Anda di halaman 1dari 2

Name : Siti Farika

Class : 2A
NIM : 20222011

Topic : Webinar kesehatan Jiwa


Narrow the Topic : Antara hubungan dan depresi
A. Introductory Paragraph
Description
- Webinar kesehatan jiwa yang sudah saya ikuti.
- Menjelaskan tentang hubungan dengan keluarga, pasangan dan hubungan beracun
atau tidak baik yang menyebabkan gangguan kecemasan.
Thesis Statement
Setelah saya mengikuti webinar ini, saya dapat memahami hubungan yang baik
itu seperti apa dan penyebab dari hubungan yang tidak baik itu seperti apa.
B. Body Paragraph
Feeling
- Kesan pertama saya ketika mengikuti webinar pertama tentang kesehatan jiwa.
- Perasaan saya ketika mendapat manfaat.
- Perasaan saya ketika mendapatkan kejutan atau hadiah.
- Perasaan saya ketika berani bertanya secara virtual dengan psikolog.
Evaluation
- Setiap kali webinar saya berusaha menyimak pemateri walaupun jaringan kurang
mendukung.
- Walaupun begitu saya berusaha masuk zoom lagi.
- Saya memberanikan diri untuk bertanya.
Analysis
- Saya seharusnya memahami hubungan yang baik.
- Saya seharusnya mengetahui dampak dari hubungan yang tidak baik.
- Saya seharusnya mengetahui cara mengatasi gangguan kecemasan.

C. Conclusion
Kesimpulannya, saya menikmati webinar ini dengan perasaan yang lebih tenang
dari sebelumnya dan menyimak dari dari awal sampai akhir. Selain itu, saya akan lebih
memahami arti hubungan yang baik itu seperti apa. Bagaimana membangun hubungan
baik dengan keluarga. Memilih pasangan yang baik, agar terhindar dari hubungan yang
beracun atau hubungan yang tidak baik. Pertanyaan yang saya ajukan pun bisa saya
pahami dengan baik. Selain itu, bagi saya yang belum pernah mengikuti webinar ini
merupakan pengalaman yang tidak mudah dilupakan dan sangat mengesankan.

D. Action Plan
Saya harus menjadikan kesalahan yang pernah saya alami sebagai pembelajaran
di kemudian hari agar dapat menjadi pribadi yang lebih baik lagi.

Anda mungkin juga menyukai