Anda di halaman 1dari 3

9/12/22, 9:11 AM Kelompok Sosial Gerabah Balongan

Kelompok Sosial Gerabah Balongan

Kelompok Sosial Gerabah Balongan


September 11, 2022

    Kelompok Sosial Gerabah Balongan 

Asal usul keberadaan kelompok sosial pengrajin gerabah balongan yakni berawal dari sejarah
dulu-dulu kita bisa dengan melihat kalau orang orang tua,nenek moyang kita adalah sebagai
pengrajin gerabah.Gerabah balongan ini disebut sebagai pelopor,sebagai penyokong budaya
tembikar manusia plawangan sebelum masa prasejarah.

Sejak tahun 1989 itu baru ada yang namanya rintisan pembuatan gerabah yang semula ingin
dibuat semacam studi banding,tapi alih alih karena kesiapan dari warga setempat sendiri terkait
dengan sumber daya manusia mengenai bagaimana cara gerabah ini bisa maju,sehingga dulu di
ambilkan tenaga dari jepara datang ke balongan supaya tahu mengenai cara pembuatan gerabah.

Tetapi setelah berjalannya waktu tidak ada yang mengkoordinir lagi dan baru-baru inilah adanya
destinasi desa wisata, kemudian ada wisata baru lainya 
terbukti dengan adanya Paguyuban Perajin gerabah namanya kundi. kundi adalah istilah zaman
kuno yakni pembuat gerabah.

Jumlah anggota sosial di banding tahun 1989 sangat berkurang sekali Karena ada suatu hal yakni
termasuk belum ter ekspor terlalu jauh sehingga terkait dengan Pemasaran harga dan
sebagainya,itu kalah bersaing dengan prodak prodak plastik dll.

"kami sebagai warga asli desa balong mulyo ingin mengangkat supaya nilai Jual dari gerabah itu
bisa maksimal seperti pengrajin gerabah yang ada di luar Kabupaten Rembang kalau kita melihat
https://kelompoksosialgwrabahbalongan.blogspot.com/2022/09/kelompok-sosial-gerabah-balongan.html 1/3
9/12/22, 9:11 AM Kelompok Sosial Gerabah Balongan
bisa maksimal seperti pengrajin gerabah yang ada di luar Kabupaten Rembang, kalau kita melihat
daru KK yang ada di desa balonng mulyo ada sekitar 500 an KK tapi yang membuat gerabah
cuma 10-15% yang lainya sebagian besar mengurus pertanian,sopir,jasa dan lainnya"ujar Pak Ali
Nashin.

Bu indarti "di desa balong mulyo apakah juga ada pendatang pak"ucapnya.

Pak Ali Nashin" untuk para wisatawan yang berkunjung di balongan berkisar 10-15% saja, karena
penduduk balong mulyo lahas hantaran secara geografisnya itu kan persawahan jadi untuk
pertumbuhan penduduk di penduduknya sendiri pun sudah menyempit,tapi yang lebih luas kan
untuk pertanian"ujarnya.

mba niswa " tahapan-tahapan apa saja yg dilakukan sehingga terbentuk menjadi gerabah"

Pak Ali Nashin menjawab" Terkait dengan pembuatan gerabah itu karna memang dari nenek
moyang sudah membuat semacam itu sehingga tanpa ada pelatihan pembuatan pun mereka
bisa mengikuti dngn mudah.
Tahapanya itu biasanya kita harus mengambil tanah liat dulu yang sudah di sediakan oleh desa
yang di ambil dari sawah, sebelum di buat gerabah tanah liat di injak injak dulu dan dicampur
dengan pasir kali.setelah di campur dan rata tanah liat siap dibuat dan di bentuk sesuai dengan
pesanan"jelasnya.

Untuk pencarian pasir kali tersebut biasanya dapat di temui di sekitar Sumur Tawang, Bojonegoro,
dan Tuban.

Alat-alat yang di gunakan untuk membuat gerabah yakni cukup tradisional sekali,kita cukup
menggunakan merbot yakni alat yang di gunakan untuk pembentukan tanah liat yng fungsinya
dapat berputar putar ketika tanah liat di taroh di atasnya.
Pembakaran gerabah pun dilakukan dengan cara manual,kita bisa menggunakan jerami atau
serabut padi.

Adapun berapa produk gerabah yang di hasilkan para pengrajin diantara yakni:
Dari produk produk yang di hasilkan oleh para pengrajin menghasilkan mulai dari yang terkecil
yakni ada cobek, kemudian ada juga enton yaitu semacam kuali tapi yang kecil,ada juga
wajan,tangepan,kekep,ngaron,genog/tadan air dan jaringan untuk menampung beras.

Nah selain keunggulan-keunggulan dari gerabah tersebut tentu ada hambatan-hambatan yang di
alami para pengrajin,yakni
•kebutuhan masyarakat di luar desa sendiri terkait dengan produk tersebut yang peminatnya
jarang.
•Nilai jual yang tidak begitu mahal karena belum ada kreativitas sentuhan-sentuhan seni menarik
https://kelompoksosialgwrabahbalongan.blogspot.com/2022/09/kelompok-sosial-gerabah-balongan.html 2/3
9/12/22, 9:11 AM Kelompok Sosial Gerabah Balongan
Nilai jual yang tidak begitu mahal,karena belum ada kreativitas sentuhan sentuhan seni menarik
lainya.
•Kurangnya Sumber Daya Manusia.

Mba Niswa "jurus-jurus apa saja si pak yang akan di keluarkan untuk mengatasi hambatan
tersebut".

Pak Ali Nashin "untuk mulai tahun kedepan ini sudah kita siapkan Bubdes bersama untuk
meningkatkan karya-karyaain sehingga yang mengatur bukan cuma saya tpi warga juga ikut
membantu, selanjutnya untuk para pengrajin gerabah akan kita buatkan galeri,yang isinya bisa
untuk para pengunjung mempraktekkan langsung bagaimana proses pembuatan gerabah itu
sendiri"jelasnya.

Demikian yang dapat saya sampaikan pada blog kali ini tentang kegiatan merangkum dalam
Kelompok Sosial Gerabah Desa Balong Mulyo.
Mohon maaf apabila ada kata yang salah dalam penulisan saya dan saya ucapkan terimakasih. 

https://me-qr.com/Vm4bRq2

Penulis:Nur Safitri
Kelas: Xl IPS 5
Absen:27

Diberdayakan oleh Blogger

Laporkan Penyalahgunaan

https://kelompoksosialgwrabahbalongan.blogspot.com/2022/09/kelompok-sosial-gerabah-balongan.html 3/3

Anda mungkin juga menyukai