Anda di halaman 1dari 1

PEDOMAN PENYUSUNAN RPL

 Rencana Pelaksanaan merupakan perangkat guru bimbingan dan konseling yang harus
disiapkan dalam rangka melakukan pelayanan konseling.
 Tahap pertama dalam pelayanan konseling terhadap peserta didik yaitu perencanaan
pelayanan yang diwujudkan dengan kegiatan penyusunan rencana pelaksanaan
pelayanan (RPL)

HAKIKAT RPL
 Rencana pelayanan yang dikembangkan secara rinci dari suatu materi pokok atau
tema tertentu yang mengacu pada program bimbingan dan konseling (BK).

CAKUPAN RPL
1. Identitas sekolah, kelas/semester;
2. Tugas Perkembangan;
3. Bidang Bimbingan;
4. Jenis Layanan;
5. Alokasi waktu;
6. Tujuan/Kompetensi;
7. materi pokok;
8. Metode;
9. media, alat dan sumber;
10. langkah-langkah kegiatan pelayanan;
11. penilaian.

PRINSIP-PRINSIP PENGEMBANGAN RPL

1. RPL disusun guru BK sebagai terjemahan dari program BK yang telah disusun.
2. RPL dikembangkan guru BK dengan menyesuaikan apa yang dinyatakan dalam
programBK.
3. Mendorong partisipasi aktif peserta didik (klien).
4. Sesuai dengan tujuan bimbingan dan konseling.
5. Memberikan umpan balik dan tindak lanjut.

KOMPONEN DAN SISTEMATIKA RPL

 Komponen RPL paling sedikit memuat: (i) tujuan pelayanan, (ii) materi pelayanan,
(iii) metode pelayanan, (iv) sumber pelayanan, dan (v) penilaian

Anda mungkin juga menyukai