Anda di halaman 1dari 2

LK 1.

3 Penentuan Penyebab Masalah

Hasil eksplorasi Akar penyebab Analisis akar


No.
penyebab masalah masalah penyebab masalah
1 1. Pembelajaran di kelas Pembelajaran yang Pembelajaran yang
monoton. dilakukan tidak tidak
2. Kurang motivasi guru. berpusat pada berpusat pada siswa
3. Tidak ada stimulus siswa adalah
dari guru. akar penyebab utama
4. Pembelajaran hanya masalah ”semangat
ceramah. (motivasi)
belajar siswa
tergolong
rendah”. Selanjutnya
guru
akan merancang
pembelajaran yang
berpusat
pada siswa yang
dapat
meningkatkan
semangat
(motivasi) belajar
sisswa
menjadi meningkat.
2 1. Menganggap pelajaran Kurangnya bimbingan Kurangnya
matematika sulit dalam bimbingan dalam
2. Cara mengajar guru pembelajaran dan pembelajaran dan
yang tidak menarik pembelajaran yang pembelajaran yang
3. Tidak ada bimbingan kurang kurang
khusus menarik. menarik adalah akar
4. Kurangnya Minat penyebab utama
bakat dalam operasi masalah
hitung ”kemampuan dasar
matematika siswa
tergolong
rendah”. Selanjutnya
guru
akan mendesain
pembelajaran
terbimbing
yang menarik kepada
siswa
untuk meningkatkan
kemampuan dasar m
3 1. Orang tua kurang Kurangnya kolaborasi Kurangnya
terlibat dalam kegiatan antara guru dan orang kolaborasi antara
pembelajaran tua terkait guru dan orang tua
2. Orang tua dan guru pembelajaran terkait
kurang bekerja sama pembelajaran adalah
dalam pembelajaran akar
3. Orang tua kurang penyebab utama
memberikan perhatian masalah
kepada pendidikan anak ”komunikasi antar
4. Komunikasi guru dan guru dan
orang tua masih orang tua peserta
terbatas. didik terkait
pembelajaran masih
kurang”.
Selanjutnya, guru
dan pihak
sekolah memberikan
ruang
untuk guru dan
orang tua
dalam membahas
terkait
pembelajaran-
pembelajaran
peserta didik.
4
5
6

Anda mungkin juga menyukai