Anda di halaman 1dari 64

RENSTRA

POLITEKNIK KESEHATAN SITEBA

PEKUMPULAN LEMBAGA PECINTA


PENDIDIKAN KESEHATAN
(PLPPK)
KATA PENGANTAR

Puji syukur diucapkan kepada Tuhan Yang Maha Esa bahwa Rencana
Strategis (Renstra) Poltekes Siteba Padang 2019-2023 telah selesai disusun.
Rencana Strategi ini merupakan suatu panduan yang didalamnya terdapat berbagai
kebijakan strategis dengan beragam tujuan, indikator, dan sasaran dalam rangka
mewujudkan sumber daya manusia yang profesional, kompetitif dan bermanfaat.
Rencana strategis ini dibangun berdasarkan visi Poltekes Siteba Padang yang
merupakan cita-cita dan komitmen bersama tentang kondisi ideal masa depan yang
ingin dicapai dengan mempertimbangkan potensi yang dimiliki, permasalahan yang
dihadapi saat ini maupun berbagai peluang yang ada.
Pada kesempatan ini kami sampaikan terimakasih kepada segenap keluarga
besar Poltekes Siteba yang telah banyak membantu sehingga rencana strategi ini
dapat terselesaikan. Kami berharap semoga rencana strategi ini dapat menjadi
acuan dalam mengembangkan Poltekes Siteba saat ini dan masa mendatang.

Direktur,

Dr. H. Nazris Nazaruddin, M.Si

i
PERKUMPULAN LEMBAGA PECINTA PENDIDIKAN
KESEHATAN (PLPPK)
POLITEKNIK KESEHATAN SITEBA
JL. Jhoni Anwar No.17 A Lapai - Padang
Tlp. 0751-56608, Fax. 0751-56608

SURAT KEPUTUSAN PENGURUS

PERKUMPULAN LEMBAGA PECINTA PENDIDIKAN KESEHATAN


(PLPPK) PADANG

No. 002/A/III/PLPPK/2019

Tentang

PENETAPAN RENSTRA

POLITEKNIK KESEHATAN SITEBA

Pengurus Perkumpulan Lembaga Pecinta Pendidikan Kesehatan (PLPPK)


Padang

Menimbang : 1. Bahwa renstra merupakan pedoman bagi sebuah perguruan


tinggi dalam menyelenggarakan pendidikan tinggi di
lingkungan Politeknik Kesehatan Siteba.
2. Bahwa sesuai dengan perkembangan regulasi pemerintah,
teknologi informasi dan praktik terbaik dalam
penyelenggaraan pendidikan tinggi dan pengelolaan
perguruan tinggi, maka dipandang perlu menyempurnakan
Renstra Politeknik Kesehatan Siteba Tahun 2005 agar
lebih efektif dan efisien serta berdaya saing.
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem

ii
Pendidikan Nasional
2. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang
Pendidikan Tinggi
3. PP Nomor 4 Tahun 2014 tentang Penyelenggaraan
Pendidikan Tinggi dan Pengelolaan Perguruan Tinggi
4. Surat Keputusan Mendiknas Nomor 155/U/1998 tentang
Organisasi Kemahasiswaan
5. Surat Keputusan Mendiknas Nomor 232/U/2000 tentang
Pedoman Penyusunan Kurikulum dan Penilaian Hasil
Belajar
6. Surat Keputusan Mendiknas Nomor 234/U/2000 tentang
Pedoman Pendirian Perguruan Tinggi
7. Surat Keputusan Mendiknas Nomor 184/U/2001 tentang
Pedoman, Pengawasan, Pengendalian dan Pembinaan
Program Diploma, Sarjana dan Pasca Sarjana di Perguruan
Tinggi
8. Surat Keputusan Direktur Jendral Pendidikan Tinggi
Departemen Pendidikan Nasional RI Nomor
108/Dikti/Kep/2002 tentang Pedoman Pembukaaan
Program Studi dan/atau Jurusan
9. Surat Keputusan Mendiknas Nomor 45/U/2002 tentang
Kurikulum Inti Pendidikan Tinggi
10. Angggaran Dasar dan Aggaran Rumah Tangga
Perkumpulan Pecinta Pendidikan Kesehatan (PLPPK)
Padang
11. Anggaran dasar dan anggaran rumah tangga Politeknik
Kesehatan Siteba
Memutuskan
Menetapkan : 1. Menyempurnakan Renstra Politeknik Siteba sebagai
Pedoman Dasar dalam penyelenggaraan pendidikan
tinggi dan pengelolaan perguruan tinggi di lingkungan
Politeknik Siteba (sebagaimana terlampir)

iii
2. Dengan diberlakukannya Putusan ini, maka semua
putusan dan ketentuan yang telah ditetapkan yang
isinya bertentangan dengan Putusan ini dinyatakan
tidak berlaku
3. Apabila ternyata dikemudian hari terdapat kekeliruan
dalam penetapan surat keputusan ini, maka akan
diadakan perbaikan sebagaimana semestinya

Ditetapkan di : Padang
Pada Tanggal : 17 Maret 2019

Pengurus Perkumpulan Lembaga Pecinta Pendidikan Kesehatan (PLPPK)


Padang

Ketua,

Basuki Ario Seno, SKM., M.Kes.

Tembusan disampaikan kepada Yth :

1. Menteri Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi, di Jakarta


2. Dirjen Dikti, di Jakarta
3. Direktur Perguruan Tinggi Swasta, di Jakarta
4. Kepala LLDIKTI Wilayah X, di Padang
5. Direktur Politeknik Kesehatan Siteba
6. Arsip

iv
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR ..................................................................................... i
SURAT KEPUTUSAN................................................................................... ii
DAFTAR ISI ................................................................................................... v
BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang ..................................................................................... 1
B. Landasan Hukum ................................................................................. 1
C. Tujuan .................................................................................................. 1
D. Sasaran ................................................................................................. 2
E. Sistematika Penulisan .......................................................................... 3
BAB II VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN
A. Visi ....................................................................................................... 5
B. Misi ......................................................................................................5
C. Tujuan ..................................................................................................5
D. Sasaran Strategis ..................................................................................5
BAB III CAPAIAN RENSTRA POLTEKES SITEBA PADANG
A. Kinerja Bidang Pendidikan .................................................................. 7
B. Kinerja Bidang Pengabdian Masyarakat ............................................ 12
C. Kinerja Bidang Kemahasiswaan ........................................................ 13
D. Kinerja Bidang Sumber Daya ........................................................... 13
E. Kinerja Bidang Tata Kelola Kelembagaan Dan Kerjasama .............. 18
BAB IV KEKUATAN, KELEMAHAN, PELUANG DAN TANTANGAN
A. Bidang Akademik .............................................................................. 19
B. Bidang Penelitian ............................................................................... 20
C. Bidang Pengabdian Masyarakat ........................................................ 21
D. Bidang Kemahasiswaan .................................................................... 22
E. Bidang Sumber Daya ........................................................................ 23
F. Bidang Tata Kelola Kelembagaan Dan Kerjasama .......................... 24
BAB V KEBIJAKAN PROGRAM
A. Tujuan Strategis ................................................................................. 26
B. Sasaran Strategis ............................................................................... 26
C. Rincian Kebijakan Dan Program ..................................................... 27

v
BAB VI STRATEGI IMPLEMENTASI
A. Indikator Dan Target Kinerja ............................................................. 31
B. Unit Pelaksana Kebijakan Dan Program ............................................ 47
BAB VII MONITORING DAN EVALUASI
A. Peran Fungsi Monitoring Dan Evaluasi ............................................. 54
B. Tujuan Monitoring Dan Evaluasi ....................................................... 55
C. Metode Monitoring Dan Evaluasi ..................................................... 56
D. Mekanisme Proses Monitoring dan Evaluasi.......................................56
BAB VIII PENUTUP ....................................................................................57

vi
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Pengembangan Poltekes Siteba Padang selama lima tahun terakhir dengan
mempedomani Renstra tahun 2019-2023 merupakan proses pendewasaan dan
pengokokohan jati diri sebagai Politeknik Kesehatann yang satu satunya di Sumatera.
Kondisi objektif ini telah menunjukan pemprosesan ke arah tatanan kelembagaan dan
manajemen yang kokoh dalam mewujudkan sebuah Perguruan Tinggi Kesehatan sebagai
penghasil lulusan yang berkompetensi dan percaya diri.
Dilihat dari subtansi dari Renstra 2019-2023 yang telah disusun bahwa terlihat
kebijakan yang tertuang di dalamnya merupakan kelanjutan dan penguatan dari Renstra
2019-2023. Hal ini menunjukan bahwa esensi tugas dan tanggung jawah pendidikan tinggi
tidak akan bergeser jauh dari misi utamanya dalam mengimplementasuikan Tri Dharma
Perguruan Tinggi yang diperkaya dengan tugas dan tanggung jawab tambahan lainnya
sesuai dengan dinamikan yang terjadi di lingkungan internal dan eksternalnya. Namun,
demikian pada Renstra 2019-2023 ini dikembangkan program program yang baru diyakini
dapat mempercepat pencapaian Visi Poltekes Siteba Padang yang sangat memungkinkan
program program yang dikembangkan itu tersebar di dalam berbagai wujud yang tetap di
bawah payung kebijakan yang berbeda. Kondisi alih alih dipandang sebagai bentuk
tumpang tindih, justru harus dilihat sebagi wujud keutuhan sasaran yang ingin dicapai.
Artinya, pencapaian Visi Institusi yang telah ditetapkan itu sesungguhnya dapat dibidik
dari berbagai arah.
B. Landasan Hukum
Tata kelola dan tata pamong dilaksanakan harus sesuai dengan peraturan dan
perundangan undangan yang berlaku. Setiap Perguruan Tinggi harus memilki
keotonomian kampus yang sesuai dengan apa yang diamanatkan di dalam UU Nomor 12
Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi dan Permendikbud Nomor 14 Tahun 2014 tentang
Penyelenggaraan dan Pengelolaan Pendidikan Tinggi
C. Tujuan
Dengan telah tersusunanya dan tersosialisaikannya Renstra Poltekes Siteba Padang
Tahun 2019-2023 ini, sehingga apa yang menjadi, Tujuan, atas kehadiran Poltekes Siteba
dan akan terpenuhi, yaitu :

1
1. Tersedianya layanan pendidikan yang bermutu tinggi, dan relevan dengan tuntutan dan
perkembangan zaman baik pada tataran lokal maupun global.
2. Terwujudnya model pendidikan di bidang kesehatan (kebidanan , Teknik Elektromedik
dan Fisioterapi) yang berakar pada nilai nilai kearifan lokal yang universal sebagai
kekuatan untuk memasuki masa 4.0
3. Terciptanya budaya akademik dan penelitian bermutu tinggi pada seluruh sivitas
akademika.
4. Terwujudnya lulusan yang berkompetensi dan percaya diri.
5. Terwujudnya pengakuan atas pengalaman dan termanfaatkannya temuan temuan
inovatif dalam disiplin ilmu kebidanan, teknik elektromedik dan fisioterapi, dan disiplin
ilmu lain di masyarakat.
D. Sasaran
Dengan telah tersusunanya dan tersosialisasikannya Renstra Poltekes Siteba Padang
Tahun 2019-2023 ini, sehingga apa yang menjadi, Sasaran, atas kehadiran Poltekes Siteba
dan akan terpenuhi, yaitu :
1. Tersedianya sistem layanan akademik yang mendukung kegiaatan akademik yang
bermutu tinggi.
2. Meningkatnya mutu layanan akademik, pembelajaran dan pembimbing yang bermuara
pada peningkatan hasil pembelajaran dan karya tulis ilmiah.
3. Terselenggarakannya pendidikan kesehatan yang terjangkau oleh berbagai lapisan
masyarakat.
4. Tersedianya program pendidikan yang relevan dengan tuntutan dan perkembangan
masyarakat.
5. Meningkatnya aktivitas dan kualitas penelitian sesuai dengan arah kebijakan penelitian
yang bermuara pada meningkatnya jumlah publikasi hasil penelitian secara nasional
dan memperoleh HKI.
6. Meningkatnya aktivitas dan kualitas pengabdian kepada masyarakat secara melembaga
yang berbasis inovasi dan hasil hasil penelitian.
7. Terwujudnya sistem manajemen yang terintegrasi yang didukung oleh teknologi
informasi.
8. Terwujudnya perpustakaan sebagai pusat sumber belajar yang mendukung peningkatan
mutu akademik dan penelitian.

2
9. Terwujudnya organisasi kemahasiswaan yang kokoh dan mampu menumbuhkan
kreativitas dan kemandirian.
10. Terwujudnya tata pamong dan tata kelola berdasarkan prinsip prinsip pemberdayaan
mutu.
11. Terwujudnya pelayanan pendidikan kesehatan yang bersinergi dalam menerapkan dan
mencapai standar mutu tinggi dengan tetap mengakomodasi kebutuhan keunikan
masing masing jurusan.
E. Sistimatik Penulisan
1. Pelaksanaan Penyempurnaan Penyusunan Renstra 2019 - 2023
Kegiatan ini dilaksanakan dalam bentuk Lokakarya yang diikuti oleh pimpinan
dan ketua program studi dan sekretaris program studi di lingkungan Poltekes Siteba,
yang penyelenggaraannya tanggal 5 Mai - 5 Juni 2018, dengan 12 kali pertemuan
yang dilakukan oleh TIM penyusun.
Hasil Penyempurnaan Penyusunan Renstra Poltekes Padang Tahun 2019-2023
ini mengedepankan 5 (lima ) kebajakan yang diimplementasi melalui 29 (Dua Puluh
Sembilan) Progam. Ke 29 (dua puluh Sembilan) program itu nanti akan
diimplementasikan pula melalui beberapa kegiatan yang sesuai dengan tujuan dan
sasaran yang ingin dicapai pada masing masing program tersebut. Kegitan kegiatan
yang dimaksud akan selalu bernmuara pada pengaplikasian Visi Poltekes Siteba
Padang.
2. Pengembangan dan Bedah Kurikulum
a. Program Studi Kebidanan
Pelaksanaan kegiatan ini dilaksanakan secara :
1) Internal, yaitu kegiatan yang khusus diikuti oleh staf pengajar (dosen) tetap, yang
penyelenggaraannya tanggal 16 - 19 November 2014.
2) Eksternal, yaitu kegiatan yang diselenggarakan dan diikuti oleh staf pengajar
(dosen) tetap dan Luar biasa jurusan kebidanan dengan mengundang 2 orang nara
sumber, yang dilaksanakan tanggal 21 – 22 November 2014.
Dari hasil kegiatan Pengembangan dan Bedah Kurikulum Jurusan Kebidanan,
dengan kesimpulan :
1) Penerapan Kurikulum pada Jurusan Kebidanan dari Kurikulum 2011 menjadi
Kurikulum 2013.
2) Adanya penambahan Mata Kuliah dari 41 MK menjadi 45 MK

3
3) Adanya penambahan SKS dari 115 SKS menjadi 119 SKS
b. Program Studi Teknik Elektromedik
Kegiatan pengembangan dan bedah kurikulum bagi jurusan TEM hanya
mengikuti pelaksanan Pengembangan dan Bedah Kurikulum yang diadakan oleh
IKATEMI Pusat, Tahun 2012, dengan kesimpulan :
1) Penerapan Kurikulum pada Jurusan Teknik Elektromedik dari Kurikulum 2010
menjadi Kurikulum 2012.
2) Adanya penambahan Mata Kuliah dari 45 MK menjadi 49 MK
3) Adanya penambahan SKS dari 114 SKS menjadi 120 SKS
c. Program Studi Fisioterapi
Pelaksanaan kegiatan ini dilaksanakan secara :
1) Internal, yaitu kegiatan yang khusus diikuti oleh staf pengajar (dosen) tetap, yang
penyelenggaraannya tanggal 13 - 16 November 2012.
2) Eksternal, yaitu kegiatan yang diselenggarakan dan diikuti oleh staf pengajar
(dosen) tetap dan Luar biasa jurusan kebidanan dengan mengundang 2 orang nara
sumber, yang dilaksanakan tanggal 30 – 31 Maret 2013.
Dari hasil kegiatan Pengembangan dan Bedah Kurikulum Jurusan Kebidanan,
dengan kesimpulan :
1) Penerapan Kurikulum pada Jurusan Fisioterapi dari Kurikulum 2011 menjadi
Kurikulum 2013.
2) Adanya penambahan Mata Kuliah dari 43 MK menjadi 46 MK
3) Adanya penambahan SKS dari 114 SKS menjadi 120

4
BAB II
VISI, MISI, TUJUAN SASARAN

A. Visi
“Menjadi Perguruan Tinggi Vokasi Kesehatan yang Menghasilkan Lulusan
Profesional dan Berdaya Saing di Tingkat Nasional Tahun 2030”
B. Misi
1. Menyelenggarakan layanan pendidikan untuk menghasilkan tenaga lulusan yang
Profesional dan memiliki daya saing.

2. Menyelenggarakan kegiatan penelitian berdasarkan perkembangan ilmu pengetahuan


dan Teknologi di bidang kesehatan.

3. Menyelenggarakan kegiatan pengabdian masyarakat yang komunikatif, edukatif dan


inovatif berdasarkan kompetensi bidang kesehatan.

4. Menjalin dan mengembangkan kemitraan melalui kerjasama lintas program dan lintas
sektor.

C. Tujuan

1. Menghasilkan lulusan yang profesional dan berdaya saing dalam bidang kesehatan
berdasarkan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi
2. Menghasilkan publikasi penelitian terhadap perkembangan ilmu pengetahuan dan
teknologi dalam bidang kesehatan.
3. Penerapan ilmu pengetahuan dan teknologi dalam bidang kesehatan untuk
menyelesaikan permasalahan di masyarakat.
4. Menciptakan jaringan kerja sama lintas program dan lintas sektor yang berhubungan
dengan bidang kesehatan dan industri.
D. Sasaran Strategis

1. Bidang organisasi Poltekes Siteba Padang


a. Pengajuan akreditasi perguruan tinggi
b. Pemantapan struktur organisasi poltekes siteba padang sebagai upaya persiapan
akreditasi perguruan tinggi
c. Membentuk bidang penjaminan mutu dalam rangka peningkatan kualitas
administrasi dan tenaga dosen

5
d. Pembuatan Standard Operational Procedure (SOP) di setiap lini organisasi yang
selalu di up-date secara periodik
e. Peningkatan kualitas pendidikan, keahlian, dan kepribadian dosen untuk
meningkatkan mutu pelayanan, sesuai SOP yang telah ditetapkan.
f. Pelaksanaan audit manajemen dan keuangan secara berkelanjutan untuk menjamin
pelaksanaan organisasi yang efektif, efisien, transparan, dan akuntabel.
g. Pengembangan sumber daya berbasis pada potensi akademik dan non-akademik.
h. Perluasan kerjasama dengan lembaga-lembaga pemerintah, swasta dalam
mengembangkan riset-riset aplikatif dan berorientasi teoretik.
2. Strategi Pengembangan Bidang Pendidikan dan Kemahasiswaan
a. Mempersiapkan dosen untuk studi lanjut tingkat S3 dan mengarahkan untuk
pengambilan bidang sesuai dengan arah peminatan yang sudah ditetapkan.
b. Evaluasi dan penyesuaian kurikulum yang periodik untuk menjaga kualitas
pendidikan.
c. Penyertaan aktif tenaga dosen ke dalam asosiasi-asosiasi kelimuan sebagai upaya
untuk pengembangan keilmuan dan perluasan network keilmuan
3. Strategi Pengembangan Bidang Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat
a. Menyelenggarakan workshop intensif khusus pada Poltekes Siteba Padang.
b. Menerbitkan jurnal ilmiah lintas pengelola dan diproyeksikan sebagai media
akademik yang kompetitif.
c. Membuat dan mempublikasikan jaringan-jaringan informasi yang berkaitan dengan
pemberian dana bantuan penelitian
d. Melakukan diseminasi informasi dan pengembangan keilmuan yang telah dilakukan
di Poltekes Siteba Padang dalam bentuk pelatihan-pelatihan keahlian dan konsultasi.
Kegiatan ini bisa disinergikan dalam bentuk kegiatan PKL terpadu.

6
BAB III
CAPAIAN RENSTRA POLTEKES SITEBA PADANG
2014 – 2018

Capaian kinerja Rencana strategis Poltekes Siteba Padang 2014-2018 merupakan titik tolak
bagi pengembangan Rencana Strategis Poltekes Siteba Padang periode 2019-2023. Bagian ini
memaparkan hasil analisis kinerja Poltekes Siteba Padang dalam mengimplementasikan setiap
kebijakan dari Renstra Poltekes Siteba Padang 2014-2018, yang mencakup peningkatan promosi
institusi, kualitas sipenmaru dan jumlah mahasiswa baru, revitalisasi kurikulum berbasis kompetensi,
meningkatnya peluang masyarakat dapat belajar di Poltekes Siteba Padang, pelaksanaan pembelajaran
sesuai standar,peningkatan suasana relgius di lingkungan kampus, perbaikan berkelanjutan
penjaminan mutu, penigkatan kinerja dosen dalam penelitian dan publikasi hasil penelitian,
peningkatan kinerja dosen dalam pengabdian kepada masyarakat menjalin kerjasama dengan instansi
terkait dalam rangka pengembangan ilmu dan teknologi, pemberian beasiswa mahasisa berprestasi
dan tidak mampu, pengembangan kualitas sumber daya manusia,peningkatan sarana
prasarana,pengembangan kelembagaan Poltekes Siteba Padang dan peningkatan jumlah dan kualitas
pengelolaan anggaran.
Hingga awal 2019, target Renstra Poltekes Siteba Padang 2014-2018 sebagian besar sudah
tercapai, namun demikian, ada program-program yang belum tercapai maupun yang memerlukan
perbaikan. Untuk itu, beberapa kebijakan dan program Renstra Poltekes Siteba Padang 2014-2018
yang masih belum tercapai, menjadi prioritas dalam Renstra Poltekes Siteba Padang 2019-2023,
Adapun capaian implementasi Renstra Poltekes Siteba Padang 2014-2018 dalam setiap kebijakan
dapat dilihat dalam uraian berikut :
A. Kinerja Bidang Pendidikan
Dibidang pendidikan ada beberapa program yang termuat dalam Rencana Strategis 2014 –
2018 antara lain :
1. Penerapan Kurikulum Berbasis KKNI, Nilai Moral dan Agama
Sejalan dengan perkembangan regulasi pemerintah terkait penyelenggaraan pendidikan
tinggi, semua program studi di lingkungan Poltekes Siteba Padang telah menerapkan kurikulum
berbasis KKNI sesuai amanah
Perpres nomor 8 tahun 2012. Dalam kurun waktu 2014 – 2018, Prodi DIII Kebidanan, D
III Fisioterapi dan D III Teknik Elektromedik telah melakukan satu kali kegiatan review
kurikulum.
Implementasi kurikulum berbasis nilai moral dan agama, secara tersurat terdapat dalam
mata kuliah agama, sesuai topik materi perkuliahan dengan kajian yang lebih mendalam dari
pendekatan nilai moral dan agama.

7
2. Pelaksanaan PBM yang Berkualitas
Pelaksanaan proses belajar mengajar yang diterapkan di masing-masing program studi
telah mengacu pada Standar Nasional Pendidikan Tinggi (SNPT) sebagaimana yang ditetapkan
pemerintah melalui Permenristek dikti nomor 44 tahun 2015. Sejak tahun 2014 telah diterbitkan
Pedoman Pendidikan sebagai acuan dalam pelaksanaan pembelajaran bagi dosen dan
mahasiswa yang terus ditelaah, diperbaiki dan ditetapkan oleh direktur setiap tahun akademik.
Dalam kurun waktu 2014 – 2018, Penyelenggaraan proses pembelajaran disetiap prodi
terus dilakukan penataan dan perbaikan mulai dari tahap persiapan pembelajaran, pelaksanaan
pembelajaran dan penilaian pembelajaran. Tahap persiapan pembelajaran, setiap awal semester
telah dilakukan rapat persiapan pembelajaran program studi. Tahap pelaksanaan pembelajaran
dikendalikan melalui kegiatan supervisi bidang akademik yang telah dilakukan sejak tahun
2015. Tahap evaluasi pembelajaran dikendalikan melalui implementasi system penjaminan
mutu internal (SPMI).
3. Pengembangan dan Metode Pembelajaran
Metoda pembelajaran sebagai salah satu strategi dalam proses pendidikan, dipilih dan
dikembangkan oleh para dosen dilingkungan Poltekes Siteba Padang sesuai dengan
perkembangan ilmu dan teknologi dalam bidang pendidikan tinggi. Direktur Poltekes Siteba
Padang telah mendukung dan menfasilitasi metoda yang dikembangkan para dosen dalam
proses pembelajaran guna mengefektifkan capaian kompetensi yang harus dicapai para
mahasiswa.
Sejak tahun 2014 telah dilaksanakan kegiatan PKL Terpadu mahasiswa, dengan
pendekatan Interprofesional Education (IPE) sebagai bagian dari metoda pembelajaran yang
dikembangkan untuk mencapai kompetensi lulusan. Berikut gambaran PKL Terpadu
mahasiswa Poltekes Siteba Padang 2017 – 2018 :
Tabel 3.1 Jurusan Teknik Elektro Medik
Jumlah
No Tahun Lokasi PKL Waktu
Mahasisa
1 2017 4 RSUD Payakumbuh 1 Februari-30 Maret 2017
4 RSUD Padang Panjang
4 Semen Padang Hospital
4 RSUD Sawahlunto
4 RSUD Pariaman
2 2018 4 RSUD Payakumbuh 16 Januari -8 Maret 2018
4 RSUD Padang Panjang
4 Semen Padang Hospital
4 RSUD Sawahlunto
4 RSUD Pariaman

8
Tabel 3.2 Jurusan Fisioterapi
Jumlah
No Tahun Lokasi PKL Waktu
Mahasiswa
1 2017 5 YPAC Solo 17 April -13 Mei 2017
12 GFBN Yogyakarta 17 April -13 MEI 2017
2 2018 11 RSUD Pariaman 22 Januari - 3 Maret 2018
Universitas Esa Unggul Jakarta 22 Januari - 3 Martet 2018
11 RSUD Solok 22 Januari - 6 Februari 2018
RST 22 Januari – 6 Fbruari 2018
7 RSUD Kota Pariaman 22 Juli -15 Agustus 2018
RSUD Solok 22 Juli -15 Agustus 2018
7 RSSN Bukittinggi 22 Juli -15 Agustus 2018
RSJ HB Sa`anin Padang 2 April - 28 April 2018
4 RSUD Sawahlunto 2 April - 28 April 2018
4 RSUD Batusangkar 2 April - 28 April 2018
5 PUSKESMAS Tanah Garam 2 April - 28 April 2018
Solok

4. Lulusan Tepat Waktu


Gambaran lulusan tepat waktu mahasiswa Poltekes Siteba Padang tahun 2014 – 2018
sebagai berikut;
Tabel 3.3 Distribusi Lulusan Tepat Waktu Mahasiswa Poltekes Siteba Padang Berdasarkan
Prodi Tahun 2014 – 2018

Jumlah Lulusan Presentasi Lulusan Tepat Waktu


(Orang) (%)
Program Studi
201
2014 2015 2016 2017 2018 2015 2016 2017 2018
4
D III Teknik
25 48 42 22 23 100 60,4 97,6 90,9 100
Elektromedik
D III Fisioterapi 24 45 44 35 21 95,8 100 100 94,3 95,2
D III Kebidanan 47 23 23 12 2 91,5 87 100 91,6 100
Jumlah 96 116 109 69 46 95,8 82,5 99,2 92,3 98,4

5. Uji Kompetensi
Tabel 3.4 Distribusi Jumlah Peserta yang Lulus Uji Kompetensi pada Poltekes Siteba Padang
Berdasarkan Prodi tahun 2014 – 2018

Jumlah Lulus Uji Kompetensi Presentasi Lulus Uji Kompetensi


Program Studi (Orang) (%)
2014 2015 2016 2017 2018 2014 2015 2016 2017 2018
D III Teknik
Belum ada Ukom 16 Belum ada Ukom 70
Elektromedik
D III Fisioterapi Belum Ada Ukom Belum ada Ukom
D III Kebidanan 36 22 22 4 2 84 85 96 33 100
Jumlah 36 22 22 4 18 84 85 96 33 85

9
6. IPK Lulusan
Tabel 3.5 IPK Lulusan Poltekes Siteba Padang Tahun 2014 - 2018

IPK
Program Studi Tahun
Tertinggi Terendah Rata-rata
2014 3,64 3,19 3,43
2015 3,76 3,13 3,42
Teknik Elektromedik 2016 3,67 3,02 3,22
2017 3,75 3,02 3,40
2018 3,69 3,09 3,29
2014 3,76 2,68 3,23
2015 3,73 2,98 3,33
Fisioterapi 2016 3,63 2,62 3,12
2017 3,82 3,01 3,30
2018 3,65 3,04 3,33
2014 3,79 2,93 3,32
2015 3,82 3,02 3,38
Kebidanan 2016 3,52 3,02 3,24
2017 3,69 3,07 3,26
2018 3,34 3,16 3,25

7. Terselenggaranya Penelitian Dosen


Pengelolaan dan pelaksanaan kegiatan penelitian dosen Poltekes Siteba Padang
mengacu pada regulasi yang ditetapkan oleh kementerian Ristek Dikti dan Kementerian
Kesehatan. Regulasi tersebut antara lain standar penelitian dan pengabdian kepada masyarakat
yang dikeluarkan oleh SPMI Poltekes Siteba Padang.Sementara itu, untuk memberi arah dan
acuan dalam mengembangkan program penelitian, perlu disusun Rencana Induk Pengembangan
(RIP) dan Rencana Strategis (Renstra) Penelitian Poltekes Siteba Padang. Dokumen RIP dan
Renstra penelitian Poltekes Siteba Padang saat ini masih dalam proses penyusunan.
Perkembangan penelitian dosen Poltekkes Siteba Padang tahun 2014 – 2018, dapat
dilihat dalam tabel berikut :
Tabel 3.6 Distribusi Judul dan Jumlah Dana Penelitian Dosen Poltekes Siteba Padang
Tahun 2014 s/d 2018
Jumlah Dana
NO Tahun Jumlah Judul Penelitian
(Rp)
- Korelasi Preliminary Rp 20.000.000,-
Breakdown Petir
Downward Leader san
Negative Return Stroke
1 2014
- Karakteristik Preliminary Rp 4.000.000,-
Breakdown Petir
Downward Leader sebelum
sambaran Negatif Pertama
2 2015 - Koordinasi Sistem Proteksi Rp 5.000.000,-
Arus Lebih Pada Penyulang

10
Distribusi 20kV GI Pauh
Limo
- Hubungan Aktivitas Enzim Rp 25.000.000,-
Katalase dengan Kadar
Melondialdehid pada
Kejadian Abortus
Imminens dan Abortus
Inkomplit
- Perbedaan Rerata Kadar Rp 30.000.000,-
Profil Lipid Pada
Kehamilan Normal dengan
Preeklamsi
- Evaluasi Manajemen Rp 10.000.000,-
Pelaksanaan Perawatan
Metode Kangguru pada
bayi BBLR di Kota Dumai
- Perbedaan Rerata Kadar Rp 30.000.000,-
Hemglobin dan Hematogrid
Bayi Baru Lahir dengan
Lamanya Penjepitan Tali
Pusat
- Analisis Gelombang Rp 25.000.000,-
Elektromagnetik dan
3 2016
Seismik Yang Ditimbulkan
oleh Gejala Gempa
4 2017 - -
5 2018 - -

8. Ketersediaan Artikel Publikasi Hasil Penelitian


Perkembangan artikel publikasi hasil penelitian dosen Poltekes Siteba Padang tahun
2014 – 2018, dapat dilihat dalam tabel berikut :
Tabel 3.7 Distribusi Jumlah Publikasi hasil Penelitian Dosen Poltekes Siteba padang Tahun
2014 – 2018
Jumlah Artikel Yang di Media Publikasi
NO Tahun
Publikasikan Internal Eksternal
- Korelasi Preliminary - - Jurnal
Breakdown Petir Magister
Downward Leader san Teknik Elektro
Negative Return Stroke Unand
1 2014
- Karakteristik Preliminary - - Jurnal
Breakdown Petir Nasional
Downward Leader sebelum Teknik Elektro
sambaran Negatif Pertama
2 2015 - Koordinasi Sistem Proteksi - - Jurnal
Arus Lebih Pada Nasional
Penyulang Distribusi 20kV Teknik Elektro
GI Pauh Limo
- Hubungan Aktivitas Enzim - - Pusat Studi
Katalase dengan Kadar Ekonomi dan
Melondialdehid pada Sosial
Kejadian Abortus Lembaga

11
Penelitian dan
Pengabmas
Imminens dan Abortus Universitas
Inkomplit Ekasakti
Padang
- - Pusat Studi
Ekonomi dan
- Perbedaan Rerata Kadar Sosial
Profil Lipid Pada Lembaga
Kehamilan Normal dengan Penelitian dan
Preeklamsi Pengabmas
Universitas
Ekasakti
Padang
- - Pusat Studi
Ekonomi dan
- Evaluasi Manajemen Sosial
Pelaksanaan Perawatan Lembaga
Metode Kangguru pada Penelitian dan
bayi BBLR di Kota Dumai Pengabmas
Universitas
Ekasakti
Padang
- - Pusat Studi
Ekonomi dan
- Perbedaan Rerata Kadar Sosial
Hemglobin dan Lembaga
Hematogrid Bayi Baru Penelitian dan
Lahir dengan Lamanya Pengabmas
Penjepitan Tali Pusat Universitas
Ekasakti
Padang
Analisis Gelombang - Jurnal Nasional
Elektromagnetik dan Seismik Teknik Elektro
3 2016
Yang Ditimbulkan oleh
Gejala Gempa
4 2017 - - -
5 2018 - - -

B. Kinerja Bidang Pengabdian Masyarakat


1. Dokumen RIP dan Renstra Pengabdian Kepada Masyarakat
Pengelolaan dan pelaksanaan kegiatan penelitian dosen Poltekes Siteba padang mengacu
pada regulasi yang ditetapkan oleh kementerian Ristek Dikti dan Kementerian
Kesehatan.Regulasi tersebut antara lain standar penelitian dan pengabdian kepada masyarakat
yang dikeluarkan oleh SPMI Poltekes Siteba Padang.Sementara itu, untuk memberi arah dan
acuan dalam mengembangkan program pengabdian kepada masyarakat, perlu disusun Rencana
Induk Pengembangan (RIP) dan Rencana Strategis (Renstra) Pengabdian kepada Masyarakat
Poltekes Siteba padang. Dokumen RIP dan Renstra pengabdian masyarakat Poltekes Siteba
padang saat ini masih dalam proses penyusunan.

12
2. Terselenggarannya Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat yang Dilakukan Dosen
Perkembangan pengabdian kepada masyarakat dosen Poltekes Siteba padang tahun 2014
– 2018, dapat dilihat dalam tabel berikut :
Tabel 3.78 Distribusi Jumlah Judul Pengabmas Dosen Poltekes Siteba Padang
Tahun 2014 – 2018
Jumlah Dana
No Tahun Jumlah Judul Pengabmas
(Rp)
- Donor Darah bekerjasama dengan Rp 2.500.000,-
PMI dan terapi Gratis Nyeri Punggung
1 2014
Bawah
- Pengolahan limbah Rp 5.000.000,-
2 2015 -
3 2016 -
4 2017 -
- Senam Bersama (Senam Otak) Serta Rp 10.250.000,-
Penanganan Kasus Fisioterapi di
Harau Payakumbuh
5 2018 - Penyuluhan Tentang Instalasi dan
Penghematan Energi Listrik
- Kegiatan Pemeriksaan Glukosa Darah,
Asam Urat dan Kolesterol Darah
Jumlah 3 Rp 17.250.000,-

C. Kinerja Bidang Kemahasiswaan


1. Jumlah Mahasiswa (Student Body)
Tabel 3.9 Distribusi Jumlah Mahasiswa Berdasarkan Jenis Kelamin pada Poltekkes Siteba
Padang Tahun 2018

Laki-laki Perempuan Total


Program Studi
F % F % F %
Teknik Elektromedik 87 89,6 10 10,3 97 100
Fisioterapi 6 12,5 42 87,5 48 100
Kebidanan - - - - - -
Jumlah 93 64,1 52 35,9 145 100

D. Kinerja Bidang Sumber Daya ( Manusia, Sarana Prasarana dan Keuangan)


1. Sumber Daya Manusia
a. Dosen Tetap
Tabel 3.10 Distribusi Dosen Tetap Berdasarkan Jenis Kelamin pada Poltekes Siteba Tahun
2018

Laki-laki Perempuan Total


Program Studi
F % F % F %
Teknik Elektromedik 5 71,4 2 28,5 7 100
Fisioterapi 2 50 2 50 4 100
Kebidanan 0 0 2 100 2 100
Jumlah 7 54 6 66 13 100

13
b. Pendidikan Dosen
Tabel 3.11 Distribusi Dosen Tetap Berdasarkan Tingkat Pendidikan Terakhirnya pada
Poltekes Siteba Padang 2018
S2 S3 Total
Program Studi
f % f % f %
Teknik Elektromedik 2 29 2 29
Fisioterapi 1 25 1 25
Kebidanan 1 50 1 50
Jumlah 4 35 4 35

c. Jabatan fungsional
Tabel 3.12 Distribusi Dosen Tetap Berdasarkan Jabatan Fungsional Pada Poltekes Siteba
Padang 2018

Asisten Lektor Total


Jumlah Lektor
Program Studi Ahli Kepala Fungsional
Dosen
f % f % f % f %
Teknik Elektromedik 0 0 0
Fisioterapi 0 0 0
Kebidanan 0 0 0
Jumlah 0 0 0

d. Sertifikasi Dosen
Tabel 3.13 Distribusi Dosen Tetap Berdasarkan Perolehan Sertifikasi Pendidik Pada
Poltekes Siteba Padang Tahun 2018

Belum Sudah
Total
Program Studi Sertifikasi Sertifikasi
f % f % f %
Teknik Elektromedik 7 100 7 100
Fisioterapi 4 100 4 100
Kebidanan 2 100 2 100
Jumlah 13 13

e. Status Kepegawaian
Tabel 3.14 Distribusi Dosen Tetap Berdasarkan Status Kepegawaian Pada Poltekes Siteba
Padang 2018

PNS Non PNS Total


Program Studi
F % F % F %
Teknik Elektromedik 7 100 7 100
Fisioterapi 4 100 4 100
Kebidanan 2 100 2 100
Jumlah 13 13

f. Ratio dosen
Tabel 3.15 Ratio mahasiswa dengan dosen Tetap Pada Poltekes Siteba Padang 2018

14
Jumlah Jumlah
Program Studi Ratio
Mahasiswa Dosen
Teknik Elektromedik 97 7 0,07
Fisioterapi 48 4 0,08
Kebidanan 2 2 1
Jumlah 145 13 0,09

g. Tenaga Kependidikan
1) Jumlah Tenaga Kependidikan
Tabel 3.16 Distribusi Tenaga Kependidikan Berdasarkan Jenis Kelamin Pada Poltekes
Siteba Padang 2018

Laki – Peremp
Total
Jenis Tenaga laki uan
f % f % f %
Tenaga Administrasi 3 60 60
Tenaga Kepustakaan 1 20 20
Tenaga Sarana dan Prasarana 1 20 20
Jumlah 2 40 3 60 5 100

Tabel 3.17 Distribusi Tenaga Kependidikan Berdasarkan Status Kepegawaian pada


Poltekes Siteba Padang 2018
Unit Kerja PNS Non PNS Total
f % f % f %
Tenaga Administrasi 3 60 3 60
Tenaga Kepustakaan 1 20 1 20
Tenaga Sarana dan Prasarana 1 20 1 20
Jumlah 5 100 5 100

Tabel 3.18 Ratio Mahasiswa dengan Tenaga Kependidikan pada Poltekes Siteba Padang
2018

Jumlah Jumlah Tenaga


Program Studi Ratio
Mahasiswa Kependidikan
Teknik Elektromedik 97 0,05
Fisioterapi 48 5 0,1
Kebidanan -
Jumlah 145 5 0,03

2. Sarana dan Prasarana


a. Gedung administrasi dan ruang kelas

15
Pada akhir tahun 2018, Poltekes Siteba Padang telah menyelesaikan pembangunan
gedung administrasi dan ruang kelas yang memadai yang berlokasi di Padang dengan
jumlah ruang kelas sebanyak 6 ruang untuk ketiga jurusan tersebut. Gedung administrasi
juga sangat memadai. Gedung Poltekes Siteba Padang memiliki luas 1025 m²

Gambar 1. Gedung Poltekes Siteba Padang

Gambar 2 Ruang Kelas Poltekes Siteba Padang


b. Laboratorium
Sarana dan prasarana laboratorium di masing-masing jurusan/ ProdI sudah mencukupi
serta terus dikembangkan dan dilengkapi guna memenuhi standar laboratorium yang
disyaratkan.

16
Gambar 3 Laboratorium
3. Keuangan l
Tabel 3.20 Distribusi Anggaran Poltekes Siteba Padang Berdasarkan Sumber Dana Tahun
2014 – 2018

Jumlah Anggaran
Sumber Dana
(Juta Rupiah)
2014 2015 2016 2017 2018
Rupiah Murni 2.451 2.121,25 1.458 1.291,2 1.446
PNBP 0 140,25 0 0 0
Jumlah 2.451 2.261,5 1.458 1.291,2 1.446

Tabel 3.21 Distribusi Prosesntase Penyerapan Anggaran Poltekes Siteba Padang Berdasarkan
Sumber Dana Tahun 2014 – 2018

Realisasi Persentase Penyerapan


No Tahun
(Rp) (%)
1 2014 1.387.154.107 56,5
2 2015 1.342.550.500 59,3
3 2016 1.039.221.300 71,2
4 2017 977.672.300 75,7
5 2018 897.626.100 62

4. Teknologi Informasi
Poltekkes Poltekes Siteba padang telah memiliki sistem informasi pengelolaan
akademik, pengelolaan pendaftaran mahasiswa baru, pengelolaan pegawai dan pengelolaan
keuangan berbasis aplikasi. Sistem informasi tersebut serta pemanfaatannya antara lain:
1. SISIPENMARU (Sistem Informasi Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru) berbasis web yang
dapat diakses secara online dan juga menggunakan ponsel guna melayani publik untuk

17
melakukan pendaftaran mahasiswa baru, sehingga dari jarak yang jauh pun dapat melakukan
pendaftaran menggunakan Sistem Informasi ini.
2. Website poltekessiteba.ac.id yang menjadi media informasi bagi publik sekaligus sebagai
wadah aplikasi berbasis web yang dikembangkan menyesuaikan kebutuhan institusi dan
integrasi data institusi.
F. Kinerja Bidang Tata Kelola, Kelembagaan dan Kerjasama
1. Sistem Penjaminan Mutu Internal
Sesuai dengan Standar Nasional Pendidikan Tinggi (SNPT), telah melaksanakan dan
mengembangkan Sistem Penjaminan Mutu Internal, melalui penyusunan berbagi dokumen
mutu seperti Kebijakan Mutu, Manual Mutu, Standar Mutu, dan berbagai Standar Operating
Prosedur (SOP). Sementara itu audit mutu eksternal telah dilakukan akreditasi program studi
untuk semua program studi dengan hasil sebagai berikut.
Tabel 3.22 Nilai Akreditasi Program Studi
Program Studi Nilai Strata No SK Tanggal
Teknik 0491/LAM-PTKes/
C DIII 17 April 2016
Elektromedik Akr/Dip/IV/2016
0526/LAM-PTKes/
Fisioterapi C DIII 17 April 2016
Akr/Dip/IV/2016
0536//LAM-PTKes/
Kebidanan C DIII 17 April 2016
Akr/Dip/2016

3. Kerjasama
Tabel 3.24 Jumlah Kemitraan yang Mendukung Tridarma Perguruan Tinggi Poltekes Siteba
Padang 2014 - 2018

Jumlah Kemitraan
No Tahun
Dalam Negeri Luar Negeri
1 2014 12 1
2 2015 15 1
3 2016 19 1
4 2017 19 1
5 2018 16 -

18
BAB IV
KEKUATAN, KELEMAHAN TANTANGAN DAN PELUANG

Untuk memastikan kondisi objektif Poltekes Siteba Padang baik secara internal maupun
eksternal dilakukan Analisis SWOT (Strength, Weakness, Opportunities, and Threath).
Analisis SWOT dilakukan terhadap bidang: pendidkan, penelitian, pengabdian kepada
masyarakat, kemahasiswaan, sumber daya manusia, sarana prasarana dan keuangan, dan
bidang kelambagaan, tata kelola dan kerjasama. Analisis terhadap kekuatan, kelemahan,
peluang dan tantangan aktual pada bidang- bidang tersebut tadi memberikan arah kebijakan
untuk mengembangkan Poltekes Siteba Padang di masa yang akan datang.
Arah dan strategi pengembangan Poltekes Siteba Padang, memperhatikan berbagai
potensi yang ada. Potensi yang dimaksudkan menyangkut kekuatan dan kelemahan yang
dimiliki, serta peluang dan tantangan yang datang dari eksternal Poltekes Siteba Padang.
Secara skematis berdasarkan kebijakan dan program pada bagian ini disajikan analisis
terhadap potensi-potensi internal dan potensi-potensi eksternal.

A. Bidang Akademik
1. Kekuatan
a. Kurikulum sudah berbasis KKNI sesuai aturan perundang-undangan terbaru.
b. Ada keterkaitan yang erat antara kurikulum yang diterapkan dengan visi, misi,
tujuan dan sasaran pada masing-masing prodi.
c. Masing-masing prodi memiliki keunggulan spesifik pada kurikulum yang
diterapkan, sesuai visi dan misi masing-masing.
d. Kurikulum yang diterapkan relevansi dengan tuntutan dan kebutuhan
user/stakeholders, contohnya kurikulum institusi sudah relevan dengan tuntutan dan
kebutuhan stakeholders karena dalam proses penyusunan kurikulum, selalu
melibatkan stakeholders/users.
e. Secara berkala, Poltekes Siteba Padang mengadakan pengembangan kurikulum
melalui workshop dan review kurikulum di tingkat prodi maupun institusi.
f. Tersedianya sarana dan prasarana yang memadai untuk mendukung suasana belajar.
g. Adanya interaksi yang baik antara dosen dan mahasiswa dalam pelaksanaan tri
dharma perguruan tinggi.

19
h. Adanya kebijakan akademik yang mendukung terciptanya kebebasan akademik,
kebebasan mimbar akademik, dan otonomi keilmuan yang dapat menumbuhkan
kreatifitas dosen dan mahasiswa.
i. Terdapat sistem monitoring dan evaluasi kurikulum, serta monitoring dan evaluasi
PBM yang dilaksanakan 1 kali tiap semester.
2. Kelemahan
a. Akses pengadaan untuk mendapatkan buku-buku penunjang kurikulum belum
maksimal
b. Fasilitas IT sebagai penunjang kegiatan PBM masih dalam proses pengembangan (e-
learning, e-library, e-journal).
c. Belum adanya sertifikat keahlian yang didapatkan mahasiswa setelah melakukan
kegiatan Praktek Kerja lapangan.
3. Peluang
a. Adanya peluang kerja sama dengan pihak lain untuk pelaksanaan tri dharma
perguruan tinggi.
b. Terbukanya peluang kerja bagi lulusan Poltekes Siteba Padang, baik dalam negeri
maupun luar negeri.
c. Adanya kebijakan pemerintah yang fleksibel untuk otonomi keilmuan, pemuktahiran
kurikulum, penelitian dan pengabdian masyarakat
4. Tantangan
a. Tuntutan stakeholders yang makin ketat terhadap kompetensi lulusan.
b. Kebijakan Masyarakat Ekonomi Asean (MEA) menuntut lulusan yang profesional,
berkompeten serta memiliki akhlak dan perilaku yang baik.

B. Bidang Penelitian
1. Kekuatan
a. Jumlah dosen 13 orang, dengan jumlah Master 9 orang, dan 4 orang masih sarjana.
b. Kerjasama dengan berbagai institusi dalam kegiatan penelitian.
c. Memiliki Laboratorium di setiap jurusan yang dilengkapi peralatan cukup mutakhir.
d. Memiliki buku referensi dan berbagai judul jurnal dalam dan luar negeri
2. Kelemahan
a. Belum ada hasil penelitian yang dipublikasi di jurnal setiap tahunnya.
b. Masih banyak dosen yang belum menyadari kepentingan penelitian dan publikasi
dalam pengembangan karir sebagai dosen.

20
c. Dosen masih fokus pada pengajaran.
d. Implementasi kerjasama publikasi pada jurnal internasional bereputasi belum
terlaksana.
e. Belum semua dosen atau kelompok dosen memiliki roadmap penelitian
3. Peluang
a. Alih bina ke KemenristekDikti menjadikan darma penelitian selaras dengan darma
pengajaran.
b. Dana BOPTN yang semakin meningkat untuk kegiatan penelitian.
c. Dana Kerjasama dengan kementerian dan badan litbang lain semakin terbuka.
d. Jumlah penelitian dosen dari tahun ke tahun jumlahnya meningkat.
e. Publikasi hasil riset dosen mendapatkan insentif melalui BOPTN
4. Tantangan
a. Semakin kompetitif dalam perolehan dana hibah penelitian.
b. Banyaknya dosen dari perguruan tinggi lain yang lebih kompetitif dalam
memperoleh dana hibah penelitian dari pemerintah (Kemenkes dan
Kemenristekdikti).
c. Peluang menghasilkan penelitian unggulan berskala nasional masih kurang karena
dana yang terbatas.
d. Banyaknya hasil penelitian dan publikasi dari perguruan tinggi lain yang lebih
kompetitif,
e. Perguruan tinggi yang kompetitif bekerjasama dengan luar negeri dalam penelitian
dan publikasi hasil penelitian

C. Bidang Pengabdian Kepada Masyarakat


1. Kekuatan
a. Jumlah dosen 13 orang, dengan jumlah Master 9 orang, dan 4 orang masih sarjana.
b. Memiliki renstra dan road map pengabdian kepada masyarakat.
a. Memiliki standar pengabdian kepada masyarakat.
b. Memiliki petunjuk teknis pengabdian kepada masyarakat.
c. Jumlah seluruh mahasiswa saat ini kurang lebih 421 orang
2. Kelemahan
a. Belum ada publikasi hasil penelitian pada jurnal internasional.

21
b. Dana Pengabdian kepada masyarakat yang bersumber dari DIPA/BOPTN untuk
berbagai skema pengabdian kepada masyarakat masih belum bisa digunakan.
c. Masih banyak dosen yang belum menyadari kepentingan pengabdian kepada
masyarakat dalam pengembangan karir sebagai dosen.
d. Belum optimal mengelola waktu dalam kegiatan pengabdian masyarakat.
e. Dosen masih fokus pada pengajaran.
3. Peluang
a. Alih bina ke KemenristekDikti menjadikan darma pengbdian kepada masyarakat
selaras dengan darma pengajaran.
b. Dana BOPTN yang lebih besar untuk pengabdian masyarakat.
c. Anggaran Pengabdian kepada masyarakat yang bersumber dari BOPTN setiap tahun
meningkat.
d. Jumlah kegiatan pengabdian kepada masyarakat oleh dosen dari tahun ke tahun
jumlahnya meningkat
4. Tantangan
a. Semakin kompetitif dalam perolehan dana hibah pengabdian kepada masyarakat.
b. Banyaknya dosen dari perguruan tinggi lain yang lebih kompetitit dalam
memperoleh dana hibah pengabdian kepada masyarakat dari pemerintah (Kemenkes
dan kemenristekdikti).
c. Semakin banyak perguruan tinggi lain yang melaksanakan kegiatan pengabdian
masyarakat yang lebih kompetitif
D. Bidang Kemahasiswaan
1. Kekuatan
a. Sistem rekruitmen dan seleksi calon mahasiswa baru dilaksanakan sesuai dengan
pedoman (PetunjukTeknis/Juknis) dan konsisten dalam pelaksanaannya.
b. Tersedia wadah organisasi dan kreativitas mahasiswa untuk mengembangkan
kreativitas dan inovasi mahasiswa.
c. Telah berjalannya sistem pembinaan bagi kegiatan mahasiswa baik soft skill maupun
kegiatan ekstrakurikuler.
d. Sebagian besar peserta yang lulus seleksi penerimaan mahasiswa baru melakukan
pendaftaran ulang.
2. Kelemahan
a. Keterbatasan sumber daya dalam pengelolaan dan pembinaan kemahasiswaan dan
pengembangan kreativitas mahasiswa.

22
b. Implementasi layanan program kegiatan pengembangan karir mahasiswa masih
belum optimal.
c. Sistem pendaftaran mahasiswa baru secara online dalam sistem penerimaan
mahasiswa baru masih belum optimal.
d. Layanan bimbingan dan konseling bagi mahasiswa belum optimal.
3. Peluang
a. Meningkatnya kebutuhan akan lulusan pendidikan tenaga kesehatan khususnya di
sektor swasta.
b. Adanya undangan dari institusi lain untuk berpartisipasi dalam kegiatan
kemahasiswaan.
4. Tantangan
a. Banyaknya institusi pendidikan kesehatan yang menyelenggarakan pendidikan
dengan jenjang pendidikan yang lebih tinggi.
b. Tingginya tuntutan stakeholder terhadap persyaratan lulusan berupa surat tanda
registrasi dan sertifkat Uji Kompetensi.

E. Bidang Sumber Daya (Manusia, Sarana Prasarana dan Keuangan)


1. Kekuatan
a. Adanya peraturan tentang Pengelolaan Sumber Daya Manusia.
b. Dosen memiliki kinerja tinggi dalam melaksanakan Tridarma perguruan tinggi.
c. Penilaian kinerja dosen dilakukan secara teratur tiap semester.
d. Prasarana akademik meliputi ruang kelas, ruang laboratorium, dan perpustakaan,
cukup baik.
e. Penataan lingkungan kampus secara bertahap sudah dilakukan dengan baik
2. Kelemahan
a. Jumlah dosen tetap masih kurang.
b. Kepakaran dosen belum teridentifikasi dengan baik.
c. Jumlah dosen yang memiliki kualifikasi pendidikan doktor belum ada.
d. Kinerja dosen dalam pengabdian kepada masyarakat, penelitian, dan publikasi
ilmiah masih rendah.
e. Pengelolaan Sumber Daya Manusia belum sepenuhnya efektif.
f. Aksesabilitas e- journal belum optimal.
g. Layanan perpustakaan elektronik masih lemah
3. Peluang

23
a. Adanya program sertifikasi dosen dari pemerintah.
b. Adanya program dosen berprestasi dan di tingkat Poltekes maupun nasional.
c. Adanya hibah program Penelitian dan Pengabdian Masyarakat.
d. Tersedianya dana BOPTN untuk Penelitian dan Pengabdian Masyarakat.
e. Adanya kesempatan publikasi ilmiah diluar poltekes.
f. Adanya program beasiswa pendidikan lanjut.
g. Adanya kesempatan untuk mengikuti kegiatan pengembangan kompetensi melalui
seminar/konfrensi pada tingkat nasional dan international
4. Tantangan
a. Proses yang lama bagi dosen untuk meningkatkan jabatan fungsional ke Lektor
Kepala.
b. Kurangnya publikasi penelitian di jurnal terakreditasi Nasional maupun
Internasional.
c. Tuntutan ketersediaan sarana dan prasarana pendidikan yang harus memenuhi
standar, baik standar nasional maupun standar internasional.

F. Bidang Tatakelola, kelembagaan dan Kerjasama


1. Kekuatan
a. Memiliki sumber daya pengelola yang berkualitas dalam menerapkan kepemimpinan
operasional, kepemimpinan organisasi dan kepemimpinan publik.
b. Menerapkan kepemimpinan di semua link yang mengedepankan aspek kredibilitas,
transparan, akuntabel, bertanggung jawab, dan adil dalam membangun spirit
keunggulan internal.
c. Memiliki unit penjaminan mutu di Direktorat dan sub unit penjaminan mutu di
Jurusan/Prodi yang saling bersinergi.
d. Sistem perencanaan dan pengelolaan anggaran yang menitikberatkan pada
pendekatan partisipatif (bottom up).
e. Semua pegawai telah ditempatkan pada posisi jabatan (grading position) masing-
masing dengan tupoksi yang jelas.
2. Kelemahan
a. Implementasi sistem penjaminan mutu pengelolaan institusi maupun prodi belum
sepenuhnya dapat dilaksanakan.
b. Kuantitas dan kualitas tenaga pendidik dan tenaga kependidikan masih kurang.
c. Sebagian tugas administrasi masih dirangkap oleh dosen

24
3. Peluang
a. Animo masyarakat terhadap pendidikan tinggi yang berkualitas semakin meningkat.
b. Tersedianya lembaga penjaminan mutu nasional dan internasional yang bersertifikat.
c. Semakin transparannya kebijakan nasional dalam sistem rekrutmen pegawai.
d. Semakin kuatnya komitmen kebijakan good governance and clean goverment dalam
pengelolaan instansi pemerintah.
e. Semakin meningkatnya standarisasi kerja melalui penerapan budaya mutu.
f. Semakin meningkatnya kebijakan penguatan dukungan penganggaran dalam
pelaksanaan Tri Dharma Perguruan Tinggi.
g. Semakin banyaknya tawaran kerjasama dari perguruan tinggi di luar negeri.
h. Semakin terbukanya peluang kerja bagi lulusan di luar negeri
4. Tantangan
a. Banyaknya perguruan tinggi yang telah memiliki citra lebih baik.
b. Program pencitraan oleh perguruan tinggi lain lebih masif dan komprehensif.
c. Perguruan tinggi lain sudah memiliki jejaring kerja sama yang kuat dengan institusi
pelayanan kesehatan sebagai lahan praktik mahasiswa.
j. Lahan praktik mahasiswa yang memenuhi standar makin terbatas

25
BAB V
KEBIJAKAN DAN PROGRAM

A. Tujuan Strategis
Sesuai dengan visi, misi, tujuan dan kondisi obyektif Politeknik Kesehatan Siteba
saat ini, maka Tujuan strategis pengembangan Poltekes Siteba dalam kurun waktu 2019 –
2023 sebagai berikut;
1. Mengembangkan budaya akademik dalam penyelenggaraan pendidikan yang
mendukung peningkatan kualitas lulusan.
2. Mengembangkan kelembagaan dan tata kelola pendidikan yang transparan dan
akuntabel berbasis system informasi yang terintegrasi
3. Meningkatkan pembinaan kemahasiswaan untuk menumbuhkan kreativitas dan
integritas mahasiswa.
4. Meningkatkan pemenuhan sumber daya manusia, sarana prasarana pendidikan, dan
keuangan sesuai Standar Nasional Pendidikan Tinggi guna mendukung
pelaksanaan Tridarma Perguruan Tinggi.
5. Meningkatkan implementasi Sistem Penjaminan Mutu Pendidikan Tinggi dan
memperluas jejaring kemitraan yang mendukung penyelenggaraan proses
pendidikan.
6. Meningkatkan produktivitas dan kualitas penelitian dosen dan pengabdian kepada
masyarakat.

B. Sasaran Strategis
Sasaran strategis adalah kondisi atau keadaan yang akan diubah / diperbaiki. Dalam
rangka mewujudkan visi dan misi Poltekkes Siteba. Berdasarkan tujuan strategis Poltekkes
Siteba dalam kurun waktu 2019 – 2023, maka sasaran strategis Poltekkes Siteba dalam
empat tahun ke depan sebagai berikut :
1. Terselenggaranya pendidikan sesuai standar nasional pendidikan tinggi, nilai-nilai
moral dan agama yang mendukung peningkatan kualitas lulusan.
2. Peningkatan produktivitas dan kualitas penelitian dosen dan pengabdian kepada
masyarakat.
3. Peningkatan pembinaan kemahasiswaan yang menudukung berkembangnya kreativitas
dan integritas mahasiswa. serta meningkatkan jejaring dan pemberdayaan peran alumni

26
4. Peningkatan pemenuhan sumber daya manusia, sarana prasarana pendidikan, dan
keuangan sesuai Standar Nasional Pendidikan Tinggi yang mendukung pelaksanaan
Tridarma Perguruan Tinggi.
5. Peningkatan kelembagaan dan tata kelola pendidikan yang transparan dan akuntabel
berbasis system informasi yang terintegrasi.
6. Peningkatan implementasi Sistem Penjaminan Mutu Pendidikan Tinggi dan jejaring
kemitraan yang mendukung penyelenggaraan proses pendidikan Pengembangan
penjaminan mutu perguruan tinggi.

C. Rincian Kebijakan Dan Program Strategis


Dalam rangka mencapai tujuan strategis Poltekes Siteba 2019 – 2023, maka
kebijakan pengembangan Poltekes Siteba dalam empat tahun ke depan sebagai berikut :
1. Penyelenggaraan pendidikan berbasis keunggulan, nilai keagamaan, inovasi dan
kreativitas serta menjunjung tinggi keberagaman.Kebijakan ini diwujudkan dalam
sejumlah program dan indikator sebagai berikut :
a. Pengembangan relevansi kurikulum dan daya saing lulusan pada tataran nasional
melalui pelibatan berbagai steakholder dengan indikator program sebagai berikut :
1) Mahasiswa yang lulus tepat waktu minimal 98%
2) Mahasiswa yang lulus Uji Kompetensi minimal 95 %
3) Rata – rata IPK lulusan di atas 3,25 minimal 95 %
4) Masa tunggu kerja lulusan kurang dari 6 bulan minimal 90 %
5) Kepuasan pengguna lulusan terhadap kinerja lulusan minimal 80 %
b. Penciptaan atmosfier dan kultur akademik berbasis nilai keagamaan dalam proses
pembelajaran dengan indicator sebagai berikut :
1) Meningkatkan keterlibatan dosen dalam kegiatan seminar / workshop / pelatihan.
2) Meningkatkan partisipasi mahasiswa dalam penelitian dosen.
3) Meningkatkan partisipasi mahasiswa dalam pengabdian kepada masyarakat
4) Meningkatkan kompetensi mahasiswa dalambentuk sertifikat pengakuan
kompetensi dari lahan praktek kerja lapangan (PKL)

2. Peningkatan kualitas dan produktifitas penelitian serta publikasi hasil penelitian


Kebijakan ini diwujudkan dalam sejumlah program dan indikator sebagai berikut :
a. Review Perumusan dan pengembangan peta jalan penelitian dengan indikator
sebagai berikut :

27
1) Rencana Induk Penelitian Poltekkes Siteba satu dokumen
2) Rencana strategis penelitian masing-masing Prodi
b. Peningkatan produktivitas keluaran penelitian dengan indikator :
1) Jumlah penelitian dosen mencapai 18 penelitian
2) Artikel hasil penelitian yang dipublikasikan pada jurnal nasional berjumlah 10
3) Artikel hasil penelitian yang dipublikasikan pada jurnal nasional terakreditasi
berjumlah 10 artikel

3. Peningkatan kualitas dan produktifitas pengabdian kepada masyarakat serta publikasi


hasil pengabdian kepada masyarakat. Kebijakan ini diwujudkan dalam sejumlah
program dan indikator sebagai berikut:
a. Review Perumusan, dan pengembangan peta jalan pengabdian kepada masyarakat
dengan indicator sebagai berikut :
1) Rencana Induk pengabdian kepada masyarakat Poltekkes Siteba satu dokumen
2) Rencana strategis pengabdian kepada masyarakat masing-masing Prodi
b. Penyelenggaraan dan pendayagunaan hasil riset dalam kegiatan pengabdian kepada
masyarakat dengan indikator sebagai berikut :
1) Pengabdian kepada masyarakat berbasis hasil riset berjumlah 10
2) Pengabdian kepada masyarakat berbasis rumpun ilmu berjumlah 8
3) Kerjasama antara Poltekkes Siteba dengan berbagai lembaga / institusi dalam
pemberdayaan masyarakat berjumlah 25 institusi
4) Artikel ilmiah hasil pengabdian masyarakat yang dipublikasikanpada jurnal
ilmiah berjumlah 15
5) Mahasiswa yang berpartisipasi dalam pengabdian kepada masyarakat 80 orang

4. Peningkatan pembinaan kemahasiswaan yang menudukung berkembangnya kreativitas


dan integritas mahasiswa serta meningkatkan jejaring dan pemberdayaan peran alumni.
Kebijakan ini diwujudkan dalam sejumlah program dan indikator sebagai berikut
a. Penerapan dan pengembangan layanan bimbingan akademik dan pengembangan
karier mahasiswa.
b. Pengembangan kreativitas, penalaran, inovasi, bakat dan minat mahasiswa
c. Pengembangan kegiatan kemahasiswaan
d. Peningkatan kesejahteraan mahasiswa melalui penyediaan beasiswa dan program
pembiayaan lainnya

28
e. Penggalian dan pembinaan potensi mahasiswa untuk meraih prestasi dalam berbagai
kompetisi di tingkat regionad dan nasional.
f. Penciptaan lingkungan yang mendorong terbentuknya budaya meneliti dan publikasi
di kalangan mahasiswa.
g. Membangun mekanisme yang sistematis untuk mendorong peran alumni dalam
pengembangan kampus.

5. Peningkatan kualitas dan kuantitas sumber daya (manusia, sarana prasarana, dan
keuangan) dalam mendukung penyelenggaraan Tridharma Perguruan Tinggi
Kebijakan ini diwujudkan dalam sejumlah program dan indikator sebagai berikut:
a. Peningkatan kuantitas sumberdaya manusia untuk penguatan mutu layanan
akademik dan manajemen Poltekkes Siteba, dengan indikator program sebagai
berikut :
1) Dosen tetap berjumlah 21 orang
2) Tenaga perpustakaan berjumlah 2 orang
3) Tenaga IT (informasi dan Teknologi) berjumlah 2 orang
4) Tenaga kependidikan berjumlah 10 orang
b. Pengembangan kapasitas SDM untuk penguatan mutu layanan akademik dan
manajemen Poltekkes Siteba, dengan indikator program sebagai berikut:
1) Dosen dengan jabatan AA berjumlah 12 orang
2) Dosen yang berkualifikasi S-3 berjumlah 4 orang.
3) Dosen yang mengikuti pendidikan lanjut berjumlah 5 orang.
4) Tenaga kependidikan yang mengikuti pendidikan lanjut berjumlah 1 orang.
5) Dosen yang mengikuti pelatihan bidang ilmu berjumlah 10 orang.
6) Dosen yang memperoleh sertifikat kompetensi pendidik berjumlah 5 orang.
c. Peningkatan sarana dan prasarana, serta pengembangan tata ruang kampus yang
ramah lingkungan
d. Peningkatan jumlah pendapatan keuangan bersumber pemerintah dan masyarakat

6. Pengembangan kelembagaan dan tata kelola pendidikan yang transparan dan akuntabel
berbasis system informasi yang terintegrasi.

29
7. Penguatan implementasi Sistem Penjaminan Mutu Pendidikan Tinggi dan jejaring
kemitraan yang mendukung proses penyelenggaraan pendidikan.
Kebijakan ini diwujudkan dalam sejumlah program peningkatan Sistem
Penjaminan Mutu Pendidikan Tinggi dan jejaring kemitraan yang mendukung proses
penyelenggaraan pendidikan;
a. Memiliki dokumen mutu (kebijakan mutu, manual mutu, standar mutu, dan SOP) 4
dokumen
b. Rata – rata Tingkat kepuasan mahasiswa terhadap layanan pendidikan mencapai
80%
c. Rata rata Tingkat kepuasaan terhadap layanan dosen mencapai 80 %
d. Prodi yang terakreditasi B tahun 2023 sebanyak 3 Prodi
e. Diperolehnya predikat akreditasi Institusi B pada tahun 2023
f. Jumlah kemitraan dengan intitusi dalam negeri sebanyak 50 institusi
g. Jumlah kemitraan dengan institusi luar negeri sebanyak 5 institusi

30
BAB VI STRATEGI
IMPLEMENTASI

Sebagaimana telah dirumuskan, bahwa tujuan strategis Poltekkes Siteba Padang


adalah menyelenggarakan pendidikan sesuai standar nasional pendidikan tinggi, nilai
moral dan agama yang mendukung peningkatan kualitas lulusan, peningkatan produktivitas
dan kualitas penelitian dan pengabdian pada masyarakat, Mengembangkan pembinaan
kemahasiswaan untuk menumbuhkan kreativitas dan integritas mahasiswa, meningkatkan
pemenuhan sumber daya manusia, sarana prasarana pendidikan dan keuangan sesuai
Standar Nasional Pendidikan Tinggi guna mendukung pelaksanaan Tridarma Perguruan
Tinggi, mengembangkan kelembagaan dan tata kelola pendidikan yang transparan dan
akuntabel berbasis sistem informasi yang terintegrasi, memperkuat implementasi Sistem
Penjaminan Mutu Pendidikan Tinggi dan memperluas jejaring kemitraan yang mendukung
penyelenggaraan proses pendidikan Implementasi Renstra Poltekkes Siteba Padang 2019 -
2023, secara bertahap dilaksanakan untuk mencapai fase-fase tertentu sesuai dengan
masing-masing bidang tridharma. Dukungan tata kelola Poltekkes yang baik harus berjalan
seiring dengan kebutuhan pengembangan Tridharma dan kondisi objektif Poltekkes Siteba
Padang. Tahapan strategi implementasi tersebut merupakan fokus pengembangan Poltekkes
Siteba Padang pada setiap tahun implementasi dan pada setiap bidang Tridharma perguruan
tinggi. Untuk mewujudkan tujuan ini diperlukan strategi implementasi dan penegasan unit
pelaksana dan penanggung jawab program sebagimana diuraikan berikut ini.

A. Indikator dan Target Kinerja


Kebijakan dalam Renstra Poltekkes Siteba Padang merupakan keputusan
mendasar dalam upaya mengatasi permasalahan pokok dengan tujuan untuk
memperbaiki kondisi yang ada dan upaya menyiapkan masa depan. Kebijakan
Poltekkes Siteba Padang berorientasi ke masa depan melalui kebijakan yang disusun
mengutamakan kepentingan publik.
Program memiliki pengertian sebagai rancangan kegiatan suatu organisasi yang
terarah, terpadu, dan sistematis dibuat untuk rentang waktu yang ditentukan. Kebijakan
dan Program kerja Poltekkes Siteba Padang ini akan menjadi pegangan bagi organisasi
dan seluruh civitas akademika Poltekkes Siteba Padang dalam menjalankan roda
organisasi.
Dasar pokok dalam penyusunan kebijakan dan program ini pertama menyangkut

31
efisiensi organisasi sehingga kebijakan dan program kerja oleh suatu organisasi dapat
disusun berdasarkan waktu yang dihabiskan oleh suatu organisasi untuk memikirkan
bentuk kegiatan yang akan dibuat tidak terlalu banyak, sehingga waktu dan biaya
digunakan untuk mengimplementasikan program kerja yang telah dibuat. Kedua
menyangkut efektivitas organisasi sehingga kebijakan dan program kerja oleh suatu
organisasi dapat direncanakan dengan memperhatikan sinkronisasi kegiatan dan
capaian target-target kinerja.
Renstra Poltekkes Siteba Padang tahun 2019-2023 terdiri atas 7 kebijakan dan 23
program dengan indikator kunci pada setiap kebijakan disajikan dalam tabel berikut;
NO KEBIJAKAN INDIKATOR KUNCI
1. Penyelenggaraan 1) Mahasiswa yang lulus tepat waktu minimal 98 %
pendidikan berbasis 2) Mahasiswa yang lulus Uji Kompetensi minimal 95 %
keunggulan, nilai 3) Rata – rata IPK lulusan di atas 3,25 minimal 95 %
keagamaan, inovasi 4) Masa tunggu kerja lulusan kurang dari 6 bulan
dan kreativitas serta minimal 90 %
menjunjung tinggi 5) Kepuasan pengguna lulusan terhadap kinerja lulusan
keberagaman minimal 80 %
6) Dosen yang terlibat dalam dalam kegiatan seminar /
workshop / pelatihan sebagai narasumber 10 orang
7) Mahasiswa yang berpartisipasi dalam kegiatan
peneltian dosen sebanyak 50 orang
8) Mahasiswa yang berpartisipasi dalam kegiatan
pengabdian kepada masyarakat sebanyak 70 orang
9) Mahasiswa yang berpartisipasi sebagai peserta seminar
minimal 70 % per tahun per Prodi
2. Peningkatan kualitas 1) Rencana Induk Penelitian Poltekkes Siteba Padang satu
dan produktifitas dokumen
penelitian serta 2) Rencana strategis penelitian Prodi 10 dokumen
publikasi hasil 3) Jumlah penelitian dosen mencapai 18 penelitian
penelitin 4) Artikel hasil penelitian yang dipublikasikan pada
jurnal nasional berjumlah 10 artikel
5) Artikel hasil penelitian yang dipublikasikan pada
jurnal nasional terakreditasi berjumlah 10 artikel
6) Hak Kekayaan Intelektual yang diperoleh dosen
berjumlah 3 HAKI
7) Penerbitan jurnal ilmiah berjumlah 1 kali terbitan per
Tahun
8) Jurnal yang terakreditasi nasional berjumlah 1 jurnal
9) Jurnal berbasis online system berjumlah 1 jurnal

32
NO KEBIJAKAN INDIKATOR KUNCI
3. Peningkatan kualitas 1) Rencana Induk Pengabdian kepada masyarakat
dan produktifitas Poltekkes Siteba Padang satu dokumen
pengabdian kepada 2) Rencana strategis pengabdian kepada masyarakat
masyarakat serta Prodi 10 dokumen
publikasi hasil 3) Pengabdian kepada masyarakat berbasis hasil riset
pengabdian kepada
berjumlah 10 kegiatan
masyarakat
4) Pengabdian kepada masyarakat berbasis rumpun ilmu
berjumlah 8 kegiatan
5) Kerjasama antara Poltekkes Siteba Padang dengan
berbagai lembaga / institusi dalam pemberdayaan
masyarakat berjumlah 25 institusi
6) Artikel ilmiah hasil pengabdian masyarakat yang
dipublikasikan pada jurnal ilmiah berjumlah 15
7) Mahasiswa yang berpartisipasi dalam pengabdian
kepada masyarakat 80 orang
4. Penyelenggaraan 1) Kepuasan mahasiswa yang memperoleh layanan
dan pengembangan bimbingan konseling mencapai minimal 80 %
pembinaan 2) Jumlah kegiatan kreativitas, seminar dan inovasi
kemahasiswaan mahasiswa berjumah 15 kegiatan
untuk meningkatkan 3) Jumlah kegiatan yang dilakukan organisasi
kuantitas dan kualitas kemahasiswaan sebanyak 25 kegiatan
lulusan serta 4) Tingkat kepuasan mahasiswa terhadap layanan
meningkatkan kemahasiswaan mencapai 90 %
jejaring dan 5) Mahasiswa penerima beasiswa berjumlah 50
pemberdayaan peran orang
alumni 6) Dana beasiswa yang disalurkan berjumlah 250
juta
7) Mahasiswa yang berpartisipasi dalam kejuaraan
tingkat regional berjumlah 10.
8) Mahasiswa yang berpartisipasi dalam kejuaraan
tingkat nasional berjumlah 5.
9) Juara pertama pada kompetisi tingkat regional
berjumlah 5.
10) Juara pertama pada kompetisi tingkat nasional
berjumlah 2
11) Penelitian mahasiswa yang didanai Poltekkes dan
pihak luar berjumlah 5.
12) Publikasi hasil riset dan kegiatan mahasiswa
berjumlah 5.
13) Mahasiswa yang menyajikan makalah dalam
kegiatan ilmiah tingat local, regional dan nasional
berjumlah 2
14) Program kerja sama dengan alumni berjumlah 10.
15) Kegiatan yang melibatkan alumni dalam
pengembangan kampus berjumlah 2 kegiatan
16) Dana yang diperoleh dari pihak alumni berjumlah
30 juta

33
NO KEBIJAKAN INDIKATOR KUNCI
5. Peningkatan kualitas 1) Dosen tetap berjumlah 21 orang
dan kuantitas sumber 2) Instruktur berjumlah 6 orang
daya (manusia, 3) Tenaga perpustakaan berjumlah 2 orang
sarana prasarana, 4) Tenaga IT (informasi dan Teknologi) berjumlah 2
dan keuangan) orang
dalam mendukung 5) Tenaga kependidikan berjumlah 10 orang
penyelenggaraan 6) Dosen dengan jabatan akademik lector kepala
Tridharma Perguruan berjumlah 2 orang
Tinggi 7) Dosen dengan jabatan akademik lector berjumlah 4
orang
8) Dosen yang berkualifikasi S-3 berjumlah 4 orang.
9) Dosen yang mengikuti pendidikan lanjut berjumlah 5
orang.
10) Instruktur yang mengikuti pendidikan lanjut
berjumlah 2 orang
11) Tenaga kependidikan yang mengikuti pendidikan
lanjut berjumlah 1 orang.
12) Dosen yang mengikuti pelatihan bidang ilmu
berjumlah 10 orang.
13) Dosen yang memperoleh sertifikat kompetensi
pendidik berjumlah 5 orang.
14) Memiliki master plan tata ruang kampus Poltekkes
Siteba Padang 1 dokumen
15) Ruang kuliah dengan fasilitas multi media berjumlah
10 Ruangan
16) Fasilitas dan system penyelenggaraan pendidikan
yang terkoneksi internet mencapai 100 %
17) Ratio alat laboratorium 1:4
18) Layanan perpustakaan on line mencapai 100 %
19) Pendapatan keuangan Poltekkes Siteba Padang
mencapai 5 milyar
20) Realisasi keuangan pertahun mencapai 95 %
21) Implementasi tata kelola keuangan Badan Layanan
Umum (BLU) tahun 2020

34
NO KEBIJAKAN INDIKATOR KUNCI
6. Pengembangan Penambahan jumlah Prodi baru sebanyak 4 Program
kelembagaan dan Studi yang meliputi :
tata kelola pendidikan 1) Prodi Elektromedik Program Sarjana Terapan
yang transparan dan 2) Prodi Fisioterapi Program Sarjana Terapan
akuntabel berbasis 3) Prodi Kebidanan Program Sarjana Terapan
system informasi 4) Prodi Anastesi Program DIII
yang terintegrasi 5) Diperolehnya predikat WBK pada tahun 2021
6) Diperolehnya predikat WBBM pada tahun 2021
7) Diperolehnya predikat BLU pada tahun 2021

7. Penguatan 1) Memiliki dokumen mutu (kebijakan mutu,


implementasi Sistem manual mutu, standar mutu, dan SOP) 4 dokumen
Penjaminan Mutu 2) Rata – rata Tingkat kepuasan mahasiswa terhadap
Pendidikan layanan pendidikan mencapai 80 %
Tinggi dan 3) Rata rata Tingkat kepuasaan terhadap layanan
jejaring kemitraan dosen mencapai 80 %
yang 4) Prodi yang terakreditasi B tahun 2023 sebanyak 3
mendukung proses Prodi
penyelenggaraan 5) Diperolehnya predikat akreditasi Institusi B pada
pendi tahun 2023
6) Jumlah kemitraan dengan intitusi dalam negeri
sebanyak 50 institusi
7) Jumlah kemitraan dengan institusi luar negeri
sebanyak 5 institusi

35
Kebijakan tersebut di atas dirinci ke dalam beberapa program, indikator dan rencana target tahunan untuk 5 tahun ke depan (2019-
2023), gambaran lengkapnya tentang program, indikator dan rencana target tahunan disajikan pada tabel berikut;
TARGET
NO KEBIJAKAN PROGRAM Baseline
Indikator Satuan 2019 2020 2021 2022 2023
(2018)
1. Penyelenggaraan Pengembangan Mahasiswa yang
98 % 98 % 95 % 98 % 98% 98% 98 %
pendidikan relevansi kurikulum lulus tepat waktu
berbasis dan daya saing Mahasiswa yang
keunggulan, nilai lulusan pada tataran 90 % 85 % 70% 75% 80 % 90% 90 %
lulus Uji Kompetensi
keagamaan, regional dan Rata – rata IPK
inovasi dan nasional melalui 98 % 100 % 100 % 100 % 100 % 100 % 100 %
lulusan di atas 3,00
kreativitas serta pelibatan berbagai Masa tunggu kerja
menjunjung steakholder lulusan kurang dari 90 % 90 % 90 % 90% 90 % 90 % 90 %
tinggi (organisasi profesi, 6 bulan
keberagaman pengguna lulusan, Kepuasan pengguna
alumni, pemerintah) lulusan terhadap 80 % 75 % 70 % 72,5 % 75 % 77,5 % 80%
kinerja lulusan
Penciptaan Dosen yang terlibat
atmosfier dan kultur dalam dalam
10 12 2 4 6 8 10
akademik berbasis kegiatan seminar /
Orang Orang Orang Orang Orang Orang Orang
nilai keagamaan workshop / pelatihan
dalam proses sebagai narasumber
pembelajaran Mahasiswa yang 50% - 10% 20% 30% 40% 50%
berpartisipasi dalam Per Per Per Per Per Per Per
penelitian dosen Prodi Prodi Prodi Prodi Prodi Prodi Prodi
Mahasiswa yang
berpartisipasi dalam 70% - 30% 40% 50% 60% 70%
pengabdian kepada Per Per Per Per Per Per Per
masyarakat Prodi Prodi Prodi Prodi Prodi Prodi Prodi

36
TARGET KINERJA
NO KEBIJAKAN PROGRAM Baseline
Indikator Satuan 2019 2020 2021 2022 2023
(2018)
Mahasiswa yang 70% - 30% 40% 50% 60% 70%
berpartisipasi Per Per Per Per Per Per Per
sebagai peserta Prodi Prodi Prodi Prodi Prodi Prodi Prodi
seminar
2. Peningkatan Review Rencana Induk
1 1 1 1 1 1 1
kualitas dan Perumusan dan Penelitian Poltekkes
Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen
produktifitas pengembangan Siteba Padang
penelitian peta Rencana strategis 10 0 4 6 7 8 10
serta publikasi jalan penelitian Prodi Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen
hasil penelitin penel
Peningkatan Jumlah penelitian 20 0 0 5 10 15 20
produktivitas dosen Riset Riset Riset Riset Riset Riset Riset
keluaran Artikel hasil
penelitian penelitian yang 10 0 0 2 4 6 10
dipublikasikan pada Artikel Artikel Artikel Artikel Artikel Artikel Artikel
jurnal nasional
Artikel hasil
penelitian yang
10 0 0 2 4 6 10
dipublikasikan pada
Artikel Artikel Artikel Artikel Artikel Artikel Artikel
jurnal nasional
terakreditasi
Hak Kekayaan
3 0 3 5 6 8 10
Intelektual yang
HAKI HAKI HAKI HAKI HAKI HAKI HAKI
diperoleh dosen
1
Peningkatan
Penerbitan jurnal Kali
pengelolaan 0 1 1 1 1 1
Ilmiah Terbit
jurnal ilmiah
Pertahun

37
TARGET KINERJA
NO KEBIJAKAN PROGRAM Baseline
Indikator Satuan 2019 2020 2021 2022 2023
(2018)
Jurnal yang
1 0 0 0 0 0 1
terakreditasi
Jurnal Jurnal Jurnal Jurnal Jurnal Jurnal Jurnal
nasional
Jurnal berbasis 1 0 0 0 1 1 1
online system Jurnal Jurnal Jurnal Jurnal Jurnal Jurnal Jurnal
3. Peningkatan Review Rencana Induk
kualitas dan Perumusan, dan Pengabdian kepada
1 1 1 1 1 1 1
produktifitas pengembangan masyarakat
Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen
pengabdian peta jalan Poltekkes
kepada pengabdian kepada Siteba Padang
masyarakat serta masyarakat Rencana strategis
publikasi hasil 10 0 4 6 7 9 10
pengabdian kepada
pengabdian Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen
masyarakat Prodi
kepada Penyelenggaraan Pengabdian kepada
masyarakat 10 0 2 4 6 8 10
dan pendayagunaan masyarakat berbasis
Kegiatan Kegiatan Kegiatan Kegiatan Kegiatan Kegiatan Kegiatan
hasil riset dalam hasil riset
kegiatan Pengabdian kepada
pengabdian kepada masyarakat berbasis 8 3 5 6 7 8
-
masyarakat Kegiatan Kegiatan Kegiatan Kegiatan Kegiatan Kegiatan
rumpun ilmu
Kerjasama antara
Poltekkes Siteba
Padang dengan
25 16 5 10 15 20 25
berbagai lembaga /
Institusi Institusi Institusi Institusi Institusi Institusi Institusi
institusi dalam
pemberdayaan
masyarakat

38
TARGET KINERJA
NO KEBIJAKAN PROGRAM Baseline
Indikator Satuan 2019 2020 2021 2022 2023
(2018)
Artikel ilmiah
hasil pengabdian 15 0 2 6 8 10 15
masyarakat yang Artikel Artikel Artikel Artikel Artikel Artikel Artikel
dipublikasikan
Mahasiswa yang
berpartisipasi dalam 80 0 20 30 40 70 80
pengabdian kepada Orang Orang Orang Orang Orang Orang Orang
masyarakat
4. Penyelenggaraan Penerapan dan Kepuasan
dan pengembangan mahasiswa yang
pengembangan layanan bimbingan memperoleh 80% 0% 75% 75% 76% 78% 80%
pembinaan akademik dan layanan bimbingan
kemahasiswaan pengembangan konseling
untuk karier mahasiswa
Pengembangan Jumlah kegiatan
meningkatkan kreativitas, kreativitas, seminar 15 0 8 10 12 14 15
kuantitas dan penalaran, inovasi, dan inovasi Kegiatan Kegiatan Kegiatan Kegiatan Kegiatan Kegiatan Kegiatan
kualitas lulusan bakat dan minat mahasiswa
serta mahasiswa,
Pengembangan Jumlah kegiatan
meningkatkan kegiatan yang dilakukan 25 0 8 10 15 20 25
jejaring dan kemahasiswaan organisasi Kegiatan Kegiatan Kegiatan Kegiatan Kegiatan Kegiatan Kegiatan
pemberdayaan kemahasiswaan
peran alumni Tingkat kepuasan
mahasiswa terhadap
layanan 90% 70% 90% 90% 90% 90% 90%
kemahasiswaan

39
TARGET KINERJA
NO KEBIJAKAN PROGRAM Indikator Satuan Baseline 2019 2020 2021 2022 2023
(2018)
Peningkatan
kesejahteraan Mahasiswa 50 0 20 25 30 35 50
mahasiswa melalui penerima beasiswa Orang Orang Orang Orang Orang Orang Orang
penyediaan
beasiswa dan
program Dana beasiswa 250 - 150 175 200 225 250
pembiayaan yang disalurkan Juta Juta Juta Juta Juta Juta Juta
lainnya,
Penggalian dan Mahasiswa yang
pembinaan potensi berpartisipasi dalam 10 - 2 4 6 8 10
mahasiswa untuk kejuaraan tingkat Orang Orang Orang Orang Orang Orang Orang
meraih prestasi regional.
dalam berbagai Mahasiswa yang
kompetisi di berpartisipasi dalam 5 - 1 2 3 4 5
tingkat regionad kejuaraan tingkat Orang Orang Orang Orang Orang Orang Orang
dan nasional, nasional
Juara pertama pada
kompetisi 5 - 1 2 3 4 5
tingkat regional Orang Orang Orang Orang Orang Orang orang
Juara pertama pada
kompetisi tingkat 2 - 0 0 1 1 2
nasional Orang Orang Orang Orang Orang Orang Orang
Penciptaan Penelitian
lingkungan yang mahasiswa yang 5 - 1 2 3 4 5
mendorong didanai Poltekkes Orang Orang Orang Orang Orang Orang Orang
dan pihak luar

40
TARGET KINERJA
NO KEBIJAKAN PROGRAM Baseline
Indikator Satuan 2019 2020 2021 2022 2023
(2018)
terbentuknya budaya Publikasi hasil riset
5 0 1 2 3 4 5
meneliti dan dan kegiatan
Artikel Artikel Artikel Artikel Artikel Artikel Artikel
publikasi di kalangan mahasiswa
mahasiswa, Mahasiswa yang
menyajikan makalah
dalam kegiatan 2 0 0 0 1 1 2
ilmiah tingat Orang Orang Orang Orang Orang Orang Orang
local, regional
dan nasional
Membangun Program kerja sama 10 0 1 2 4 6 10
mekanisme yang dengan alumni MOU MOU MOU MOU MOU MOU MOU
sistematis untuk Kegiatan yang
mendorong peran melibatkan
alumni dalam 2 0 1 1 1 2 2
alumni
pengembangan Kegiatan Kegiatan Kegiatan Kegiatan Kegiatan Kegiatan Kegiatan
dalam
Poltekkes, pengembangan
kampus
Dana yang diperoleh 30 0 5 10 15 20 30
dari pihak alumni. Juta Juta Juta Juta Juta Juta Juta
05. Peningkatan Peningkatan Jumlah Dosen tetap 21 13 13 15 17 19 21
kualitas dan kuantitas Orang Orang Orang Orang Orang Orang Orang
kuantitas sumber sumberdaya
Jumlah Instruktur 6 0 1 2 3 4 6
daya (manusia, manusia untuk
Orang Orang Orang Orang Orang Orang Orang
sarana prasarana, penguatan mutu
Jumlah Tenaga 2 1 1 1 1 2 2
dan layanan akademik
perpustakaan Orang Orang Orang Orang Orang Orang Orang
keuangan) dalam dan manajemen
mendukung Poltekkes Siteba Jumlah Tenaga IT
2 1 4 5 7 8 10
penyelenggaraan Padang, (informasi dan
Orang Orang Orang Orang Orang Orang Orang
Teknologi)

41
TARGET KINERJA
NO KEBIJAKAN PROGRAM Baselin
Indikator Satuan 2019 2020 2021 2022 2023
(2018)
Tridharma Jumlah Tenaga 10 3 4 6 8 8 10
Perguruan Tinggi Kependidikan Orang Orang Orang Orang Orang Orang Orang
Pengembangan Jumlah Dosen
kapasitas SDM dengan jabatan 2 0 0 0 1 1 2
untuk penguatan akademik lector Orang. Orang Orang Orang Orang Orang Orang
mutu layanan kepala
akademik dan Jumlah Dosen
manajemen 4 0 0 2 2 4 4
dengan jabatan
Poltekkes Siteba Orang Orang Orang Orang Orang Orang Orang
akademik lector
Padang Jumlah Dosen yang 4 0 0 2 2 4 4
berkualifikasi S-3. Orang Orang Orang Orang Orang Orang Orang
Jumlah Dosen yang
5 0 1 2 3 5 6
mengikuti
Orang. Orang Orang Orang Orang Orang Orang
pendidikan lanjut
Jumlah Instruktur
2 0 0 0 0 1 2
yang mengikuti
Orang Orang Orang Orang Orang Orang Orang
pendidikan lanjut
Jumlah Tenaga
kependidikan yang 1 0 0 0 0 1 1
mengikuti Orang Orang Orang Orang Orang Orang Orang
pendidikan lanjut.
Jumlah Dosen yang
10 0 2 4 6 8 10
ikuti pelatihan bidang
Orang Orang Orang Orang Orang Orang Orang
ilmu.
Jumlah Dosen yang
memperoleh 5 0 1 2 3 4 5
sertifikat Orang Orang Orang Orang Orang Orang Orang
kompetensi pendidik

42
TARGET KINERJA
NO KEBIJAKAN PROGRAM Baseline
Indikator Satuan 2019 2020 2021 2022 2023
(2018)
Peningkatan Memiliki master plan
1 0 0 0 1 1 1
sarana dan tata ruang kampus
Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen
prasarana, serta Poltekkes Siteba
pengembangan Jumlah ruang kuliah
tata ruang kampus 10 0 2 4 6 8 10
dengan fasilitas multi
yang ramah Ruang Ruang Ruang Ruang Ruang Ruang Ruang
media
lingkungan Fasilitas dan system
penyelenggaraan
pendidikan yang 100% 50% 50% 50% 50% 100% 100%
terkoneksi internet
Ratio alat
1: 4 1:10 1:10 1:8 1:6 1:4 1:4
laboratorium
Pengembangan
perpustakaan
sebagai learning
resources centre Layanan
yang didukung oleh perpustakaan online 100 % 0% 25 % 50 % 75 % 80 % 100 %
jejaring layanan system
perpustakaan secara
nasional
dan internasional
Peningkatan jumlah
pendapatan Pendapatan
5 1,4 0,5 1 2 3 5
keuangan bersumber keuangan Poltekkes
Milyar Milyar Milyar Milyar Milyar Milyar Milyar
pemerintah dan Siteba

43
TARGET KINERJA
NO KEBIJAKAN PROGRAM Baseline
Indikator Satuan 2019 2020 2021 2022 2023
(2018)
masyarakat serta Realisasi keuangan
tatakelola keuangan 95% 62% 80% 80% 80% 85% 95%
pertahun
yang transparan dan Implementasi
akuntabel tatakelola keuangan Tahun
0 0 V V V V
Badan Layanan 2019
Umum (BLU)
6. Pengembangan Penambahan Penambahan jumlah
kelembagaan dan jumlah Prodi baru Prodi baru sebanyak
tata kelola sebanyak 4 8 Program Studi
pendidikan yang Program yang meliputi :
transparan dan 1) Prodi Teknik
akuntabel Elektromedik
berbasis system Program Sarjana
informasi yang Terapan
terintegrasi
2) Prodi Fisioterapi
Program Sarjana 4 Prodi 3 Prodi 0 Prodi 1 Prodi 3 Prodi 3 Prodi 4 Prodi
Terapan

3) Prodi Kebidanan
Program Sarjana
Terapan

4) Prodi Anastesi
Program D III

44
TARGET KINERJA
NO KEBIJAKAN PROGRAM Baseline
Indikator Satuan (2018) 2019 2020 2021 2022 2023
6. Pengembangan Penerapan prinsip Nilai hasil Evaluasi
95% - 80% 80% 85% 90% 95%
kelembagaan dan good governance SAKIP
tata kelola dalam pengelolaan Diperolehnya
pendidikan yang Poltekkes, predikat WBK Tahun
- 0 0 V V V
transparan dan 2019
akuntabel Diperolehnya
berbasis system Tahun
predikat WBBM - 0 0 V V V
informasi yang 2020
terintegrasi
Diperolehnya
predikat BLU Tahun
- 0 0 V V V
2019
7. Penguatan Peningkatan Memiliki dokumen
implementasi Sistem Penjaminan mutu (kebijakan 4
Sistem Mutu Pendidikan mutu, manual mutu, Dokumen 0 4 4 4 4 4
Penjaminan Mutu standar mutu, dan Dokumen Dok Dok Dok Dok Dok
Mutu
Pendidikan SOP) yang terupdate
Tinggi dan
Rata – rata tingkat
jejaring
kepuasan
kemitraan yang 80% 70% 70% 75% 77% 78% 80%
mahasiswa terhadap
mendukung
layanan pendidikan
proses
penyelenggaraa Rata rata Tingkat
n pendidikan kepuasaan terhadap 80% 70% 70% 75% 77% 78% 80%
layanan dosen
Prodi yang
3 0 0 3 3 3 3
terakreditasi B tahun
Prodi Prodi Prodi Prodi Prodi Prodi Prodi
2023

45
TARGET
NO KEBIJAKAN PROGRAM Indikator BaselineKINERJA
Satuan 2019 2020 2021 2022 2023
(2018)
Diperolehnya Belum
predikat akreditasi Peringkat Terakredi C C B B B
Institusi B tasi
Peningkatan Jumlah kemitraan
50 16 25 30 35 40 50
jejaring dengan intitusi
Institusi Institusi Institusi Institusi Institusi Institusi Institusi
kemitraan dalam negeri
Jumlah kemitraan
5 0 0 1 2 3 5
dengan institusi luar
Institusi Institusi Institusi Institusi Institusi Institusi Institusi
negeri

46
B. Unit Pelaksana Kebijakan dan Program

UNIT PELAKSANA
NO KEBIJAKAN PROGRAM INDIKATOR
Direktorat Jurusan
1 Penyelenggaraan Pengembangan 1) Mahasiswa yang lulus tepat waktu minimal 98 % Sekretaris Adak
pendidikan relevansi kurikulum Pelaksana
berbasis dan daya saing lulusan
2) Mahasiswa yang lulus Uji Kompetensi minimal 95 Ka SPMI Koor SPMI Prodi
keunggulan, nilai pada tataran regional
dan nasional melalui 3) %
Rata – rata IPK lulusan di atas 3,00 minimal 90 % Sekretaris Adak
keagamaan,
pelibatan berbagai Pelaksana
inovasi dan 4) Masa tunggu kerja lulusan kurang dari 6 Sekretaris Kemahasiswaan
kreativitas serta stakeholder (organisasi
profesi, pengguna bulan minimal 90% Pelaksana
menjunjung 5) Kepuasan
minimal 80 % pengguna lulusan terhadap kinerja Ka SPMI Koor SPMI Prodi
lulusan, alumni,
tinggi pemerintah ) lulusan minimal 80 %
keberagaman
Penciptaan atmosfier 6) Dosen yang terlibat dalam dalam kegiatan
dan kultur akademik Sekretaris
seminar / workshop / pelatihan sebagai narasumber Kajur
berbasis nilai Pelaksana
10 orang
keagamaan dalam 7) Mahasiswa yang berpartsipasi dalam kegiatan Sekretaris
proses pembelajaran penelitian dosen sebanyak 50% per tahun pe Prodi Kemahasiswaan
Pelaksana
8) Mahasiswa yang berpartisipasi dalam kegiatan
Sekretaris
pengabdian kepada masyarakat sebanyak 70% Kemahasiswaan
Pelaksana
per Prodi
9) Mahasiswa yang berpartisipasi sebagai peserta Sekretaris
Kemahasiswaan
seminar minimal 70 % per tahun per Prodi Pelaksana
2 Peningkatan Review Perumusan 1) Rencana Induk Penelitian Poltekkes Siteba
kualitas dan dan pengembangan Padang satu dokumen Ka SPMI Koor SPMI Prodi
produktifitas peta jalan penelitian 2) Rencana strategis penelitian Prodi 10 dokumen
penelitian serta Peningkatan 3) Jumlah penelitian dosen mencapai 20 penelitian Ka Unit PPM Kasub unit PPM
publikasi hasil produktivitas 4) Artikel hasil penelitian yang dipublikasikan pada
penelitin keluaran penelitian jurnal nasional berjumlah 10
5) Artikel hasil penelitian yang dipublikasikan pada
jurnal nasional terakreditasi berjumlah 10 artikel

47
6) Hak Kekayaan Intelektual yang diperoleh dosen
berjumlah 3 HAKI

NO KEBIJAKAN PROGRAM INDIKATOR UNIT PELAKSANA


Direktorat Jurusan
Peningkatan 7) Penerbitan jurnal ilmiah berjumlah 2 kali setahun
pengelolaan jurnal 8) Jurnal yang terakreditasi nasional berjumlah 1 Ka Unit PPM Kasub unit PPM
ilmiah jurnal
9) Jurnal berbasis online journal system berjumlah 1
Ka unit IT -
Jurnal
3 Peningkatan Review Perumusan, 1) Rencana Induk Pengabdian kepada masyarakat
kualitas dan dan pengembangan Poltekes Siteba Padang Banten 1 dokumen
Ka Unit PPM Kasubunit PPM
produktifitas peta jalan pengabdian 2) Rencana strategis pengabdian kepada
pengabdian kepada masyarakat masyarakat Prodi 10 dokumen
kepada Penyelenggaraan dan 3) Pengabdian kepada masyarakat berbasis hasil
masyarakat serta pendayagunaan hasil riset berjumlah 10 kegiatan
publikasi Ka Unit PPM Kasubunit PPM
riset dalam kegiatan 4) Pengabdian kepada masyarakat berbasis rumpun
hasil pengabdian kepada ilmu berjumlah 8 kegiatan
pengabdian masyarakat 5) Kerjasama antara Poltekkes Siteba Padang dengan
kepada PJ
berbagai lembaga / institusi dalam pemberdayaan Kasubag Adak
masyarakat Kemahasiswaan
masyarakat berjumlah 25 institusi
6) Artikel ilmiah hasil pengabdian masyarakat yang
Ka Unit PPM Kasub unit PPM
dipublikasikan berjumlah 15
7) Mahasiswa yang berpartisipasi dalam pengabdian Sekretaris
-
kepada masyarakat 80 orang Pelaksana

48
UNIT PELAKSANA
NO KEBIJAKAN PROGRAM INDIKATOR
Direktorat Jurusan
4 Penyelenggaraan Penerapan dan 1) Kepuasan mahasiswa yang memperoleh Ka Unit Jamu Ka subunit
dan pengembangan layanan bimbingan konseling mencapai 80 % Jamu
pengembangan layanan bimbingan
pembinaan akademik dan
kemahasiswaan pengembangan karier
untuk mahasiswa
meningkatkan Pengembangan 2) Jumlah kegiatan kreativitas, seminar dan
kuantitas dan kreativitas, penalaran, inovasi mahasiswa 15 kegiatan
kualitas lulusan inovasi, bakat dan
serta minat mahasiswa Sekretaris PJ
meningkatkan Pengembangan 3) Jumlah kegiatan yang dilakukan organisasi Pelaksana Kemahasiswaan
jejaring dan kegiatan kemahasiswaan sebanyak 25 kegiatan
pemberdayaan kemahasiswaan 4) Tingkat kepuasan mahasiswa terhadap layanan
peran alumni kemahasiswaan mencapai 90 %
Peningkatan 5) Mahasiswa penerima beasiswa 50 orang
kesejahteraan
mahasiswa melalui 6) Dana beasiswa yang disalurkan berjumlah 250 Sekretaris PJ
penyediaan beasiswa juta Pelaksana Kemahasiswaan
dan program
pembiayaan lainnya
Penggalian dan 7) Mahasiswa yang berpartisipasi dalam kejuaraan
pembinaan potensi tingkat regional berjumlah 50 rang
mahasiswa untuk
meraih prestasi dalam 8) Mahasiswa yang berpartisipasi dalam kejuaraan
berbagai kompetisi di tingkat nasional berjumlah 10 orang Sekretaris PJ
tingkat regionad dan Pelaksana Kemahasiswaan
9) Juara pertama pada kompetisi tingkat regional 5
orang
10) Juara pertama pada kompetisi tingkat nasional
3 orang

49
NO KEBIJAKAN PROGRAM INDIKATOR UNIT PELAKSANA
Direktorat Jurusan
Penciptaan lingkungan 11) Penelitian mahasiswa yang didanai Poltekes
yang mendorong Siteba dan pihak luar berjumlah 5 orang
terbentuknya budaya 12) Publikasi hasil riset dan kegiatan mahasiswa
meneliti dan publikasi berjumlah 10 artikel Sekretaris PJ
di kalangan Pelaksana Kemahasiswaan
mahasiswa, 13) Mahasiswa yang menyajikan makalah
dalam kegiatan ilmiah tingat local, regional dan
nasional berjumlah 2 orang
Membangun 14) Program kerja sama dengan alumni berjumlah 10
mekanisme yang Kegiatan
sistematis untuk 15) Kegiatan yang melibatkan alumni dalam Sekretaris PJ
mendorong peran pengembangan kampus berjumlah 2 kegiatan Pelaksana Kemahasiswaan
alumni dalam
pengembangan 16) Dana yang diperoleh dari pihak alumni berjumlah
Poltekkes, 30 juta
5. Peningkatan Peningkatan kuantitas 1) Dosen tetap berjumlah 21 orang
kualitas dan sumberdaya manusia 2) Instruktur berjumlah 6 orang
kuantitas sumber untuk penguatan mutu 3) Tenaga perpustakaan berjumlah 2 orang Sekretaris
Urusan Pegawai
daya (manusia, layanan akademik dan Pelaksana
sarana prasarana, manajemen Poltekkes 4) Tenaga IT berjumlah 2 orang
dan Kemenkes Banten, 5) Tenaga kependidikan berjumlah 10 orang
keuangan) dalam Pengembangan 6) Dosen dengan jabatan akademik lector kepala Sekretaris Urusan Pegawai
mendukung kapasitas SDM untuk berjumlah 2 orang Pelaksana
penyelenggaraan penguatan mutu 7) Dosen dengan jabatan akademik lector
Tridharma layanan akademik dan berjumlah 4 orang
Perguruan Tinggi manajemen Poltekkes 8) Dosen yang berkualifikasi S-3 berjumlah 4 orang
Kemenkes Bant 9) Dosen yang mengikuti pendidikan lanjut
berjumlah 5 orang

50
10) Instruktur yang mengikuti pendidikan
lanjut berjumlah 2 orang

NO KEBIJAKAN PROGRAM INDIKATOR UNIT PELAKSANA


Direktorat Jurusan
11) Tenaga kependidikan yang mengikuti pendidikan
lanjut berjumlah 1 orang
12) Dosen yang mengikuti pelatihan bidang ilmu Sekretaris
Urusan Pegawai
berjumlah 30 orang Pelaksana
13) Dosen yang memperoleh sertifikat kompetensi
pendidik berjumlah 10 orang
Peningkatan sarana 14) Memiliki master plan tata ruang kampus
dan prasarana, serta Poltekkes Siteba 1 dokumen
pengembangan tata 15) Ruang kuliah dengan fasilitas multi media
ruang kampus yang berjumlah 10 ruangan Sekretaris
Urusan Pegawai
ramah lingkungan 16) Fasilitas dan system penyelenggaraan pendidikan Pelaksana
yang terkoneksi internet mencapai 100%
17) Ratio alat laboratorium 1 : 4
Pengembangan 18) Layanan perpustakaan online system 100 % Ka unit Kasubunit
perpustakaan sebagai Perpustakaan Perpustakaam
learning resources
centre yang didukung
oleh jejaring layanan
perpustakaan secara
nasional dan
internasional
Peningkatan jumlah 19) Pendapatan keuangan Poltekkes Siteba
pendapatan keuangan mencapai 5 milyar Sekretaris
bersumber pemerintah Sekjur
20) Realisasi keuangan pertahun mencapai 95 % Pelaksana
dan masyarakat serta

51
tatakelola keuangan 21) Implementasi tatakelola keuangan Badan
yang transparan dan Layanan Umum (BLU) tahun 2020
akuntabel

UNIT PELAKSANA
NO KEBIJAKAN PROGRAM INDIKATOR
Direktorat Jurusan
6 Pengembangan Penambahan jumlah 1) Prodi Teknik Elektromedik Program Sarjana Sekretaris Kajur
kelembagaan dan Prodi baru sebanyak 4 2) Prodi
Terapan
Fisioterapi Program Sarjana Terapan Pelaksana
tata kelola Program
3) Prodi Kebidanan Program Sarjana Terapan
pendidikan yang
transparan dan 4) Prodi Anastesi Program DIII
akuntabel Penerapan prinsip 5) Nilai hasil Evaluasi SAKIP mencapai 95 % Sekretaris Sekjur
berbasis system good governance 6) Diperolehnya predikat WBK pada tahun 2021 Pelaksana
informasi yang dalam pengelolaan
terintegrasi Poltekkes, 7) Diperolehnya predikat WBBM pada tahun 2021
8) Diperolehnya predikat BLU pada tahun 2021
7 Peningkatan Sistem 1) Memiliki dokumen mutu (kebijakan mutu, Ka SPMI Kajur
Penjaminan Mutu manual mutu, standar mutu, dan SOP) 4 dokumen
Pendidikan 2) Rata – rata Tingkat kepuasan mahasiswa
Peningkatan Sistem terhadap layanan pendidikan mencapai 80 %
Penjaminan Mutu
Pendidikan 3) Rata rata Tingkat kepuasaan terhadap
Peningkatan Sistem layanan dosen mencapai 80 %
Penjaminan Mutu 4) Prodi yang terakreditasi B tahun 2023 sebanyak
Pendidikan
3 Prodi
5) Diperolehnya predikat akreditasi Institusi B
pada tahun 2023
Peningkatan jejaring 6) Jumlah kemitraan dengan intitusi dalam Kasubag Adak Sekjur
kemitraan negeri sebanyak 50 institusi

52
7) Jumlah kemitraan dengan institusi luar
negeri sebanyak 5 institusi

53
BAB VII

MONITORING DAN EVALUASI

A. Peran, Fungsi Monitoring dan Evaluasi


Monitoring dan evaluasi pada dasarnya adalah kegiatan untuk melakukan
pemantauan dan penilaian terhadap implementasi kebijakan. Monitoring merupakan
rangkaian kegiatan yang ditujukan untuk memantau pelaksanaan kebijakan dan program
yang sedang berjalan, baik menyangkut perencanaan, pelaksanaan, dan hambatannya,
termasuk pemecahan yang dapat dilakukan guna menyelesaikan hambatan yang ada.
Monotiring juga merupakan bagian dari system tatakelola yang dikembangkan di Poltekes
Siteba Padang, guna menjaga dan memastikan penyelenggaraan pendidikan dilaksanakan
sesuai standar. Monitoring diperlukan agar kendala dapat segera diketahui sejak dini dan
dapat dilakukan tindakan perbaikan, sehingga mengurangi resiko yang lebih besar.
Sedangkan evaluasi dilakukan untuk melihat capaian kinerja suatu kebijakan dan program,
sejauh mana kebijakan tersebut mencapai sasaran dan tujuannya. Evaluasi berguna untuk
memberikan input bagi kebijakan yang akan datang supaya lebih baik. Evaluasi terhadap
capaian dan implementasi Rencana Strategis ini dilakukan setiap tahun sebagai upaya
menjaga mutu dari Poltekes Siteba Padang.

Salah satu indikator keberhasilan Poltekes Siteba Padang, dalam menjalankan


programnya dapat dilihat dari kesesuaian antara implementasi kebijakan, program dan
kegiatan dengan perencanaan lima tahunan (renstra) maupun perencanaan tahunan, yang
didukung oleh pemanfaatan sumber daya yang efektif dan efisien.

Pengendalian renstra Poltekes Siteba Padang, merupakan sebuah upaya sistematik


untuk menghindari penyimpangan. Pengendalian ini memadukan standar pekerjaan
dengan tanggungjawab seluruh tenaga pendidik dan kependidikan. Standar pekerjaan yang
jelas dan tanggungjawab yang baik dari seluruh tenaga pendidik dan kependidikan
Poltekes Siteba Padang, akan memberikan kemudahan bagi pimpinan dalam mengawasi
unit kerja dan bawahannya.

Proses monitoring terhadap pelaksanaan pekerjaan bawahan dilakukan untuk


memperoleh fakta-fakta, data, dan informasi dalam upaya pencapaian tujuan. Monitoring
menghendaki pimpinan untuk secara langsung melihat proses yang terjadi, dengan

54
dukungan dokumen-dokumen dan pendapat-pendapat dari yang dimonitor. Hal ini
dilakukan sebagai validasi dan keabsahan proses monitoring. Data dan fakta tersebut
selanjutnya dijadikan sebagai rujukan bagi pimpinan untuk melakukan evaluasi terhadap
kegiatan yang dikerjakan, program yang disiapkan, sampai pada rencana yang sudah
dibuat.

Fungsi monitoring dan evaluasi di Poltekes Siteba Padang diarahkan kepada:

1. Memperkuat rasa tanggung jawab bagi pimpinan di direktorat, jurusan


maupun program studi yang diserahi tugas dan wewenang dalam pelaksanaan
pekerjaan.
2. Memastikan pelaksanaan pekerjaan agar sesuai dengan prosedur yang telah
ditentukan.
3. Mencegah terjadinya penyimpangan, kekeliruan, kelainan, dan kelemahan
yang menyebabkan kerugian.
4. Memperbaiki kesalahan dan penyelewengan pelaksanaan pekerjaan sehingga
tidak mengalami hambatan.
5. Evaluasi yang dilakukan merupakan alat untuk dapat mengukur kemajuan dan
pencapaian-pencapaian target kinerja maupun tujuan organisasi.
6. Evaluasi digunakan sebagai alat untuk membuat perencanaan kembali yang
baik, sehingga keberlangsungan organisasi dapat dipertahankan, serta
memastikan mana yang baik dan mana yang kurang baik sehingga
memperjelas perbaikan-perbaikan yang perlu dilakukan.

B. Tujuan Monitoring dan Evaluasi


Tujuan monitoring dan evaluasi implementasi renstra Poltekes Siteba Padang
adalah sebagai berikut:

1. Menjaga agar kebijakan renstra Poltekes Siteba Padang yang sedang


diimplementasikan sesuai dengan tujuan dan sasaran.
2. Menemukan kesalahan implementasi renstra Poltekes Siteba Padang sedini mungkin
sehingga mengurangi resiko yang lebih besar.
3. Melakukan upaya perbaikan terhadap kebijakan, program dan kegiatan yang tertuang
dalam renstra Poltekes Siteba Padang apabila hasil monitoring dan evaluasi
membutuhkan upaya perbaikan.

55
C. Metode Monitoring dan Evaluasi
Monitoring dan evaluasi renstra Poltekes Siteba Padang membutuhkan data dan
informasi sebagai bahan untuk melakukan penilaian terhadap proses implementasi
kebijakan. Data dan informasi tersebut dapat diperoleh melalui berbagai metode sebagai
berikut:

1. Metode dokumentasi, melalui berbagai laporan kegiatan, seperti laporan


tahunan/semesteran/bulanan yang dikoordinasikan dan dikelola oleh penangungjawab
perencanaan maupun tim pengelola direktorat Poltekes Siteba Padang,
2. Metode Audit oleh tim auditor internal untuk bidang akademik maupun Satuan
Pengawas Internal Poltekes Siteba Padang untuk bidang non akademik khususnya
keuangan

D. Mekanisme Proses Monitoring dan Evaluasi


Mekanisme monitoring dan evaluasi terhadap perencanaan dan implementasi renstra
Poltekes Siteba Padang dalam prosesnya melibatkan berbagai unsur baik dosen, tenaga
kependidikan, pimpinan jurusan, pimpinan prodi maupun pimpinan Poltekes Siteba
Padang. Pimpinan Poltekes Siteba Padang memegang fungsi utama dalam melakukan
monitoring dan evaluasi terhadap unit kerja di direktorat maupun jurusan dan program
studi.Unit pelaksana monitoring dan evaluasi adalah sebagai berikut:

1. Unit Penjaminan Mutu berfungsi melakukan penjaminan atas pemenuhan standar-


standar pengelolaan perguruan tinggi.
2. Satuan Pengawas Internal berfungsi melakukan tugas audit internal pengelolaan
keuangan dan kinerja dari seluruh unit di Poltekes Siteba Padang
3. Tim pengelola berfungsi memastikan system akuntabilitas kinerja Poltekes Siteba
Padang berjalan dengan baik.

56
BAB VIII
PENUTUP

Rencana strategis Poltekes Siteba Padang 2019 – 2023 merupakan upaya pimpinan
Poltekes Siteba Padang untuk melanjutkan berbagai program pengembangan dalam rangka
mewujudkan Poltekes Siteba Padang menjadi institusi perguruan tinggi kesehatan unggulan
di Provinsi Sumatera Barat. Sebagai institusi pendidikan pendidikan kesehatan unggulan,
diharapkan dalam kurun waktu lima tahun kedepan, Poltekes Siteba Padang memiliki kinerja
pendidikan dan penelitian yang baik, mampu berperan dalam pengembangan dan
pemberdayaan masyarakat melalui kegiatan pengabdian kepada masyarakat, sehingga
Poltekes Siteba Padang menjadi perguruan tinggi vokasi kesehatan yang menghasilkan
lulusan profesional dan berdaya saing di tingkat nasional.
Berhasilnya implementasi renstra ini sangat tergantung pada pemahaman, kesadaran
keterlibatan dan upaya sungguh-sungguh dari segenap unsur di lingkungan Poltekes Siteba
Padang, serta dukungan pemerintah dan masyarakat. Keberhasilan pelaksanaan renstra ini
juga menjadi harapan nyata bagi pembangunan pendidikan dan pembangunan masa depan
generasi bangsa. Bagi segenap civitas akademika Poltekes Siteba Padang hanya tersedia satu
jalan lurus untuk mencapai cita-cita luhur yang digariskan dalam renstra ini, yaitu kerja sama,
kerja keras, dan bersungguh-sungguh dengan berdoa memohon rahmat dan hidayahnya
kepada Allah SWT agar terlaksananya rencana strategi ini dengan baik.

57

Anda mungkin juga menyukai