Anda di halaman 1dari 7

PEMERINTAH KOTA TERNATE

DINAS LINGKUNGAN HIDUP


Jl. Cengkeh Afo Kel.Marikurubu, Ternate

KERANGKA ACUAN KERJA


(KAK)

Pembuatan DED dan EE (Bak Samapah Induk dan


Rumah Kompos)
KERANGKA ACUAN KERJA (KAK)

APBD TA. 2022

Uraian Pendahuluan
 Latar Belakang
Potensi Pertanian yang begitu berkolerasi dengan kebutuhan pupuk
tanaman yang masih dipenuhi dari Pupuk subsidi pemerintah . Survei
dilpangan membuktikan persediaan bahan organic pada lahan sedikit demi
sedikit makin berkurang. Jika hal tersebut tidak di tambah dan segera di perbaiki
oleh petani maka penurunan produksi akan terjadi pada tanaman-tanaman
pertanian. Masalah penurunan produksi tentunya bukan saja menjadi maslaah
petani atau masyarakat, tetapi juga merupakan masalah pemeritah daerah dalam
rangka mempertahankan ketahanan pangan dan ekonomi rakyat. Kebutuhan
petani akan pupuk organik harus dijawab dengan kemndirian petani dalam
membuat sendiri pupuk organik Sehingga menyebabkan petani sangat
tergantung pada Pupuk subsidi maka perlu sosialisasi manfaat Pupuk Organic
dan Teknik pembuatannya. Penggunaan Pupuk Organik relative sdikit karena
rendahnya tingkat kesadaran dan pengetahuan petani tentang Pupuk Organic.
Pembangunan Pertanian secara alami yang ramah lingkungan saat ini banyak
dilakukan untuk menghasilkan bahan makanan yang aman, serta bebas dari
bahan-bahan kimia yang berbahaya dan beracun dari solus ini.
Pembuatan pupuk organic membutuhkan tempat/wadah penampungan yang
baik kualitasnya. Rumah kompos yang dimiliki petani masih jauh dari standar
kelayakan.karena belum permnent. Deskripnya atap terbuat dari terpal dengn
tiang bambu sehingga mudah bocor jika hujan dan ambruk jika angin bertiup
kencang. Lantai juga masih berupa tanah sehingga mempengaruhi proses
pengomposan. Hal ini seyogyanya harus menjadi bahan pertimbangan bagi
pemerintah untuk membaantu meningkatkan kualitas dan kuantitas produksi
pupuk organic dengan Pembuatan Rumah kompos dan Bak Penampung sampah.

 Maksud dan Tujuan


a. Maksud Kegiatan
Maksud utama kegiatan Pengadaan Jasa Konsultansi Perencanaan
Pembuatan DED dan EE (Bak Samapah Induk dan Rumah Kompos)
adalah melakukan pendampingan pelaksanaan pekerjaan konstruksi dari
segi kualitas, kuantitas, mengawasi ketetapan waktu dan biaya pekerjaan
agar tidak menyimpang dari kontrak.

b. Tujuan Kegiatan
Tujuan yang ingin dicapai dari Jasa Konsultansi Perencanaan Pembuatan
DED dan EE (Bak Samapah Induk dan Rumah Kompos) adalah
Perencanaan teknis yang matang dan memadai agar pelaksanaan konstruksi
oleh kontraktor dapat terwujud sesuai dengan perencanaan dan spesifikasi
teknisnya, sesuai Permen PU no. 45/2007 tentang pedoman
Penyelenggaraan Bangunan Gedung negara.

 Sasaran
Sasaran Pengadaan Jasa Konsultansi Perencanaan Perencanaan Pembuatan
DED dan EE (Bak Samapah Induk dan Rumah Kompos) adalah
terwujudnya Penataan Sarana yang sesuai dengan kaidah teknis konstruksi yang
berpedoman pada dokumen kontrak dan gambar perencanaan (DED).

 Lokasi Kegiatan : Kota Tidore


 Sumber Pendanaan : APBD 2022
 Nama dan Organisasi : Pemerintah Kota Ternate Dinas
Lingkungan Hidup
Nama PPK Pembuatan DED dan EE
(Bak Samapah Induk dan Rumah
Kompos)
Dan Pejabat Pembuat
Komitmen

 Jangka Waktu Pelaksanaan : 30 (tiga puluh) Hari Kalender,


terhitung sejak di tanggal penandatanganan
SPK.
 Standar Teknis : - Peraturan Menteri Lingkungan Hidup Dan
Kehutanan Republik Indonesia
Nomor 14 Tahun 2021 Tentang
Pengelolaan Sampah Pada Bank
Sampah

- Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 27 Tahun


2020 Tentang Pengelolaan Sampah Spesifik

- Undang-Undang Republik Indonesia Nomor


22 Tahun 2019 tentang sistem budi daya
pertanian berkelanjutan.

- Peraturan Menteri Pertanian Republik


Indonesia Nomor 36/PERMENTAN/SR
/10 /2017 Tentang Pendaftaran Pupuk An-
Organik

- Permen PUPR No. 22 Tahun 2018


Tentang Tentang Pembangunan
Bangunan Gedung Negara

- Permen PUPR Nomor 03/PRT/M/2013


Tentang Penyelenggaraan Prasarana dan
Sarana Persampahan

- Peraturan Menteri Perdagangan Republik


Indonesia Nomor : 15/M-DAG/PER/4/2013
Tentang Pengadaan dan Penyaluran Pupuk
Bersubsidi Untuk Sektor Pertanian
- Undang Nomor 18 Tahun 2008 tentang
Pengelolaan Sampah

 Personil
KUALIFIKASI
POSISI TINGKAT PENGALAM STATUS
JURUSAN KEAHLIAN
PENDIDIKAN AN TENAGA AHLI
TENAGA AHLI
SKA Ahli
Gedung
Team Leader S1 Arsitektur/Sipil 1 Tahun Kontrak
Muda
(201)
Tenaga Pendukung (jika ada):

Drafter
SMK/STM Operator Ijazah 1 Tahun Kontrak
Computer

Administrasi
SMK Operator Ijazah 1 Tahun Kontrak
Computer

 Peralatan

NO JENIS PERALATAN JUMLAH KONDISI PERALATAN


1 Leptop 1 Bh Baik
2 Printer A4 1 Bh Baik
3 Kendaraan Roda 2 1 Bh Baik
4 Camera Dokumentasi 1 Bh Baik
 Persyaratan Kualifikasi - Tidak masuk dalam daftar hitam
- Izin Usaha
a. Memeliki IUJK Kualifikasi Perusahan Kecil yang
masih Berlaku

b. Memiliki SBU Jasa Nasihat dan Pra Desain


Arsitektural, Klasifikasi Badan Usaha (AR 101)
Memiliki kemampuan menyediakan fasilitas dan
peralatan serta personil yang diperlukan untuk
pelaksanaan pekerjaan sesuai dokumen
Pengadaan

 Produk Laporan

1 Laporan Pendahuluan Laporan Pendahuluan memuat: Hasil survey awal lokasi.


Hasil pelaksanaan pekerjaan dan Rujukan teknis
bangunan. Laporan harus diserahkan selambat-
lambatnya: 14 (empat belas) hari kerja sejak SPMK
diterbitkan sebanyak 3 (tiga) buku laporan
2 Laporan Akhir Laporan Akhir Meruaikan Laporan Pembuatan Gambar
DED, EE dan Rencana Kerja Syarat-Syarat Teknis Serta
Foto foto dokumentasi Lapangan

13 Penutup Setelah Kerangka Acuan Kerja ini diterima Konsultan


hendaknya memeriksa semua bahan masukan yang
diterima dan mencari bahan masukan lain yang
dibutuhkan

Ternate, 06 Mei 2022


Pejabat Pembuat Komitmen
………………………………….
NIP. ……………………………..

Anda mungkin juga menyukai