Anda di halaman 1dari 12

Pengukuran Tahanan Pentanahan

PERCOBAAN II

PENGUKURAN TAHANAN PENTANAHAN

A. TUJUAN
1. Melakukan metode pengukuran tahanan tanah.
2. Mengetahui fungsi pentanahan pada sistim tenaga listrik
3. Menganalisis dan membandingkan hasil pengukuran dengan nilai standar
yang berlaku di sistim tenaga listrik.
B. DASAR TEORI

Praktikum Pengukuran Besaran Listrik 2022 / F1B021061


Pengukuran Tahanan Pentanahan

Praktikum Pengukuran Besaran Listrik 2022 / F1B021061


Pengukuran Tahanan Pentanahan

Praktikum Pengukuran Besaran Listrik 2022 / F1B021061


Pengukuran Tahanan Pentanahan

Praktikum Pengukuran Besaran Listrik 2022 / F1B021061


Pengukuran Tahanan Pentanahan

Praktikum Pengukuran Besaran Listrik 2022 / F1B021061


Pengukuran Tahanan Pentanahan

Praktikum Pengukuran Besaran Listrik 2022 / F1B021061


Pengukuran Tahanan Pentanahan

Praktikum Pengukuran Besaran Listrik 2022 / F1B021061


Pengukuran Tahanan Pentanahan
C. ALAT DAN BAHAN
 Kit praktikum 1 buah
 Voltmeter High Impedance ( VM AC – 2013/01) 1 buah
 Ampermeter Low Impedance ( AM AC – 2013/05 ) 1 buah
 Kabel konektor 4 buah
 Lampu 25 watt/220 volt-240 volt 1 buah
 Lampu 40 watt/220 volt-240 volt 1 buah
 Lampu 60 watt/220 volt-240 volt 1 buah
 Lampu 100 watt/220 volt-240 volt 2 buah

D. PERCOBAAN

D.1.PENGUKURAN ARUS LISTRIK


1. Siapkan alat yang dipergunakan.
2. Pasang alat ukur amperemeter pada A1, dan voltmeter pada V1.
3. Pasang beban pada masing-masing fiting L1, L2, L3, L4 dan L5, sesuai
dengan tabel 1.1.
4. Arahkan saklar MCB pada posisi 0 atau OFF demikian juga saklar kontak S1,
S2 pada posisi OFF.
5. Atur batas ukur untuk voltmeter pada posisi AC-300 Volt.
6. Atur batas ukur untuk amperemeter pada posisi 1A.
Praktikum Pengukuran Besaran Listrik 2022 / F1B021061
Pengukuran Tahanan Pentanahan
7. Hubungkan supply AC 220 Volt ke input rangkaian, dimana supply ini
diambil dari stop kontak bench top console.
8. Hubungkan MCB dengan mengarahkan saklar ke-1 (on).
9. Hidupkan beban 25 Watt dengan jalan menekan anak saklar 1 pada saklar S1.
10.Amati besarnya tegangan serta besarnya arus yang mengakir, dan catat
hasilnya pada tabel 1.1.
11.Lepaskan anak saklar 1 pada saklar S1, lalu ubahlah batas ukur amperemeter
pada posisi 2A.
12.Hidupkan beban 25 Watt dengan jalan menekan anak saklar 1 pada saklar
S1 , amati besar arus yang mengalir dan usahakan menjaga tegangan supply
agar tetap konstan, dan catat hasilnya dalam Tabel 1.1.
13.Ulangi langkah 11 sampai 12 untuk batas ukur yang lainnya dengan Tabel
1.1.
14.Ulangi langkah 6 sampai 12 untuk beban sesuai dengan Tabel 1.1.

Tabel 1.1. Hasil Pengukuran Arus Listrik

I BATAS BEBAN (W) Total Teg % Error


TEOR UKUR Beba ang
I 1A 2 L1 L2 L4 L3 L5 n an 1A 2A
A (W) (V)

15.Hitunglah perbedaan antara I teori dengan I hasil pengukuran atau besar


daripada persentase kesalahan relatifnya dengan rumusan:
Ipengukuran−Iteori
% Kesalahan Relatif = x 100%
Iteori
16.Buatlah kurva daya sebagai fungsi arus daripada I teori dengan arus hasil
pengukuran dari masing-masing batas ukur, dan hitung serta dapatkan
persamaan regresi linearnya.
17.Berikan analisis penyebabnya berdasarkan grafik dan data di atas serta
berikan kesimpulan anda.

Praktikum Pengukuran Besaran Listrik 2022 / F1B021061


Pengukuran Tahanan Pentanahan
D.2.PENGUKURAN TEGANGAN LISTRIK
1. Siapkan alat yang dipergunakan.
2. Pasang alat ukur amperemeter pada A1, dan voltmeter pada V1.
3. Pasang beban pada masing-masing fiting L1, L2, L3, L4, dan L5, sesuai dengan
tabel1.2.
4. Arahkan saklar MCB pada posisi 0 atau OFF demikian juga saklar kontak S 1
dan S2 pada posisi OFF.
5. Atur batas ukur untuk voltmeter pada posisi AC-300 Volt.
6. Atur batas ukur untuk amperemeter pada posisi 1A.
7. Hubungkan supply AC 220 Volt ke input rangkaian, dimana supply ini
diambil dari stop kontak bench top console.
8. Hubungkan MCB dengan mengarahkan saklar ke-1.
9. Hidupkan beban 25 Watt dengan jalan menekan anak saklar 1 pada saklar S1.
10.Amati besarnya tegangan yang timbul serta besarnya arus yang mengalir, dan
catat hasilnya pada tabel 1.2.
11.Lepaskan anak saklar 1 pada saklar S1, lalu ubahlah batas ukur voltmeter
pada posisi V(AC) – 750 Volt.
12.Hidupkan beban 25 Watt dengan jalan menekan anak saklar 1 pada saklar
S1 , amati besar tegangan yang timbul dan usahakan menjaga arus agar tetap
konstan, dan catat hasilnya dalam Tabel 1.2.
13.Ulangi langkah 11 sampai 12 untuk batas ukur yang lainnya dengan Tabel
1.2.
14.Ulangi langkah 6 sampai 12 untuk beban sesuai dengan Tabel 1.2.
15.Hitunglah perbedaan antara V teori dengan V hasil pengukuran atau besar
daripada persentase kesalahan relatifnya dengan rumusan:
Ipengukuran−Iteori
% Kesalahan Relatif = x 100%
Iteori
16.Buatlah kurva daya sebagai fungsi tegangan daripada V teori dengan
tegangan hasil pengukuran dari masing-masing batas ukur, dan hitung serta
dapatkan persamaan regresi linearnya.
17.Berikan analisis penyebabnya berdasarkan grafik dan data di atas serta
berikan kesimpulan.

Praktikum Pengukuran Besaran Listrik 2022 / F1B021061


Pengukuran Tahanan Pentanahan
Tabel 1.2. Pengukuran Tegangan Listrik

V BATAS BEBAN (W) Total Aru % Error


TEOR UKUR (V) Beba s
I 300 750 L1 L2 L4 L3 L5 n (A) 300 750
(W) V V

Praktikum Pengukuran Besaran Listrik 2022 / F1B021061


Pengukuran Tahanan Pentanahan
TUGAS PENDAHULUAN

1. Buktikan bahwa rumus kesalahan yang disebabkan oleh louding effect adalah:
1−Rp/ R
% LE = x 100%
1+ Rp/R

2. Diketahui voltmeter dengan tiga batas ukur yakni 1 Volt, 10 Volt, dan 100 Volt.
Sedangkan arus maksimum yang menyebabkan jarum voltmeter menyimpang
penuh adalah 1 mili ampere dan tahanan dalam voltmeter adalah 10 Ohm, maka
tentukanlah besar R1, R2, dan R3 .
3. Diketahui amperemeterdengan tiga batas ukur yakni 1 Ampere, 10 Ampere, dan
100 Ampere. Sedangkan arus maksimum yang menyebabkan jarum voltmeter
menyimpang penuh adalah 1 mili ampere dan tahanan dalam amperemeter
adalah 20 Ohm, maka tentukanlah besar R1, R2, dan R3 .

Praktikum Pengukuran Besaran Listrik 2022 / F1B021061

Anda mungkin juga menyukai