Anda di halaman 1dari 21

FORMAT ASUHAN KEPERAWATAN ORIENTASI CASN

DATA UMUM PASIEN MASUK


Cara Masuk Pasien : Jalan / Kursi / Brancard / lain-lain .........Pengantar pasien ( perawat Igd)

I. IDENTITAS PASIEN
Nama : Nn. L
Umur : 26 tahun
Tanggal Lahir : 11-06 -1995
Jenis kelamin : perempuan
Alamat : Tarukan 005/006 CandisariTemanggung
Status : Belum menikah
Perkawinan : Belum kawin
Agama : Islam
Suku : Jawa
Pendidikan : SMA
Pekerjaan : Wiraswsta
Lama Bekerja :
Tanggal Masuk RS:22 April 2022./ jam 07.20
Tanggal Pengkajian:22 April 2022./jam 11.00
Sumber informasi : pasien/keluarga/rekam medis, dll
Diagnosa Medis :DHF
Penanggung Jawab pasien :
 Nama : Ny. R
 Hubungan dengan pasien : kakak
 Pekerjaan :Ibu Rumah Tangga
II. RIWAYAT PENYAKIT DAHULU
a. Riwayat Penyakit Dahulu
Klien mengatakan tidak pernah mempunyai riwayat penyakit sebelumnya. Klien baru pertama
kali ini di rawat di rumah sakit.
b. Riwayat Penyakit Keluarga
Klien mengatakan keluarganya pernah ada yang terkena penyakit yang sama seperti dirinya.
c. Riwayat Alergi
Klien mengatakan tidak mempunyai alergi makanan ataupun obat
d. Riwayat Pengunaan Obat-obatan
Klien mengatakan sebelum dirawat, pasien pernah berobat ke dokter dan beri obat, tetapi klien
lupa nama obatnya.
e. Riwayat Merokok
Tidak √ Ya Typejika ya, jumlah
equation here .
f. Riwayat Transfusi darah
Tidak √ Ya
Reaksi Alergi ? Tidak √ Ya , jika Ya jelaskan....................
g. Tindakan/terapi yang sudah diberikan
Pemasangan infus
Terapi :
Infus Asering 20 Tpm
Injeksi Ranitidin 50 mg/12 jam
Injeksi Antrain 1g/8 jam
Injeksi Ondansetron 4 mg/8 jam
Pronovir tab 500 mg/8 jam
Imunos tab 3x1
Curcuma 20mg/8 jam
Mps 16mg-0-8mg

III. RIWAYAT PENYAKIT SAAT INI


a. Keluhan Utama:
Klien mengatakan demam
Keluhan Penyerta :
Mual, muntah
b. Alasan Masuk (Riwayat Penyakit Saat Ini)
Klien mengatakan demam 5 hari sebelum masuk rumah sakit disertai mual, muntah.

IV. PENGKAJIAN

1. Pola Persepsi dan Pemeliharaan Kesehatan

a. Sebelum sakit
Klien mengatakan menjaga kesehatannya dengan makan makanan yang dimasak dirumah
b. Saat sakit
Klien mengatakan sangat cemas dengan penyakit yang dideritanya, karena sebelumnya
pasien tidak mengalami penyakit seperti yang dirasakan saat ini.

c. Pola Nutrisi dan Metabolik


A:TB: 170 cm, BB.: 70 kg, IMT= 24,22
B: Tanggal 22 April 2022
Hemoglobin :17.1 g/dL
Tanggal 23 April 2022
Hemoglobin :15.2 g/dl

Tanggal 24 April 2022


Hemoglobin :12.8 g/dl

C: Turgor kulit elastis, mukosa bibir kering, konjungtiva tidak anemis


D:.

 Sebelum sakit:
Klien mengatakan makan 2x sehari makan makanan rumah habis 1 porsi
 Saat sakit
klien mengatakan makan makanan yang disediakan dari rumah sakit habis 1 porsi, makan
3 x sehari

d. Pola eliminasi
 Eliminasi urine
Sebelum sakit : klien mengatakan BAK lancer, 4-5x, warna kuning jernih, volume kurang
lebih 200 cc setiap BAK, tidak ada nyeri saat BAK
Saat sakit : klien mengatakan BAK sehari 2x, warna kuning, volume kurang lebih 200cc
saat BAK
 Eliminasi fekal
Sebelum sakit: klien mengatakan BAB 2x sehari, konsistensi lembek,warna kuning
kecoklatan, tidak ada nyeri saat BAB
Saat sakit : klien mengatakan belum BAB selama durawat di rumah sakit.
e. Pola Aktivitas dan Latihan
 Sebelum sakit : klien mengatakan sehari- hari bekerja dirumah
 Saat sakit : klien mengatakan selama di rawat hanya istirahat untuk memulihkan
kesehatan
f. Pola Istirahat dan Tidur
 Sebelum sakit : klien mengatakan tidur 6- 7 jam sehari malam hari mulai pukul 22.00-05.00,
klien tidak memiliki kebiasaan tidur siang, klien tidak menggunakan obat tidur.
 Saat sakit : klien mengatakan selama di rawat tidur selama 7 jam, klien mengatakan tidur
kurang nyenyak karena terkadang klien terbangun saat perawat akan melakukan tindakan
keperawatan.
g. Pola Persepsi Sensori dan Kognitif
 Sebelum sakit : klien mengatakan tidak ada keluhan, tidak ada gangguan pada fungsi
penglihatan, pendengaran, pengecapan, pengraba dan penghidung. Klien tidak menggunakan
lata bantu kacamata maupun pendengaran, klien mampu membedakan rasa asin, manis dan
pedas, asam dan pahit.
 Saat sakit:klien mengatakan tidak ada keluhan, tidak ada gangguan pada fungsi penglihatan,
pendengaran, pengecapan, pengraba dan penghidung. Klien tidak menggunakan lata bantu
kacamata maupun pendengaran, klien mampu membedakan rasa asin, manis dan pedas, asam
dan pahit.
h. Pola pesepsi diri dan Konsep Diri
 Sebelum sakit : klien mengatakan bisa melakukan aktivitas secara mandiri
 Saat sakit : klien berharap supaya cepat sembuh
i. Pola Seksualitas dan Reproduksi
 Klien mengatakan belum menikah
j. Pola Peran dan Hubungan
 Sebelum sakit & saat sakit
Klien mengatakan sebelum dan saat sakit hubungan dengan keluarganya sangat baik.
k. Pola Managemen koping stres
 Sebelum sakit : klien mengatakan Ketika mengalami masalah , klien berdiskusi dengan
anggota keluarga dan berdo’a kepada Allah SWT
 Saat Sakit : klien mengatakan ada keluarga yang menemaninya saat sakit
l. Pola Nilai dan Kepercayaan
 Sebelum sakit : klien mengatakan agamanya islam
 Saat sakit :klien mengatakan berdo’a supaya cepat diberikan kesembuhan dan dapat
pulang berkumpul dengan keluarga.
V. PEMERIKSAAN FISIK
 Keadaan umum
Lemas
 Tingkat Kesadaran
Kualitatif : Composmentis
Kuantitatif : E 4, M 6, V 5 Total Nilai :15
 Tanda Vital
a. Tekanan Darah : 106/86 mmHg
b. Suhu : 37,1oC
c. Respiration rate (RR) : 20 x/menit
d. Nadi :91.x/menit
e. SPO2: 97%
 Pengkajian Head To Toe
Nb : khusus pada pasein gangguan persarafan wajib disertakan pemeriksaan 12 saraf
kranial, reflek, koordinasi
a. Kepala
Inspeksi : Normocepal.., tidak ada lesi atau jejas, kulit kepala kurang bersih
Palpasi : tidak teraba edema
b. Wajah
Inspeksi : simetris, tidak ada jejas
Palpasi : tidak ada nyeri tekan, tidak ada jejas
c. Mata
Inspeksi : konjungtiva anemis, sklera tidak ikterik, mata cekung, pupil ishokor
Palpasi : tidak ada edema palpebra
d. Telinga
Inspeksi : simetris kiri dan kanan, tidak ada jejas atau lesi, tidak ada cairan yang keluar
dari telinga
Palpasi : tidak ada benjola
e. Leher
Inspeksi : tidak ada pembesaran vena jugularis
Palpasi : tidak ada pembesaran kelenjar getah bening dan kelenjar tiroid
f. Dada
Inspeksi : simetris dada kanan dan kiri, tidak ada retraksi dinding dada
Palpasi : fremitus kiri dan kanan sama
Perkusi : sonor
Auskultasi : irama nafas vesikuler, tanpa ada susara tambahan seperti ronkhi, wheezing
dan stridor.
g. Jantung
Inspeksi : iktus cordis tidak terlihat
Palpasi : iktus cordis teraba
Perkusi : pekak pada batas- batas jantung
Auskultasi : irama jantung reguler
h. Abdomen
Auskultasi : bising usus normal
Inspeksi :tidak ada ascites, simetris
Palpasi : tidak ada nyeri tekan, supel
Perkusi : timpani
i. Genetalia
Inspeksi : tidak ada gangguan
Palpasi : tidak ada gangguan
j. Ekstremitas
Inspeksi : tidak ada jejas, simetris, tidak ada oedem
Palpasi : tidak ada benjolan, akral teraba hangat, CRT< 2 detik
PEMERIKSAAN PENUNJANG
a. Pemeriksaan Laboratorium

Jenis
Hasil Satuan Nilai normal
Tgl pemeriksaan
22/4/ Hematokrit 49 % 40- 52
2022 Hemoglobin 17.1 g/dl 11.7-15.5
SGOT 174.8 U/L 0-50
SGPT 131.3 U/L 0.0-50.0
Trombosit 28 10^3/ul 150-440
Eritrosit 6.06 10^6/ul 3.80-5.20
Dengue IgG Reaktif Non reaktif
Dengue IgM Reaktif Non reaktif

23/4/
Trombosit 25 10^3/ul 150-440
2022
Eritrosit 5.25 10^6/ul 3.80- 5.20
Urine lengkap
Protein Pos (1+) Negative
Urobilirubin Positif
Tes benzidine Pos (3+)
Lekosit Pos (1+)
/lpb 0-6
Lekosit 20-30
/lpb 0-1
Eritrosit 40-50

b. Pemeriksan Radiologi
Tidak dilakukan
c. PROGRAM TERAPI
Tanggal/jam Nama obat Dosis pasien Rute TTD/NAMA
22/4/2022
Jam 18.00 Pronovir 500mg/8 jam PO
Imunos 3x1 PO
Jam 20.00 Inj antrain 1g/8 jam IV
Inj ondansentron 4mg/8 jam IV

23/4/2022
Jam 18.00 Pronovir 500mg/8 jam PO
Imunos 3x1 PO
Curcuma 20mg/8jam PO
Mps 8mg PO
Jam 20.00 Inj Antrain 1g/8 jam IV
Inj ondansetron 4mg/8jam IV

ANALISA DATA

Data Fokus Problem Etiologi


DO: Risiko Perdarahan Gangguan Koagulasi
- Klien mengatakan
demam kurang lebih 5
hari,
DS:
- Akral hangat
- Warna kulit kemerahan
- Pteki (+)
- S:36.20C
- Hasil cek lab:
Darah rutin
Hematokrit:49%
Trombosit: 28 10^3/ul
SGOT:174.8 U/L
SGPT:131.3 U/L

DO:
Klien mengatakan mual muntah, Mual Iritasi Lambung
makan dan minum rasanya tidak
enak.
DS:
Ku cukup
Kesadaran composmentis
Ekspresi wajah kurang rileks
TD:131/91mmHg
N:112 x/menit
RR:20 x/menit
T:36,70C
DIAGNOSA KEPERAWATAN

Tanggal/Jam No. Diagnosa Diagnosa Keperawatan Tanda Tangan

22/4/2022
jam 17.00 D.0012 Risiko perdarahan
D.0076 Mual

Tanggal/jam No. DP Tujuan & Intervensi Rasional Tanda tangan


(diagnosa Kriteria & nama
Keperawat Hasil
an)
22/4/2022 D.0012 L.02017 I.02067
Jam 17.00 Tingkat Pencegahan
Perdarahan Perdarahan
Setelah Observasi
untuk
dilakukan 1. Monitor mengetahui
tindakan tanda dan adanya
keperawatan gejala perdarahan
selama 3x 24 perdarahan
jam untuk
diharapkan 2. Monitor mengetahui
tingkat nilai hasil
perdarahan hematokrit hematrokrit/hem
menurun / oglobin
dengan hemoglobi
kriteria hasil: n sebelum
1. Angka dan setelah
hematok kehilangan
rit darah
Untuk
meningk
3. Monitor mengetahui
at
tanda- keadaaan umum
2. Angka
tanda vital pasien
hemoglo
bin
dalam Terapeutik Menghindari
batas 1. Longgarka panas tubuh
normal n atau
3. Angka lepaskan
trombosi pakaian Untuk
t 2. Berikan meningkatkan
meningk cairan oral intake cairan
at dalam tubuh
4. TTV
dalam
batas Mengurangi
normal Edukasi risiko
1. Anjurkan perdarahan
tirah
baring Untuk
Kolaborasi meningkatkan
1. kolaborasi cairan elektrolit
pemberian dalan tubuh
cairan intra
vena
22/4/2022 D.0076 L.08065 I.03117
Jam 17.00 Tingkat Manajemen
Mual Mual
Setelah 1.Identifikasi Untuk

dilakukan dampak mual mengetahui

tindakan terhadap nafsu makan

keperawatan kualitas hidup pasien

selama 3x 24
2.identifikasi Untuk
jam
antiemetic mencegah mual
diharapkan
untuk mecegah muntah
tingkat mual
menurun mual
Untuk
dengan 3.Monitor
mengetahui
kriteria hasil: Mual
frekuensi,
1. nafsu
durasi, tingkat
makan
keparahan mual)
meningkat
2.Tanda-
Terapeutik
tanda vital
1.berikan Untuk
dalam batas
makanan dalam meningkatkan
normal
jumlah kecil nafsu makan

dan menarik
Edukasi
Mengurangi
1.anjurkan
mual
istrihat dan
tidur cukup
Mengurangi
2.anjurkan
mual
makanan tinggi
karbohidrat dan
rendah lemak
Mengurangi
3.ajarkan
mual
penggunaan
Teknik
nonfarmakolog
is untuk
memgatasi
mual
ajarkan
Kolaborasi Mengurangi

1. kolaborasi mual muntah

pemberian anti
emetic , jika
perlu

IMPLEMENTASI

Tanggal/jam No. DP Implementasi Respon Tanda


Tangan
22/4/2022 D.0012 I.02067
Pencegahan Perdarahan
Observasi
Jam 17.00 1. Memonitor tanda dan gejala S:klien mengatakan

perdarahan muncul bitnik merah di


lengan
O:tampak muncuk pteki
Jam 17.00 2. Memonitor nilai hematokrit/ S:klien mengatakan
hemoglobin sebelum dan bersedia diambil darah
setelah kehilangan darah venannya
O:Hb:17.1 g/dl
Hematokrit:49%
Trombosit:28 10^3/ul
Jam 17.30
3. Memonitor tanda- tanda vital S:klien bersedia di cek
tanda- tanda vitalnya
O:
TD:131/91mmHg
N:112 x/menit
RR:20 x/menit
T:36,70C
Terapeutik
Jam 18.00
1. Melonggarkan atau lepaskan
S:klien mengatakan
pakaian
bersedia
O:klien tampak memakai
Jam 18.05
2. Mengukur tanda- tanda vital pakaian longgar
S:klien mengatakan
bersedia
O:
TD:131/91mmHg
N:112 x/menit
RR:20 x/menit
T:36,70C
Jam 18.10
3. Memberikan cairan oral

S:klien mengatakan
Jam 19.00
bersedia
Edukasi
O:klien tampak minum
1. Anjurkan tirah baring

S:klien mengatakan
bersedia
Jam 20.00 Kolaborasi O:klien tampak istirahat

1. kolaborasi pemberian cairan tidur

intra vena
S:klien mengatakan pusing
O:terpasamng infus
2. kolaborasi pemberian obat Asering 20tpm
injeksi antarain 1g
injeksi ondansetron 4mg S:klien mengatakn
bersedia
O:injeksi antarain 1g dan
injeksi ondansetron 4mg
masuk

22/4/2022 D.0076 I.03117


Manajemen Mual
1.Mengidentifikasi dampak mual
Jam 17.00 terhadap kualitas hidup S:klien mengatakan mual
O: tampak mual

2.Mengidentifikasi antiemetic
untuk mecegah mual S:klien mengatakan mual
O:injeksi ondansetron 4mg

3.Memonitor Mual
Jam 18.00 S: klien mengatakan mual
O: TD:131/91mmHg
N:112 x/menit
RR:20 x/menit
Terapeutik T:36,70C
1.Memberikan makanan dalam
Jam 18.15 jumlah kecil dan menarik S:klien mengatakan makan
sedikit- sedikit
O:makan habis ½ porsi
Edukasi
1.Menganjurkan makanan tinggi
Jam 18.15.
karbohidrat dan rendah lemak S:klien mengatakan makan
sedikit- sedikit
O:tampak makanan habis
½ porsi
2.Mengajarkan penggunaan
Jam 18.30
Teknik nonfarmakologis untuk S:klien mengtakan
memgatasi mual bersedia
ajarkan O: nafas dalam

3.Menganjurkan istrihat dan tidur


Jam 20.00
cukup S:klien mengatakan
bersedia
O:klien tampak tertidur

Jam 20.00 Kolaborasi


1. kolaborasi pemberian anti S:klien mengatakan mual
emetic , jika perlu O:injeksi ondansetron 4mg

EVALUASI

Tanggal/jam No. DP Evaluasi Tanda tangan


22/4/2022 D.0012 S :
20.00 D.0076 Klien mengatakn demam kurang lebih 5
hari,mual muntah, makan dan minum
rasanya tidak enak.
O:
ku: cukup, kesadaran: composmentis
Akral hangat ,Warna kulit kemerahan,
pteki (+)
TD:131/91mmHg
N:112 x/menit
RR:20 x/menit
T:36,70C
Hasil cek lab:
Darah rutin
Hematokrit:49%
Trombosit: 28 10^3/ul
SGOT:174.8 U/L
SGPT:131.3 U/L
A : 1.Risiko Perdarahan
2.Mual
P1: 1.Tingkat perdarahan menurun
2.Tingkat mual menurun
P2: 1.Pencegahan perdarahan
2.Manajemen Mual

IMPLEMENTASI

Tanggal/jam No. DP Implementasi Respon Tanda


Tangan
23/4/2022 D.0012 I.02067
Pencegahan Perdarahan
Observasi
Jam 17.00 1. Memonitor tanda dan gejala S:klien mengatakan

perdarahan muncul bitnik merah


di lengan
O:tampak muncuk
pteki
Jam 17.00 2. Memonitor nilai hematokrit/ S:klien mengatakan
hemoglobin sebelum dan setelah bersedia diambil
kehilangan darah darah venannya
O:Hb:15.2 g/dl
Hematokrit:43%
Trombosit:25
10^3/ul
Jam 17.30 4. Memonitor tanda- tanda vital
S:klien bersedia di
cek tanda- tanda
vitalnya
O:
TD:121/87mmHg
N:101 x/menit
RR:20 x/menit
Jam 18.00 Terapeutik
T:36,50C
1. Melonggarkan atau lepaskan
pakaian
S:klien mengatakan
bersedia
O:klien tampak
memakai pakaian
longgar

Jam 18.10 2. Memberikan cairan oral

S:klien mengatakan
bersedia
O:klien tampak
Jam 19.00 Edukasi minum
1. Menganjurkan tirah baring
S:klien mengatakan
bersedia
O:klien tampak
Kolaborasi istirahat tidur
Jam 20.00 1. kolaborasi pemberian cairan
intra vena S:klien mengatakan
pusing
O:terpasang infus
Asering 20tpm

2. kolaborasi pemberian obat


injeksi antarain 1g S:klien mengatakn
injeksi ondansetron 4mg bersedia
O:injeksi antarain 1g
dan injeksi
ondansetron 4mg
masuk

23/4/2022 D.0076 I.03117


Manajemen Mual
Jam 17.00 1. Memonitor Mual S: klien mengatakan
mual
TD:121/87mmHg
N:101 x/menit
RR:20 x/menit
T:36,50C
Jam 18.00 Terapeutik
1.Memberikan makanan dalam S:klien mengatakan
jumlah kecil dan menarik makan sedikit-
sedikit
O:makan habis ½
Edukasi
porsi
Jam 18.15
1.Menganjurkan makanan tinggi
S:klien mengatakan
karbohidrat dan rendah lemak
makan sedikit-
sedikit
O:tampak makanan
Jam 18.15. habis ½ porsi
2.Mengajarkan penggunaan Teknik
S:klien mengtakan
nonfarmakologis untuk memgatasi
bersedia
mual
O: nafas dalam
ajarkan

Jam 18.30
3.Meganjurkan istrihat dan tidur
S:klien mengatakan
cukup
bersedia
O:klien tampak
tertidur
Jam 20.00
Kolaborasi
1. kolaborasi pemberian anti emetic S:klien mengatakan
, jika perlu mual
O:injeksi
ondansetron 4mg

EVALUASI

Tanggal/jam No. DP Evaluasi Tanda tangan


23/4/2022 D.0012 S :
20.00 D.0076 Klien mengatakan mual muntah (-)makan
dan minum rasanya tidak enak.
O:
ku: cukup, kesadaran: composmentis
Akral hangat ,Warna kulit kemerahan,
pteki (+)
TD:121/87mmHg
N:101 x/menit
RR:20 x/menit
T:36,50C
Hasil cek lab:
Darah rutin
Hb:15.2 g/dl
Hematokrit:43%
Trombosit:25 10^3/ul
A : 1.Risiko Perdarahan
2.Mual
P1: 1.Tingkat perdarahan menurun
2.Tingkat mual menurun
P2: 1.Pencegahan perdarahan
2.Manajemen Mual

IMPLEMENTASI

Tanggal/jam No. DP Implementasi Respon Tanda


Tangan
24/4/2022 D.0012 I.02067
Pencegahan Perdarahan
Observasi
Jam 17.00 1. Memonitor tanda dan gejala S:klien mengatakan

perdarahan muncul bitnik merah


di lengan
O:tampak muncuk
pteki
Jam 17.00 2. Memonitor nilai hematokrit/ S:klien mengatakan
hemoglobin sebelum dan bersedia diambil
setelah kehilangan darah darah venannya
O:
Hemoglobin :12.8
g/d
Hematokrit :36 %
Trombosit :46
Jam 17.30 10^3/ul
3. Memonitor tanda- tanda vital
S:klien bersedia di
cek tanda- tanda
vitalnya
O:
TD:120/89mmHg
N:98x/menit
RR:20 x/menit
Jam 18.00 Terapeutik
T:36,70C
1. Melonggarkan atau lepaskan
pakaian
S:klien mengatakan
bersedia
O:klien tampak
memakai pakaian
longgar
Jam 18.10
2. Memberikan cairan oral

S:klien mengatakan
bersedia
O:klien tampak
Jam 19.00 minum
Edukasi
1. Menganjurkan tirah baring
S:klien mengatakan
bersedia
O:klien tampak
Kolaborasi istirahat tidur
Jam 20.00 1. kolaborasi pemberian cairan
intra vena S:klien mengatakan
pusing
O:terpasang infus
2. kolaborasi pemberian obat Asering 20tpm
injeksi antarain 1g
injeksi ondansetron 4mg S:klien mengatakn
bersedia
O:injeksi antarain 1g
dan injeksi
ondansetron 4mg
masuk

24/4/2022 D.0076 I.03117


Manajemen Mual
Jam 17.00 1. Memonitor Mual S: klien mengatakan
mual
O:
TD:120/89mmHg
N:98x/menit
RR:20 x/menit
T:36,70C
Jam 18.00 Terapeutik
1.Memberikan makanan dalam S:klien mengatakan
jumlah kecil dan menarik makan sedikit-
sedikit
O:makan habis ½
Edukasi
Jam 18.15 porsi
1.Menganjurkan makanan tinggi
S:klien mengatakan
karbohidrat dan rendah lemak
makan sedikit-
sedikit
O:tampak makanan
Jam 18.15. habis ½ porsi
2.Mengajarkan penggunaan Teknik
S:klien mengtakan
nonfarmakologis untuk memgatasi bersedia
mual O: nafas dalam
ajarkan

Jam 18.30 3.Meganjurkan istrihat dan tidur S:klien mengatakan


cukup bersedia
O:klien tampak
tertidur

Jam 20.00
Kolaborasi S:klien mengatakan
1. kolaborasi pemberian anti mual
emetic , jika perlu O:injeksi
ondansetron 4mg

EVALUASI

Tanggal/jam No. DP Evaluasi Tanda tangan


24/04/2022 D.0012 S : :
Jam 20.00 D.0076 Klien mengatakan mual muntah (-)
O:
ku: cukup, kesadaran: composmentis
Akral hangat ,Warna kulit kemerahan,
pteki (+)
TD:120/89mmHg
N:98x/menit
RR:20 x/menit
T:36,70C
Hasil cek lab:
Darah rutin
Hemoglobin:12.8 g/d
Hematokrit:36 %
Trombosit :46 10^3/ul
A : 1.Risiko Perdarahan
2.Mual
P1: 1.Tingkat perdarahan menurun
2.Tingkat mual menurun
P2: 1.Pencegahan perdarahan
2.Manajemen Mual

Anda mungkin juga menyukai