Anda di halaman 1dari 2

َّ ‫ۚ ُأ ِحلَّتْ لَ ُكم بَ ِهي َمةُ اَأْل ْن َع ِام ِإاَّل َما يُ ْتلَ ٰى َعلَ ْي ُك ْم َغ ْي َر ُم ِحلِّي ال‬ 

‫يَا َأيُّ َها الَّ ِذينَ آ َمنُوا َأ ْوفُوا بِا ْل ُعقُو ِد‬
‫ ُد‬4‫ۗ ِإنَّ هَّللا َ يَ ْح ُك ُم مَا يُ ِري‬ ‫ص ْي ِد َوَأنتُ ْم ُح ُر ٌم‬
]٥:١[
Artinya :“Hai orang-orang yang beriman, penuhilah aqad-aqad itu. dihalalkan bagimu binatang
ternak, kecuali yang akan dibacakan kepadamu. (yang demikian itu) dengan tidak menghalalkan
berburu ketika kamu sedang mengerjakan haji. Sesungguhnya Allah menetapkan hukum-hukum
menurut yang dikehendaki-Nya.” (QS. Al-Maidah: 1)
Firman Allah dalam surat Al-Isra’:34

[١٧:٣٤] ُ‫ال ْاليَتِ ِيم ِإاَّل بِالَّتِي ِه َي َأحْ َسنُ َحتَّ ٰى يَ ْبلُ َغ َأ ُش َّده‬
َ ‫ۚ َواَل تَ ْق َربُوا َم‬ ‫ِإ َّن ْال َع ْه َد َكانَ َم ْسُئواًل ۖ َوَأوْ فُوا بِ ْال َع ْه ِد‬
Artinya :“Dan janganlah kamu mendekati harta anak yatim, kecuali dengan cara yang lebih
baik (bermanfaat) sampai ia dewasa dan penuhilah janji; Sesungguhnya janji itu pasti diminta
pertanggungan jawabnya.” (QS. Al-Isra’: 34)

Hikmah
1.      Dengan menepati janji, kita terhindar dari sifat munafik. Sebab, perilaku orang yang munafik
salah satunya adalah ingkar janji.
2.      Dengan menepati janji dapat menjadi jalan untuk masuk surga Firdaus. Surga Firdaus ini hanya
diperuntukkan bagi orang yang memiliki sifat-sifat baik.
3.      Dengan menepati janji, kita akan terbebas dari tuntutan baik di dunia maupun di akhirat. Setiap
janji akan diminta pertanggungjawabannya.
4.      Dengan menepati janji, kita meneladani sifat Allah, yang tidak pernah mengingkari janji-Nya.
5.      Dengan menepati janji, kita akan dipercaya orang lain. Salah satu sifat Nabi SAW. yang
mengantarkannya dipilih Allah menjadi Nabi dan Rasul-Nya adalah karena ia adalah orang yang
tepercaya.
6.      Dengan menepati janji, kita akan menjadi pribadi yang berwibawa, tidak dilecehkan, dan akan
mendapatkan prasangka baik dari orang lain.
7.      Dengan menepati janji kita akan terhindar dari dosa besar dan akan meraih keutamaan.
Mengingkari janji antara sesama Muslim hukumnya haram, sekalipun terhadap orang kafir,
lebih-lebih terhadap sesama Muslim. Jadi, memenuhi janji termasuk keutamaan, sedangkan
mengingkarinya dosa besar.
8.      Dengan menepati janji, jalinan antar individu akan terjalin harmonis dan semakin erat. Menepati
janji merupakan wujud dari memuliakan, menghargai, dan menghormati manusia.
9.      Dengan menepati janji, kita digolongkan menjadi golongan Nabi Muhammad SAW.
Cerita teladan

Kisah-kisah Menepati Janji atau Cerita


Pendek Tentang Menepati Janji
Yang pertama, “Aku berjual beli dengan nabi Saw sebelum bitsah, aku menyisakan
kembalian pada beliau. Lalu aku berjanji akan membawanya disuatu tempat, tapi aku lupa. Aku
ingat setelah tiga hari kemudian. Lalu aku mendatangu tempat itu dan aku dapati beliau ada
ditempat itu. Beliau berkata, “Sungguh engkau telah menyusahkanku. Aku disini sejak tiga hari
menunggumu.” (THR. Abu Dawud).
Yang kedua, Jabir bin Abdillah berkata, “Ketika wafatnya Rasulullah Saw dan datang
kepada Abu Bakar harta benda dari Hardhrami, maka berkata Abu Bakar, “Siapa yang memiliki
piutang kepada nabi Saw atau pernah dijanjikan sesuatu oleh beliau, datanglah kepada kami.”
Maka Jabir berkata, “Aku pernah dijanjikan nabi akan diberi ini,ini,ini.” Sambil
membentangkan tangannya tiga kali. Jabir berkata, “maka Abu Bakar memberikan 500.” Abu
bakar berkata, “ambil lagi yang sebanyak itu! .” (THR Bukhari-Muslim).
Yang terkhir, Abi Juhaifah pernah dijanjikan oleh Rasulullah Saw akan diberi 13
qulush(unta betina muda), “lalu aku mendatanginya, tapi beliau wafat hingga aku tidak diberi
apapun. Ketika Abu Bakar menjadi Khalifah, beliau berkata, “Siapa yang memiliki janji dengan
Rasulullah Saw, datanglah kepadaku.” Maka aku berdiri dan memberitahukannya lalu beliau
memerintahkan untuk memberi kepada kami.” (THR. Tirmidzi ).
Berjanjilah yang benar lalu penuhilah. Jangan pertaruhkan masa depanmu di Hari Akhir
oleh kelalaian lidah dan lisanmu! Semoga Allah memudahkan usaha kita. Amin , wallahu a’lamu
bish shawab. (edited by haryadhi)  

Anda mungkin juga menyukai