Anda di halaman 1dari 11

DINAMIKA & TANTANGAN

PANCASILA SEBAGAI SISTEM ETIKA

DOSEN PENGAMPU
Dr. Tengku Rika Valentina, S.PI, M.A

KELOMPOK 4
1. Ardine Zidane
2. Bima Fadhillah
3. Eka Novianisaputri
4. Hasya Syakira
5. Khairil Faiz Amir
6. Kharissa Dwi Felicia
7. Leoni Roselyne Saleh
8. Muhammad Alif Bari
9. Muhammad Razhies
10. Puan Sandra Ramadhanie
11. Wili Oktaviani
Urgensi Pancasila Sebagai Sistem Etika
Dalam Kehidupan

Pentingnya Pancasila sebagai sistem etika terkait dengan permasalahan yang


dihadapi oleh Bangsa Indonesia diantaranya:
1. Masih terdapat kasus korupsi yang melemahkan sendi kehidupan negara
2. Masih terdapat kasus terorisme yang mengatasnamakan agama sehingga
menurunkan sikap toleransi dan menghambat integrasi nasional
3. Masih terjadinya pelanggaran atas arti HAM dalam kehidupan
bermasyarakat, berbangsa dan bernegara
4. Terdapat kesenjangan antara kelompok miskin dan kaya serta masih
terdapatnya kaum marginal di beberapa wilayah yang merasa terasingkan
5. Masih adanya ketidakadilan hukum dalam sistem peradilan di Indonesia
6. Banyak terjadi pengingkaran dalam pembayaran pajak, dan sebagainya.

Indriani, Retno. 2020. “Pancasila Sebagai Sistem Etika”.


PANCASILA SEBAGAI ETIKA

● Etika adalah nilai moral dan norma yang dijadikan


pedoman atau asas baik bagi suatu individu
maupun kelompok dalam mengatur tindakan atau
perilaku dalam kehidupan sehari hari.

● Pancasila sebagai sistem etika artinya


mendasarkan penilaian baik dan buruk pada
nilai-nilai pancasila, diantaranya nilai ketuhanan,
kemanusiaan, persatuan, kerakyatan dan juga
keadilan.

● Sistem nilai yang terkandung dalam pancasila


merupakan suatu kesatuan nilai-nilai yang ada
dalam pancasila yang saling berkaitan satu sama
lain, tidak bisa dipisahkan atau ditukar tempatkan
dengan yang lain.
Dinamika Pancasila sebagai Sistem Etika
Argumen tentang Pancasila sebagai sistem etika dalam penyelenggaraan pemerintahan di
Indonesia dapat diuraikan sebagai berikut.

● Pada zaman orde lama,pemilu diselenggarakan dengan semangat demokrasi yang


diikuti oleh banyak partai politik,tetapi dimenangkan oleh 4 partai politik.Tidak
dapat dikatakan orde lama mengikuti sistem etika pancasila ,bahkan ada tudingan
dari orde baru bahwa pemilu pada zaman orde lama bersifat liberal karena
pemerintahan Soekarno menganut sistem demokrasi terpimpin.
● Pada zaman orde baru,sistem etika pancasila diletakkan dalam bentuk penataran
P-4.Pada zaman orde baru itu pula muncul konsep manusia Indonesia seutuhnya
sebagai cerminan manusia yang berperilaku dan berakhlak mulia sesuai dengan
pancasila.
● Sistem Etika Pancasila pada era reformasi tenggelam dalam euforia
demokrasi.Namun seiring berjalannya waktu,disadari bahwa demokrasi tanpa
dilandasi sistem etika politik akan menjurus kepada penyalahgunaan
kekuasaan,serta machivelisme ( menghalalkan segala cara untuk mencapai sebuah
tujuan ) .
Tantangan Pancasila sebagai Sistem Etika

1. Tantangan terhadap sistem etika Pancasila pada zaman Orde Lama berupa sikap otoriter
dalam pemerintahan sebagaimana yang tercermin dalam penyelenggaraan negara yang
menerapkan sistem demokrasi terpimpin. Hal tersebut tidak sesuai dengan sistem etika
Pancasila yang lebih menonjolkan semangat musyawarah untuk mufakat.
2. Tantangan terhadap sistem etika Pancasila pada zaman Orde Baru terkait dengan
masalah NKK (Nepotisme, Kolusi, dan Korupsi) yang merugikan penyelenggaraan negara.
Hal tersebut tidak sesuai dengan keadilan sosial karena nepotisme, kolusi, dan korupsi
hanya menguntungkan segelintir orang atau kelompok tertentu.
3. Tantangan terhadap sistem etika Pancasila pada era Reformasi berupa eforia kebebasan
berpolitik sehingga mengabaikan norma-norma moral. Misalnya, munculnya anarkisme
yang memaksakan kehendak dengan mengatasnamakan kebebasan berdemokrasi.
CONTOH KASUS 2016-2020, terdapat pengeluaran komisi agen dari PT
Askrindo kepada anak usahanya PT Askrindo Mitra Utama
secara tidak sah yang dilakukan dengan cara mengalihkan
produksi langsung (direct) PT Askrindo menjadi seolah-olah
produksi tidak langsung melalui PT AMU (indirect) yang
kemudian sebagian di antaranya dikeluarkan kembali ke
oknum di PT Askrindo secara tunai seolah-olah sebagai beban
operasional tanpa didukung dengan bukti
pertanggungjawaban atau dilengkapi bukti
pertanggungjawaban fiktif sehingga menimbulkan kerugian
keuangan negara.
Eks Direktur Pemasaran
URGENSI DALAM PANCASILA SEBAGAI
PT. Askrindo Didakwa
SISTEM ETIKA
Kasus Korupsi ❏ Sila Pertama: Korupsi sangat bertentangan dengan
agama
HUKUMAN 4 TAHUN PENJARA
❏ Sila Kedua: Perilaku korupsi tidak mencerminkan
keadilan dalam memperlakukan manusia dengan dalih
Dalam perkara tersebut penyidik telah memiliki jabatan tertentu
melakukan penyitaan sejumlah uang dari ❏ Sila Ketiga: Sangat merugikan bangsa dan negara
share komisi sejumlah Rp 611.428.130 (juta), Medistiara, Y. (2022). Eks Direktur Pemasaran PT. Askrindo Didakwa Kasus Korupsi. Retrieved from
USD 762.900 dan SGD 32 ribu. https://news.detik.com/berita/d-6056510/eks-direktur-pemasaran-pt-askrindo-didakwa-kasus-korupsi?_ga=2.138500275.105
3717813.1652013622-1062032145.1652013622
Muhammad, Nur Syurya., Ningsih, R. (2019). Korupsi Mendegradasikan Nilai Etika Pancasila. 16(3), 242-252
CONTOH KASUS Setiap hari kamis, sejak 18 Januari 2007, para korban dan
keluarga korban pelanggaran hak asasi manusia (HAM) berat
beraksi mengenakan pakaian dan atribut serba hitam. Mereka
menuntut tanggung jawab negara dalam menuntaskan 12
15 Tahun kasus HAM berat di Indonesia, yakni Peristiwa 1965-1966,
AKSI KAMISAN Penembakan Misterius tahun 1982-1985, kasus Talangsari
tahun 1989, Peristiwa Trisaksi, Semanggi I dan II di tahun
1998-1999, Kerusuhan Mei 1998, Penghilangan Paksa tahun
1997-1998, Wasior 2001 Wamena tahun 2003 dan
Pembunuhan Dukun Santet tahun 1998.
Upaya penuntasan kasus pelanggaran HAM berat masa lalu
masih terhambat karena Kejaksaan Agung belum melakukan
penyidikan. Padahal, Komnas HAM telah menyerahkan berkas
penyelidikan 12 kasus pelanggaran HAM ke Kejaksaan Agung.

URGENSI DALAM PANCASILA SEBAGAI SISTEM ETIKA


❏ Sila Pertama: Pelanggaran HAM sangat bertentangan
dengan agama
❏ Sila Kedua: Kasus pelanggaran HAM jelas tidak
menunjukkan sikap yang adil dan beradab
❏ Sila Ketiga: Belum tuntasnya kasus HAM berat di Indonesia
berarti belum menunjukkan adanya rasa persatuan dan
Menuntut Negara yang Seolah kesatuan antara sesama saudara se-tanah air
❏ Sila Keempat: Kebijaksanaan dalam perwakilan yang belum
Tutup Mata terlihat sebab belum adanya penanganan kasus lebih lanjut
❏ Sila Kelima: Tidak terdapat keadilan bagi para korban
Mantalean, Vitorio. 2022. “15 Tahun Aksi Kamisan dan Negara yang Seakan Lari dari Tanggung Jawab”. Retrieved from
https://nasional.kompas.com/read/2022/01/21/07582381/15-tahun-aksi-kamisan-dan-negara-yang-seakan-lari-dari-ta
nggung-jawab?page=all.
maupun keluarga yang ditinggalkan
CONTOH KASUS
Kejahatan yang terbukti :
● Menangani keberatan pajak PT Surya Alam
ANDAIKU Tunggal (SAT).
GAYUS TAMBUNAN ● Pencucian Uang
● Penyuapan kepada polisi 10.000 dollar AS.
● Penyuapan kepada hakim 40.000 dollar AS
di PN Tangerang.
● Penggelapan pajak PT Megah Citra Jaya
● Penyuapan penjaga tahanan Brimob Kelapa
Dua, Depok

dihukum dengan

29 TAHUN PENJARA
Etika yang berlawanan dengan Pancasila sebagai
Merugikan Negara Hingga Sistem Etika :
● Tidak mudah bersyukur
570 JUTA
Saptohutomo, Aryo Putranto. 2022. “Kisah Gayus Tambunan, Rekening Fantastis dan Kenangan Rambut Palsu”,
● Berbohong
● Tidak Tanggung Jawab
https://nasional.kompas.com/read/2022/04/12/06030041/kisah-gayus-tambunan-rekening-fantastis-dan-kenangan-ra ● Kurang adanya rasa cinta tanah air
mbut-palsu?page=all.
Polisi lagi-lagi mendapat sorotan setelah adanya CONTOH KASUS
seorang anggota polisi yang menyuruh seorang
warga menangkap pelaku pencabulan terhadap
anaknya Penangkapan itu dilakukan setelah sang ibu Ketika Warga Merasa
mencoba melapor ke polisi, namun justru diminta
menangkap sendiri pelaku. DN (34), ibu korban Percuma Lapor Polisi...
mengatakan, kasus dugaan pelecehan seksual
terhadap anaknya itu dilaporkan ke Polres Metro
Bekasi Kota pada 21 Desember 2021 lalu.
Padahal belum lama ini, tagar #PercumaLaporPolisi
sempat menggema di media sosial lantaran anggota
polisi memarahi korban pencurian yang tengah
melaporkan kejahatan yang menimpanya. Aksi
pencurian tersebut terjadi di Jalan Sunan Sedayu,
Rawamangun, Jakarta Timur, pada Selasa
(7/12/2021) lalu.

Etika yang berlawanan dengan pancasila sebagai


sistem etika :
- Masih adanya ketidakadilan hukum dalam
sistem peradilan di Indonesia.
CONTOH PRAKTIS
GOTONG ROYONG
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), gotong royong dapat diartikan bernilai
gotong royong adalah bekerja bersama-sama ibadah
(tolong-menolong, bantu-membantu)

gotong royong pasti didasari atas azaz


kemanusiaan

tidak ada gotong royong tanpa


persatuan

didalam gotong royong pasti ada


musyawarah

Muhadjir Effendy.
mencerminkan tujuan akhir goro yaitu
Menko PMK: Gotong Royong Bernilai
Ibadah | Kementerian Koordinator
keadilan sosial
Bidang Pembangunan Manusia dan
Kebudayaan
CONTOH PRAKTIS
BERIBADAH SESUAI Jenderal (Purn) Fachrul Razi

KEYAKINAN Menteri Agama RI: Nilai dalam Sila-Sila


Pancasila Sejalan dengan Ajaran Semua
Agama

“Keragaman dalam hal agama merupakan salah satu


tantangan terbesar yang dihadapi oleh Bangsa Indonesia,” ujar
Fachrul. Menurut Fachrul, saat ini konflik yang berbasis isu
keagamaan masih sesekali terjadi diakibatkan menajamnya
perbedaan penafsiran, hingga konflik yang diakibatkan oleh
adanya sikap intoleransi, ekstremisme, radikalisme, hingga
terorisme.

Oleh karena itu, perlu ada upaya terus menerus untuk


● Ibadah dapat memberikan rasa aman, menjelaskan dan memberikan pengertian bahwa nilai-nilai
damai, dan tenang, karena Allah dapat Pancasila sama sekali tidak bertentangan dengan nilai-nilai agama
mengurus setiap urusan pada mana pun. Bahkan Pancasila dapat dianggap sebagai jalan tengah
hambanya. yang mampu mengakomodasi nilai-nilai agama untuk
● Ibadah dilakukan untuk menghilangkan diterjemahkan dalam konteks bernegara dan dapat dikatakan
rasa takabur karena hanya Allah Yang bahwa pengaruh agama sangat kuat mewarnai rumusan berbagai
Maha Besar yang memiliki segala isi perundang-undangan, peraturan, serta regulasi-regulasi
kesempurnaan. turunannya di Indonesia.

Anda mungkin juga menyukai