Anda di halaman 1dari 11

IN-2

SUSI VERAWATI SILABAN, S.Pd

LK-3. FORMAT DESAIN PEMBELAJARAN BERDASARKAN MODEL PEMBELAJARAN


Perumusan kegiatan dibagi ke dalam beberapa pertemuan, disesuaikan dengan kebutuhan konten materi yang disajikan.

Tujuan Pembelajaran:

KODE RUMUSAN INDIKATOR


RUMUSAN TUJUAN PEMBELAJARAN (TP)
IPK PENCAPAIAN KOMPETENSI (IPK)
3.2.1 Menguraikan tata-cara bertelepon dengan menggunakan etiket yang baik Melalui diskusi kelompok dan menggali informasi dari berbagai sumber belajar peserta didik dapatmenguraikan tata
dalam penggunaan telepon. cara bertelepon dengan menggunakan etiket yang baik dalam penggunaan telepon dengan telitidan santun.

3.2.2 Menjelaskan komunikasi melalui telepon dalam Bahasa Indonesia Melalui diskusi kelompok dan menggali informasi dari berbagai sumber belajar peserta didik dapat menjelaskan
komunikasi melalui telepon dalam Bahasa Indonesia dengan benar.

3.2.3 Mengklasifikasikan jenis-jenis pesawat telepon Melalui diskusi kelompok dan menggali informasi dari berbagai sumber belajar peserta didik dapat mengklasifikasikan
jenis-jenis pesawat telepon secaratepat dengan penuh percaya diri.

3.2.4 Menguraikan macam-macam percakapan melalui pesawat telepon Melalui diskusi kelompok dan menggali informasi dari berbagai sumber belajar peserta didik dapat menguraikan
macam-macam percakapan melalui pesawat telepondengan benar.

4.2.1 Mendemonstrasikan penggunaan pesawat telepon. Setelah melalui diskusi kelompok dan menggali informasi dari berbagai sumber belajar peserta didik dapat
mendemonstrasikan penggunaan pesawat telepon dengan benar dan penuh percaya diri.

1
4.2.2 Membuat lembar pesan telepon. Setelah melalui diskusi kelompok dan menggali informasi dariberbagai sumber belajar peserta didik dapat membuat
lembar pesan telepon dengan tepat dan bertanggung jawab.

1. Pertemuan/Pembelajaran Unit Ke: 1

N Sumber
IPK Pengetahuan IPK Keterampilan Kegiatan Pembelajaran Penilaian
o Belajar/Media
1. 3.2.1 Menguraikan tata- 4.1.1 Mendemonstrasikan Pendahuluan:  Hakim, Sikap:
cara bertelepon penggunaan pesawat Muhammad
Guru : Lutfi, 2018, Observasi
dengan telepon.
Korespondensi
menggunakan 4.1.2 Membuat lembar pesan Orientasi(Menunjukkan sikap disiplin sebelum memulai proses pembelajaran, Lembar
Kelas X,
etiket yang baik telepon menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianut (Karakter) serta Penerbit pengamatan
dalam penggunaan 4.1.3 Menerapkan prosedur membiasakan membaca dan memaknai (Literasi)). Mediatama
telepon. menerima dan melakukan  Mulyono, Agus, sikap dan
3.2.2 Menjelaskan panggilan telepon dalam  Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk 2018,
memulai pembelajaran (PPK: Religius)
rubrik
komunikasi melalui bahasa Indonesia dengan Korespondensi
 Menyanyikan salah satu lagu wajib nasional Kelas X,
telepon dalam tepat.
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin Penerbit Bumi
Bahasa Indonesia  Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan Aksara
3.2.3 Mengklasifikasikan pembelajaran.  Kemendikbud, Pengetahuan:
jenis-jenis pesawat Apersepsi 2013,
telepon Korespondensi Tes tertulis
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan
3.2.4 Menguraikan Kelas X
dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan Tes lisan
macam-macam  Sumber Internet
sebelumnya.
percakapan melalui  Sumber belajar
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
lain yang
pesawat telepon.  Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang mendukung
akan dilakukan.
Motivasi Keterampila
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan n

2
dipelajari. Portofolio dan
 Apabila materi/tema/ projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-
sungguh, maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang: Etiket Unjuk Kerja
bertelepon
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan.
Pemberian Acuan
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan
KBM pada pertemuan yang berlangsung.
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan
langkah-langkah pembelajaran.

Kegiatan Inti

Sintak
Discovery Kegiatan Pembelajaran
Learning

Stimulation MENGAMATI
(stimullasi/
 Guru menampilkan tayangan video pembelajaran tentang
pemberian
tata laksana Pembuatan Surat .
rangsangan)  Peserta didik diminta untuk mengamati penayangan
gambar atau video yang disajikan oleh guru seperti
gambar dibawah (dengan rasa
ingin tahu dan mandiri)

3
 Peserta didik diminta menyimak penjelasan pengantar
kegiatan secara garis besar/global tentang materi
pelajaran mengenai :Etiket Bertelepon
Problem MENANYA
statemen  Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk
mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang
berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab

4
(pertanyaan/ melalui kegiatan belajar
 Peserta didik secara berkelompopk diminta mendiskusikan
identifikasi
hasil pengamatannya dan mencatat fakta-fakta yang
masalah) ditemukan, serta menjawab pertanyaanberdasarkan hasil
pengamatan yang ada pada sumber belajar.
Pendidik memfasilitasi peserta didik untuk menanyakan
hal-hal yang belum dipahami berdasarkan hasil
pengamatan dari buku paket yang didiskusikan bersama
kelompoknya;

Data MENGUMPULKAN DATA


collection  Peserta didik diminta mengumpulkanberbagai informasi
(pengumpulan dari berbagai sumber.
 Peserta didik saling tukar informasi tentang topik yang
data) didiskusikan bersama kelompoknya (tanggung jawab dan
disiplin)
Verification MENGASOSIASI
(pembuktian)  Guru memberikan beberapa pertanyaan yang
berhubungan dengan materi ajar.
 Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan
memverifikasi hasil pengamatannya dengan data-data atau
teori yang diperoleh dari sumber belajar.
 Secara bergantian siswa diminta memberikan pertanyaan
atau tanggapan seputar materi pembelajaran kepada
kelompok lain (percaya diri dan disiplin)
Generalizatio MENGKOMUNIKASIKAN
(menarik  Peserta didik berdiskusi untuk menyampaikan hasil diskusi
berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan,
kesimpulan)
tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan sikap
jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis,
mengungkapkan pendapat (disiplin, percaya diri, sopan)
 Peserta didik mengemukakan pendapat atas presentasi

5
yang dilakukan dan ditanggapi oleh kelompok yang
mempresentasikan (disiplin dan demokratis)
 Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan peserta didik
lain diberi kesempatan untuk menjawabnya.
 Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul
dalam kegiatan pembelajaran (komunikatif)

Catatan :
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam
pembelajaran yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur,
tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)

KEGIATAN PENUTUP
Guru bersama dengan peserta didik :
 Membuat rangkuman/simpulan pelajaran tentang point-point penting yang
muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
 Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan.
 Memberikan umpan balik tentang hasil-hasil yang diperoleh selama diskusi
kelas.
Guru :

 Penilaian dan mengumumkan hasil penilaian kepada pesertadidik.


 Memberi tahu materi pembelajaran pada pertemuan berikut
 Do’a penutuppembelajaran

2. Pertemuan/Pembelajaran Unit Ke-:2


N
IPK Pengetahuan IPK Keterampilan Kegiatan Pembelajaran Sumber Belajar/Media Penilaian
o

6
2. 3.2.1 Menguraikan 4.2.1 Mendemonstrasika Kegiatan Pendahuluan  Hakim, Muhammad Lutfi, Sikap:
tata-cara n penggunaan 2018, Korespondensi Kelas
Guru :
bertelepon pesawat telepon. X, Penerbit Mediatama
Orientasi(Menunjukkan sikap disiplin sebelum memulai proses pembelajaran,  Mulyono, Agus, 2018, Observasi :
dengan 4.2.2 Membuat lembar
Korespondensi Kelas X, Lembar Kerja
menggunakan pesan telepon menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianut (Karakter) serta
Penerbit Bumi Aksara
etiket yang baik 4.2.3 Menerapkan membiasakan membaca dan memaknai (Literasi)).  Kemendikbud, 2013, Peserta Didik
dalam prosedur menerima Korespondensi Kelas X
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk
penggunaan dan melakukan  Sumber Internet
memulai pembelajaran (PPK: Religius)
telepon. panggilan telepon  Sumber belajar lain yang
 Menyanyikan salah satu lagu wajib nasional mendukung
3.2.2 Menjelaskan dalam bahasa  Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
komunikasi Indonesia dengan  Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan
melalui telepon tepat. pembelajaran.
dalam Bahasa Apersepsi
Indonesia  Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan
3.2.3 Mengklasifikasik dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan
an jenis-jenis materi/tema/kegiatan sebelumnya.
pesawat telepon Pengetahuan:
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya
3.2.4 Menguraikan  Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran
macam-macam yang akan dilakukan. Tes tertulis
percakapan Motivasi
Tes lisan
melalui pesawat  Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang
telepon. akan dipelajari.
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang
berlangsung

Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada
pertemuan saat itu. Keterampilan
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar,
indikator, dan KBM pada pertemuan yang berlangsung
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai Portofolio dan
dengan langkah-langkah pembelajaran.

7
Kegiatan Inti Unjuk Kerja

Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Jigsaw

Pembagian Mengamati dan Menanya


tugas dalam
 Guru membagi siswa dalam kelas menjadi beberapa
kelompok
kelompok heterogen yang terdiri dari 3 anggota tim.
 Guru menyampaikan tugas dari masingg-masing
kelompok dengan materi yang berbeda yaitu:
 Ahli 1 membahas mengenai tata cara
menerima panggilan
 Ahli 2 membahas mengenai jenis panggilan
telepon
 Ahli 3 membahas mengenai pengunaan
SLI/SLJJ
 Peserta didik mengamati dan mendengarkan pembagian
tugas yang disampaikan oleh guru (rasa ingin tahu dan
disiplin)
 Peserta didik menanyakan hal-hal yang belum
dimengerti dalam pelaksanaan tugas kelompok (percaya
diri)

Pembahasan Mengumpulkan Data dan Menalar


Materi
 Peserta didik dengan kelompok ahli diminta
mendiskusikan materi yang sudah diberikan (disiplin)
 Peserta didik mengumpulkan berbagai informasi yang
dapat mendukung jawaban dari materi yang diperoleh
dari sumber belajar (tanggung jawab)
 Setelah diskusi dengan kelompok ahli selesai, siswa
kembali ke kelompok asal untuk menjelaskan secara

8
bergiliran materi yang dikuasainya kepada teman-teman
di kelompok asal (percaya diri dan tanggung jawab)
Menyampaikan Mengkomunikasikan
hasil diskusi  Tiap-tiap tim ahli secara bergiliran mempresentsikan hasil
diskusinya (percaya diri dan disiplin)
 Peserta didik lainnya mengemukakan pendapat atas
presentasi yang dilakukan dan ditanggapi oleh kelompok
yang mempresentasikannya (disiplin dan demokratis)
Menarik  Peserta didik menyimpulkan materi pada pertemuan ini
berdasarkan hasil diskusi yang telah dilakukan (percaya
kesimpulan
diri dan disiplin)

Catatan :
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam
pembelajaran yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku
jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli
lingkungan)

KEGIATAN PENUTUP

Guru bersama dengan peserta didik :


 Membuat rangkuman/simpulan pelajaran tentang point-point penting
yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
 Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan.
 Memberikan umpan balik tentang hasil-hasil yang diperoleh selama
diskusi kelas.

9
Guru :

 Penilaian dan mengumumkan hasil penilaian kepada pesertadidik.


 Memberi tugas baca dirumah.
 Memberi tahu materi pembelajaran pada pertemuan berikut
Do’a penutuppembelajaran

10
R-3. RUBRIK DESAIN PEMBELAJARAN BERORIENTASI HOTS

Rubrik ini digunakan fasilitator untuk menilai hasil kerja analisis KD, rumusan IPK dan
kegiatan pembelajaran sesuai model pembelajaran.

Langkah-langkah penilaian hasil kajian:

1. Cermati tugas yang diberikan kepada peserta pembekalan pada LK-3!


2. Berikan nilai berdasarkan penilaian anda terhadap hasil kerja peserta sesuai rubrik
berikut!
Kriteria Penilaian:

1. Merumuskan kegiatan pembelajaran sesuai IPK pengetahuan hasil analisis unit ke


dalam desain pembelajaran unit ke-1 dengan tepat.
2. Merumuskan kegiatan pembelajaran sesuai IPK keterampilan hasil analisis unit ke
dalam desain pembelajaran unit ke-1 dengan tepat.
3. Merumuskan kegiatan pembelajaran sesuai IPK pengetahuan hasil analisis unit ke
dalam desain pembelajaran unit ke-2 dengan tepat.
4. Merumuskan kegiatan pembelajaran sesuai IPK keterampilan hasil analisis unit ke
dalam desain pembelajaran unit ke-2 dengan tepat.
5. Merumuskan sumber belajar sesuai IPK pengetahuan dan keterampilan hasil
analisis unit ke dalam desain pembelajaran unit ke-1 dan unit ke-2 dengan tepat.
6. Merumuskan penilaian sesuai IPK pengetahuan dan keterampilan hasil analisis unit
ke dalam desain pembelajaran unit ke-1 dan unit ke-2 dengan tepat.

Rubrik Penilaian:

Nilai Rubrik

90  nilai 100 Enam aspek sesuai dengan kriteria

80  nilai 90 Lima aspek sesuai dengan kriteria, satu aspek kurang sesuai

70  nilai 80 Empat aspek sesuai dengan kriteria, dua aspek kurang sesuai

60  nilai 70 Tiga aspek sesuai dengan kriteria, tiga aspek kurang sesuai

<60 Dua aspek sesuai dengan kriteria, empat aspek kurang sesuai

11

Anda mungkin juga menyukai