Anda di halaman 1dari 2

PENDELEGASIAN WEWENANG

No. Dokumen :

No. Revisi :
TanggalTerbit : 09-01-2019
SOP
Halaman :2

UPT PUSKESMAS Dr. Asnurathab Chairiri


SENAKEN NIP. 19841024 201001 1 014

1. Pengertian Agar proses pelayanan terhadap pasien tidak terhambat


meskipun petugas yang berwenang tidak bisa melaksanakan
tupoksinya dan bisa dilaksanakan oleh petugas yang diberi
wewenang.

2. Tujuan Sebagai padoman dalam proses pendelegasian wewenang dari dokter


kepada perawat atau bidan selama dokter yang bersangkutan tidak bisa
melakukan tupoksinya oleh karena ada halangan hadir.

Pelaksanaan proses pendelegasian wewenang dari dokter kepada


perawat atau bidan selama dokter yang bersangkutan tidak bisa
melakukan tupoksinya oleh karena ada halangan hadir harus mengikuti
langkah-langkah yang tertuang dalam SOP pendelegasian wewenang.

3. Kebijakan Pendelegasian wewenang adalah suatu proses penyerahan wewenang


tugas kepada petugas yang kompetensinya tidak sesuai dengan
kewenangan tugas pemberi wewenang.
4. Prosedur 1. Dokter mengidentifikasi kebutuhan untuk pendelegasian
wewenang
2. Dokter menganalisa kompetensi petugas yang akan diserahkan
wewenang
3. Dokter membuat daftar petugas yang bisa diserahkan wewenang
4. Dokter merencanakan jenis kompetensi apa saja yang bisa
didelegasiakan kepada petugas
5. Dokter membuat surat pernyataan pendelegasian wewenang yang
didalamnya berisi juga mengenai nama petugas dan jenis
kompetensi yang didelegasikan
6. Dokter menandatangani surat pendelegasian wewenang
7. Dokter menyerahkan surat pernyataan pendelegasian wewenang
kepada Kepala Puskesmas untuk diketahui oleh Kepala
Puskesmas
8. Dokter mensosialisasikan pendelegasian wewenang kepada
petugas yang diserahi wewenang
9. Petugas yang diserahi wewenang menerima tugas yang diberikan
10. Petugas melaksanakan kompetensi sesuai yang didelegasikan
11. Petugas melaporkan via telfon ataupun pesan kepada dokter
sebagai pemberi wewenang
5. Dokumen 1. Surat pernyataan pendelegasian wewenang
Terkait 2. Laporan hasil pendelegasian wewenang
3. Daftar kompetensi petugas puskesmas

6. Unit Terkait  Pendaftaran


 Ruang Pemeriksaan Umum
 Ruang Gigi
 Ruang KIA
 Ruang Tindakan (UGD)
 Apotik
 Laboratorium

7. Rekaman historis perubahan


No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl .mulai diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai