Anda di halaman 1dari 21

“USAHA AYAM GEPREK DEVA”

LAPORAN KEGIATAN HASIL KEGIATAN PENELITIAN

KEWIRAUSAHAAN

DI AJUKAN MENYUSUN LAPORAN PKL KOMPETENSI KEAHLIAN

AKUNTASI KEUANGAN LEMBAGA

DISUSUN OLEH :

KETUA : NENI NIS. 0033523735

ANGGOTA : NURHASANAH NIS. 0030430616

TRI PUSPASARI NIS. 0030430614

M DEVRAN ARDIYANSAH NIS. 0030455330

RANI LESTARI NIS. 0031613306

HASZA JIWANDA NIS. 0030416358

KOMPETENSI KEAHLIAN : AKUNTANSI DAN KEUANGAN LEMBAGA

PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA SELATAN

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

SMK NEGERI 1 LUBUKLINGGAU

TAHUN PELAJARAN 2020/2021

1
“USAHA AYAM GEPREK DEVA”

PROPOSAL PENELITIAN

DIKOTA LUBUKLINGGAU

DISUSUN OLEH :

KETUA : NENI NIS. 0033523735

ANGGOTA : NURHASANAH NIS. 0030430616

TRI PUSPASARI NIS. 0030430614

M DEVRAN ARDIYANSAH NIS. 0030455330

RANI LESTARI NIS. 0031613306

HASZA JIWANDA NIS. 0030416358

KOMPETENSI KEAHLIAN : AKUNTANSI DAN KEUANGAN LEMBAGA

PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA SELATAN

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

SMK NEGERI 1 LUBUKLINGGAU

TAHUN PELAJARAN 2020/2021

2
HALAMAN PENGESAHAN

DISETUJUI OLEH

GURU PEMBIMBING KETUA JURUSAN

NAMA : ANZALI,SE NAMA : RISDA EBRANIKA, S.Pd

NIP. : 196305172007011003 NIP. : 198411132011012006

KEPALA SEKOLAH

NAMA : ERIANI, S.Pd,M.Pd

NIP: 196210171990002

3
MOTTO KEWIRAUSAHAAN

MODAL BISA DI CARI

KEAHLIAN BISA DICARI

TAPI CITA CITA DAN SEMANGAT TIDAK BISA DI BELI

4
HALAMAN PRAKATA/KATA PENGANTAR

Puji dan syukur hanya kepada allah swt karena atas berkat dan rahmat dan

hidayah –nyalah kami dapat menyelesaikan laporan ini dengan baik dan tepat

waktu sholawat dan salam selalu tercurahkan kepada baginda rasullullah

muhammad saw tak lupa kami ucapkan terima kasih kepada bapak pembimbing

kita yang telah membantu memberikan arahan danbimbingannya,hingga laporan

ini dapat di selesaikan namun kami menyadari bahwa laporan ini masih sangat

terbatas,baik dari segi meteologi penulisan isi dan uteratur penulisan laporan ini

,oleh karna itu kami mengharapkan kritik dan saran yang membangun untuk

penyempurnaan laporan ini,demikian penulisan laporan ini kami buat dengan

sebenarnya semoga dapat bermanfaat bagi siapapun yang membacanya,kami

mohon maaf apabila ada kesalahan atas laporan ini atas saran yang di berikan

kami ucapkan terima kasih

Lubuklinggau, 08 Maret 2020

5
DAFTAR ISI

Halaman sampul depan…………………………………………………. 1

Halaman judul…………………………………………………………… 2

Halaman pengesahan……………………………………………………. 3

Motto kewirausahaan…………………………………………………… 4

Halaman prakata………………………………………………………… 5

Daftar isi………………………………………………………………… 6

BAB I pendahuluan…………………………………………………….. 7

BAB II Kajian Pustaka…………………………………………………. 10

BAB III Metode penelitian…………………………………………….. 11

BAB IV Hasil penelitian dan pembahasan…………..………………… 14

BAB V KESIMPULAN………………………………………………. 20

Daftar Pustaka………………………………………………………….. 21

6
BAB I

PENDAHULUAN

1. Latar Belakang Masalah

Latar belakang makanan adalah kebutuhan pokok manusia paling utama

karena semua manusia pasti butuh makan untuk memberikan nutrisi dan energi

pada tubuhnya. Dan berbisnis makanan/kuliner boleh dibilang salah satu jenis

usaha yang tidak akan pernah mati karena akan selalu dicari oleh banyak orang

untuk memenuhi kebutuhan tubuh mereka. Ketatnya persaingan usaha kuliner di

masa sekarang menuntut para pengusaha kuliner agar lebih kreatif dan inovatif

dalam membuat membuat produk makanan. Salah satu ialah ayam geprek,ayam

geprek sendiri salah satu makanan siap saji dimana kualitas dan rasannya tidak

kalah dengan masakan lain. Melihat dari peluang usaha itulah maka kami akan

melakukan penelitian tentang usaha ayam geprek ini,usaha special ayam geprek

ini dengan tingkat kepedasan yang berbeda beda.

Oleh karena itu wirausahawan harus menggunakan strategi yang tepat

pendirian warung makan ini bertujuan untuk memperkenalkan sebuah usaha

dengan menu dan konsep baru yang bersifat prososial. Pengunaan kata warung

bertujuan agar lebih bersifat merakyat mengingat lokasi tempat pendirian

usahanya yang berada di daerah pemukiman warga. Usaha ayam geprek ini

merupakan usaha untuk menggali dan mengasah ilmu kewirausahaan kami

7
sekaligus memperaktekannya,agar kami menjadi pribadi yang mampu menularkan

manfaat-manfaat kepada keluarga,teman-teman,dan masyarakat pada umumnya.

2. Rumusan masalah

Berdasarkan latar belakang dan rumusan masalah di atas,permasalahan yang

di hadapi dalam proses penelitian dapat di rumuskan sebagai berikut :

1. Bagaimana pengaruh citra merk terhadap keputusan pembelian produk

ayam GEPREK DEVA?

2. Bagaimana pengaruh kualitas produk terhadap keputusan pembelian

produk ayam GEPREK DEVA?

3. TUJUAN PENELITIAN

1. Menganalisis pengaruh citra merek terhadap keputusan pembelian

produk Ayam GEPREK DEVA

2. Menganalisis pengaruh kualitas produk terhadap keputusan pembelian

produk ayam GEPREK DEVA

4. MANFAAT PENELITIAN

a. Manfaat Bagi Penulis

diharapkan dapat menambah pengetahuan ilmu dan wawasan tentang

pemasaran serta dapat mengaplikasikan ilmu yang di dapat di smk negeri 1

lubuklinggau.

8
b. Manfaat bagi lokasi penelitian

Lokasi atau tempat yang kami teliti ini juga menentukan dalam

keberhasilan menggarap target pasar dengan tepat. Lingkungan yang

kami pilih untuk diteliti ini merupakan tempat yang strategis,dekat

dengan pemukiman warga,pasar dan juga sekolah-sekolah. Tempatnya

sangat mudah ditemui melalui Google map,sehingga konsumen tidak

perlu kesulitan mencari lokasi ini.

C. Manfaat Bagi Almameter

Hasil penelitian ini diharapkan sebagai bahan kajian ilmu dan menambah

referensi dalam dunia ilmu pengetahuan yang berhubungan dengan

manajemen sumber daya manusia khususnya mengenai motivasi dan

disiplin kerja terhadap kinerja karyawan

9
BAB II

KAJIAN PUSTAKA

A. Landasan teori

pengertian teori salah satu unsur terpenting dalam penelitian yang

memiliki peran sangat besar dalam pelaksanaan penelitian adalah teori.

Karena teori dengan unsur ilmiah yang akan mencoba menerangkan

fenomena-fenomena sosial yanag sangat menjadi pusat perhatian peneliti.

Menurut karliger, adalah serangkaian asumsi, konsep, konstrak,

definisi dan propinsi untuk menerangkan fenomene sosial secara sistematis

dengan cara

Merumuskan Hubungan Antar Variabel. Berdasarkan Penelitian

Tersebut Definisi Teori Mengandung 3 Hal. Teori Pertama Adalah

Serangkayan Provosesi Antar Konsep- Konsep Yang Saling Berhubungan ,

Kedua Teor9i Menerangkan Secara Sistematis Atau Penomena Sosial Dengan

Sosial Dengan Cara Menentukan Hubungan Antar Konsep, 3 Teori

Menerangkan Penomena – Penomena Tertentu Dengan Cara Menenntukan

Konsep Mana Yang Berhubungan Dengan Konsep Lainyah Dan Bagaimana

Bentuk Hubungannya

10
BAB III

METODE PENELITIAN

A. Metode Penelitian

Pada Dasarnya Merupakan Cara Ilmia Untuk Mendapatkan Tujuan Dan

Kegunaan Tertentu”. Data Yang Di Peroleh Melalui Penelitian Itu Adalah Data

Empiris ( Pramati ) Yang Mempunyai Kriteria Tertentu Yaitu Valid .Menujukabn

Derajat Ketepatan Antar Data Yang Sesungunya. Terjadi Objek Yang Terjadi

Dengan Data Dapat Di Kumpul Oleh Penelitih . Penelitian Ini Mengunakan

Pendekatan Wantitatif, Karena Penelitian Ini Merupakan Penelitian

Noneksprimen, Dan Data Di Wujudkan Dalam Bentuk Angkah Serta Di Analisis

Statistik Guna Menunjukan Pengaruh Pembelajaran Suppokok Bahasan Konsep

Kewirausahan Pada Mata Pelajaran Kewirausahan Terhadap Rintasan Wirausaha

Siswa SMK NEGERI 1 LUBUKLINGGAU. Metode Wantitatif Merupakan

Metode Positivistic Karena Berlandasan Pada Pilsapan Postivism.

Metode Wantitatif Di Gunakan Apa Bila : Bila Masalah Yang Merupakan

Titik Tolang Penelitian Suda Jelas. Masalah Adalah Berupa Penyimpanan Yang

Seharusnya Dengan Yang Terjadi,Antara Aturan Dengan Penelaksanaan, Antara

Teori Dengan Peraktik , Antara Rencana Dengan Pelaksanaan Dalam Menyusubn

Proposal.

11
Penelitian, masalah ini harus ditunjukkan dengan data, balik data, balik

data, balik data hasil penelitian sendiri maupun dokumentasi. Misalnya akan

meneliti untuk menemukan 28 pola pemberatas kemiskinan, maka data orang

miskin sebagai masalah harus ditunjukan. 2. Bila peneliti ingin mendapatkan yang

luas dari suatu populasi tersebut. 3. Bila ingin diketahui pengaruh jamu tertentu

terhadap derajat kesehatan . 4. Bila peneliti bermaksud menguji hipotesis

penelitian. Hipotesis deskriptif, komparatif dan Asosiasi.

A. Lokasi penelitian

Lokasi yang akan ditaati bertempat di jalan Kalimantan pasar mambo

B. Data yang diperlukan

- Membawa pulpen dan buku

- Menyiapkan pertanyaan

- Adanya orang yang akan di wawancarai

- Membawah Hp, untuk dokumentari

C. Metode pengumpulan data

1. Pengemasan /observasi

Kami melakukan pengamatan tempat usaha aym geprek deva dari hasil

pengamatan tempatnya strategis dan mudah dijangkau, aman dan semua

perlengkapan yang digunakan bersih dan higienis

2. Tes

Kami melihat cara mereka membuat ayam geprek cara pengelolah ayam

menjadi lebih menarik dari bentuk ayam geprek terebut.

3. Pertanyaan

12
Kami sudah menyiapkan beberapa pertanyaan untuk membuat laporan

kamitentang usaha ayam geprek deva.

4. Wawancara

Kami melakukan wawancara langsung dengan ibu deva dengan

pertanyaan yang sudah kami siapkan

5. Dokumentasi

Kami memfoto beberapa tempat usaha ayam geprek deva kami juga

mengambil foto bersama ibu deva.

13
BAB IV

HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Hasil Penelitian

1. Profil Usaha

Pada tahun 2019 ibu deva memulai usahanya sebagai pedagang ayam

geprek deva pedagang ayam geprek deva ibu deva berdagang karena beliau

ingin memenuhi kebutuhan kewarganya usaha ayam geprek deva. Ibu deva

berdagang karena beliau ingin memenui kebutuhan keluarganya usaha ayam

geprek deva hingga sekarang cukup lancar dan sudah memiliki pelanggan

tetap properti usaha

2. Alamat usaha

Alamt usha ibu deva bertempat dijalan Kalimantan pasar mambo kota

lubuklinggau.

3. Waktu oprasional

Ayam geprek deva dibukak pada pukul 08 : 00 Wib sampai 16 : 00

WIB

4. Bentuk Usaha

Bentuk usaha yang ibu deva yaitu bentuk usaha perorangan yang

perorangan yang fergocong skla kecil jenis barang yang dijual adalah

14
makanan tempat usaha ibu deva tidak memiliki karyawan ia berjualan sendiri

kadang kalanya dibantu oleh anaknya.

5. Anggaran dana

Modal awal yang digunakan ibu deva memakai modalnya sendiri

sekitar 3000.000 berikut table anggaran dana ayam geprek deva secara

konsumen

A. Dana perlengkapan dan peralatan

NO NAMA UNIT/PCS HARGA JUMLAH


BARANG SATUAN
1 Tempat usaha 1 unit Rp 500.000 Rp 500.000
2 Saringan minyak 1 unit Rp 60.000 Rp 60.000
3 Baskom besar 1 unit Rp 50.000 Rp 50.000
4 Baskom kecil 5 unit Rp 15.000 Rp 25.000
5 Ayakan tepung 2 unit Rp 20.000 Rp 40.000
6 Estalase kaca 1 unit Rp 600.000 Rp 600.000
7 Kompor gas 1 unit Rp 230.000 Rp 230.000
8 Plastic kesut 3pcs Rp 10.000 Rp 30.000
9 Kertas nasi 2pcs Rp 9.000 Rp 18.000
10 Kotak nasi 5pcs Rp 10.000 Rp 50.000
11 Cetakan nasi 1 unit Rp 7.000 Rp 7.000
12 wajan 1 unit Rp 100.000 Rp 100.000
13 spatula 2 unit Rp 30.000 Rp 60.000
Jumlah Rp 1.820.000

B. Dana bahan baku / pokok

15
N NAMA BARANG KG HARGA JUMBLAH

O SATUAN
1 Ayam potong 3kg Rp 30.000 Rp 90.000
2 Tepung terigu 5kg Rp 20.000 Rp 100.000
3 Tepung maizena 5kg Rp 18.000 Rp 90.000
4 Bawang putih 1kg Rp 32.000 Rp 32.000
5 Bawang merah 1kg Rp 30.000 Rp 30.000
6 merica 10pcs Rp 1.000 Rp 10.000
7 Garam 1pcs Rp 30.000 Rp 30.000
8 Minyak 5kg Rp 18.000 Rp 90.000
9 Cabe rawit 1kg Rp 60.000 Rp 60.000
10 Cabe merah 1kg Rp 50.000 Rp 50.000
11 Daun kemangi 3ikat Rp 5.000 Rp 15.000
12 Terong 3kg Rp 15.000 Rp 45.000
Jumlah Rp 642.000

Jumlah anggaran dana

DANA JUMLAH
Dana perlengkapan dan peralatan Rp 1.820.000
Bahan bahan baku / pokok Rp 642.000
Jumlah Rp 2.462.000

6. Penetapan harga

Harga yang ditetapkan oleh ibu deva yakni Rp 10.000 untuk perkotak nasi

7. Pemasaran

Produk yang dijual adalah berupa makanan yang dipasarkan secara

langsung bertamu dengan konsumen.

8. Promotion

Sistem promosi yang dilakukan adalah dengan cara tatap muka.

B. Pembahasan nasi penelitian

16
berdasarkan pemerintaan kami tentang ayam geprek deva usaha

yang dilakukan oleh ibu deva adalah usaha yang dilakukan sendiri ia

memasarkan dagangannya sendiri di tempat yang strategis. Ibu deva

tidak memili karyawan ia mengurus segala sesuatu dengan sendiri

beliau menggunakakan hasil usahany untuk memenuhui kebutuhan

hidup keluarganya. Berikut penjualan ayam geprek deva selama 2

minggu awal jualnya ayam geprek deva :

a. Pemasukan

1. Penjualan / omset : Rp 850.000

2. Jumlah permasalahan :Rp 850.000

b. Jumlah permasalahan

1. Bahan pembuatan ayam geprek : Rp 642.000

2. Jumlah pengeluaran : Rp 642.000

c. Keuntungan / cabang

Keuntungan atau cabang ( a-b) = Rp 208. 000

Dari data pemasukan dan pengeluaran selama dua minggu awal ibu

deva mendaptkan keuntungan sebesar Rp 700.000

17
18
BAB V

KESIMPULAN

A. Kesimpulan

Berdasarkan analisis data dan pembahasan hasil penelitian maka

dapat di Tarik kesimpulan sebagai berikut :

a. Hasil penelitian menujukkan bahwa usaha ayam geprek deva

berada dalam kategori cukup memuaskan konsumen karena sudah

memiliki banyak pelanggan

19
b. Hasil penelitian menunjukkan bahwa cara ibu deva melayani

pelanggan sangat baik, sopan, efisien, tepat waktu dan sangat

disiplin akan waktu.

c. Hasil penelitian menunjukkan tempat yang ditempati usaha ayam

geprek deva sangat strategis, bersih dan aman . dan saat ini usaha

ayam geprek ibu deva sangat mematuhi protokol kesehatan .

B. Saran

Laporan ini masih jauh dari kesempurnaan, kami mengharapkan

kritik dan saran dari pembaca, guru pembimbing dan teman –teman

kelompok untuk membangun kesempurnaan atau kelengkapan

laporan ini sehingga menjadi lebih baik lagi. Terimakasih.

Daftar pustaka

Ahmad, Nur. 2015. Kewirausahaan: suatu Alternatif Lain menuju kesuksesan

Surakarta: BPK FEB UMS. Ahmad, Nur dan Handayani,sih.2016. kewirausahaan

di Era Digital. Jakarta:Direktorat penelitian pengabdian masyarakat Dirjen Dikti.

Akintoye, A. s dan macleod, M. J. 1996. Risk Analysis and Management in

contruction.internasioanal journal of project management

20
21

Anda mungkin juga menyukai