Anda di halaman 1dari 2

HASIL DISKUSI DARI KELOMPOK 4

1. MUHAMMAD FADLULAH (E1E021225)


Pertanyaan : Bagaimana keterkaitan antara 4 poin kedudukan bahasa yang ada di ppt
itu sama karya ilmiah?
Yang menjawab pertanyaan Noval Maulana Saputra (E1E021267) : Dalam 4
point yang telah di paparkan di dalam ppt itu adalah fungi Bahasa Indonesia yang
dimana 4 point tersebut ialah keududukan Bahasa yang dimana setiap Bahasa itu yang
pertama sebagai lambing kebanggaan nasional, kedua sebagai lambing identitas
nasional, ketiga alat pemersatu berbagai suku bangsa yang berbeda-beda latar
belakangnya, dan yang ke empat sebagai alat perhubungan antar daerah dan antar
budaya. 4 point ini dapat memiliki kedudukan dan nilai yang sangat penting untuk
membuat karya tulis ilmiah karena karya Tulis ilmiah ini harus menggunakan kata
baku agar seseorang yang membaca nya itu mengerti dan Bahasa yang mudah di
pahami sebagaimana Bahasa itu kan di lambangkan sebagai lambing kebanggaan
nasional jadi kita harus menetapkan Bahasa yang digunakan pada saat menulis KTI.

2. NURHIDAYATI (E1E021275)
Pertanyaan : Seberapa penting bagi penulis awal memahami fungsi dan kedudukan
karya ilmiah
Yang menjawab pertanyaan Nurvita Dwi Anjani (E1E021279) :
(1) Sarana Pengembangan Pemikiran
Tahap-tahap perkembangan kognitif seseorang membutuhkan dukungan. Dukungan
itu ialah pembiasaan diri untuk menyadari dan membedakan antara pemikiran atau
gagasan dengan segala sesuatu yang pernah dialami penulis. Selain itu, dengan
mengetahui banyak kosakata yang benar maka penulis itu dapat dicerminkan memiliki
banyak pengetahuan mengenai sesuatu. Ini juga akan menjadi daya tarik pembaca
untuk menulusurinya lagi.
(2) Sarana untuk menyimpan, mengorganisasi, dan mensintesiskan gagasan.
Kemampuan pikir untuk mengingat atau menyimpan seluruh pengalaman sangat
terbatas. Di samping itu, pikiran kita juga sangat terbatas kemampuannya untuk
mengorganisasikan seluruh pengalaman itu. Apalagi, jika kita ingin
mensintesiskannya. Dengan menulis, kita akan lebih mapu berfokus pada pemikiran-
pemikiran kita, sekaligus juga menemukan saling hubungan antarmateri (informasi
dan gagasan) yang kita tulis. Hal itu akan memunculkan pertanyaan-pertanyaan baru
yang berharga untuk dijawab dan membantu kita untuk menemukan cara baru dalam
penyelesaian masalah.
(3) Sarana untuk membantu menemukan kesenjangan dalam logika atau pemahaman.
Melalui kegiatan menulis, kita dapat menemukan adanya kesulitan dan atau
kekurangan pengetahuan kita tentang berbagai teori atau konsep.
(4) Sarana untuk membantu mengungkap sikap kita terhadap suatu masalah. Ini
menentukan bagaimana kita bisa memilih kata kata yang tepat di suatu kondisi.
(5) Sarana untuk berkomunikasi. Melalui kegiatan menulis kita dapat menata berbagai
informasi yang adakalanya bertentangan dan berserakan.
(6). Dengan mempelajari bahasa Indonesia yang baik dan benar dalam penulisan
karya tulis, maka karya tulis itu akan dapat tersampaikan kepada pembaca dengan
tepat dan mengena maksudnya.

Ditambahkan Oleh MUHAMMAD FADLULAH (E1E021225) : sangat penting ya


karena kan karya ilmiah ini mengunakkan bahasa baku dan juga cocok untuk orang
lain jadi agar bisa di pahami oleh masyrakat dan juga sesuai dengan pedoman
pedoman cara menulis sudah ada di karya ilmiah

3. PUTRI NAYAS INDARWATI (E1E021281)


Pertanyaan : bagaimanakah aplikasi kedudukan dan fungsi Bahasa Indonesia pada
masyarakat dewasa ini
Yang menjawab pertanyaan Nur Anisa Rahmatin (E1E021270): Bahasa
Indonesia berkedudukan sebagai bahasa nasional dan bahasa resmi negara. Dalam
kedudukannya sebagai bahasa nasional, bahasa Indonesia berfungsi sebagai sarana
pemersatu berbagai suku bangsa dan sebagai sarana komunikasi antardaerah dan
antarbudaya daerah. Sementara itu, dalam kedudukannya sebagai bahasa resmi
negara, bahasa Indonesia berfungsi sebagai bahasa resmi kenegaraan, bahasa
pengantar pendidikan, bahasa komunikasi tingkat nasional, bahasa media massa, serta
bahasa pengembangan dan pemanfaatan ilmu pengetahuan dan teknologi.

Ditambahkan Oleh NURHIDAYATI (E1E021275) : Di sini kan pertanyaan nya


apa kedudukan dan fungsi ragam bahasa kita permasalahan pra power point of zero
sebanding dengan era teknologi saat ini dan sebagaimana cara kita
mengimplementasikan ny Itu ,dan kita sebagai mayrakat harus dapat
mengimplemntasikan itu apa yang kita tangani ,dan solusi nya itu dari pemerintah itu
sendiri baik dari pusat maupun daerah.

Ditambahkan Oleh MURSIDUL ALIMAH (E1E021260) : Bahwa kedudukan


bahada fungsi nya itu kan salah satu sbg pemersatu bangsa dan daerah kita itu sendiri
kita dapat komunikasikan baik secara non verbal yaitu secara tertulis bentuk aplikasi
mengkomunikasikan nya yaitu dengan cara tulis karya ilmiah itu hubungan nya

Anda mungkin juga menyukai