Anda di halaman 1dari 4

MODUL AJAR MATEMATIKA

INFORMASI UMUM
A. Identitas Penulis
Nama Penyusun Ratna Sari, S.Pd. , Fadea Afidah, S. Pd. dan Fadjrin, S. Pd.
Institusi SD NURUL HUDA ISLAMIC SCHOOL
Tahun Pelajaran 2022/ 2023
Jenjang Sekolah SD
Kelas VI (Enam)
Fase C
Elemen Pengukuran
Capaian Peserta didik dapat menentukan keliling dan luas berbagai
Pembelajaran bentuk bangun datar (segitiga, segiempat, dan segibanyak) serta
gabungannya. Mereka dapat menghitung durasi waktu dan
mengukur besar sudut.
Alokasi Waktu 2 x 30 menit
B. Kompetensi Awal
Asesmen Diagnostik Non Kognitif
Sebelum pembelajaran peserta didik mengisi angket.
Asesmen Diagnostik Kognitif
Apakah kalian pernah melihat benda yang berbentuk segitiga, segiempat, dan lingkaran?
C. Profil Pelajar Pancasila
Bernalar kritis Mengidentifikasi, mengolah informasi
Mandiri Percaya diri, sadar dengan kemampuan awal
Gotong royong Kerja sama
D. Sarana Dan Prasarana
Media Gambar bangun datar dan benda konkret di kelas.
Sumber Belajar Lingkungan kelas dan buku ajar.
E. Target Peserta Didik
Peserta didik dengan kemampuan reguler atau tipikal
F. Model Pembelajaran
CTL
KOMPONEN INTI
A. Tujuan Pembelajaran
Melalui penggunaan media konkret peserta didik dapat menentukan keliling dan luas
berbagai bentuk bangun datar (segitiga, segiempat, dan segibanyak) serta gabungannya
dengan tepat.
B. Pemahaman Bermakna
Benda-benda di sekitar dapat ditentukan luas dan kelilingnya.
C. Pertanyaan Pemantik
Apakah di kelas ini ada benda-benda berbentuk segitiga, segiempat, dan lingkaran?

D. Kegiatan Pembelajaran
Pendahuluan
1. Guru mengucapkan salam dan mengajak siswa untuk berdoa.
2. Guru mengecek kehadiran peserta didik.
3. Peserta didik menjawab pertanyaan pemantik dari guru.
Inti
1. Guru membagi peserta didik menjadi beberapa kelompok.
2. Setiap kelompok menyebutkan benda-benda di kelas yang berbentuk segitiga, segiempat,
dan lingkaran.
3. Setiap kelompok mengklasifikasikan benda berdasarkan bentuk bangun datar.
4. Guru mengonfirmasi jawaban setiap kelompok mengunakan gambar.
5. Guru menjelaskan cara menentukan keliling dan luas bangun datar dengan menggunakan
benda-benda kongkret di kelas.
6. Setiap kelompok mencoba menghitung keliling dan luas bangun datar dengan
menggunakan benda-benda kongkret di kelas.
7. Setiap kelompok mempresentasikan hasil diskusi ke depan kelas.
8. Setiap kelompok menanggapi hasil diskusi kelompok lain.
9. Guru mengonfirmasi jawaban kelompok dan mengapresiasi setiap kelompok.
Penutup
1. Peserta didik melakukan refleksi pembelajaran
2. Guru bersama peserta didik menyimpulkan hasil pembelajaran
ASESMEN
Mengetahui, Metro, Juli 2022
Kepala SD Nurul Huda Islamic School Metro Guru Kelas VI

Pratama Dio Ananto, S. Pd. Ratna Sari, S. Pd.


NPNH 20170712011 NPNH 20210401043

RUBRIK PENILAIAN PRODUK

Indikator
4 3 2 1
Penilaian
Psikomotor Dapat Dapat Dapat Tidak
memberikan memberikan memberikan memberikan
informasi yang informasi salah satu informasi
terkait keliling yang terkait informasi yang terkait
dan luas keliling dan yang terkait keliling dan
bangun datar luas bangun keliling dan luas bangun
secara lengkap datar secara luas bangun datar yang
kurang datar sesuai
lengkap
Bahasa Bahasa yang Bahasa yang Bahasa yang Bahasa yang
digunakan digunakan digunakan digunakan
baik, baik, tidak baik, baik, tidak
terstruktur dan terstruktur terstruktur terstruktur
mudah dan mudah dan sulit dan sulit
dipahami dipahami dipahami Dipahami
Kejelasan Artikulasi jelas, Artikulasi Artikulasi Artikulasi
penyampaian suara jelas, suara jelas, suara kurang jelas,
terdengar dan terdengar terdengar suara
tidak bertele samar dan samar dan terdengar
tele tidak bertele bertele tele samar dan
tele bertele tele

Nilai Akhir = Jumlah Skor


Skor Maksimal x 100
1. Penilaian kognitif
Indikator 100 80 70
penilaian
Pemahaman Dapat Dapat mengerjakan Dapat
Konsep mengerjakan tiga dua soal dengan benar mengerjakan satu
soal dengan benar menggunakan cara. soal dengan benar
menggunakan dengan
cara. menggunakan
cara.

Nilai akhir = Jumlah skor yang didapat


Lampiran

Angket Diagnosa Nonkognitif

Nama Lengkap :
1. Apakah saya suka ⃝ Ya
pembelajaran matematika ⃝ Tidak
⃝ Media
2. Saat belajar, saya paling suka gambar
menggunakan : ⃝ Media benda
konkret
3. Saya dalam mengerjakan
⃝ Sendiri
tugas belajar lebih suka
⃝ Kelompok
bekerja secara

Assesmen Sumatif

1. Tentukan keliling dan luas bangun datar di bawah ini!

10 cm 10 cm

10 cm

2. Tentukan keliling dan luas bangun datar di bawah ini!

9 cm

9 cm 9 cm

9 cm

3. Tentukan keliling dan luas bangun datar di bawah ini!

r= 7 cm

Anda mungkin juga menyukai