Anda di halaman 1dari 7

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Nama Sekolah : SD ________________________________


Kelas : V
Tema : Udara Bersih bagi Kesehatan
Subtema : Pentingnya Udara Bersih bagi Pernapasan

Pembelajaran 1
Fokus Pembelajaran : IPA dan Bahasa Indonesia
Tujuan Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Pembukaan
Guru menyapa siswa melalui media
komunikasi (misalnya WA group
siswa/ortu), mengajak berdoa bersama,
mengingatkan untuk menjaga kesehatan,
serta tetap bersemangat dalam belajar.
Kegiatan Inti Sikap:
1. Siswa dengan bimbingan orang tua Teliti dan cermat
Siswa dapat menjelaskan mencermati video pembelajaran dari: dalam membaca
berbagai gangguan a. Kiriman guru melalui media teks.
pernapasan pada komunikasi (misalnya WA group)
manusia dengan benar. b. VIDEO pembelajaran BUPENA 5A Pengetahuan:
(IPA dan Bahasa Indonesia) IPA
Siswa dapat menemukan (http://erlangga.co.id/bdr-bupena- Menjelaskan hal-hal
informasi berdasarkan sd) yang mengganggu
teks kemudian c. TV, Internet, atau sumber lain pernapasan
mengelompokkannya 2. Siswa diminta mengerjakan Ayo manusia.
dalam bentuk peta Berlatih halaman102 (IPA). Hasil kerja
siswa dapat difoto dan dikirim kepada Bahasa Indonesia
pikiran dengan benar. Menemukan
guru melalui WA. Presentasi pada nomor
3 dapat direkam dan dikirim kepada informasi
guru. berdasarkan teks.
3. Siswa diminta mengerjakan Ayo
Berlatih halaman 103 (Bahasa Keterampilan:
Indonesia). Hasil peta pikiran dibuat di IPA
kertas tugas dan difoto. Presentasi peta Mempresentasikan
pikiran dapat direkam. Hasil foto dan gambar lingkungan
video dikirim kepada guru melalui WA. yang mengganggu
4. Siswa diminta mengerjakan Lembar pernapasan.
Portofolio Pembelajaran 1. Bahasa Indonesia
(http://erlangga.co.id/bdr-bupena-sd- Mempresentasikan
portofolio) peta pikiran
5. Guru memberikan umpan balik sesuai berdasarkan teks.
kebutuhan.
6. Hasil kerja siswa di LEMBAR
PORTOFOLIO akan dikumpulkan
(dikirimkan kepada guru) setelah
Pembelajaran 6 selesai.
Penutup
Mengetahui ………………., ………. 2020

Kepala Sekolah Guru Kelas V


Pembelajaran 2
Fokus Pembelajaran : IPA, Bahasa Indonesia, dan SBdP
Tujuan Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Pembukaan
Kegiatan Inti Sikap:
1. Siswa dengan bimbingan orang tua Percaya diri dan
Siswa dapat menjelaskan mencermati video pembelajaran dari: kerja sama dalam
penyebab terjadinya a. Kiriman guru melalui media melakukan gerak
gangguan pernapasan komunikasi (misalnya WA group) tarian.
dengan benar. b. VIDEO pembelajaran BUPENA 5A
(IPA, Bahasa Indonesia, dan SBdP) Pengetahuan:
Siswa dapat menuliskan (http://erlangga.co.id/bdr-bupena- IPA
daftar pertanyaan sd) Menjelaskan
berdasarkan informasi c. TV, Internet, atau sumber lain penyebab terjadinya
teks dengan benar. 2. Siswa diminta mengerjakan Ayo gangguan
Berlatih halaman105 (IPA). Hasil kerja pernapasan.
Siswa dapat menjelaskan siswa dapat difoto. Presentasi pada
nomor 3 dapat direkam. Foto dan video Bahasa Indonesia
properti dalam tari Mengidentifikasi
dengan tepat. dapat dikirimkan kepada guru melalui
WA. informasi dalam teks
3. Siswa diminta mengerjakan melalui pertanyaan.
Keterampilan Kinerja Praktik SBdP
halaman 106 (Bahasa Indonesia). Mengidentifikasi
Siswa dapat berdiskusi dengan orang berbagai properti
tua. Hasil kerja siswa dapat difoto dan tari.
dikirimkan kepada guru melalui WA.
Keterampilan:
4. Siswa diminta mengerjakan
IPA
Keterampilan Kinerja Praktik
Mempersentasikan
halaman 108 (SBdP). Kegiatan
gangguan pada organ
kelompok dapat diubah dilakukan
pernapasan.
bersama anggota keluarga. Hasil kerja
siswa direkam dan dikirimkan kepada Bahasa Indonesia
guru melalui WA. Membuat pertanyaan
5. Siswa diminta mengerjakan Lembar dan jawaban untuk
Portofolio Pembelajaran 2. menemukan
(http://erlangga.co.id/bdr-bupena-sd- informasi dalam teks.
portofolio)
SBdP
6. Guru memberikan umpan balik sesuai
Menari
kebutuhan.
menggunakan
7. Hasil kerja siswa di LEMBAR
properti tari.
PORTOFOLIO akan dikumpulkan
(dikirimkan kepada guru) setelah
Pembelajaran 6 selesai.
Penutup

………………., ………..2020
Mengetahui

Kepala Sekolah Guru Kelas V


Pembelajaran 3
Fokus Pembelajaran : Bahasa Indonesia, PPKn, dan IPS
Tujuan Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Pembukaan
Kegiatan Inti Sikap:
1. Siswa dengan bimbingan orang Teliti dan cermat dalam
Siswa dapat menyajikan tua mencermati video mengerjakan tugas yang
informasi teks yang pembelajaran dari: diberikan.
ditemukan dalam bentuk a. Kiriman guru melalui media
peta pikiran dengan komunikasi (misalnya WA Pengetahuan:
benar. group) Bahasa Indonesia
b. VIDEO pembelajaran BUPENA Menemukan informasi
Siswa dapat menjelaskan 5A (Bahasa Indonesia, PPKn, dari teks berdasarkan
perbedaan antara hak, dan IPS) pertanyaan.
kewajiban, dan tanggung (http://erlangga.co.id/bdr-
bupena-sd) PPKn
jawab dengan benar. Menjelaskan perbedaan
c. TV, Internet, atau sumber lain
2. Siswa mengerjakan Ayo antara hak, kewajiban,
Siswa dapat menjelaskan dan tanggung jawab.
jenis-jenis usaha yang Berlatih halaman 108 (Bahasa
dikelola secara Indonesia). Hasil kerja siswa IPS
perorangan dan dapat difoto, presentasi untuk Menjelaskan jenis-jenis
kelompok dengan benar. nomor 3 dapat direkam. Foto usaha dan kegiatan
dan video dikirim kepada guru ekonomi di Indonesia.
melalui WA.
3. Siswa mengerjakan Ayo Keterampilan:
Berlatih halaman 110 (PPKn). Bahasa Indonesia
Hasil kerja siswa dapat difoto Mempresentasikan peta
dan dikirim kepada guru pikiran.
melalui WA.
4. Siswa mengerjakan Ayo PPKn
Berlatih halaman 111 (IPS). Menuliskan hak,
Hasil kerja siswa dapat difoto kewajiban, dan
dan dikirim kepada guru tanggung jawab warga
melalui WA. Untuk pembuatan negara.
kliping nomor 3, siswa dapat IPS
mengumpulkan tugasnya Membuat kliping jenis-
minggu depan. jenis usaha dan kegiatan
5. Guru memberikan umpan balik ekonomi.
sesuai kebutuhan.

Penutup

………………., ………. 2020


Mengetahui

Kepala Sekolah Guru Kelas V


Pembelajaran 4
Fokus Pembelajaran : Bahasa Indonesia, PPKn, dan IPS
Tujuan Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Pembukaan
Kegiatan Inti Sikap:
1. Siswa dengan bimbingan orang Cermat dan teliti ketika
Siswa dapat menemukan tua mencermati video mengerjakan tugas.
informasi berdasarkan pembelajaran dari:
cerpen yang dibaca a. Kiriman guru melalui media Pengetahuan:
dengan benar. komunikasi (misalnya WA Bahasa Indonesia
group) Mengidentifikasi informasi
Siswa dapat menjelaskan b. VIDEO pembelajaran BUPENA dalam teks melalui
hak, kewajiban, dan 5A (Bahasa Indonesia, PPKn, pertanyaan.
tanggung jawab sebagai dan IPS)
(http://erlangga.co.id/bdr- PPKn
warga masyarakat. Menjelaskan hak,
bupena-sd)
c. TV, Internet, atau sumber lain kewajiban, dan tanggung
Siswa dapat menjelaskan jawab dalam kegiatan
pengaruh kegiatan 2. Siswa mengerjakan Ayo Berlatih
halaman 112 (Bahasa tertentu.
ekonomi terhadap
kesejahteraan Indonesia). Hasil kerja siswa IPS
masyarakat dengan dapat difoto. Siswa kemudian Menjelaskan pengaruh
benar. menceritakan kembali cerpen kegiatan ekonomi
secara lisan dan dapat direkam. terhadap kesejahteraan
Foto dan video siswa dikirim masyarakat.
kepada guru melalui WA.
3. Siswa mengerjakan Ayo Berlatih
halaman 114 (PPKn) dan Keterampilan
halaman 115 (IPS). Hasil kerja Bahasa Indonesia
siswa dapat difoto dan dikirim Menceritakan kembali isi
kepada guru melalui WA. teks secara lisan.
4. Siswa juga diminta mengerjakan PPKn
Penugasan halaman 114 (PPKn) Menuliskan hak,
secara individu. Hasil kerja siswa kewajiban, dan tanggung
difoto dan dikirim melalui WA. jawab dalam kegiatan
5. Siswa mengerjakan Lembar tertentu.
Portofolio Pembelajaran 4
(http://erlangga.co.id/bdr- IPS
bupena-sd-portofolio) Membuat peta pikiran
6. Guru memberikan umpan balik mengenai pengaruh
sesuai kebutuhan. kegiatan ekonomi
7. Hasil kerja siswa di LEMBAR terhadap kesejahteraan
PORTOFOLIO akan dikumpulkan masyarakat.
(dikirimkan kepada guru) setelah
Pembelajaran 6 selesai.

Penutup
………………., ………. 2020
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Kelas V

Pembelajaran 5
Fokus Pembelajaran : IPA, Bahasa Indonesia, dan SBdP
Tujuan Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Pembukaan
Kegiatan Inti Sikap:
1. Siswa dengan bimbingan orang tua Percaya diri dalam
Siswa dapat menjelaskan mencermati video pembelajaran dari: mengerjakan tugas.
penyakit pada organ a. Kiriman guru melalui media
pernapasan dengan komunikasi (misalnya WA group) Pengetahuan:
benar. b. VIDEO pembelajaran BUPENA 5A IPA
(IPA, Bahasa Indonesia, dan SBdP) Menjelaskan penyakit
Siswa dapat menjelaskan (http://erlangga.co.id/bdr- pada organ
informasi sesuai teks bupena-sd) pernapasan.
dengan benar. c. TV, Internet, atau sumber lain
2. Siswa diminta mengerjakan Bahasa Indonesia
Keterampilan Kinerja Produk Mengidentifikasi
Siswa dapat menjelaskan informasi berdasarkan
properti tari sebegai halaman 116 (IPA) secara
perorangan dengan bantuan orang pertanyaan.
pelengkap dengan benar.
tua. Kliping buatan siswa dapat SBdP
dikumpulkan setelah pembelajaran 6 Mengidentifikasi
selesai. properti tari sebagai
3. Siswa diminta mengerjakan pelengkap tarian
Keterampilan Kinerja Praktik daerah.
halaman 118 (Bahasa Indonesia dan
SBdP). Hasil kerja siswa dapat difoto, Keterampilan:
sedangkan presentasi siswa direkam. IPA
Foto dan video siswa dikirim kepada Membuat kliping
guru melalui WA. Kumpulan artikel tentang penyakit
dan properti dapat dikumpulkan pernapasan manusia.
setelah Pembelajaran 6 selesai.
4. Siswa mengerjakan Lembar Bahasa Indonesia
Portofolio Pembelajaran 5. Mempresentasikan
(http://erlangga.co.id/bdr-bupena- peta pikiran yang telah
sd-portofolio) dibuat.
5. Guru memberikan umpan balik SBdP
sesuai kebutuhan. Mempresentasikan
6. Hasil kerja siswa di LEMBAR berbagai properti yang
PORTOFOLIO akan dikumpulkan dipakai pada tarian
(dikirimkan kepada guru) setelah daerah.
Pembelajaran 6 selesai.
Penutup

………………., ………..2020
Mengetahui

Kepala Sekolah Guru Kelas V


Pembelajaran 6
Fokus Pembelajaran : PPKn, Bahasa Indonesia, dan SBdP
Tujuan Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Pembukaan
Kegiatan Inti Sikap:
1. Siswa dengan bimbingan orang tua Teliti dan cermat
Siswa dapat menjelaskan mencermati video pembelajaran dari: dalam mengerjakan
nilai-nilai penting dalam a. Kiriman guru melalui media soal.
bermusyawarah dengan komunikasi (misalnya WA group)
benar. b. VIDEO pembelajaran BUPENA 5A Pengetahuan:
(PPKn, Bahasa Indonesia, dan SBdP) PPKn
Siswa dapat menjelaskan (http://erlangga.co.id/bdr-bupena- Mengidentifikasi
informasi berdasarkan sd) nilai-nilai penting
teks dengan benar. c. TV, Internet, atau sumber lain dalam musyawarah.
2. Siswa diminta mengerjakan
Keterampilan Kinerja Produk Bahasa Indonesia
Siswa dapat menjelaskan Mengidentifikasi
unsur-unsur yang harus halaman 119 (PPKn). Hasil kerja siswa
dapat difoto dan dikirim kepada guru informasi
dipersiapkan untuk berdasarkan teks.
peragaan tari dengan melalui WA.
benar. 3. Siswa diminta mengerjakan Ayo SBdP
Berlatih halaman 120 (Bahasa Menjelaskan unsur-
Indonesia). Kegiatan tanya jawab unsur yang harus
dapat dilakukan bersama orang tua. dipersiapkan untuk
Hasil kerja siswa dapat difoto dan peragaan tari.
dikirim kepada guru melalui WA.
4. Siswa diminta mengerjakan Ayo Keterampilan:
Berlatih halaman 121 (SBdP). Hasil PPKn
kerja siswa dapat difoto dan dikirim Menuliskan
kepada guru melalui WA. pengalaman
5. Siswa diminta untuk menyelesaikan bermusyawarah.
Lembar Portofolio Pembelajaran 6
(http://erlangga.co.id/bdr-bupena-sd- Bahasa Indonesia
portofolio) Membuat pertanyaan
6. Siswa diminta mengerjakan untuk menemukan
Penugasan halaman 122. Hasil kerja informasi dalam teks.
siswa dapat difoto dan dikirim kepada SBdP
guru melalui WA. Menuliskan unsur-
7. Guru meminta siswa untuk unsur yang harus
mengerjakan Latihan Soal Subtema 2 dipersiapkan untuk
halaman 123–124. peragaan tari.
8. Guru memberikan umpan balik sesuai
kebutuhan.
9. Guru meminta siswa/ortu untuk
mengumpulkan LEMBAR PORTOFOLIO
Subtema 2 kepada Guru/Sekolah
beserta tugas-tugas lain.
Penutup
………………., ………..2020
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Kelas V

Anda mungkin juga menyukai