Anda di halaman 1dari 9

JURNAL INTERNASIONAL

No. Judul, Penulis, Tahun Tujuan Metode Hasil Penelitian


11. Adan, A. H., & Muathe, Stephen Penelitian secara umum Metode penelitian adalah metode Penelitian menyimpulkan bahwa: (1)
M. A. “Strategic Change bertujuan untuk menganalisis survai. Sampel dalam penelitian struktur organisasi berpengaruh
Management and Performance of pengaruh perubahan manajemen adalah sebanyak 215 responden yang terhadap kinerja organisasi; (2)
Non-Governmental Organizations stratejik terhadap kinerja NGO. terdiri dari karyawan NGO dan kepemimpinan berpengaruh terhadap
in Mandera County, Kenya.” Tujuan khusus penelitian adalah karyawan pemerintah yang sering kinerja organisasi; dan (3) lingkungan
(2018). untuk menganalisis pengaruh: berinteraksi dengan NGO-NGO berpengaruh terhadap kinerja
(1) struktur organisasi terhadap tersebut. organisasi NGO di Mandera County,
kinerja organisasi; (2) Kenya. Dengan demikian maka
kepemimpinan terhadap kinerja perubahan manajemen stratejik
organisasi; dan (3) lingkungan berpengaruh terhadap kinerja
terhadap kinerja organisasi NGO organisasi NGO di Mandera County,
di Mandera County, Kenya. Kenya.
12. Sartori, R., Constantini, A., Tulisan ini bertujuan untuk Metode yang digunakan dalam Tulisan menyimpulkan bahwa: (1)
Ceschi, A., & Tommasi, F. “How menjelaskan hubungan antara penulisan artikel ini adalah library Manajemen perubahan adalah
Do You Manage Change in konsep-konsep pelatihan, research. ekspresi yang digunakan untuk
Organizations? Training, pengembangan, perubahan, dan mendefinisikan kompleks kegiatan,
Development, Innovation, and inovasi di dalam organisasi. fungsi, dan alat (seperti kursus
Their Relationships.” pelatihan) di mana organisasi
(2018) berurusan dengan pengenalan
sesuatu yang baru yang relevan
untuk kelangsungan hidup dan
pertumbuhannya; (2) Pelatihan dan
pengembangan adalah label yang
digunakan untuk mendefinisikan
kegiatan pendidikan yang
dilaksanakan dalam organisasi untuk
memberdayakan kompetensi pekerja,
karyawan dan manajer dalam
perspektif pembelajaran seumur
hidup untuk meningkatkan kinerja
mereka. Hal ini berdampak bahwa
penulis mendefinisikan kompetensi
sebagai karakteristik pribadi yang
memungkinkan orang menjadi
efektif dalam konteks yang berubah
baik di tempat kerja maupun dalam
kehidupan sehari-hari. Mereka juga
diperlukan dalam inovasi organisasi,
yang merupakan proses mengubah
ide atau penemuan menjadi barang
atau jasa yang menghasilkan nilai
dan yang akan dibayar oleh
pelanggan; dan (3) Pelatihan,
pengembangan, dan inovasi adalah
tiga fungsi yang berbeda tetapi saling
berhubungan dimana organisasi
mengelola perubahan.
13. Oluwaseun, O.O. “EMPLOYEE Tulisan ini bertujuan untuk Metode yang digunakan adalah telaah Tulisan menyimpulkan bahwa: (1)
TRAINING AND DEVELOP- menelaah artikel-artikel yang kepustakaan. pelatihan dan pengembangan
MENT AS A MODEL FOR relevan mengenai dampak berkorelasi signifikan dengan kinerja
ORGANIZATIONAL SUCCESS” pelatihan dan pengembangan karyawan, dan berdampak lanjutan
(2018) sebagai suatu model bagi terhadap efektivitas organisasi; (2)
pertumbuhan dan perkembangan pelatihan dan pengembangan dapat
organisasi. memacu produktivitas karyawan.
Dengan produktivitas yang
meningkat, maka ROI akan
meningkat pula; (3) Pelatihan dan
pengembangan mampu
meningkatkan kepuasan karyawan;
dan (4) Pelatihan dan pengembangan
dapat memelihara budaya
pembelajaran dalam organisasi.
14. Omolo, N. A. “Determinants of Penelitian ini berfokus untuk Metode yang digunakan adalah Penelitian menyimpulkan bahwa :
employee performance in mengkaji faktor-faktor penentu metode survai. Populasi dalam (1) kontrak karyawan berpengaruh
humanitarian international non- kinerja karyawan pada NGO penelitian ini adalah seluruh signifikan terhadap kinerja
governmental organizations based yang bergerak dalam bidang karyawan NGO yang bergerak dalam karyawan; (2) pelatihan berpengaruh
in Kenya.” kemanusiaan di Kenya. Secara bidang kemanusiaan di Kenya dengan signifikan terhadap kinerja
(2019). khusus, penelitian bertujuan jumlah 1.300 orang. Sampel karyawan; (3) gaya kepemimpinan
untuk menganalisis pengaruh: ditentukan sebanyak 10% dari berpengaruh signifikan terhadap
(1) kontrak karyawan terhadap populasi, yaitu 130 orang responden. kinerja karyawan; dan (4) sistem
kinerja karyawan; (2) pelatihan Pengumpulan data dilakukan dengan reward berpengaruh signifikan
terhadap kinerja karyawan; (3) kuesioner. terhadap kinerja karyawan pada
gaya kepemimpinan terhadap NGO yang bergerak dalam bidang
kinerja karyawan; dan (4) sistem kemanusiaan di Kenya.
reward terhadap kinerja
karyawan pada NGO yang
bergerak dalam bidang
kemanusiaan di Kenya.

15. Kerei, Beatrice Katimua K. “Staff Tujuan utama penelitian adalah Metode yang digunakan adalah Penelitian menyimpulkan bahwa
Training: Projects Implementation untuk mengkaji faktor-faktor metode survai. Populasi dalam pelatihan staf dan manajemen proyek
in Non-Governmental yang mempengaruhi penelitian ini adalah seluruh berpengaruh signifikan terhadap
Organizations.” keberhasilan implementasi karyawan NGO yang ada di wilayah keberhasilan implementasi proyek-
(2018). proyek-proyek pada organisasi Kajiado, Kenya dengan jumlah 1.300 proyek pada organisasi NGO di
NGO di wilayah Kajiado. orang. Sampel ditentukan sebanyak wilayah Kajiado. Hasil tersebut
Tujuan khusus penelitian ini 10% dari populasi, yaitu 130 orang membawa implikasi bahwa NGO
adalah untuk mengkaji pengaruh responden. Pengumpulan data harus lebih optimal dalam
pelatihan staf dan manajemen dilakukan dengan kuesioner memberikan bekal ketrampilan
proyek terhadap keberhasilan kepada karyawan mereka dengan
implementasi proyek-proyek lebih baik, yaitu melalui pelatihan-
pada organisasi NGO di wilayah pelatihan yang lebih intensif.
Kajiado.
16. Mohajan, H. K. “The Roles of Makalah ini membahas dasar- Metode yang digunakan dalam Penelitian menyimpulkan bahwa
Knowledge Management for the dasar dan pentingnya tulisan ini adalah library research. saat ini, pentingnya Pengetahuan
Development of Organizations.” Pengetahuan Manajemen (KM) Penulis menggunakan data sekunder Manajemen (KM) telah diakui
(2017). bagi para profesional, pengguna, yang diperoleh dari berbagai sumber secara luas sebagai fondasi ekonomi
dan pakar teknologi. Artikel ini seperti buku, situs-situs internet, industri yang bergeser dari sumber
juga membahas konsep-konsep jurnal penelitian yang sudah daya alam ke aset intelektual. Dalam
pengetahuan dan Pengetahuan dipublikasikan, dan sumber-sumber setiap organisasi Pengetahuan
Manajemen (KM) dalam pendukung lainnya. Manajemen (KM) adalah pusat
organisasi, serta tantangan dan penting untuk keberhasilan
hambatan utama untuk organisasi. Pengetahuan Manajemen
implementasi Pengetahuan (KM) yang efektif memungkinkan
Manajemen (KM) dalam organisasi untuk menghindari
organisasi. penemuan kembali roda,
meningkatkan penyampaian layanan
dan menjaga pengetahuan dari
kerugian. Pengetahuan Manajemen
(KM) membantu dalam proses
pengambilan keputusan untuk
kepentingan perusahaan. Organisasi
menghadapi banyak tantangan dan
hambatan untuk
mengimplementasikan Pengetahuan
Manajemen (KM) dengan baik. Hal
ini dapat dikurangi jika organisasi
memiliki pengetahuan sebelumnya
untuk mengatasinya, yaitu melalui
pelatihan yang diberikan kepada para
karyawannya.
17. Samwel, Janes O. “Impact of Tujuan dari penelitian ini adalah Metode yang digunakan adalah Penelitian menyimpulkan bahwa
Employee Training on untuk menganalisis dampak metode survai. Populasi dalam pelatihan berpengaruh signifikan
Organizational Performance – pelatihan karyawan terhadap penelitian ini adalah seluruh terhadap kinerja perusahaan
Case Study of Drilling Companies kinerja perusahaan pengeboran karyawan perusahaan pengeboran di pengeboran di Geita, Shinyanga dan
in Geita, Shinyanga and Mara di Geita, Shinyanga dan Mara Geita, Shinyanga dan Mara Region di Mara Region di Tanzania. Pengaruh
Regions in Tanzania.” Region di Tanzania dan untuk Tanzania. Sampel dalam penelitian dari pelatihan terhadap kinerja
(2018). memberikan bukti nyata tentang ini adalah sebanyak 219 orang perusahaan dimungkinkan karena
kontribusi pelatihan karyawan responden yang dipilih dengan teknik dengan adanya pelatihan, maka
terhadap kinerja perusahaan acak sederhana. Pengumpulan data karyawan akan semakin kompeten
pengeboran. dilakukan dengan kuesioner dan termotivasi, karyawan semakin
berkomitmen pada perusahaan,
karyawan yang terlatih mampu
meningkatkan kemampuan bersaing
perusahaan.
18. Rahman, Ataur Md. “Effect of Tujuan dari penelitian ini adalah Metode yang digunakan adalah Temuan dari penelitian ini
Strategic Human Resources untuk mengidentifikasi praktik metode survai. Populasi dalam mengungkapkan bahwa terdapat
Management (HRM) Practices on manajemen sumber daya penelitian ini adalah seluruh korelasi positif yang kuat antara
Perceived Financial Performance manusia (SDM) strategis karyawan Lembaga Swadaya Praktik HRM strategis (perekrutan
of Non-Governmental tertentu (perekrutan dan seleksi Masyarakat (LSM). Sampel dalam dan seleksi strategis, pelatihan dan
Organizations: Empirical strategis, pelatihan dan penelitian ini adalah sebanyak 70 pengembangan strategis,
Evidence from RDRS pengembangan strategis, orang responden yang dipilih dengan penghargaan dan kompensasi
Bangladesh.” penghargaan dan kompensasi teknik acak sederhana. Pengumpulan strategis dan penilaian kinerja
(2018). strategis dan penilaian kinerja data dilakukan dengan kuesioner strategis) dan kinerja keuangan yang
strategis) dan untuk menentukan dirasakan RDRS Bangladesh.
hubungan antara praktik HRM Temuan ini membawa implikasi
strategis dan persepsi kinerja bahwa kinerja keuangan yang
keuangan. (diukur dalam dirasakan RDRS dapat sangat
efisiensi penggalangan dana, ditingkatkan jika rekrutmen dan
transparansi keuangan, efisiensi seleksi strategis, pelatihan dan
keuangan program/proyek) pengembangan strategis,
Lembaga Swadaya Masyarakat penghargaan dan kompensasi
(LSM) menggunakan RDRS di strategis dan penilaian kinerja
Bangladesh. strategis diperkuat.
19. Mutale W, Vardoy-Mutale A-T, Penelitian bertujuan untuk Metode yang digunakan adalah Penelitian menyimpulkan bahwa
Kachemba A, Mukendi R, Clarke mengukur sejauh mana pelatihan metode survai. Populasi dalam mayoritas responden merasakan
K, Mulenga D “Leadership and ZMLA telah berkontribusi pada penelitian ini adalah seluruh peserta perbaikan di lingkungan tempat
management training as a catalyst peningkatan keterampilan pelatihan kepemimpinan di ZMLA kerja, terutama dalam menangani
to health system strengthening in manajemen dan kepemimpinan (Zambia Management and masalah manajemen sumber daya
low-income settings: Evidence dan lingkungan kerja sejalan Leadership Academy). Sampel dalam manusia. Peningkatan terkecil dicatat
from implementation of the dengan kerangka kerja penelitian ini adalah seluruh peserta dalam etika dan akuntabilitas.
Zambia Management and konseptual ZMLA (Zambia yang ikut terlibat dalam pelatihan Wawancara kualitatif menunjukkan
Leadership course for district Management and Leadership ZMLA (Zambia Management and perbaikan dalam budaya pertemuan
health managers in Zambia.” Academy) Leadership Academy) yang dan apresiasi yang lebih besar akan
(2017). berjumlah 116 orang responden. pentingnya pertemuan. Visi bersama,
Pengumpulan data dilakukan dengan kerja tim, dan koordinasi tampaknya
kuesioner lebih meningkat di tempat kerja di
mana manajer keseluruhan telah
menerima pelatihan ZMLA.
Pelatihan kepemimpinan dan
manajemen akan menjadi bahan
utama dalam penguatan sistem
kesehatan di lingkungan
berpenghasilan rendah. Model
ZMLA terbukti dapat diterima dan
efektif dalam meningkatkan
pengetahuan dan keterampilan bagi
manajer sistem kesehatan dengan
gangguan minimal terhadap layanan
kesehatan
20. Navajas-Romero, V., Caridad, L., Penelitian bertujuan untuk Metode yang digunakan adalah Penelitian menyimpulkan bahwa: (1)
del Rio, L., & Ceular- menganalisis hubungan metode campuran (mixed-methods), efek marginal yang dihasilkan oleh
Villamandos, N. “Analysis of kesejahteraan dengan tuntutan yaitu campuran analisis kualitatif dan suatu peningkatan tuntutan pekerjaan
Wellbeing in Nongovernmental kerja, kontrol kerja, dan kuantitatif. Pengumpulan data (fisik dan psikologis) menurunkan
Organizations’ Workplace in a dukungan sosial pada para dilakukan dengan kuesioner dan kesejahteraan karyawan dalam hal
Developed Area Context.” pekerja professional yang wawancara. Penelitian dilakukan ini sektor sebesar 0,387. Penjelasan
(2020). bekerja di NGO’s. terhadap 1000 orang karyawan dari hasil ini ditentukan oleh fakta
NGO’s yang ada di seluruh negar Uni bahwa tuntutan fisik
Eropa. Analisis data dilakukan menjadi prioritas dalam sistem
dengan menggunakan analisis kesejahteraan, karena risiko yang
kualitatif dan kuantitatif. terkait dengan integritas orang dalam
profesi ini; (2) hubungan kausal
negatif yang ada
antara Kontrol Pekerjaan (0,287) dan
Kesejahteraan dapat dikonfirmasi
oleh hasil yang diperoleh dengan tes
pada koefisiennya; dan (3) dukungan
sosial (penyelia dan
rekan kerja), yang penting bagi
pekerja dan secara positif
mempengaruhi kesejahteraan mereka
(0,088). Ditinjau dari dari perspektif
praktis, hasil artikel ini
mengkonfirmasi konsep bahwa
tuntutan pekerjaan bukan satu-
satunya variable yang mempengaruhi
kesejahteraan, terutama ketika
pekerja merasakan kontrol pekerjaan
dan/atau dukungan sosial dari
organisasi. Akibatnya, sektor ini
harus memperhatikan faktor-faktor
dari tempat kerja yang
mempengaruhi kesejahteraan.

Referrences:
Adan, A. H., & Muathe, Stephen M. A. (2018). “Strategic Change Management and Performance of Non-Governmental Organizations in Mandera County,
Kenya.” International Journal for Innovation Education and Research, Vol:-6 No-06, 2018.
Sartori, R., Constantini, A., Ceschi, A., & Tommasi, F. (2018). “How Do You Manage Change in Organizations? Training, Development, Innovation, and
Their Relationships.” Front. Psychol. 9:313. doi:10.3389/fpsyg.2018.00313.
Oluwaseun, O.O. (2018). “EMPLOYEE TRAINING AND DEVELOPMENT AS A MODEL FOR ORGANIZATIONAL SUCCESS.” International Journal
of Engineering Technologies and Management Research, 5(3), 181-189. DOI: https://doi.org/10.29121/ijetmr.v5.i3.2018.190.
Omolo, N. A. (2019). “Determinants of employee performance in humanitarian international non-governmental organizations based in Kenya.” International
Academic Journal of Human Resource and Business Administration, 3(7), 57-82
Kerei, Beatrice Katimua K. (2018). “Staff Training: Projects Implementation in Non-Governmental Organizations.” Saudi J. Bus. Manag. Stud., Vol-3, Iss-8
(Aug, 2018): 977-982.
Mohajan, H. K. (2017). “The Roles of Knowledge Management for the Development of Organizations.” Journal of Scientific Achievements, February 2017,
Vol. 2 , No. 2, Page: 1–27.
Samwel, Janes O. (2018). “Impact of Employee Training on Organizational Performance – Case Study of Drilling Companies in Geita, Shinyanga and Mara
Regions in Tanzania.” International Journal of Managerial Studies and Research (IJMSR), Volume 6, Issue 1, January 2018, PP 36-41.
Rahman, Ataur Md. (2018). “Effect of Strategic Human Resources Management (HRM) Practices on Perceived Financial Performance of Non-Governmental
Organizations: Empirical Evidence from RDRS Bangladesh.” European Journal of Business and Management, Vol.10, No.33, 2018.
Mutale W, Vardoy-Mutale A-T, Kachemba A, Mukendi R, Clarke K, Mulenga D (2017). “Leadership and management training as a catalyst to health system
strengthening in low-income settings: Evidence from implementation of the Zambia Management and Leadership course for district health managers in
Zambia.” PLoS ONE 12 (7): e0174536.
Navajas-Romero, V., Caridad, L., del Rio, L., & Ceular-Villamandos, N. (2020). “Analysis of Wellbeing in Nongovernmental Organizations’ Workplace in a
Developed Area Context.” Int. J. Environ. Res. Public Health 2020, 17, 5818; doi:10.3390/ijerph17165818.

Anda mungkin juga menyukai