Anda di halaman 1dari 28

HALAMAN JUDUL

PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

PELATIHAN PEMBUATAN “SOFT AND HARD CANDY ORANGE” UNTUK


MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS BAGI IBU PKK DI KINTAMANI

BIDANG KEGIATAN
PKM – PENGABDIAN MASYARAKAT

Diusulkan oleh :
Ni Putu Wahyu Ananda Murti NIM. 1313031068 /TA : 2013
Wayan Sucita NIM. 1215011022 /TA : 2012
Ni Luh Putu Ari Puspitadewi NIM. 1203051007 /TA : 2012

UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA


SINGARAJA
2014
ii

PENGESAHAN PROPOSAL PKM-PENGABDIAN MASYARAKAT


HALAMAN PENGESAHAN
1. Judul Kegiatan : Pelatihan Pembuatan “Soft And Hard Candy
Orange” Untuk Meningkatkan Produktivitas
Bagi Ibu Pkk Di Kintamani
2. Bidang Kegiatan : PKM-M
3. Ketua Pelaksana Kegiatan :
a.Nama Lengkap : Ni Putu Wahyu Ananda Murti
b.NIM : 1313031068
c.Jurusan : Pendidikan Kimia
d.Universitas : Pendidikan Ganesha
e.Alamat Rumah dan No Tel./HP : Jl. Sahadewa, 9B, Singaraja/087762857208
f. Alamat email :ayujojo18@gmail.com
4. Anggota Pelaksana : 2 orang
5. Dosen Pendamping
a. Nama Lengkap dan Gelar :Dra.Frieda Nurlita, M.Pd
b. NIDN : 007065208
c. Alamat Rumah dan No Tel./HP :
6. Biaya Kegiatan Total
a. Dikti : Rp. 9.103.500
b. Sumber lain :-
7. Jangka Waktu Pelaksanaan : 5 bulan
Singaraja, 21 September 2014
Menyetujui,
Ketuan Jurusan Analis Kimia , Ketua Pelaksana Kegiatatan,

(Drs. Ida Bagus Nyoman Sudria,M.Sc) (Ni Putu Wahyu Ananda Murti )
NIP. NIM.1313031068
Pembantu Rektor III Undiksha, Dosen Pendamping,

(Drs. I Gusti Ngurah Pujawan, M.Kes) (Dra.Frieda Nurlita, M.Pd)


NIP. 19601231 1986011 003 NIDN. 007065208

ii
iii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL......................................................................................................i
PENGESAHAN PROPOSAL PKM-PENGABDIAN MASYARAKAT.....................ii
HALAMAN PENGESAHAN.......................................................................................ii
DAFTAR ISI................................................................................................................iii
BAB 1. PENDAHULUAN............................................................................................1
1.1 Latar Belakang Masalah......................................................................................1
1.2 Perumusan Masalah.............................................................................................2
1.3 Tujuan..................................................................................................................2
1.4 Luaran Yang Diharapkan.....................................................................................2
1.5Kegunaan..............................................................................................................3
BAB 2. GAMBARAN UMUM MASYARAKAT........................................................3
BAB 3. METODE PELAKSANAAN...........................................................................4
BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN.............................................................5
4.1 Anggaran Biaya...................................................................................................5
4.2 Jadwal Kegiatan...................................................................................................5
DAFTAR PUSTAKA....................................................................................................5
LAMPIRAN-LAMPIRAN............................................................................................6
Lampiran 1.Biodata Ketua dan Anggota...................................................................6
Lampiran 2. Biodata Dosen Pendamping..................................................................9
Lampiran 3. Justifikasi Anggaran Kegiatan.............................................................10
Lampiran 4. Susunan Organisasi Tim Peneliti dan Pembagian Tugas....................13
Lampiran 5. Surat Perjanjian Kerjasama.................................................................14
Lampiran 6. Surat Pernyataan Ketua Pelaksana......................................................14
Lampiran 7. Denah Lokasi Pelatihan.......................................................................15
Lampran 8. Gambaran Teknologi Yang Akan Di terapkan....................................17

iii
1

BAB 1. PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Masalah

Latar Belakang diusulkannya PKM ini adalah untuk pelatihan pembuatan soft
candy orange dari sisa buah jeruk yang kurang laku untuk dijual untuk meningatkan
perekonomian masyakat Desa Selulung, Kintamani. Desa Selulung merupakan salah
satu desa yang menjadi daerah pengembangan petani jeruk. Desa Selulung
mempunyai Luas desa yaitu 591 ha dengan luas permukiman seluas 45 ha, luas
perkebunan seluas 325 ha. Kebun jeruk yang ada di Desa Selulung memiliki luas 150
ha, dan sisanya merupakan kebun kopi. (sumber : Monografi Desa Selulung, 2012).
Sebagian besar masyarakat di desa selulung bermata pencaharian sebagai petani
jeruk dan kopi. Produksi buah jeruk di desa selulung sangatlah besar. Pada musim
panen jeruk yang dihasilkan sangatlah melimpah. Tidak semua jeruk dapat dijual
dengan harga tinggi karena perbedaan kualitas dari buah jeruk tersebut. Jeruk yang
memiliki kualitas rendah, misalnya buahnya kecil dan jeuk yang dipanen telalu
matang memiliki harga jual yang rendah bahkan mungkin tidak laku terjual. Hal ini
dapat mengurangi pendapatan bagi petani jeruk itu sendiri.
Ibu-ibu PKK desa Selulung kebanyakan merupaka istri dari petani-petani jeruk.
Ibu-ibu PKK tersebut kebanyakan belum memiliki pekerjaan tetap dimana ibu-ibu
PKK sewaktu-waktu hanya membantu di kala musim panen. Hal inilah yang
menyebabkan kurangnya produktivitas masyarakat desa Selulung. Disamping itu,
rendahnya pendidikan dari ibu-ibu PKK membuat mereka tidak mempunyai
keterampilan lebih selain bertani jeruk. Berdasarkan hasil wawancara kepada salah
satu anggota PKK Desa Selulung mengatakan bahwa kurangnya keterampilan karena
jenjang pendidikan yang dimiliki rendah dan bahkan putus sekolah.
Karena kurangnya life skill yang dimiliki oleh ibu-ibu PKK maka dirasa perlu
untuk memberikan pelatihan. Dimana pelatihan ini diharapkan mampu dikembangkan
menjadi usaha di desa tersebut. Sampai saat ini di desa Selulung belum pernah
mendapatkan pelatihan pengolahan buah jeruk menjadi makanan. Sehingga jeruk sisa
hasil penjualan belum dimanfaatkan secara optimal. Jeruk sisa penjualan adalah jeruk
yang kecil, rasanya asam, serta sudah terlalu matang. Biasanya jeruk tersebut hanya
dikonsumsi oleh masyarakat saja dan apabila dijual maka harganya sangatlah murah.
Disamping itu, tak jarang pula banyak jeruk yang membusuk karena tidak
dimanfaatkan.
Kurangnya pemanfaatan buah jeruk di Desa Selulung membuat penulis untuk
mengadakan pelatihan pembuatan “Soft and Hard Candy Orange”. Pelatihan ini

1
2

dilakukan untuk memberikan keterampilan bagi ibu-ibu PKK sehingga bisa


menjadikan sebagai peluang bisnis untu meningkatkan pendapatan dan produktivitas
masyarakat. Selain itu soft and hard candy orange ini bisa dijadikan makanan olahan
buah jeruk khas kintamani. Soft candy adalah gula-gula yang mempunyai tekstur
kenyal dan lunak. Bentuknya seperti permen memudahkan untuk dibawa kemana-
mana dan dapat dikonsumsi kapan saja. Sementara hard candy adalah permen keras
yang nanti akan diproduksi dari kulit buah jeruk. Dengan demikina buah jeruk dari isi
hingga kulitnya dapat diolah menjadi makanan yang bernilai jual. Mengingat
Kintamani merupakan salah satu objek wisata yang terkenal karena keindahan
alamnya sehingga banyak wisatawan yang berrkunjung kesana maka produ soft and
hard candy orange ini dapat dijadikan sebagai makanan olahan khas
kintamani.Dengan demikian pemasaran soft and hard candy orange tidak akan
mengalami kesulitan.

1.2 Perumusan Masalah

Dari latar belakang di atas, dapat dirumuskan beberapa masalah yang dikaji
yaitu sebagai berikut.
1. Bagaimana cara melatihkan pelatihan pembuatan “Soft and hard Candy
Orange” Untuk Meningkatkan Produktivitas Bagi Ibu PKK Di Kintamani ?
2. Bagaimana tanggapan Ibu PKK di Kintamani terhadap pelatihan yang dilakukan?

1.3 Tujuan

Tujuan umum dari pelatihan ini yakni memberikan keterampilan wirausaha


kepada Ibu PKK di Kintamani berupa pengolahan buah jeruk menjadi Soft and hard
Candy Orange dan diharapkan menjadi salah satu peluang usaha guna meningkatkan
pendapatan Ibu PKK di Kintamani . Sedangkan tujuan khususnya yaitu sebagai
berikut.
1. Mengetahui cara untuk melatihkan pelatihan pembuatan “Soft and hard Candy
Orange” Untuk Meningkatkan Produktivitas Bagi Ibu PKK Di Kintamani.
2. Mengetahui tanggapan tanggapan Ibu PKK di Kintamani terhadap pelatihan yang
dilakukan?

1.4 Luaran Yang Diharapkan

Adapun luaran yang diharapkan dari kegiatan pelatihan mengolah sampah


menjadi produk ini adalah sebagai berikut.

2
3

1. Ibu-ibu PKK Desa Selulung memiliki keterampilan wirausaha untuk mengolah


buah jeruk menjadi soft and hard candy orange sehingga dapat meningkatan
produktivitas masyarakat.
2. Buah jeruk yang dijual dengan harga murah dapat dimanfaatkan menjadi
makanan olahan yang bernilai jual lebih tingggi serta dapat mengurangi kerugian
petani akibat buah jeruk yang rusak tidak laku terjual.
3. Meningkatkan pendapatan dari ibu-ibu PKK dengan memproduksi soft and hard
candy orange.

1.5 Kegunaan

Kegunaan program pelatihan pengolahan pembuatan “Soft and hard Candy


Orange adalah sebagai berikut.
1. Bagi masyarakat
Ibu PKK dapat memanfaatkan pelatihan ini sebagai peluang usaha guna
meningkatkan taraf kesejahteraan masyarakat di Desa Belantih. Buah jeruk hasil
panen yang dijual dengah harga murah dapat diolah menjadi makan olahan yang bisa
bernilai jual lebih tinggi serta lebih awet.
2. Bagi penulis
Penulis bisa mendapatkan pengalaman dan strategi memecahkan masalah
yang ada di lingkungan masyarakat sehingga penulis bisa lebih peka terhadap
masalah-masalah yang terjadi dalam masyarakat.
3. Bagi pemerintah
Melalui pelatihan ini, penulis dapat memberikan alternatif guna membantu
pemerintah dalam meminimalisir pengangguran karena dengan pelatihan ini tentu
akan membuka peluang usaha kerja.

BAB 2. GAMBARAN UMUM MASYARAKAT

Ibu-ibu PKK di Desa Selulung ditinjau dari segi pendidikan dan segi ekonomi
sangatlah rendah. Desa Selulung termasuk ke dalam wilayah Kecamatan Kintamani
Kabupaten Bangli. Mayoritas penduduk Desa Selulung merupakan Petani jeruk.
Berdasarkan hasil wawancara, secara umum ibu-ibu PKK belum punya pekerjaan
tetap. Pekerjaan sehari-hari hanya membantu bekerja di kebun jeruk dan sisanya
adalah pedagang jeruk di Kintamani. Hal ini menunjukkan bahwa ibu-ibu PKK Desa
Selulung kurang produktif yang disebabkan karena kurangnya pengetahuan dan
keterampilan ibu-ibu PKK untuk membuka peluang usaha baru. Jumlah penduduk
Desa Selulung adalah 711 KK dengan total 2436 jiwa, terdiri atas 1297 jiwa laki-laki

3
4

dan 1159 jiwa perempuan.(Profil Desa,2013). Pada program ini tidak semua ibu-ibu
PKK akan dilatih untuk memproduksi soft and hard candy, melainkan pelatihan akan
diberikan kepada ibu-ibu yang memang kurang produktif yang kriterianya meliputi
belum punya penghasilan tetap, pekerjaan yang dilakukan hanya bertani jeruk dan
memiliki pendidikan rendah yaitu SD dan SMP. Jumlah ibu PKK yang akan dilatih
yaitu 35 orang yang memenuhi kriteria tersebut.

Dikala musim panen jeruk, melimpahnya buah jeruk membuat harga jeruk
bisa merosot. Harga jeruk yang murah tentu akan membuat petani rugi. Disamping
itu, tidak semua jeruk laku terjual akibat jeruk hasil panen cacat seperti ukurannya
yang kecil dan rasanya yang masam. Untuk menanggulangi kerugian yang besar
makan jeruk tersebut perlu dimanfaatkan menjadi makanan olahan yang lebih
bertahan lama. Karena itulah perlu dilakukan pelatihan bagi ibu-ibu PKK di Desa
Selulung untuk menambah pengetahuan dan keterampilan dalam mengolah buah
jeruk menjadi makanan. Indikator keberhasilan dari program PKM ini adalah :
1. Minimal 90% ibu-ibu PKK tuntas mengikuti pelatihan pembuatan soft candy
orange.
2. Produk yang dihasilkan memiliki kualitas yang bagus dan cita rasa yang enak.
3. Ibu-ibu PKK dapat memasarkan produk yang dihasilkan sebagai makana
olahan jeruk khas kintamani.

BAB 3. METODE PELAKSANAAN

Metode yang dilakukan dalam melakukan program kreativitas dalam bidang


pengabdian terhadap masyarakat adalah :
a. Metode Penyuluhan
Penyuluhanyang dilakukan diantara yaitu (1) pentingnya lifeskill bagi Ibu-ibu
PKK desa Selulung, (2) perlunya pemanfaatan buah jeruk yang rusak dan tidak laku
dijual, (3) teknik pelatihan membuat soft candy orange.
b. Metode Pelaksanaan dan Pelatihan
Pelaksanaan kegiatan berupa, (1) Pensosialisasian cara pembuatan soft
candy orange (2) pelatihan membuat soft candy orange bagi Ibu-ibu PKK Desa
Selulung yang terdiri 20 orang. (2) pelatihan melibatkan anggota pelaksana untuk
melatihkan pembuatan soft candy orange.
c. Pendampingan
Setelah dilakukan pelatihan dan terjadinya peningkatan keterampilan dalam
membuat soft candy orange maka perlu diadakan pengawasan secara berkala, agar

4
5

program pelatihan ini tidak hanya dilaksanakan pada saat pelatihan tetapi juga
berkelanjutan.

BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

4.1 Anggaran Biaya

Tabel 1. Anggaran Biaya


NO Jenis Pengeluaran Biaya (Rp.)
1 Peralatan Penunjang

3.225.000
2 Bahan Habis Pakai

2.258.500
3 Perjalanan 2.250.000
4 Lain-lain : administrasi, publikasi, konsumsi

1.870.000
Jumlah 9.603.500

4.2 Jadwal Kegiatan

Kegiatan ini direncanakan terlaksana dalam waktu selama 5 bulan. Agenda


kegiatan disusun sebagai berikut.

Tabel 2. Jadwal Kegiatan PKM-M


Bulan Ke-
No Kegiatan
1 2 3 4 5
1 Pengajuan Usulan PKM-M

5
6

2 Konsultasi dengan dosen pembimbing


3 Pengumuman diterima DIKTI
4 Persiapan alat dan bahan
5 Penyuluhan dan Pelatihan
6 Penyusunan laporan kemajuan
7 Revisi dan monev kegiatan
8 Pengiriman laporan

DAFTAR PUSTAKA
Anonim. 2012. Monografi Desa Selulung. Tidak Diterbitkan.
Anonim.2013. Profil Desa Selulung. Tidak Diterbitkan.

6
7

LAMPIRAN-LAMPIRAN

Lampiran 1.Biodata Ketua dan Anggota

Ketua Pelaksana

A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Ni Putu Wahyu Ananda Murti
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi S1 Pendidikan Kimia
4 NIM 1313031068
5 Tempat dan Tanggal Lahir Pangkung, 13 Juni 1995
6 E-mail Ayujojo18@gmail.com
7 Nomor Telepon/HP 087762857208

B. Riwayat Pendidikan

SD SMP SMA

SMP N 2 SMA Lab


Nama Institusi SDN 3 Belantih
Kintamani UNDIKSHA

Jurusan - - IPA

Tahun Masuk-
2001-2007 2007-2010 2010-2013
Lulus

C. Pemakalah Seminar Ilmiah


No. Nama Pertemuan Ilmiah/ Seminar Judul Artikel Ilmiah Waktu dan Tempat
1 - - -

D. Penghargaan dalam 10 tahun Terakhir


No. Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Penghargaan Tahun
1 - - -

7
8

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan Program Kreativitas Mahasiswa.

Singaraja, 21 September 2014

Ketua Pelaksana,

Ni Putu Wahyu Ananda Murti

NIM.1313031068

Anggota Pelaksana I

A. Identitas Diri

8
9

1 Nama Lengkap Wayan Sucita


2 Jenis Kelamin Laki-laki
3 Program Studi Pendidikan Kesejateraan Keluarga
4 NIM 1215011022
5 Tempat dan Tanggal Lahir Patemon, 31 Maret 1994
6 E-mail Sucitawayan@yahoo.com
7 Nomor Telepon/HP 087762207287

B. Riwayat Pendidikan

SD SMP SMA

SMPG Negeri 4
Nama Institusi SDN 3 Bubunan SMK N 1 Seririt
Seririt

Jurusan - - -

Tahun Masuk-Lulus 2000-2006 2006-2009 2009-2012

C. Pemakalah Seminar Ilmiah


Waktu dan
No. Nama Pertemuan Ilmiah/ Seminar Judul Artikel Ilmiah
Tempat
1 - - -

D. Penghargaan dalam 10 tahun Terakhir


No. Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Penghargaan Tahun
1 - - -

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

9
10

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan Program Kreativitas Mahasiswa.

Singaraja, 21 September 2014

Anggota I,

Wayan Sucita

NIM. 1215011022

Anggota Pelaksana II

A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Ni Luh Putu Ari Puspitadewi
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi D3 Analis Kimia
4 NIM 1203051007
5 Tempat dan Tanggal Lahir Tabanan, 25 November 1993
6 E-mail Arii.puspita2511@gmail.com
7 Nomor Telepon/HP 085739731599

B. Riwayat Pendidikan

SD SMP SMA

10
11

SD No.4
Nama Institusi SMP 5 Amplapura SMA 2 Amplapura
Padangkerta

Jurusan - - IPA

Tahun Masuk-Lulus 2000-2006 2006-2009 2009-2012

C. Pemakalah Seminar Ilmiah


Waktu dan
No. Nama Pertemuan Ilmiah/ Seminar Judul Artikel Ilmiah
Tempat
1 - - -

D. Penghargaan dalam 10 tahun Terakhir


No. Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Penghargaan Tahun
1 - - -

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan Program Kreativitas Mahasiswa.

Singaraja, 21 September 2014

Anggota II,

11
12

Ni Luh Putu Ari Puspitadewi

NIM. 1203051007

Lampiran 2. Biodata Dosen Pendamping

A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap (dengan gelar) Dra. Frieda Nurlita, M.Pd
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Jabatan Fungsional Lektor Kepala
4 NIP 195206071980032001
5 Tempat dan Tanggal Lahir Bandung, 7 Juni 1952
6 E-mail Friedanurlita1952@gmail.com
7 Nomor Telepon/HP 08155725601

B. Riwayat Pendidikan

S1 S2 S3

Nama Institusi IKIP Bandung UNDIKSHA -

Manajemen -
Bidang Ilmu Pendidikan Kimia
Pendidikan

Tahun Masuk-Lulus 1970-1979 2005-2007 -

12
13

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan Program Kreativitas Mahasiswa.

Singaraja, 20 September 2014

Dosen Penamping,

Dra. Frieda Nurlita, M.Pd

NIP. 195206071980032001

13
14

Lampiran 3. Justifikasi Anggaran Kegiatan

1. Peralatan Penunjang

Justifikasi Harga satuan Keterangan


No Material Kuantitas
Pemakaian (Rp) (Rp)

Untuk
1 Blender menghancurkan 5 buah 150.000 750.000
buah jeruk

Wadah buah
2 Baskom 10 buah 25.000 250.000
jeruk

Untuk mengaduk
dan
menambahkan
3 Sendok 1 lusin 35.000 35.000
bahan
pembuatan soft
candy

Wadah untuk
4 Ember 4 buah 10.000 40.000
mencuci jeruk

Untuk memasak
5 Panci 5 buah 150.000 750.000
jeruk

Alat Untuk mecetak


6 10 buah 25.000 250.000
Pencetak soft candy

Untuk
7 Pisau 25 buah 10000 250.000
memotong bahan

14
15

8 Kompor Untuk memasak 2 buah 200.000 400.000

Untuk memasak
Wajan
9 atau mencairkan 5 buah 100.000 500.000
Teflon
gulu

SUB TOTAL (Rp) 3.225.000

2. Bahan Habis Pakai

Justifikasi Harga satuan Keterangan


No Material Kuantitas
Pemakaian (Rp) (Rp)

Bahan dasar yang


1 Buah Jeruk 50 kg 10.000 500.000
akan diolah

2 Gula Sebagai pemanis 25 kg 10.000 275.000

3 Susu Bahan tambahan 15 kaleng 15.000 225.000

4 Kismis Bahan tambahan 50 gram 25.000 25.000

5 mentega Bahan tambahan 25 gram 5.000 125.000

6 coklat Bahan tambahan 25 gram 10.000 250.000

7. Kapur Sirih Bahan tambahan 20 gram 5000 100.000

Pewarna Untuk mewarnai


8. 5 botol 35.000 175.000
makanan permen

15
16

9. Air Galon Untuk mencuci 20 Galon 5.000 100.000

Untuk membuat
10. Kertas HVS rancangan 2 rim 40.000 80.000
proposal

Untuk tanda
11. Materai 6000 bukti di surat 3 lembar 7.500 22.500
pernyataan

Untuk mengisi
12. Baterai digital 2 buah 8.000 16.000
daya kamera

Untuk
13. CDR menyimpan 4 buah 5.000 20.000
dokumentasi

Untuk mengemas
14. Kotak Mika 10 lusin 15.000 150.000
produk

Sebagai bahan
15. Gas elpiji 2 tabung 75.000 150.000
bakar

Kantong Sebagai kemasan


16. 1 kotak 45.000 45.000
plastik kecil produk

SUB TOTAL (RP) 2.258.500

3. Perjalanan

16
17

Justifikasi Harga Satuan Keterangan


No Material Kuantitas
Perjalaan (Rp) (Rp)

Perjalanan Melakukan
3 orang
1 Singaraja- Observasi 75.000 525.000
@ 2 kali
Kintamani

Melengkapi Untuk
3 orang
2 Administrasi ke menguru 75.000 525.000
@2kali
Desa Selulung administasi

Untuk 4 orang 675.000


Penyuluhan dan
3 memberikan @ 2 kali 75.000
Pelatihan
pelatihan

Untuk 525.000
memberikan 3 orang
4 Pendampingan 75.000
pendampinga @2kali
n

SUB TOTAL (Rp) 2.250.000

4. Lain-lain

Justifikasi Harga Satuan Keterangan


No Material Kuantitas
Perjalanan (Rp) (Rp)

Pengetikan,
penggandaan,
1. Proposal 5 eksemplar 50.000 250.000
legalisasi dan
penjilidan

17
18

Laporan
kemajuan
Pengetikan,
5 eksemplar
penggandaan, 500.000/
2. 250.000
legalisasi dan eksempelar
penjilidan

Pengetikan,
penggandaan, 50.000/
3. Laporan Akhir 5 eksemplar 250.000
legalisasi dan eksempelar
penjilidan

4. Flashdisk Penyimpan 1 buah 150.000/buah 150.000

Pembuatan
5. Buku jurnal 1 buah 20.000/buah 20.000
logbook

Hasil
6. Cuci cetak dokumentasi 100 foto 2.000/foto 200.000
kegiatan

Dokumentasi
7. Kamera digital 1 buah 500.000/buah 500.000
kegiatan

Untuk
mempermuda
8. Modem internet 1 buah 250.000/buah 250.000
h akses
internet

SUB TOTAL (Rp) 1.870.000

Total (Rp) 9.103.500

Lampiran 4. Susunan Organisasi Tim Peneliti dan Pembagian Tugas

N Nama/ NIM Program Bidang Alokasi Uraian Tugas

18
19

Waktu
O Studi Ilmu (jam/ming
gu)

14jam/1 1. Bimbingan
minggu dengan dosen
1 Ni Putu S1 Pendidikan 2. Penyiapan alat
Wahyu Pendidkan kimia dan bahan
Ananda Kimia 3. Melakukan
Murti/ penyuluhan
1313031068 4. Pelaksanaan
Pelatihan
5. Kuisioner
6. Pembuatan
Laporan Akhir,
Seminar, Revisi

Wayan 14jam/1 1. Penyiapan alat


Sucia/ minggu dan bahan
2 S1 Pendidkan 2. Pelaksanaan
1215011022
Pendidikan Kesejahteraa Pelatihan
Kesejahtera n Kluaga 3. Pembuatan
an Keluara Laporan Akhir,
Seminar, Revisi
Seminar, Revisi,
dan Penggandaan
Laporan,
Pengiriman
Laporan
Ni Luh Putu 14jam/1 1. Melakukan
Ari minggu obeservasi dan
3 D3 Analis Analis kimia penyuluhan
Puspitadewa/
Kimia 2. Pelaksanaan
1203051007
Pelatihan
3. Pembuatan
Laporan Akhir,
Seminar, Revisi
Seminar, Revisi,
dan Penggandaan
Laporan,
Pengiriman
Laporan

19
20

Lampiran 5. Surat Perjanjian Kerjasama

SURAT PERNYATAAN KESEDIAAN KERJASAMA DARI MITRA DALAM


PELAKSANAAN PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA
Yang bertanda tangan dibawah ini,
Nama :
Pimpinan mitra usaha :
Bidang Usaha : PKM- Pengabdian Kepada Masyarakat
Alamat :
Dengan ini menyatakan bersedia bekerjasama dengan kegiatan Program Kreativitas
Mahasiswa dengan judul Pelatihan Pembuatan “Soft And Hard Candy Orange”
Untuk Meningkatkan Produktivitas Bagi Ibu Pkk Di Kintamani.
Nama Ketua Tim Pengusul : Ni Putu Wahyu Ananda Murti
NIM : 1313031068
Program Studi : S1 Pendidikan Kimia
Perguruan Tinggi : Universitas Pendidikan Ganesha
Guna menerapkan dan/atau mengembangkan IPTEKS pada tempat pengabdian
kepada masyarakat. Bersama ini pula kami nyatakan sebenarnya penuh kesadaran dan
tanggung jawab diantara pihak Mitra Kerjasama dan Pelaksana Kegiatan Program
Mahasiswa tidak terdapat ikatan kekeluargaan dan ikatan usaha dalam wujud apapun.
Demikian surat pernyataan ini dibuat dengan penuh kesadaran dan bertanggung
jawab tanpa ada unsur pemaksaan di dalam pembuatannya untuk dapat digunakan
sebagaimana mestinya.

Kintamani, 20 September 2014


Yang Menyatakan,

Nama

20
21

Lampiran 6. Surat Pernyataan Ketua Pelaksana

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA
Alamat: Jalan Udayana, Singaraja-Bali
Telp. (0362) 22570 Fax. (0362) 25735 Kode Pos 81116
Website: www.undiksha.ac.id

SURAT PERNYATAAN KETUA PENGUSUL


Yang bertanda tangan di bawah ini:
Nama : Ni Putu Wahyu Ananda Murti
NIM : 1313031068
Program Studi : S1 Pendidikan Kimia
Fakultas : Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam
Dengan ini menyatakan bahwa usulan Program Kreativitas Mahasiswa Bidang
Kewirausahaan dengan judul Pelatihan Pembuatan “Soft And Hard Candy Orange”
Untuk Meningkatkan Produktivitas Bagi Ibu Pkk Di Kintamani yang diusulkan untuk
tahun anggaran 2015 bersifat original dan belum pernah dibiayai oleh lembaga
ataupun sumber dana lain.
Bilamana dikemudian hari ditemukan ketidaksesuaian dengan pernyataan ini, maka
saya bersedia dituntut dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku dengan
mengembalikan seluruh biaya pelaksanaan yang sudah diterima ke kas negara.
Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan dengan sebenar-benarnya.
Mengetahui, Singaraja, 21 September 2014
Pembantu Rektor III, Ketu Pengusul,

(Dr. I Gusti Ngurah Pujawan, M.Kes) (Ni Putu Wahyu Ananda Murti)

21
22

NIP. 19601231 1986011 003 NIM. 1313031068

22
23

Lampiran 7. Denah Lokasi Pelatihan

23
24

Lampran 8. Gambaran Teknologi Yang Akan Di terapkan

A. Soft Candy
Cara Pembuatan Soft Candy
1. Taburkan gula pasir ke wajan teflon, goyang-goyangkan agar permukaannya
rata. Dipanaskan dengan api kecil hingga pinggirannya mulai mencair
2. Masukkan butter dan evaporated milk, aduk pelan dengan sendok hingga gula
larut seluruhnya, tetap dengan api kecil.
3. Besarkan api sedikit, tambahkan jeruk yang sudah diblender, aduk rata
hingga larut dan biarkan mendidih
4. Saat adonan mulei mengental, kecilkan api kembali dan aduk terus hingga
konsistensinya thick /pekat. Cara mengetesnya, siapin segelas air dingin,
teteskan adonan ke dalam air es, kalo langsung membeku, maka udah cukup.
Istilahnya membentuk soft ball
5. Aduk rata dengan sendok kayu, aduk selama 1 menit sekalian untuk
mengurangi suhunya. Masukin ke dalam plastik kantung gula, lipat ¼ bagian
dari ujung plastik sehingga adonan menguasai ¾ bagian. Dengan kondisi
adonan di dalam kantung plastik, pipihkan dengan rolling pin ke seluruh
penjuru hingga mencapai bentuk kotak sesuai kantung dengan ketebalan yang
rata.
6. Gunting kedua pinggiran plastik dan buka, biarkan adonan menjadi dingin.
Kalo perlu disimpan dalam Lemari Pendingin agar gampang dipotong.
Setelah dingin, potong-potong dengan pisau yang tajam, ukuran sesuai selera
7. Celup tiap potongan ke coklat leleh, angkat pake garpu dan letakkan di
nampan beralas kertas roti. Diamkan hingga coklat menjadi beku (masukin
chiller bisa sangat membantu).
8. Kletek dari kertas roti, simpan di toples. Jangan lupa kalo menyusun berlapis
diberi selembar plastik atau kertas roti diantara tiap lapisan agar tidak saling
bergesek & bikin penampilannya jadi kusam.
B. Hard candy
Cara Pembuatan Hard candy :
1. Pertama bersihkan kulit jeruk dengan air putih.
2. Gerut atau kerok bagian dalam kulit jeruk untuk menghilangkan bagian
putihnya (spon/sabut).
3. Potong kulit jeruk sesuai dengan selera, umumnya berukuran persegi 1cm x
1cm atau irisan memanjang.
4. Rendam potongan kulit jeruk ke dalam larutan kapur sirih selama 3 jam.
Tujuannya untuk menghilangkan rasa pahit (sepet) yang terkandung dalam
kulit jeruk. Kemudian tiriskan sebentar.

24
25

5. Selanjutnya, masukkan potongan kulit jeruk tersebut ke dalam air mendidih


selama 10 menit untuk membuat rasanya semakin tawar.
6. Tahap berikut adalah membuat larutan gula kental dengan cara merebus 500
gram gula ke dalam 800 ml air putih. Anda bisa menambahkan perasa dan
pewarna sesuai selera.
7. Jika larutan gula sudah mengental, maka masukkan potongan kulit jeruk
dan aduk perlahan agar gula tidak mengkristal. Biarkan meresap selama 10-
15 menit.
8. Angkat adonan kulit jeruk tersebut, lalu diletakkan (dijejerkan) pada sebuah
wadah. Dan terakhir ditaburi dengan gula pasir. Biarkan hingga dingin.
9. Bila telah dingin, manisan pun siap dikemas pada plastik yang rapat.

25

Anda mungkin juga menyukai