Anda di halaman 1dari 18

LK-7 JURNAL PRAKTEK MENGAJAR

Nama Peserta : AYU FEBRINA DAMANIK

Sekolah : SMK SWASTA ARINA SIDIKALANG

Jenjang : X OTKP 1

Aspek Praktek
Deskripsi Dokumentasi
Pembelajaran

- Guru mengkondisikan kelas dalam suasana kondusif untuk berlangsungnya pembelajaran dengan :
Kegiatan Pendahuluan
 Mengucapkan salam
 Mengecek kerapihan pakaian peserta didik
 Mengecek kehadiran untuk meningkatkan kedisiplinan peserta didik
 Mengecek kebersihan kelas
 Mempersilakan peserta didik memulai pembelajaran dengan berdoa sebelum belajar
- Guru menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan manfaatnya bagi kehidupan sehari-hari atau
bidang ilmu lainnya
- Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
- Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan kegiatan yang akan dilakukan
- Guru mnyampaikan lingkup dan teknik penilaian yang akan digunakan
Kegiatan Inti - Guru menyajikan gambar – gambar tentang ruang lingkup public area beserta tugas
dan tanggung jawab public area section melalui ppt slide/infokus untuk merangsang
pengetahuan siswa tentang pulic area hotel
- Siswa melihat bahan tayangan yang disajikan oleh guru dan meresponna
- Guru danSiswamelakukantanyajawabtentangtentangruanglingkup public area hotel
dantugasdantanggungjawab public area section
- Siswamenyebutkannamagambar yang ditunjukkanoleh guru tentangruanglingkup
public area hotel dantugasdantanggungjawab public area section
- Siswa melakukan diskusi kelompok dan bekerjasama membahas hasil perbandingan tentang ruang
lingkup public area hotel beserta tugas dan tanggung jawab public area section
- Guru menyuruh siswa mencari informasi tentang ruang lingkup public area melalui
HP/Gadget
- Siswa menggunakan Gadget dalam mencari informasi tentang ruang lingkup public
area beserta tanggung jawab public area section
- Guru mengumpulkan hasil diskusi kelompok siswa
- Guru menugaskan siswa untuk mengamati ruang lingkup public area hotel di sekolah
- Siswa mengamati ruang lingkup public area di sekitar hotel sekolah
- Siswa melakukan pengelompokan ruang lingkup public area di sekitar hotel sekolah
- Siswa mendeskripsikan pengelompokan ruang lingkup public area di sekitar hotel
sekolah
- Guru mengumpulkan hasil diskusi siswa dari pengamatan ruang lingkup public area
di sekitar hotel sekolah

1 Proses Saintifik (5M) 1. Mengamati


- Siswa mengamati Slide yang disajikan oleh guru
2. Menanya
- Guru dan Siswa melakukan tanya jawab tentang tentang ruang lingkup public
area hotel dan tugas dan tanggung jawab public area section
- Siswa menyebutkan nama gambar yang ditunjukkan oleh guru tentang ruang
lingkup public area hotel dan tugas dan tanggung jawab public area section
3. Mengumpulkan Informasi
- Guru menyuruh siswa mencari informasi tentang ruang lingkup public area
melalui HP/Gadget
- Siswa menggunakan Gadget dalam mencari informasi tentang ruang lingkup
public area beserta tanggung jawab public area section
4. Mengasosiasikan/Mengolah
- Siswa mengamati ruang lingkup public area di sekitar hotel sekolah
- Siswa melakukan pengelompokan ruang lingkup public area di sekitar hotel
sekolah
- Siswa mendeskripsikan pengelompokan ruang lingkup public area di sekitar
hotel sekolah
5. Mengkomunikasikan
- Guru mengumpulkan hasil diskusi siswa dari pengamatan ruang lingkup public
area di sekitar hotel sekolah
Pendahuluan:
2 Aktivitas Pembelajaran
- Guru mengkondisikan kelas dalam suasana kondusif untuk berlangsungnya pembelajaran dengan :
HOTS
 Mengucapkan salam
 Mengecek kerapihan pakaian peserta didik
 Mengecek kehadiran untuk meningkatkan kedisiplinan peserta didik
 Mengecek kebersihan kelas
 Mempersilakan peserta didik memulai pembelajaran dengan berdoa sebelum belajar
- Guru menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan manfaatnya bagi kehidupan sehari-hari atau
bidang ilmu lainnya
- Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
- Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan kegiatan yang akan dilakukan
- Guru mnyampaikan lingkup dan teknik penilaian yang akan digunakan
Inti:
- Guru menyajikan gambar – gambar tentang ruang lingkup public area beserta tugas
dan tanggung jawab public area section melalui ppt slide/infokus untuk merangsang
pengetahuan siswa tentang pulic area hotel
- Siswa melihat bahan tayangan yang disajikan oleh guru dan meresponna
- Guru danSiswamelakukantanyajawabtentangtentangruanglingkup public area hotel
dantugasdantanggungjawab public area section
- Siswamenyebutkannamagambar yang ditunjukkanoleh guru tentangruanglingkup
public area hotel dantugasdantanggungjawab public area section
- Siswa melakukan diskusi kelompok dan bekerjasama membahas hasil perbandingan tentang ruang
lingkup public area hotel beserta tugas dan tanggung jawab public area section
- Guru menyuruh siswa mencari informasi tentang ruang lingkup public area melalui
HP/Gadget
- Siswa menggunakan Gadget dalam mencari informasi tentang ruang lingkup public
area beserta tanggung jawab public area section
- Guru mengumpulkan hasil diskusi kelompok siswa
- Guru menugaskan siswa untuk mengamati ruang lingkup public area hotel di sekolah
- Siswa mengamati ruang lingkup public area di sekitar hotel sekolah
- Siswa melakukan pengelompokan ruang lingkup public area di sekitar hotel sekolah
- Siswa mendeskripsikan pengelompokan ruang lingkup public area di sekitar hotel
sekolah
- Guru mengumpulkan hasil diskusi siswa dari pengamatan ruang lingkup public area
di sekitar hotel sekolah
Penutup:
- Guru dansiswamenyimpulkanpembelajaran.
- Siswamelakukanrefleksiterhadapkegiatan yang sudahdilakukan.
- Guru dansiswamerencanakantindaklanjutpembelajaranuntukpertemuanselanjutnya
(termasukmembawaalatdanbahan yang berhubungandenganpembelajaranberikutnya)
Siswaberdoadanmeresponssalamdari guru.
a. Transfer Knowledge
- Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
- Guru menyampaikan materi pembelajaran
- Guru menampilkan Film/gambar tentang ruang lingkup public area hotel dan tugas
dan tanggung jawab public area section
- Siswa mengamati gambar – gambar yang ditunjukkan guru melalui infocus
- Siswa mengamati ruang lingkup public area di sekitar hotel sekolah

b. Critical Thinking, - Guru danSiswamelakukantanyajawabtentangtentangruanglingkup public area hotel


dantugasdantanggungjawab public area section
Creativity
- Siswamenyebutkannamagambar yang ditunjukkanoleh guru tentangruanglingkup
public area hotel dantugasdantanggungjawab public area section
- Siswamelakukandiskusikelompokdanbekerjasamamembahashasilperbandingantentan
gruanglingkup public area hotel besertatugasdantanggungjawab public area section
- Siswamelakukanpengelompokanruang lingkup public area di sekitar hotel sekolah
c. Problem Solving - Siswadan Guru menyimpulkanhasilperbandinganbatasan-batasantentangruanglingkup
public area hotel besertatugasdantanggungjawab public area section
- Siswamendeskripsikanpengelompokanruanglingkup public area di sekitar hotel
sekolah.
3 Kecakapan Abad 21 PPK
1. Religius
(PPK, Literasi,
- Guru masuk ke kelas dan mengucap salam
- Siswa menyambut salam guru
- Berdoa sebelum pembelajaran
2. Nasionalisme
- Guru menyiapkan materi pembelajaran
3. Mandiri
- Siswa melakukan diskusi kelompok secara mandiri membahas hasil perbandingan
tentang ruang lingkup public area hotel beserta tugas dan tanggung jawab public
area section
- Siswa menuliskan hasil diskusi kelompok tentang ruang lingkup public area hotel
beserta tugas dan tanggung jawab public area section.
4. Gotong Royong
- Siswa memungut sampah di dalam kelas
- Siswa melakukan kerjasama pada saat diskusi kelompok
- Siswa mengamati ruang lingkup public area di sekitar hotel sekolah
5. Integritas
- Siswa bertanggung jawab dalam mengerjakan tugas kelompok yang diberikan oleh
guru
- Siswa menerima kesimpulan materi pembelajaran dari guru

Literasi
Literasi Baca
- Siswa membaca buku selama 15 menit sebelum dimulai pembelajaran
Literasi Digital dan Informasi
- Guru menyajikan gambar – gambar tentang ruang lingkup public area melalui ppt
slide/infokus untuk merangsang pengetahuan siswa tentang pulic area hotel
- Siswa menggunakan Gadget dalam mencari informasi tentang ruang lingkup public
area beserta tanggung jawab public area section

4 Dimensi Pengetahuan
- Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
- Guru menyampaikan materi pembelajaran
- Guru menampilkan Film/gambar tentang ruang lingkup public area hotel dan tugas
dan tanggung jawab public area section
- Siswa mengamati gambar – gambar yang ditunjukkan guru melalui infocus
- Siswa mengamati ruang lingkup public area di sekitar hotel sekolah

Jenis/ Teknik Bentuk Instrumen


5 Pelaksanaan Penilaian

Observasi Lembar pengamatan sikap dan


rubrik

Tes tulis Tes uraian

Portofolio dan Unjuk Kerja Rating scale (skala penilaian) dan


presentasi

Penutup:
Kegiatan Penutup
- Guru dansiswamenyimpulkanpembelajaran.
- Siswamelakukanrefleksiterhadapkegiatan yang sudahdilakukan.
- Guru dansiswamerencanakantindaklanjutpembelajaranuntukpertemuanselanjutnya
(termasukmembawaalatdanbahan yang berhubungandenganpembelajaranberikutnya)
- Siswaberdoadanmeresponssalamdari guru
Foto 1. Nama Kegiatan Foto 2. Nama Kegiatan

Mengetahui, Berastagi , Desember 2019

Kepala Sekolah Peserta,

Drs. Kelion Tera Rajagukguk, SPd


NIP : 196210021989031002 NIP : 198008272006042007
LK-7 JURNAL PRAKTEK MENGAJAR
Nama Peserta : Tera Rajagukguk

Sekolah : SMK Negeri 1 Berastagi

Jenjang : XI

Aspek Praktek Pembelajaran Deskripsi Dokumentasi


- Guru menngkondisikan kelas dalam suasana kondusif untuk berlangsungnya pembelajaran dengan : Foto 1 dst
Kegiatan Pendahuluan
 Mengucapkan salam
 Mengecek kerapihan pakaian peserta didik
 Mengecek kehadiran untuk meningkatkan kedisiplinan peserta didik
 Mengecek kebersihan kelas
 Mempersilakan peserta didik memulai pembelajaran dengan berdoa sebelum belajar
- Guru menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan manfaatnya bagi kehidupan sehari-hari atau bidang ilmu lainnya
- Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
- Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan kegiatan yang akan dilakukan
- Guru mnyampaikan lingkup dan teknik penilaian yang akan digunakan

Kegiatan Inti - Guru menyampaikan materi pembelajaran pengelompokkan jenis – jenis peralatan pembersih
- Guru membagi siswa menjadi 5 kelompok yang terdiri dari 6-7 siswa tiap kelompok
- Guru membagikan LKPD kepada masing – masing kelompok dan tiap – tiap kelompok mendiskusikannya
- Siswa mengamati gambar – gambar dari LKPD yang diberikan oleh guru
- Siswa melakukan diskusi kelompok dan menganalisis jenis – jenis kelompok alat pembersih area umum.
- Guru menyuruh siswa mencari informasi tentang kelompok jenis – jenis peralatan pembersih melalui
HP/Gadget
- Siswa menempelkan gambar – gambar peralatan pembersih sesuai dengan jenis kelompok dan menulis
nama dan fungsinya
- Guru mengumpulkan hasil diskusi siswa
- Guru menyajikan gambar alat pembersih dan fungsinya melalui ppt slide/infokus
- Siswa membaca, melihat gambar dari slide ppt tentang jenis-jenis kelompok peralatan pembersih area
umum dan fungsinya masing – masing.
1 Proses Saintifik (5M) 1. Mengamati
- Siswa mengamati Slide dan mengamati gambar – gambar dari LKPD yang diberikan oleh guru
- Guru menyajikan gambar alat pembersih dan fungsinya melalui ppt slide/infokus
- Siswa membaca, melihat gambar dari slide ppt tentang jenis-jenis kelompok peralatan pembersih area
umum dan fungsinya masing – masing.
2. Menanya
- Guru dan Siswa melakukan tanya jawab tentang tentang jenis – jenis perlatan pembersih dan fungsinya
- Siswa menyebutkan nama gambar jenis – jenis peralatan pembersih yang ditunjukkan oleh guru dari
slide.
3. Mengumpulkan Informasi
- Guru menyuruh siswa mencari informasi tentang kelompok jenis – jenis peralatan pembersih melalui
HP/Gadget
- Siswa menggunakan Gadget dalam mencari informasi tentang jenis – jenis peralatan dan fungsinya
4. Mengasosiasikan/ Mengolah
- Siswa melakukan diskusi kelompok dan menganalisis jenis – jenis kelompok alat pembersih area
umum.
- Siswa menempelkan gambar – gambar peralatan pembersih sesuai dengan jenis kelompok dan menulis
nama dan fungsinya
5. Mengkomunikasikan
- Guru mengumpulkan hasil diskusi siswa
Pendahuluan:
2 Aktivitas Pembelajaran HOTS
- Guru menngkondisikan kelas dalam suasana kondusif untuk berlangsungnya pembelajaran dengan :
 Mengucapkan salam
 Mengecek kerapihan pakaian peserta didik
 Mengecek kehadiran untuk meningkatkan kedisiplinan peserta didik
 Mengecek kebersihan kelas
 Mempersilakan peserta didik memulai pembelajaran dengan berdoa sebelum belajar
- Guru menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan manfaatnya bagi kehidupan sehari-hari atau bidang ilmu lainnya
- Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
- Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan kegiatan yang akan dilakukan
- Guru menyampaikan lingkup dan teknik penilaian yang akan digunakan
Inti:

- Guru menyampaikan materi pembelajaran pengelompokkan jenis – jenis peralatan pembersih


- Guru membagi siswa menjadi 5 kelompok yang terdiri dari 6-7 siswa tiap kelompok
- Guru membagikan LKPD kepada masing – masing kelompok dan tiap – tiap kelompok mendiskusikannya
- Siswa mengamati gambar – gambar dari LKPD yang diberikan oleh guru
- Siswa melakukan diskusi kelompok dan menganalisis jenis – jenis kelompok alat pembersih area umum.
- Guru menyuruh siswa mencari informasi tentang kelompok jenis – jenis peralatan pembersih melalui
HP/Gadget
- Siswa menempelkan gambar – gambar peralatan pembersih sesuai dengan jenis kelompok dan menulis
nama dan fungsinya
- Guru mengumpulkan hasil diskusi siswa
- Guru menyajikan gambar alat pembersih dan fungsinya melalui ppt slide/infokus
- Siswa membaca, melihat gambar dari slide ppt tentang jenis-jenis kelompok peralatan pembersih area
umum dan fungsinya masing – masing.

Penutup:

- Guru dan siswa menyimpulkan pembelajaran.


- Siswa melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilakukan.
- Guru merencanakan tindak lanjut pembelajaran untuk pertemuan selanjutnya (tugas mandiri).
- Siswa berdoa dan merespons salam dari guru.
a. Transfer Knowledge
- Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
- Guru menyampaikan materi pembelajaran
- Guru membagi siswa menjadi 5 kelompok yang terdiri dari 6-7 siswa tiap kelompok
- Guru membagikan LKPD kepada masing – masing kelompok dan tiap – tiap kelompokmendiskusikannya.
- Guru menyajikan gambar alat pembersih dan fungsinya melalui ppt slide/infokus
- Siswa mengamati gambar – gambar yang ditunjukkan guru melalui infocus
- Siswa melakukan pengelompokan jenis – jenis peralatan pembersihan

b. Critical Thinking, - Siswamelakukandiskusikelompokmenganalisisi jenis – jeniskelompokalatpembersih area umum.


- Siswamenempelkangambar –
Creativity
gambarperalatanpembersihsesuaidenganjeniskelompokdanmenulisnamadanfungsinya
- Siswamembaca, melihatgambardari slideppttentangjenis-jeniskelompokperalatanpembersih area
umumdanfungsinyamasing – masing.
- Siswamelakukantanyajawabmengenaijenis – jenisperalatanpembersih yang
digunakandalammembersihkan area umum.
c. Problem Solving - Siswa mempresentasikan hasil diskusi dengan deskripsi jenis – jenis kelompok alat pembersih area umum.
-Guru membuatrangkumanpembelajarandenganmenujukkangambarperalatanpembersih area
umummelaluiinfocus
- Siswamenerapkanpembersihan area umumdenganmenggunakanperalatanpembersih
3 Kecakapan Abad 21 (PPK, PPK
1. Religius
Literasi,
- Guru masuk ke kelas dan mengucap salam
- Siswa menyambut salam guru
- Berdoa sebelum pembelajaran
2. Nasionlisme
- Guru menyiapkan materi dan LKPD pembelajaran
3. Mandiri
- Siswa melakukan diskusi kelompok secara mandiri
- Siswa menempelkan gambar – gambar ke LKPD yang telah dibagikan guru
- Siswa menuliskan nama – nama peralatan pembersih, menentukan kelopok pembersih dan fungsi masing
– masing perlatana pembersih
4. Gotong Royong
- Siswa memungut sampah di dalam kelas
- Siswa melakukan kerjasam pada saat diskusi kelompok
5. Integritas
- Siswa bertanggung jawab dalam mengerjakan tugas kelompok yang diberikan oleh guru
- Siswa menerima kesimpulan materi pembelajaran dari guru

Literasi
Literasi Baca
- Siswa membaca buku selama 15 menit sebelum dimulai pembelajaran
Literasi Digital dan Informasi
- Siswa mencari informasi tentang kelompok jenis – jenis peralatan pembersih melalui HP/Gadget
- Guru menyajikan gambar – gambar peralatan pembersih melalui infokus untuk merangkum hasil diskusi
tentang kelompok peralatan pembersih dan fungsinya

4 Dimensi Pengetahuan
- Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
- Guru menyampaikan materi pembelajaran
- Guru membagi siswa menjadi 5 kelompok yang terdiri dari 6-7 siswa tiap kelompok
- Guru membagikan LKPD kepada masing – masing kelompok dan tiap – tiap kelompokmendiskusikannya.
- Guru menyajikan gambar alat pembersih dan fungsinya melalui ppt slide/infokus
- Siswa mengamati gambar – gambar yang ditunjukkan guru melalui infocus
- Siswa melakukan pengelompokan jenis – jenis peralatan pembersihan

Jenis/ Teknik Bentuk Instrumen


5 Pelaksanaan Penilaian

Observasi Lembar pengamatan sikap dan


rubrik

Tes tulis Tes uraian

Portofolio dan Unjuk Kerja Rating scale (skala penilaian) dan


presentasi

Penutup:
Kegiatan Penutup

- Guru dan siswa menyimpulkan pembelajaran.


- Siswa melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilakukan.
- Guru merencanakan tindak lanjut pembelajaran untuk pertemuan selanjutnya (tugas mandiri).
- Siswa berdoa dan merespons salam dari guru.
Foto 1. Nama Kegiatan Foto 2. Nama Kegiatan

Mengetahui, Berastagi , Desember 2019

Kepala Sekolah Peserta,

Drs. Kelion Tera Rajagukguk, SPd


NIP : 196210021989031002 NIP : 198008272006042007 Rubrik Praktik Pembelajaran

Rubrik ini digunakan pengawas untuk menilai hasil praktik pembelajaran peserta.

Langkah-langkah penilaian hasil kajian:

1. Cermati tugas yang diberikan kepada peserta pembekalan pada LK-5!


2. Berikan nilai pada hasil kajian berdasarkan penilaian anda terhadap hasil kerja peserta sesuai rubrik berikut!

A. Kegiatan Praktik
1. Praktik kegiatan pendahuluan dilaksanakan dengan baik.
2. Praktik kegiatan inti memperlihatkan pembelajaran berorientasi HOTS.
3. Praktik kegiatan inti memperlihatkan pembelajaran berorientasi HOTS. terintegrasi PPK.
4. Praktik kegiatan inti memperlihatkan pembelajaran berorientasi HOTS.
Terintegrasi keterampilan Abad 21.
5. Praktik kegiatan penutup dilaksanakan dengan baik.
6. Praktik kegiatan dilengkapi dengan penilaian.

Rubrik Penilaian:

Nilai Rubrik
90  nilai 100 Enam aspek sesuai dengan kriteria

80  nilai 90 Lima aspek sesuai dengan kriteria, tiga aspek kurang sesuai

70  nilai 80 Empat sesuai dengan kriteria, lima aspek kurang sesuai

60  nilai 70 Tiga sesuai dengan kriteria, tujuh aspek kurang sesuai

<60 Dua aspek sesuai dengan kriteria, sepuluh aspek kurang sesuai

Anda mungkin juga menyukai