Anda di halaman 1dari 26

REKAYASA LAPANGAN TERBANG

Sejarah & Perkembangan Penerbangan

Dosen Pengampu
Taufik Martha, MT
PANDUAN TEKNIS DAN TATA TERTIB PERKULIAHAN
VIA TEACHMINT
1. Menggunakan nama lengkap saat bergabung di TEACHMINT.
2. 1 (satu) akun google untuk 1 (satu) mahasiswa (jika terdapat
akun lebih dari 1 maka akan di hapus otomatis).
3. Selalu perhatikan tanggal pengumpulan tugas agar tepat
waktu. Jika terjadi keterlambatan tugas akan ada pengurangan
poin.
4. Memanfaatkan fitur “SERAHKAN TUGAS” pada saat
pengumpulan tugas. (Menuliskan nama dan nim di kolom
komentar).
5. Selalu perhatikan jadwal kelas agar mendapat materi
perkuliahan terupdate.
6. Jadwal link teachmint.
Kontrak Perkuliahan
Agenda 01 Aturan yang yang disepakati mahasiswa dalam perkuliahan baik tata tertib,
tugas dan skema penilaian.

Sejarah Penerbangan di Indonesia


02 Bagaimana penerbangan di Indonesia dimulai.

Peran Transportasi Udara


03 Manfaat transportasi udara bagi negara kita.

Karakteristik Transportasi Udara


04 Bedanya dengan transportasi lain.

Organisasi Penerbangan
05 Organisasi apa saja yang ada dalam dunia penerbangan
1. SEJARAH PENERBANGAN DI INDONESIA
Bagaimana Penerbangan Indonesia Dimulai?
Penerbangan Indonesia Tahun ke Tahun…..(1)

1913 1924 1928


Penerbangan pertama di Pesawat jenis fokker F-& milik Rintisan rute penerbangan di indonesia
Indonesia diawali dengan maskapai penerbangan belanda dimulai dengan berdirinya perusahaan
suksesnya penerbangan asal melakukan penerbangan dari KNILM (Koninklijke Nederlandsch
belanda bernama J.W.E.R. Hilger bandara schippol Amsterdam ke Indische Luchtvaart Maatschappij)
menerbangkan pesawat jenis Batavia selama 55 hari dan kerjasama pemerintah belanda dengan
fokker dalam kegiatan pameran berhenti di 19 kota di dunia dan perusahaan dagang lainya. KNILM
dirgantara di Surabaya. kemudian mendarat di cililitan membuka rute penerbangan tetap
yang sekarang dikenal dengan batvia bandung sekali seminggu
nama bandar udara halim menggunakan pesawat fokker-F7/3B.
perdana kusuma Selanjutnya, KNILM membuka rute
penerbangan Batvia-Surabaya-
Palembang-Pekanmbaru-Medan
bahkan sampai Singapura dengan
jadwal penerbangan seminggu sekali
Penerbangan Indonesia Tahun ke Tahun…..(2)

1929 1948 1949


Awal mula penerbangan Pesawat pertama Republik Maskapai penerbangan KLM
berjadwal di Indonesia dilakukan Indonesia berjenis Dakota R-001 Interinsulair Berdrijf diserahkan kepada
oleh perusahaan penerbangan seulewah yang dibeli hasil pemerintah Indonesia sesuai perjanjian
KLM (Koninklijke Luchtvaart patungan rakyat Aceh. Pesawat Konfrensi Meja Bundar. Pesawat Dakota
Maatschappij) menggunakan ini dikenal dengan nama RI-1 dan DC-3 ini kemudian diregistrasi oleh
pesawat fokker F-78 bermesin RI-2 dan merupakan cikal bakal pemerintah Indonesia dan dicat dengan
tiga yang dipakai untuk dari berdirinya perusahaan logo dan nama baru, Garuda Indonesia
mengangkut kantong surat. Pada penerbangan niaga pertama Airways. Pesawat ini kemudian
tahun 1931 pesawat tersebut yaitu Indonesia Airways. mencatat sejarah dengan penerbangan
diganti dengan jenis fokker F-12 pertama yang membawa Presiden
dan F-18 dan dilengkapi dengan Soekarno dari Yogyakarta ke Kamayoran,
kursi penumpang untuk Jakarta.
membawa penumpang.
Penerbangan Indonesia Tahun ke Tahun…..(3)

1952 1963 1969


Pemerintah RI membentuk Djawatan RI Penerbangan Sipil Pemerintahan ORBA membentuk
“Djawatan Penerbangan Sipil” diubah Namanya menjadi Direktorat Jenderal Perhubungan Udara
dan bertanggung jawab kepada Direktorat Penerbangan Sipil. sebagai penyempurnaan Direktorat
Kementrian Perhubungan Udara. Penerbangan Sipil hingga saat ini.
Djawatan ini merupakan cikal Direktorat Jenderal Perhubungan Udara
bakal direktorat Jenderal terdiri atas:
Perhubungan Udara saat ini. 1. Sekretariat Direktorat Jenderal
Perhubungan Udara.
2. Direktorat Angkutan Udara
3. Direktorat Bandar Udara
4. Direktorat Keamanan Penerbangan
5. Direktorat Navigasi Penerbangan
6. Direktorat Kelaikan Udara Dan
Pengoperasian.
2. PERAN TRANSPORTASI UDARA
Apa manfaat transportasi udara bagi negara kita?
2 FUNGSI TRANSPORTASI UDARA
UNSUR PENUNJANG (SERVICING SECTOR) UNSUR PENDORONG (PROMPTING SECTOR)

a. Transportasi udara menyediakan jasa a. Transportasi udara efektif membuka daerah


transportasi yang efektif dan efesien untuk terisolasi dan melayani daerah kepulauan,
memenuhi kebutuhan sector lain. pelosok, serta perbatasan.
b. Transportasi udara berperan dalam b. Memicu produktivitas penduduk daerah dan
menggerakan dinamika pembangunan. meningkatkatkan penghasilan masyarakat
dan juga pendapatan pemerintah.
c. Transportasi udara menciptakan multiplier
effect yang positif; pemerataan penduduk,
penciptaan lapangan pekerjaan yang baru.
d. Transportasi udara menjaga stabilitas
keutuhan wilayah melalui bidang militer.
3. KARAKTERISTIK TRANSPORTASI UDARA
Bedanya dengan jenis transportasi lain?
KARAKTERISTIK TRANSPORTASI UDARA
Kelebihan
1. Kecepatan lebih tinggi.
2. Nyaman dan pelayanan cepat.
3. Tidak perlu investasi dalam trek.
4. Tidak terdapat halangan secara fisik.
5. Kemudahan akses dan jangkauan luas.
6. Dapat menempuh perjalanan lintas benua.
7. Pertahanan nasional.

Kekurangan
1. Sangat mahal.
2. Kapasitas angkut relative kecil.
3. Kadang tidak pasti dan tidak bias diandalkan.
4. Kecelakaan jaang terjadi namun sekali terjadi berakibat fatal.
5. Investasi besar dalam pesawat, bandara, SDM, dll.
6. Membutuhkan kemampuan SDM yang tinggi.
4. TRANSPORTASI UDARA DI INDONESIA
Apa saja pembahasannya?
TRANSPORTASI UDARA DI INDONESIA

LALU LINTAS PENUMPANG DAN PESAWAT KUALITAS INFRASTRUKTUR TRANSPORTASI


Meningkat drastic namun turun di 2019 dan UDARA
ajlok di 2020 2019 Konektivitas rute rangking 5/141 dan kualitas
infrastruktur rangking 56/141

BANDAR UDARA DI INDONESIA


293 bandar udara dikelola oleh BUMN, UPT &
Militer
RUTE PENERBANGAN DI INDONESIA

HUB & SPOKE


Hub adalah sebuah bandara besar yang menjadi
pusat dari sebuah Kawasan atau regional.
Spoke adalah bandara pengumpan pada suatu
kawasan

HUB & SPOKE


RUTE PENERBANGAN DI INDONESIA
CONTOH HUB & SPOKE
➢ Penerbangan regional satu ke regional lain
akan dihubungkan melalui penerbangan dari
hub ke hub. Semua penerbangan antar spoke
akan melewati hub terlebih dahulu.
➢ Sistem jaringan rute penerbangan ini biasanya
diterapkan oleh maskapai full service airlines.

CONTOH POIN TO POINT


➢ Sistem point to point adalah lansung
menghubungkan satu kota ke kota yang lainya
tampa melalui hub.
➢ Sistem ini berkembang ditahun 2000
bersamaan dengan Low Cost Carrier (LCC) yang
menjadi pengguna utama dari system ini.
➢ Sistem ini banyak digunakan oleh LCC karena
mampu mengurangi biaya operasional dari
sebuh maskapai.
BANDAR UDARA EMBARKASI HAJI
Pemerintah menetapkan 12 bandar udara menjadi badara
embarkasi haji yaitu:
1. Bandara Sultan Iskandar Muda – Banda Aceh
2. Bandara Kualanamu – Medan
3. Bandara Hangnadim – Batam
4. Bandara Minangkabau – Padang
5. Badara Sultan Mahmud Badarudin Ii – Palembang
6. Bandara Halim Perdana Kusuma – Jakarta
7. Bandara Adisumarno – Solo
8. Bandara Juanda – Surabaya
9. Bandara Sultan Aji Muhammad Sulaiman - Balikpapan
10. Bandara Syamsuddin Noor – Banjarmasin
11. Bandara Hassanudin – Makasar
12. Bandara Lombok - Lombok
5. ORGISASI PENERBANGAN SIPIL
Apa saja organisasinya?
DUA ORGISASI INTERNASIONAL YANG MENGATUR
PENERBANGAN SIPIL
1. I.C.A.O
International Civil Aviation Organization
2. F.A.A
Federal Aviation Administration

Pengaturan dan peraturan perundangan diatur oleh 2 organisasi ini, meliputi:


1. Operational penerbangan
2. Ketentuan bandara
3. Keselamatan penerbangan
KLASIFIKASI AIRPORT
Penerbangan Sipil Terbagi 2 Kelompok.
1. General Aviation
Penerbangan non komersial
- Pemetaan
- Penyemprotan
- Survei
- Pribadi
2. Air Carrier
Penerbagan komersil
- MNA
- GIA
ICAO (International Civil Aviation Organization)

➢ Pusat di Montreal, Kanada.


➢ Menyediakan sumber komunikasi dan
aturan standar bagi negara dunia
yang terlibat operasi penerbangan
sipil international.
➢ Menerbitkan rekomendasi kebijakan
dan peraturan penerbangan
internasional.
➢ Mengembangkan prinsip dan Teknik
transportasi undara international.
ORGANISASI PENERBANGAN LAINYA
❑ Badan penerbangan sipil Amerika yang berperan dalam
pengembangan fasilitas, operasi dan keselamatan penerbangan.
❑ Bertanggung jawab terhadap keamanan system transportasi
udara di Amerika
❑ Fokus pada kelestarian lingkungan hidup dan dampak
transportasi udara akibat kegiatan penerbangan (emisi,
kebisingan, kualitas udara dan kualitas air.
PERANCANGAN BANDARA BERDASARKAN KETENTUAN
◼ I.C.A.O.
I.C.A.O dan F.A.A
A. 2 elemen / unsur yang digunakandalam menentukan klasifikasi lapangan terbang.
◼ Aerodrome code number.

1. 1,2,3, dan 4.
2. Berdasarkan panjang landasan pacu untuk keperluan tinggal landas,
pada kondisi standar.
◼ Aerodrome code letter

1. A,B,C,D,E.
2. Berdasarkan wingspan, outer main gear wheel span
◼ F.A.A.
B. 2 elemen / unsur yang digunakandalam menentukan klasifikasi lapangan terbang.
◼ Airport approach category.

1. A,B,C,D,E.
2. Berdasarkan approach speed pada saat konfigurasi mendarat dengan
besar approach speed adalah 1,3 stall speed.
◼ Airplane design group.

1. I, II, III, IV, V, VI.


2. Berdasarkan aircraft wingspan.
PERANCANGAN BANDARA BERDASARKAN KETENTUAN I.C.A.O dan F.A.A
• I.C.A.O. aerodrome reference code

Aerodrome Reference field Aerodrome Wing span Outer main gear


code number length (m) code letter (m) wheel span (m)

A <15 < 4,5


1 < 800
B 15 - < 24 4,5 - < 6
2 800 - < 1200
C 24 - < 36 6-<9
3 1200 - <1800
D 36 - < 52 9 - <14
4 >= 800
E 52 - < 65 14 - <14

◼ F.A.A. airport reference code

Airport
Aircraft approach Airplane design Aircraft wing
approach
speed (kn) group span ( ft )
category

I < 49
A < 91
II 49 - < 79
B 91 - < 121
III 79 - < 118
C 121 - <141
IV 118 - < 171
D 141 - <166
V 171 - < 214
E >=166
VI 214 - < 262

◼ Klasifikasi dari suatu bandara mengarah pada klasifikasi / besaran pesawat


yang dilayani atau panjang landasan pacu
Enroute airspace

Airfield Terminal airspace


Surface system

Runway airside

Holdingpad Exit taxi way

Taxiway

Apron-gate
Terminal Building landside

Circulation parking

Airport ground
Access system
Thank You
SAMPAI JUMPA DIPERTEMUAN KEDUA

Anda mungkin juga menyukai