Anda di halaman 1dari 2

FORMAT PENYULUHAN KESEHATAN

Topik : Pola Hidup Sehat Untuk Pasien Diabetes Melitus


Sasaran : Pasien Dengan Diabetes Melitus
Ruang : Ruang Anggrek

TUJUAN TUJUAN POKOK MATERI METODE AVA EVALUASI


UMUM KHUSUS BAHASAN
Setelah Setelah 1. pola hidup 1. Konsumsi makanan yang tepat Diskusi dan poster, presentasi Evaluasi Struktur :
dilakukan diberikan sehat tanya jawab  Tim penyuluh hadir
penyuluhan penyuluhan dengan DM Pertama, Anda perlu menghindari makanan dengan tepat waktu
kesehatan tentang diet indeks glikemik tinggi, makanan tinggi lemak dan  Pasien bersedia
selama 1 jam Diabetes Melitus kalori, serta membatasi sumber karbohidrat sederhana. menerima
diruangan pada pasien Jauhi juga makanan dan minuman olahan, terutama penyuluhan yang
pasien di diharapkan yang pengolahannya instan seperti makanan cepat saji diberikan sesuai
ruang pasien mampu : dengan kontrak
(fast food).
Anggrek 4, 1. Mengetahui waktu
diharapkan pola hidup Kedua, terapkanlah pola makan teratur dengan gizi
 Kondisi lingkungan
pasien sehat dengan seimbang.
yang nyaman dan
mampu DM kondusif
memahami 2. Mengontrol porsi makan  Penyelenggaraan
dan penyuluhan
menjelaskan  Perhatikan ukuran dan berat makanan.
bertempat diruangan
kembali  Makan dalam porsi kecil, tapi sering sepanjang hari. pasien
tentang pola  Hindari makan di restoran berkonsep sekali makan
hidup sehat (all-you-can-eat). Evaluasi Proses :
dengan DM.  Perhatikan informasi kandungan makanan dalam  Tim penyuluh
kemasan, ketahui komposisinya. menguasai materi
 Makan secara perlahan-lahan sehingga makanan  Tim penyuluh
bisa dicerna dengan baik oleh tubuh. mampu
menyampaikan
3. Aktif bergerak dan olahraga teratur materi
 Peserta (pasien dan
Luangkan waktu untuk melakukan olahraga yang tepat keluarga)
untuk diabetes setidaknya 30-60 menit dalam sehari memperhatikan
selama 3-4 kali seminggu. materi yang
Idealnya, olahraga boleh dilakukan jika kadar gula disampaikan
darah berada pada kisaran 160-180 mg/Dl.  Peserta (pasien dan
keluarga) tidak
4. Kelola stres dengan baik meninggalkan
ruangan sebelum
Stres berlebihan juga dapat menyebabkan kadar gula waktu yang
darah meningkat akibat pelepasan kortisol alias hormon ditentukan
stres.  Peserta (pasien dan
keluarga)
mengajukan
5. Istirahat cukup pertanyaan dan
menjawab
Idealnya, tidur yang baik berkisar antara 7-9 jam setiap
pertanyaan secara
malamnya. benar

6. Rutin mengecek kadar gula darah Evaluasi Hasil :


Dengan terus memantau perubahan kadar gula darah,  Peserta (pasien dan
Anda akan lebih mudah untuk menentukan apakah keluarga) belum
harus melakukan penyesuaian pola makan atau mengetahui
konsumsi obat. informasi terkait
pola hidup sehat
7. Mengonsumsi suplemen dengan DM
 Peserta (pasien dan
Suplemen berguna untuk menambah asupan vitamin keluarga) belum
dan mineral di dalam tubuh. Mengonsumsi suplemen mampu untuk
menjawab
untuk diabetes sebenarnya tidak diharuskan. Namun,
pertanyaan yang
jika Anda ingin meningkatkan asupan gizi sehari-hari diajukan penyuluh
tidak ada salahnya untuk mengonsumsi suplemen. terkait pola hidup
Beberapa vitamin dan mineral yang bermanfaat bagi sehat dengan DM
diabetes untuk membantu menjaga kadar gula darah,  Pasien dapat
antara lain: mengikuti arahan
 Vitamin D instruktur dan dapat
 Vitamin C memahami sesuai
 Vitamin E dengan materi
 Magnesium penyuluhan

Anda mungkin juga menyukai