Anda di halaman 1dari 20

Memanfaatkan Rumah Belajar

MEMBALIK AKTIVITAS
PEMBELAJARAN
Aktivitas pembelajaran yang biasanya
diselesaikan di kelas sekarang dapat
diselesaikan di rumah, dan aktivitas
pembelajaran yang biasanya dikerjakan di
rumah sekarang dapat diselesaikan di
kelas (Bergmann & Sams, 2012).
Berdasarkan hasil penelitian, model
pembelajaran Flipped Classroom:
• memberikan kesempatan kepada peserta didik
untuk berinteraksi lebih banyak dengan teman dan
gurunya, serta berkolaborasi dengan kelompok
Apakah model pembelajaran kelas (Davis, 2016); (Roach, 2014);
terbalik (flipped classroom) yang • mendukung pembelajaran yang berpusat pada
siswa (Mehring, 2016);
memanfaatkan Rumah Belajar dapat • berpengaruh positif pada siswa yang pemalu dan
dikembangkan dan diterapkan di pendiam (Zainuddin & Attaran, 2016);
sekolah? • dapat meningkatkan motivasi, keterlibatan,
peningkatan pembelajaran, dan pembelajaran
yang efektif, bagi peserta didik yang berprestasi
rendah (Nouri, 2016);
• mampu mengembangkan kemampuan berpikir dan
kreativitas siswa yang lebih tinggi (Roehl, Reddy, &
Shannon, 2013).
Model Pembelajaran Kelas Terbalik dapat
dirancang dan dikembangkan dengan
mengintegrasikan dan memanfaatkan portal
Rumah Belajar

Pustekkom segera mengembangkan


rancangan dan pedoman, serta petunjuk
pelaksanaan tentang Model Pembelajaran
Kelas Terbalik berbasis Rumah Belajar, untuk
jenjang SD, SMP, dan SMA

Perlu dirumuskan kriteria dan persyaratan


teknis bagi sekolah yang akan menerapkan
model pembelajaran kelas terbalik
PENDAHULUAN DESKRIPSI RANCANGAN POLA PENERAPAN RENCANA KERJA &
KRITERIA KEBERHASILAN
Latar Belakang Prinsip-prinsip Pembelajaran Persiapan
Tujuan Kapan digunakan Implementasi
Sasaran Kompetensi yang harus dimiliki Evaluasi
pendidik
Sarana yang diperlukan
Tahapan umum
• Siswa belajar sebelum kelas dimulai
Belajar tuntas • Guru menentukan passing grade

Lingkungan belajar yang kaya • Rumah Belajar menyediakan konten


pembelajaran yang beraneka
dan kondusif • Siswa mendapat stimulus yang memadai
Memenuhi minat dan • Siswa belajar sesuai dengan gaya dan kebutuhan
kebutuhan siswa • mendorong minat untuk menguasai pengetahuan

• Mendorong inisiatif siswa


Belajar mandiri • Lebih percaya diri
• Siswa membiasakan diri bekerjasama dengan
Belajar kolaborasi teman sejawat
• Mengundang peran orang tua
Belajar menjadi lebih mudah dan
menyenangkan
literasi TIK, khususnya terkait komputer
dan internet

pemanfaatan media sosial untuk


pembelajaran

menganalisis silabus dalam rangka


menentukan materi beserta indikator
pencapaian kompetensi yang relevan
untuk disajikan dalam model flipped
classroom
• komputer atau laptop
Sekolah, • Akses internet
menyediakan • LCD Proyektor untuk presentasi siswa
• Pusat sumber belajar

• Laptop/komputer/smartphone yang dapat


Orangtua, digunakan siswa untuk mengakses
materi/konten
dapat menyediakan • Akses internet
Awal Tahun Ajaran 1 Minggu sebelum
Persiapan - Identifikasi materi di Rumah Belajar Pembelajaran

(Guru) - Menyiapkan LK, Latihan, Tugas - Memberikan bahan


- Menyiapkan bahan belajar untuk belajar, LK, Petunjuk
siswa praktik, kuis

Aktivitas siswa Aktivitas guru saat


pembelajaran
− Di rumah (1 minggu sebelum − Mendampingi siswa
Implementasi pembelajaran): mempelajari materi, saat praktikkum
menyiapkan bahan praktikkum, − Menjelaskan
membaca petunjuk praktikkum latihan/tugas yang
− Di sekolah (saat pembelajaran): dikerjakan siswa
diskusi, praktikkum, presentasi, − Memfasilitasi siswa/
mengerjakan latihan kelompok siswa

Penilaian
− Sikap
Evaluasi − Pengetahuan
− Kinerja (praktik)
Wakil kepala
Guru Kepala Sekolah
sekolah
Identifikasi materi di Rumah Bidang sarana dan prasarana menyetujui usulan pengadaan
Belajar Bidang kurikulum sarana dan prasarana untuk
Menyiapkan LK, Latihan, Tugas penerapan flipped classroom
Bidang kesiswaan
Menyiapkan bahan belajar untuk menyetujui penerapan flipped
siswa classroom untuk mapel dan
kelas tertentu
Mengidentifikasi sarana dan
prasarana
Sekolah Guru Siswa
Tersedia lab komputer atau laptop Merancang waktu dan ruang belajar sesuai kebutuhan siswa. Menerima konten materi sebelum
yang dapat digunakan oleh siswa •Mengembangkan konten sesuai kebutuhan siswa dan mudah pembelajaran dimulai
kapan saja diakses oleh semua siswa. •Memanfaatkan waktu dan ruang belajar
Tersedia akses internet yang dapat •Menyediakan beragam konten yang mudah dipahami dan dapat yang telah disediakan guru untuk
digunakan oleh siswa kapan saja dipelajari secara mandiri oleh siswa. mempelajari materi yang diberikan.
(sesuai aturan sekolah •Memberikan kesempatan pada siswa untuk melakukan aktivitas •Mempelajari materi secara mandiri atau
belajar mandiri. kelompok.
Tersedia ruang belajar selain kelas •Membimbing semua siswa baik secara individu maupun kelompok •Mendapatkan bimbingan dari guru
yang dapat digunakan oleh siswa dan memberikan umpan balik ketika mengalami kesulitan dalam
kapan saja •Mengamati dan mengawasi siswa untuk membuat penilaian yang memahami materi.
tepat. •Melakukan
•Melakukan penilaian formatif selama pembelajaran di kelas praktikkum/demonstrasi/simulasi/prese
berlangsung. ntasi bersama teman kelompoknya
•Berkolaborasi dan melakukan refleksi dengan pendidik lainnya.
Kompetensi Indikator Capaian
Sasaran
Dasar Kompetensi

Siswa kelas 8… 3.11 … 3.11.1 – 3.11.17


Karakteristik siswa …. 4.11 … 4.11.1 – 4.11.5
Pertemuan pertama:

• Alokasi waktu
• Tujuan pembelajaran
• Persiapan guru
• Aktivitas siswa di rumah
• Kegiatan pembelajaran di kelas: Pendahuluan, Inti,
Penutup
IMPLEMENTASI EVALUASI
Aktivitas Siswa Sebelum Aktivitas Siswa Saat
Pembelajaran Pembelajaran

• Menonton video • Diskusi atau praktik


• Mengunduh & Membaca • Mengerjakan tugas dan
modul/materi menyusun laporan/
• Membuat rangkuman dgn rangkuman
mindmap • Presentasi
• Menulis pertanyaan- • Refleksi
pertanyaan tentang materi
yang belum dipahami

Anda mungkin juga menyukai