Anda di halaman 1dari 10

BAB I

PENDAHULUAN

Laporan evaluasi program kerja Diklat tahun 2021 ini mencakup laporan dan
evaluasi kinerja Diklat. Target yang dimaksudkan pada laporan evaluasi ini adalah
program yang telah ditetapkan pada tahun 2021.

Laporan evaluasi program kerja merangkum kegiatan diklat rumah sakit yang
mencakup informasi target dan realisasinya. Pola pelaporan evaluasi program kerja
adalah dengan melihat seberapa besar program berjalan selama tahun 2021 dengan
membandingkan antara realisasi setiap bulannya. Dengan demikian diklat dapat
dievaluasi kenaikan atau penurunan realisasi kinerja diklat dari bulan sebelumnya dan
kecenderungan dengan bulan-bulan sebelumnya. Pola pelaporan juga menampilkan
akumulasi realisasi sampai dengan bulan laporan, dengan demikian akan dapat
dievaluasi posisi pencapaian realisasi sampai dengan saat bulan pelaporan
dibandingkan dengan target satu tahunnya.

Laporan Evaluasi Program Diklat 2021 hal 1


BAB II
PENCAPAIAN KINERJA
No Kegiatan Target 2021

A. KegiatanPokok

1. Pelatihan Eksternal

a. Pelatihan K3RS 0%

b. Pelatihan PONEK 0%

c. Pelatihan Penurunan Resiko Infeksi 0%

d. Pelatihan Geriatri 0%

e. Pelatihan PPRA 0%

f. Pelatihan BTCLS 0%

2. Pelatihan Internal

a. Pelatihan EWS 0%

b. Pelatihan APN 0%

c. Pelatihan BHD 0%

d. Pelatihan Code Red 0%

e. Pelatihan Code Blue 0%

f. Pelatihan Disaster 0%

g. Pelatihan Second Opinion 0%

h. Pelatihan pasien terminal 0%

i. Pelatihan Patient Safety 0%

j. Pelatihan Pengambila Sampel Darah 0%

k. Pelatihan Hand Hygiene 0%

l. Pelatihan PPGD 0%

m. Pelatihan Penatalaksanaan Ruang Isolasi 0%

n. Pelatihan Kegawat Daruratan Bangsal 0%

B. SDM

1. Training Manajemen Diklat 0%

Laporan Evaluasi Program Diklat 2021 hal 2


C. SARANA DAN PRASARANA

1. Mengajukan kebutuhan sarana dan prasarana


meliputi:

a. PanthomDewasa 0%

b. PanthomBayi 0%

c. Kursi Untuk Orientasi 0%

Kesimpulan : Program Diklat tahun 2021 tidak ada yang terlealisasi.

B. Pendapatan
-
C. Realisasi Anggaran

No Uraian Volume Rncian perhitungan

Harga satuan Jumlah

1. Pelatihan Geriatri 1 Rp. 3.500.000 Rp. 3.500.000

2. Pelatihan PPRA 1 Rp.5.000.000 Rp.5.000.000

3 Pelatihan BTCLS 3 Rp. 3.500.000 Rp.10.500.000

4. Pelatihan Penurunan 2 Rp.8.000.000 Rp.16.000.000


Resiko Infeksi

5. Pelatihan K3RS 2 Rp.6.500.000 Rp.13.000.000

6. Pelatihan IPAL 1 Rp. 8.500.000 Rp.8.500.000

7. Pelatihan Instalasi 1 Rp. 5.000.000 Rp.5.000.000


Rumah Sakit

8. Pelatihan IPCD 1 Rp.6.900.000 Rp.6.900.000

Laporan Evaluasi Program Diklat 2021 hal 3


9. Pelatihan IPCN lanjutan 1 Rp. 1.500.000 Rp. 1.500.000

10. Pelatihan disater Paket Rp - Rp.8.000.000

11. Pelatihan patient safety Paket Rp - Rp.3.000.000

12. Pelatihan pengambilan Paket Rp - Rp. 3.000.000


darah sampel

13. Pelatihan PPGD Paket Rp - Rp.3.000.000

14. Pelatihan Kegawat Paket Rp - Rp.3.000.000


daruratan bangsal

15. Pelatihan penanganan Paket Rp - Rp.3.000.000


limbah Rumah Sakit

16. Pelatihan sanitasi Rumah Paket Rp - Rp.3.000.000


Sakit

17. Pelatihan pengelolaan Paket Rp - Rp. 3.000.000


limbah

18. Training manajemen 1 Rp.12.000.000 Rp.12.000.000


diklat

19. Panthom Dewasa 1 Rp.12.000.000 Rp.12.000.000

20. Panthom Bayi 1 Rp. 650.000 Rp.650.000

Total Rp.133.650.000

Kesimpulan: tidak ada realisasi anggaran untuk program kerja 2021

Laporan Evaluasi Program Diklat 2021 hal 4


BAB III
PENCAPAIAN TUJUAN DAN SASARAN

A. Pencapaian Tujuan

No Program Kerja Strategi Hambatan UpayaTindakLanjut

1. Pelatihan K3RS Melaksanakan pelatihan - -


diluar rumah sakit untuk
menunjang SDM staf

2. Pelatihan PONEK Melaksanakan pelatihan - -


diluar rumah sakit untuk
menunjang SDM staf

3 PelatihanPenurunan Melaksanakanpelatihandilu Program Memasukankembali


ResikoInfeksi arrumahsakituntukmenunja tidakdapatdilak program diklatke program
ng SDM staf sanakankarenaa tahun 2022.
danyapandemi
covid-19.

4. PelatihanGeriatri Melaksanakan pelatihan Program Memasukankembali


diluar rumah sakit untuk tidakdapatdilak program diklatke program
menunjang SDM staf sanakankarenaa tahun 2022.
danyapandemi
covid-19.

5. Pelatihan PPRA Melaksanakan pelatihan Program Memasukankembali


diluar rumah sakit untuk tidakdapatdilak program diklatke program
menunjang SDM staf sanakankarenaa tahun 2022.
danyapandemi
covid-19.

6. Pelatihan BTCLS Melaksanakan pelatihan Program Memasukankembali


diluar rumah sakit untuk tidakdapatdilak program diklatke program
menunjang SDM staf sanakankarenaa tahun 2022.
danyapandemi

Laporan Evaluasi Program Diklat 2021 hal 5


covid-19.

7. Pelatihan Internal Melaksanakan pelatihan - -


EWS didalam rumah sakit
untuk menunjang SDM
seluruh staf.

3. Pelatihan APN Melaksanakan pelatihan - -


APN di dalam rumah sakit
untuk menunjang SDM
seluruh staf.

4. Pelatihan BHD Melaksanakanpelatihan - -


BHD di
dalamrumahsakituntukmen
unjangSDM seluruhStaf

5. Pelatihan Code Red Melaksanakanpelatihan - -


Code Red di
dalamrumahsakituntukmen
unjang SDM seluruhstaf

6. Pelatihan Code Melaksanakanpelatihan - -


Blue Code Blue di
dalamrumahsakituntukmen
unjang SDM seluruhstaf

7. Pelatihan Disaster Melaksanakanpelatihan Program Memasukankembali


Disaster di tidakdapatdilak program diklatke program
dalamrumahsakituntukmen sanakankarenaa tahun 2022.
unjang SDM seluruhstaf danyapandemi
covid-19

8. PelatihanSecound MelaksanakanpelatihanSec - -
Opinion ound Opinion di
dalamrumahsakituntukmen
unjang SDM seluruhstaf

9. PelatihanPasien MelaksanakanpelatihanPasi Program Memasukkankembali


Terminal en Terminal di tidakdapatmeng program diklatke program
dalamrumahsakituntukpenu undangnarasum tahun 2022
njang SDM seluruhstaf bersebabadanya
pandemi

10. Pelatihan Patient Melaksanakanpelatihan Program Memasukkankembali


Safety Patient Safety di tidakdapatdilak program diklatke program
dalamrumahsakituntukpenu sanakankarenaa tahun 2022
njang SDM seluruhstaf danyapandemi
covid-19

11. PelatihanPengambil MelaksanakanPelatihanPen Program Memasukkankembali


anSampelDarah gambilanSampelDarah di tidakdapatdilak program diklatke program
dalamrumahsakituntukpenu sanakankarenat tahun 2022
njang SDM seluruhStaf erbatasnyaangg
aran

Laporan Evaluasi Program Diklat 2021 hal 6


12. Pelatihan Hand MelaksanakanPelatihan - -
Hygiene Hand Hygiene di
dalamrumahsakituntukpenu
njang SDM seluruhstaf

13. Pelatihan PPGD Melaksanakanpelatihan Program Memasukkankembali


PPGD di tidakdapatdilak program diklatke program
dalamrumahsakituntukpenu sanakankarenaa tahun 2022
njang SDM seluruhstaf danyapandemic
ovid-19

14. PelatihanPenataLak MelaksanakanpelatihanPen Program Memasukkankembali


sanaanRuangIsolasi atalaksanaanRuangIsolasi tidakdapatdilak program diklatke program
di sanakankarenaa tahun 2022
dalamrumahsakituntukpenu danya pandemi
njang SDM seluruhstaf Covid-19

15. Pelatihankegawatda Melaksanakanpelatihankeg Program Memasukkankembali


ruratanBangsal awatdaruratanBangsal tidakdapatdilak program diklatke program
sanakankarenaa 2022
danya pandemi
Covid-19

16. Training Melaksanakan Training Program Memasukkankembali


ManajemenDiklat ManajemenDiklat tidakdapatdilak program diklatke program
sanakankarenat 2022
erbatasterkaitde
ngananggaran

17. Mengajukan Mengajukan permohonan Tidak -


panthom Dewasa pengadaan panthom terlaksana
Dewasa kebagian logistic. terkait dengan
anggaran.

18. Mengajukan Mengajukan permohonan Tidak -


panthom bayi panthom bayi kebagian terlaksana
logistic. terkait
dengananggara
n.

19. Mengajukan Mengajukan permohonan - -


pengadaan kursi pengadaan kursi untuk
untuk Orientasi orientasi kebagian logistic.

B. Sasaran

No Kegiatan Realisasi Keterangan


2021

A. KegiatanPokok

1. PelatihanEksternal

Laporan Evaluasi Program Diklat 2021 hal 7


a. Pelatihan K3RS 0% Tidakter laksana

b. Pelatihan PONEK 0% Tidakter laksana

c. Pelatihan Penurunan 0% Tidakter laksana


Resiko Infeksi
d. Pelatihan Geriatri 0% Tidak terlaksana

e. Pelatihan PPRA 0% Tidak terlaksana

f. Pelatihan BTCLS 0% Tidak terlaksana

2. Pelatihan Internal

a. Pelatihan EWS 0% Tidak terlaksana

b. Pelatihan APN 0% Tidak terlaksana

c. Pelatihan BHD 0% Tidak terlaksana

d. Pelatihan Code Red 0% Tidak terlaksana

e. Pelatihan Code Blue 0% Tidak terlaksana

f. Pelatihan Disaster 0% Tidak terlaksana

g. Pelatihan Secound Opinion 0% Tidak terlaksana

h. Pelatihan Pasien Terminal 0% Tidak terlaksana

i. Pelatihan Patient Safety 0% Tidak terlaksana

j. Pelatihan Pengambilan 0% Tidak terlaksana


Sampel Darah
k. Pelatihan Hand Hygiene 0% Tidak terlaksana

l. Pelatihan PPGD 0% Tidak terlaksana

m. Pelatihan 0% Tidak terlaksana


Penatalaksanaan Ruang
Isolasi
n. Pelatihan Kegawat 0% Tidak terlaksana
daruratan Bangsal
B. SDM

1. Training Manajemen Diklat 0% Tidak terlaksana

C. SARANA DAN PRASARANA

1. Mengajukan kebutuhan
sarana dan prasarana

Laporan Evaluasi Program Diklat 2021 hal 8


meliputi:

a. PanthomDewasa 0% Tidak terlaksana

b. PanthomBayi 0% Tidak terlaksana

BAB IV
ANALISIS

1. Kegiatan Pokok
a. Pelatihan Eksternal
a) Pelatihan K3RS
Pelatihan K3RS sudah terlaksana pada Desember 2019
b) Pelatihan Ponek
Pelatihan Ponek juga sudah terlaksana pada tahun 2019-2020 tapi bagi
karyawan baru yang masuk pada tahun 2021 belum mengikuti
pelatihan
c) Untuk pelatihan Eksternal yang akan di ajukan kembali pada program
Diklat tahun 2022 yaitu :
 Penurunan Resiko Infeksi
 Pelatihan geriatric
 PPRA
 BTCLS

Laporan Evaluasi Program Diklat 2021 hal 9


BAB V
KESIMPULAN

1. Setelah dievalusi untuk program kerja diklat pada tahun 2021 tidak ada yang
terlaksana.
2. Sebagian program kerja Diklat 2021 yang di buat sudah dilaksankan pada
tahun 2019 dan 2020. Khususnya untuk pelatihan Eksternal.
3. Bagi pelatihan yang belum terlaksana pada tahun 2021 akan diajukan kembali
untuk program kerja pada tahun 2022.

Laporan Evaluasi Program Diklat 2021 hal 10

Anda mungkin juga menyukai