Anda di halaman 1dari 1

Muhammad Raihand

PO713203191019

Soal Pilihan Ganda Patofisiologi Materi Analisa Gas Darah


Seorang pria lansia dirawat di ruang ICU dengan diagnosa medis gagal ginjal kronis. Hasil
pengkajian sesak nafas,lemah dan edema. Tekanan darah 90/60 mmHg, frekuensi nadi
100x/menit, frekuensi nafas 28x/menit,dan SaO2 94%. Terpasang oksigen dan cairan infus.
Hasil Laboratorium AGD pH 7,55; PaO2 89mmHg; PaCO2 30 mmHg; HCO3 23 mEq/L. Apakah
yang dialami oleh pasien tersebut?
a. Asidosis Metabolik
b. Alkalosis Metabolik
c. Alkalosis Respiratorik
d. Alkalosis Respiratorik Terkompensasi sebagian
e. Asidosis Respiratorik Terkompensasi sebagian

Penjelasan :
*pH 7,55 disebut Alkalosis karena nilai pH>7,45
*PaCO2 30 disebut Respiratorik karena nilai pH dan PaCO2 berlawanan, dimana pH itu ke atas,
sedangkan PaCO2 ke bawah
* Tidak terkompensasi karena nilai PaCO2 dan HCO3 tidak beriringan atau bersamaan. 23
mEq/L . sehingga jawaban yang tepat adalah

Alkalosis Respiratorik

Anda mungkin juga menyukai