Anda di halaman 1dari 3

LEMBAR DAN RUBRIK PENILAIAN

1. PENGAMATAN PENILAIAN AFEKTIF

INSTRUMEN PENILAIAN AFEKTIF


NO PERTANYAAN PILIHAN ASPEK YANG
DINILAI
1 Apakah kamu selalu datang tepat waktu a. ya Disiplin
sebelum pelajaran dimulai? b. tidak
c. kadang-kadang
2 Apakah kamu mengerjakan sendiri (tidak a. ya Jujur
mencontek) setiap tugas yang diberikan oleh b. tidak
guru? c. kadang-kadang
3 Apakah kamu mengumpulkan tugas tepat pada a. ya Bertanggung jawab
waktunya? b. tidak
c. kadang-kadang
4 Apakah kamu berdiskusi dengan baik didalam a. ya Kerja sama
kelompok untuk menemukan jawaban dari b. tidak
masalah yang diberikan guru? c. kadang-kadang
5 Apakah kamu menanggapi pendapat orang lain a. ya Berprilaku santun
dengan tutur kata yang baik? b. tidak
c. kadang-kadang
6 Apakah kamu aktif dalam bertanya ataupun a. ya Berkomunikasi dan
menjawab pertanyaan guru mengenai materi b. tidak berpikir kritis
pelajaran yang sedang dipelajari? c. kadang-kadang
7 Apakah kamu mengerjakan sendiri setiap a. ya Jujur
test/ujian yang diberikan guru? b. tidak
c. kadang-kadang
8 Apakah kamu memakai alat dan bahan sesuai a. ya Bertanggung jawab
dengan prosedur di LKPD dengan baik selama b. tidak
praktikum berlangsung? c. kadang-kadang
Rubrik Penilaian Afektif
No Aspek yang dinilai Skor Kriteria
3 Peserta didik memberikan pertanyaan berdasarkan penjelasan yang
dipaparkan
1 Rasa ingin tahu 2 Peserta didik memberikan pertanyaan yang tidak berkenaan dengan
penjelasan yang dipaparkan
1 Peserta didik tidak memberikan pertanyaan .
3 Selalu bekerjasama dengan teman kelompok.
2 Kerja Sama 2 Kadang-kadang bekerjasama dengan teman kelompok
1 Tidak pernah bekerjasama dengan teman kelompok
3 Siswa datang tepat waktu dan memiliki kesiapan dalam belajar
2 Siswa datang tepat waktu dan tidak memiliki kesiapan untuk belajar
3 Disiplin
1 Peserta didik tidak datang tepat waktu dan tidak memiliki kesiapan belajar
3 Peserta didik aktif dalam menyampaikan pendapat dan pendapatnya benar
Peserta didik aktif dalam menyampaikan pendapat dan pendapatnya kurang
2
4 Aktif benar
1 Peserta didik tidak tidak aktif dalam menyampaikan pendapat
Berusaha memecahkan masalah dalam percobaan dan diskusi dan mampu
3
menyelesaiakan masalahnya
Berusaha memecahkan masalah dalam percobaan dan diskusi tapi tidak
5 Kritis 2
mampu menyelesaikannya
1 Tidak mau tahu pada saat diskusi dan percobaan
3 Memperhatikan dan mendengarkan pada saat guru atau siswa lain berbicara
6 2 Berbicara dengan teman pada saat guru atau siswa lain berbicara
Sopan Tidak memperhatikan dan mendengarkan pada saat guru atau siswa lain
1 berbicara
jumlah skor yang diperoleh
skor akhir= x 100 %
jumlah skor total
Kriteria Persen
Sangat Baik 85% - 100%
Baik 75% - 84%
Cukup Baik 65% - 74%
Kurang Baik 55% - 64%
Sangat Kurang Baik 0% - 54%

2. LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN PSIKOMOTORIK


Aspek yang di nilai Skor
Kelom Menggunakan Mengambil Mengolah Menyimpul Mengkomunikas
Jumlah %
pok alat dan bahan data data kan ikan
1 2 3 1 2 3 1 2 3 1 2 3 1 2 3
Kelom
pok 1
Kelom
pok 2
Kelom
pok 3
Kelom
pok 4

Rubrik Penilaian Psikomotorik


Nilai
No Aspek yang dinilai
1 2 3
1 Menggunakan alat Menggunakan alat dan Menggunakan alat dan Menggunakan alat
dan bahan bahan dalam percobaan bahan dalam percobaan dan bahan dalam
tidak sesuai dengan kurang sesuai dengan percobaan sesuai
prosedur percobaan prosedur percobaan dengan prosedur
percobaan
2 Mengambil data Data yang diperoleh Data yang diperoleh Data yang diperoleh
tidak sesuai dengan kurang sesuai dengan sesuai dengan hasil
hasil percobaan atau hasil percobaan percobaan (valid)
diduga-duga
3 Mengolah data Dalam mengolah data Dalam mengolah data Dalam mengolah data
menggunakan rumus menggunakan rumus menggunakan rumus
yang tidak tepat dan yang tidak tepat dan yang tepat atau hasil
hasil perhitungan tidak hasil perhitungan tidak perhitungan tepat
tepat tepat
4 Menyimpulkan Kesimpulan tidak Kesimpulan kurang Kesimpulan
menyeluruh menyeluruh menyeluruh
5 Mengkomunikasikan Hasil yang Hasil yang Hasil yang
dikomunikasikan tidak dikomunikasikan kurang dikomunikasikan
relevan dengan teori relevan sebagian dengan relevan dengan teori
teori

jumlah skor yang diperoleh


skor akhir= x 100 %
jumlah skor total
Kriteria Persen
Sangat Baik 85% - 100%
Baik 75% - 84%
Cukup Baik 65% - 74%
Kurang Baik 55% - 64%
Sangat Kurang Baik 0% - 54%
3. INSTRUMEN PENIALAIAN KETERAMPILAN

LEMBAR PENGAMATAN
Topik : Hukum Archimedes
KD : 3.6 Menyajikan karya yang berkaitan dengan HUKUM ARCHIMEDES mengenai keadaan
benda tenggelam, melayang dan terapung.

No KELOMPOK KELAS PERSIAPAN PELAKSANAAN KEGIATAN JUMLAH NILAI


AKHIR SKOR
1 KELOMPOK 1
2 KELOMPOK 2
3 KELOMPOK 3
4 KELOMPOK 4

RUBRIK

NO KETERAMPILAN SKOR RUBRIK


YANG DINILAI
1 PERSIAPAN 4 Lembar kegiatan praktikum tersedia
PERCOBAAN Menggunakan jas lab
Menyediakan alat dan bahan dengan lengkap
Meja tertata Rapi
3 3 aspek terpenuhi
2 2 aspek terpenuhi
1 1 Aspek terpenuhi
2 PELAKSANAAN 3 Menggunakan alat dan bahan dalam percobaan sesuai
PERCOBAAN dengan prosedur
2  Menggunakan alat dan bahan dalam percobaan kurang
sesuai dengan prosedur
1  Menggunakan alat dan bahan dalam percobaan tidak
sesuai dengan prosedur
3 KEGIATAN 4 Tersedianya data hasil praktikum
AKHIR Menjawab semua pertanyaan di LKPD dengan Baik
Membuat kesimpulan secara menyeluruh
Membersihkan alat dan Meja Praktikum
3 3 aspek terpenuhi
2 2 Aspek terpenuhi
1 1 Aspek terpenuhi

Skor yang di peroleh


Nilai keterampilan : x 100
11

Anda mungkin juga menyukai