelah dipersilahkan untuk duduk.
Selanjutnya Bapak KPN Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A memberikan instruksi kerja
secara lisan kepada saya dan rekan-rekan calon hakim untuk mengunggah sekitar 70 putusan
anonimasi ke dalam Aplikasi SIPP selama empat hari terhitung sejak hari Senin tanggal 28 Mei
2018 sampai dengan hari Kamis tanggal 31 Mei 2018. Saat menerima instruksi kerja tersebut,
saya mendengarkan dan mencatat penjelasan dari Bapak KPN Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A tentang cara menggunggah putusan anonimasi ke dalam aplikasi MIS dengan
seksama. Saya juga menanyakan kepada Bapak KPN Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-
A mengenai hal-hal yang kurang saya pahami terkait tugas yang diberikan dengan bahasa yang
baik dan sopan. Setelah Bapak KPN Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A selesai
memberikan instruksi, saya berpamitan, mengembalikan kursi ke tempatnya semula, dan
menutup pintu. Langkah-langkah ini merupakan penerapan dari nilai Etika Publik yaitu
memelihara dan menjunjung tinggi standar etika luhur dan menghargai komunikasi,
konsultasi, dan kerja sama.
b. Berkoordinasi dengan rekan-rekan calon hakim;
Setelah keluar dari ruangan Bapak KPN Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A, saya dan
rekan-rekan calon hakim berkumpul dan membuka Aplikasi MIS dengan menggunakan
username dan password yang diberikan oleh Bapak KPN Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas
I-A. Selanjutnya kami berdiskusi mengenai pembagian tugas. Untuk memudahkan pembagian
tugas masing-masing calon hakim, saya memberikan saran dengan bahasa yang baik dan sopan
agar setiap calon hakim mengerjakan 8 putusan yang urutannya disesuikan dengan alfabet
nama calon hakim dan nomor urut putusan di MIS. Rekan-rekan saya sepakat dengan saran
yang saya berikan, kemudian rekan saya menuliskan nama calon hakim beserta nomor urut
putusan. Adapun putusan anonimasi yang harus saya unggah adalah putusan
dengan nomor urut 9 sampai dengan 16 di MIS. Langkah-langkah ini merupakan penerapan dari
nilai Etika Publik yaitu memelihara dan menjunjung tinggi standar etika luhur dan
menghargai komunikasi, konsultasi, dan kerja sama.
c. Membuka Aplikasi Monitoring Implementasi SIPP (MIS);
Pada hari Senin tanggal 28 Mei 2018 saya mengerjakan instruksi kerja dari Bapak KPN
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A untuk mengunggah putusan anonimasi ke dalam
Aplikasi SIPP. Langkah-langkah yang saya lakukan yakni terlebih dahulu saya membuka Aplikasi
MIS dengan alamat IP 192.168.1.144/mis/login dan log in dengan menggunakan user name dan
password yang diberikan oleh Bapak KPN Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I
A. Setelah masuk ke dalam Aplikasi MIS, saya mengklik menu “Data Umum” lalu “Publikasi
Pihak” kemudian meng-copy 8 nomor register putusan dimulai dari putusan nomor urut 9 sampai
dengan putusan nomor urut 16 agar saya tidak perlu mengetik nomor register perkara secara
manual. Langkah-langkah ini merupakan penerapan dari nilai Akuntabilitas yaitu tanggung
jawab, nilai Etika Publik yaitu menjalankan tugas secara profesional, dan nilai Komitmen
Mutu yaitu efisiensi.
d. Mengunggah Putusan Anonimasi Ke Dalam Aplikasi Sistem Informasi Penelusuruan
Perkara (SIPP);
Setelah meng-copy nomor register putusan di Aplikasi MIS, saya membuka Aplikasi SIPP
dengan alamat IP 192.168.1.144/SIP311/login dan log in dengan menggunakan user name dan
password yang diberikan oleh Bapak KPN Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A. Setelah
masuk ke dalam Aplikasi SIPP, saya:
- Mengklik menu “Pidana Umum” lalu “Register Induk Perkara Pidana Biasa” jika putusan yang
saya copy dari Aplikasi MIS adalah putusan pidana Kekerasan Dalam Rumah Tangga
(KDRT);

62
- mengklik menu “Pidana Khusus” lalu “Pidana Anak” kemudian “Register Induk Pidana Anak”
jika putusan yang saya copy dari Aplikasi MIS adalah putusan pidana khusus anak; - mengklik
menu “Perdata Umum” lalu “Register Induk Perkara” kemudian “Register Induk Perkara
Gugatan” jika putusan yang saya copy dari Aplikasi MIS adalah putusan perdata. Selanjutnya
saya mem-paste nomor register putusan yang saya copy dari Aplikasi MIS dan setelahnya, data
terkait putusan tersebut akan muncul. Apabila data putusan tidak muncul, saya akan memeriksa
apakah ada kesalahan dalam penulisan nomor register putusan di Aplikasi MIS. Setelah data
putusan muncul, saya mengklik “Detil” lalu “Putusan Akhir”, kemudian saya mengklik “Unduh
Dokumen”. Setelah dokumen putusan selesai saya unduh, saya membuka putusan tersebut,
lalu mengaburkan identitas para pihak dan saksi dengan cara menekan tombol “Ctrl + H” pada
keyboard laptop dan mengganti nama dengan inisial. Setelah selesai mengaburkan nama para
pihak dan saksi, saya membaca ulang putusan dengan teliti untuk memastikan bahwa semua
nama pihak dan saksi telah saya ubah menjadi insial. Apabila ada nama para pihak dan/atau
saksi yang belum berubah menjadi insial karena adaya salah ketik dalam menuliskan nama
dalam putusan, maka saya akan menekan tombol “Ctrl + F” untuk mencari nama yang salah
ketik tersebut dan menggantinya menjadi insial. Selanjutnya saya menyimpan putusan
anonimasi tersebut ke dalam format Rich Text Format (*rtf). Langkah selanjutnya saya kembali
membuka Aplikasi SIPP lalu mengklik “Unggah E Dok” di baris ke dua dan selanjutnya
mengunggah putusan anonimasi yang telah selesai saya kerjakan. Langkah-langkah ini
merupakan penerapan dari nilai Akuntabilitas yaitu tanggung jawab, nilai Etika Publik yaitu
menjalankan tugas secara profesional dan nilai Komitmen Mutu yaitu efesiensi dan
berorientasi pada mutu.
e. Melaporkan hasil kegiatan kepada Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I A
dan Mentor.
Setelah selesai mengunggah putusan anonimasi ke dalam SIPP, saya menemui Bapak Ketua
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A dan Mentor dan melaporkan dengan menggunakan
bahasa yang baik dan sopan bahwa kegiatan 9 telah selesai saya laksanakan. Saya juga
menyerahkan Laporan Evaluasi Terhadap Kegiatan Aktualisasi kepada Bapak Ketua Pengadilan
Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A dan Mentor sebagai bentuk pertanggungjawaban saya kepada
atasan dan pembimbing. Langkah-langkah merupakan penerapan dari nilai Akuntabilitas yaitu
tanggung jawab dan Transparansi dan nilai Etika Publik yaitu memelihara dan menjunjung
tinggi standar etika luhur dan menghargai komunikasi, konsultasi, dan kerja sama.

3. Kontribusi Kegiatan terhadap Capaian Visi Misi Organisasi dan Penguatan Nilai-nilai Organisasi
a. Pelaksanaan kegiatan ini memberikan kontribusi terhadap penguatan nilai-nilai organisasi yakni
menguatkan nilai responsibilitas karena dengan menggunggah putusan anonimasi ke dalam
Aplikasi SIPP, maka Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A telah melaksanakan kewajibannya
untuk mengaburkan identitas para pihak dalam perkara pidana kesusilaan dan kekerasan rumah
tangga, perkara pidana anak, dan perkara perceraian sebelum memasukkan putusannya ke dalam
situs sebagaimana yang diamanatkan dalam Lampiran I bagian VI butir 1
Keputusan Ketua Mahkamah Agung Nomor 1-144/KMA/SK/I/2011 tentang Pedoman
Pelayanan Informasi Publik di Pengadilan yang selengkapnya berbunyi sebagai berikut:
“Sebelum memberikan salinan informasi kepada Pemohon atau memasukkannya dalam situs,
Petugas Informasi wajib mengaburkan informasi yang dapat mengungkap identitas pihak
pihak di bawah ini dalam putusan atau penetapan hakim dalam perkara-perkara sebagai berikut:
a. Mengaburkan nomor perkara dan identitas saksi korban dalam perkara-perkara: (i) Tindak
pidana kesusilaan;
(ii) Tindak pidana yang berhubangan dengan kekerasan dalam rumah tangga; (iii) Tindak
pidana yang menurut undang-undang tentang perlindungan saksi dan korban identitas
saksi dan korbannya harus dilindungi; dan
(iv) Tindak pidana lain yang menurut hukum persidangannya dilakukan secara tertutup.

63
b. Mengaburkan nomor perkara dan identitas saksi korban dalam perkara-perkara:
(i) Perkawinan dan perkara lain yang timbul akibat sengketa perkawinan...”.
b. Kegiatan ini memberikan kontribusi terhadap pencapaian misi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A yakni meningkatkan kredibilitas di Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A
karena tersedianya putusan anonimasi di dalam Aplikasi Sistem Informasi Penelusuran Perkara
(SIPP) akan meningkatkan kepercayaan publik terhadap kinerja Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A dalam pelaksanaan keterbukaan informasi publik. Hal ini akan mendorong terwujudnya
visi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A untuk menjadi Pengadilan Negeri Lubuk
Pakam yang agung.

4. Analisis Dampak
a. Jika kegiatan ini dilakukan dengan menerapkan nilai ANEKA, maka kegiatan mengunggah putusan
anonimasi ke dalam Aplikasi SIPP akan berjalan dengan optimal, sehingga akan menghasilkan
output berupa tersedianya putusan anonimasi di dalam Aplikasi SIPP dengan optimal. Putusan
anonimasi yang tersedia di dalam Aplikasi SIPP dengan optimal akan memberikan kontribusi
dalam pencapaian nilai, misi, dan visi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A;
b. Jika kegiatan ini tidak dilakukan dengan menerapkan nilai ANEKA, maka kegiatan mengunggah
putusan anonimasi ke dalam Aplikasi Sistem Informasi Penelusuran Perkara (SIPP) akan
berjalan dengan tidak optimal, sehingga akan menghasilkan output berupa tersedianya putusan
anonimasi di dalam Aplikasi SIPP dengan tidak optimal. Putusan anonimasi yang terunggah ke
dalam Aplikasi SIPP dengan tidak optimal tidak akan memberikan kontribusi dalam pencapaian
nilai, misi, dan visi Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Kelas I-A;

64
B. Capaian Aktualisasi

Tabel 5. Capaian Aktualisasi


No. Kegiatan Tahapan Kegiatan Waktu Presenta Presenta Nilai ANEKA dan
Pelaksanaan se se Kedudukan PNS d
Capaian Capaian yang Ter
Kegiatan Tahapan
(%) (%) Nilai ANEKA
1. Menerima a. Berkoordinasi dengan 3 April 2018 100% 20/100 ⮚ Etika Publik
Surat Keluar Bapak Ketua Pengadilan s/d 11 April
Negeri Lubuk Pakam 2018 ⮚
Kelas I-A dan Kasubbag
Umum dan Keuangan
agar saya diizinkan
melaksanakan Kegiatan
1;
b. Berkoordinasi dengan
Staf Subbagian Umum 10/100 ⮚ Akuntabilitas
dan Keuangan yang ⮚ Etika Publik
bertanggung jawab atas
surat keluar;
c. Menerima Buku Register
Surat Keluar stempel 20/100 ⮚ Etika Publik
pengadilan dari Staf
Subbagian Umum dan
Keuangan;
d. Menerima surat keluar
40/100 ⮚ Akuntabilitas
dari pembawa surat; ⮚ Etika Publik
e. Melaporkan hasil kegiatan
kepada Mentor,
Kasubbag Umum dan 10/100 ⮚ Akuntabilitas
Keuangan, dan Bapak ⮚ Etika Publik
Ketua Pengadilan Negeri
Lubuk Pakam Kelas I-A.

65
2. Memproses a. Berkoordinasi dengan 9 April 2018 100% 10/100 ⮚ Etika Publik
surat keluar Bapak Ketua Pengadilan s/d 20 April
Negeri Lubuk Pakam 2018
Kelas I-A, Kasubbag ⮚
Umum dan Keuangan,
dan Mentor mengenai
rancangan kegiatan yang
akan saya laksanakan;
b. Memberi nomor agenda
surat keluar; 40/100 ⮚ Akuntabilitas
⮚ Etika Publik

c. Menyerahkan surat keluar 20/100 ⮚ Akuntabilitas


yang telah diproses
kepada Staf Subbagian
Umum dan Keuangan
untuk disortir;
d. Menyimpan surat keluar
yang menjadi per tinggal
Subbagian Umum dan 20/100 ⮚ Akuntabilitas
Keuangan; ⮚ Komitmen
Mutu;
e. Melaporkan hasil kegiatan ⮚ Etika
kepada Kasubbag Umum
dan Keuangan, Mentor, 10/100 Publik ⮚
dan Bapak Ketua
Pengadilan Negeri Lubuk Etika Publik
Pakam Kelas I-A
3. Men-scan a. Berkoordinasi dengan 9 April 2018 90% 10/100 ⮚ Etika
surat keluar Ketua PN Lubuk Pakam s/d 27 April
Kelas I-A, Kasubbag Umum 2018
dan Keuangan, dan mentor
mengenai rancangan
kegiatan yang akan saya
laksanakan;
b. Berkoordinasi dengan Publik ⮚
Staf Subbagian Umum 10/100
dan Keuangan mengenai

Etika Publik

66
tata cara menggunakan 30/100 ⮚ Akuntabilitas
scanner dan aplikasi ⮚ Etika Publik
scanner; ⮚ Komitmen
c. Memasukkan hard copy 20/100 Mutu
surat keluar ke dalam
scanner; ⮚ Akuntabilitas
d. Men-scan surat keluar; ⮚ Etika Publik
10/100
⮚ Komitmen
Mutu
e. Merapikan dan
menyimpan hard copy ⮚ Akuntabilitas
surat keluar; ⮚ Etika Publik
10/100

f. Melaporkan hasil kegiatan


kepada Kasubbag
Umum dan Keuangan,
Mentor, dan Bapak
Ketua PN Lubuk Pakam
Kelas I-A.

4. Mengunggah a. Berkoordinasi dengan 9 April 2018 100% 10/100 ⮚ Etika Publik


data surat Ketua PN Lubuk Pakam, s/d 30 Mei
keluar ke Kasubbag Umum dan 2018
dalam Keuangan, dan Mentor
Aplikasi mengenai rancangan
PTSP kegiatan yang akan saya
Persuratan laksanakan;
Pengadilan b. Berkoordinasi dengan
Negeri Staf Subbagian Umum
Lubuk untuk mengatur Internet 10/100 ⮚ Etika Publik
Pakam Kelas Protocol (IP) address di
IA laptop saya;
c. Membuka aplikasi PSTP
Persuratan Pengadilan 30/100 ⮚ Etika Publik
Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A;


40/100

Akuntabilitas
67
d. Mengunggah data surat 10/100 ⮚ Etika
keluar ke dalam Aplikasi Publik ⮚
PTSP Persuratan Komitmen
Pengadilan Negeri Mutu
Lubuk Pakam Kelas I-A;
e. Melaporkan hasil kegiatan ⮚ Akuntabilitas
kepada Kasubbag ⮚ Etika Publik
Umum dan Keuangan,
Mentor, dan Bapak KPN
Pengadilan Negeri
Lubuk Pakam Kelas I-A.

5. Pengadaan a. Berkoordinasi dengan 9 April 2018 100% 10/100 ⮚ Etika Publik


Map Binder Bapak Ketua Pengadilan s/d 30 Mei
Negeri Lubuk Pakam 2018
Kelas I-A, Mentor, dan
Kasubbag Umum dan
Keuangan mengenai
rancangan kegiatan yang
akan saya laksanakan;
b. Berkoordinasi dengan Staf
Bagian Umum dan 20/100 ⮚ Etika Publik;
Keuangan untuk ⮚ Anti Korupsi
mengajukan permohonan
barang;
c. Mencetak sampul
punggung map binder; 30/100 ⮚ Etika Publik;
⮚ Komitmen
Mutu
d. Merekatkan sampul
punggung pada map 30/100 ⮚ Akuntabilitas
binder; ⮚ Etika Publik
⮚ Komitmen
Mutu
e. Melaporkan hasil kegiatan
kepada Kasubbag Umum ⮚ Akuntabilitas
dan Keuangan, Mentor, 10/100 ⮚ Etika Publik

68
dan Bapak Ketua
Pengadilan Negeri Lubuk
Pakam Kelas I-A.
6. Mengarsipka a. Berkoordinasi dengan 9 April 2018 90% 10/100 ⮚ Etika Publik
n Surat Bapak Ketua Pengadilan s/d 30 Mei
Keluar Negeri Lubuk Pakam Kelas I- 2018
A, Kasubbag Umum dan
Keuangan, dan mentor
mengenai rancangan
kegiatan yang akan saya
laksanakan;
b. Mengambil dan melubangi
hard copy surat keluar; 20/100 ⮚ Etika Publik;
c. Memasukkan hard copy ⮚ Anti Korupsi
surat keluar ke dalam
map binder;
30/100 ⮚ Etika Publik;
d. Menyimpan map binder ke ⮚ Komitmen
dalam lemari surat; Mutu

20/100 ⮚ Akuntabilitas
⮚ Etika Publik
e. Melaporkan hasil kegiatan ⮚ Komitmen
kepada Mentor, Mutu
Kasubbag Umum dan
Keuangan, dan Bapak ⮚ Akuntabilitas
10/100 ⮚ Etika Publik
Ketua Pengadilan Negeri
Lubuk Pakam Kelas I-A

7. Pengadaan a. Berkoordinasi dengan 9 April 2018 100% 10/100 ⮚ Etika Publik ⮚


Buku Mentor, Kasubbag s/d 30 Mei
Register Umum dan Keuangan, 2018
Peminjaman dan Bapak Ketua
Surat Keluar Pengadilan Negeri
Subbagian Lubuk Pakam Kelas I-A
Umum dan mengenai rancangan
Keuangan kegiatan yang akan
saya laksanakan;

69
b. Berkoordinasi dengan staf 20/100 ⮚ Etika Publik;
Bagian Umum dan ⮚ Anti Korupsi
Keuangan untuk
mengajukan permohonan
barang;
c. Menulis judul di sampul ⮚ Komitmen
30/100
buku ekspedisi; Mutu
d. Melaporkan hasil kegiatan ⮚ Akuntabilitas
kepada Mentor dan 30/100
Bapak Ketua Pengadilan
Negeri Pengadilan ⮚ Etika Publik
Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A;
e. Melaporkan hasil kegiatan 10/100
dan menyerahkan Buku ⮚ Akuntabilitas
Register Peminjaman ⮚ Etika Publik
Arsip Surat Keluar
Subbagian Umum dan
Keuangan kepada
Kasubbag Umum dan
Keuangan.
8. Membuat a. Berkoordinasi dengan 7 Mei 2018 100% 10/100 ⮚ Etika Publik
Mekanisme Mentor, Kasubbag s/d 30 Mei
Cara Umum dan Keuangan, 2018
Menggungga dan Bapak Ketua
h Surat Pengadilan Negeri
Keluar Lubuk Pakam Kelas I-
Ke Dalam mengenai rancangan
Aplikasi kegiatan yang akan
PTSP saya laksanakan;
b. Mendesain lay out 30/100 ⮚ Komitmen
Persuratan
mekanisme PTSP Mutu
Pengadilan
Negeri Membuat mekanisme
Lubuk PTSP Surat Keluar
Pakam Kelas Pengadilan Negeri Lubuk
IA Pakam Kelas I-A Surat
Keluar Pengadilan
Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A;

70
c. Mendiskusikan draf 10/100 ⮚ Etika Publik
mekanisme PTSP Surat
Keluar Pengadilan
Negeri Lubuk Pakam
Kelas I-A
dengan Kasubag Umum
dan Keuangan;
30/100 ⮚ Komitmen
d. Mencetak mekanisme
Mutu
PTSP Surat Keluar
Pengadilan Negeri Lubuk
Pakam Kelas I-A yang
telah direvisi oleh
Kasubag Umum dan
Keuangan;
e. Melaporkan hasil kegiatan 20/100 ⮚ Akuntabilitas
kepada Mentor, ⮚ Etika Publik
Kasubbag Umum dan
Keuangan, dan Bapak
KPN Pengadilan Negeri
Lubuk Pakam Kelas I-A.

9. Membuat a. Berkoordinasi dengan 10 Mei 2018 100% 10/100 ⮚ Etika


Back Up Mentor, Kasubbag s/d 11 Mei
Data Umum dan Keuangan, 2018
Mekanisme dan Bapak Ketua
Cara Pengadilan Negeri
Menggungga Lubuk Pakam Kelas I-
h Surat mengenai rancangan
Keluar kegiatan yang akan
Ke Dalam saya laksanakan; Publik ⮚
Aplikasi b. Melaporkan kepada 10/100
PTSP Kasubbag Umum dan
Persuratan Keuangan bahwa
Pengadilan mekanisme cara
Negeri mengunggah surat keluar
Lubuk ke dalam Aplikasi PTSP
Pakam Kelas Persuratan Pengadilan
IA Negeri Lubuk Pakam Etika Publik
Kelas I-A telah selesai
saya kerjakan;

71
c. Mem-back up soft copy 50/100 ⮚ Akuntabilitas
mekanisme cara ⮚ Etika Publik
menggunggah surat
keluar ke dalam Aplikasi
PTSP Persuratan
Pengadilan Negeri Lubuk
Pakam Kelas I-A ke
dalam flask disk;
d. Menyerahkan flash disk
kepada Kasubag Umum 30/100 ⮚ Akuntabilitas
dan Keuangan; ⮚ Komitmen
Mutu
e. Melaporkan hasil kegiatan
kepada Kasubbag Umum 20/100 ⮚ Akuntabilitas
dan Keuangan, Mentor, ⮚ Etika Publik
dan Bapak KPN
Pengadilan Negeri Lubuk
Pakam Kelas I-A.

10. Membantu a. Menerima instruksi kerja 10 April 2018 100% 10/100 ⮚ Etika Publik
Stadok dari Bapak Ketua s/d
Berkas Pengadilan Negeri 31 Mei 2018 ⮚
Banding Lubuk Pakam Kelas I-A;
Perdata b. Berkoordinasi dengan
Kasubbag Umum dan 10/100 ⮚ Etika Publik
Keuangan;
c. Berkoordinasi dengan Staf
Banding Kepaniteraan
Perdata Pengadilan 20/100 ⮚ Akuntabilitas
Negeri Lubuk Pakam ⮚ Etika Publik
Kelas I-A;
d. Mengambil berkas
banding dan buku jurnal
keuangan; 10/100 ⮚ Akuntabilitas
⮚ Etika Publik
e. Memeriksa Kelengkapan
berkas banding; 30/100 ⮚ Akuntabilitas
⮚ Etika Publik

72
f. Mengembalikan berkas 10/100 ⮚ Komitmen
banding dan buku jurnal Mutu
ke tempatnya semula;
10/100
g. Melaporkan hasil kegiatan ⮚ Akuntabilitas
kepada Staf Banding
Kepaniteraan Perdata, ⮚ Akuntabilitas
Mentor, dan Bapak KPN ⮚ Etika Publik
Pengadilan Negeri Lubuk
Pakam Kelas I-A.
11. Mengunggah a. Menerima instruksi dari 28 Mei 2018 100% 10/100 ⮚ Etika Publik
Putusan Bapak KPN Pengadilan s/d
Anonimasi Negeri Lubuk Pakam 31 Mei 2018 ⮚
Ke Dalam Kelas I-A;
Aplikasi b. Berkoordinasi dengan
Sistem rekan-rekan calon hakim; 10/100
⮚ Etika Publik
Informasi
Penelusuran c. Membuka Aplikasi 30/100 ⮚ Akuntabilitas
Perkara (SIPP) Monitoring Implementasi ⮚ Etika Publik
SIPP (MIS);
⮚ Komitmen
Mutu

⮚ Akuntabilitas
d. Mengunggah Putusan ⮚ Etika Publik
Anonimasi Ke Dalam ⮚ Komitmen
Aplikasi Sistem Informasi 40/100
Mutu
Penelusuruan Perkara
(SIPP); ⮚ Akuntabilitas
e. Melaporkan hasil kegiatan ⮚ Etika Publik
kepada Bapak KPN
Pengadilan Negeri Lubuk 10/100
Pakam Kelas I-A dan
Mentor.

73

Anda mungkin juga menyukai