Anda di halaman 1dari 11

UTS MANAJEMEN KEPERAWATAN

Total points28/40

Ujian tengah semester mata kuliah Manajemen Keperawatan tahun akademik 2021-2022
0 of 0 points
Nama Mahasiswa *

NADINDA NATHANIA

Tingkat *
2A
2B

Password *
20211027

NIM *
PO7120120010

soal
28 of 40 points
jawablah pertanyaan berikut dengan memiliki salah satu jawaban yang paling tepat

Di ruang rawat C, ditetapkan suatu kebijakan tertulis yang berbunyi “Pasien adalah
individu yang unik dan bermartabat”rumusan tersebut merupakan suatu bentuk
pernyataan : *
1/1

Filosofi Keperawatan
Visi Keperawatan
Tujuan Keperawatan
Makna Keperawatan
Misi Keperawatan

Bila sedang senang, mereka cenderung menghubungkan karakteristik tertentu yaitu


faktor intrinsik seperti prestasi, pengakuan, tanggungjawab, kemajuan dan
pertumbuhan ke dirinya. Di pihak lain, bila mereka tidak puas, mereka cenderung
mengutip faktor-faktor ekstrinsik seperti kebijakan dan pimpinan perusahaan,
hubungan antar pribai dan kondisi kerja. Oleh sebab itu jika ingin memotivasi
seseorang pada pekerjaannya, maka ia menekankan prestasi, pengakuan kerja itu
sendiri, tanggungjawab dan pertumbuhan. Pernyataan diatas teori motivasi menurut
*
0/1

Teori MCCLELAND
Teori Higiene
ERG (Eksistensi, relatedness dan growth) salah jg
TEORI X

TEORI Y

Salah satu bentuk komunikasi pelayanan keperawatan yang perlu memperhatikan


efektifitas komunikasi antar staf keperawatan. *
1/1

Komunikasi perawat dalam pemberian obat kepada pasien


Komunikasi pada hand over perawat / pergantian shif
Komunikasi pada pendidikan kesehatan terhadap pasien
Komunikasi perawat dalam forum rapat direksi
Komunikasi perawat saat menerima delegasi pengobatan

Perawat A dan Perawat B sedang menjalankan shift sore dan perawat C dan D
perawat shift malam kedua shift ini sangat diperlukan komunikasi antar personal
maka dapat secara lisan,tulisan dan non verbal,salah satu contoh komunikasi yang
menggunakan memo,fax,email,buletin hal ini termasuk : *
0/1

Informal
Verbal
Tertulis
Lisan
Non verbal

Didalam menjalankan komunikasi didalam organisasi sering mendapatkan beberapa


hambatan salah satunya adalah : *
0/1

Filtering
Audio
Verbal
Simbol
Non verbal

Ruang rawat C, mengembangkan metode pelayanan keperawatan dimana terdapat


sejumlah perawat yang bertanggung jawab terhadap 4-5 pasien, selama 24 jam, dari
pasien masuk hingga pasien keluar, seluruh aspek pelayanan keperawatan menjadi
tanggung jawabnya, dalam pelaksanaan pelayanan pasien perawat tersebut
didukung oleh sejumlah perawat reguler setiap shift dinas. Metode penugasan yang
dikembangkan oleh ruang rawat C adalah: *
1/1
Fungsional
Tim Primer
modifikasi primer
Kasus

Seorang kepala ruangan dalam melaksanakan proses perencanaan yang baik di


ruanganya, penting untuk menyatakan tujuan dari ruang rawat, menyusun alternatif
cara mencapai tujuan, menyusun asumsi untuk setiap alternatif, memilih alternatif
yang terbaik, sampai dengan menyusun rencana untuk alternatif yang telah dipilih.
Hal yang harus dilakukan selanjutnya oleh kepala ruangan agar proses perencanaan
tersebut berjalan dengan baik adalah *
1/1

Menetapkan arah Mengurangi


ketidakpastian
Meminimalisasi kemungkinan tindakan yang sia-sia (pemborosan) dan kegiatan rangkap
Menetapkan standar yang digunakan dalam pengendalian. mengubah rencana menjadi
tindakan

Berikut merupakan aktivitas perencanaan dalam pelayanan keperawatan yang


diperankan oleh manajer keperawatan *
1/1

Menetapkan struktur organisasi dalam pelayanan keperawatan


Melakukan evaluasi dan kualitas mutu pelayanan keperawatan
Mengkomunikasikan langkah-langkah pencapaian tujuan pelayanan keperawatan
Perumusan Kebijakan Pelayanan keperawatan
Memotivasi staf untuk berkinerja tinggi dalam pelayanan

Ruang M, merupakan ruang intensive dipelayanan RS C, metode pelayanan dengan


“manajemen kasus” digunakan untuk memberikan pelayanan terhadap pasien. melui
metode ini maka seorang pasien akan mendapatkan perawatan oleh : *
1/1

Sekelompok perawat yang bertanggung jawab pada sekelompok pasien


Seorang perawat yang bertanggung jawab selama 24 jam dari pasien masuk hingga keluar
Sekelompok perawat yang melaksanakaan tugas tugas tertentu
Seorang perawat yang bertanggung jawab melayai seluruh kebutuhan pasien saat ia dinas.
Seluruh perawat di ruang perawatan M secara fungsional untuk seluruh pasien

Pengorganisasian dalam organisasi formal, menjelaskan bahwa secara struktur


suatu bagian atau unit bertanggung jawab kepada struktur yang lebih tinggi,
sementara struktur yang lebih tinggi dapat memberikan arahan, bimbingan, dan
dukungan dalam pelaksanaan tanggung jawab. hal ini menjelaskan bahwa elemen
dasar pengorganisasian adalah: *
1/1

Departementation
Sentralisasi dan desentralisasi
Divition of service
Delegatin of authority
Span of Control

Untuk mempertahankan kualitas pelayanan yang diberikan seorang perawat


melaksanakan kegiatan cuci tangan sesuai standar, Perawat tersebut
mengaplikasikan standar yang disebut *
1/1

Standar Kebijakan dalam keperawatan


Standar asuhan Generik Standar
Asuhan Keperawatan
Standar Operasional Prosedur
Standar mutu tindakakan keperawatan

Seorang manager harus memiliki pengetahuan yang cukup, pendidikan yang baik
serta memiliki wawasan tentang profesinya sehingga mampu menjalankan peran
sebagai manager dan leader. Pernyataan tersebut adalah kemampuan manager
dalam faktor apa ? *
0/1

Conceptional skill
Humanity skill
Tecnical skill
Time management
Decision making

Seorang perawat dalam melaksanakan asuhakan keperawatan menggunakan


proses keperawatan yang merupakan proses ilmiah berdasarkan ilmu dan science
keperawatan . tugas pokok perawat adalah memenuhi kebutuhan dasar manusia
agar seseorang dapat beradaptasi atau dapat sehat kembali dari kondisi sakitnya.
Apakah Teori yang mendasari proses keperawatan tersebut ? *
1/1

Teori sistem, didasarkan pada input, proses dan keluaran/output


Teori kebutuhan manusia
Teori pengambilan keputusan dan penyelesaian masalah
Teori Sosial
Teori tentang manusia,lingkungan ,sehat sakit

Tugas Manager adalah mengelola Sumber daya agar tujuan tercapai secara efektif
efisien Pilihlah yang tidak termasuk sumber daya dibawah ini *
1/1

Man
Money
Manufacture
Method
Machine

Pentingnya manajemen SDM (staffing) dalam manajemen keperawatan


dilatarbelakangi oleh factor berikut : *
0/1

Keperawatan adalah profesi yang unik


Tenaga keperawatan sering mengalami masalah dalam kepegawaian
Tenaga keperawatan merupakan tenaga kesehatan mayoritas di Institusi Yankes
Tenaga keperawatan mrupakan mitra dokter yang utama
Pendidikan Tenaga keperawatan belum homogen

Setelah proses rekruitmen dan seleksi calon tenaga keperawatan perlu diberikan
orientasi untuk meyiapkan fisik dan psikologis . perawat diberikan kesempatan
untuk melakukan tugas asuhan keperawatan dengan bimbingan. Kegiatan ini
termasuk orientasi dalam bidang apa? *
1/1

Orientasi Institusi
Orientasi Pekerjaan
Orientasi Tugas
Orientasi pasca seleksi
Orientasi Teknis keperawatan

Suatu ruang rawat X, Kepala ruang bersama stafnya bersama-sama merumuskan


standar asuhan keperawatan untuk 10 kasus lazim yang terjadi di ruangannya
dengan tujuan sebagai standar yang akan dijadikan rujukan dalam pelayanan.
Perumusan dan penetapan standar pelayanan merupakan aktifitas manajerial pada
fungsi: *
1/1

Perencanaan dalam Pelayanan keperawatan Pengorganisasian


dalam pelayanan keperawatan
Pengaturan Sumber daya keperawatan
Pelaksanaan dalam pelayanan keperawatan
Pengawasan pelayanan keperawatan

Untuk memberikan wawasan perawat baru disebuah pelayanan kesehatan,


manajemen membuat program pengenalan institusi dengan cara tatap muka,
magang atau training. Termasuk dalam manajemen SDM apakah kegiatan tersebut
?*
0/1

Seleksi
Rekruitmen
Orientasi
On job training
Penghargaan

Manager keperawatan melakukan pengelolaan sumber daya keperawatan agar lebih


efisien dan efektif dan produktif dalam mencapai tujuan. Kegiatan manager tersebut
termasuk lingkup manajemen keperawatan …. *
1/1

Manajemen SDM
Manajemen asuhan keperawatan
Manajemen operasional Manajemen
keuangan
Manajemen tehnikal

Kepala ruangan melakukan supervisi terhadap Ketua Tim . Fungsi manajemen apa
kegiatan tersebut ? *
0/1

Planning
Actuating
Control
Organizing
Staffing

Perawat A sebagai kepala ruangan yang mempunyai staf sebanyak 6 orang didalam
menjalankan tugas sehari hari sangat diperlukan komunikasi yang efektif sehinga
tujuan dapat tercapai sesuai yang diharapkan, Sebagai kepasla ruangan diperlukan
komunikasi yang afektif sesuai dengan fungsinya adalah : *
1/1

Motivasi,ekspresi emosi
Kontrol,motivasi,ekspresi emosi,informasi
Kontrol ,informasi
Ekspresi emosi,informa
Motivasi,kontrol

Beberapa kondisi seperti peran fungsi tidak jelas ,perasaan terisolasi ,beban kerja
berlebihan atau terlalu lama disuatu bagian menyebabkan kinerja perawat menurun,
banyak komplain pasen dan keluarganya tentang asuhan yang diterima. Apakah
istilah kondisi pada kasus tersebut ? *
1/1

Indisiplin
Turn Over
Burn out
Frustasi
Ancietas
Ruang Rawat M, mengembangkan pengorganisasian ruang rawat yaitu: Kepala
ruang membagi 21 perawat dalam 3 kelompok, Selanjutnya setiap kelompok
ditentukan seorang ketua yang merupakan penanggung jawab kelompok. Setiap
kelompok perawat bertanggung jawab atas pelayanan keperawatan pada
sekelompok pasisen.Metode penugasan yang diimplementasikan ruang rawat M
adalah: *
1/1

Fungsional
Tim Primer
modifikasi primer Kasus

Kegiatan manajemen SDM keperawatan diantaranya adalah memberikan


kesempatan kepada staf untuk mengikuti pelatihan atau pendidikan (Diklat) sesuai
Renstra dan kebutuhan institusi. Kegiatan manajemen SDM ini adalah ? *
1/1

Rekruitmen dan seleksi


Orientasi
Pemberian penghargaan
Mengelola masalah SDM /ketenagaan
Pengembangan staf

Seorang manajerial menentukan bagaimana pekerjaan pekerjaan harus dilakukan


dan digunakan sistem pengupahan insentif untuk memotivasi para pekerjaan.
Pernyataaan ini termasuk konsep : *
0/1

Content theori
Prescrip
Model sumber daya manusia Rani jg salah
Model tradisional
Model hubungan manusia salah jg
Suster A umur 35 Tahun sebagai Kainstalasi rawat inap IRNA A dia sebagai
pimpinan harus mempunyai konsep pengarahan dalam memotivasi staf perawat
dalam menjalankan tugas sebagai Kepala ruangan,Perawat pelaksana,adapun
fungsi pengarahannya adalah *
1/1

Menentukan prioritas utama untuk mencapai tujuan bidang keperawatan / rumah sakit
Menentukan prioritas masalah keperawatan
Menentukan prioritas tindakan
Menentukan prioritas implementasi
Menentukan prioritas interfensi keperawatan
Manajemen keperawatan mengacu pada konsep manajemen secara umum agar
tujuan tercapai secara efektif efisien . Apakah makna yang paling penting dari
pengertian manajemen keperawatan? *
1/1

Tugas manager keperawatan


Tugas manager keperawatan dalam menjalankan fungsi manajemen
Pengelolaaan sumber daya keperawatan
Bekerja melalui staf keperawatan
Mengelola dan mengorganisir tugas sesuai kemampuan staf

Perhitungan kebutuhan tenaga keperawatan dengan formula yang memperhatikan


tingkat ketergantungan pasen beserta konstanta yang digunakan. Formula apa yang
dipakai pada pernyataan tersebut ? *
1/1

Gillies
Douglass
Swansburg
Depkes R.I 1979
Depkes R.I 2001

Seorang kepala ruang rawat L merumuskan pengorganisasian pelayanan diruang


rawatnya, setelah melalukan analisis sumber daya ia menetapkan sturuktur
organisasi dan mendeskripsikan uraian tugas setiap bagian dari struktur.Untuk
melengkapi pengorganisasian yang dibuat, maka Karu L melakukan: *
1/1

Mendorong peran serta aktif seluruh staf untuk pemberian pelayanan keperawatan
Menempatkan sumber daya manusia yang sesuai untuk tiap bagian pada struktur
Melaporkan pengorganisian yang dibuat kepada kepala bidang perawatan
Meningkatkan motivasi seluruh staf dalam mencapai kualitas pelayanan
Mensosialisasikan struktur penugasan perawat yang telah dibuat

Kepala ruang (C), pada saat rapat ruangan menyampaikan kepada seluruh staft
tentang hasil rapat direksi tentang standar pencapaian sasaran keselamatan pasien
dan strategi pencapaian oleh perawat dan atas hal tersebut kepala ruang
menyampaikan nya kepada perawat Aktivitas komunikasi yang dilakukan karu
berdasarkan fungsi komunikasi adalah : *
1/1

Kendali
Motivasi
Pengungkapan emosional
Informasi
Kritik
Perawat M memiliki patner dinas C, Perawat M merasa bahwa perawat C, sering
menggunakan waktu pelayanan untuk kegiatan pribadi yang tidak berhubungan
dengan aktivitas pelayanan, akibatnya ia merasa beban kerjanya sangat berat dan
tidak berimbang dengan beban kerja perawat C.Sebagai sejawat, perawat M
seyogyanya: *
1/1

Melaporkan perawat C kepada kepala ruang untuk memperbaiki perilakuknya Menerima


perilaku perawat C dengan harapan ia menyadari kekeliruannya Mengemukakan secara
jujur tentang perasaannya tanpa mengungkapkan kemarahan
Meminta pergantian patner dinas kepada kepala ruang
Mengungkapkan kekecewaannya kepada perawat C dan memintanya merubah perilaku

Ketua melakukan pengelolaan asuhan keperawatan agar pelayanan yang diberikan


lebih berkualitas dan memberikan kepuasan pada pasen dan keluarganya. Kegiatan
ketua Tim tersebut termasuk lingkup manajemen keperawatan *
1/1

Manajemen SDM
Manajemen asuhan keperawatan
Manajemen operasional
Manajemen keuangan
Manajemen tehnikal

Perawat M sebagai kepala ruangan yang mempunyai staf 6 orang dan mempunyai
tugas masing masing dan salah satu perawat pelaksana tersebut tidak
melaksanakan tugas secara profesional dan tidak disiplin sehingga sebagai kepala
ruangan sangat dibutuhkan menjalankan tugasnya sebagai manajerial adalah : *
1/1

Kepemimpinan yang bijaksana


Motivasi
Pengarahan
Pengorganisasian
Penghargaan

Manager dapat menerapkan baerbagai pola/gaya kepemimipin dalam mengelola


manajemen. Manager memberikan kesempatan kepada staf untuk bekerja sesuai
kemampuan dengan kontrol yang rendah yang penting tugas dapat diselesaikan.
Pola kepemimpinan apakah yang digunakan pada kasus tersebut ? *
0/1

Demokrasi
Otoriter
Laissez fair
Semi demorasi
Kepemimpinan situasional
Ketua Tim A memimpin preconference untuk memulai tugas shift , ketua Tim
memberikan arahan tentang tugas dan menyampaikan rencana kegiatan . Termasuk
fungsi managemen apa yang dilakukan Ketua Tim ? *
0/1

Planing
Organizing
Actuating
Controling Rani jg salah
Staffing
Komunikasi seorang ketua tim kepada kepala ruang rawat untuk menyampaikan
kendala pelayanan keperawatan yang dihadapi timnya untuk dapat diberikan
petunjuk tentang upaya-upaya yang dapat dilakukan untuk memperbaiki pelayanan
merupakan bentuk komunikasi: *
1/1

Horizontal
Vertikal
Eksternal
Interpersonal
Terapeutik

Seorang manajer Ruang Bedah, setelah melakukan analisis ruang rawatnya,


selanjutnya bersama stafnya merumuskan sejumlah tujuan untuk diraih dan
merancang sejumlah aktivitas yang akan dilaksananakan guna pengembangan
aktivitas pelayanan di ruang rawatnya, berdasarkan ilustrasi di atas aktivitas yang
dilaksanakan oleh manajer adalah melaksanakan: *
1/1

Perencanaan
Kontrol dan Evaluasi
Pengorganisasian
Pelaksanaan
Pengelolaan Staf

Kepala ruangan melakukan perencanaan tentang SDM yang baik dan detail dengan
memperhatikan 5 “ W ” . kepala ruangan harus memperhatikan kebutuhan SDM
dengan keterampilan khusus yang dibutuhkan ruangan .Apakah W yang dimaksud
?*
1/1

Who
What
Where
When
Why
Seorang kepala ruangan melalukan perhitungan jumlah perawat yang ideal sesuai
metode penugasan yang digunakan diruangan sebagai bahan mengajukan usulan
penambahan tenaga keperawatan.Apakah kegiatan manajemen yang dilakukan
kepala ruangan ? *
0/1

Planning
Organizing
Actuating
Staffing
Controlling
Tujuan dari pengorganisasian pelayanan keperawatan adalah: *
···/1

memberi kejelasan arah dan tujuan organisasi agar dapat dilakukan upaya pencapaian
memberi petunjuk pada manajer dan individu atas peran dan tanggung jawab spesifik
Memberi panduan langkah-langkah strategis dalam upaya pencapaian tujuan memberi
panduan evaluasi atas keberhasilan pencapaian tujuan pelayanan keperawatan
meningkatkan peran serta seluruh staf untuk berkontribusi pada pelayanan berkualitas
This form was created outside of your domain. - Terms of Service - Privacy Policy

Forms

Anda mungkin juga menyukai