Anda di halaman 1dari 23

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SMA Negeri 17 Garut


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas / Semester : XII / Ganjil
Materi Pembelajaran : Surat Lamaran Pekerjaan
Alokasi Waktu : 4 JP (8XPertemuan)

A. Kompetensi inti (KI)


KI 1: Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI 2: Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong
royong), kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab, responsif dan proaktif
dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan,
keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara,
kawasan regional, dan kawasan internasional.
KI-3: Memahami,menerapkan,menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya,
dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerap-kan
pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan
minatnya untuk memecahkan masalah.
KI 4:Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkrit dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan
mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.
B. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator Pencapaian Kompetensi
Kompetensi dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
3.1 Mengidentifikasi isi dan sistematika
surat lamaran pekerjaan yang dibaca 3.1.1 Mengidentifikasi isi surat lamaran
pekerjaan
3.1.2 Mengidentifikasi sistematika surat
lamaran pekerjaan
3.1.3 Mengidentifikasi lampiran surat lamaran
pekerjaan
3.1.4 Mengidentifikasi bahasa dan kalimat

1
efektif dalam surat lamaran pekerjaan

4.1 Menyajikan simpulan sistematika dan


unsur-unsur isi surat lamaran 4.1.1 Mendata sistematika dan isi surat lamaran
pekerjaan baik secara lisan maupun pekerjaan
secara tulisan
4.1.2. Menyimpulkan sistematika dan unsur-unsur
isi surat lamaran pekerjaan
4.1.3 Merevisi sistematika dan unsur-unsur isi
surat lamaran pekerjaan
3.2 Mengidentifikasi unsur kebahasaan 3.2.1 Mengidentifikasi unsur kebahasaa surat
surat lamaran pekerjaan lamaran pekerjaan
3.2.2. Mengidentifikasi penulisan surat lamaran
pekerjaan berdasarkan EYD
3.2.3 Mengidentifikasi isi daftar riwayat hidup
4.2 Menyusun surat lamaran pekerjaan 4.2.1 Mendata ciri kebahasaan isi surat lamaran
dengan memerhatikan isi, sistematika, pekerjaan
dan kebahasaan 4.2.2 Menyusun surat lamaran pekerjaan dengan
memerhatikan isi, sistematika dan
kebahasaan
4.2.3 Merevisi surat lamaran pekerjaan yang telah
disusun
C. TujuanPembelajaran
Melalui kegiatan pembelajaran dengan pendekatan saintifik dengan model pedagoge
genre, saintifik, dan CLIL peserta didik dapat menganalisis isi, struktur dan kebahasaan
surat lamaran pekerjaan, terampil menyajikan simpulan sistematika dan unsur-unsur isi
surat lamaran pekerjaan, mengidentifiaksi unsur kebahasaan serta terampil menyusun
surat lamaran pekerjaan dengan rasa ingin tahu, tanggung jawab, disiplin dan kreatif
(Integritas) selama proses pembelajaran dan bersikap jujur,percaya diri serta pantang
menyerah.
.
D. Materi pembelajaran
Surat lamaran pekerjaan, meliputi :
1. Pengertian surat lamaran pekerjaan
2. Tujuan surat lamaran pekerjaan
3. Jenis-jenis surat lamaran pekerjaan
4. Sistematika surat lamaran pekerjaan
2
5. Isi surat lamran pekerjaan
6. Bahasa surat lamaran pekerjaan
7. Kalimat efektif dalam surat lamaran pekerjaan
8. EYD
9. Daftar riwayat hidup
E. Pendekatan, Model dan/atau Metode
Pendekatan : Saintifik
Model : Sintesis pedagogo genre, saintifik, dan CLIL
Metode : Ceramah, diskusi kelompok, tanya jawab, peta konsep

F. Media, Alat/Bahan dan Sumber Belajar


1. Media : Internet, Komputer/LCD, LKS
2. Sumber belajar :
-Buku penunjang kurikulum 2013 mata pelajaran Bahasa Indonesia kelas XII
Kemendikbud, tahun 2016
-Buku referensi yang relevan
-Buku EYD
-Lingkungan setempat

G. KegiatanPembelajaran
1. Pertemuan ke-1 (2 X 45 menit)
A. Langkah-langkah Pembelajaran

Tahap Alokasi
Langkah-langkah pembelajaran Nilai Karakter
waktu
PENDAHULUAN
MEMBANGUN 1. Peserta didik merespon salam Religiusitas 5 menit
KONTEKS tanda mensyukuri anugerah
Tuhan dan saling mendoakan.
2. Berdoa menurut kepercayaan
masing-masing

3. Peserta didik merespon


pertanyaan dari guru
berhubungan dengan materi surat Disiplin
lamaran pekerjaan(tanya jawab). Rasa ingin tahu
a. Coba jelaskankan apa yang
Anda ketahui tentang surat
lamaran pekerjaan?
b. Apa yang anda ketahui
tentang tujuan seseorang

3
menulis surat lamaran
pekerjaan?
c. Apa yang anda ketahui
tentang jenis-jenis surat
lamaran pekerjaan?
d. Coba sebukan unsur-unsur
surat lamaran pekerjaan yang
anda ketahui!

4. Mendiskusikan manfaat dan


aplikasi kompetensi tentang surat
MENGONTRUK lamaran pekerjaan dalam
SI MANDIRI kehidupan sehari berdasarkan
pertanyaan: Tanggungjawab
Apakah manfaat memahami Disiplin
surat lamaran pekerjaan dalam
inplementasi kehidupan?

5. Peserta didik menerima


informasi tentang hal-hal yang
akan dipelajari, yaitu
menganalisis isi, sistematika dan
kebahasaan surat lamaran
pekerjaan melalui langkah Disiplin
pembelajaran dengan model
pembelajaran sintesis pedagogi
genre, saintifik, dan CLILdan
penilaian baik sikap,
pengetahuan dan keterampilan.

6. Peserta didik dibagi ke dalam


beberapa kelompok, dengan
jumlah anggota setiap kelompok
4 orang

KEGIATAN INTI
MENGONTRUK 1. Peserta didik membaca contoh MENELAAH 70
SI TERBIMBING surat lamaran pekerjaan dari MODEL
menit
lembar kerja siswa dengan

4
memperhatikan
a. isi,
b. struktur dan
c. unsur kebahasan

2. Peserta didik berdiskusi


mengidentifikasi masalah yang
terdapat dalam surat lamaran
pekerjaan yang sudah dibaca dari
lembar kerja siswa dengan
memperhatikan
a. isi
b. struktur
c. unsur kebahasaan

3. Peserta didik dalam kelompok


berdiskusi mengumpulkan
data/informasi sebanyak mungkin
dari surat lamaran pekerjaan
tentang:
a. Isi surat lamaran pekerjaan
yang dibaca.
b. Struktur surat lamaran
pekerjaan yang dibaca
c. Ciri kebahasaan surat lamaran
pekerjaan

4. Peserta didik mempresentasikan


hasil diskusi yang berkaitan
dengan isi , sistematika, ciri surat
lamaran pekerjaan dan kelompok
lain menanggapinya

5. Peserta didik berdiskusi


menyimpulkan materi
pembelajaran yang berkaitan
dengan isi, sistematika, dan ciri
kebahasaan surat lamaran
pekerjaa

PENUTUP

Kegiatan guru bersama peserta 15


didik yaitu:
menit
1. membuat rangkuman/ simpulan
pelajaran;
2. melakukan refleksi terhadap
kegiatan yang sudah
dilaksanakan; dan
3. memberikan umpan balik
terhadap proses dan hasil
pembelajaran; dan

5
Kegiatan guru yaitu:
1. melakukan penilaian;
2. merencanakan kegiatan tindak
lanjut dalam bentuk
pembelajaran remedi, program
pengayaan, layanan konseling
dan/atau memberikan tugas baik
tugas individual maupun
kelompok sesuai dengan hasil
belajar peserta didik; dan
3. menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya

Menyampaikan tugas untuk


4. membuat 2 jenis surat lamaran
pekerjaan

PERTEMUAN KE-2
Alokasi
Tahap Langkah-langkah pembelajaran Nilai Karakter
waktu
PENDAHULUAN
MENGBANGUN 1. Peserta didik merespon salam Religiusitas 5 menit
KONTEKS tanda mensyukuri anugerah
Tuhan dan saling
mendoakan.

2. Berdoa menurut
kepercayaan masing-masing

3. Peserta didik merespon


pertanyaan dari guru rasa ingin tahu
berhubungan dengan Disiplin
pembelajaran sebelumnya
tentang isi, sistematika, dan ciri
kebahasaan tentang surat
lamaran pekerjaan

4. Peserta didik mendiskusikan


informasi dengan proaktif
tentang keterkaitan Tanggung jawab
pembelajaran sebelumnya Disiplin
berupa isi, sistematika dan
kebahasaan surat lamaran
pekerjaan dengan pembelajaran
yang akan dilaksanakan.

5. Peserta didik menerima


informasi tentang hal-hal yang
akan dipelajari tentang cara
membuat surat lamaran
pekerjaan dengan Tanggungjawab

6
memperhatikan ciri kebahasaan disiplin

6. Peserta didik dibagi ke dalam


beberapa kelompok, dengan
jumlah anggota setiap
kelompok 4 orang (sesuai
kelompok sebelumnya
disiplin

KEGIATAN INTI
MENGKONSTRUKS 1. Peserta didik DIBIMBING Literasi 70
I TERBIMBING guru berdiskusi dalam
Kolaborasi menit
kelompok untuk menganalisis
surat lamaran pekerjaan yang Tanggung jawab
telah dibuat anggota kemandirian
kelompoknya
MENGONSTRUKSI
MANDIRI disiplin
1. Peserta didik memperbaiki
tanggung jawab
kesalahan surat lamaran
pekerjaan berdasarkan catatan
dari anggota kelompoknya
Kolaborasi
2. Peserta didik Kerjasama
mempresentasikan hasil Tanggungjawab
perbaikan surat lamaran Disiplin
pekerjaan dan simpulan hasil
diskusi kelompoknya Tanggung jawab
Berfikir kritis
3. Kelompok yang lain Kolaborasi
menanggapi hasil presentasi
dari kelompok yang lainnya

PENUTUP

Kegiatan guru bersama peserta 15


didik yaitu:
menit
1. membuat rangkuman/
simpulan pelajaran;
2. melakukan refleksi terhadap
kegiatan yang sudah
dilaksanakan; dan
3. memberikan umpan balik
terhadap proses dan hasil
pembelajaran; dan

Kegiatan guru yaitu:


1. melakukan penilaian;
2. merencanakan kegiatan tindak

7
lanjut dalam bentuk
pembelajaran remedi,
program pengayaan, layanan
konseling dan/atau
memberikan tugas baik tugas
individual maupun kelompok
sesuai dengan hasil belajar
peserta didik; dan
3. menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya.

B. Penilaian
1. Penilaian Sikap
a. Teknik penilaian : Observasi : sikap religiius dan sikap sosial
b. Bentuk penilaian : lembar pengamatan
c. Instrumen penilaian : jurnal (terlampir)

2. Pengetahuan
Jenis/Teknik tes : tertulis, lisan,dan Penugasan
Bentuk tes : uraian

Instrumen Penilaian (terlampir)


2. Keterampilan
Teknik/Bentuk Penilaian :
Praktik
Fortofolio
Instrumen Penilaian (terlampir)

Remedial
a. Pembelajaran remedial dilakukan bagi Peserta didik yang capaian KD nya belum
tuntas.
b. Tahapan pembelajaran remedial dilaksanakan melalui remidial teaching
(klasikal), atau tutor sebaya, atau tugas dan diakhiri dengan tes.
c. Tes remedial, dilakukan sebanyak 3 kali dan apabila setelah 3 kali ters remedial
belum mencapai ketuntasan, maka remedial dilakukan dalam bentuk tugas tanpa
tes tertulis kembali.

8
Pengayaan
Bagi Peserta didik yang sudah mencapai nilai ketuntasan diberikan pembelajaran
pengayaan sebagai berikut:

a. Siwa yang mencapai nilai n(ketuntasan )<n< n(maksimum ) diberikan materi


masih dalam cakupan KD dengan pendalaman sebagai pengetahuan tambahan.

b. Siwa yang mencapai nilai n>n (maksimum) diberikan materi melebihi cakupan
KD dengan pendalaman sebagai pengetahuan tambahan.

9
Lampiran
Penilaian
a. Sikap
- Penilaian Observasi
Penilaian observasi berdasarkan pengamatan sikap dan perilaku peserta didik
sehari-hari, baik terkait dalam proses pembelajaran maupun secara umum.
Pengamatan langsung dilakukan oleh guru. Berikut contoh instrumen penilaian
sikap
Aspek Perilaku yang Dinilai Kod
N Jumlah Skor
Nama Siswa e
o BS JJ TJ DS Skor Sikap
Nilai

1 Soenarto 75 75 50 75 275 68,75 C

2 ... ... ... ... ... ... ...

Keterangan :
• BS : Bekerja Sama
• JJ : Jujur
• TJ : Tanggun Jawab
• DS : Disiplin

Catatan :
1. Aspek perilaku dinilai dengan kriteria:
100 = Sangat Baik
75 = Baik
50 = Cukup
25 = Kurang
2. Skor maksimal = jumlah sikap yang dinilai dikalikan jumlah kriteria = 100 x
4 = 400
3. Skor sikap = jumlah skor dibagi jumlah sikap yang dinilai = 275 : 4 = 68,75
4. Kode nilai / predikat :
75,01 – 100,00 = Sangat Baik (SB)
50,01 – 75,00 = Baik (B)
25,01 – 50,00 = Cukup (C)
00,00 – 25,00 = Kurang (K)
5. Format di atas dapat diubah sesuai dengan aspek perilaku yang ingin dinilai

- Penilaian Diri
Seiring dengan bergesernya pusat pembelajaran dari guru kepada peserta didik,
maka peserta didik diberikan kesempatan untuk menilai kemampuan dirinya
sendiri. Namun agar penilaian tetap bersifat objektif, maka guru hendaknya
menjelaskan terlebih dahulu tujuan dari penilaian diri ini, menentukan
kompetensi yang akan dinilai, kemudian menentukan kriteria penilaian yang
akan digunakan, dan merumuskan format penilaiannya Jadi, singkatnya format

10
penilaiannya disiapkan oleh guru terlebih dahulu. Berikut Contoh format
penilaian :

Jumla Skor Kode


No Pernyataan Ya Tidak
h Skor Sikap Nilai

Selama diskusi, saya ikut


1 serta mengusulkan 50
ide/gagasan.

Ketika kami berdiskusi,


2 setiap anggota mendapatkan 50
kesempatan untuk berbicara. 250 62,50 C

Saya ikut serta dalam


3 membuat kesimpulan hasil 50
diskusi kelompok.

4 ... 100

Catatan :
1. Skor penilaian Ya = 100 dan Tidak = 50
2. Skor maksimal = jumlah pernyataan dikalikan jumlah kriteria = 4 x 100 =
400
3. Skor sikap = (jumlah skor dibagi skor maksimal dikali 100) = (250 : 400) x
100 = 62,50
4. Kode nilai / predikat :
75,01 – 100,00 = Sangat Baik (SB)
50,01 – 75,00 = Baik (B)
25,01 – 50,00 = Cukup (C)
00,00 – 25,00 = Kurang (K)
5. Format di atas dapat juga digunakan untuk menilai kompetensi pengetahuan
dan keterampilan

- Penilaian Teman Sebaya


Penilaian ini dilakukan dengan meminta peserta didik untuk menilai temannya
sendiri. Sama halnya dengan penilaian hendaknya guru telah menjelaskan
maksud dan tujuan penilaian, membuat kriteria penilaian, dan juga menentukan
format penilaiannya. Berikut Contoh format penilaian teman sebaya :

11
Nama yang diamati : ...
Pengamat : ...

Jumla Skor Kode


No Pernyataan Ya Tidak
h Skor Sikap Nilai

Mau menerima pendapat


1 100
teman.

Memberikan solusi terhadap


2 100
permasalahan.

Memaksakan pendapat 450 90,00 SB


3 sendiri kepada anggota 100
kelompok.

4 Marah saat diberi kritik. 100

5 ... 50

Catatan :
1. Skor penilaian Ya = 100 dan Tidak = 50 untuk pernyataan yang positif,
sedangkan untuk pernyataan yang negatif, Ya = 50 dan Tidak = 100
2. Skor maksimal = jumlah pernyataan dikalikan jumlah kriteria = 5 x 100 =
500
3. Skor sikap = (jumlah skor dibagi skor maksimal dikali 100) = (450 : 500) x
100 = 90,00
4. Kode nilai / predikat :
75,01 – 100,00 = Sangat Baik (SB)
50,01 – 75,00 = Baik (B)
25,01 – 50,00 = Cukup (C)
00,00 – 25,00 = Kurang (K)

- Penilaian Jurnal (Lihat lampiran)

b. Pengetahuan
- Tertulis Uraian dan atau Pilihan Ganda (Lihat lampiran)
- Tes Lisan/Observasi Terhadap Diskusi, Tanya Jawab dan Percakapan
Praktek Monolog atau Dialog
Penilaian Aspek Percakapan
Skala Skor Kod
N Jumlah
Aspek yang Dinilai 10 Sika e
o 25 50 75 Skor
0 p Nilai

1 Intonasi

12
Skala Skor Kod
N Jumlah
Aspek yang Dinilai 10 Sika e
o 25 50 75 Skor
0 p Nilai

2 Pelafalan

3 Kelancaran

4 Ekspresi

5 Penampilan

6 Gestur

- Penugasan (Lihat Lampiran)


Tugas Rumah
a. Peserta didik menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku peserta didik
b. Peserta didik memnta tanda tangan orangtua sebagai bukti bahwa mereka
telah mengerjakan tugas rumah dengan baik
c. Peserta didik mengumpulkan jawaban dari tugas rumah yang telah
dikerjakan untuk mendapatkan penilaian.

c. Keterampilan
- Penilaian Unjuk Kerja
Contoh instrumen penilaian unjuk kerja dapat dilihat pada instrumen penilaian
ujian keterampilan berbicara sebagai berikut:

Instrumen Penilaian
Kuran
Sangat Tidak
N Baik g
Aspek yang Dinilai Baik Baik
o (75) Baik
(100) (25)
(50)

Kesesuaian respon dengan


1
pertanyaan

2 Keserasian pemilihan kata

Kesesuaian penggunaan tata


3
bahasa

4 Pelafalan

Kriteria penilaian (skor)


100 = Sangat Baik
75 = Baik
50 = Kurang Baik
25 = Tidak Baik
Cara mencari nilai (N) = Jumalah skor yang diperoleh siswa dibagi jumlah skor
maksimal dikali skor ideal (100)

13
Instrumen Penilaian Diskusi
No Aspek yang Dinilai 100 75 50 25

1 Penguasaan materi diskusi

2 Kemampuan menjawab pertanyaan

3 Kemampuan mengolah kata

Kemampuan menyelesaikan
4
masalah

Keterangan :
100 = Sangat Baik
75 = Baik
50 = Kurang Baik
25 = Tidak Baik

- Penilaian Proyek (Lihat Lampiran)


- Penilaian Produk (Lihat Lampiran)
- Penilaian Portofolio
Kumpulan semua tugas yang sudah dikerjakan peserta didik, seperti catatan,
PR, dll

Instrumen Penilain
No Aspek yang Dinilai 100 75 50 25

1. Instrumen Penilaian (terlampir)


a. Pertemuan Pertama
b. Pertemuan Kedua
c. Pertemuan Ketiga

2. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan


a. Remedial
Bagi peserta didik yang belum memenuhi kriteria ketuntasan minimal (KKM),
maka guru bisa memberikan soal tambahan misalnya sebagai berikut :
1) Jelaskan tentang Sistem Pembagian Kekuasaan Negara!
2) Jelaskan tentang Kedudukan dan Fungsi Kementerian Negara Republik
Indonesia dan Lembaga Pemerintah Non Kementerian!
3) Jelaskan tentang Nilai-nilai Pancasila dalam Penyelenggaraan
pemerintahan!

14
CONTOH PROGRAM REMIDI

Sekolah : ……………………………………………..
Kelas/Semester : ……………………………………………..
Mata Pelajaran : ……………………………………………..
Ulangan Harian Ke : ……………………………………………..
Tanggal Ulangan Harian: ……………………………………………..
Bentuk Ulangan Harian : ……………………………………………..
Materi Ulangan Harian : ……………………………………………..
(KD / Indikator) : ……………………………………………..
KKM : ……………………………………………..

Nama Indikator
Nilai Bentuk Nilai
Peser yang Keterang
No Ulanga Tindakan Setelah
ta Belum an
n Remedial Remedial
Didik Dikuasai

Dst

b. Pengayaan
Guru memberikan nasihat agar tetap rendah hati, karena telah mencapai KKM
(Kriteria Ketuntasan Minimal). Guru memberikan soal pengayaan sebagai berikut
:
1) Membaca buku-buku tentang Nilai-nilai Pancasila dalam kerangka
praktik penyelenggaraan pemerintahan Negara yang relevan.
2) Mencari informasi secara online tentang Nilai-nilai Pancasila dalam
kerangka praktik penyelenggaraan pemerintahan Negara
3) Membaca surat kabar, majalah, serta berita online tentang Nilai-nilai
Pancasila dalam kerangka praktik penyelenggaraan pemerintahan Negara
4) Mengamati langsung tentang Nilai-nilai Pancasila dalam kerangka praktik
penyelenggaraan pemerintahan Negara yang ada di lingkungan sekitar.

15
INSTRUMEN TES TERTULIS

Satuan Pendidikan : SMA Negeri 17 Garut


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas/ Semester : XII/ 1
Kompetensi Dasar : 3.1 Mengidentifikasi isi dan sistematika surat lamaran pekerjaan
yang dibaca.

IPK : 3.1.1 Menentukan isi dan sistematika dalam  surat lamaran


pekerjaan
3.1.2 Menemukan hal-hal penting dalam surat lamaran pekerjaan

16
3.1.3 Mengidentifikasisistematika dan unsur-unsur isi surat lamaran
pekerjaan.
3.1.4 Menyimpulkan sistematika dan unsur-unsur isi surat lamaran
pekerjaan
3.1.5 Menjelaskan unsurkebahasaan surat lamaran pekerjaan
3.1.6 Membandingkan unsur kebahasaan yang terdapat pada surat
lamaran pekerjaan.
3.1.7 Menyusun surat lamaran pekerjaan dengan memerhatikan isi,
sistematika, dan kebahasaan.
3.1.8 Mempresentasikan, menanggapi, dan merevisi surat lamaran
pekerjaan yang telah disusun.
Materi Pokok : Surat Lamaran Pekerjaan:
 identifikasi surat
   Isi
  Sistematika
   Bahasa
 Lampiran
 Kalimat efektif
   unsur kebahasaan;
  penulisan EYD; dan
 daftar riwayat hidup.

KISI-KISI PENULISAN SOAL TES TERTULIS


TAHUN PELAJARAN 2018 / 2019

Satuan Pendidikan : SMA Negeri 17 Garut


Jumlah Soal :3
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Penyusun : Dra. Teni Ati Kusmiati, M.Pd.
No. Kompetensi Materi Kelas/ Indikator Soal No.
Urut Dasar Smt Soal
1. 3.1Mengidentifik Surat Lamaran XII/5 Disajikan contoh surat 1
asi isi dan Pekerjaan: lamaran pekerjaan,
sistematika       identifikasi peserta didik dapat
surat surat menentukan isi dan

17
lamaran       Isi sistematikan dalam surat
pekerjaan       Sistematika lamaran pekerjaan.
yang dibaca.      Bahasa
      Lampiran
Kalimat efektif

2. 2
Disajikan contoh surat
lamaran pekerjaan,
peserta didik dapat
menemukan hal-hal
penting dalam surat
lamaran pekerjaan.

Disajikan contoh dua


surat lamaran pekerjaan,
peserta didik dapat
membandingkan
3. komponen-komponen 3
yang ada didalamnya.

Lembar Instrumen:

Contoh Surat Lamaran Kerja


Bogor, 22 Januari 2015

Hal: Lamaran perkerjaan


Lampiran: 5 Lembar

Yth
HRD/Personalia PT. Bank Zaka Niaga
Bogor

Dengan hormat,
Sesuai dengan penawaran lowongan pekerjaan dari PT. Bank Zaka Niaga, seperti yang
termuat di harian Tribun Timur tanggal 15 Januari 2015. Saya mengajukan diri untuk
bergabung mengisi posisi Teller di PT. Bank Zaka Niaga. Sesuai dengan ijazah yang
saya miliki maka saya, mengajukan lamaran
nama : Ahmad
tempat & tgl. lahir 18 1988
: Bogor, 21 Apri
pendidikan terakhir : Sarjana Fisika, Universitas Negeri Jakarta
lamat : Jl. Ahmad Yani No. 33 Bogor
telepon, HP, e-mail : 085369127867, ahmad@ymail.com
Contoh Pedoman Penskoran
Skor Maksimal = 100

SkorPerolehan
Nilai Perolehan = ×100
skor maksimal

19
INSTRUMEN TES PRAKTIK

Satuan Pendidikan : SMA Negeri 17 Garut


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas/ Semester : XII/ 1
Kompetensi dasar : 4.1 Menyajikan simpulan sistematika dan unsur-unsur isi surat
lamaran pekerjaan dalam bentuk visual
IPK : 4.1.1 Menyimpulkan sistematika dan unsur-unsur isi surat lamaran
pekerjaan.
4.1.2 Menjelaskan unsurkebahasaan surat lamaran pekerjaan

20
4.1.3 Menyusun surat lamaran pekerjaan dengan memerhatikan isi,
sistematika, dan kebahasaan.
4.1.4 Mempresentasikan, menanggapi, dan merevisi surat lamaran
pekerjaan yang telah disusun.

KISI-KISI PENULISAN SOAL TES PRAKTIK


TAHUN PELAJARAN 2018/2019

Satuan Pendidikan : SMA Negeri 17 Garut


Jumlah Soal :3
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Penyusun : Dra. Teni Ati Kusmiati, M.Pd.

No. Kompetensi Materi Kelas/ Indikator Soal No.


Urut Dasar Smt Soal

21
1. 4.1 Menyajikan Surat XII/5 Disajikan contoh 1
simpulan Lamaran surat lamaran
sistematika Pekerjaan: pekerjaan, peserta
dan unsur-  identifika didik dapat
unsur isi si surat menyusun surat
surat  Isi lamaran kerja
lamaran  Sistemati dengan
pekerjaan ka
dalam
memperhatikan isi
 Bahasa dan sistematika
bentuk  Lampiran
visual dalam surat
Kalimat
lamaran
efektif.
pekerjaan.

Disajikan contoh 2
2. surat lamaran
pekerjaan, peserta
didik dapat
menyimpulkan isi
dalam surat
lamaran
pekerjaan.

3 Disajikan contoh
dua surat lamaran 3
pekerjaan, peserta
didik dapat
mempresentasikan
komponen-
komponen yang
ada didalamnya.

Rubrik Penilaian

Nama siswa/kelompok : …………………………………………………


Kelas : ………………………………………………….

No Kategori Skor Alasan


1. 3. Apakah terdapat uraian tentang
prosedur penyelesaian yang
dikerjakan?

22
2. Apakah gambar dibuat dengan tepat
dan sesuai dengan konsep?
3. Apakah bahasa yang digunakan untuk
menginterpretasikan lugas, sederhana,
runtut dan sesuai dengan kaidah
EYD?
4. Apakah penyelesaian yang dikerjakan
sesuai dengan konsep yang telah
dipelajari?
5. Apakah dibuat kesimpulan?
Jumlah

SkorPerolehan
Nilai Perolehan = ×100
skor maksimal

Garut, 3 Juli 2017


Diketahui,
Kepala SMA Negeri 17 Grut Guru Mata Pelajaran,

Drs. H. Dadang Argo Purnomo, M.Pd. Dra. Teni Ati Kusmiati, M.Pd.
NIP. 196203031987031013 NIP. 196910122008012012

23

Anda mungkin juga menyukai