Anda di halaman 1dari 3

RM 6

ANALISA DATA DAN ASUHAN KEPERAWATAN


Nama : L/P Umur/Tgl Lahir :
No.CM : Diagnosa Medis :

NO DATA ETIOLOGI MASALAH

1. Zat-zat korosif Nyeri akut

Gangguan difus barier


mukosa

Peningkatan asam lambung

Iritasi mukosa lambung

Peradangan mukosa
lambung

Nyeri

2. Peningkatan asam lambung Ketidaksembangan nutrisi kurang


dari kebutuhan tubuh
Iritasi mukosa lambung

Peradangan mukosa
lambung

Hipotalamus

Aktivitas lambung
meningkat

Asam lambung meningkat

Kontraksi otot lambung

Anoreksia, mual, muntah

Masukan nutrisi inadekuat

Perubahan nutrisi kurang


dari kebutuhan
RM 7
ASUHAN KEPERAWATAN
Nama : L/P Umur/Tgl Lahir : No.CM : Diagnosa Medis :

DIAGNOSA PERENCANAAN
Hari/TGL
KEPERAWATAN TUJUAN INTERVENSI IMPLEMENTASI EVALUASI

Nyeri akut berhubungan Setelah dilakukan asuhan 1. Lakukan pengkajian 1. Melakukan pengkajian
dengan inflamasi mukosa keperawatan selama nyeri secara nyeri secara komprehensif
lambung ditandai dengan: 3x24 jam, diharapkan komprehensif.
nyeri pasien berkurang
. 2. Observasi 2. Mengobservasi
dengan kriteria hasil:
1. Melaporkan nyeri ketidaknyamanan non ketidaknyamanan non
berkurang. verbal. verbal
2. Mampu mengontrol
nyeri. 3. Atur posisi pasien 3. Mengatur posisi pasien
3. Ekspresi wajah saat senyaman mungkin. senyaman mungkin.
nyeri.

4. Ajarkan teknik non 4. Mengajarkan teknik non


farmakologi, relaksasi farmakologi, relaksasi
nafas dalam. nafas dalam.

5. Kolaborasi pemberian 5. Berkolaborasi pemberian


analgetik sesuai analgetik sesuai indikasi.
indikasi.
2. Ketidakseimbangan nutrisi Setelah dilakukan asuhan 1. Kaji pola makan pasien 1. Mengkaji pola makan
kurang dari kebutuhan tubuh keperawatan selama pasien.
berhubungan dengan intake 3x24 jam kebutuhan
yang tidak adekuat, mual dan nutrisi pasien terpenuhi 2. Anjurkan makan sedikit 2. Menganjurkan makan
anoreksia ditandai dengan: dengan kriteria hasil: tapi sering. sedikit tapi sering.
1. Nafsu makan
meningkat.
2. Tidak ada keluhan 3. Anjurkan makan selagi 3. Menganjurkan makan
mual, tidak nafsu hangat. selagi hangat.
makan.
3. Porsi makan 4. Kolaborasi pemberian 4. Berkolaborasi pemberian
dihabiskan. antiemetik sesuai antiemetik sesuai indikasi.
indikasi.

Anda mungkin juga menyukai