Anda di halaman 1dari 7

kelas X-2

TARI MANUK
DADALI
KELOMPOK JAWA BARAT
NAMA ANGGOTA
1. Mirza Ramadhani Prasetyo
2. Nadhifa Sakha Tacyta
3. Ernita Aprillia Rahma
4. Daveisha Cornelia
5. Luthfi Mukaarim
6. Achmad Faiz
7. Irfan Ardiansyah
8. Nurul Aini Prasong
SEJARAH
Tari Manuk Dadali diperkirakan sudah ada sejak tahun
1962. Pada tahun tersebut, ada sebuah tembang
berbahasa Sunda yang sangat populer dan sering
dinyanyikan oleh masyarakat umum. Pencipta dari
tembang Sunda tersebut adalah seorang seniman
bernama Sambas Mangundikarta yang berasal dari
daerah Bandung

Lagu tersebut mengisahkan tentang sebuah Manuk


Dadali yang digambarkan sebagai burung yang gagah
perkasa yang menjadi cerminan dari lambang negara
Indonesia.
TOKOH TARI

Sambas Mangundikarta (21 September 1926 – 30 Maret


1999) adalah seorang penyiar dan pencipta lagu asal
Indonesia. Ia memulai kariernya sebagai penyiar di RRI
Bandung pada bulan Agustus 1952. Bahkan jauh sebelum
itu, pada tahun 1946 hingga 1949 sebagai anak buah
Jenderal Dr. Mustopo ia sudah bertugas pada "Radio
Perjuangan Jawa Barat" yang awalnya berkedudukan di
Subang, Jawa Barat, kemudian pindah ke Madiun dan
Blitar di Jawa Timur.
MOTIF GERAK
1. Gerak gedug
2. Gerak ukeul
3. Gerak tumpang tali
4. Gerak sirig
KOSTUM
Perempuan
Baju/manset lengan panjang
Slendang hitam
Kain batik

Laki-Laki
Baju hitam
Kain batik
PENUTUP
Demikian presentasi dari kami, apabila ada kata-kata yang
kurang berkenan atau kurang dipahami dan selebihnya mohon
dibukakan pintu maaf sebesar-besarnya, terimakasih.
Wasaalammualaikum Wr. Wb.

REFERENSI:
Kumparan. 2021. Sejarah dan Pola Lantai Tari Manuk Dadali dari Jawa Barat
Septa A. 2021. Tari Manuk Dadali: Sejarah, Kostum, Gerakan & Iringan Musik

Anda mungkin juga menyukai