Anda di halaman 1dari 42

JOBS DESCRIPTION

PENANGGUNG JAWAB SIFT IGD


NO
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
JOBS DESCRIPTION
PENANGGUNG JAWAB SIFT IGD
URAIN TUGAS
Menerima Serah Terima Pasien Unit Dari Dan Pada Sift Sebelumnya
Menganalisis Kemampuan Sdm Dengan Tingkat Kegawatan Pasien
Mengatur Dan Menyesuaian Beban Kerja Kepada Pelaksana Berdasarkan Prioritas Penanganan Masalah Yang Timbul
Melakukan Kolaborasi Antar Lintas Profesi, Lintas Unit Kerja Demi Tercapainya Pelayanan Yang Optimal
Melakukan Evaluasi Kendala Yang Terjadi Pada Sift Sebelumnya
Melakukan Tindak Lanjut Terhadap Permasalahan Yang Terjadi
Menempatkan SDM Dengan Prinsip The Right Man On The Right Place
Mengevaluasi Kendala Tim Selama Perjalanan Dinas
Memberikan Solusi Terhadap Kendala Yang Terjadi Selama Sift
Mengambil Alih Kendala Dan Hambatan Yang Terjadi Selama Perjalanan Sift
Mengarahkan Pelaksana Dalam Memberikan Prioritas Tindakan Keperawatan Kepada Pasien
Mengadvokasi Kebutuhan Pasien Terhadap Pelayanan Dan Program Medis
Bertanggung Jawab Selama Pelayanan Berjalan
Mendokumentasikan Dalam Form Hand Over Terkait Semua Kendala, Informasi Dan Penyelesaian Yang Dihadapi
KET
JOBS DESCRIPTION
PERAWAT TRIASE OFFICER IGD
NO
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
31
32
33
34
35
36
37
JOBS DESCRIPTION
PERAWAT TRIASE OFFICER IGD
URAIN TUGAS
Menerima pasien baru dari Ekstra- Intra Hospital
Melakukan identifikasi kegawatan yang terjadi saat pasien Tiba
Melakukan Screening covid
Bersama Securiti dan Porter melakukan dekontaminasi (kondisional)
Bersama Securiti dan Porter memberikan Penjelasan Alur pelayanan
Melakukan initial assesment ( Primary - secondary survei)
Mengidentifikasi adanya Sumbatan Jalan Nafas ( total, partial, Trauma Maksilofasialis)
Mengidentifikasi adanya Sumbatan Jalan Nafas (Aspirasi-Drowning)
Mengidentifikasi adanya Perubahan Pola Pernafsan (Retraksi), Trauma Thorax
Mengidentifikasi adanya Gangguan Sirkulasi (kekuatan nadi, Perdarahan, hipotermi, akral)
Mengidentifikasi adanya Gangguan Sirkulasi (Tulang Panjang, PD Besar, rongga Thorax, Abdomen)
Melakukan pengukuran tanda Vital ( HR, S, RR, TD, spo2, GDS, TB, BB dll)
Mengidentifikasi adanya Gangguan Tingkat Kesadaran (GCS, AVPU)
Mengidentifikasi adanya Gangguan keterbatasan Gerak, deformitas muskuloskeletal
Mengidentifikasi Eksposure (head t toe, vulnus, multiple Trauma, cedera syaraf pusat)
Melakukan tindakan life saving bersama tim
Mendelegasikan priritas penanangan pasien kepada tim igd
Mengidentifikasi riwayat Alergi: Obat, Makanan, Minuman, udara, gas, cairan dan reagen lain)
Mengidentifikasi penggunaan Obat sebelumnya
Mengidentifikasi Riwayat sakit akut-kronis sebelumnya
Mengidentifikasi adanya Event Trauma pra rs
Melakukan screening Nyeri ( PQRST)
Menyerahkan kepada tim Berikutnya untuk diberikan penatalaksanaan sesuai dengan kegawatan yang terjadi
Menerima konfirmasi rujukan
Melakukan konsultasi kepada dokter jaga dan PJ sift terkait penerimaan rujukan
Melakukan koordinasi kembali kepada pihak eksternal terkait rujukan
Melakukan koordinasi dengan unit terkait terhadap keputusan rujukan yang akan diterima
Menyiapkan ( fasilitas, sdm) penerimaan rujukan
Melakukan kolekting data rujukan eksternal yang masuk igd
Menyimpan dokument rujukan
Bersama tim Resusitasi memberikan asuhan kegawatan pada pasien dengan kasus resusitasi
Bekerja sama dengan tim igd (antar profesi) dalam memberikan pelayanan kepada pasien
Bertanggung jawab kepada Penanggung jawab sift terkait laporan dan kendala triase
Melakukan Pendokumentasian atas asuhan yang diberikan ( Mandiri- Kolaborasi)
Memastikan Pemberian Pelayanan kepada pasien dengan pinsip Patient safety
Berprinsip Kerja Rendah Hati & siap Melayani
Bekerja dengan Prinsip Pasient safety (keamanan & Keselematan pasien adalah Utama)
KET
JOBS DESCRIPTION
TIM RESUSITASI DI IGD
NO
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
31
32
33
JOBS DESCRIPTION
TIM RESUSITASI DI IGD
URAIN TUGAS
Menerima pasien baru dari Triase Officer
Menetapkan Bersama dengan Triase tantang kegawatan yang terjadi saat pasien Tiba
Melakukan initial assesment ( Primary - secondary survei)
Melakukan tindakan life saving bersama tim
Melakukan penyelamatan Jalan Nafas secara berkala (memasang OPA, Suctioning dll)
Berkolaborasi pemasangan ETT - Ventilasi mekanik
Melakukan penatalaksanaan pada Pernafasan (pemberian Oksigen rendah-tinggi, Inhalasi)
Berkolaborasi Nebulizer
Melakukan penatalaksanaan pada Pernafasan berkolabiasi dengan dokter tatalaksana Invasif trauma thorax
Melakukan penyelamatan pada siirkulasi (Pemasangan cairan kristaloid, koloid, akses dua jalur)
Melakukan penyelamatan pada siirkulasi (Pemasangan cairan kristaloid, koloid, akses dua jalur)
Melakukan penyelamatan pada siirkulasi (kolaborasi pemberian deursesis, antipiretik)
Berkolaborasi pemasangan CVC
Berkolaborasi pemberian obat Titrasi, inotropik dll
Mengidentifikasi adanya Gangguan pada jantung (elektrikalisasi dsb)
Melakukan management elektrolit (kolaborasi)
Memonitor perubahan TTV ( minimal 15 - 30menit)
Memonitor perubahan GCS Minimal setiap 60 menit
Melakukan penatalaksanaan pada muskuloskeletal (Heating, Spalk dll)
Melakukan Pemasangan NGT - lavage
Melakukan Pemasangan DC
Mengidentifikasi Eksposure (head t toe, vulnus, multiple Trauma, cedera syaraf pusat)
Melakukan penatalaksanaan pada Alergi: Obat, Makanan, Minuman, udara, gas, cairan dan reagen lain)
Melakukan penatalaksanaan pada penggunaan obat dan riwayat sakit sebelumnya
Melakukan penatalaksanaan adanya Event Trauma pra rs
Melakukan penatalaksanaan Nyeri ( PQRST)
Menyerahkan kepada tim Berikutnya (Non resusitasi) ketika pasien sudah stabil (mampu di ruang observasi)
Bekerja sama dengan tim igd (antar profesi) dalam memberikan pelayanan secara komphrehensif kepada pasien
Bertanggung jawab kepada Penanggung jawab sift terkait laporan dan kendala
Melakukan Pendokumentasian atas asuhan yang diberikan ( Mandiri- Kolaborasi)
Memastikan Pemberian Pelayanan kepada pasien dengan pinsip Patient safety
Berprinsip Kerja Rendah Hati & siap Melayani
Bekerja dengan Prinsip Pasient safety (keamanan & Keselematan pasien adalah Utama)
KET
JOBS DESCRIPTION
TIM KASUS DALAM IGD
NO
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
JOBS DESCRIPTION
TIM KASUS DALAM IGD
URAIN TUGAS
Menerima pasien baru dari Triase Officer
Menetapkan Bersama dengan Triase tantang kegawatan yang terjadi saat pasien Tiba
Melakukan penatalaksanaan pada Pernafasan (pemberian Oksigen rendah-tinggi, Inhalasi)
Berkolaborasi Nebulizer
Melakukan penatalaksanaan pada Pernafasan berkolabiasi dengan dokter tatalaksana Invasif trauma thorax
Melakukan penyelamatan pada siirkulasi (Pemasangan cairan kristaloid, koloid, akses dua jalur)
Melakukan penyelamatan pada siirkulasi (Pemasangan cairan kristaloid, koloid, akses dua jalur)
Melakukan penyelamatan pada siirkulasi (kolaborasi pemberian deursesis, antipiretik)
Berkolaborasi pemberian obat Titrasi, inotropik dll
Mengidentifikasi adanya Gangguan pada jantung (elektrikalisasi dsb)
Melakukan management elektrolit (kolaborasi)
Memonitor perubahan TTV- GCS Minimal setiap 60 menit
Melakukan Pemasangan NGT - lavage
Melakukan Pemasangan DC
Mengidentifikasi Eksposure (head t toe, vulnus, multiple Trauma, cedera syaraf pusat)
Melakukan penatalaksanaan pada Alergi: Obat, Makanan, Minuman, udara, gas, cairan dan reagen lain)
Melakukan penatalaksanaan pada penggunaan obat dan riwayat sakit sebelumnya
Melakukan penatalaksanaan adanya Event Trauma pra rs
Melakukan penatalaksanaan Nyeri ( PQRST)
Mempersiapkan dan memastikan kondisi stabil dalam persiapan pindah ke ruang rawat
Memastikan Pemberian Pelayanan kepada pasien dengan pinsip Patient safety
Bekerja sama dengan tim igd (antar profesi) dalam memberikan pelayanan secara komphrehensif kepada pasien
Bertanggung jawab kepada Penanggung jawab sift terkait laporan dan kendala
Melakukan Pendokumentasian atas asuhan yang diberikan ( Mandiri- Kolaborasi)
Berprinsip Kerja Rendah Hati & siap Melayani
Bekerja dengan Prinsip Pasient safety (keamanan & Keselematan pasien adalah Utama)
KET
JOBS DESCRIPTION

Perawat BEDAH IGD


NO
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
JOBS DESCRIPTION

Perawat BEDAH IGD


URAIN TUGAS
Menerima Pasien Baru Dari Triase Officer
Menetapkan Bersama Dengan Triase Tantang Kegawatan Yang Terjadi Saat Pasien Tiba
Melakukan Penatalaksanaan Pada Pernafasan (Pemberian Oksigen Rendah-Tinggi, Inhalasi)
Melakukan Penatalaksanaan Pada Pernafasan Berkolabiasi Dengan Dokter Tatalaksana Invasif
Melakukan Penyelamatan Pada Siirkulasi (Pemasangan Cairan Kristaloid, Koloid, Akses Dua Jalur)
Melakukan Penyelamatan Pada Siirkulasi (Kolaborasi Pemberian Deursesis, Antipiretik)
Memonitor Perubahan TTV GCS Minimal Setiap 60 Menit
Melakukan Penatalaksanaan Pada Muskuloskeletal (Heating, Spalk Dll)
Menerima Pendelegasian Tugas Untuk Melakukan Penghentian Perdarahan (Heating, Ligasi Dll)
Bertanggung Jawab Kepada Penanggung Jawab Sift Terkait Laporan Dan Kendala
Melakukan Pemasangan NGT - Lavage
Melakukan Pemasangan DC
Mengidentifikasi Eksposure (Head T Toe, Vulnus, Multiple Trauma, Cedera Syaraf Pusat)
Melakukan Penatalaksanaan Trauma/Multiple Trauma Secara Menyeluruh
Melakukan Penatalaksanaan Pada Alergi: Obat, Makanan, Minuman, Udara, Gas, Cairan Dan Reagen Lain)
Melakukan Penatalaksanaan Pada Penggunaan Obat Dan Riwayat Sakit Sebelumnya
Mengidentifikasi Adanya Event Trauma Pra Rs
Melakukan Penatalaksanaan Nyeri ( PQRST)
Memastikan Pemberian Pelayanan Kepada Pasien Dengan Pinsip Patient Safety
Mempersiapkan Dan Memastikan Kondisi Stabil Dalam Persiapan Pulang / Pindah Ke Ruang Rawat
Bekerja Sama Dengan Tim Igd (Antar Profesi) Dalam Memberikan Pelayanan Secara Komphrehensif Kepada Pasien
Bertanggung Jawab Kepada Penanggung Jawab Sift Terkait Laporan Dan Kendala
Melakukan Pendokumentasian/ Apa Yang Telah Dilakukan Atas Asuhan Yang Diberikan ( Mandiri- Kolaborasi )
Berprinsip Kerja Rendah Hati & Siap Melayani
Bekerja Dengan Prinsip Pasient Safety (Keamanan & Keselematan Pasien Adalah Utama)
KET
JOBS DESCRIPTION

TIM ANAK DI IGD


NO
1
2
3
4
5
6
7
8

10
11
12
13
14
15
16
17
18

19

20
21
22
23
24
25
26
JOBS DESCRIPTION

TIM ANAK DI IGD


URAIN TUGAS
Menerima Pasien Baru Dari Triase Officer
Menetapkan Bersama Dengan Triase Tantang Kegawatan Yang Terjadi Saat Pasien Tiba
Melakukan Pengurkuran TTV Anak Secara Akurat (S, HR, RR, TD, TB, BB, Antripomerti Lain)
Melakukan Penatalaksanaan Pada Pernafasan (Pemberian Oksigen Rendah-Tinggi, Inhalasi)
Melakukan Penatalaksanaan Pada Pernafasan Berkolaborasi Dengan Dokter Tatalaksana Invasif
Melakukan Penyelamatan Pada Siirkulasi (Berkolaborasi Pemasangan Cairan Kristaloid, Cairan Rumatan)
Melakukan Penyelamatan Pada Siirkulasi (Antipiretik)
Memonitor Perubahan TTV GCS Minimal Setiap 60 Menit
Melakukan Penatalaksanaan, Pendelegasian Tugas Untuk Melakukan Penghentian Perdarahan (Heating, Ligasi Dll) Pada
Muskuloskeletal (Heating, Spalk Dll)
Melakukan Pemasangan NGT - Lavage, DC
Mengidentifikasi Eksposure (Head T Toe, Vulnus, Multiple Trauma, Cedera Syaraf Pusat)
Melakukan Penatalaksanaan Trauma/Multiple Trauma Secara Menyeluruh
Melakukan Penatalaksanaan Pada Alergi: Obat, Makanan, Minuman, Udara, Gas, Cairan Dan Reagen Lain)
Melakukan Penatalaksanaan Pada Penggunaan Obat Dan Riwayat Sakit Sebelumnya
Mengidentifikasi Adanya Event Trauma Pra Rs
Melakukan Penatalaksanaan Nyeri ( PQRST)
Melakukan Pengkajian Resiko Jatuh Humpty Dumpty
Memastikan Pemberian Pelayanan Kepada Pasien Dengan Pinsip Patient Safety
Berkolaborasi Dengan Dokter Menjelaskan Kepada Orang Tua, Keluarga/Penanggung Jawab Anak Terhadap Pemeriksaan
Dan Program Yang Akan Dijalankan
Berkolaborasi Dengan Dokter Meminta Persetujuan Atas Tindakan Tersebut Dan Menjelaskan Konsekuensinya
Mempersiapkan Dan Memastikan Kondisi Stabil (Mengukur TTV Ulang) Dalam Persiapan Pulang / Pindah Ke Ruang Rawat
Bekerja Sama Dengan Tim Igd (Antar Profesi) Dalam Memberikan Pelayanan Secara Komphrehensif Kepada Pasien
Bertanggung Jawab Kepada Penanggung Jawab Sift Terkait Laporan Dan Kendala
Melakukan Pendokumentasian/ Apa Yang Telah Dilakukan Atas Asuhan Yang Diberikan ( Mandiri- Kolaborasi )
Berprinsip Kerja Rendah Hati & Siap Melayani
Bekerja Dengan Prinsip Pasient Safety (Keamanan & Keselematan Pasien Adalah Utama)
KET
JOBS DESCRIPTION
KEBIDANAN DI IGD
NO
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17

18

19
20
21
22
23
24
25
JOBS DESCRIPTION
KEBIDANAN DI IGD
URAIN TUGAS
Menerima pasien baru dari Triase Officer
Menetapkan Bersama dengan Triase tantang kegawatan yang terjadi saat pasien
Melakukan pengurkuran TTV pada Pasien
Melakukan penatalaksanaan pada Pernafasan (pemberian Oksigen rendah-tinggi, Inhalasi)
Melakukan penatalaksanaan pada Pernafasan berkolaborasi dengan dokter tatalaksana Invasif
Melakukan penyelamatan pada siirkulasi (berkolaborasi Pemasangan cairan kristaloid, cairan Rumatan)
Memonitor perubahan TTV GCS Minimal setiap 60 menit
Melakukan Assesment Kebidanan (Subyektif, Obyektif, PF khusus & nifas)
Mengidentifikasi Eksposure (head t toe, vulnus, multiple Trauma, cedera syaraf pusat)
Melakukan penatalaksanaan, pendelegasian tugas untuk melakukan penghentian perdarahan (heating dll)
Melakukan Pemasangan DC, NGT jika diperlukan
Melakukan penatalaksanaan pada Alergi: Obat, Makanan, Minuman, udara, gas, cairan dan reagen lain)
Melakukan penatalaksanaan pada penggunaan obat dan riwayat sakit sebelumnya
Mengidentifikasi adanya Kegawatan Ibu dan Janin Pre Hosptital
Melakukan penatalaksanaan Nyeri ( PQRST)
Melakukan Pengkajian Resiko Jatuh
Memastikan Pemberian Pelayanan kepada pasien dengan pinsip Patient safety
Berkolaborasi dengan dokter Menjelaskan kepada Pasangan, Orang Tua, Keluarga/Penanggung jawab anak terhadap
pemeriksaan dan program yang akan dijalankan
Berkolaborasi dengan dokter Meminta Persetujuan atas tindakan tersebut dan menjelaskan konsekuensinya
Mempersiapkan dan memastikan kondisi stabil (mengukur TTV Ulang) dalam persiapan pulang / pindah ke ruang rawat
Bekerja sama dengan tim iGD (antar profesi) dalam memberikan pelayanan secara komphrehensif kepada pasien
Melakukan Pendokumentasian/ apa yang telah dilakukan atas asuhan yang diberikan ( Mandiri- Kolaborasi )
Bertanggung jawab kepada Penanggung jawab sift terkait laporan dan kendala
Berprinsip Kerja Rendah Hati & siap Melayani
Bekerja dengan Prinsip Pasient safety (keamanan & Keselematan pasien adalah Utama)
KET
JOBS DESCRIPTION
ISOLASI IGD
NO
1
2
3

5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
JOBS DESCRIPTION
ISOLASI IGD
URAIN TUGAS
Menerima pasien baru dari Triase Officer
Menetapkan Bersama dengan Triase tantang kegawatan yang terjadi saat pasien Tiba
Melakukan rescreening covid

Melakukan edukasi kepada pasien dan keluarga untuk penempatan ruangan berbeda dengan ruang rawat non isolasi

Menyiaapkan fasilitas (Bed, linen, monitor, alat TTV, ECG, GDS, ventilator dll)
Mengecek secara periodik setiap shift terkait dengan sarana prasarana ruangan dan alkes
Menempatkan pasien dalam ruang isolasi
Mengidentifikasi kegawatan yang terjadi
Meminta bantuan teman jaga untuk sebagai sirkulator ketika sudah menggunakan hasmat
Memberikan kebutuhan dasar manusia pada pasien tanpa melibatkan keluarga
Berkolaborasi dengan unit penunjang lainya terkait dengan program peelayanan kepada pasien
Melakukan penatalaksanaan pada Pernafasan (pemberian Oksigen rendah-tinggi, Inhalasi)
Melakukan penatalaksanaan pada Pernafasan berkolabiasi dengan dokter tatalaksana Invasif
Melakukan penyelamatan pada siirkulasi (Pemasangan cairan kristaloid, koloid, akses dua jalur)
Melakukan penyelamatan pada siirkulasi (kolaborasi pemberian deursesis, antipiretik)
Memonitor perubahan TTV GCS Minimal setiap 60 menit
Bertanggung jawab kepada Penanggung jawab sift terkait laporan dan kendala
Melakukan Pemasangan NGT - lavage
Melakukan Pemasangan DC
Mengidentifikasi Eksposure (head t toe, vulnus, multiple Trauma, cedera syaraf pusat)
Melakukan penatalaksanaan pada Alergi: Obat, Makanan, Minuman, udara, gas, cairan dan reagen lain)
Melakukan penatalaksanaan pada penggunaan obat dan riwayat sakit sebelumnya
Melakukan penatalaksanaan Nyeri ( PQRST)
Memastikan Pemberian Pelayanan kepada pasien dengan pinsip Patient safety
Mempersiapkan dan memastikan kondisi stabil dalam persiapan pulang / pindah ke ruang rawat inap Isolasi
Bekerja sama dengan tim igd (antar profesi) dalam memberikan pelayanan secara komphrehensif kepada pasien
Bertanggung jawab kepada Penanggung jawab sift terkait laporan dan kendala
Melakukan Pendokumentasian/ apa yang telah dilakukan atas asuhan yang diberikan ( Mandiri- Kolaborasi )
Berprinsip Kerja Rendah Hati & siap Melayani
Bekerja dengan Prinsip Pasient safety (keamanan & Keselematan pasien adalah Utama)
KET
JOBS DESCRIPTION
TIM EVAKUASI & TRANSPORTASI AMBULANCE DI IGD
NO
1
2
3
4
5
6
7
8

10
11
12

13

14
15

16

17
18
19
20
21
JOBS DESCRIPTION
TIM EVAKUASI & TRANSPORTASI AMBULANCE DI IGD
URAIN TUGAS
Standbay di IGD bersama tim Evakuasi/Rapid respon/Rescue
Mengecek kesiapan Mobile ambulance pada awal dinas ( P,S,M) sesuai dengan daftar perawatan rutin
Melaporkan kepada PJ sift IGD untuk melaporkan kondisi armada
Berkolaborasi dengan tim IGD terkait kesaipan fasilitas dan alkes, BHP pada kit ambulance
Menerima orderan dari PJ Sift Igd
Menjemput pasien ke ruang rawat, IGD dan unit lain di Intra rumah sakit
Melakukan perjalanan ( tranasfer- Evakuasi) dengan Prinsip Safety First & Patient safety
Berkolaborasi dengan tim IGD selama perjalanan

Melaporkan kondisi nyata dan perkembangan pada pasien selama perjalanan minimal setiap 30 menit, kepada PJ Sifht

Membawa armada secara nyaman dan aman


Bersepon positive terhadap kondisi dan instruksi dalam tim tresebut
Memastikan tiba dilokasi rujukan dengan benar
Melakukan ambulasi secara aman ( Perpindahan, pergeseran psaien) dengan menyesuaikan pasien dan alat yang tertempel
pada pasien
Menunggu proses transfer pasien di tempat tujuan sampai dengan semua proses serah terima selesai
Memastikan tidak ada barang pasien, alkes dan barang lain yang tertinggal
Jika dalam kondisi emergency dan membutuhkan rumah sakit terdekat, mengikuti instruksi dari operator (PJ sift IGD- tim
evakuasi)
Mengecek kembali mobil ambulance setelah digunakan ( setelah sampai)
Memastikan armada siap untuk digunakan kembali
Bertanggung jawab terhadap PJ Sift IGD
Berprinsip Kerja Rendah Hati & siap Melayani
Bekerja dengan Prinsip Pasient safety (keamanan & Keselematan pasien adalah Utama)
KET
JOBS DESCRIPTION
PORTER IGD
NO
1
2

5
6
7
8

10

11

12

13
14
15
16

17

18
JOBS DESCRIPTION
PORTER IGD
URAIN TUGAS
Siaga menunggu pasien Datang (Eksternal-internal) bersama dengan Tim IGD
Melakukan Pengecekan rutin, Menjamin ketersediaan & Mempersiapkan Bed Pasien

Melakukan Pengecekan rutin, Menjamin ketersediaan & Mempersiapkan Linen pasien dengan berkoordinasi bagian loundry
Melakukan Pengecekan rutin, Menjamin ketersediaan & Mempersiapkan Linen Petugas dengan berkoordinasi bagian
loundry
Melakukan Pengecekan rutin, Menjamin ketersediaan & Mempersiapkan Kursi Roda Kursi & Scope Stretcher
Melakukan Pengecekan rutin, Menjamin ketersediaan & Mempersiapkan Oksigen Transport
Menerima dan Menyambut pasien baru di IGD Bersama tim Security
Melaporkan Pasien Baru Kepada Triase
Menerima order dari Perawat/Bidan Pelaksana terkait dengan Pemeriksaan Penunjang pasien (Mengantar Laboratorium-
Rongten- Memindahkan pasien sesuai dengan Level dan kewenangan
Membantu Kebutuhan Dasar pasien Pasien Jika diperlukan ( memberikan linen, memfasilitasi BAK-BAB, dan Barang tidak
Berharga pasien)

Mengantarkan - Mengambil Barang Habis Pakai (Alat CSSD-Alat Tulis Kantor dan kebutuhan lain yang diperlukan Unit)
Mengantar Pasien pindah ke Ruang Rawat/IBS/ICU/HD dengan konfirmasi dulu kepada perawat jaga terkait kondisi & alat
medis yang digunakan pasien
Melakukan Konfirmasi kepada perawat jaga terkait dengan kendala ketika mempersiapkan untuk Transfer
Mengantar pasien dan keluarga ketika akan Pulang (Rawat Jalan) sampai dengan keluar dari IGD dengan Selamat
Berprinsip Kerja Rendah Hati & siap Melayani
Bekerja dengan Prinsip Pasient safety (keamanan & Keselematan pasien adalah Utama)
Membuat laporan kegiatan sesuai dengan prosedur sebagai akuntabilitas pelaksanaan tugas (Mencatat Jumlah kegiatan
secara rutin setiap bulan)
Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diperintahkan oleh pimpinan & Tim IGD baik tertulis maupun lesan
KET
JOBS DESCRIPTION
DRIVER AMBULANCE IGD
NO
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
JOBS DESCRIPTION
DRIVER AMBULANCE IGD
URAIN TUGAS
Stay/SIAGA bersama dengan Tim IGD & Mempunyai respon Time <4menit
Melakukan pengecekan rutin terhadap armada
Melakukan pengecekan rutin terhadap alkes yang ada bersama dengan tim igd
Menerima order transfer pasien dari Penanggung Jawab Shift igd
Mengklarifikasi kasus dan persiapan sarana prasarana transportasi
Mengaktifkan sistem komunikasi ammbulance dengan IGD
Menerima-menjemput pasien dari dan untuk ke IGD
Mengidentifikasi adanya hambatan dalam pekerjaan dan melaporkan ke PJ sift
Mengkomunikasikan kendala evakuasi- transportasi kepada penanggung jawab sift
Memindahkan pasien dari dan Ke menuju brangkart-Bed dengan prinsp pasient safety
Membantu ambulasi / Pindah / alih baring pasien berkolaborasi dengan Perawat
Mengemudikan armada dengan prinsip safety first
Mampu mengevakuasi pasien dalam berbagai kondisi sesuai dengan kewenangannya
Menerima order transportasi non ambulance jika dibutuhkan oleh insitusi atas ijin dari PJ sift IGD
Berprinsip Kerja Rendah Hati & siap Melayani
Bekerja dengan Prinsip Pasient safety (keamanan & Keselematan pasien adalah Utama)
KET
JOBS DESCRIPTION
CLEANING SERVICE IGD
NO

4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
JOBS DESCRIPTION
CLEANING SERVICE IGD

URAIN TUGAS

Melakukan pembersihan ruangan secara rutin (setiap 4 jam dan atau sesuai dengan kebutuhaan kegawatan)
Mengecek ketersediaan fasilitas cuci tangan (kran air, sabun, tisu dll)
Membersihkan sarana prasarana ruangan seperti; Bed pasien, kursi roda, brangkart, Ambulance ( tidak termasuk alat
medis)
Berkerja bersama dengan tim IGD untuk menolong kebutuhan dasar pasien sesuai dengan kondisi
Memfasilitasi pemenuhan kebutuhan Operasinal kantor/ tim ( ATK, air Minum dll)
Membersihkan Lantai/floor
Membersihkan Lobi
Membersihkan sarana Prasarana kantor ( Ruang IGD: Meja, Kursi, almari, troli infus, troli tindakan dll)
Melakukan pengambilan sampah medis dengan mengunakan APD level 2
Melakukan pengambilan sampah Non medis dengan mengunakan APD level 3
Melakukan Pengambilan sampah Tajam
Melakukan Pengambilan sampah Domestik
melaporkan kondisi jika terjadi Trauma ( nedle steak injury dll)
Membersihkan semua Kaca, Jendela,Korden, sketsel sarang laba-laba, debu
Mendistribusikan sampah sampai dengan tempat penampungan
Mendistribusikan Linen Pasien dan Gaun petugas dengan bagian Loundry
Berprinsip Kerja Rendah Hati & siap Melayani
Bekerja dengan Prinsip Pasient safety (keamanan & Keselematan pasien adalah Utama)
KET
JOBS DESCRIPTION

TENAGA ADMINISTASI /ADMIN/ WORD CLERK IGD


NO
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10

11

12

13

14
15
16
17
18
JOBS DESCRIPTION

TENAGA ADMINISTASI /ADMIN/ WORD CLERK IGD


URAIN TUGAS
Melakukan registrasi / Pendaftaran pasien masuk IGD
melakukan cekking status assuransi pasien
melaporkan kepada PJ shift jaga & dokter tentang status assuransi pasien
melakukan konfirmasi kepada customer/ psaien tentang status asuransi yang digunakan
melakukan input tindakan dan jasa Dokter pemeriksa, Dokter konsulan
melakukan input tindakan dan jasa Tindakan Medis ( Invasif-non invasif)
melakukan input tindakan dan jasa Tindakan perawatan
melakukan input tindakan dan Barang Habis Pakai
melakukan croos cek tentang pemakakaian obat & BHP ( resep order dengan Tindakan perawat)
Menerima berkas kelengkapan pendaftaran pasien

Menjelaskan tentang perihal Biaya kepada pasien dan keluarga tentang tindakan/ Program yang akan dilakukan

Menjelaskan tentang perihal Biaya kepada pasien dan keluarga tentang tindakan/ Program yang sudah Dijalankan

menerima dan melengkapi berkas, Formulir medis, formulir penunjang, formulir admninistratif sebelum pasien pulang
menerima dan melengkapi berkas, Formulir medis, formulir penunjang, formulir admninistratif sebelum dikembalikan
ke rekam Medis
memastikan Billing pasien seudah selesai sebelum pasien pulang(rawat Jalan) atau pindah Unit (rawat Inap)
Bekerja bersama dengan tim IGD ( Komunikasi, koordinasi, Konfirmasi dan kOlaborasi)
Berprinsip Kerja Rendah Hati & siap Melayani
Bekerja dengan Prinsip Pasient safety (keamanan & Keselematan pasien adalah Utama)
KET
JOBS DESCRIPTION
SECURITY IGD
NO
1

2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
JOBS DESCRIPTION
SECURITY IGD
URAIN TUGAS
Menyelenggarakan Pelayanan IGD dengan Aman dan Nyaman
Mengatur alur keamanan dan keselamatan pasien masuk ke IGD dalam situasi bencana dengan berkoordinasi tim IGD

Mengkoordinasikan dengan PJ sift IGD untuk kendala alur pelayanan ( keamanan dan keselamatan customer)
Stay bersama dengan Tim IGD
Menolong Korban/ Pasien secara cepat danTepat
Menjelaskan alur registrasi / Pendaftaran pasien masuk IGD
Menerima pasien datang ( Rujukan / Non Rujukan ) dilaporkan kepada petugas Triase
Menjaga akses masuk dan Akses keluar IGD dengan mencatat jam datang pasien dan jam keluar ( transfer-pulang)
Memastikan kedisiplinan pegawai dengan bertanggung jawab langsung kepada manajemen RS
Menjaga keamanan dan kondusifitas pelayanan unit igd
Mengatur dan memberikan penjelasan tentang alur penunggu pasien
Mengadakan pengawalan pada kasus khusus terkait dengan transfer pasien (kondisonal: pasien perilaku kekerasan)
Melakukan patroli rutin di dalam unit setiap 45 - 60 menit berkoordinasi dengan PJ sift
Menjaga keamanan fasilitas/ sarana Prasarana Rumah sakit ( Unit: alat kesehaatan, sarana - prasarana ruangan)
Mengarahkan pasien dan keluarga terhadap alur pelayanan rumah sakit / igd
Mengingatkan petugas IGD terkait dengan keamanan sarana prasarana maupun pasien
Memonitor pasien dan keluarga ketika akan Pulang (Rawat Jalan) sampai dengan keluar dari IGD dengan Selamat
Berprinsip Kerja Rendah Hati & siap Melayani
Bekerja dengan Prinsip Pasient safety (keamanan & Keselematan pasien adalah Utama)
Bekerja bersama dengan tim IGD ( Komunikasi, koordinasi, Konfirmasi dan kOlaborasi)
KET

Anda mungkin juga menyukai