Anda di halaman 1dari 4

Disiplin, Jujur, Ikhlas, Profesional, Tanggungjawab dan Kerjasama

Penyelamat
Sumber
Kehidupan Dunia

Orientasi Program Gamin


Widyaiswara Pusdiklat SDM LHK
Pelatihan Resolusi Konflik SDA
Pelatihan Resolusi Konflik SDA
Waktu & Metode 1 Materi: Sasaran Pelatihan:
35 JP: 12 Mandiri, 11
9 Peserta dapat 0 Kebijakan 4 Menjelaskan kebijakan,
LC/VC, 12 Tugas Memetakan, memilih Konsep Menjelaskan konsep,
cara penyelesaian, Pemetaan Memetakan konflik,
menegosiasikan. Pilihan penyelesaian Memilih penyelesaian,
8 Peny: Pusdik/BDLHK/Lain
3 Negosiasi Peserta: Menegosiasikan
Komputer/smartphone, Materi ajar
Tujuan pelatihan
akses internet, perangkat (modul/video/bahan ajar),
komunikasi video/audio 7 7 Komputer/Smartphone,
jarak jauh Alat bahan Alat bahan akses internet, WIFI/Quota,
Pengajar Peserta waktu
Syarat pengajar Syarat Peserta
Kuasai materi & pengalaman; 6 5 SLTA, aparat, pendamping,
kuasai andragogy; kuasai Pengajar Peserta masyarakat, pihak terkait;
metode e-learning; mampu miliki akses internet;
menilai hasil belajar. komitmen pelatihan.
Latar belakang 1 2 Deskripsi pelatihan
Konflik SDA Penuhi kebutuhan aparatur,
Peningkatan polulasi manusia, keterbatas masyarakat dan pihak2 terkait.
an SDA, Materi kebijakan, konsep,
Peningkatan akses untuk pangan, pemetaan, pemilihan, negosiasi
Perlu diselesaikan, Para pihak perlu diberi Metode andragogy, e-learning,
kemampuan melalui pelatihan evaluasi
Terima kasih, Selamat Berlatih

Video/Modul/ Bahan Ajar


Pastikan ada &
Yang tersedia.
Pelajari materi Bisa gunakan

Pastikan Komputer/Smarthphone

Pastikan Akses Internet / Pastikan Komitmen Waktu


You
WIFI/Quota Untuk mengikuti agenda
pelatihan.
Host Dr. Gamin
Widyaiswara Pusdiklat
SDM LHK

Gamin, adalah seorang Widyaiswara / Trainer pada kelompok bidang


Plaologi Kehutanan dan Tata Lingkungan yang di dalamnya memastikan
kawasan hutan diakui para pihak dan bebas dari konflik.
Kesarjanaannya pada bidang Ilmu Sosial membekalinya dalam menyelami
persoalan dan perilaku masyarakat dalam mengelola sumber daya alam
dan dalam menghadapi perbedaan kepentingan yang acap kali
menimbulkan konflik.
Masternya pada bidang pertanian membimbing yang bersangkutan dalam
memahami kebutuhan dasar manusia khususnya yang berbasis lahan atau
pertanian.
Pada bidang kehhutanan Gamin mempelajarinya mulai tingkat SLTA,
Diploma hingga S3 pada pendidikan terakhirnya. Riset Disertasi S3 nya
menelisik hal ihwal penyelelesaian konflik kawasan hutan yang kemudian
diterbitkan dalam sebuah buku berjudul “Resolusi Konflik Kawasan Hutan
Antara Peran Negara dan KPH” pada tahun 2019.

Anda mungkin juga menyukai