Anda di halaman 1dari 5

PANDUAN & REKOMENDASI

ANALISA JABATAN
PEGAWAI RSU – ANTAM MEDIKA, APRIL-MEI 2022

Pengantar
Melihat hasil beberapa formulir Analisa Jabatan (AnJab) yang telah dikerjakan oleh beberapa
pegawai RSU Antam Medika (incumbent), ada beberapa saran yang perlu disampaikan dan
bias menjadi pedoman untuk melengkapi formulir Analisa Jabatan.

Catatan :
File yang telah dilengkapi, simpan (save as) : AnJab Nama Jabatan (Nama Pegawai),
contoh : Anjab Supervisor Keperawatan Kamar Bedah (Widodo)

I. Tujuan dan Petunjuk


 Tujuan dari analisis ini adalah untuk mendapatkan informasi terkini dari pekerjaan/
jabatan Sdr berdasarkan kajian (review) atas tugas dan tanggung jawab pekerjaan yang
diperlukan untuk memperbaharui Uraian Jabatan (Job Description), Analisa Beban Kerja,
Manajemen Kinerja, KebutuhanPelatihan dan program SDM lainnya.
 Karena Sdr yang lebih memahami tentang tugas dan tanggung jawab pekerjaan Sdr,
diharapkan kerjasamanya Sdr untuk mendiskripsikan secara akurat pekerjaan Sdr, apa
yang harus dilakukan (bukan tentang prestasi atau kinerja Sdr saat ini, dan bukan
pekerjaan yang berdasarkan proyek khusus)
 Selesaikan kuesioner ini selengkap mungkin, secara jujur dan akurat
 Diharapkan dapat diselesaikan paling lambat dalam waktu 2 (dua) minggu, atau selesai
sebelum hari Senin, 9 Mei 2022.
 Kerjasama Sdr dalam hal ini sangat berarti
 Jika ada kesulitan, diskusikan dengan atasan langsung Sdr.
 Setelah lengkap, serahkan/ kirim kepada atasan Sdr yang selanjutnya akan
menyampaikan ke Bidang. SDM.

Perihal Panduan & Rekomendasi


II. Identitas Pekerjaan/ Jabatan Butir 1 s.d 8 agar diisi lengkap, temasuk Grade
1. Nama Pegawai : Saudara
2. Grade :
3. Nama Jabatan :
4. Kode Jabatan :
5. Masa Kerja pada Jabatan ini :
6. Kode Organisasi :
7. Bidang Organisasi :
8. Unit Kerja :
III. Apa Tujuan Umum dari Pekerjaan/ Tujuan adalah sesuatu yang diharapkan terjadi
Jabatan : atau dicapai dari pekerjaan/ jabatan Sdr.
Contoh.
Jabatan : Kepala Bidang Mutu & Akreditasi
Tujuan Umum :
Mengendalikan dan memastikan kesinambungan
usaha perusahaan/RS dengan merumuskan
strategi, kebijakan dan perencanaan operasional,
enunjangan operasional pelayanan RS, standar
K3L, pengelolaan mutu dan resiko perusahaan.
PANDUAN & REKOMENDASI
ANALISA JABATAN
PEGAWAI RSU – ANTAM MEDIKA, APRIL-MEI 2022
IV. Kedudukan dalam Struktur Selain jabatan dan nama Sdr, tulis/cantumkan
Organisasi (Gambarkan) : juga nama jabatan Atasan, Jabatan yang selevel
(Peers), Jabatan/ Pekerjaan bawahan (jika ada),
serta cantumkan nama personilnya.

......

.......

....... ....... ........


V. Uraikan Ikhtisar (Rangkuman) Ringkasan atau inti dari semua pekerjaan yg Sdr
Pekerjaan/ Jabatan Sdr : lakukan.
Contoh
Jabatan : Kepala Bidang Mutu & Akreditasi
Tujuan Umum :
Membantu Direktur Utama dalam
merencanakan, mengarahkan,
mengkoordinasikan, mengendalikan, serta
mengevaluasi pelaksanaan program – program
mutu & akreditasi rumah sakit.

VI. Uraian Tugas : Tugas ditulis menggunakan kata kerja dan kalimat
Daftar Tugas Utama % Waktu/ aktif.
(Prioritas) Hari
a. Merencanakan tindakan 10% Contoh :
keperawatan Jabatan : Perawat PPJA Poliklinik
Tahapan : Uraian Tugas
a. Melakukan pengkajian keperawatan
1. Melakukan analisa data
Tahapan :
2. Menentukan diagnosa /
1.Melakukan anamnesa pada pasien
masalah keperawatan
2.Melakukan pemeriksaan fisik pada pasien
3. Menyusun rencana
3.Mencatat dan mengumpulkan data yang
tindakan
didapat dari hasil anamnesa
b. Melaksanakan tindakan 50%
keperawatan
Kolom % Waktu/ Hari per minggu yang Saudara
Tahapan :
alokasi untuk masing2 tugas agar dicantumkan.
1. Menyiapkan alat Contoh :
2. Memelihara peralatan Daftar Tugas Waktu
3. Desinfeksi / sterilisasi alat Melakukan pengkajian keperawatan 10%
4. Menyiapakan ruang Merencanakan tindakan keperawatan 20%
periksa/tindakan pasien Melaksanakan tindakan keperawatan 50%
VII. Pendidikan, Ketrampilan dan Sikap
yang diperlukan dalam Pekerjaan/ Pendidikan : SMA/D3/S1/S2 dan bidang Pendidikan
(Keperawatan/ Manajemen/ Ekonomi, dll)
Jabatan
Pengelaman kerja, dibidang apa, pada level
1. Pendidikan :
berapa dan berapa lama.
2. Pengalaman : Contoh : Perawat PPJA Poliklinik
3. Pengetahuan : 1.Pendidikan : DIII Akademi Keperawatan
4. Ketrampilan : 2.Pengalaman : Bekerja di RS selama 7 tahun
PANDUAN & REKOMENDASI
ANALISA JABATAN
PEGAWAI RSU – ANTAM MEDIKA, APRIL-MEI 2022
5. Sertifikat : 3.Pengetahuan : Standar pelayananan
6. Sikap : keperawatan
4.Ketrampilan : Tindakan keperawatan,
pengoprasian komputer
5.Sertifikat : BTCLS
6.Sikap : Cekatan, teliti, aktif,
komunikatif, telaten, sabar, ramah dan kreatif
VIII. Bahan Kerja
No Bahan Kerja Penggunaan Dalam Bahan kerja adalah material yang digunakan
Tugas untuk menyelesaikan pekerjaan.
Misalnya, obat-obatan, consumable, vitamin, dll
1
2
3

IX. Perangkat Kerja


Digunakan Untuk Perangkat atau peralatan yang diperlukan dan
No Perangkat Kerja
Tugas digunakan untuk dapat melaksanakan pekerjaan
1 dengan baik.
2 Contoh : Perawat PPJA Poliklinik
3 Perangkat
No Digunakan Untuk Tugas
4 Kerja
5 1 Alat peraga Untuk melakukan
penyuluhan atau edukasi
2 Alat Untuk melakukan
pemeriksaan pemeriksaan fisik dan ttv
kesehatan pada pasien
3 Alat / Bahan Untuk melakukan
habis pakai tindakan invasif dan non
invasif
4 ATK Pencatatan dan pelaporan
5 Komputer Pencatatan dan pelaporan
X. Jelaskan Hasil Kerja (Output) Sesuatu yang dibutuhkan dan diharapkan dari
Pekerjaan Sdr apa yg Sdr lakukan, atau sesuatu yang Sdr deliver
kepada pelanggan
Contoh
Jabatan : Perawat PPJA Poliklinik
Hasil Kerja :
- Pelaksanaan asuhan keperawatan individu,
- Laporan rujukan,
- Catatan dan Laporan pasien

XI. Tanggung Jawab Tanggung jawab atau responsibility adalah


kewajiban (obligation) yang diemban pegawai
tentang tugas dan pekerjaan yang diberikan oleh
atasan atau rumah sakit

Contoh
Pekerjaan : Pelaksana Keselamatan Pasien
Tanggung Jawab :
1.Pemantauan program Keselamatan Pasien.
PANDUAN & REKOMENDASI
ANALISA JABATAN
PEGAWAI RSU – ANTAM MEDIKA, APRIL-MEI 2022
2.Penyusunan laporan pemantauan
3.Program indikator Keselamatan Pasien di
Panitia Peningkatan Mutu dan Keselamatan
Pasien

XII. Wewenang Wewenang atau authority menyangkut hak (legal


right) yang resmi melekat suatu jabatan formal
berupa pengambilan keputusan, atau pemberian
perintah, instruksi, mengatur bawahan agar
mereka bisa bekerja dengan hasil yang
diharapkan
Contoh
Jabatan : Pelaksana Keselamatan Pasien
Wewenang :
- Meminta laporan pelaksanaan pemantauan
indikator mutu unit kerja
- Meminta data dan informasi yang
berhubungan dengan mutu unit kerja di
lingkungan kerja

XIII. Korelasi Jabatan


No Jabatan Bidang/Unit Dalam Dalam melaksanakan pekerjaan, dengan siapa
Kerja/Instansi Hal (jabatan/pekerjaan) Sdr berhubungan

XIV. Kondisi Lingkungan Kerja


No Aspek Kondisi* Bagaimana kondisi di lingkungan kerja Sdr sehari-
1 Tempat Kerja Dalam ruangan : semi hari?
tertutup/ tertutup/
terbuka
2 Suhu Dingin dg perubahan/
panas/ sejuk
3 Udara Lembab : ya/ tidak
4 Keadaan cukup/ kurang ………
ruangan
5 Letak Di sudut/ tengah/ tepi
ruangan
6 Penerangan Terang/ redup/ gelap
7 Suara Jelas/ tak jelas
8 Keadaan Bersih/ kotor
tempat kerja
9 Getaran Ada/ tak ada
*) coret yang tidak sesuai atau
tambahan kondisi yang terjadi
PANDUAN & REKOMENDASI
ANALISA JABATAN
PEGAWAI RSU – ANTAM MEDIKA, APRIL-MEI 2022

XV. Resiko Pekerjaan Hal yang dapat atau bisa terjadi dari pekerjaan
No Fisik/Mental Penyebab yang dijalankan
1 Kejenuhan
2 Kelelahan pada
otot
3 …………………………..
4 Hal lain

XVI. Standar Prestasi Kerja Akan dijelaskan secara khusus pada tanggal 9 Mei
Jumlah Waktu yg 2022.
No Hasil Kerja
Satuan Diperlukan
1 Contoh 1.
Jabatan : Customer Service
Hasil Kerja :
2 Penjelasan yang memuaskan kepada pengunjung
rumah sakit yang bertanya
Jumlah Satuan : Jumlah pengunjung yang
menerima penjelasan dengan puas
Waktu diperlukan : menit / pengunjungan yang
bertanya

Anda mungkin juga menyukai