Anda di halaman 1dari 2

TEKS KHUTBAH JUMAT

18 NOVEMBER 2011
MASJID BAITUL HIKMAH KARANGLEWAS KIDUL

Saudara saudaraku jamaah jumat rahimakumullah,


Marilah kita senantiasa memanjatkan puji dan syukur kehadirat Allah SWT atas segala limpahan
nikmatNya yg senantiasa tercurah kepada kita dgn tiada pernah satu detikpun terhenti, karena barang
siapa bersyukur kepada Allah maka Allah akan menambahkan nikmatNya tetapi barang siapa yg ingkar
atas nikmat Allah maka sesungguhnya siksa Allah sangatlah pedih,
Selanjutnya marilah kita senantiasa berusaha dan sll berush utk sll meningkatkan taqwa kita kpd Allah
SWT dgn sebenar2 taqwa agar kita mjd org yg plg mulia di sisi Allah,
Inna akromakum ‘indallaahi atqaakum
Hadirin jamaah jumat rahimakumulloh,
Kebhgiaan adl hrpn setiap insan, lbh2 kebhgiaan akhirat yakni syurga, yg mrpkn cita2 tertinggi setiap
muslim. Pintu penghubung kebahagiaan dunia dan akhirat adl kejujuran, sft jujur membawa kpd kebaikan
dan kebaikan akan membawa ke syurga.
Orang yg sll mengedepankan kejujuran akan mnjd pst perhatian, penghormatan, kewibawaan dan nama
baik akan diterimanya shg mjdkan simpati org lain utk berlomba mendekatinya agar bisa bermuammalah
dgnnya. Allah SWT pun memerintahkan kepda kita utk bergaul dgn orang yg jujur yg sll mengedepankan
kebenaran spt yg tersirat dlm QS At-Taubah : 119

        


119. Hai orang-orang yang beriman bertakwalah kepada Allah, dan hendaklah kamu bersama orang-orang yang benar.

Apa yg dikerjakan oleh org yg mengdpnkan kejujuran ini semuanya hy menghrp ridha Allah semata, jauh
dr sft sumah atau memberitakan amalnya agar mndpt penilaian dan pujian dr oang lain. Semua aktivitas
ibadah, hidup dan matinya hanya dipersembahkan utk Allah YME,

         

162. Katakanlah: Sesungguhnya sembahyangku, ibadatku, hidupku dan matiku hanyalah untuk Allah, Tuhan semesta alam.
(QS Al ‘Anam : 162)

Saudara-saudaraku jamaah jumat rahimakumulla,


Kalo sft jujur mrpk simbol keislaman dan tanda kesempurnaan iman seseorang, maka kebalikannya sft
dusta / pembohong adl sft munafik yg akan membwnya kpd dosa dan dosa itu membawanya ke neraka.
Rasululloh SAW bersabda :
“Empat hal, brg siapa kesemuanya ada padanya maka dia mjd org mnafiq yg tulen, brg siapa yg ada
pdnya slh satu dr keempatnya mk ada pdnya slh stu dr perangai kemunafikan hingga ia
meninggalkannya, yaitu apabila dipercaya berkhianat, apabila berbicara berbohong, apabila berjanji
mengingkari dan apabila berdebat curang (muttafaqun alaih).
Allah memberikan ancaman kpd org2 munafiq akan dimasukkan ke neraka di tempat plg bwh sbgmana
dijelaskan dlm firmanNya QS AnNisa 145 :

           
145. Sesungguhnya orang-orang munafik itu (ditempatkan) pada tingkatan yang paling bawah dari neraka. dan kamu sekali-
kali tidak akan mendapat seorang penolongpun bagi mereka.

Jamaah jumat rahimakumullah,


Setiap pendusta bgmnpun akan sll berusaha menyembunyikan dustanya, pdhl cpt atau lmbt Allah pasti
akan mengungkapkannya. Dlm hdp mereka akan sll dihantui oleh dosa, kekhawatiran dan akan dikucilkan
dlm pergaulan serta dibenci oleh kawan. Dlm HR Ibnu Hibban dijelaskan bhw Tdk ada satupun perilaku
yg sgt dibenci oleh Rasululloh SAW melainkan sft dusta dan sungguh seseorang akan dicap pendusta
manakala dirinya msh ada dusta dan senantiasa dusta itu ada pd dirinya hingga diketahui bhw ia telah
bertaubat dr dustanya itu
Saudara saudaraku jamaah jumat rahimakumullah,
Identitas seorang muslim adl jujur, benar dlm omongan, cermat dlm tindakan dan tepat dlm perckpan,
sedang dusta, curang dan khianat adl tanda2 nifaq dan suatu perbuatan hina, rendah dan pd gilirannya
akan mendatangkan bhy dan kesengsaraan pd dirinya sendiri. Watak seseorang akan dikenal karena
kebiasaannya, baik yang baik maupun yang buruk. Seseorang yg berwatak baik akan berbuah pujian
sedangkan orang dgn watak buruk akan melekat celaan. Seorang muslim yg cinta akan kejujuran haruslah
mampu mewujudkan dlm ucapan dan perbuatan dimana kejujuran menunjukkan kpd kebaikan dan
kebaikan menunjukkan kpd syurga sedg syurga mrpkn hrpn dan cita2 tertinggi dirinya. Sebaliknya dusta
mrpk satu hal yg hrs dijauhi dan dihindari krn dusta menunjukank kpd kejahatan dan kejahatan
menunjukkan kpd neraka sdg neraka shrsnya ditakuti dan dihindari oleh stiap muslim.

Rasul SAW bersabda :


Pegang teguhlah kejujuran krn sesungguhnya kejujuran itu menunjukkan kpd kebaikan dan
sesungguhnya kebaikan itu menunjukkan ke syurga dan seseorang yg senantiasa jujur dan membiasakan
jujur sehingga ditulis oleh Allah sbg org yg jujur. Hati-hatilah kamu dgn kebohongan krn kebohongan
itu menunjukkan kpd dosa dan dosa itu menunjukkan ke neraka, dan seseorang yg senantiasa berbohong
dan membiasakan berbohong sehingga ia ditulis disisi Allah sbg pembohong (HR Muslim)

Atau dlm hadits yg senada yg diriwayatkan oleh Bukhari dlm hadits nomer 2039 :

Diriwayatkan dari Abdullah r.a. Nabi SAW pernah bersbda : Kebenaran menuntun orang kpd kebajikan
dan kebajikan menuntun orang kpd syurga. Dan apabila orang terus menerus mengatakan kebenaran
maka ia akan menjadi shiddiq (orang yg berkata benar), Dusta menuntun orang kpd kejahatan dan
kejahatan menuntun orang kepada api neraka, orang yg terus enerus mengatakan kebohongan akan
dituliskan dihadapan Allah sebagai pendusta

Saudaraku, Allah SWT menciptakan mns dimuka bumi ini dgn benar dan berharap agar mns dpt
membina hidupnya dgn kebenaran, yakni mereka tdk berkata kecuali dgn benar dan tdk berbuat kecuali
dg kebenaran pula. Dalam hal ini Allah tandaskan dlm firmanNya dlm QS Al Maidah :119

            
            
 
119. Allah berfirman: "Ini adalah suatu hari yang bermanfaat bagi orang-orang yang benar kebenaran mereka. bagi mereka
surga yang dibawahnya mengalir sungai-sungai; mereka kekal di dalamnya selama-lamanya; Allah ridha terhadapNya[457].
Itulah keberuntungan yang paling besar".

[457] Maksudnya: Allah meridhai segala perbuatan-perbuatan mereka, dan merekapun merasa puas terhadap nikmat yang
Telah dicurahkan Allah kepada mereka.

Oleh krn itu berpegang teguh pd kebenaran, kejujuran dan kebaikan sgt diperlukan setiap saat karena
kecelakaan dan kehancuran seseorang berpangkal dr kebohongan atau kedustaan yg sll menguasai nafsu
dan pikirannya. Sft dusta menyebabkan mereka jauh dr jln yg lurus dan memencilkan mereka dr
kebenaran yg sehrsnya dipegang teguh.
Mudah-mudahan Allah SWT memberi hidayah dan TaufikNya kpd kita semua dan membawa kita kpd yg
haq, jujur dan menjauhkan dr yg batil.....dusta...aamiin

Anda mungkin juga menyukai