Anda di halaman 1dari 30

Kelompok 4

Modul 4
Karakteristik dan Kebutuhan
Peserta Didik Usia Dewasa

Nama kelompok:
1. Andri Irawan
2. Nuurika Lathiiful abdillah
3. Sujok Subandono
4. Yuliana Wulandari
5. Desy Genta Monica
KB 1 Pertumbuhan fisik dan
perkembangan Intelektual

A.Pertumbuhan fisik
Usia dewasa merupakan usia yang secara fisik sangat sehat,kuat,dan
cekatan dengan tenaga yang cukup besar. Kekuatan dan kesehatan serta
secara sosial , emosi,dan nilai-nilai.
B. Perkembangan Intelektual
Perkembangan intelektual dewasa muda dipengaruhi oleh keluasan dan
kedalaman kemampuan berfikir dipengaruhi pengetahuan dan informasi
yang dimiliki semakin tinggi ilmu pengetahuan maka se3makin tinggi pula
kualitas kemampuan berpikir. Menurut Cattel n Horn ada 2 macam
kecerdasan yaitu fluid intelligence dan cristalized intelligence. Menurut
schaine ada beberapa tahap Proses transisi antara lain tahap
pemerolehan,tahap penguasaan , tahap tanggungjawab,tahap
eksekutuf,tahap reintegrasi.

Date Your text here 2


c. PERKEMBANGAN MORAL
perkembangan moral masa dewasa muda melsaui pengalaman
moral seseorang mengubah pemikiran pemikiran moral menjadi
perbuatan moral .
Pemahaman tentang prinsip –prinsip moral telah berkembang
pada masa adoselen 9 dewasa muda) tetapi keterikatan kepada
nilai nilai moral dan perbuatan bewrmoral baru tercapai usia
dewasa.
KEGIATAN BELAJAR 2

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI


PERKEMBANGAN
ORANG DEWASA
• Aliran-aliran yang mempelajari faktor-faktor yang
mempengaruhi perkembangan individu :
1. Aliran Nativisme/Pesimistis ( Schopenhauer, filosof
Jerman) : perkembangan individu ditentukan oleh
faktor-faktor yang dibawa sejak lahir -
perkembangan orang dewasa semata-mata
dipengaruhi oleh hereditas (pembawaan)
2. Aliran Empirisme (John Locke) :
-Perkembangan orang dewasa semata-mata
dipengaruhi oleh faktor lingkungan
- doktrin “Tabula rasa” (bhs. Latin : batu tulis
kosong/lembaran kosong)

Date Your text here 5


- Menekankan arti penting pengalaman, lingkungan dan pendidikan

- Bakat dan pembawaan sejak lahir tidak ada pengaruhnya

3. Aliran Konvergensi

- Perkembangan orang dewasa di pengaruhi oleh faktor keturunan dan


lingkungan

- bakat dan pembawaan tidak akan berkembang dengan optimal


apabila tidak didukung lingkungan yang sesuai

Faktor-faktor dalam kehidupan orang dewasa yang akan mempermudah

perkembangannya:

1. Kekuatan Fisik
2. kemampuan motorik

3. kemampuan mental

4. motivasi untuk berkembang

5. model peran

A. KEKUATAN FISIK

B. Mencapai puncak pada pertengahan usia 20 tahunan

Untuk memelihara kekuatan fisik:

1. sarapan pagi

2. makan secara teratur

3. makan secukupnya untuk memelihara BB normal


4. tidak merokok

5. tidak minum minuman beralkohol

6. olahraga secukupnya

7. tidur teratur 7-8 jam setiap malam

Kekuatan fisik prima memungkinkan orang dewasa untuk optimal


bekerja, berkeluarga, memperoleh keturunan, dan memgelola
kehidupan keluarganya.

B. Kemampuan Motorik

Kemampuan Motorik Meliputi :

1. Mencapai puncak pada usia 20 sampai 30 tahunan

2. Mempunyai hubungan positif dengan kondisi fisik yang kuat dan


sehat
3. memungkinkan orang dewasa melatih keterampilannya secara
baik

4. menjadi bekal untuk melaksanakan kegiatan-kegiatan dalam


lingkup tugastugas perkembangannya dengan baik

5. membuat orang dewasa cepat menguasai keterampilan-


keterampilan dalam berolahraga dan berkarya

6. memudahkan untuk bergaul dan berkomunikasi dengan baik di


lingkungan masyarakat/pekerjaan

C. KEMAMPUAN MENTAL

Kemampuan Mental meliputi :

1. diperlukan untuk menyesuaikan diri pd situasi-situasi baru

2. diperlukan untuk mengingat kembali hal-hal yang dulu pernah


dipelajari, penalaran anlogis dan berpikir kreatif
3. mencapai puncaknya pada usia 20an tahun

4. penting untuk menyesuaikan diri terhadap tugas-tugas perkembangan,


jauh melebihi pentingnya kemampuan motorik.

D. MOTIVASI UNTUK BERKEMBANG

Remaja yang telah mencapai usia hukum, mempunyai keinginan kuat


untuk dianggap sebagai orang-orang dewasa yang mandiri oleh
kelompok sosialnya.

Motivasi untuk berkembang diantaranya

1. Individu terdorong untuk mulai bekerja, memilih pasangan hidup,


belajar hidup dengan tunangan, mulai membina keluarga, mengasuh
anak, mengelola rumah tangga, mengambil tanggung jawab sebagai
warga negara dan mencari kelompok sosial yang menyenangkan
2. Individu cenderung mengarahkan perilakunya ke arah
terkuasainya tugastugas perkembangan orang dewasa

E. MODEL PERAN

Keberadaannya sangat penting :

1. untuk diteladani

2. untuk memberi motivasi agar berperilaku sesuai ketentuan-


ketentuanyang dianut masyarakat orang dewasa
KB 3: PERBEDAAN INDIVIDU
ORANG DEWASA

A. PERBEDAAN DALAM MINAT

Minat dibagi menjadi 3 kategori:


1.Minat Pribadi
2.Minat rekreasional
3.Minat sosial
1. Minat Pribadi

Minat pribadi orang dewasa selalu menyangkut


kehidupan seseorang tertentu.

a. Penampilan
b. Pakaian dan perhiasan
c. Uang
d. Agama
2. Minat Rekreasi

Istilah rekreasi diartikan sebagai kegiatan yang


memberikan kesegaran atau mengembalikan kekuatan
dan kesegaran psikologis sesudah lelah bekerja atau
sesudah mengalami keresahan psikologis.
Faktor yang mempengaruhi pola rekreasi orang dewasa:
a. Kesehatan
b. Waktu
c. Status perkawinan
d. Status sosial ekonomi
e. Jenis kelamin
f. Penerimaan sosial
Date Your text here
3. Minat Sosial

Orang dewasa yang normal, memiliki minat dan keinginan-keinginan


untuk lebih berarti dan lebih berdaya guna bagi lingkungan
masyarakat.
Faktor yang mempengaruhi minat dan aktivitas sosial orang
dewasa:
a. Mobilitas sosial
b. Status sosial ekonomi
c. Lamanya tinggal dalam suatu kelompok masyarakat
d. Kelas sosial
e. Lingkungan
f. Jenis kelamin
g. Umur kematangan seksual
h. Urutan kelahiran
i. Keanggotaan dari tempat beribadah
Date Your text here 15
B. KEPRIBADIAN

Kepribadian orang dewasa disini mengacu pada kualitas total perilaku


orang dewasa yang tampak dalam melakukan penyesuaian dirinya
terhadap lingkungan secara unik.

Keunikannya didukung oleh struktur oraganisasi ciri-ciri jiwa raganya


yang terbentuk secara dinamis.

Ciri-ciri jiwa raga misalnya:


Kondisi fisik, penampilan, proporsi hormon, darah dan cairan tubuh
lainnya, kognitif, afektif, dan konatif.

Semua itu berhubungan dan berpengaruh satu sama lain dan


menentukan kualitas tindakan atau perilaku orang dewasa yang
bersangkutan.
Ciri-ciri kepribadian orang dewasa yang tampak
dalam interaksi dengan lingkungannya:

• Karakter
• Temperamen
• Sikap
• Stabilitas emosional
• Tanggung jawab
• Sosiabilitas

Date Your text here 17


C. KECAKAPAN

Kecakapan orang dewasa satu orang dengan orang


dewasa lainnya berbeda.
Orang dewasa yang bertindak cepat,tepat,dan dengan
mudah lazim dikenal dengan sebutan orang cakap, atau
disebut sebagai oranng berperilaku inteligen.
Kecakapan juga disebut abilitas, dan dibedakan menjadi 2
kategori :
1. Kecakapan nyata atau aktual
2. Kecakapan potensial
Indikator-indikator perilaku inteligen menurut
Witherington :

1. Kemudahan dalam menggunakan bilangan


2. Efisien dalam bahasa
3. Kecepatan dalam pengamatan
4. Kemudahan dalam mengingat
5. Kemudahan dalam memahami hubungan
6. Imajinasi

Date Your text here 19


Berdasarkan hasil pengukuran intelegensi, para ahli
telah mengadakan pengelompokan orang-orang sebagai
berikut:

1.Kelompok superior atau genius


2.Kelompok normal
3.Kelompok sub-normal

Date Your text here 20


KEGIATAN BELAJAR 4

Kebutuhan-kebutuhan Orang Dewasa


Menurut Maslow(need hierarchy theory), kebutuhan-kebutuhan
orang dewasa digolongkan ke dalam tingkatan:

• 1. Kebutuhan yang bersifat biologis


• 2. Kebutuhan rasa aman
• 3. Kebutuhan sosial
• 4. Kebutuhan akan harga diri
• 5. Kebutuhan untuk berbuat yang terbaik

Date Your text here 22


Orang dewasa memiliki empat
kebutuhan (Morgan):

• 1. Kebutuhan untuk melakukan suatu aktivitas


• 2. Kebutuhan untuk menyenangkan orang lain
• 3. Kebutuhan untuk mencapai hasil
• 4. kebutuhan mengatasi kesulitan

Date Your text here 23


Lima belas aspek kebutuhan orang
dewasa (Murray dan Edwards):

• 1. Kebutuhan berprestasi (achievement)


• 2. Kebutuhan rasa hormat (deference)
• 3. Kebutuhan keteraturan (order)
• 4. Kebutuhan memperlihatkan diri (exhibition)
• 5. Kebutuhan otonomi (autonomy)
• 6. Kebutuhan afiliasi (affiliation)
• 7. Kebutuhan intrasepsi (intraception)
• 8. Kebutuhan berlindung (succorance)

Date Your text here 24


• 9. Kebutuhan dominan
• 10. Kebutuhan merendah (abasement)
• 11. Kebutuhan memberi bantuan (nurturance)
• 12. Kebuthan perubahan (change)
• 13. Kebutuhan ketekunan (endurance)
• 14. Kebutuhan heteroseksual
Dorongan untuk bepergian dengan lawan jenis
• 15. Kebutuhan agresi
Dorongan untuk menyerang pandangan yang berbeda

Date Your text here 25


Tugas-tugas perkembangan masa dewasa:

1. Tugas-tugas perkembangan masa dewasa/muda


•a. mengembangkan sikap wawasan dan pengalaman nilai-nilai agama
•b. memperoleh atau memulai suatu pekerjaan
•c. memilih pasangan
•d. mulai memasuki pernikahan
•e. belajar hidup berkeluarga
•f. mangasuh dan mendidik anak
•g. mengelola rumah tangga
•h. memperoleh kemampuan dan kemantapan karier
•i. mengambil tanggung jawab atau peran sebagai warga masyarakat
•j. mencari kelompok sosial yang menyenangkan

Date Your text here 26


Tugas-tugas perkembangan masa
dewasa:

2. Tugas-tugas perkembangan masa dewasa madya


•a. memantapkan pengalaman nilai-nilai agama
•b. mencapai tanggung jawab sosial sebagai warga negara
•c. membantu anak yang sudah remaja untuk belajar menjadi orang dewasa
•d. menerima dan menyesuaikan diri dengan perubahan
•e. memantapkan keharmonisan hidup berkeluarga
•f. mencapai dan mempertahankan prestasi
•g. memantapkan peran-perannya sebagai orang dewasa

Date Your text here 27


Tugas-tugas perkembangan masa
dewasa:

3. Tugas-tugas perkembangan pada masa dewasa lanjut (masa tua)


•a. lebih memantapkan diri dalam mengamalkan norma
•b. mampu menyesuaikan diri dengan menurunnya kemampuan fisik
•c. menyesuaikan diri dengan masa pensiun
•d. menyesuaikan diri dengan kematian pasangan hidup
•e. membentuk hubungan dengan orang lain yang seusia
•f. memantapkan hubungan yang lebih harmonis dengan anggota keluarga

Date Your text here 28


• Mengenai hidup keluarga dalam masa dewasa terdapat 2 hal pokok
yang mendorong terciptanya hubungan hidup berkeluarga yaitu
kebutuhan individu pada satu pihak dan tugas perkembangan pada
orang pihak.
• Diantara kebutuhan utama dan kuat yang mendorong individu orang
dewasa untuk hidup berkeluarga adalah kebutuhan material,seksual dan
psikologis.
• Dari segi psikologi ,kebutuhan utama dan terkuat untuk berkeluarga bagi
orang dewasaadalah kebutuhan akan cinta ,rasa aman ,pengakuan dan
persahabatan..

Date Your text here 29


SEKIAN &
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai