Anda di halaman 1dari 25

PEMETAAN KEBUTUHAN

BELAJAR SISWA

Materi : Lingkaran

Kelas /Semester : VIII / Genap

Kompetensi Dasar :

3.7 Menjelaskan sudut pusat, sudut keliling, panjang busur, dan luas juring lingkaran,
serta hubungannya
Tujuan pembelajaran :

Melalui pembelajaran berdiferensiasi, siswa mampu menyebutkan unsur-unsur pada


lingkaran dengan tepat dan dapat menyelesaikan permasalahan yang berkaitan
dengan unsur-unsur lingkaran

KEBUTUHAN SISWA KELOMPOK SISWA KELOMPOK SISWA KELOMPOK


BELAJAR A B C

Siswa yang telah Siswa yang Siswa yang sulit


memahami unsur- sebenarnya telah memahami
unsur lingkaran cukup unsur- unsur
secara keseluruhan memahami unsur- lingkaran
dan siap untuk unsur lingkaran
diberikan tantangan secara
Kesiapan belajar untuk menyelesaikan keseluruhan dan
permasalahan yang siap untuk
diberikan diberikan
tantangan untuk
menyelesaikan
permasalahn
yang diberikan
Siswa diminta Siswa menggunakan Siswa akan
mengerjakan soal tingkat berbagai sumber belajar mendapatkan
tinggi kemudian diminta misalnya browsing di pembelajaran eksplisit
untuk bekerja secara internet. Jika mengalami tentang konsep unsur-
mandiri kemudian saling kesulitan, siswa unsur lingkaran. Guru
memeriksa pekerjaan menerapkan strategi akan memberikan
masing-masing “bertanya kepada 3 teman scaffolding dalam
sebelumbertanya langsung proses ini.
Proses pada guru”. Guru sesekali
datang memfasilitasi untuk
memastikan tidak ada
miskonsepsi.

Produk Siawa Bebas mempersentasikan hasil kegiatan kelompok berdasaekan minat


dan gayanya masing -masing
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah : SMP Negeri 221 Jakarta


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : VIII / II (Dua)
Alokasi Waktu : 2 JP

A. Tujuan Pembelajaran

Melalui pembelajaran berdiferensiasi, siswa mampu menyebutkan unsur-unsur pada


lingkaran dengan tepat dan dapat menyelesaikan permasalahan yang berkaitan dengan
unsur-unsur lingkaran

B. Langkah Langkah Pembelajaran

Tahapan Strategi Keterangan


Kegiatan
Kegiatan ➢ Guru Mengucapkan salam dan menyapa siswa 15 menit
Awal ➢ Guru meminta salah satu siswa memimpin berdoa
➢ Guru mengingatkan keyakinan kelas saat pembelajaran
➢ Guru menjelaskan tujuan pembelajaran
➢ Melalui memberikan rangsangan melalui beberapa pertanyaan
pemantik yang berhubungan engan materi yang dipelajari
➢ Menginformasikan cara belajar yang akan di bagi menjadi 3
kelompok
Kegiatan ➢ Guru membagi siswa kedalam 3 kelompok A, B dan C 45 menit
Inti Diferensiasi Konten
➢ Kelompok A di berikan berupakan gambar dan beberapa
penjelasan tentang Unsur unsur lingkaran kelompok B di
berikan video unsur -unsur lingkaran dengan fasilitas laptop
kelompok C di berikan jam dinding yang berbentuk linkarang
dan dengan pengarah guru sebagai fasilitator.
➢ Siswa secara berkelompok mengamati, membaca,
mendengarkan video sesuai dengan tugas kelompoknya
masing -masing
➢ Melalui tanya jawab guru mengkonfirmasi apa yang mereka
dapatkan dari kegiatan awal
➢ Guru membagikan lembar refleksi untuk mengetahui tingkat
pemahaman siswa dari kegiatan yang telah dilaksanakan
Diferensiasi Proses
➢ Selanjutnya guru membagi siswa dalam beberapa kelompok
Kembali sesuai dengan tingkat pengetahuan siswa
➢ Guru memberikan Lembar Kerja (LK) yang berisi soal
penugasan sesuai tingkat pengetahuan mereka masing-
masing. LK yang diberikan berbeda untuk setiap kelompok
sesuai dengan pemetaan. Kelompok A diberikan LK yang
memuat LK yang paling sederhana dan berisi soal tingkat
tinggi, kelompok B diberikan LK dengan menampilkan semua
bentuk unsur-unsur lingkaran dan berisi soal tingkat menengah,
kelompok C diberikan LK yang menyertakan penjelasan serta
detail dan berisi soal yang memiliki tingkat kesulitan rendah
yang akan dikerjakan.
➢ Siswa bersama kelompoknya menentukan unsur-unsur
lingkaran dari LK yang sudah diberikan dan mengerjakannya
secara kooperatif
Pada setiap tahapan, guru melakukan pembimbingan
disesuaikan dengan kebutuhan kelompok murid yang ada.
Pada kelompok A siswa diminta mengerjakan soal tingkat
tinggi kemudian diminta untuk bekerja sama secara mandiri
lalu saling memeriksa pekerjaan masing-masing. Pada
kelompok B murid menggunakan berbagai sumber belajar
misalnya browsing di internet. Jika mengalami kesulitan,
siswa menerapkan strategi “bertanya kepada 3 teman
sebelum bertanya langsung pada guru”. Guru sesekali datang
memfasilitasi untuk memastikan tidak ada miskonsepsi. Pada
kelompok C murid akan mendapatkan pembelajaran eksplisit
tentang konsep penyajian data. Guru akan memberikan
scaffolding dalam proses ini.
Diferensiasi Produk
➢ Siswa mempersentasikan hasil diskusi masing-masing dari
kelompok memberikan mereka mempersetasikan dengan gaya
yang berbeda beda boleh dengan dibuat sebuah lagu atau
dengan dialog

Kegiatan ➢ Guru memberikan umpan balik terhadapa hasil persentasi dan 20 menit
Akhir hasil kegiatan pembelajaran
➢ Guru merefleksi pembelajaran melalui tanya jawab Bersama
siswa
➢ Siswa menyimpulkan kegiatan pembelajaran hari ini di bawah
bimbingan guru

A. PENILAIAN
Sikap : Pembentukan karakter religius, jujur, cerdas, kerja keras,
ingintahu, mandiri dan percaya diri.

Pengetahuan : Tes melalui tes tetulis


Keterampilan : Rubrik penilaian terhadap produk yang dihasilkan (terlampir)

Mengetahui, Jakarta …………….


Kepala SMP N 221 Jakarta Guru Matematika

Mohamad Saleh, S.Pd Sari Mardiana, S.Pd


NIP. 198601292009042001
Lembar Penilaian Sikap
Sikap Spritual
Penilaian Dilakukan melalui kegiatan Observasi dan menuliskan hasil observasi pada Jurnal
penilaian sikap dengan mencatat sikap yang menonjol positif atau negative dari siswa yang
dinilai dengan indikator sikap spiritual pada e-raport
1. Berdoa sebelum dan sesudah melakukan kegiatan;
2. Menjalankan ibadah sesuai dengan agamanya;
3. Memberi salam pada saat awal dan akhir kegiatan;
4. Bersyukur atas nikmat dan karunia TYME
5. Mensyukuri kemampuan manusia dalam mengendalikan diri;
6. Bersyukur ketika berhasil mengerjakan sesuatu;
7. Beserah diri ( tawakkal) Kepada Tuhan setelah berikhtiar atauberusaha;
8. Memelihara hubungan baik sesama umat ciptaan TYME;
9. Menghormati orang lain yang menjalankan ibadah sesuai agamanya.

Sikap Sosial
Pada Penilaian sikap social Penilaian Dilakukan melalui kegiatan Observasi dan menuliskan
hasil observasi pada Jurnal penilaian sikap dengan mencatat sikap yang menonjol positif
atau negative dari siswa yang dinilai dengan indikator sikap social pada e-raport

Ingin Tahu Mandiri Percaya Diri

• Mengamat • Mampu • berani presentasi di


i menyelesaikan tugas depankelas.
denganbai dan tanggungjawab • berani berpendapat,
k • Mampu mengatasi bertanya,
• Sering bertanya masalah atau menjawab
• Percaya pada pertanyaan
• Aktif berdiskusi
kemampuan sendiri
• Mampu mengatur

• dirinya sendiri.
Rubrik Penilaian Pengetahuan dan Keterampilan Siswa

NAMA Sangat Mahir Mahir berkembang Mulai


Berkembang
4 3 2 1
Menyebutkan lebih Dapat menyebutkan Dapat Dapat
dari 8 Unsur-unsur 5 sampai dengan 7 menyebutkan 3 menyebutkan
dengan dengan unsur-unsur lingkaran sampai dengan 1-2 unsur-
tepat beserta ciri dengan tepat, dapat 5 unsur-unsur unsur
ciri dan unsur- menyebutkan ciri ciri lingkaran matematika
unsur tersebut, dari unsur-unsur dengan tepat, beserta ciri-
dapat lingkaran dapat beserta ciri- cirinya
menyelesaikan menyelesaikan soal cirinya
permasalahan yang pengetahuan
yang berkaitan sederhana yang
dengan unsur berkaitan dengan
unsur lingkaran unsur-unsur lingkaran
dalam kehidupan
sehari hari
Tes Pemetaan/

Berikan jawaban secara jujur dari apa yang anak-anak ketahui sendiri.

No Pernyataan Ya Tidak

1 Panjang diameter sama dengan 2 kali panjang jari-jaring


lingkaran
2 Jumlah panjang busur besar dengan busur kecil sama
dengan

keliling lingkaran
3 Busur adalah bagian dari keliling lingkaran

4 Keliling lingkaran adalah busur terbesar

5 Diameter adalah tali busur terpanjang

6 Apotema selalu tegak lurus dengan suatu tali busur

7 Pada tali busur yang berimpit dengan diameter, tali busur


tersebut

tidak memiliki apotema


8 Jika semakin besar luas suatu juring, maka ukuran sudut
pusat yang
bersesuaian dengan juring tersebut akan semakin besar pula
LEMBAR KERJA
UNSUR-UNSUR LINGKARAN

Kelompok A :
Kelompok A :
Nama Anggota :
Nama Anggota :
1. ........................................
6. ........................................
2. ………………………….
7. ………………………….
3. ………………………….
8. ………………………….
4. ………………………….
9. ………………………….
5. ………………………….
10. ………………………….

Unsur-Unsur Lingkaran

1. Diameter Lingkaran

Perhatikan gambar di atas.

Sebutkan Ciri-ciri dari diameter ………

Sebutkan nama dari diameter pada gambar diatas?


2. Jari-Jari Lingkaran

Perhatikan gambar di atas.

Sebutkan Ciri-ciri dari jari-jari ………


Sebutkan nama jari-jari pada gambar diatas?

3. Busur Lingkaran

Perhatikan gambar di atas.

Sebutkan ciri-ciri dari busur lingkaran ………


Sebutkan nama busur lingkaran pada gambar diatas?

4. Tali Busur

Perhatikan gambar di atas.

Sebutkan ciri-ciri dari tali busur lingkaran ………


Sebutkan nama tali busur lingkaran pada gambar diatas?
Apakah diameter termasuk Tali busur Jelaskan ?

_____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________

5. Apotema

Perhatikan gambar di atas.

Sebutkan ciri-ciri dari apotema lingkaran ………


Sebutkan nama apotema lingkaran pada gambar diatas?
6. Juring

Perhatikan gambar di atas.

Sebutkan ciri-ciri dari juring lingkaran ……… Sebutkan


nama juring lingkaran pada gambar diatas?
7. Tembereng

Sebutkan ciri-ciri dari tembereng lingkaran ………


Sebutkan nama tembereng lingkaran pada gambar diatas?

Perhatikan Gambar dibawah ini !

Tembereng yang berwarna kuning merupakan bagian dari juring …… yang


dipotong oleh segitiga ….. maka dapat dirumuskan bahwa tembereng yang
dibatasi busur … dan tali busur …

Tembereng = ………….. - ………….

8. Sudut Pusat

Apabila sudut pusat semakin besar maka akan Luas Lingkaran akan semakin….
Dan Keliling Lingkaran akan semakin …….
SOAL TANTANGAN

Sebuah ban mobil memiliki panjang diamete 70 cm.


Ketika mobil tersebut berjalan, ban mobil tersebut
berputar sebanyak 400 kali. Tentukan diameter ban
mobil, keliling ban mobil, dan jarak yang ditempuh
mobil tersebut!
LEMBAR KERJA
UNSUR-UNSUR LINGKARAN

Kelompok B :
Kelompok B :
Nama Anggota :
Nama Anggota :
1. ........................................
7. ........................................
2. ………………………….
8. ………………………….
3. ………………………….
9. ………………………….
4. ………………………….
10. ………………………….
5. ………………………….
11. ………………………….
6. ………………………….
12. ………………………….

Unsur-Unsur Lingkaran

1. Diameter Lingkaran

Sebutkan 3 ciri dari diameter :


1. ………………………………..
2. ………………………………..
3. ………………………………..
Jadi yang termasuk diameter dari gambar diatas adalah : ……….
2. Jari-Jari Lingkaran

Perhatikan gambar di atas.


Sebutkan 2 ciri-ciri dari jari-jari :
1. ………………….

2. ………………….

Sebutkan nama dari jari-jari pada gambar diatas?

3. Busur Lingkaran

Sebutkan 5 ciri-ciri dari busur lingkaran :

1. Berupa kurva lengkung

2. Berimpit dengan lingkaran

3. . …………………..
4. …………………..

5. …………………..
Sebutkan nama busur lingkaran pada gambar diatas?

4. Tali Busur

Sebutkan 2 ciri-ciri dari tali busur lingkaran :


1. …………………..
2. …………………..

Sebutkan nama tali busur lingkaran pada gambar diatas?

Diameter termasuk talibusur karena diameter menghungkan 2 titik

dalam lingkaran yaitu …. dan …. . Tali Busur …. Merupakan tali busur terpanjang
5. Apotema

Sebutkan 3 ciri-ciri dari tali busur lingkaran :


1. …………………..
2. …………………..

3. …………………..

Sebutkan nama apotema lingkaran pada gambar diatas?


6. Juring

Sebutkan 3 ciri-ciri dari tali busur


lingkaran :
1. …………………..
2. …………………..
3. …………………..

Sebutkan nama apotema lingkaran pada gambar diatas?

7. Tembereng

Sebutkan 2 ciri-ciri dari tali busur


lingkaran :
1. …………………..
2. …………………..

Sebutkan nama tembereng lingkaran pada gambar diatas?


8. Sudut Pusat

Sebutkan 3 ciri-ciri dari tali busur lingkaran :

1. …………………..
2. …………………..

3. …………………..

Sebutkan nama sudut pusat lingkaran pada gambar diatas?

SOAL TANTANGAN

Jari-jari sebuah roda 28 cm. Jika roda


berputar atau menggelinding sebanyak 100
kali, maka panjang lintasan roda itu adalah
....
LEMBAR KERJA
UNSUR-UNSUR LINGKARAN

Kelompok C : Kelompok C :
Nama Anggota : Nama Anggota :
1. ........................................ 6. ........................................
2. …………………………. 7. ………………………….
3. …………………………. 8. ………………………….
4. …………………………. 9. ………………………….
5. …………………………. 10. ………………………….

Unsur-Unsur Lingkaran

1. Diameter Lingkaran

Ciri-ciri dari diameter yaitu :


1. Berupa ruas garis
2. Menghubungkan dua titik pada tepi dari lingkaran
3. Melalui titik pusat lingkaran
Jadi yang termasuk diameter dari gambar diatas adalah : ……….
2. Jari-Jari Lingkaran

Perhatikan gambar di atas.


Ciri-ciri dari jari-jari :
1. Berupa ruas garis

2. Menghubungkan titik pada lingkaran dengan titik pusat lingkaran


Sebutkan nama dari jari-jari pada gambar diatas?

3. Busur Lingkaran

Sebutkan 5 ciri-ciri dari busur lingkaran :

1. Berupa kurva lengkung


2. Berimpit dengan lingkaran

3. Jika kurang dari setengah lingkaran (sudut pusat < 1800) disebut busur minor

4. Jika lebih dari setengah lingkaran (sudut pusat > 1800) disebut busur mayor

5. Busur setenah lingkaran berukuran sudut pusat = 1800


Sebutkan nama busur lingkaran pada gambar diatas?

4. Tali Busur

Ciri-ciri dari tali busur lingkaran :

1. Berupa ruas garis

2. Menghubungkan dua titik pada lingkaran

3. Tali busur terpanjang pada gambar ke tiga adalah diameter karena melalui
titk pusat lingkaran

Sebutkan nama tali busur lingkaran pada gambar diatas?


5. Apotema

Ciri-ciri dari tali busur lingkaran :

1. Berupa ruas garis


2. Menghubungkan titik pusat dengan satu titik di tali busur

3. Tegak lurus dengan tali busur


6.

Sebutkan nama apotema lingkaran pada gambar diatas?

6. Juring

Ciri-ciri dari tali busur lingkaran :

1. Berupa daerah di dalam lingkaran

2. Dibatasi oleh dua jari-jari dan satu busur lingkaran


3. Jari-jari yang membatasi memuat titik ujung busur lingkaran
Sebutkan nama juring lingkaran pada gambar diatas?

7. Tembereng

Ciri-ciri dari tali busur lingkaran :

1. Berupa daerah di dalam lingkaran

2. Diabatasi oleh tali busur dan busur lingkaran Sebutkan


Nama tembereng lingkaran pada gambar diatas?
8. Sudut Pusat

Ciri-ciri dari tali busur lingkaran :

1. Terbentuk daru dua sinar garis (kaki sudut)

2. Kaki sudut berimpit dengan jari-jari lingkaran


3. Titik sudut berhimpit dengan titik pusat lingkaran
Sebutkan nama sudut pusat lingkaran pada gambar diatas?

Anda mungkin juga menyukai