Anda di halaman 1dari 7

IKIP PGRIBOJONEGORO

FAKULTAS PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL


PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Nama Mata Kuliah Kode Mata Kuliah Bobot (sks) Semester Tgl Penyusunan

Sejarah Pemikiran Ekonomi 21216 3 SKS Dua 16 Feb2022


Otorisasi Dosen Pengampu Dekan FPIPS Kaprodi Pend. Ekonomi

Ali Mujahidin, S.Pd., M.M. Fruri Stevani, M.Pd Ayis Crusma Fradani, M.Pd
Capaian CPL-PRODI (Capaian Pembelajaran Lulusan Program Studi) YANG DIBEBANKAN PADA MATA KULIAH
Pembelajaran
(CP) S3 Berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan kemajuan peradaban
berdasarkan Pancasila;
S4 Berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air, memiliki nasionalisme serta rasa tanggung jawab
pada Negara dan bangsa;
S6 Bekerjasama dan memiliki kepekaan social serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan;
P3 Mampu menguasai konsep teoritis perekonomian secara umum
KU2 Mampu mengkaji hasil pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi dalam rangka
menghasilkan solusi permasalahan pembelajaran ekonomi
KU3 Mampu mengambil keputusan dalam penyelesaian masalah di bidang pendidikan ekonomi
KK3 Mampu menyusun dan menganalisis pertumbuhan ekonomi bagi Negara maju maupun Negara berkembang
KK5 Mampu memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi untuk peningkatan kualitas pembelajaran ekonomi
CPMK (Capaian Pembelajaran Mata Kuliah)
CPMK Mampu mengklasifikasi dan mendeskripsikan berbagai kajian atau topik yang berkaitan dengan
Sejarah Pemikiran Ekonomi sesuai dengan tahapan.
Diskripsi Mata Kuliah ini memanfaatkan secara praktis pemahaman dan keterampilan dalam bidang pemikiran ekonomi, pada mata
Singkat MK kuliah ini dibahas tentang teori pra-klasik, klasik dan lain sebagainya.
Bahan 1. Kajian Sejarah Pemikiran Ekonomi
Kajian / 2. Model Kerangka Kerja Sejarah Pemikiran Ekonomi
Materi 3. Teori Ekonomi
Pembelajaran 4. Tokoh Ekonomi
5. Dasar-dasar lahirnya ekonomi
6. Ekonomi kelembagaan
7. Konsep ekonomi keynesian
Referensi 1. Sejarah Pemikiran Ekonomi; M. Natsir; Mitra Wacana Media; Jakarta 2013
2. Sejarah Pemikiran Ekonomi; Sang Maestro; Mark Skousen; Prenada; Jakarta 2019
3. SEJARAH TEORI-TEORI EKONOMI; Ubaid Al Faruq dan Edi Mulyanto, Unpam Press; Tangerang Selatan; 2017
Nama Dosen Ali Mujahidin, S.Pd., M.M.
Pengampu
Matakuliah -
prasyarat
Pengalaman
Belajar
Bentuk dan Penilaian
Mahasiswa
Minggu Ke- Sub-CPMK Bahan Kajian Metode Estimasi
Pembelajaran Waktu
Kriteria
Menelaah dan Bobot
& Indikator
Diskusi Bentuk
(%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

1 Mahasiswa 1.1. Sosialisasi RPS, Ceramah 2 x 50’ Mahasiswa  Lisan  Umpan balik  1%
mampu membahas Problem mampu  Tugas  5%
memahami tujuan, materi, Based memahami  UTS  40%
gambaran strategi, sumber Learning gambaran
umum proses dan evaluasi (PBL) umum
perkuliahan, serta tugas dan proses
tujuan, tagihan perkuliahan,
mekanisme perkuliahan tujuan,
dan evaluasi mekanisme
proses dan evaluasi
perkuliahan proses
perkuliahan
2-3 Mahasiswa 2.1. Penjelasan Ceramah 2x2x Menelaah &  Lisan  Menjelaskan  1%
mampu Teori Problem 50’ Diskusi :  Tugas Batasan teori  5 %
menjelaskan Ekonomi Based Mahasiswa  UTS ekonomi  40%
teori ekonomi, 2.2. Penjelasan Learning mampu  Menjelaskan
kontroveksi kontroveksi (PBL) memahami dan asumsi dalam
dalam dalam menjelaskan teori ekonomi
pemikiran pemikiran teori ekonomi,  Menjelaskan
ekonomi dan kontroveksi sumber
ekonomi
mengenal dalam terjadin ya
3.1. Mengenal
tokoh pemikiran kontroversi
tokoh
pemikiran ekonomi dan pemikiran
ekonomi mengenal tokoh
ekonomi ekonomi
pemikiran  Membedakan
ekonomi kebijakan
ekonomi
4 Mahasiswa 4.1. Sejarah Ceramah 2 x 50’ Menelaah &  Lisan  Menjelaskan  1%
mampu ekonomi Pra- Problem Diskusi :  Tugas teori  5%
menjelaskan klasik Based Mahasiswa  UTS kuantitas  40%
pemikiran Learning mampu uang
ekonomi yang (PBL) menjelaskan  Menjelaskan
muncul pada pemikiran pemikiran
masa pra- ekonomi yang ekon omi
klasik muncul pada fisiokrat
(merkantilis masa klasik
dan fisiokrat) (merkantilis dan
fisiokrat)

5–6 Mahasiswa 5.1. Pemikiran Ceramah 2 x 50’ Menelaah &  Lisan Mahasiswa mampu  1%
mampu ekonomi Problem Diskusi :  Tugas mengenal istilah  5%
mengenal klasik Based Mahasiswa  UTS lahirnya pemikiran  40%
istilah lahirnya 6.1. Pemikiran Learning mampu ekonomi klasik dan
pemikiran ekonomi (PBL) mengenal istilah ekonomi neo klasik
ekonomi klasik neolasik lahirnya
dan ekonomi pemikiran
Neo-klasik ekonomi klasik
dan ekonomi
neo klasik

7 Mahasiswa 7.1. Dasar-dasar Ceramah 2 x 50’ Menelaah &  Lisan Mahasiswa mampu  1%
mampu lahirnya Problem Diskusi :  Tugas menjelaskan dasar-  5 %
menjelaskan ekonomi Based Mahasiswa  UTS dasar lahirnya  40%
dasar-dasar sosialis dan Learning mampu ekonomi sosialis
lahirnya komunis (PBL) menjelaskan dan pemikiran
ekonomi dasar-dasar ekonomi yang
sosialis dan lahirnya bersifat utopis
pemikiran ekonomi sosialis maupun ilmiah
ekonomi yang dan pemikiran
bersifat utopis ekonomi yang
maupun ilmiah bersifat utopis
maupun ilmiah
8 Ujian Tengah Semester
9-10 Mahasiswa 9.1. Pemikiran Ceramah 2 x 50’ Menelaah &  Lisan Mahasiswa mampu  1%
mampu ekonomi Problem Diskusi :  Tugas menjelaskan latar  5%
menjelaskan insitusional Based Mahasiswa  UAS belakang lahirnya 40%
latar belakang 10.1. Revolusi Learning mampu ekonomi
lahirnya ekonmi (PBL) menjelaskan kelembagaan dan
ekonomi keynes dan latar belakang revoluasi ekonomi
kelembagaan neo keynes lahirnya keynes
dan revoluasi ekonomi
ekonomi kelembagaan
keynes dan revoluasi
ekonomi keynes

11 Mahasiswa 11.1. Ekonomi Ceramah 2 x 50’ Menelaah &  Lisan Mahasiswa mampu  1%
mampu Monetarist Problem Diskusi :  Tugas menjelaskan latar  5%
menjelaskan Based Mahasiswa  UAS belakang lahirnya 40%
ekonomi Learning mampu ekonomi
monetarist dan (PBL) menjelaskan kelembagaan
sejarah sistem latar belakang
lahirnya
ekonomi
kelembagaan
12-13 Mahasiswa 12.1. Sejarah Problem 2 x 50’ Menelaah &  Lisan Mahasiswa mampu  1%
mampu sistem ekonomi Based Diskusi :  Tugas memahami sistem  5%
memahami Indonesia Learning Mahasiswa  UAS ekonomi Indonesia  40%
sistem (PBL) mampu konsep pasar
ekonomi 13.1. Perbedaan memahami demokrasi dan
Indonesia ekonomi demokrasi sistem ekonomi kerakyatan
konsep pasar dan kerakyatan Indonesia
demokrasi dan konsep pasar
kerakyatan demokrasi dan
kerakyatan
14 Mahasiswa Teori ekonomi Problem 2 x 50’ Menelaah &  Lisan Mahasiswa mampu  1%
mampu makro dan mikro Based Diskusi : menjelaskan
menjelaskan Learning Mahasiswa  Tugas konsep teori  5%
konsep teori (PBL) mampu  UAS ekonomi makro  40%
ekonomi menjelaskan
makro konsep teori
ekonomi makro
15 Mahasiswa Pemikiran ekonomi Problem 2 x 50’ Menelaah &  Lisan Mahasiswa mampu  1%
mampu abad modern Based Diskusi :  Tugas menjelaskan  5%
menjelaskan Learning Mahasiswa  UAS konsep ekonomi  40%
konsep (PBL) mampu dari post keynesian
ekonomi dari menjelaskan
abad modern konsep ekonomi
dari post
keynesian
16 Ujian Akhir Semester

TUGAS
Dikumpulkan paling lambar Minggu, 27 Februari 2022 Pukul 21.00 WIb
1. Makalah:
Judul
Isi
2. PT untuk presentasi

Dikirimkan ke ali_mujahidin@ikippgribojonegoro.ac.id

3. Penilaian;
a. Kehadiran
b. Ketepatan waktu dalm mengumpulkan tugas dan kehadiran
c. Makalah
d. Presentasi
e. UTS
f. UAS

Anda mungkin juga menyukai