Anda di halaman 1dari 4

PERATURAN DIREKTUR RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK (RSIA) RSIA MILANO

NOMOR /DIR/PER/RSIA-M/ /20186

TENTANG

DAFTAR KELOMPOK YANG BERESIKO MENGALAMI KEKERASN FISIK


RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK (RSIA) RSIA MILANO

DIREKTUR RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK (RSIA) RSIA MILANO

Menimbang : a. Bahwa dalam upaya meningkatkan mutu pelayanan RSIA Milano, maka
diperlukan penyelenggaraan Pelayanan Pasien yang bermutu tinggi di
RSIA Milano
b. Bahwa agar penyelenggaraan Pelayanan Pasien yang bermutu tinggi dan
Ketentuan Pasien yang bermutu tinggi di RSIA Milano dapat terlaksana
dengan baik, perlu menetapkan kelompok yang beresiko mengalami
kekerasan fisik Di RSIA Milano sebagai landasan bagi penyelenggaraan
Pelayanan Pasien yang bermutu tinggi di RSIA Milano
c. Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam butir a
dan b,perlu ditetapkan dengan Ketetapan Direktur RSIA Milano .
Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit (Lembar
Negara Republik Indonesia Nomor 49, Tambahan Lembar Negara
Republik Indonesia Nomor 5072).
2. Undang-Undang Republik Indonesia nomor 29 tahun 2004 tentang
Praktik Kedokteran
3. Undang-Undang Republik Indonesia nomor 36 tahun 2009 tentang
Kesehatan
4. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2014 tentang
Tenaga Kesehatan
5. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 38 Tahun 2014 tentang
Keperawatan
6. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
1333/Menkes/SK/XII/1999 Tentang Standar Pelayanan Rumah Sakit.
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 1438 tahun 2010 tentang Standar
Pelayanan kedokteran
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 290 tahun 2010 tentang
Persetujuan Tindakan Kedokteran
9. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 269 tahun 2010 tentang Rekam
Medis
10. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 169 tahun 2011 tentang
Keselamatan pasien Rumah sakit
11. Peraturan Pemerintah nomor 7 tahun 2011 tentang pelayanan darah.
12. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 812/Menkes
/PER/VII/2010 tentang Penyelengaraan Pelayanan Dialisis Pada Fasilitas
Pelayanan Kesehatan.
13. Peraturan Menteri Kesehatan RI nomor 1438/Menkes/Per/IX/2010
tentang Standar Pelayanan Kesehatan
14. Peraturan Menteri Kesehatan RI nomor 1691/Menkes/Per/VIII/2011
tentang Keselamatan Pasien Rumah Sakit.
MEMUTUSKAN :

Menetapkan :

KESATU : KEPUTUSAN DIREKTUR RSIA MILANO TENTANG DAFTAR KELOMPOK


YANG BERESIKO MENGALAMI KEKERASAN FISIK DI RSIA MILANO .
KEDUA : Keputusan direktur rsia Milano tentang daftar kelompok yang berasiko
mengalami kekerasan fisikdi RSIA Milano sebagaimana tercantum dalam
Lampiran Ketetapan ini.
KETIGA : Pembinaan dan pengawasan kelompok yang berasiko mengalami kekerasan
fisik di RSIA Milano dilaksanakan oleh manajer Pelayanan Medik RSIA
Milano
KEEMPAT : Ketetapan ini berlaku sejak tanggal ditetapkannya, dan apabila di kemudian
hari ternyata terdapat kekeliruan dalam penetapan ini akan diadakan
perbaikan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Teluk Kuantan

Pada tanggal : Agustus 2018

DIREKTUR RSIA MILANO

dr.
LAMPIRAN
PERATURAN DIREKTUR RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK (RSIA) RSIA MILANO
NOMOR : /DIR/PER/RSIA-M/ /20185
TANGGAL : 2018

TENTANG
DAFTAR KELOMPOK YANG BERESIKO MENGALAMI KEKERASAN FISIK
DI RSIA MILANO
DAFTAR KELOMPOK YANG BERESIKO MENGALAMI KEKERASAN FISIK
RSIA MILANO

Berikut ini adalah daftar kelompok pasien beresiko mengalami kekerasan fisik
yang harus mendapat perlindungan sesuai kebijakan yang berlaku di RSIA
MILANO

No. Kelompok Tindakan Pencegahan


1 Bayi dan anak Ruang bayi selalu dalam kondisi tertutup dan
terkunci
Penghalang tempat tidur harus selalu
dipasang
Pasien bayi yang dipulangkan harus diantar
oleh petugas/bidan sampai ke pintu pembatas
rawat inap
Bayi baru lahir yang diserahkan kepada
keluarga, harus menggunakan formulir serah
terima bayi baru lahir.
2 Manula Setiap ruangan harus tersedianya tombol
darurat
Harus selalu di tunggu oleh satu orang sesuai
ketentuan rumah sakit
Menyedikan alat bantu gerak misalnya:
Tongkat, Tripot, Kursi roda
3 Penyandang cacat Menyediakan alat bantu gerak di setiap
ruangan sesuai kebutuhan pasien
4 Tidak sadarkan diri di tempatkan di dalam ruangan khusus
(Koma) Penunggu pasien berada di luar ruangan
5 Korban Kriminal Ditempatkan di tempat tidak mudah diakses
oleh banyak orang

Ditetapkan di : Teluk kuantan


Pada tanggal : maret 2018
Direktur RSIA MILANO

dr.

Anda mungkin juga menyukai