Anda di halaman 1dari 17

HUBUNGAN USIA DAN PARITAS IBU BERSALIN DENGAN

KEJADIAN PERSALINAN PREMATUR DI BLUD RSUD


KOTA BAUBAU
TAHUN 2018

KARYA TULIS ILMIAH

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Dalam Menyelesaikan Program Studi


Diploma III Kebidanan

OLEH:

RESKI AMALIA
AK. 150027

PROGRAM STUDI DIPLOMA III KEBIDANAN


POLITEKNIK BAUBAU
2018

i
HUBUNGAN USIA DAN PARITAS IBU BERSALIN DENGAN
KEJADIAN PERSALINAN PREMATUR DI BLUD RSUD
KOTA BAUBAU
TAHUN 2018

KARYA TULIS ILMIAH

Oleh:

RESKI AMALIA
AK. 150027

PROGRAM STUDI DIPLOMA III KEBIDANAN


POLITEKNIKBAUBAU
2018

ii
PERNYATAAN PERSETUJUAN KARYA TULIS ILMIAH

HUBUNGAN USIA DAN PARITAS IBU BERSALIN DENGAN


KEJADIAN PERSALINAN PREMATUR DI BLUD RSUD
KOTA BAUBAU
TAHUN 2018

Oleh :

RESKI AMALIA
AK. 150027

Karya tulis ilmiah ini diterima dan disetujui, untuk diuji dan dipertahankan
di depan Tim Penguji Proposal Program Studi D-III Kebidanan Politeknik
Baubau

Menyetujui

Pembimbing I Pembimbing II

Sitti Aisyah Ansi S.ST.,M.Kes Ahmad Amiruddin,SKM.,M.Kes


NIDN.0912049002 NIDN. 0917058501

Mengetahui,
Program Studi DIII Kebidanan
PoliteknikBaubau
Direktur,

SAPRIL, SKM.,M.Sc
NIP.197704012000121003

iii
HALAMAN PENGESAHAN

HUBUNGAN USIA DAN PARITAS IBU BERSALIN DENGAN KEJADIAN


PERSALINAN PREMATUR DI BLUD RSUD KOTA BAUBAU
TAHUN 2018

OLEH:

RESKI AMALIA
AK. 150027

Telah Dipertahankan Di Hadapan Tim Penguji pada


Hari Tanggal : Selasa, 18 September 2018
Waktu : 10.00 WITA-Selesai
Tempat : Ruang Seminar Politeknik Baubau

Telah diperbaiki dan dinyatakan telah memenuhi syarat


Pembimbing :

1. Sitti Aisyah Ansi ,S.ST., M.Kes ( )

2. Ahmad Amiruddin, SKM., M.Kes ( )

Penguji :
1. Farisu, SKM., M.Kes ( )

Mengetahui,
Program Studi DIII Kebidanan
PoliteknikBaubau
Direktur,

SAPRIL, SKM.,M.Sc
NIP.197704012000121003

iv
ABSTRACT

RESKI AMALIA” The age and parity Relationship mothers giving


birth to the incidence of preterm labor at the (BLUD-RSUD)Baubau city
period January-June 2018”.Guided by Sitti Aisyah Ansi and Ahmad
Amiruddin.
In general, premature rupture of memberanes (KPD) in postpartum
Mothers labor happen because some faktors that among them is age and
parity. Age and parity mother that at risk will take affect with process
childbirth and at risk happen labor premature.
This research aim for knowing age and parity mothers give birth
with incident labor prematur.
The research method used is an observational analytic research
method with a case control approach. The sampling technique is total
sampling, that is, the entire population is sampled as many as 36 people,
consisting of all preterm delivery mothers.
The hypotesis in this study is that there is a relationship between
maternal age and parity with the incidence of preterm labor.
square analysis for the relationship of maternal age with the
incidence of preterm maternity was obtained ρ= 1,000 > α=0,05 and the
parity relationship with the incidence of preterm maternity was ρ= 1,00>
α=0,05.
The conclusion of this study is that there is no relationship between
maternal age and the incidence of preterm labor, and there is no
relationship betweenmaternal parity and the incidence of preterm labor.

Keywords : age, parity, labor preterm.

v
vi
ABSTRAK

RESKI AMALIA , “Hubungan Usia Dan Paritas Ibu Bersalin Dengan


Kejadian Persalinan Prematur Di BLUD RSUD Kota Baubau Periode
Januari-Juni Tahun 2018”. Di bimbimbing oleh Ibu Sitti Aisyah Ansi dan
Bapak Ahmad Amiruddin

Pada umumnya, ketuban pecah dini (KPD) pada ibu pasca


persalinan terjadi karena beberapa faktor yang diantaranya adalah umur
dan paritas. Umur dan paritas ibu yang berisiko akan berpengaruh dengan
proses persalinannya dan berisiko terjadi persalinan prematur.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan usia dan
paritas ibu bersalin dengan kejadian persalinan prematur.
Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian
observasional analitik dengan pendekatan case control. Teknik
pengambilan sampel adalah total sampling yaitu seluruh populasi di
jadikan sampel berjumlah 36 orang yang terdiri dari seluruh ibu bersalin
persalinan prematur.
Hipotesis pada penelitian ini adalah ada hubungan usia dan paritas
ibu bersalin dengan kejadian persalinan prematur.
Analisa chi square untuk hubungan usia ibu dengan kejadian ibu
bersalin permatur di dapatkan nilai ρ= 1,000 < α=0,05 dan hubungan
paritas dengan kejadian ibu bersalin prematur di dapatkan nilai ρ= 1,000 >
α=0,05.
Kesimpulan dari penelitian ini adalah tidak ada hubungan usia ibu
bersalin dengan kejadian persalinan prematur, dan tidak ada hubungan
paritas ibu bersalin dengan kejadian persalinan prematur.

Kata kunci : Usia , Paritas, Persalinan Prematur.

vii
KATA PENGANTAR

Asallamu Allaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Puji syukur kehadirat Allah SWT pencipta Alam semesta karena

atas izin dan karunia-Nya lah sehingga penulis dapat menyelesaikan

Karya Tulis Ilmiah yang berjudul “HUBUNGAN USIA DAN PARITAS IBU

BERSALIN DENGAN KEJADIAN PERSALINAN PREMATUR DI BLUD

RSUD KOTA BAUBAU PERIODE JANUARI SAMPAI DENGAN JUNI

2018” yang merupakan syarat untuk menyelesaikan program D-III

Kebidanan di PoliteknikBaubau Diploma Kebidanan. Serta taklupa pula

kita haturkan shalawat dan salam kepada junjungan kita nabibesar

Muhammad SAW yang telah membawa umatnya darialam kebodohan

kealam yang berilmu.

Terimah kasih kepada IbuSitti Aisyah Ansi, S.ST,.M.Kes.dan

Bapak Ahmad Amiruddin,SKM,.M.Kes. selaku komisi pembimbing yang

telah meluangkan waktu, tenaga dan sumbangan pikiranya dalammem

berikanarahan kepada penulis dari awal hingga sampai penyelesaian

penyusunan Karya Tulis Ilmia hini. Selama penyusunan Karya Tulis Ilmiah

ini tidak terlepas dari dukungan berbagai pihak, baik moril maupun materi

sehingga penulis dapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini dengan baik.

viii
Oleh Karena itu,dengan kerendahan hati,perkenakan penulis

menyampaikan penghargaan dan ucapan terimah kasih yang sebesar-

besarnya kepada:

1. Bapak Muhammad Rizal Tawil, SKM.,M. Kes, selaku Ketua Yayasan

Program Studi D-III Kebidanan Politeknik Baubau.

2. Bapak Sapril, SKM., M.Sc, selaku Direktur Program Studi D-III

Kebidanan Politeknik Baubau.

3. Segenap Dosen dan Staf Program Studi D-III Kebidanan Politeknik

Baubau yang telah memberikan pengetahuan dan bimbingan selama

peneliti mengikuti pendidikan.

4. Kepada Kepala Direktur RSUD Kota Baubau yang telah memberikan

izin dan arahannya selama penulis melakukan penelitian.

5. Terima Kasih Bayak terucap kepada kedua orang tuaku tercinta yang

telah berjuang dengan gigih dalam menyekolahkan anaknya. Kasih

dan cinta merekalah sehingga saya dapat menyelesaikan pendidikan

ini dengan baik.

6. Kepada Kakak, dan saudara-saudaraku yang telah bekerja keras

dalam turut membiayai kuliah saya hingga saat ini. Doa kalian yang

sangat tulus sehingga saya bisa melangkah sampai pada tahap ini.

7. Terima kasih terucap kepada sahabat-sahabatku : Rizki Amaliah ,

Vena Febriyanti, Noviyanti dan Kak Ayu Saputri Mara. Yang bayak

memberi masukan dalam Membuat Karya Tulis Ilmiah ini.

ix
8. Semua rekan-rekan mahasiswa Politeknik D-III Kebidanan Baubau

Angkatan 2015 Khususnya Kelas A.15 yang telah berbagi buku dan

cerita lucu selama proses penyusunan Karya Tulis Ilmiah Ini.

9. Bagi orang-orang yang tidak sempat di sebutkan namanya dalam

lembaran ini semoga mendapatkan pahala yang berlimpah dari Allah

SWT atas segala bantuan dan kebaikan yang diberikan selama ini.

Walaupun segala usaha dan kemampuan telah penulis

curahkan, namun sebagai manusia biasa penulis meyadari masih jauh

dari kesempurnaan oleh karena itu penulis mengharapkan saran dan

kritikan yang sifatnya membangun dari rekan pembaca.

Akhirnya dengan segala kerendahan hati semoga karya Tulis

Ilmiah ini dapat menjadi tambahan pengetahuan bagi kita semua.

Baubau , 18 September 2018

Penulis

x
DAFTAR ISI

Halaman Sampul Depan........................................................................ i

Halaman Judul....................................................................................... ii

Surat Bukti Penelitian............................................................................ iii

Lembar Persetujuan.............................................................................. iv

Lembar Pengesahan............................................................................. v

Halaman Abstract.................................................................................. vi

Halaman Abstrak................................................................................... vii

Kata Pengantar...................................................................................... viii

Daftar Isi................................................................................................. ix

Daftar Tabel........................................................................................... xi

Daftar Lambang dan Singkatan............................................................. xii

Pernyataan keaslian Penelitian............................................................. xiii

Daftar Gambar....................................................................................... xiv

Daftar Lampiran..................................................................................... xv

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang................................................................... 1

B. Identifikasi dan Rumusan Masalah.................................... 4

C. Tujuan Penelitian................................................................ 5

D. Manfaat Penelitian.............................................................. 5

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

A. Tinjauan Teoritis............................................................... 8

B. Kerangka Konsep............................................................. 27

C. Hipotesis Penelitian.......................................................... 28

xi
BAB III METODE PENELITIAN

A. Jenis Penelitian Dan MetodeDigunakan............................ 29

B. Jenis Data,Sumber Data Dan MetodePengumpulan Data.... 30

C. Populasi Dan Sampel......................................................... 30

D. Definisi Operasional Variabel Penelitian............................ 31

E. Metode Analisis Dan Pengolahan Data............................. 33

F. Lokasi Dan Waktu Penelitian............................................. 36

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

A. Hasil Penelitian................................................................... 36

B. Pembahasan...................................................................... 44

BAB V PENUTUP

A. Simpulan............................................................................. 50

B. Saran.................................................................................. 51

DAFTAR PUSTAKA

JADWAL PENELITIAN

LAMPIRAN

BIODATA PENELITI

xii
DAFTAR TABEL
Judul Tabel Halaman

Tabel 4.1 Distribusi frekuensi responden berdasarkan umur


ibu terhadap kejadian persalinan prematur di
BLUD RSUD Kota Baubau Periode Januari 2018 -
Juni2018........................................................... 33

Tabel 4.2 Distribusi frekuensi responden berdasarkan paritas


ibu terhadap kejadian persalinan prematur di
BLUD RSUD Kota Baubau Periode Januari 2018
– Juni 2018........................................................... 33

Tabel 4.3 Hubungan umur dengan kejadian persalinan


prematur di BLUD RSUD Kota Baubau Periode
Januari 2018- Juni 2018.......................................... 34

Tabel 4.4 Hubungan paritas dengan kejadian persalinan


prematur di BLUD RSUD Kota Baubau Periode
Januari 2018 - Juni 2018.................................. 35

xiii
DAFTAR LAMBANG DAN SINGKATAN

Singkatan dan Lambang Penjelasan

BBLR Bayi Baru Lahir Rendah

BBLSR Berat Badan Lahir Sangan Rendah

BBLER Berat Badan Lahir Ekstrim Rendah

DEPKES Depertemen Kesehatan

KPD Ketuban Pecah Dini

NEC Necritizing Entero Cilitis

PAF Platelet Activating Faktor

PBK Presentase Belakang Kepala

ROP Rethinopathy Of Prematurity

RDS Respirasi Distress Syndrome

TNF Tumor Nekrosing Faktor

WHO World Health Organization

xiv
PERNYATAAN KEASLIAN PENELITIAN

Yang bertanda tangan di bawah ini adalah mahasiswa Poiteknik D-


III Kebidanan Baubau akan melaksanakan penelitian sebagai berikut :

Nama : Reski Amalia


Nim : 150027
Alamat : JL.Pahlawan Lorong Perjuangan II.
No. HP : 085396294982

Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa Karya Tulis Ilmiah yang


akan digunakan meneliti adalah asli dan benar hasil karya sendiri bukan
plagiat dan tidak dibuatlan oleh pihak manapun.
Apabila ditemukan di kemudian hari ternyata sebagian atau seluruh
dari isi Karya Tulis Ilmiah ini terbukti tidak asli, maka Karya Tulis Ilmiah
dinyatakan batal dan gelar yang disandang dicabut serta bersedia
menerima sanksi sesuai dengan peraturan yang berlaku di Politeknik D-III
Kebidanan Baubau.

Baubau, 18 September 2018

Yang Membuat Pernyataan

RESKI AMALIA

Mengetahui,
Tim Pembimbing

Sitti Aisyah Ansi S.ST.,M.Kes Ahmad Amiruddin ,SKM.,M.Kes


NIDN.0912049002 NIDN. 0917058501

xv
DAFTAR GAMBAR

Judul Gambar Halaman

2.1 Kerangka Konsep.................................................................... 29

xvi
DAFTAR LAMPIRAN

Judul Lampiran

Lampiran 1 : Jadwal Penelitian

Lampiran 2 : Lembar Observasi Penelitian

Lampiran 3 : Master Tabel

Lampiran 4 : Hasil Pengolahan Data Menggunakan SPSS

Lampiran 5 : Data Ruang Kebidanan BLUD RSUD Kota Baubau

Lampiran 6 : Surat Izin Penelitian Dari Badan Kesatuan Bangsa dan

Politik

Lampiran 7 : Dokumentasi Penelitian

Lampiran 8 : Biodata Peneliti

xvii

Anda mungkin juga menyukai