Anda di halaman 1dari 21

ASUHAN KEBIDANAN ANTENATAL

PADA NY. R GIIIPIAI DENGAN KEHAMILAN FISIOLOGI

DI PUSKESMAS KALUMPANG KOTA TERNATE

TAHUN 2019

1. Laporan Kasus

Tanggal Masuk : 04-03-2019 Jam Masuk : 09.05WIT

Tanggal Pengkajian : 04-03-2019 Jam Pengkajian : 09.10WIT

No Register : 1605

STEP I. IDENTIFIKASI DAN ANALISA DATA DASAR

A. Identitas Istri / Suami


1. Nama : Ny. R / Tn.I
2. Umur : 28Thn/ 28Thn
3. Suku : Ternate /Ternate
4. Agama : Islam/Islam
5. Pendidikan : SMA /SMA
6. Pekerjaan : Pegawai Swasta/ PNS
7. Alamat : Kel. Tanah Masjid
8. Lamanya menikah : 5 Tahun

B. Data Biologis / Fisiologis


1. Keluhan Utama : Klien mengeluh sering buang air kecil

2. Riwayat Keluhan
1) Mulai timbulnya : Sejak 2 minggu yang lalu
2) Sifat keluhan : Hilang timbul
3) Faktor pencetus : Penekanan pada kandung kemih dengan
bertambahnya usia kehamilan
4) Keluhan lain yang menyertai : Nyeri sendi pada bagian 
                                                belakang, susah tidur.
5) Pengaruh keluhan terhadap fungsi tubuh : Terganggu
6) Usaha klien untuk mengatasi keluhan : Dengan buang air kecil

3. Riwayat kesehatan lalu :


a. Imunisasi yang diperoleh : TT Lengkap
b. Penyakit yang pernah diderita : Tidak ada
c. Riwayat opname : Tidak pernah
d. Riwayat transfusi darah : Tidak ada
e. Riwayat trauma : Tidak ada
f. Riwayat alergi : Tidak ada

4. Riwayat reproduksi
1) Riwayat haid
1) Menarche : 14 tahun
2) Siklus haid : 28-30 hari
3) Durasi : 4-5 hari
4) Perlangsungan : Normal
2) Riwayat obstetric

NO Tgl/Thn UK Jenis Penolong Penyulit Anak Nifas Keadaan


Partus Partus anak
JK BB TB
sekarang
1 2015 Aterm Normal Bidan Tidak P 3000 - Normal Hidup
ada gr

2 2017 2 bulan Abortus


5. Kehamilan sekarang
a. GIII PI AI
b. HPHT : 03-06-2018
c. TP : 10-03-2019
d. UK : 35 minggu 5 hari
e. Pergerakan janin : (+)

6. Riwayat ginekologi
a. Penyakit neoplasma : Tidak ada
b. Riwayat PMS : Tidak ada
c. Riwayat infertilitas : Tidak ada
d. Infeksi alat reproduksi : Tidak ada

7. Riwayat keluarga berencana : Klien pernah menggunakan KB


implant

8. Riwayat pemenuhan kebutuhan dasar


a. Kebutuhan nutrisi
Kebiasaan sebelum hamil
a. Pola makan : Nasi, ikan, dan sayur
b. Frekuensi : 3x/sehari
c. Kebutuhan minum/cairan : 6-8 gelas/hari

Kebiasaan selama hamil


a. Pola makan ibu : Nasi, ikan dan sayur
b. Frekuensi : 2-3x/hari
c. Kebutuhan minum/makan : 6-8 gelas/hari

b. Kebutuhan eliminasi
a. Frekuensi BAK : Kurang lebih 6-7x/hari
b. Warna atau bauh : Kuning/pesing
c. Frekuensi BAB : 1-2x/hari
d. Warna/konsistensi : Kuning/lunak
e. Perubahan sekarang : Lebih sering BAK

c. Kebutuhan kebersihan diri


a. Kebersihan rambut : Keramas 2x seminggu
b. Kebersihan badan : Mandi 2x/hari
c. Kebersihan gigi dan mulut: Gosok gigi 2x/hari
d. Kebersihan genetalia : Dibersihkan setiap kali
                                         BAB/BAK
e. Kebersihan kuku : 1x seminggu
f. Kebersihan pakaian : 2x/hari
g. Kebutuhan istirahat/tidur
1. Istirahat tidur siang : Kurang lebih 1 jam
2. Istirahat tidur malam : Kurang lebih 5 jam
3. Perubahan selama hamil : Klien mangeluh susah
Tidur

C. Pemeriksaan fisik
1. Pemeriksaan fisik umum
a. Keadaan umum : Nampak lemas
b. Kesadaran : Composmentis
c. Tinggi badan : 164 cm
d. Berat badan sebelum hamil : 82 kg
e. Berat badan sekarang : 93 kg

2. Pemeriksaan TTV
a. Tekanan darah : 120/80 mmHg
b. Denyut nadi : 80x/menit
c. Pernafasan : 20x/menit
d. Suhu badan : 36 oC
3. Pemeriksaan obstetric
1) Inspeksi kepala dan rambut
a. Keadaan rambut : Bersih, tidak rontok
b. Kebersihan : Bersih
2) Inspeksi wajah/muka
a. Odema wajah/muka : Tidak ada
b. Topeng Kehamilan : Tidak ada
c. Ekspresi : Klien nampak lemas
3) Inspeksi mata
a. Kebersihan : Bersih
b. Konjungtiva : Tidak pucat
c. Sclera : Tidak kuning
d. Mata : Tampak cekung
4) Inspeksi hidung
a. Kesimetrisan : Simetris kiri dan
kanan
b. Sekret hidung : Tidak ada
5) Inspeksi gigi dan mulut
a. Kebersihan gigi dan mulut : Bersih
b. Keadaan gigi : Tidak ada caries
c. Keadaan gusi : Tidak ada
kelainan
d. Keadaan lidah : Bersih
e. Keadaan mukosa bibir : Lembab
6) Inspeksi telinga
a. Kebersihan telinga : Bersih
b. Sekret telinga : Tidak ada
c. Keadaan telinga luar : Tidak ada
kelainan
7) Inspeksi atau palpasi leher
a. Pembesaran kelenjar gondok : Tidak ada
b. Pembesaran Vena jugularis : Tidak ada
c. Pembesaran arteri karotis : Tidak ada
8) Inspeksi dan palpasi pada ekstermitas atas
a. Kulit : Lembab

9) Inspeksi atau palpasi dan auskultasi dada atau perut


Payudara
a. Kesimetrisan : Simetris kiri dan

Kanan

b. Keadaan puting : Menonjol


c. Keadaan areola : Hiperpigmentasi
d. Kolostrum : Ada
e. Kebersihan : Bersih

Abdomen

a. Pembesaran : Sesuai umur kehamilan


b. Striae : Tidak ada
c. Linea : Nigra

10) Inspeksi genetalia : Tidak dilakukan


11) Inspeksi dan palpasi tungkai bawah
a. Kulit nampak : Lembab
b. Kesimetrisan : Simetris kanan dan kiri
c. Oedema pretibial : Tidak ada
d. Varices : Tidak ada
e. Refleksi patella :+/+
Pemeriksaan palpasi leopold
a. Leopold I : Tiga jari dibawah Px, TFU 35 cm
b. Leopold II : PU-KA teraba keras datar, dan
panjang seperti papan (Punggung) ,
PU-KI teraba bagian-bagian kecil
janin (Ekstremitas)
c. Leopold III : Bagian terbawah janin teraba keras
bulat, tidak melenting (Presentasi                               
kepala, sudah masuk PAP)
d. Leopold IV : Tidak dilakukan
e. DJJ : 139x/menit

D. Pemeriksaan penunjang
1) Pemeriksaan laboratorium :
a. Hemoglobin : 13,7 gr%
b. Protein Urine : (-) Non Reaktif
c. HbsAg : (-) Non Reaktif
d. GDS : 94 mg/dl

E. Data Psikologis / Sosial


1) Reaksi emosional terhadap kehamilan
a. Rencana untuk hamil : Direncanakan
b. Respon ibu : Baik
c. Respon suami : Baik
2) Peranan klien dalam keluarga
a. Pengambilan keputusan : Berdua, bersama
  suami
b. Konsultasi kesehatan : Ke dokter

F. Data Spiritual
1) Usaha klien terhadap kesehatan dengan berdoa
2) Tidak ada pantangan menurut keyakinan klien selama hamil
KLASIFIKASI DATA

A. Data subjektif
1. Klien mengatakan mengeluh sering buang air kecil
2. Klien mengatakan mulai timbul sejak 2 minggu yang lalu
3. Klien mengatakan hamil yang ke tiga
4. Klien mengatakan tidak haid sejak tanggal 03-06-2018
5. Klien mengatakan susah tidur
6. Klien mengatakan nyeri pada bagian belakang
B. Data Objektif
1. GIIIPIAI
2. HPHT : 03-06-2018
3. TP : 10-03-2019
4. Umur kehamilan : 35 Minggu 5 hari
5. Pemeriksaan laboratorium :
a. Hemoglobin : 10 gr %
b. Protein Urine : (-) Non Reaktif
c. HbsAg : (-) Non Reaktif
d. GDS : 94 mg/dl
6. Klien nampak cemas
7. Mata cekung
8. Palpasi leopold :
Leopold I : Tiga jari dibawah Px, TFU 35 cm
Leopold II : PU-KA teraba keras datar, dan panjang seperti papan (Punggung)
PU-KI teraba bagian-bagian kecil janin (Ekstremitas)
Leopold III : Bagian terbawah janin teraba keras bulat, tidak melenting
(Presentasi kepala, sudah masuk PAP)
Leopold IV : Tidak dilakukan
DJJ : 139x/menit
9. Tanda-tanda vital
a. Tekanan darah : 120/80 mmHg
b. Denyut nadi : 80x/menit
c. Pernapasan : 20x/menit
d. Suhu badan : 360C
STEP II. IDENTIFIKASI DIAGNOSA / MASALAH AKTUAL

NO ANALISA DAN DIAGNOSA/


DATA DASAR INTERPRETASI DATA MASALAH
AKTUAL
1 Data Subjektif : Pada masa kehamilan volume darah Diagnosa :
1. Klien mengeluh sering mengalami peningkatan hingga hampir Ny. “R” GIII PIAI
buang air kecil 50% dari sebelum mengandung Masa gestasi 35
2. Klien mengatakan mulai sehingga banyak cairan ekstra yang minggu 5 hari
timbul sejak 2 minggu harus diproses di ginjal dan berakhir di Dengan
yang lalu kandung kemih. Selain itu rahim yang Kehamilan
3. Klien mengatakan hamil terus membesar memberi tekanan pada Fisiologi
yang ke tiga kandung kemih dikarenakan posisi janin
4. Klien mengatakan tidak ada dibawah panggul hingga membuat
haid sejak tanggal 03-06- ibu hamil pada trimester tiga akan
2018 sering mengalami buang air kecil.
5. Klien mengatakan susah
tidur

Data Objektif :
1. GIIIPIAI
2. HPHT : 03-06-2018
3. TP : 10-03-2019
4. UK : 35 Minggu 5
hari
5. Pemeriksaan Lab :
HB : 13,7 gr %
P.Urine : (-)Non Reaktif
HbsAg : (-)Non Reaktif
GDS : 94 mg/dl
6. Klien nampak cemas
7. Mata cekung
8. Palpasi leopold :
a. Leopold I : Tiga jari
dibawah Px, TFU 35 cm
b. Leopold II : PU-KA
teraba keras datar, dan
panjang seperti papan
(Punggung) , PU-KI
teraba bagian-bagian kecil
janin (Ekstremitas)
c. Leopold III : Bagian
terbawah janin teraba
keras bulat, tidak melenting
(Presentasi    kepala sudah
masuk PAP)
d. Leopold IV : Tidak
dilakukan
e. DJJ : 139x/menit
9. Tanda-tanda vital

2. TD: 120/80 mmHg


N : 80x/meniT Dengan semakin bertambahnya usia Masalah aktual :
P : 20x/menit kehamilan postur tubuh akan Ganguan rasa
S : 36 C0
mengalami lordosis akibat pembesaran nyaman
perut ibu yang diikiuti dengan
Data Subjektif : perubahan tulang belakang setiap
1. Klien mengatakan ini wanita hamil, perubahan menyebabkan
anak pertama gravitasi tubuh ibu bergerak kedepan
2. Klien mengatakan nyeri dan akan menimbulka rasa tidak aman
sendi pada bagian pada ibu untuk mengkompensasikan
belakang perubahan berat badan, bahu lebih
tertarik kebelakang melengkung sendi
Data Objektif : tulang belakang lebih lentur dapat
1. GIII PI AI menyebabkan nyeri pada punggung.
2. Klien nampak lemas
3. Tanda-tanda vital
TD: 120/80 mmHg
N : 80x/menit
P : 20x/menit
S : 360C
4. Perut nampak besar
sesuai dengan umur
kehamilan
5. BB sebelum hamil :
82kg
6. BB sekarang : 93kg

STEP III. INTERPRETASI DIAGNOSA / MASALAH POTENSIAL

NO ANALISA DAN DIAGNOSA


DATA DASAR INTERPRETASI DATA MASALAH
POTENSIAL
1 1. Klien mengeluh sering buang Pada masa kehamilan terjadi Masalah
air kecil perubahan hormonal yang potensial :
2. Klien mengatakan mulai membuat aliran darah ke ginjal Tidak ada
timbul sejak 2 minggu yang menjadi lebih cepat. Hasilnya,
lalu kandung kemih pun jadi lebih
3. Klien mengatakan hamil yang sering penuh. Selain itu hormon
ke tiga juga merangsang ginjal untuk
4. Klien mengatakan tidak haid bekerja lebih dan menghasilkan
sejak tanggal 03-06-2018 lebih banyak urine guna
5. Klien mengatakan susah tidur membantu tubuh membuang
kelebihan limbah lebih cepat. Sisa
Data Objektif : metabolisme dari janin di dalam
1. GIIIPIAI kandungan juga ikut dikeluarkan
2. HPHT : 03-06-2018 melalui urine pada ibu sehingga
3. TP : 10-03-2019 darah dan produksi urine pada ibu
4. UK : 36 Minggu 4 hamil meningkat. Hal inilah yang
hari mengakibatkan ibu hamil sering
5. Pemeriksaan Lab mengalami buang air kecil.
HB : 13,7 gr %
P. Urine : (-)Non Reaktif
HbsAg : (-)Non Reaktif
GDS : 94 mg/dl
6. Klien nampak lemas
7. Mata cekung
8. Palpasi leopold :
a. Leopold I : Tiga jari
dibawah Px, TFU 35 cm
b. Leopold II : PU-KA
teraba keras datar, dan    panjang
seperti papan    (Punggung) ,
PU-KI     teraba bagian-bagian
kecil     janin (Ekstremitas)
c. Leopold III : Bagian
terbawah janin teraba
keras bulat, tidak melenting
(Presentasi    kepala sudah
masuk PAP)
d. Leopold IV : Tidak
dilakukan
e. DJJ : 139x/menit
9. Tanda-tanda vital
TD: 120/80 mmHg
N : 80x/meniT
P : 20x/menit
S : 360C

STEP IV. TINDAKAN SEGERA

1. Tindakan Mandiri : Memberikan konseling kepada ibu tentang tanda bahaya pada
kehamilan trimester III dan tanda-tanda persalinan.
2. Tindakan Kolaborasi : Tidak dilakukan
3. Tindakan Rujukan : Tidak dilakukan
STEP V. RENCANA TINDAKAN ASUHAN KEBIDANAN

NO DIAGNOSA RENCANA TINDAKAN


MASALAH RASIONAL
AKTUAL/ TUJUAN TINDAKAN
POTENSIAL
1. Diagnosa Ny”R” Agar kehamilan 1.Observasi tanda- 1.Tanda-tanda
G: III, P: I, A: I dapat berlangsung tanda vital vital merupakan
Masa gestasi 35 normal dengan indikator untuk
minggu 5 Hari kriteria : mengetahui
dengan 1.ANC teratur keadaan umum
Kehamilan 2.Tanda-tanda vital klien
Fisiologi normal
2. Pemberian terapi
3.Keadan ibu dan 2.Tablet Fe
dari bidan tablet
janin baik merupakan zat
Sf, kalk dan
besi yang di
vitron 1x1
lengkapi asam
folat yang
berfungsi untuk
meningkatkan
kadar zat besi
Dalam tubuh,
kalk membantu
menghilangkan
pegal-pegal dan
menambah
kekuatan untuk
tulang.
3. Jelaskan pada
ibu megenai 3.Dengan
tanda bahaya memberikan
kehamilan konseling
trimester III mengenai tanda
seperti KPD, bahaya
Perdarahan, kehamilan
demam tinggi. trimester III dan
Serta tanda-tanda tanda-tanda
persalinan seperti persalinan
keluarnya lendir dapatb
bercampur darah, membantu ibu
adanya his yang mengenali dan
kuat. cepat
mendapatkan
penanganan
segera oleh
petugas
kesehatan
4. Anjurkan klien
untuk
4. Dengan
mengkonsumsi
mengkonsumsi
makanan yang
makanan yang
bergizi dan
bergizi maka
kurangi
nutri dalam
karbohidrat
tubuh klien
dapat terpenuhi
dan kurangi
karbohidrat
untuk mencegah
penambahan
5. Anjurkan klien berat badan
untuk tidak
banyak minum di 5. Agar tidak

malam hari mengganggu


istrahat di
6.Anjurkan klien malam hari
tetap menjaga
kebersihan 6.Kuranganya
terutama pada menjaga
daerah genentalia kebersihan diri
agar tetap bersih dan kondisi
dan kering daerah genetalia
sehingga tidak yang selalu
terinfeksi oleh lembab dapat
bakteri atau menyebabkan
jamur. terinfeksi jamur

7.Anjurkan klien
untuk kunjungan
ulang minggu 7.Dengan
berikutnya kunjungan
2. ulang dapat
Masalah Aktual : Agar gangguan rasa dievaluasi
Gangguan rasa nyaman teratasi kondisi klien
nyaman dengan kriteria : secepat
1.Nyeri sendi bagian 1.Jelaskan mungkin
belakang perubahan
berkurang fisiologi yang 1.Dengan
2.Ekspresi wajah terjadi pada ibu Pengetahuan
ceria hamil, seperti yang cukup
3.Klien tidak lemas nyeri sendi yang tentang
disebabkan oleh kehamilan dan
peregangan otot- perubahan-
otot panggul perubahan yang
dalam terjadi pada ibu
mempersiapkan hamil,sehingga
proses persalinan klien dapat
menerima
perubahan yang
2.Anjurkan klien di alaminya
untuk istirahat
yang cukup 2.Dengan istirahat
yang cukup
dapat membantu
memulihkan
kekuatan fisik
3.Ajarkan klien
klien
untuk Melakukan
teknik relaksasi
3.Menarik nafas
dapat terjadi
Relaksasi pada
otot,karena
suplai oksigen
ke jaringan akan
lancar sehingga
dapat
mengurangi rasa
nyeri

STEP VI. IMPLEMENTASI MANEJEMEN KEBIDANAN


STEP VII.EVALUASI MANEJEMEN KEBIDANAN

NO TUJUAN IMPLEMENTASI EVALUASI

1. Agar kehamilan Tanggal : 04-03-2019 Tanggal 04-03-


dapat berlangsung Jam : 09.10 WIT 2019
normal dengan 1. Mengobservasi tanda-tanda vital klien Jam: 10:20 WIT
kriteria : Hasil : Kehamilan
1.ANC teratur TD : 120/80 mmHg berlangsung
2.Tanda-tanda vital P : 20x/m normal ditandai
normal S : 360c dengan :
3.Keadan ibu dan N : 86x/m 1. ANC teratur
janin baik 2. Tanda-tanda
2. Memberikan terapi dari bidan Tablet vital normal
SF, Kalk dan Vitron 3. Keadaan ibu
Hasil : dan janin baik
Terapi telah diberikan

3. Menjelaskan pada ibu megenai tanda


bahaya kehamilan trimester III seperti
KPD, Perdarahan, demam tinggi. Serta
tanda-tanda persalinan seperti
keluarnya lendir bercampur darah,
adanya his yang kuat.
Hasil :
Klien mengerti tentang penjelasan yang
diberikan dan bersedia periksa ke
tenaga kesehatan terdekat apabila klien
mengalaminya

4. Menganjurkan klien untuk makan


makanan yang bergizi dan kurangi
karbohidrat.
Hasil :
Klien mau melakukan anjuran yang
diberikan

5. Menganjurkan klien untuk tidak banyak


minum dimalam hari
Hasil :
Klien mengerti dan akan melakukan
anjuran yang diberikan

6. Menganjurkan klien tetap menjaga


kebersihan terutama pada daerah
genentalia agar tetap bersih dan kering
sehingga tidak terinfeksi oleh bakteri
atau jamur.
Hasil :
Klien mengerti dan akan menjaga
kebersihan daerah genetalianya

7. Menganjurkan klien untuk melakukan


kunjungan ulang minggu berikutnya

2. Hasil :
Agar gangguan Klien mau melakukan kunjungan ulang Gangguan rasa
rasa nyaman pada minggu berikutnya nyaman belun
teratasi dengan teratasi ditandai
kriteria : Tanggal : 04-03-2019 dengan :
1.Nyeri bagian Jam : 09.35 WIT 1. Nyeri bagian
belakang 1. Menjelaskan perubahan fisiologi yang belakang
berkurang terjadi pada ibu hamil, seperti masih terasa
2.Ekspresi wajah perubahan kenaikan berat badan 2. Klien nampak
ceria Hasil : lemas
3.Klien tidak lemas Ibu mengerti tentang perubahan
fisiologi yang telah dijelaskan

2. Menganjurkan klien untuk istirahat


yang cukup
Hasil :
Ibu mau melakukan anjuran yang
diberikan

3. Mengajarkan klien untuk Melakukan


teknik relaksasi untuk mengurangi rasa

- nyeri
Hasil :
Ibu mengerti dan mau melakukan
teknik relaksasi yang telah diajarkan

Anda mungkin juga menyukai